pengujian bleeding

3
Praktikum Bahan Bangunan BAB XVII PENGUJIAN BLEENDING A. Pendahuluan Keenceran suatu campuran (adukan) beton sangat mempengaruhi mudah dan sulitnya pengerjaan di lapangan. Apabila campuran tersebut terlalu encer pengarjaannya semakin mudah namun kekuatan beton yang dihasilkan rendah, begitu sebaliknya. B. Tujuan Tujuan dari pengujian ini untuk mengetahui tingkat keenceran suatu campuran beton. C. Benda Uji Benda uji berupa campuran beton segar yang dipakai dalam pembuatan silinder beton dan pengujian slam. D. Alat 1. Pipet tetes 2. tabung ukur 10 ml E. Pelaksanaan Program Diploma Teknik Sipil-FT-UGM

Upload: agus-sholehudin

Post on 16-Dec-2015

18 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Pengujian Bleeding

TRANSCRIPT

BAB XVII

Praktikum Bahan Bangunan

BAB XVIIPENGUJIAN BLEENDING

A.Pendahuluan

Keenceran suatu campuran (adukan) beton sangat mempengaruhi mudah dan sulitnya pengerjaan di lapangan. Apabila campuran tersebut terlalu encer pengarjaannya semakin mudah namun kekuatan beton yang dihasilkan rendah, begitu sebaliknya.B.Tujuan

Tujuan dari pengujian ini untuk mengetahui tingkat keenceran suatu campuran beton.

C.Benda Uji

Benda uji berupa campuran beton segar yang dipakai dalam pembuatan silinder beton dan pengujian slam.D.Alat

1. Pipet tetes

2. tabung ukur 10 mlE.Pelaksanaan

1. Siapkan alat berupa tabung ukur 10 ml dan pipet tetes.

2. Ambil air yang berada di atas campuran beton tersebut semaksimal mungkin.

3. Amati berapa ml air yang ada, semakin banyak air maka campuran tersebut semakin encer.

F.Data Praktikum

1.Adukan Beton

BahanMerk/asalBerat SatuanBerat (gr)

AirPDAM1 x 10-38140

SemenGresik-13560

PasirMerapi (S. Gendol)3.83 x 10-335950

kerikilS. Progo1.28 x 10-344080

Jumlah89530

2.Faktor air semen: 0.6

3.Nilai Slam

: 16.2cm

4.Nilai Bleending: 10mlG.Kesimpulan

Dari hasil prektikum campurn yang didapatkan terlalu encer. Sehingga campuran ini tidak memenuhi untuk pembuatan beton. Karena beton yang akan dihasilkan sangat rendah. H.Lampiran

1. Laporan sementara2. Gambar alat

3. Gambar urutan langkah kerja

4. Flow chartProgram Diploma Teknik Sipil-FT-UGM