laporan pendahuluan tunarungu. copy-4

Upload: asyiaah-valdesyiah

Post on 06-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    1/20

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. DEFINISI

    Tunarungu adalah kekurangan atau kehilangan kemampuan mendengar

    yang disebabkan oleh kerusakan atau tidak berfungsinya sebagian atau seluruh

    alat pendengaran sehingga dia mengalami hambatan dalam perkembangan

     bahasanya. Kehilangan pendengaran pada anak tunarungu mengakibatkan

    terhambatnya perkembangan anak, sehingga keadaan tersebut mempengaruhi

     pada perkembangan intelegensi, biara, emosi dan sosial si anak maupun pada

    kepribadiannya.

    Ada dua maam definisi ketunarunguan sesuai dengan tu!uannya yaitu"

    #. Seara medis adalah kekurangan dalam kemampuan mendengar yang

    disebabkan oleh kerusakan dan non fungsi sebagian atau keseluruhan alat

     pendengarannya

    $. Seara pedadogis adalah kekurangan atau kehilangan kemampuan

     pendengaran yang mengakibatkan hambatan dasar%dasar pendidikan sehingga

    memerlukan bimbingan dan pendidikan khusus

    &engertian anak tunarungu adalah anak yang mengalami kekurangan atau

    kehilangan kemampuan mendengar yang disebabkan karena disfungsi atau

    kerusakan dari sebagian atau seluruh alat pendengaran, baik yang ter!adi se!ak

    lahir maupun setelah kelahiran sehingga dalam perkembangan selan!utnya

    memerlukan bimbingan dan pendidikan khusus.

    '. ANAT()I FISI(*(+I TE*IN+A

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    2/20

    #. Telinga luar

    Telinga luar terdiri dari daun telinga pinna, aurikula-, saluran telinga

    luar meatus akustikus eksternus- dan selaput gendang membrane tympani-,

     bagian telinga ini berfungsi untuk menerima dan menyalurkan getaran suara

    atau gelombang bunyi sehingga menyebabkan bergetarnya membran tympani.

    )eatus akustikus eksternus terbentang dari telinga luar sampai membrane

    tympani. )eatus akustikus eksternus tampak sebagai saluran yang sedikit

    sempit dengan dinding yang kaku. Satu per tiga luas meatus disokong oleh

    tulang raan elastis dan sisanya dibentuk oleh tulang raan temporal. )eatus

    dibatasi oleh kulit dengan se!umlah rambut, kelen!ar Sebasea, dan se!enis

    kelen!ar keringat yang telah mengalami modifikasi men!adi kelen!ar

    seruminosa, yaitu kelen!ar apokrin tubuler yang berkelok%kelok yang

    mennnghasilkan /at lemak setengah padat berarna keoklat%oklatan yang

    dinamakan serumen minyak telinga-. Serumen berfungsi menangkap debu

    dan menegah infeksi.

    &ada u!ung dalam meatus akustikus eksternus terbentang membrane

    tympani. Dia diliputi oleh lapisan luar epidermis yang tipis dan pada

     permukaan dalamnya diliputi oleh epitel selapis kubus. Antara dua epitel yang

    melapisi terdapat !aringan ikat kuat yang terdiri atas serabut%serabut kolagen

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    3/20

    dan elastin serta fibroblast. &ada kuadran depan atas membran atas tympani

    tidak mengandung serabut dan lemas, membentuk membran shrapnell.

    $. Telinga tengah

    Telinga tengah merupakan suatu rongga keil dalam tulang pelipis

    tulang temporalis- yang berisi tiga tulang pendengaran osikula-, yaitu

    maleus tulang martil-, inkus tulang landasan-, dan stapes tulang sanggurdi-.

    Ketiganya saling berhubungan melalui persendian . Tangkai maleus melekat

     pada permukaan dalam membran tympani, sedangkan bagian kepalanya

     berhubungan dengan inkus. Selan!utnya, inkus bersendian dengan stapes.

    Stapes berhubungan dengan membran pemisah antara telinga tengah dan

    telinga dalam, yang disebut fenestra o0alis tingkap !orong1 fenestra

    0estibule-. Di baah fenesta o0alis terdapat tingkap bundar atau fenesta

    kokhlea, yang tertutup oleh membran yang disebut membran tympani

    sekunder.

    Telinga tengah dibatasi oleh epitel selapis gepeng yang terletak pada

    lamina propria yang tipis yang melekat erat pada periosteum yang berdekatan.

    Dalam telinga tengah terdapat dua otot keil yang melekat pada maleus dan

    stapes yang mempunyai fungsi konduksi suara . maleus, inkus, dan stapes

    diliputi oleh epitel selapis gepeng.

    Telinga tengah berhubungan dengan rongga faring melalui saluran

    eustahiustuba auditi0a-, yang berfungsi untuk men!aga keseimbangan

    tekanan antara kedua sisi membrane tympani. Tuba auditi0a akan membuka

    ketika mulut menganga atau ketika menelan makanan. Ketika ter!adi suara

    yang sangat keras, membuka mulut merupakan usaha yang baik untuk

    menegah peahnya membran tympani. Karena ketika mulut terbuka, tuba

    auditi0a membuka dan udara akan masuk melalui tuba auditi0a ke telinga

    tengah, sehingga menghasilkan tekanan yang sama antara permukaan dalam

    dan permukaan luar membran tympani.

    2. Telinga dalam labirin-

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    4/20

    Telinga dalam merupakan struktur yang kompleks, terdiri dari

    serangkaian rongga%rongga tulang dan saluran membranosa yang berisi airan.

    Saluran%saluran membranosa membentuk labirin membranosa dan berisi

    airan endolimfe,sedangkan rongga%rongga tulang yang di dalamnya berada

    labirin membranosa disebut labirin tulang labirin osseosa-. *abirin tulang

     berisi airan perilimfe. 3ongga yang terisi perilimfe ini merupakan terusan

    dari rongga subarahnoid selaput otak, sehingga susunan/ peri limfe mirip

    dengan airan serebrospinal. *abirin membranosa dilekatkan pada periosteum

    oleh lembaran%lembaran !aringan ikat tipis yang mengandung pembuluh

    darah. *abirin membranosa sendiri tersusun terutama oleh selapis epitel

    gepeng dikelilingi oleh !aringan%!aringan ikat. *abirin terdiri atas tiga saluran

    yang kompleks, yaitu 0estibula, kokhlea rumah siput- dan 2 buah kanalis

    semisirkularis saluran setengah lingkaran-.

    4estibula merupakan rongga di tengah labirin, terletak di belakang

    kokhlea dan di depan kanalis semisirkularis. 4estibula berhubungan dengan

    telinga tengah melalui fenesta o0alis fenestra 0estibule-. 4estibule bagian

    membran terdiri dari dua kantung keil, yaitu sakulus dan utikulus. &ada

    sakulus dan utikulus terdapat dua struktur khusus yang disebut makula

    akustika, sebagai indra keseimbangan statis orientasi tubuh terhadap tarikan

    gra0itasi-. Sel%sel reseptor dalam organ tersebut berupa sel%sel rambut, yang

    didampingi oleh sel%sel penun!ang. 'agian atas sel tersebut tertutup oleh

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    5/20

    membran yang mengandung butir%butiran keil kalsium karbonat 5a5(2-

    yang disebut otolit. &erubahan posisi kepala yang menimbulkan tarikan

    gra0itasi, menyebabkan akan menyampaikan impuls saraf ke abang

    0estibular dari saraf 0estibulokokhlear yang terdapat pada bagian dasar sel%sel

    tersebut, yang akan meneruskan impuls saraf tersebut ke pusat keseimbangan

    di otak.

    Kanalis semisiskularis merupakan 2 saluran bertulang yang terletak di

    atas belakang 0estibula. Salah satu u!ung dari masing%masing saluran tersebut

    menggembung, disebut ampula. )asing%masing ampula berhubungan dengan

    utrikulus. &ada ampula terdapat Krista akustika, sehingga organ indra

    keseimbangan dinamis untuk mempertahankan posisi tubuh dalam

    melakukan respon terhadap gerakan-. Seperti pada 0estibula sel%sel reseptor

    dalam krista akustika !uga berupa sel%sel rambut yang didampingi oleh sel%sel

     penun!ang, tetapi di sini tidak terdapat otolit. Sel%sel reseptor disini

    distimulasi oleh gerakanendolimfe. Ketika kepala bergerak akibat ter!adinya

     perputaran tubuh, endolimfe akan mengalir di atas sel%sel rambut. Sel%sel

    rambut menerima ransangan tersebut dan mengubahnya men!adi impuls saraf.

    Sebagai responnya, otot%otot berkonsraksi untuk mempertahankan

    keseimbangan tubuh pada posisi yang baru.

    Kokhlea membentuk bagian anterior labirin, terletak di depan

    0estibula. 'erbentuk seperti rumah siput, berupa saluran berbentuk spiral yang

    terdiri dari $ 6 lilitan, mengelilingi bentukan keruut yang disebut mediolus.

    &enampang melintang kokhlea menun!ukkan baha kokhlea terdiri dari tiga

    saluran yang berisi airan. Tiga saluran tersebut adalah"

    a. Saluran 0estibular skala 0estibular-" di sebelah atas mengandung

     perilimfe, berakhir pada tingkap !orong.

     b. Saluran tympani skala tympani-" di sebelah baah mengandung perilimfe

     berakhir pada tingkap bulat.

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    6/20

    . Saluran kokhlear skala media-" terletak di antara skala 0estibular dan

    skala tympani, mengandung endolimfe.

    Skala media dipisahkan dengan skala 0estibular oleh membran

    0estibularis membran reissner-, dan dipisahkan dangan skala tympani oleh

    membran basilaris. &ada membran basilaris inilah terdapat indra pendengar,

    yaitu organ orti. Sel reseptor bunyi pada organ ini berupa sel rambut yang

    didimpingi oleh sel penun!ang. Akson%akson dari sel%sel rambut menyusun

    diri membentuk abang kokhlear dari saraf 0estibulokokhlear saraf kranial ke

    4III- yang menghantarkan impuls saraf ke pusat pendengaran1 keseimbangan

    di otak.

    +etaran suara dapat sampai pada organ orti melalui lintasan sebagai

     berikut" +etaran suara memasuki liang telinga menekan membran tympani

    melintas melalui tulang%tulang pendengaran menekan tingkap !orong

    )enimbulkan gelombang pada !aringan perilimfe menekan membran

    0estibularis dan skala basilaris merangsang sel%sel rambut pada organ orti. Di

    sinilah mulai ter!adi pembentukan impuls saraf.

    5. )EKANIS)E &ENDEN+A3AN

    +elombang bunyi yang masuk ke dalam telinga luar menggetarkan

    gendang telinga. +etaran ini akan diteruskan oleh ketiga tulang dengar ke !endela

    o0al. +etaran Struktur koklea pada !endela o0al diteruskan ke airan limfa yang

    ada di dalam saluran 0estibulum. +etaran airan tadi akan menggerakkan

    membran 3eissmer dan menggetarkan airan limfa dalam saluran tengah.

    &erpindahan getaran airan limfa di dalam saluran tengah menggerakkan

    membran basher yang dengan sendirinya akan menggetarkan airan dalam saluran

    timpani. &erpindahan ini menyebabkan melebarnya membran pada !endela

     bundar. +etaran dengan frekuensi tertentu akan menggetarkan selaput%selaput

    'asiler, yang akan menggerakkan sel%sel rambut ke atas dan ke baah. Ketika

    rambut%rambut sel menyentuh membran tektorial, ter!adilah rangsangan impuls-.

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    7/20

    +etaran membran tektorial dan membran basiler akan menekan sel sensori pada

    organ Korti dan kemudian menghasilkan impuls yang akan dikirim ke pusat

     pendengar di dalam otak melalui saraf pendengaran.

    Susunan dan Cara Kerja Alat Keseimbangan

    'agian dari alat 0estibulum atau alat keseimbangan berupa tiga saluran

    setengah lingkaran yang dilengkapi dengan organ ampula kristal- dan organ

    keseimbangan yang ada di dalam utrikulus lan sakulus.

    7!ung dari setup saluran setengah lingkaran membesar dan disebutampula

    yang berisi reseptor, sedangkan pangkalnya berhubungan dengan utrikulus yang

    menu!u ke sakulus. 7trikulus maupun sakulus berisi reseptor keseimbangan. Alat

    keseimbangan yang ada di dalam ampula terdiri dari kelompok sel saraf sensori

    yang mempunyai rambut dalam tudung gelatin yang berbentuk kubah. Alat ini

    disebut kupula.Saluran semisirkular saluran setengah lingkaran- peka terhadap

    gerakan kepala.

    Alat keseimbangan di dalam utrikulus dan sakulus terdiri dari sekelompok 

    sel saraf yang u!ungnya berupa rambut bebas yang melekat padaotolith, yaitu

     butiran natrium karbonat. &osisi kepala mengakibatkan desakan otolith pada

    rambut yang menimbulkan impuls yang akan dikirim ke otak

    D. K*ASIFIKASI

    Klasifikasi anak tunarung menurut Samuel A. Kirk "

    a. 8 db " )enun!ukan pendengaran yang optimal

     b. 8 9 $: db " )enun!ukan seseorang masih mempunyai pendengaran yang

    optimal

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    8/20

    . $; 9 anya bisa mendengar bunyi yang sangat dekat, kadang 9 kadang

    dianggap tuli, membutuhkan pendidikan khusus yang intensif, membutuhkan

    alat 'antu dengar dan latihan biara seara khusus. tergolong tunarungu

     berat -

    g. ?# db " )ungkin sadar akan adanya bunyi atau suara dan getaran, banyak 

     bergantung pada penglihatan dari pada pendengaran untuki proses menerima

    informasi dan yang bersangkutan diangap tuli tergolong tunarungu berat

    sekali -

    E. ETI(*(+I

    )enurut saat ter!adinya ketunarunguan dapat digolongkan men!aditiga, yaitu"

    #. )asa &re Natal

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    9/20

    a. )asa pre natal tuna rungu dapat disebabkan oleh " Faktor >ereditas

    keturunan-, @aitu anak yang menderita tuna rungu karena diantara

    keluarganya, terutama ayah dan ibunya atau kakek neneknya penderita

    tuna rungu, !adi keaatan atau tuna rungu itu berasal dari keluarganya.

     b. &ada aktu ibu mengandung. )enderita suatu penyakit, misalnya

     penyakit ampak, aar air, malaria, sehingga penyakit itu berpengaruh

     pada anak yang dikandungnya dan dapat menganggu pendengaran anak.

    . Ter!adinya keranuan pada !anin karena pengaruh obat. Ketika ibu

    mengandung, kemudian ibu meminum obat terlalu keras misalnya dalam

     !umlah besar.

    $. )asa Natal

    Ketunarunguan pada masa natal atau saat kelahiran bayi, ini

    disebabkan oleh beberapa faktor antara lain " karena proses kalahiran ini

    mengalami kesuburan sehingga memerlukan alat pertolongan dengan

    menggunakan tangan, yang memungkinkan mengenai otak besar dan dalam

    otak itu terdapat banyak saraf, salah satunya adalah otak saraf pendengaran,

    yang mengakibatkan anak men!adi kurang pendengarannya.

    2. )asa &ast Natal

    Adalah masa past natal ini dapat disebabkan oleh beberapa faktor 

    antara lain "

    a. Karena penyakit " anak menderita panas yang sangat dan terlalu tinggi

    akibatnya dapat melemahkan saraf pendengarannya.

     b. (titis media yang kronis.

    . 5airan otetis medis yang kurang menyebabkan kehilangan pendengaran

    seara kondusif tuli kondusif-.

    F. &AT(FISI(*(+I

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    10/20

    Suara sebagai gelombang getaran akan diterima oleh membrana tympani

    dan getaran ini akan diteruskan oleh tulang%tulang pendengaran maleus, inus,

    dan stapes- di rongga telinga tengah. Selan!utnya akan diterima oleh o0al

    indoB dan diteruskan ke rongga ohlea serta dikeluarkan lagi melalui round

    indoB. 3ongga ohlea terbagi men!adi tiga ruangan, yaitu sala 0estibuli,

    sala tympani dan sala perilimfe dan endolimfe. Antara sala tympani dan sala

    medial terdapat membran basilaris, sel%sel rambut dan serabut afferen dan efferen

    ner0usohlearis. +etaran suara tadi akan menggerakkan membrana basilaris,

    dimana nada tinggi diterima di bagian basal dan nada rendah diterima di bagian

    apeks. Akibat gerakan membrana basilaris maka akan menggerakkan sel%sel

    rambut dan ter!adi perubahan dari energi mekanik ke hemoeletrial potensial

    dan akan dibaa oleh serabut afferen ner0us ohlearis ke inti dorsal dan 0entral.

    Kemudian menginhibisi input, bagian kontralateral bersifat mengeksitasi input.

    Tetapi ada !uga yang langsung ke nukleus lemniskus lateral. Dari kompleks

    oli0ari superior serabutnya ber!alan ke nukleus lemniskus lateralis dan sebagian

    langsung ke olliulus inferior. Serabut%serabut ini membentuk lemniskus

    lateralis. Dari olliulus inferior serabutnya berlan!ut lagi ke orpus genikulatum

    mediale 5+)- sebagai brahium olliulusinferior. Dari 5+) ini serabutnya

     ber!alan ke korteks serebri di area austikus area 'roadmann,

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    11/20

    Kehamilan trimester I merupakan periode penting karena infeksi bakteri

    maupun 0irus akan berakibat ter!adinya ketulian. Infeksi yang sering

    mempengaruhi pendengaran antara lain adalah infeksi T(35>S

    Toksoplasmosis, 3ubella, 5ytomegalo0irus, >erpes, dan Sifilis-, ampak dan

    gondok. 'eberapa !enis obat ototoksik dan teratogenik seperti salisilat, kina,

    gentamyin, streptomyin, dan lain%lain, !uga mempunyai potensi menyebabkan

    ter!adinya gangguan proses pembentukan organ dan sel rambut pada rumah siput

    koklea-. )alformasi struktur anatomi yang dikenal sebagai penyebab ketulian

    antara lain adalah atresia liang telinga dan aplasia koklea.

    +. )ANIFESTASI K*INIK 

    A. 5iri%5iri Khas Dalam Segi Fisik 

    a. 5ara ber!alan biasanya epat dan agak membungkuk. >al ini disebabkan

    adanya kemungkinan kerusakan pada alat pendengaran bagian alat

    keseimbangan b. +erakan matanya epat, agak beringas. >al ini menun!ukkan baha ia

    ingin menangkap keadaan sekitar sehingga anak tunarungu dapat disebut

    manusia permata.

    . +erakan anggota badannya epat dan linah. >al tersebut kelihatan dalam

    mengadakan komunikasi yang mereka enderung menggunakan gerak

    isyarat dengan orang sekitarnya, ole karena itu anak tunarungu dapat

    dikatakan manusia motorik 

    '. 5iri%iri Khas dalam Intelegensi

    &ada anak tunarungu intelegensi tidak banyak berbeda dengan anak

    normal pada umumnya. Ada yang memiliki intelegensi tinggi, rata%rata, dan

    ada pula yang memang intelegensinya rendah. Sesuai dengan sifat

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    12/20

    ketunarunguannya pada umumnya anak tunarungu sukar menangkap

     pengertian%pengertian yang abstrak sebab dalam hal ini diperlukan

     pemahaman yang baik akan bahasa, lisan mupun tulisan, sehingga pada

    umumnya anak tunarungu dalam segi intelegensi dapat dikatakan" pada

    umumnya anak tunarungu dalam segi intelegensi tidak berbeda dengan anak

    normal pada umumnya, tetapi dalam hal intelegensi fungsional rata%rata lebih

    rendah.

    5. 5iri%iri Khas dalam Emosi

    Kekurangan pemahaman akan bahasa atau tulisan seringkali dalam

     berkomunikasi menimbulkan hal%hal yang tidak diinginkan, sebab

    menimbulkan kesalahpahaman yang dapat mengakibatkan hal yang negatif

    dan menimbulkan tekanan emosinya

    D. 5iri%iri Khas dalam Segi Sosial

    Dalam kehidupan sosial anak tunarungu memiliki kebutuhan yang

    sama dengan anak biasa pada umumnya. )endapat perlakuan yang kurang

    a!ar dari kehidupan sosialnya yaitu dari anggota keluarga dan masyarakat

    sekitarnya dapat menimbulkan beberapa aspek sosial, yaitu" perasaan rendah

    diri, diasingkan, perasaan emburu, kurang dapat bergaul, mudah marah, dan

    merasa diasingkan dari keluarga dan masyarakat sekitarnya

    E. 5iri%iri Khas dalam Segi 'ahasa

    Sesuai dengan kekurangan dan kelebihan anak tunarungu dalam

     penguasaan bahasa memiliki iri%iri yaitu"

    a. )iskin dalam Kosa Kata

     b. Sulit dimengerti ungkapan%ungkapan bahasa yang mengandung irama

    dalam bahasa

    . Sulit dimengerti ungkaan%ungkapan bahasa yang mengandung arti kiasan

    >. &E)E3IKSAAN DIA+N(STIK1&EN7NAN+

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    13/20

    Ada beberapa ara yang dapat digunakan untuk mengetahui kelainan

     pendengaran seseorang. Adapun tes%tes yang dapat dilakukan untuk mengetahui

    kelainan tersebut adalah sebagai berikut"

    #. Tes bisik whisper test -

    $. Tes detik !am

    2. Apabila ara # dan $ tidak bisa dilakukan pemeriksaan sebagai berikut"

    apakah ada reaksi apabila anak itu dipanggil dari belakang atau dibunyikan

    suara. )isalnya, suara bel, peahan piring dan lain%lain

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    14/20

    . )etode (ral

    d. )etode Komunikasi Total

    e. )etode )odern

    BAB II

    ASUHAN KEPERAWATAN

    A. PENGKAJIAN

    #. 3iayat

    a. Identitas klien

     b. 3iayat adanya kelainan nyeri

    . 3iayat infeksi saluran nafas atas yang berulang

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    15/20

    d. 3iayat alergi

    e. ()A berkurang

    $. &engka!ian Fisik 

    a. Nyeri telinga

     b. &erasaan penuh dan penurunan pendengaran

    . Suhu meningkat

    d. )alaise

    e. Nausea 4omiting

    f. 4ertigo

    g. (rtore

    h. &emeriksaan dengan otoskop tentang stadium

    2. &engka!ian &sikososial

    a. Nyeri otore berpengaruh pada interaksi

     b. Aktifitas terbatas

    . Takut menghadapi tindakan pembedahan

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    16/20

    2. 3esiko edera berhubungan dengan hilangnya fungsi pendengaran

    arga diri rendah berhubungan dengan gangguan pada pendengaran

    =. Kurangnya pengetahuan berhubungan dengan kurangnya informasi

    C. INTERVENSI KEPERAWATAN

    #. &erubahan persepsi sensori" pendengaran berhubungan dengan penurunan atau

    kehilangan fungsi pendengaran

    Tu!uan" memperbaiki komunikasi

    Kriteria hasil" Klien dapat berkomunikasi seara perlahan dan mamapu

    mendengar kata yang disebut

    Inter0ensi keperaatan"

    a. )engurangi kegaduhan lingkungan

    3asional" mempermudah dalam mendengarkan suara%suara yang ada di

    lingkungan sekitar 

     b. )emandang pasien ketika berbiara

    3asional" memungkinkan komunikasi dua arah antara peraat dengan

    klien dapat ber!alan dengan baik 

    . 'erbiara !elas dan tegas tanpa berteriak 

    3asional" memungkinkan komunikasi dua arah antara peraat dengan

    klien dapat ber!alan dengan baik dan klien dapat menerima pesan peraat

    seara tepat

    d. )emberikan penahayaan yang baik dan menggunakan tanda non0erbal

    3asional" pesan yang ingin disampaikan oleh peraat kepada klien dapat

    diterima dengan baik oleh klien

    e. Instruksikan anggota keluarga mengenai praktik yang efektif 

    3asional" mempermudah anggota keluarga untuk berkomunikasi dengan

    klien

    f. +unakan alat bantu dengar pada teinga

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    17/20

    3asional" mempemudah dalam mendengarkan suara%suara yang ada di

    lingkungan sekitar serta dalam berkomunikasi

    $. +angguan komunikasi 0erbal berhubungan dengan efek penurunan atau

    kehilangan pendengaran

    Tu!uan" gangguan komunikasi berkurang1dapat diatasi

    kriteria hasil" klien akan memakai alat bantu dengar !ika sesuai-. )enerima

     pesan melalui metoda pilihan misal" komunikasi tulisan, bahasa lambang,

     berbiara dengan !elas pada telinga yang bak-.

    Inter0ensi Keperaatan"

    a. Ka!i kemampuan untuk menerima pesan seara 0erbal

    #- ika ia dapat mendengar pada suatu telinga, berbiara dengan perlahan

    dan dengan !elas langsung ke telinga yang baik hal ini lebih baik

    daripada berbiara dengan keras-

    a- Tempatkan klien dengan telinga yang baik berhadapan dengan pintu

     b- Dekati klien dari sisi telinga yang baik 

    $- Dapatkan apa metode komunikasi yang diinginkan dan atat pada

    renana peraatan metode yang digunakan oleh staf dan klien, seperti"

    tulisan, berbiara, bahasa isyarat.

    3asional" dengan mengetahui metode komunikasi yang diinginkan

    oleh klien maka metode yang akan digunakan dapat disesuaikan

    dengan kemampuan dan keterbatasan

    2- ika klien dapat membaa uapan"

    a- *ihat langsung pada klien dan biaralah lambat dan !elas

     b- >indari berdiri di depan ahaya karena dapat menyebabkan klin

    tidak dapat membaa bibir anda

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    18/20

    =- ika ia hanya mampu bahasa isyarat, sediakan pener!emah. Alamatkan

    semua komunikasi pada klien, tidak kepada pener!emah. adi seolah%

    olah peraat sendiri yang langsung berbiara kepada klien dengan

    mengabaikan keberadaan pener!emah

    3asional" pesan yang disampaikan oleh peraat kepada klien dapat

    diterima dengan baik oleh klien

     b. +unakan faktor%faktor yang meningkatkan pendengaran dan pemahaman

    #- 'iara yang !elas, menghadap indi0idu

    $- 7langi !ika klien tidak memahami seluruh isi pembiaraan

    2- +unakan rabaan dan isyarat untuk meningkatkan komunikasi

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    19/20

     b. ka!i seluasnya ketidakmampuan dalam hubungannya dengan akti0itas

    hidup sehari%hari. 3asional" menurunkan resiko !atuh

    . gunakan alat bantu dengar pada telinga

    rasional" mempermudah dalam mendengarkan suara%suara yang ada di

    lingkungan sekitar 

    d. orientasikan lingkungan yang tenang dan aman

    rasional" meningkatkan keamanan mobilitas dalam lingkungan

  • 8/17/2019 Laporan Pendahuluan Tunarungu. Copy-4

    20/20

    rasional" agar klien mengerti tindakan untuk menanggulangi masalah

    kesehatannya dan klien merasa nyaman dan tidak terbebani karena

    masalah kesehatannya

    =. kurangnya pengetahuan berhubungan dengan kurangnya informasi

    tu!uan" klien mengetahui tentang tunarunguan

    kriteria hasil" klien menyatakan pemahaman akan tunarungu yang dideritanya

    dan klien mampu melakukan perubahan pola hidup

    inter0ensi keperaatan"

    a. ka!i tingkat pengetahuan klien tentang tunarungu

    rasional" memudahkan dalam pemberian pemahaman tentang tunarungu

    dengan tingkat pengetahuannya

     b. berikan pen!elasan pada klien dan keluarga tentang tunarungu yang

    dideritanya

    rasional" dengan memberi pen!elasan tentang tunarungu klien dapat

    mengerti dan menghindari segala pantangannya

    . libatkan klien dan keluarga dalam peraatan dan pengobatan

    rasional" keterliabatan klien menambah pengetahuan klien dan keluarga

    dan memperepat penyembuhan

    DAFTAR PUSTAKA

    I+AK adani, dkk $88$-, Pengantar Pendidikan Luar Biasa, akarta " &usat &enerbitan

    7ni0ersitas Terbuka.

    ohnson, '> G Sk!orten, D miriam $88