laporan hasil pengamatan

Upload: nida-nabilah-akmal

Post on 10-Oct-2015

111 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Free

TRANSCRIPT

Laporan Hasil Pengamatan

Lokasi : Saung Angklung UdjoMuseum GeologiGedung SateWaktu : Senin, 15 September 2014Objek : 1. Alat musik bambu, Angklung 2. Sumber Daya Mineral (SDA) 3. Sejarah Gedung Sate (Kantor Gubernur Jawa BaratTujuan : Untuk mengetahui dan mencari pengalaman yang menarik di tempat tersebut.Hal : 1. Saung Angklung Udjo Saung Angklung Udjo (SAU) merupakan sanggar seni sebagai tempat pertunjukan seni, laboratorium pendidikan sekaligus sebagai objek wisata budaya khas daerah Jawa Barat dengan mengandalkan smangat gotong royong antar Sesama warga. SAU ini didirikan pada tahun 1966 oleh Udjo Ngalagena (Alm) yang akrab dengan panggilan Mang Udjo dan istrinya, Uum Sumiati.2. Museum Geologi Museum Geologi adalah tempat ditaruhnya benda-benda kuno