penyakit endokrin

19
PENYAKIT ENDOKRIN PENYAKIT ENDOKRIN Marlina Simbolon Marlina Simbolon

Upload: elyn-nababan

Post on 21-Jul-2015

96 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENYAKIT ENDOKRIN

Marlina Simbolon

1. DIABETES MELITUS Kelainan hormon yang terseringdalam kehamilan. Dipengaruhi dan mempegaruhi oleh kehamilan. Multipara > nulipara

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Kemungkinan diabetes apabila: Umur lanjut Riwayat bayi besar atau anak mati ? Obesitas Riwayat keluarga (+) Sering abortus Glukosuria (+)

1. 2.

KLASIFIKASI Klas A, klinis (-),tes TTGO (+) Klas B,diabetes dewasa, usia >19 tahun, berlangsung < 10 tahun, kelaianan vaskuler (-). 3. Klas C,usia 10-19 tahun, berlangsung 10-19 tahun,kelainan vaskuler (-). 4. Klas D,usia 20 tahun,kelainan vaskuler (+).

5. Klas E,Dm dengan perkapuran pembuluh darah panggul. 6. Klas F, Nefropati 7. Klas G, riwayat obstetri buruk 8. Klas R, dengan komplikasi retinitis dan perdarahan korpus vitreum.

Pengaruh kehamilan pada DM1. Pengaruh kehamilan: Hiperemesis Pemakaian glikogen bertambah Kerja pankreas dan adrenal janin Insulinase dari plasenta hormon

2. Pengaruh persalinan Konsumsi glukosa,muntah

3. Pengaruh nifas Menyusui,kebutuhan glukosa bertambah

Pengaruh pada kehamilan1. Kehamilan Abortus Preeklampsia Hidroamnion Kelainan letak Insufusiensi plasenta

2. Persalinan Inertia uteri Distosia bahu Kelahiran mati Sc Infeksi Angka mortalitas meningkat

3. Nifas Infeksi nifas Sepsis Penyembuhan luka tidak optimal

Pengaruh DM pada anak Cacat bawaan Dismaturitas Makrosomia Kematian janin >36 minggu Kematian neonatus Defek neurologis

diagnosis

AnamnesisRiwyat obs buruk,bayi besar,cacat,DM dalam keluarga Tes TTGO,DM jika - Puasa normal -1/2 jam > 150 mg% - satu jam > 160 mg % - dua jam > 120 mg % -tiga jam > 120 mg %

penatalaksanaan Diet Insulin Monitor kesejahteraan janin Persalinan setelah paru-paru matang

NeonatusHati-hati hipoglikemi pada bayi besar dan PJT Prognosis: Ibu buruk jika timbul penyulit neonatus

Kelainan tiroid HipertiroidSulit hamil Jika hamil : Ibu : pre-eklampsia decomp cordis krisis tiroid Janin : abortus, PJT

HipotiroidJarang hamil Janin : abortus, cacat Terapi: tyranon Prognosis baik jika eutiroid

PENYAKIT MENULAR 1. 2. 3. 4.PENYAKIT KELAMIN Sifilis GO Condiloma akuminata HIV

TORCH-kecacatan tinggi - Kontak dengan hewan - Makan daging mentah - Tes serologi - Sebagian dapat diobati

Hepatitis A. Hep. A dapat sembuh spontan B. Hep.B dapat jadi

kronik.karier,fulminan,sembuh

Pada B, persalinan SC Jika lahir bayi diberi imunisasi aktif dan pasif