dhf presentasi dr.kis

16
INFEKSI VIRUS DENGUE

Upload: deewicandraratih

Post on 28-Sep-2015

235 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Presentasi DHF

TRANSCRIPT

  • INFEKSI VIRUS DENGUE

  • Introduction

    penyakit demam akut

    disebabkan oleh virus (flavivirus)

    melalui perantara vektor nyamuk

  • ETIOLOGIVirus dengue serotipe 1,2,3,4

    Melalui nyamuk

    Aedes aegepty

    Aedes polynesiensis

    Aedes albopictus

  • Berdasarkan Manifestasi KlinisInfeksi Dengue

  • PATOFISIOLOGI

  • MANIFESTASI KLINIS

  • DIAGNOSIS DBDAnamnesis :

    Demam mendadak tinggi 2-7 hari

    Disertai lesu tidak mau makan & muntah

    Nyeri kepala, nyeri retroorbita, nyeri sendi

    Perdarahan pada kulit, gusi & mimisan

    Rash/ruam

  • Pemeriksaan Klinis :

    1. pembesaran hati

    2. uji bendung positif

    3. hematemesis atau melena

    4. syok nadi lemah & cepat

    5. asites tes undulasi

  • Pemeriksaan Penunjang :

    Laboratorium :

    1. trombositopenia (20% normal)

    3. leukopenia (< 5000 cells/mm3)

    2 kriteria klinis ditambah 1 dari kriteria laboratorium cukup untuk menegakkan diagnosis kerja DBD

  • DERAJAT PENYAKIT DBD

    DERAJATMANIFSTASI KLINISDerajat IDemam disertai gejala tidak khas dan uji bendung positifDerajat IIDerajat I , disertai perdarahan spontan di kulit atau yang lainDerajat IIIDidapatkan kegagalan sirkulasi (nadi cepat, lambat, hipotensi, kulit dingin, pasien gelisah)Derajat IV atau DSSSyok berat (nadi tidak teraba & tekanan darah tak terukur)

  • PENATALAKSANAAN

    1. Suportif mengatasi kehilangan cairan

    Minum banyak 50ml/kg/BB 6jam

    Kristaloid : RL 5%, RA 5%, Nacl 0,9%

    Koloid : Dekstran 40 & plasma

  • 2. Medikamentosa

    Antipiretik : parasetamol 10-15mg/kg/BB

  • PENATALAKSANAAN

  • Tersangka DBD (Rawat Inap) atau Demam Dengue

  • DBD derajat I dan II

  • DBD derajat III dan IV atau DSS