lapkas slide ileus obstruktif

Upload: mutimin

Post on 03-Jun-2018

248 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    1/30

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    2/30

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    3/30

    KELUHAN UTAMA

    Nyeri perut kiri

    bawah 1 bulanSMRS.

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    4/30

    1 bulan SMRS

    Nyeri perut kiri bawah,

    hilang timbul terutama

    saat batuk

    3 hari SMRS

    Nyeri perut terus

    menerus, mual, muntah,

    BAB terasa tidak lancar

    dan lembek, BAKberwarna merah dan

    nyeri, demam.

    Saat dirawat

    Os dirawat Sp,PD namun

    keluhan tidak menghilang.

    Os blm BAB sejak

    masuk.diberikan obat

    pencahar os muntah.

    Perjalanan Penyakit

    nyeri seluruh lapang perut, nyeri menjalar,penurunan BB, BAB berdarah disangkal.

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    5/30

    ANAMNESIS

    RPD

    Sebelumnya pasien

    belum pernah menderita

    keluhan seperti ini Riwayat sakit maag (+)

    RPK

    Tidak ada yang

    menderita keluhan yang

    sama dengan pasien. Riwayat Ca disangkal

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    6/30

    ANAMNESIS

    Riwayat

    Pengobatan

    Pasien belum pernah

    menkonsumsi obat

    selama menderita

    gejala ini

    Riwayat Alergi

    Alergi obat disangkal.

    Alergi makanan

    disangkal

    Alergi udara

    disangkal

    Riwayat Kebiasaan

    Merokok (-),

    makanan berlemak

    (+), tidak senang

    makan sayur (+)

    Tidak berolahraga

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    7/30

    Tampak sakit sedang

    Composmentis

    TD : 120/80 mmHg RR : 20 x/menit

    N : 80 x/menit S : 36,2C

    KeadaanUmum

    Kesadaran

    Tanda

    Vital

    PEMERIKSAAN FISIK

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    8/30

    Status Generalis

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    9/30

    Kepala : Bentuk Normocephal

    Warna rambut hitam distribusi rata

    Mata : Reflek Pupil (+/+)isokhor

    Sklera Ikterik (-/-)

    Konjungtiva anemis (-/-)

    Telinga : Normotia

    Sekret (-/-)

    Hidung : Deviasi septum (-)

    Sekret (-)

    Warna Konka (N/N)

    Mulut : Mukosa Bibir kering

    Tonsil T1/T1

    Faring Tidak Hiperemis

    Leher : Pembesaran KGB (-)

    Thyroid (N)

    Pemeriksaan Fisik Kepala

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    10/30

    Pemeriksaan Fisik

    Thoraks

    Paru-paru

    Inspeksi

    Bentuk dadasimetris

    Palpasi

    Vocal fremitussimetris

    Perkusi

    Sonor (+/+)

    Auskultasi

    Bunyi dasar napasvesikuler

    Ronkhi (-/-)

    Wheezing (-/-)

    Jantung

    Inspeksi

    ictus cordis tidakterlihat

    Palpasi

    ictus cordis terabapada ICS V MidClavikula Sinistra

    Perkusi

    Pekak pada batasanjantung ( BA: ICS

    II, BB: ICS V, BK:ICS V MidClavikula Sinistra,BKA: ICS IV MidSternalis Dextra)

    Auskultasi

    BJ I/II murni,reguler

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    11/30

    Pemeriksaan Fisik

    Abdomen

    Abdomen : Inspeksi :

    Kontur abdomencembung

    Distensi (-)

    Auskultasi :

    B.Peristaltik Normal

    Perkusi : Tymphani

    Palpasi : Nyeri tekan pada

    epigastrik dan inguinal

    kiri.

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    12/30

    Pemeriksaan Fisik Ekstremitas Atas

    DEXTRA

    Akral hangat

    RCT < 2 dtk

    Sianosis (-)

    Edema (-)

    SINISTRA

    Akral hangat

    RCT < 2 dtk

    Sianosis(-)

    Edema (-)

    Pemeriksaan Fisik Ekstremitas Bawah

    DEXTRA

    Akral hangat

    RCT < 2 dtk

    Sianosis (-)

    Edema (-)

    SINISTRA

    Akral hangat

    RCT < 2 dtk

    Sianosis(-)

    Edema (-)

    RT ?

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    13/30

    RESUME

    Perempuan 37tahun, nyeri perut kiri bawah sejak

    1bulan yang lalu, semakin lama semakin bertambah,mual muntah sejak 3 hari sebelum masuk rs. Tidak bisa

    BAB saat di rs. Keluhan ini disertai BAK nyeri dan

    merah. Pada pemfis nyeri tekan kuadran epigastrikdan ileum kiri.

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    14/30

    Pemeriksaan Penunjang

    Hasil Laboratorium

    Ureum 34 mg% 10-50

    Kreatinin 0.6 mg% 0.5-0.95

    SGOT 21 U/L 10 - 35

    SGPT 17 U/L 945

    Hemoglobin 11,8 gr% 12.5-15.5

    Leukosit 28.6 /mm3 (5-10)

    Trombosit 464.000 /mm3 (150-450)

    Hematokrit 35,1 % (45-52)

    Bleeding time 1.00 Minute 1.00-3.00

    Cloatting time 3.00 minute 3.00-6.00

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    15/30

    Pemeriksaan Penunjang

    Hasil Laboratorium (urinalisis)

    color brown Yellow

    Leukosit estrase 1+ mg% 0.5-0.95

    Blood urine 3+ U/L negative

    Leukosit 5-10 U/L 0-5

    bacterial Positif gr% negative

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    16/30

    Radiologi

    ABD 3 Posisi

    Distribusi udara dalam usus meningkat, pelebaran

    usus (+), air fluid level (+), Free air (-)

    BNO-IVP

    Fungsi kedua ginjal normal

    Tak tampak tanda-tanda kelainan

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    17/30

    Hasil PA Makroskopik :

    jaringan usus panjang + 15 cm. Pada pembelahan tampak masa warna

    putih, padat, tidak ditemukan kelenjar getah bening.

    Mikroskopik :

    sediaan berasal dari tumor rektosigmoid menunjukan massa tumordengan struktur kelenjar sampai lapisan serosa.

    Ukuran sel tumor sedang, sitoplasma agak banyak, inti bulat/oval,

    pleumorfik, hiperkromatik, mitosis dapat ditemukan.

    Sediaan berasal dari jaringan usus yang lain mengandung sel tumor.

    Kedua tepi sayatan tidak mengandung sel tumor

    Kesan :

    Gambaran histologik sesuai dengan adenokarsinoma rektosigmoid

    berdiferensiasi sedang. Duke C

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    18/30

    continue...

    WD : Ileus Obstruktif e.c Ca Rektosigmoid

    DD : - Ileus Paralitik

    - Volvulus sigmoid- Tumor Usus

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    19/30

    Penatalaksanaan1. Konservatif :

    a. rehidrasi

    b. decompresi, tujuan:

    memperbaiki sirkulasi dinding usus

    memperbaiki peristaltik

    memperbaiki reabsorbsi memperbaiki tegangan dinding usus

    decompresi konservatif berupa:

    OralNGT

    c. Puasa

    d. Katetere. antibiotik

    2. Operatif

    Laparotomi + Colostomi

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    20/30

    TINJAUAN PUSTAKA

    ILEUS

    OBSTRUKTIF

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    21/30

    Ileus dan obstruksi intestinal merupakan salah satupenyebab kematian pada gastrointestinal disease.

    20% dari klinis nyeri abdomen akut disebabkan

    obstruksi usus. Obstruksi intestinal disebabkan oleh 60% adhesive, 20%

    hernia strangulata, 5% keganasan dan volvulus 5%

    Obstruksi kolon paling sering disebabkan karena

    keganasan kolorektal. Pasien sering berusia lebihdari 70 tahun.

    Ileus adalah keadaan usus yang tergulung: hambatanpasase usus

    Epidemiologi

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    22/30

    Etiologi

    Hernia Incaserata

    Non Hernia

    a. Penyempitan Lumen Usus Ganguan Lumen Usus

    Gangguan Dinding Usus

    Penekanan dari luar

    b. Adhesi

    c. Invaginasi

    d. Volvulus

    e. Malformasi

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    23/30

    Definisi

    Obstruksi usus (mekanik) adalah keadaan dimana isi

    lumen saluran cerna tidak bisa disalurkan ke distal atau

    anus, karena ada sumbatan/hambatan yang disebabkan

    kelainan dalam lumen usus, dinding usus atau luar usus

    yang menekan atau kelainan vaskularisasi pada suatu

    segmen usus yang menyebabkan nekrose segmen usus

    tersebut.

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    24/30

    Patogenesis

    akumulasi gas dancairan intraluminal

    Peningkatan aktivitasintestinal Motilitas

    peningkatan tekananintraluminal dan

    intramural

    MotilitasObstruksi

    Distensiintestinal

    Penurunan alirandarah mukosa

    Perfusi mikrovaskulerintestinal tergangguiskemia dan nekrosis

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    25/30

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    26/30

    Pemeriksaan Penunjang

    Laboratorium

    awal obstruksi nilai laboratorium mungkin normal.Keadaan obstruksi terus berlangsung nilai-nilailaboratorium dapat menunjukkan tanda dehidrasi.

    Foto abdomen

    air-fluids level, step ladder

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    27/30

    Foto Abdomen 3 Posisi

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    28/30

    Penatalaksanaan1. Konservatif :

    a. rehidrasi dengan Nacl isotonik, KCl

    b. decompresi, tujuan:

    memperbaiki sirkulasi dinding usus

    memperbaiki peristaltik

    memperbaiki reabsorbsi

    memperbaiki tegangan dinding usus

    c. decompresi konservatif berupa:

    OralNGT (untuk ileus mekanik letak tinggi) dan miller abbot

    tube (untuk ileus mekanik letak tengah/rendah)

    Anal

    schoor steen (untuk ileus mekanik letak rendah) danlavement.

    d. apabila tindakan konservatif gagal, maka lakukan laparotomy

    2. Operatif

    Laparotomi

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    29/30

    Komplikasi

    Dehidrasi

    Perforasi dan iskemia intestinal

    Peritonitis dan septikemia

  • 8/11/2019 Lapkas Slide Ileus OBSTRUKTIF

    30/30