propesinalisme keperawatan

Upload: arakhmansudah

Post on 11-Oct-2015

13 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

PPT

TRANSCRIPT

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    1/41

    Peran PPNI dalamMengkawal Praktik Mandiri

    Perawat

    Dr. Ah. Yusuf, S.Kp., M.Kes.Ketua PPNI Propinsi Jawa Timur

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    2/41

    PRAKTIK MANDIRI PERAWAT

    Tindakanperawat melalui kerjasama bersifat

    kolaboratif dengan klien dan tenaga kesehatanlainnya dalam memberikan asuhan keperawatan

    sesuai lingkup wewenang dan tanggung

    jawabnya

    (POKJA Kep. - CHS,1992)

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    3/41

    Kolaborasi dg Pasien

    Gunakan pasien sebagai tempat

    pengalaman belajar bersama untukmemperbaiki kondisi & emosi pasien

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    4/41

    Kolaborasi dg Nakes Lain

    Kolaborasi: Sebuah proses dalam melibatkan beberapa

    individu (tenaga kesehatan lain), untukmelihat suatu masalah dari berbagai aspek

    yang berbeda dan secara konstruktif

    mengeksplorasi perbedaan tersebut untuk

    mencari solusi dalam suasana perbedaandan keterbatasan.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    5/41

    Collaboration (ANA) is the process where by physicians and

    nurses plan and practice together as

    colleagues, working inter-dependently

    within the boundaries of their scopes ofpractices with shared values and mutual

    acknowledgement and respect for each

    others contribution to care for individuals,

    their families, and their communities

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    6/41

    Syarat Ada agreement dalam menentukan

    dan mencapai tujuan,

    Ada sharing pengetahuan untukmemecahkan masalah, menetapkanisu/tema dan membuat keputusandalam kerangka kolegalitas

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    7/41

    SyaratKolaborasi merupakan kerjasamainterdependen, saling melengkapibukan bekerja berdasarkan hirarki

    antara perawat, dokter dan timkesehatan lainnya

    Tingkat kontribusi dari tiap anggota tim

    tersebut berbeda, tergantung dari skillyang diperlukan dan resources yangtersedia.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    8/41

    Inter Dependence of Health Care Providers

    Focus of

    Health

    Care

    physicians

    dietitian

    radiologist

    pharmacist

    nurses

    chaplains

    pathologist

    others

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    9/41

    Praktik Profesional :

    Ilmu & teori yang kokoh

    Pendekatan ilmiah dalam menyelesaikan

    masalah

    Dilakukan oleh seseorang yang memiliki

    keahlian & kewenangan tertentu

    Sesuai kode etik & standar, ketentuan

    perundangan sebagai landasan pratik

    PRAKTIK MANDIRI PERAWAT

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    10/41

    10

    Peran PPNI

    Menetapkan lingkup praktik keperawatan

    Menetapkan dan mengawasi implementasistandar praktik dan standar kinerja

    professional perawat Menetapkan standar kompetensi perawat

    (entry, specialty, dan advanced level), Siapaboleh melakukan apa dengan kompetensi apa

    Menetapkan kode etik perawat, pemberlakuandan pembinaannya

    Memfasilitasi regulasi & aspek legal praktikpraktik

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    11/41

    Pasal 8 ..

    Praktik keperawatan sebagaimana

    dimaksud pada ayat (1) dilaksanakan

    melalui kegiatan;o Pelaksanaan asuhan keperawatan

    o Pelaksanaan upaya promotif, preventif,

    pemulihan, dan pemberdayaan

    masyarakat; dan

    o Pelaksanaan tindakan keperawatan

    komplementer

    Lingkup: Permenkes 148/2010

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    12/41

    Standar:oStandar Pelayanan

    oStandar Profesi

    oStandar Operasional ProsedureoStandar Kompetensi

    oStandar Tindakan Keperawatan

    Kode Etik

    Sesuai Standar & Kode Etik

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    13/41

    KODE ETIK

    Suatu pedoman u/ kegiatan yg didasarkan

    pada nilai-nilai kebutuhan Sosial

    Bermakna jika diterapkan

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    14/41

    Perawat yg Etis

    Perawat yang baik; Menerapkan Kode Etik

    Memenuhi Tuntutan Kebutuhan Masyarakat

    akan Pelayanan Kesehatan dan

    Keperawatan Memperhatikan hak-hak pasien

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    15/41

    Hak-Hak Klien:

    Hak atas pelayanan yang sebaik-baiknya

    Hak atas informasi tentangpenyakitnya

    Hak atas privacy

    Hak untuk menentukan nasibnyasendiri (ic)

    Hak untuk menerima ganti rugi (lalai)

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    16/41

    Pelayanan Sebaiknya? Perhatikan Tuntutan Kebutuhan

    Pasien

    Kuasai Keterampilan Profesional

    Berikan Pelayanan Prima

    The Nurse a Call Girl ????

    Perhatikan Kewajiban Perawat thdPasien

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    17/41

    HAK ATAS INFORMASI TTGPENYAKITNYA

    Petugas kesehatan wajib memberikan

    informasi tentang status kesehatanpasien

    Berikan informasi sesuai hak dankewenangan perawat

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    18/41

    Hak Atas Privacy ???

    1. Perhatikan Perilaku Perawat dalam Tugas

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    19/41

    Hak Untuk Menentukan

    Nasibnya Sendiri (IC) Inform Consent(hak untuk menyetujui

    tindakan yang akan dilakukan setelah ybs

    mendapatkan informasi yang memadai)

    Inform Choice(hak untuk memilih tindakan

    yang diterima sesuai keinginan sendirisetelah menerima informasi yang memadai)

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    20/41

    Perawat yg Baik

    Memiliki sifat Caring yang tinggi

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    21/41

    Watsons 10 Carative

    Factors 1. Humanistic-Altruistic system of values

    2. Faith-hope3. Sensitivity to self and others

    4. Helping-trusting, human care relationship5. Expressing positive and negative feelings6. Creative problem-solving caring process7. Transpersonal teaching-learning8. Supportive, protective, and/or corrective mental,physical, societal and spiritual environment9. Human needs assistance10. Existential-phenomenological-spiritual forces

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    22/41

    Top Ten Caring

    Behaviors attentive listening,

    comforting,

    honesty,

    patience,

    responsibility,

    (Tabers 1993).

    providing informationso the patient canmake an informed

    decision, touch,

    sensitivity,

    respect,

    calling the patient byname

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    23/41

    JUDES

    JAHAT

    KEJAM

    SOK

    KETUS

    MENTOLO

    DLL

    ETIKA PERAWAT ?

    PERILAKU MELANGGAR ETIK &

    TIDAK PROFESIONAL

    Oh myGod

    Getup !

    StopIt, HELP

    ME!

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    24/41

    CODE OF ETHICS FOR NURSES -

    INDONESIA

    FIVE PRINCIPLES OF RESPONSIBILITY:

    1. Nurse and Clients

    2. Nurses and Practice (JOB)

    3. Nurses and co-workers

    4. Nurses and Profession5. Nurse and Gouverment

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    25/41

    Perjuangan RegulasiAspek Legal Praktik Perawat

    Gaib, Mistik, Mother Instink, PengabdianKeagamaan

    The First Modern in Nursing (1854)

    Keperawatan Sbg Profesi (1983)

    UU Kesehatan (23/1992), diperbarui (36/2009)

    PP N0. 32/1996

    Kepmenkes 647 (2000), 1239 (2001), diperbaruiPermenkes (148/2010), (161/2010), (1796/2011)

    UU Keperawatan....?, UU Nakes............????

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    26/41

    KeperawatanLokakarya Nasional, 1983.

    Suatu bentuk pelayanan profesional yang

    merupakan bagian integral dari pelayanan

    kesehatan, didasarkan pada ilmu dankiat keperawatan, berbentuk pelayanan

    bio-psiko-sosial-spiritual yang komprehensif,

    ditujukan kepada individu, keluarga dan

    masyarakat baik yang sehat maupun yangsakit yang mencakup seluruh siklus hidup

    manusia.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    27/41

    Tindakan Keperawatan

    Berupa bantuan yang diberikan karena adanyakelemahan fisik dan atau mental, keterbatasan

    pengetahuan serta kurangnya kemauanmelaksanakan kegiatan sehari-hari secaramandiri. Bantuan juga ditujukan kepada

    penyediaan pelayanan kesehatanutama dalam usaha mengadakan perbaikan

    sistem pelayanan kesehatan sehinggamemungkinkan seseorang mencapai

    kemampuan hidup sehat dan produktif tanpabantuan orang lain.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    28/41

    UU Kesehatan

    UU. No. 23 tahun 1992 Pasal 32 ayat 4:

    Telah digantidgn UU no, 36/2009 Pasal 63;

    Pelaksanaan pengobatan dan/atauperawatan berdasarkan ilmu kedokteran

    atau ilmu keperawatan hanya dapat

    dilakukan oleh tenaga kesehatan yang

    mempunyai keahlian dan kewenanganuntuk itu.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    29/41

    Kontraversi dengan....

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    30/41

    UU KEDOKTERAN (29/2004) ...?Pasal 73

    (1) Setiap orang dilarang menggunakan identitasberupa gelar atau bentuk lain yang menimbulkankesan bagi masyarakat seolah-olah yangbersangkutan adalah dokter atau dokter gigi yang

    telah memiliki surat tanda registrasi dan/atau suratizin praktik.

    (2) Setiap orang dilarang menggunakan alat, metodeatau cara lain dalam memberikan pelayanankepada masyarakat yang menimbulkan kesan

    seolah-olah yang bersangkutan adalah dokter ataudokter gigi yang telah memiliki surat tanda registrasidan/atau surat izin praktik.

    Sanksi: pasal 77 & 78

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    31/41

    Ayat 3

    (3) Ketentuan sebagaimana dimaksud pada

    ayat (1) dan ayat (2) tidak berlaku bagi

    tenaga kesehatan yang diberi kewenangan

    oleh peraturan perundang-undangan.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    32/41

    Penjelasan Ayat 3Pasal 73

    Ayat (1)o Cukup jelas.

    Ayat (2)o Cukup jelas.

    Ayat (3)

    o Tenaga kesehatan dimaksud antara lainbidan dan perawat yang diberi

    kewenangan untuk melakukan tindakanmedis sesuai dengan peraturanperundangan-undangan.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    33/41

    Pasal 8 .. Praktik keperawatan sebagaimana dimaksud pada ayat

    (1) dilaksanakan melalui kegiatan;

    o Pelaksanaan asuhan keperawatan

    o Pelaksanaan upaya promotif, preventif, pemulihan,

    dan pemberdayaan masyarakat; dano Pelaksanaan tindakan keperawatan komplementer

    ....tindakan keperawatan sebagaimana dimaksud pada

    ayat (5) meliputi pelaksanaan prosedur keperawatan,

    observasi keperawatan, pendidikan dan konseling

    kesehatan

    Perawat dalam menajalankan asuhan keperawatan

    sebagaimana dimaksud pada ayat (4) dapat

    memberikan obat bebasdan/atau obat bebas terbatas

    Permenkes 148/2010

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    34/41

    Kontraversi dengan...

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    35/41

    Pasal 98, 108, UU Kes 2009 ?

    (2) Setiap orang yang tidak memiliki keahlian dankewenangan dilarang mengadakan,menyimpan, mengolah, mempromosikan, dan

    mengedarkan obat dan bahan yangberkhasiat obat.

    (3) Ketentuan mengenai pengadaan,penyimpanan, pengolahan, promosi,

    pengedaran sediaan farmasi dan alatkesehatan harus memenuhi standar mutupelayanan farmasi yang ditetapkan denganPeraturan Pemerintah.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    36/41

    Penjelasan Pasal 108 (1)

    Ayat (1)

    Yang dimaksud dengan tenaga kesehatandalam ketentuan ini adalah tenaga

    kefarmasian sesuai dengan keahlian dankewenangannya. Dalam hal tidak ada tenagakefarmasian, tenaga kesehatan tertentu dapatmelakukan praktik kefarmasian secara

    terbatas, misalnya antara lain dokter dan/ataudokter gigi, bidan, dan perawat, yangdilaksanakan sesuai dengan peraturanperundang-undangan.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    37/41

    Putusan MK

    NOMOR 12/PUU-VIII/2010

    RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 12/PUU-VIII/2010

    PERKARA NOMOR 66, 71, 79/PUU-VIII/2010

    PERKARA NOMOR 30/PUU-IX/2011

    Senin, 27 Juni 2011

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    38/41

    Hasil Putusan Bahwa para Pemohon mendalilkan Undang-Undang

    yang dimohonkan untuk diuji menyebabkan para

    Pemohon sebagai tenaga keperawatan mengalami

    dilema dan ketidakpastian hukum dengan adanyaketerbatasan kewenangan yang diberikan oleh hukum

    tetapi disisi lain para Pemohon berkewajiban untuk

    melakukan pelayanan kesehatan;

    sepanjang kalimat, ... harus dilakukan oleh tenaga

    kesehatan yang mempunyai keahlian dan kewenangansesuai dengan peraturan perundang-undangan

    adalah tidak mempunyai kekuatan hukum mengikat

    P i i P ktik K t

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    39/41

    Posisi Praktik Keperawatandi Indonesia

    Ada, tapi tidak ada

    Tidak ada, tapi ada.

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    40/41

    SO WHAT ???ASPEK LEGAL PRAKTIK KEPERAWATAN

    Gunakan keterampilan Interpersonal, Teknikal

    dan Interpersonal dalam keperatawatan Terapkan Kaedah ETIKA dalam Pelayanan

    Sesuai Standar tindakan

  • 5/21/2018 Propesinalisme keperawatan

    41/41

    Terima Kasih