bab v done

1
BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Heart failure atau gagal jantung adalah sindrom klinis (sekumpulan tanda dan gejala), ditandai oleh sesak nafas dan fatik (saat istirahat atau beraktivitas) yang disebabkan oleh kelainan struktur atau fungsi jantung. 1 Penatalaksanaan penderita dengan gagal jantung meliputi penalaksanaan secara non farmakologis dan secara farmakologis. Penatalaksanaan gagal jantung baik akut maupun kronik ditujukan untuk mengurangi gejala dan memperbaiki prognosis, meskipun penatalaksanaan secara individual tergantung dari etiologi serta beratnya kondisi. 1 26

Upload: arif-prianggara

Post on 12-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

interna

TRANSCRIPT

Page 1: BAB V done

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Heart failure atau gagal jantung adalah sindrom klinis (sekumpulan tanda dan

gejala), ditandai oleh sesak nafas dan fatik (saat istirahat atau beraktivitas) yang

disebabkan oleh kelainan struktur atau fungsi jantung. 1

Penatalaksanaan penderita dengan gagal jantung meliputi penalaksanaan

secara non farmakologis dan secara farmakologis. Penatalaksanaan gagal jantung

baik akut maupun kronik ditujukan untuk mengurangi gejala dan memperbaiki

prognosis, meskipun penatalaksanaan secara individual tergantung dari etiologi

serta beratnya kondisi. 1

26