anak dengan muntah.doc

Upload: peni-m-saptoargo

Post on 25-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 ANAK DENGAN MUNTAH.doc

    1/2

    ANAK DENGAN MUNTAH

    Caveats

    Tidak semua anak yang muntah mengalami masalah dengan akut gastroenteritis:

    hati-hati terhadap meningitis,peningkatan intra cranial, otitis media, akut asma,

    pneumonia lobus bawah, atau infeksi saluran kemih, dimana juga dapat disertai

    dengan muntah.

    Hati-hati terhadap bayi atau neonatus yang muntah: diagnosa terlalu banyak

    makan atau gumoh ditegakkan setelah keadaan medical atau bedah

    disingkirkan. Hati-hati terhadap muntah yang sering dimana merupakan tanda

    yang muncul pada sepsis neonatus, neonatus dengan gangguan metabolisme sejak

    lahir, bayi dengan apendisitis akut, atau meningitis,atau stenosis pylorus.

    Hindari pemberian resep metoclopramid dan prochlorperaine pada anak di

    bawah !" tahun untuk mencegah krisis okulogirik dan efek samping lain yang di

    luar dugaan.

    #yrup promethaine oral adalah anti emetic ringan dan aman.

    Hindari dengan memberi resep prepulsid pada anak muda yang mengakibatkan

    hilangnya tanda akut abdomen $kasus bedah%.

    Tips khusus untuk dokter umum

    &ngat selalu terfokus pada riwayat hidrasi dan pemeriksaan

    PERTANYAAN PADA ORANG TUA ATAU PENGANTAR

    'pa warna dari muntahan(

    !. )mpedu $malrotasi usus% atau darah yang mengarah pada keadaan kasus

    bedah akut untuk tindakan in*estigasi lebih jauh

    ". +eriksalah muntahan atau warna muntahan pada baju

    Catatan )mpedu sering mirip dengan juice cane manis dan darah mirip dengan ilo

    bat apa baru diminumkan( 'tau sudah berapa dokter untuk berobat( Hati-

    hatilah selalu terhadap obat yang dapat mengakibatkan iritasi lambung dan

  • 7/25/2019 ANAK DENGAN MUNTAH.doc

    2/2

    muntah,seperti antibiotic golongan makrolit, theophyline oral, #'&/ oral, dan

    prednisolone oral.

    0apan terakhir mengganti pempers atau kapan anak anda kencing terakhir(

    Tidak kencing lebih dari 1 jam adalah tanda dehidrasi

    'pakah anak anda mengalami cedera kepala (

    'pakah ada riwayat keluarga dengan gejala yang sama( #eperti 2) 3ota*irus

    didahului dengan gejala +' diikuti muntah dan diare profus4 ada resiko tinggi

    terjadinya dehidrasi pada anak usia 5 6 tahun

    PEMER!K"AAN PENT!NG

    7ek status hidrasi dg cepat

    - 'pakah pempers kering atau basah( 8ika kering,tanyakan dg

    pertanyaan diatas

    - Hati-hati pd anak menangis dg tidak adanya air mata

    - +eriksa keadaan hidrasi : kirim anak dg diare Tabel ! untuk penanganan derajat

    dehidrasi.

    - 9ihat adanya mata cowong, mulut kering, perfusi perifer

    buruk, turgor kulit menurun

    - 8ika pasien dalam keadaan dehidrasi berat, berarti bahaya

    shock hipo*olemik : segera lakukan &nfus resusitasi di &3/

    - Tachypnoe tanda adanya hiperpireksia atau napas cepat pd asidosis metabolic

    - Tachycardia adanya ancaman shock pd pasien muda

    - 0epala, ata, Telinga,Hidung, Tenggorok :

    !. +eriksa telinga pd otitis media

    ". 'uskultasi basal paru untuk pneumonia basal