diagnosis banding mulut mencong

Upload: nadila-putri

Post on 02-Jun-2018

398 views

Category:

Documents


16 download

TRANSCRIPT

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    1/11

    Davito Pelapelapon

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    2/11

    Herpes Zoster Otikus / Sindrom Ramsay Hunt(SRH)

    Bells Palsy

    Trauma Capitis

    Sindroma Guillain Barre

    Trauma

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    3/11

    Herpes Zoster Otikus / Sindrom Ramsay Hunt (SRH) adalahsuatu sindrom yang terdiri dari vesikel pada aurikula dan pareseNervus fasialis perifer.

    Berdasarkan gejala klinis, Klasifikasi SRH Dibagi menjadi 4 yaitu(1) penyakit yang menyerang bagian sensoris nervus VII(2) penyakit yang menyerang bagian sensoris dan motoris nervus VII(3) penyakit yang menyerang bagian sensoris dan motoris nervus VII,

    disertai gejala gangguan pendengaran,(4) penyakit yangmenyerang bagian sensoris dan motoris nervus VII,

    disertai gejala gangguan pendengaran Dan Keseimbangan

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    4/11

    Bells Palsy adalah disfungsi nervus fasialis,

    saat saraf ini berjalan di dalam canalis facialis,kelainan ini biasanya unilateral.

    Gejala Bells Palsy secara umum:

    - Wajah melorot menjadikan wajah sulitberekspresi

    - Kadang timbul nyeri kepala

    - Penurunan kemampuan indera pengecap pada

    sisi yang lumpuh

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    5/11

    Trauma Capitis adalah trauma mekanik

    terhadap kepala yang menyebabkan gangguanfungsi neurologi yaitu gangguan fisik, kognitif,fungsi psikososial baik temporer maupunpermanen.

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    6/11

    Syndromes Guillain Barre ( GBS ) Adalahgangguan neuron motorik bagian bawahdalam saraf perifer.

    Sindrom ini timbul setiap musim, dan

    menyerang laki-laki / perempuan dalamsemua kelompok usia

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    7/11

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    8/11

    Menurut Penyebab Stroke dibagi:

    1. Stroke Hemoragik

    a. Intra cerebral hemoragik (ICH)

    OK : Hypertensi, Aneurysma dan arterioveneus Malformasi (AVM)

    b. Sub Arachnoid Hemoragik (SAH)

    diagnosis medis : CT brain scan2. Stroke Non Hemoragik (Iskemik)

    OK : Arteriosklerosis & sering dikaitkan dengan : DM,

    Hypercolesterolemia, Asam urat, hyperagregasi trombosit

    3. EmboliSumber dari tronkus di arteria carotis communis di jantungLepastrombus embolusotak.

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    9/11

    GEJALA DANTANDA

    Tergantung pada : Topis Lesi

    Derajat lesi (Luas Infark)

    1. Gangguan Motoris

    Abnomelitas Tonus

    (Placcid atau Spastik)Parese/plegia

    (mono/ hemi)

    Topis Lesi & Lenticulo Striata

    Hemiplegia/ hemiparese

    typica nn. Cranial VII & XII

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    10/11

    2. Gangguan Sensoris

    1) Hemidisesthesia

    2) Hemikinesthesia

    Pada kondisi tertentu kelainan sensoris terjadi tanpa kelainan motoris

    Contoh : Pada gambaran angiografi terjadi :

    Obstruksi dan penyempitan lumen

    a. Carotis communis

    a. Cerebre Media kiri didaerah siphon di basis cranii

    terjadi keluhan hemiastesia sisi dextra tanpa adanya parese.

    3) Central Pain( Lesi pda kortex sensoris)

  • 8/11/2019 Diagnosis Banding Mulut Mencong

    11/11

    3. Gangguan Saraf Otonom dan Fungsi Luhur

    1) Gangguan vasomotor (vasokontruksi, vasodilatasi pembuluh darah)

    2) Gangguan aktivasi kelenjar sudorivera ( keringat berlebihan)3) Fungsi luhur (aphasia motoris dan sensoris)

    Gangguan lain yang berkaitan dengan fungsi kognitif dan memori serta fungsipsikiatrik dan emosi.

    Karakteristik gangguan tersebut diatas tergantung topis lesi dan derajat lesi