laporan pendahuluan cerebral palsy

36
LAPORAN PENDAHULUAN CEREBRAL PALSY A. Definisi Cerebral palsy adalah suatu gangguan atau kelainan yang terjadi pada suatu kurun waktu dalam perkembangan anak, mengenai sel-sel motorik di dalam susunan saraf pusat, bersifat kronik dan tidak progresif akibat kelainan atau cacat pada jaringan otak yang belum selesai pertumbuhannya. Walaupun lesi serebral bersifat statis dan tidak progresif, tetapi perkembangan tanda-tanda neuron perifer akan berubah akibat maturasi serebral. Yang pertama kali memperkenalkan penyakit ini adalah William John Little (1843), yang menyebutnya dengan istilah cerebral diplegia, sebagai akibat prematuritas atau afiksia neonatorum. Sir William Olser adalah yang pertama kali memperkenalkan istilah cerebral palsy, sedangkan Sigmund Freud menyebutnya dengan istilah Infantile Cerebral Paralysis. Cerebral palsy adalah ensefalopatistatis yang mungkin didefinisikan sebagai kelainan postur dan gerakan non- progresif, sering disertai dengan epilepsy dan ketidaknormalan bicara, penglihatan, dan kecerdasan akibat dari cacat atau lesi otak yang sedang berkembang. Cerebral palsy ialah suatu gangguan nonspesifik yang disebabkan oleh abnormalitas sistem motor piramida (motor kortek, basal ganglia dan otak kecil) yang ditandai dengan kerusakan pergerakan dan postur pada serangan awal. Cerebral palsy ialah suatu gangguan atau kelainan yang terjadi pada suatu kurun waktu dalam perkembangan anak, mengenai sel-sel motorik di dalam susunan saraf pusat,

Upload: aditya-pamungkas

Post on 16-Aug-2015

396 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

.

TRANSCRIPT

LAPORAN PENDAHULUANCEREBRAL PALSYA. DefinisiCerebralpalsyadalah suatugangguanatau kelainanyang terjadipadasuatukurunwaktudalamperkembangananak, mengenai sel-sel motorik didalamsusunansaraf pusat, bersifat kronikdantidakprogresif akibat kelainanatau cacat pada jaringan otak yang belum selesaipertumbuhannya.Walaupunlesi serebral bersifat statis dan tidak progresif, tetapi perkembangan tanda-tandaneuron perifer akan berubah akibat maturasi serebral. Yang pertama kalimemperkenalkan penyakit ini adalah William John Little !"#$%, yangmenyebutnya dengan istilah cerebral diplegia, sebagaiakibat prematuritas atauafiksia neonatorum. &ir William 'lser adalah yang pertama kali memperkenalkanistilahcerebral palsy, sedangkan&igmund(reudmenyebutnyadenganistilah)nfantile Cerebral *aralysis.Cerebral palsy adalah ensefalopatistatis yang mungkin didefinisikansebagai kelainan postur dan gerakan non-progresif,sering disertai denganepilepsydanketidaknormalanbicara,penglihatan, dankecerdasanakibat daricacat atau lesi otak yang sedang berkembang.Cerebralpalsy ialah suatu gangguan nonspesifik yang disebabkan olehabnormalitas sistem motor piramida motor kortek,basal ganglia dan otak kecil%yang ditandai dengan kerusakan pergerakan dan postur pada serangan awal.Cerebral palsyialahsuatugangguanataukelainanyangterjadi padasuatukurunwaktudalamperkembangananak,mengenai sel-sel motorik didalamsusunansaraf pusat,bersifat kronikdantidakprogresif akibat kelainanatau cacat pada jaringan otak yang belum selesai pertumbuhannya.B. Etiologi1. Pranatal :a. +alformasi kongenital.b. )nfeksi dalam kandungan yang dapat menyebabkan kelainan janinmisalnya, rubela, toksoplamosis, sifihis, sitomegalo-irus, atauinfeksi -irus lainnya%.c. .adiasi sinar /.d. 0oksemia gra-idarum.e. 1sfiksiadalamkandunganmisalnya2 solusioplasenta, plasentapre-ia, anoksi maternal, atau tali pusat yang abnormal%.f. 3eracunan kehamilan dapat menimbulkan serebral palsy. g. 4angguan pertumbuhan otak.2. Natal :a. 1noksia5hipoksia.*enyebab terbanyak ditemukan dalammasa perinatalialah cidera otak. 3eadaan inilah yangmenyebabkanterjadinya anoksia. 6al demikian terdapat pada keadaanpresentasi bayi abnormal, disproporsi sefalopel-ik, partuslama,plasentapre-ia, infeksi plasenta, partusmenggunakanbantuanalat tertentu dan lahir dengan seksio sesar.b. *erdarahan otak.*erdarahan dan anoksia dapat terjadi bersama-sama,sehingga sukar membedakannya, misalnya perdarahan yangmengelilingi batang otak, mengganggu pusat pernapasan danperedaran darah sehingga terjadi anoksia. *erdarahan dapatterjadi di ruang subaraknoid dan menyebabkan penyumbatan C&&sehingga mangakibatkan hidrosefalus. *erdarahan di ruangsubdural dapat menekan korteks serebri sehingga timbulkelumpuhan spastis.c. 0rauma lahir, misalnya perdarahan subdurald. *rematuritas.7ayi kurang bulan mempunyai kemungkinan menderitapendarahanotaklebihbanyakdibandingkandenganbayi cukupbulan, karenapembuluhdarah, en8im, factorpembekuandarahdan lain-lain masih belum sempurna.e. )kterus)kterus pada masa neonatus dapat menyebabkankerusakan jaringan otak yang kekalakibat masuknya bilirubin keganglia basal.f. +eningitis purulenta+eningitispurulentapadamasabayi bilaterlambat atautidak tepat pengobatannya akanmengakibatkan gejala sisaberupa palsi serebral.3. Postnatal :a. 0rauma kapitis.b. )nfeksi misalnya 2 meningitis bakterial, abses serebri,tromboplebitis, ensefalomielitis.c. 3ern icterus.7eberapa penelitian menyebutkan faktor prenatal danperinatal lebih berperan dari pada faktorpascanatal. &tudi oleh9elsondkk!:";% dikutipdari !$% menyebutkanbayi denganberatlahirrendah, asfiksiasaat lahir, iskemi prenatal, faktorgenetik, malformasi kongenital, toksin,infeksi intrauterinmerupakan faktor penyebab cerebral palsy.(aktor prenataldimulai saat masagestasi sampai saat lahir, sedangkanfaktorperinatal yaitusegalafaktor yangmenyebabkancerebral palsymulai dari lahir sampai satu bulan kehidupan. &edang faktor pascanatal mulai dari bulan pertama kehidupan sampai < tahun6agbergdkk!:=>%, atausampai >tahunkehidupan7lairdan&tanley, !:"