laporan ppl

Upload: edi2807907559

Post on 15-Jul-2015

352 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

PRAKTEK PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) MAHASISWA STRATA SATU (S1) PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2011/2012

SMA PEMBANGUNAN V YAPIS PERUMNAS I WAENA

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Dalam Menempuh Mata Kuliah Program Pengalaman Lapangan Program Pendidikan Geografi 2011/2012

Oleh : SUSELO NIM. 0080140235

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS CENDERAWASIH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN 2012

LEMBAR PENGESAHAN Diberikan dan disahkan untuk memenuhi salah satu syarat dalam menempuh mata kuliah Praktek Pengalaman Lapangan (PPL). Universitas Cenderawasih kepada Mahasiswa : Nama Mahasiswa Nomor Induk Mahasiswa Jenjang Program Program Studi Jurusan Fakultas Universitas Semester/Tahun Akademik Sekolah Tempat Praktik Guru Pamong Dosen Pembimbing : SUSELO : 0080140235 : Strata Satu (S-1) : Pendidikan Geografi : Pendidikan IPS : Keguruan dan Ilmu Pendidikan : Cenderawasih : Genap, 2011/2012 : SMA PEMBANGUNAN V YAPIS : Drs. Saryanta : Drs. Yoce Nelson Pharu, M.Si

Diberikan Laporan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) SMA PEMBANGUNAN V YAPIS Tahun Ajaran 2011/2012 Semester Genap telah diperiksa dan disetujui pada : Hari Tanggal Tempat : : : Jayapura, .. - .. 2012 Calon Guru

SUSELO NIM. 0080140235 Guru Pamong Dosen Pembimbing

Drs. SARYANTA NIP. 19641210 199303 1 008

Drs. YOCE NELSON PHARU, M.Si NIP. 19581109 198303 1 002

Mengetahui/Menyetujui : Ketua Program Studi Pendidikan Geografi Kepala SMA Pembangunan V Yapis Waena

Drs. JACK BARANSANO, M.Si NIP. 19570323 198303 1 005

Drs. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007

KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena hanya dengan rahmat dan karunia-Nya semata akhirnya penulis dapat menyelesaikan kegiatan PPL dan laporan PPL ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan laporan PPL ini hanya dapat diselesaikan karena adanya bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan yang berbahagia ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada : 1. Prof. Dr. Baltazar Kambuaya, M.BA, selaku Rektor Universitas Cenderawasih yang telah memberikan kesempatan untuk mengikuti pendidikan di Universitas Cenderawasih. 2. Drs. Onesimus Warwer, M.Si, selaku Dekan FKIP UNCEN Jayapura. 3. Yan Dirk Wabiser, S.Pd., M.Hum, selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Ilmu Sosial Universitas Cenderawasih. 4. Drs. Jack Baransano, M.Si, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Geografi Universitas Cenderawasih. 5. Drs. Joce Nelson Pharu, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang telah membantu dan membimbing penulis selama proses kegiatan PPL dan penyusunan laporan PPL ini. 6. Drs. Nurlahi Mara, selaku Kepala Sekolah SMA Pembangunan V Yapis yang telah menerima penulis sebagai mahasiswa PPL dan membantu penulis dalam proses kegiatan PPL dan penyusunan laporan PPL ini. 7. Drs. Saryanta, selaku Guru Pamong yang telah mengarahkan penulis selama kegiatan PPL berlangsung hingga terselesainya laporan PPL ini. 8. Bapak dan Ibu Guru SMA Pembangunan V Yapis yang telah menerima dan menetapkan penulis sebagai mahasiswa PPL. 9. Seluruh rekan-rekan mahasiswa dan mahasiswi PPL yang telah membantu penulis baik secara langsung maupun tidak langsung selama penulis melakukan kegiatan PPL di SMA Pembangunan V Yapis. Semoga apa yang telah Bapak, Ibu, dan rekan-rekan berikan kepada penulis selama ini senantiasa mendapat ridho dan pahala dari Allah SWT. Laporan PPL ini masih jauh dari kesempurnaan, maka penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun dari semua pihak guna

tercapainya kesempurnaan laporan-laporan mendatang. Semoga laporan PPL ini dapat bermanfaat bagi para pembaca yang haus dalam menimba ilmu. Jayapura, 2012 Penulis

SUSELO NIM. 0080140235

DAFTAR ISI Halaman BAB I PENDAHULUAN A............................................................................Latar Belakang B.................................................................................Tujuan PPL C...............................................................................Manfaat PPL D..........................................Waktu dan Lokasi Pelaksanaan PPL E..................................................................Sistematika Penulisan BAB II PENGENALAN SEKOLAH A................................................................Keadaan Fisik Sekolah B....................................................Keadaan Lingkungan Sekolah C.........................................................................Fasilitas Sekolah D...................................................................Penggunaan Sekolah E...........................................................................Guru dan Siswa F............................................................................Interaksi Sosial G...................................................................................Tata Tertib BAB III KEGIATAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN A.....................................................................................Persiapan B.................................................................................Pelaksanaan BAB IV PENUTUP A.................................................................................Kesimpulan B............................................................................................Saran

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Program Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) ini merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh setiap mahasiswa/i Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Kegiatan ini dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia tentang Organisasi dan Tata Kerja Uncen No. 0610/0/1983 pada tanggal 03 Maret 1983. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) merupakan sebuah lembaga yang mencetak tenaga guru yang mampu mentransfer ilmu pengetahuan dan mampu mendidik, membina, serta mengarahkan peserta didik. Berhasil dan tidaknya proses belajar mengajar di bangku pendidikan banyak tergantung pada seorang guru. Untuk menjadi guru profesional, seorang guru dituntut untuk menguasai 8 (delapan) keterampilan dasar mengajar. Namun hal itu tidak cukup, jika tidak dibekali dengan pengalaman di lapangan. Oleh karena itu, seorang calon guru yang nantinya akan menjadi tenaga pendidik perlu diberikan Program Praktek Pengalaman Lapangan (PPL). Program Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) ini mempunyai peranan yang sangat penting dalam menyiapkan calon pendidik yang siap baik spiritual, mental, dan juga materi yang akan diajarkan. Kegiatan observasi lapangan ini meliputi bidang kegiatan observasi sekolah, observasi sarana dan prasarana, observasi organisasi sekolah, observasi materi pelajaran, dan mencocokkan teori dengan praktek di sekolah. Melalui observasi pengenalan medan ini, seorang calon guru dapat secara langsung mengetahui lembaga tempat dimana akan dilaksanakan praktek mengajar sehingga dapat memahami dan menyesuaikan diri dengan lingkungan mengajar. Setelah dirasakan cukup, maka mahasiswa diterjunkan ke lapangan untuk mengembangkan kemampuan dan mencari pengalaman dalam mengajar dengan praktek mengajar. B. Tujuan PPL Mengingat pentingnya guru yang mampu mengajar di depan kelas maka pelaksanaan PPL bertujuan untuk :

1. 2. 3. kelas. 4. 5.

Mempersiapkan calon guru agar memiliki kemampuan memperagakan Meningkatkan kualitas lulusan Fakultas Keguruan dan Ilmu

kinerja dalam kegiatan pembelajaran. Pendidikan dalam bidang keahlian Keguruan. Melatih berkomunikasi dengan siswa baik di dalam maupun di luar Mengapplikasikan semua pengetahuan yang telah diperoleh selama di Menguasai berbagai keterampilan dasar mengajar.

bangku kuliah sesuai dengan bidang studi dan disiplin ilmu yang dimiliki.

C. Manfaat PPL 1. Menetapkan teori-teori pembelajaran dalam kelas ke dalam praktek mengajar di SMA Pembangunan V Yapis dalam rangka pembentukan keterampilan profesional dalam mengajar dan pembentukan sikap dan prilaku. 2. Agar calon guru dapat mengatasi masalah-masalah yang dihadapi dan belajar untuk mencari penyelesaian. 3. Melatih keberanian secara bertatap muka secara langsung didik dengan selama anak, proses berkomunikasi interaktif dengan anak

pembelajaran berlangsung. D. Waktu dan Lokasi Pelaksanaan PPL 1. Waktu Pelaksanaan Waktu pelaksanaan PPL berlangsung selama 6 bulan. 2. Tempat Pelaksanaan PPL yang kami ikuti berlokasi di SMA Pembangunan V Yapis. E. Sistematika Penulisan Sistematika penulisan ini bertujuan untuk mempermudah pembaca dalam memahami isi laporan. Laporan ini disusun berdasarkan sistematika sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN A. B. C. D. Latar Belakang Tujuan PPL Manfaat PPL Waktu dan Lokasi Pelaksanaan PPL

E. A. B. C. D. E. F. G. A. B. A. B.

Sistematika Penulisan Keadaan Fisik Sekolah Keadaan Lingkungan Sekolah Fasilitas Sekolah Penggunaan Sekolah Guru dan Siswa Interaksi Sosial Tata Tertib Persiapan Pelaksanaan Kesimpulan Saran

BAB II PENGENALAN SEKOLAH

BAB III KEGIATAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN

BAB IV PENUTUP

BAB II PENGENALAN SEKOLAH A. Keadaan Fisik Sekolah 1. Luas Tanah Gedung SMA Pembangunan V Yapis Waena berlokasi di jalan Gg. Dofonsoro Perumnas 1 Waena Kelurahan Waena Distrik Heram Kota Jayapura. Gedung sekolah didirikan pada tahun 1989 dengan Surat Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Papua, No. 1504/1.18.9/89 Tanggal 18 September 1989, tanah sekolah sepenuhnya milik negara, luar areal seluruhnya 5.770 m2. Sekitar sekolah dikelilingi oleh pagar sepanjang 360 m. kemudian pada tanggal 04 Januari 1993 oleh Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah diberikan piagam jenjang akreditasi dengan nomor surat 488/c.c7/krp/mn/1999 diberi status Diakui. Lokasi sekolah jauh dari jalan raya sehingga memungkinkan proses belajar mengajar yang lebih baik dan tenang. 2. Jumlah Ruang Gedung SMA Pembangunan V Yapis Waena dibangun diatas tanah seluar 5.770 m2 dengan rincian sebagai berikut : 1. Ruang Kepala Sekolah 2. Ruang Tata Usaha 3. Ruang Guru 4. Ruang Kelas 5. Ruang Komputer 6. Ruang Mushola 7. Ruang Lap IPA 8. Ruang Perpustakaan 9. WC Guru 10. WC Siswa 3. Ukuran Ruang Ukuran tiap ruang yang berada di Gedung SMA Pembangunan V Yapis Waena dirincikan sebagai berikut : 1. Ruang Kepala Sekolah : : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 5 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 2 Ruang

2. Ruang Tata Usaha 3. Ruang Guru 4. Ruang Kelas 5. Ruang Komputer 6. Ruang Mushola 7. Ruang Lap IPA 8. Ruang Perpustakaan 9. WC Guru 10. WC Siswa 4. Bangunan Lain Yang Ada 5. Lapangan Olahraga : : :

:

: : : : :

Lapangan bola voli berukuran 9 x 13 m dengan kondisi baik. Lapangan bulu tangkis berukuran 6 x 13 dengan kondisi baik. Lapangan basket dengan kondisi baik. Tenis meja dengan kondisi baik.

B. Keadaan Lingkungan Sekolah 1. Jenis Bangunan Yang Mengelilingi Sekolah 2. Kondisi Lingkungan Sekolah C. Fasilitas Sekolah 1. Perpustakaan 2. Laboratorium 3. Ruang BP 4. Ruang Serbaguna 5. Ruang Tata Usaha 6. Lain-Lain D. Penggunaan Sekolah 1. Jumlah Sekolah Yang Menggunakan Bangunan Ini 2. Jumlah Sift tiap hari E. Interaksi Sosial 1. Hubungan Guru-Guru 2. Hubungan Guru-Siswa

3. Hubungan Siswa-Siswa 4. Hubungan Guru-Pegawai Tata Usaha 5. Hubungan Sosial Secara Keseluruhan F. Tata Tertib 1. Untuk Siswa 2. Untuk Guru 3. Untuk Pegawai

BAB III KEGIATAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN A. Persiapan Sebagai langkah awal dalam pelaksanaan PPL, mahasiswa diberikan suatu bimbingan dan petunjuk dari unit PPL tentang hal-hal yang berkaitan dengan yang ada di sekolah. Kemudian mahasiswa ditempatkan di lokasi-lokasi yang telah ditentukan unit PPL. Oleh karena itu penulis diarahkan berlokasi di SMA Pembangunan V Yapis. Persiapan lain merupakan persiapan inti dalam mengikuti Program Pengalaman Lapangan adalah : 1. Pada tanggal 09 - 13 Januari 2012 unit PPL memberikan pembekalan bagi mahasiswa yang dinyatakan memenuhi syarat sebagai peserta PPL tahun 2012, dan diberikan gambaran tentang pelaksanaan PPL. 2. Pada tanggal 14 Januari 2012, penyerahan mahasiswa PPL ke lokasi SMA Pembangunan V Yapis oleh Ibu Indah .S. Budiarti, S.Pd., M.Pd selaku dosen pembimbing dan diterima oleh Ibu Drs. Nurlahi Mara selaku Kepala SMA Pembangunan V Yapis. 3. Selanjutnya mahasiswa diberi pengarahan dan penjelasan dari pihak sekolah mengenai keadaan sekolah dan berbagai informasi yang bermanfaat sehingga mahasiswa dapat menyesuaikan diri sebagaimana mestinya. B. Pelaksanaan 1. Observasi Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan di SMA Pembangunan V Yapis adalah mengadakan observasi guna mengetahui hal-hal yang berhubungan dengan sekolah tempat praktek. Dalam pelaksanaan observasi, hal-hal yang diamati adalah sebagai berikut : a. Keadaan sekolah dan fasilitas yang ada.

b. Jumlah staf guru, tata usaha, dan tenaga kerja lainnya. c. Jumlah siswa masing-masing kelas berdasarkan jenis kelamin. 2. Pelaksanaan Kegiatan Program Pengalaman Lapangan Sebelum latihan praktek mengajar dilaksanakan oleh mahasiswa, terlebih dahulu mengadakan observasi lapangan, baik di dalam kelas maupun di luar kelas. Selain melaksanakan praktek mengajar, penulis juga melakukan praktek bimbingan bagi siswa yang mengalami masalah dalam belajar serta praktek dalam administrasi sekolah. 3. Latihan Praktek Mengajar Latihan praktek mengajar terdiri dari : a. Praktek mengajar terbimbing sebanyak 7 kali b. Praktek mengajar mandiri sebanyak 2 kali c. Praktek mengajar ujian sebanyak 1 kali

Jayapura, .. - .. - 2012 Mengetahui : Guru Pamong Calon Guru

Drs. SARYANTA NIP. 19641210 199303 1 008

SUSELO NIM. 0080140235

BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan Adapun 1. 2. kesimpulan yang penulis ambil dari kegiatan selama melaksanakan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) adalah sebagai berikut. Program Pengalaman Lapangan adalah merupakan sarana yang Baik kepala sekolah maupun dewan guru SMA Pembangunan V Yapis menerapkan teori dan kenyataan yang sesungguhnya di lapangan. sangat baik, dan menunjang dengan sifat penuh kekeluargaan sehingga memudahkan mahasiswa PPL dalam melaksanakan kegiatan PPL. 3. 4. Keadaan siswa/i SMA Pembangunan V Yapis sangat menunjang dan Untuk dapat memperoleh perhatian siswa/i terhadap pelajaran, membantu dalam kegiatan PPL. motivasi guru dalam proses belajar mengajar maupun pengelolaan kelas sangat dibutuhkan. 5. 6. Sarana dan prasarana SMA Pembangunan V Yapis sangat memadai. Lokasi dan fasilitas sangat menunjang keberhasilan proses belajar

mengajar di sekolah. B. Saran Saran yang penulis berikan kepada sekolah maupun kepada pihak penunjang sekolah adalah sebagai berikut. 1. Kerjasama antara Universitas Cenderawasih dengan SMA Pembangunan V Yapis perlu dipertahankan atau ditingkatkan lagi sehingga mutu pendidikan di Bumi Cenderawasih semakin disadari sebagai tanggungjawab kita bersama, untuk menuju manusia yang potensial. 2. Perlu adanya minat dan kreatif siswa, sehingga walaupun guru tidak ada di kelas maka siswa belajar sendiri.

3. Tanggungjawab seorang guru dalam memajukan pendidikan terhadap siswa sangat besar. Guru SMA merupakan ujung tombak dalam mengajar, mendidik, dan membimbing masa depan yang mandiri. 4. Kemajuan seorang anak bukan semata-mata ada pada guru melalui bidang pendidikan di sekolah, tetapi campur tangan dan keterlibatan orang tua sangat mendukung di rumah dan di lingkungan yang harus bersifat lebih dominan. 5. Perlu adanya keindahan sekolah, seperti taman bunga dengan indah, dan meningkatkan kegiatan PAIKEM (Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan) yang sudah berjalan agar dalam proses belajar mengajar ikut segar dan berhasil dengan baik. C. Lampiran-Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran 2. Ciri-Ciri SMA Pembangunan V Yapis 3. Tata Tertib Disiplin Siswa 4. Tata Tertib Disiplin Guru 5. Salam Penutup SALAM PENUTUP Dengan berakhirnya pelaksanaan PPL di SMA Pembangunan V Yapis, sekaligus penyusunan laporan PPL maka selesailah sudah Program Praktek Pengalaman Lapangan yang dimulai pada tanggal 14 Januari 2012 sampai 2012. Penulis patut bersyukur kepada Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-Nya sehingga PPL dapat terlaksana dengan baik. Tanpa campur tangannya, usaha penulis pasti akan sia-sia. Selanjutnya perkenalkan penulis secara pribadi maupun mewakili teman-teman mahasiswa PPL di SMA Pembangunan V Yapis menyampaikan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada semua pihak yang telah berupaya membimbing kami selama kegiatan proses PPL dari awal hingga akhir. Kiranya Allah SWT melindungi dan memberikan ridhonya dalam kehidupan sehari-hari. Amin.

Terima Kasih 6. Profil Sekolah 7. Struktur Organisasi SMA Pembangunan V Yapis 8. Keadaan Guru/Pegawai 9. Keadaan Siswa/i 10. Daftar Laporan Bulanan 11. Daftar Hadir Guru/Pegawai 12. Kalender Pendidikan Islam Cabang Kota Jayapura 13. Jadwal Pelajaran Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012 14. Absensi Murid 15. Denah Sekolah

PROFIL SEKOLAH 1. Nama Sekolah 2. Alamat Sekolah 3. Nama Yayasan 4. Alamat yayasan 5. Kelurahan Tempat Sekolah 6. Distrik 7. Kota 8. Provinsi A. VISI DAN MISI VISI SMA PEMBANGUNAN V YAPIS WAENA KOTA JAYAPURA Membentuk peserta didik berkepribadian takwa, cerdas, dan jujur untuk menghadapi era globalisasi. MISI SMA PEMBANGUNAN V YAPIS WAENA KOTA JAYAPURA 1. Meningkatkan iman, takwa melalui kegiatan keagamaan. 2. Meningkatkan pembinaan akhlak dan kegiatan religius secara periodik. 3. Meningkatkan potensi kecerdasan dan minat. 4. Meningkatkan prestasi akademik lulusan. 5. Membentuk peserta didik berbudi pekerti luhur. 6. Meningkatkan prestasi ekstrakurikuler. 7. Membentuk peserta didik yang cerdas, terampil, ulet, dan tangguh. 8. Mewujudkan peserta didik yang jujur, adil, dan taat peraturan. 9. Meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris. 10. Meningkatkan kegiatan ekstrakurikuler unggulan sesuai minat siswa. B. SARANA DAN PRASARANA 1. Luas Tanah dan Bangunan Sekolah a. Luas Tanah b. Luas Gedung c. Denah Sekolah : 1.040 m2 : 3502 : Terlampir : SMA Pembangunan V Yapis Waena : Jl. Gg. Dofonsoro Perumnas 1 Waena Telepon (0967) 571387 : Yayasan Pendidikan Islam Papua : Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 11 Jayapura : Yabansai : Heram : Jayapura : Papua

2. Ruangan a. Ruang Kelas 1. Kelas X terdiri dari satu ruangan dengan kondisi baik. 2. Kelas XI IPA terdiri dari satu ruangan dengan kondisi baik. 3. Kelas XI IPS terdiri dari satu ruangan dengan kondisi baik. 4. Kelas XII IPA terdiri dari satu ruangan dengan kondisi baik. 5. Kelas XII IPS terdiri dari satu ruangan dengan kondisi baik. b. Ruangan Pendukung Lainnya 1. Ruang Perpustakaan dengan luas 8 x 9 m. 2. Ruang Musholla dengan luas 8 x 6 m. 3. Lapangan a. Lapangan Olahraga 1) Lapangan bola voli berukuran 9 x 13 meter dengan kondisi baik. 2) Lapangan bulu tangkis berukuran 6 x 13 meter dengan kondisi baik. 3) Lapangan basket dengan kondisi baik. 4) Tenis meja dengan kondisi baik. b. Lapangan/Lahan Kosong 1) Lahan kosong yang belum terpakai seluas 10 x 50 meter. C. KEADAAN SEKOLAH D. DATA SISWA

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM (YAPIS) PAPUA

SMA PEMBANGUNAN VStatus : TERAKREDITASI B (7 DES 2007) Alamat : Jl. G. Dafonsoro Perumnas I Waena E-mail : [email protected] Keadaan Sekolah 1. Nama Sekolah Jayapura 2. Alamat Sekolah 3. Kota/Provinsi 4. Distrik 5. Nomor Statistik 6. Nomor Data Sekolah 7. Penyelenggara 8. a. Alamat Penyelenggara b. SK Pendiri 9. Jumlah Ruang Ruang Belajar Ruang Kepala Sekolah Ruang Tata Usaha Ruang Guru Ruang Perpustakaan Ruang Keterampilan Ruang Laboratorium Kamar Mandi/WC : Jl. G. Dafonsoro Perumnas I Waena : Jayapura/Papua : Heram : 30.4.25.01.03.014 : Y01024003 : Yayasan Pendidikan Islam (YAPIS) : Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 11 Jayapura : No. 150/118g/1989 : : 5 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang : 1 Ruang :: 1 Ruang : 3 Ruang : SMA Pembangunan V Yapis Waena Kota Telp. 571387 Kode Pos 99358

10. Keadaan Sekolah 11. Absensi Siswa

PEMBAGIAN GURU KELAS SEBAGAI WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2011/2012 NO. 1. 2. 3. 4. 5. NAMA WALI KELAS Suratmi, S.Pd Waris Irianti, S.Pd Andareas Sombolayuk, S.Pd Hayati Wear, S.Pd Rokhaeni Rospa, S.Pd KELAS X XI IPA XI IPS XII IPA XII IPS

Kepala Sekolah

Dra. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007

PEMBAGIAN TUGAS GURU SEBAGAI GURU PIKET

TAHUN PELAJARAN 2011/2012 HARI Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu 1. 2. 1. 2. 3. 1. 2. 1. 2. 3. 1. 2. 3. 1. 2. 3. TUGAS PIKET NAMA GURU Sudarsono, S.Pd.,M.M.Pd Sri Yulianti, S.Pd Hayati Wear, S.Pd Yakobus Baso, S.Pd Jalaludin Suratmi, S.Pd Andareas Sombolayuk, S.Pd Drs. Saryanta Waris Irianti, S.Pd Nanang Septi Drs. Abd. Azis .H. Sagala Rokhaeni Rospa, S.Pd Eka Rahmawati Dra. Siti Hapsah Dra. Yusnani Sirun Tutik Purwati, S.Pd

Kepala Sekolah

Dra. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007

PEMBAGIAN TUGAS GURU SEBAGAI GURU MATA PELAJARAN DAN BIMBINGAN PENYULUHAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 NO. 1. 2. 3. 4. NAMA GURU Dra. Nurlahi Mara Drs. Abd. Azis .H. Sagala Sudarsono, S.Pd.,M.M.Pd Dra. Siti Hapsah MATA PELAJARAN Pendidikan Agama Islam Bahasa Indonesia Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi Pendidikan Kewarganegaraan

5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Sejarah Andareas Sombolayuk, S.Pd Ekonomi Akuntansi Hayati Wear, S.Pd Matematika Drs. Saryanta Geografi Sosiologi Yakobus Baso, S.Pd Pendidikan Kewarganegaraan Sosiologi Suratmi, S.Pd Bahasa Inggris Mulok Dra. Yusnani Sirun Bahasa Inggris Kesenian Tutik Purwati, S.Pd Bimbingan Konseling Sri Yulianti, S.Pd Biologi Rokhaeni Rospa, S.Pd Bahasa Inggris Kesenian Waris Irianti, S.Pd Fisika Atika Rahma, S.Pd Kimia Jalaludin Pendidikan Agama Islam Eka Rahmawati Bahasa Asing (Bahasa Arab) Nanang Septi Teknologi, Informasi, dan Komunikasi

Kepala Sekolah

Dra. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007

PEMBAGIAN TUGAS GURU SEBAGAI PENGELOLA LABORATORIUM TAHUN PELAJARAN 2011/2012 NO. 1. 2. 3. 4. LABORATORIUM Laboratorium Kimia Laboratorium Fisika Laboratorium Biologi Laboratorium Komputer PENGELOLA

Kepala Sekolah

Dra. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007

PEMBAGIAN TUGAS GURU SEBAGAI KOORDINATOR MATA PELAJARAN DAN BIMBINGAN PENYULUHAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 NO. 1. 2. 3. 4. 5. 6. NAMA GURU Dra. Nurlahi Mara Drs. Abd. Azis .H. Sagala Sudarsono, S.Pd.,M.M.Pd Dra. Siti Hapsah Andareas Sombolayuk, S.Pd Hayati Wear, S.Pd PNS (Guru Tetap/GT)/Honorer PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) MATA PELAJARAN Pendidikan Agama Islam Bahasa Indonesia Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi Pendidikan Kewarganegaraan Ekonomi Matematika

7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18.

Drs. Saryanta Yakobus Baso, S.Pd Suratmi, S.Pd Dra. Yusnani Sirun Tutik Purwati, S.Pd Sri Yulianti, S.Pd Rokhaeni Rospa, S.Pd Waris Irianti, S.Pd Atika Rahma, S.Pd Jalaludin Eka Rahmawati Nanang Septi

PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) PNS (GT) Honorer Honorer Honorer Honorer

Geografi Pendidikan Kewarganegaraan Bahasa Inggris Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Biologi Bahasa Inggris Fisika Kimia Pendidikan Agama Islam Bahasa Asing (Bahasa Arab) Teknologi, Informasi, dan Komunikasi

Kepala Sekolah

Dra. NURLAHI MARA NIP. 19611003 199103 2 007