laporan tahunan pengadilan negeri pelalawan periode...

97
Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 i i

Upload: others

Post on 06-Nov-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 i i

Page 2: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii ii

KATA PENGANTAR

Puji Syukur Kita Panjatkan Kepada Tuhan yang Maha Esa, yang telah melimpahkan

rahmatNya, sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Tahunan 2017 ini dengan

waktu yang sangat singkat. Berkat kerja sama antara sub-sub bagian Kepanitraan

maupun Kesekretariatan Buku Laporan Tahunan 2017 Pengadilan Negeri Pelalawan ini

dapat terselesaikan dengan baik.

Penyusunan Buku Laporan Tahunan 2017 ini disusun berdasarkan Surat Sekretaris

Mahkamah Agung RI Nomor 1003/SEK/OT.01.2/11/2017 tanggal 27 November 2017

perihal penyusunan laporan tahunan 2017 dan surat dari Pengadilan Tinggi Pekanbaru

Nomor: 525-1/SEK/KU.01/XII/2015 tanggal 08 desember 2017 perihal penyususnan

Laporan Tahunan 2017.

Adapun Buku Laporan Tahunan 2017 ini berisikan tentang semua kegiatan-

kegiatan yang ada pada kantor Pengadilan Negeri Pelalawan selama tahun 2017, di

samping sebagai laporan atasan juga sebagai pedoman evaluasi kinerja kantor

Pengadilan Negeri Pelalawan pada tahun yang akan datang, sehingga setiap hambatan

mapun kekurangan-kekurangan yang ada dapat diselesaikan dengan baik dan

professional.

Laporan Tahunan ini dibuat untuk melanjutkan program-program Mahkamah

Agung RI demi terwujudnya visi dan misi untuk melaksanakan perubahan dan

pembaharuan dalam hal kedudukan Mahkamah Agung, fungsi Mahkamah Agung,

organisasi Mahkamah Agung, sumber daya manusia peradilan, pengawasan dan disiplin,

sumberdaya finansial, sarana dan prasarana, manajemen perkara, akuntabilitas

transparansi dan manejemen informasi.

Salah satu dukungan pada Program Mahkamah Agung adalah Akreditasi

Penjaminan Mutu Pengadila Negeri, dimana tujuannya adalah untuk mewujudkan

performa/Kinerja peradilan Indonesia yang Unggul dan Prima. Hal ini tentunya sudah

dilaksanakan oleh Pengadilan Negeri Pelalawan sendiri dan telah meraih predikat

penilaian “A Excellent” oleh Dirjen Badan Peradilan Umum . Adapun tujuannya adalah

untuk meningkakan standar manajemen pengadilan di pengadilan Negeri Pelalawan.

Page 3: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 iii iii

Pengadilan Negeri Pelalawan sendiri sebagai lembaga peradilan tingkat pertama

yang berhubungan langsung dengan masyarakat tentunya dapat memberikan pelayanan

serta kemudahan akses informasi tetang layanan hukum, melakukan perubahan dan

pembaharuan di bidang sumber daya manusia peradilan, pengawasan dan disiplin,

sumberdaya finansial, sarana dan prasarana, manajemen perkara, akuntabilitas

transparansi dan menejemen informasi. Dimana Pengadilan negeri Pelalawan sendiri

berharap proses pembaruan yang saat ini tengah dilakukan akan dapat berjalan dengan

lebih baik lagi, lebih terstuktur, lebih terukur dan tepat sasaran.

Pangkalan Kerinci, 29 Desember 2017

KETUA PENGADILAN NEGERI PELALAWAN

NELSON ANGKAT, SH, MH NIP. 19770313 200012 1 001

Page 4: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 iv iv

DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR ............................................................................................................. i

DAFTAR ISI ....................................................................................................................... iv

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................................ vi

DAFTAR TABEL ............................................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN........................................................................................................ 1

A. KEBIJAKAN UMUM PENGADILAN NEGERI PELALAWAN .......................................... 1

B. RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) ............................................................................ 6

BAB II STRUKTUR ORGANISASI .......................................................................................... 7

A. STRUKTUR ORGANISASI (TUPOKSI) ......................................................................... 7

B. TUGAS POKOK DAN FUNGSI ................................................................................. 10

C. PENYUSUNAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) .................................... 15

D. KINERJA / SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP) ....................................................... 25

E. PELAYANAN PUBLIK YANG PRIMA ........................................................................ 31

1. AKREDITASI PENJAMINAN MUTU .................................................................. 31

2. POSBAKUM (Pos Bantuan Hukum) ................................................................ 48

BAB III PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN ........................................................................ 49

A. SUMBER DAYA MANUSIA ..................................................................................... 52

1. Sumber Daya Manusia Teknis Yudisial ........................................................... 52

2. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial.................................................... 55

3. Mutasi ........................................................................................................... 57

4. Promosi ......................................................................................................... 58

5. Pensiun ......................................................................................................... 60

6. Diklat ............................................................................................................. 60

B. PENYELESAIAN PERKARA ...................................................................................... 61

C. PENGELOLA SARANA DAN PRASARANA ................................................................ 66

Page 5: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 v v

1. Kendaraan Dinas ........................................................................................... 66

2. Rumah Dinas ................................................................................................. 67

3. Matriks Sarana/Prasarana Wilayah Hukum.................................................... 67

D. PENGELOLAAN KEUANGAN (REALISASI ANGGARAN TEKNIS DAN NON TEKNIS) . 69

1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya ....... 69

2. Program Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah Agung DIPA (01) .......... 73

3. Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03) ................................. 74

E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI TERKAIT SIPP .............................................. 76

1. Publikasi Perkara ( One Day Service).............................................................. 76

2. Fitur Website................................................................................................. 79

F. REGULASI TAHUN 2017 ........................................................................................ 80

BAB IV PENGAWASAN ..................................................................................................... 84

A. Internal ................................................................................................................ 84

B. Evaluasi ................................................................................................................ 86

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI ........................................................................ 87

A. KESIMPULAN ........................................................................................................ 87

B. SARAN .................................................................................................................. 88

LAMPIRAN ...................................................................................................................... 89

Page 6: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 vi vi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Struktur Organisasi Pengadilan Negeri Pelalawan ........................................ 9

Gambar 2. Sosialisasi Maklumat KMARI No.01/MAKLUMAT/KMA/IX/2017 ................. 32

Gambar 3. Gambar Sosialisasi Blue Print Mahkamah Agung ........................................ 33

Gambar 4. Komitmen Bersama Pengadilan Negeri Pelalawan ..................................... 34

Gambar 5. Meja Pengaduan dan meja informasi ........................................................ 35

Gambar 6. Ruang Sidang Anak .................................................................................... 36

Gambar 7. Ruang Tunggu Sidang Anak Korban ............................................................ 36

Gambar 8. Ruang Ibu Menyusui .................................................................................. 36

Gambar 9. Ruang Jaksa. .............................................................................................. 37

Gambar 10. Ruang POSBAKUM.................................................................................. 37

Gambar 11. Ruang Mediasi........................................................................................ 38

Gambar 12. Taman Bermain Anak ............................................................................. 38

Gambar 13. Sarana Difabel ........................................................................................ 39

Gambar 14. Sarana Difabel, WC difabel ..................................................................... 39

Gambar 15. Ruang Tamu Terbuka ............................................................................. 40

Gambar 16. Kawasan Bebas Rokok ............................................................................ 40

Gambar 17. Perpustakaan ......................................................................................... 41

Gambar 18. Ruang Tahanan ...................................................................................... 42

Gambar 19. Ruang Arsip ............................................................................................ 43

Gambar 20. Koin Puas/Tidak Puas Pengunjung .......................................................... 45

Gambar 21. Pelaksanaan Audit Internal ..................................................................... 46

Gambar 22. Pelaksanaan Rapat Tinjauan Manajemen ............................................... 47

Gambar 23. Pelaksanaan Presentasi Rapat Bulanan .................................................. 50

Gambar 24. Upacara HUT RI ke-72 ............................................................................ 51

Gambar 25. Kegiatan Senam Pagi .............................................................................. 51

Page 7: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 vii vii

Gambar 26. Tampilan Penuh Website Resmi Pengadilan Negeri Pelalawan ............... 78

Gambar 27. Fitur Statistik Perkara ............................................................................. 79

Gambar 28. Fitur Biaya Perkara ................................................................................. 79

Page 8: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 viii viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Matrik SOP Pengadilan Negeri Pelalawan ...................................................... 15

Tabel 2. Matrik SKP Pengadilan Negeri Pelalawan ...................................................... 25

Tabel 3. Realisasi Anggaran POSBAKUM ..................................................................... 48

Tabel 4. SDM bidang Teknis Yudisial (Hakim) .............................................................. 53

Tabel 5. SDM bidang Teknis Yudisial (Panitera) ........................................................... 53

Tabel 6. SDM bidang Teknis Yudisial (Jurusita/Jurusita Pengganti) .............................. 54

Tabel 7. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial (Kesekretariatan) ........................ 55

Tabel 8. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial (Honorer) ................................... 56

Tabel 9. Mutasi Keluar ................................................................................................ 57

Tabel 10. Mutasi Masuk ............................................................................................ 58

Tabel 11. Kenaikan Pangkat ...................................................................................... 58

Tabel 12. Promosi/Pelantikan Jabatan ...................................................................... 58

Tabel 13. Kenaikan Gaji Berkala ................................................................................ 59

Tabel 14. Penghargaan Satya Lencana....................................................................... 60

Tabel 15. Pendidikan dan Pelatihan .......................................................................... 60

Tabel 16. Jumlah Sisa Perkara Yang Diputus .............................................................. 61

Tabel 17. Jumlah Perkara yang diputus tepat waktu ................................................. 62

Tabel 18. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum banding.................. 63

Tabel 19. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum kasasi ..................... 64

Tabel 20. Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum PK (Peninjauan Kembali) .... 64

Tabel 21. Jumlah Perkara Perdata yang berhasil di mediasi ....................................... 65

Tabel 22. Jumlah perkara anak yang berhasil melalui diversi ..................................... 65

Tabel 23. Kendaraan Dinas ........................................................................................ 66

Tabel 24. Rumah Dinas.............................................................................................. 67

Tabel 25. Matriks Sarana/Prasarana Wilayah Hukum ................................................ 67

Tabel 26. Tabel Pagu Belanja Pegawai ....................................................................... 69

Page 9: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ix ix

Tabel 27. Realisasi Belanja Pegawai .......................................................................... 70

Tabel 28. Pagu Anggaran Belanja Barang .................................................................. 70

Tabel 29. Pagu Anggaran Belanja Barang .................................................................. 71

Tabel 30. Pagu Belanja Barang Non Operasional ....................................................... 72

Tabel 31. Realisasi Belanja Barang Non Operasional ................................................. 72

Tabel 32. Pagu Anggaran Belanja Modal ................................................................... 73

Tabel 33. Realisasi Anggaran Belanja Modal ............................................................. 73

Tabel 34. Pagu Anggaran Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03) ..... 74

Tabel 35. Realisasi Anggaran Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03) 75

Tabel 36. Rekapitulasi Realisasi Anggaran ................................................................. 76

Tabel 37. Rekapitulasi Sisa Anggaran ........................................................................ 76

Tabel 38. Tabel Hakim Pengawas Bidang Pengadilan Negeri Pelalawan Tahun 2017 berdasarkan SK KPN Nomor : No: W4-U11/432/KP.04.6/III/2017 .................................... 84

Page 10: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. KEBIJAKAN UMUM PENGADILAN NEGERI PELALAWAN

Pengadilan Negeri Pelalawan adalah peradilan tingkat pertama yang

mekaksanakan peradilan di tingkat kabupaten, dalam perkembangannya pada

tahun 2004 Pengadilan Negeri telah resmi menjadi satu atap dengan Mahkamah

Agung RI, yang sebelumkantor Pengadilan Negeri untuk bidang kesekretariatan di

bawah Departemen Kehakiman RI dan pada saat itu diberlakukannya Undang-

Undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2004 tentang perubahan atas Undang-

Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung, dimana Mahkamah

Agung adalah Pengadilan Negara Tertinggi dari semua lingkungan Peradilan, yang

dalam melaksanakan tugasnya terlepas dari pengaruh Pemerintah dan pengaruh-

pengaruh lainnya.

Pada Era reformasi lembaga peradilan dituntut untuk lebih transparan dan

professional dibidang Hukum, begitupula dengan Laporan Keuangan Mahkamah

Agung yang menargetkan untuk mendapatkan opini dari BPK yaitu “WAJAR TANPA

PENGECUALIAN (WTP)”. Dengan perbaikan-perbaikan disegala bidang yang

dilakukan oleh Mahkamah Agung RI diharapkan lembaga peradilan dimata

masyarakat umum tidak lagi menjadi momok yang menakutkan, akan tetapi

menjadikan pengayom masyarakat dalam mencari Keadilan.

Pengadilan Negeri Pelalawan sebagai salah satu pelaksana Kekuasaan

Kehakiman,mempunyai tugas pokok dan kewenangan untuk memeriksa, memutus,

dan menyelesaikan perkara yang diterimanya. Untuk itu, diperlukan suatu

kebijakan umum yang tepat agar Tugas pokok dan Kewenangan tersebut dapat

dilaksanakan dengan baik. Dalam merumuskan suatu kebijakan umum, diperlukan

pedoman yang jelas agar kebijakan yang diambil dapat bersinergi dan lebih terarah

Page 11: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 2 2

sehingga dapat memberikan kontribusi positif dalam mewujudkan Visi Mahkamah

Agung RI yakni Terwujudnya Badan Peradilan Indonesia yang Agung. Untuk itu,

Pengadilan Pelalawan telah mempedomani semua kebijakan yang telah dikeluarkan

oleh Mahkamah Agung RI, termasuk didalamnya Cetak Biru Mahkamah Agung RI

2010-2035. cetakBiru Mahkamah Agung RI 2010-2035 telah telah mengamanatkan

bidang-bidang apa saja yang harus terus ditingkatkan untuk mewujudkan Badan

Peradilan Indonesia yang Agung yang harus dipedomani oleh seluruh badan

peradilan di seluruh Indonesia, yaitu:

1. Melaksanakan fungsi kekuasaan kehakiman secara independen,efektif dan

berkeadilan.

2. Didukung pengelolaan anggaran berbasis kinerja secara mandiri yang dialokasikan

secara proporsional dalam APBN.

3. Memiliki struktur organisasi yang tepat dan manajemen organisasi yang jelas dan

terukur.

4. Menyelenggarakan manajemen dan administrasi proses perkara yang sederhana,

cepat, tepat waktu, biaya ringan dan proporsional.

5. Mengelola sarana prasarana dalam rangka mendukung lingkungan kerja yang

aman, nyaman, dan kondusif bagi penyelenggaraan peradilan.

6. Mengelola dan membina sumber daya manusia yang kompetendengan kriteria

obyektif, sehingga tercipta personil peradilanyang berintegritas dan profesional.

7. Didukung pengawasan secara efektif terhadap perilaku, administrasi, dan

jalannya peradilan.

8. Berorientasi pada pelayanan publik yang prima.

9. Memiliki manajemen informasi yang menjamin akuntabilitas, kredibilitas, dan

transparansi.

10. Modern dengan berbasis TI terpadu.

Untuk mewujudkan Visi dan Misi Mahkamah Agung RI tersebut sesuai

dengan bidang-bidang perubahan yang menjadi skala prioritas, Pengadilan Negeri

Pelalawan telah mengambil langkah kebijakan dan terobosan, yaitu:

1. Program Sistem Layanan Satu Pintu (One Door Service) adalah suatu program

untuk meningkatkan pelayanan persidangan, dimana semua pelayanan

persidangan dikekola oleh satu pintu yakni dibagian Meja Informasi, petugas

Page 12: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 3 3

Informasi memberikan pelayanan kejelasan waktu dan tempat ruang bersidang

bagi para pihak yang aka bersidang.

2. Program Keterbukaan Informasi dengan menyajikan berita-berita atau informasi

yang informative dan akurat pada website Pengadila Negeri Pelalawan www.pn-

pelalawan.go.id serta menggalakkan dan memantau pengisian Sistem Informasi

Penelusuran Perkara (SIPP) serta pelaksanaan Upload putusan ke Direktori

Putusan.

3. Program Pengembangan Sistem Pengadilan yang Akuntabel dan Transparan

dengan mengoptimalkan Meja Informasi dan Meha Pengaduan serta

memperbanyak papan informasi layanan yang ditempatkan di sekitar gedung

kantor Pengadilan Negeri Pelalawan.

4. Untuk melaksanakan pelayanan kepada para pencari keadilan Pengadilan Negeri

Pelalawan telah berhasil meningkatkan pelayanan dengan sistem loket

pelayanan terpadu dimana semua pelayanan dapat dilayani dalam satu

pelayanan terpadu di Meja Informasi antara lain pelayanan surat masuk yang

dilayani oleh subbag Umum dan Keuangan, pelayanan surat keterangan oleh

kepaniteraan Hukum, pelayanan izin Penyitaan / Penggeledahan oleh pelayanan

kepaniteraan pidana.

5. Untuk memenuhi Surat Edaran Direktur Jenderal badan Peradilan Umum

Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1/DJU/SE/V/2012 Tentang

Penyediaan sarana Ruang Tamu Terbuka pada Pengadilan di Seluruh Indonesia

tertanggal 18 Mei 2012, Pada pertengahan tahun 2016 Pengadilan Negeri

Pelalawan telah menyediakan ruang tamu terbuka untuk untuk para pejabat dan

pegawai dalam menerima tamu.

6. Untuk memberi kenyamanan dan perlindungan terhadap persidangan anak

Pengadilan Negeri Pelalawan telah membangun suatu sistem dalam persidangan

anak yakni Teleconference dimana terdakwa anak tidak bertatap muka langsung

dengan saksi melainkan terdakwa anak berada di ruang tunggu anak dalam

pemeriksaannya.

B. VISI DAN MISI

Page 13: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 4 4

Visi Pengadilan Negeri Pelalawan mengacu pada Visi Mahkamah Agung RI, yakni :

“ TERWUJUDNYA PENGADILAN NEGERI PELALAWAN YANG AGUNG”

1. MISI

Misi adalah sesuatu yang harus diemban atau dilaksanakan sesuai visi

yang ditetapkan agar tujuan organisasi dapat terlaksana dan terwujud dengan

baik. Misi Pengadilan Negeri Pelalawan mengacu pada Misi Mahkamah Agung RI,

yakni sebagai berikut :

1. Menjaga Kemandirian Pengadilan Negeri Pelalawan;

2. Memberikan Pelayanan Hukum yang berkeadilan kepada pencari

keadilan;

3. Meningkatkan kualitas kepemimpinan Pengadilan Negeri Pelalawan;

4. Meningkatkan Kredibilitas dan transparansi Pengadilan Negeri

Pelalawan;

2. KEBIJAKAN MUTU PENGADILAN NEGERI PELALAWAN

Untuk mewujudkan cetak biru Mahkamah Agung RI tersebut, Pengadilan

Negeri Pelalawan berkomitmen untuk mengoptimalkan pelaksanaan tugas pokok

dan fungsi yang diemban dengan berorientasi kepada terpenuhinya kepuasan

para pencari keadilan atas Pelayanan Hukum dengan mengutamakan nilai-nilai

Kemandirian, Integritas, Kejujuran, Akuntabilitas, Responsibilitas, Keterbukaan,

Profesionalisme, Perlakuan yang Sama kepada Semua Pencari Keadilan, serta

Menjaga Kewibawaan dan Kehormatan Institusi melalui :

1. Penerapan Sistem Manajemen Mutu Berkelanjutan;

2. Peningkatan Kompetensi Sumber Daya Manusia;

3. Penyelesaian Perkara Dengan Cepat, Tepat Waktu, Dan Biaya Ringan;

4. Pemberian Informasi Kepada Pencari Keadilan;

3. BUDAYA KERJA

Nilai-nilai budaya kerja yang dianut dan mendasari setiap langkah dalam

penyelesaian tugas di Pengadilan Negeri Pelalawan adalah berdasarkan

Page 14: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 5 5

Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik IndonesiaNomor:

026/KMA/SK/II/2012 TENTANG STANDAR PELAYANAN PERADILAN, dimana

segenap aparatur pengadilan dalam menyelenggarakan pelayanan publik harus

berperilaku:

1. adil dan tidak diskriminatif;

2. Cermat;

3. Santun dan Ramah;

4. Tegas, andal, dan tidak memberikan putusan yang berlarut-larut;

5. Profesional

6. Tidak Mempersulit;

7. Patuh pada perintah atasan yang sah dan wajar;

8. Menjunjung tinggi nilai-nilai akuntabilitas dan integritas institusi

Pengadilan Negeri Pelalawan;

9. Tidak membocorkan informasi atau dokumen yang wajib dirahasiahan

sesuai dengan peraturan peradilan dan perundang – undangan yang

berlaku;

10. Terbuka dan mengambil langkah yang tepat untuk menghindari benturan

kepentingan;

11. Tidak menyalahgunakan sarana dan parasarana serta fasilitas pelayanan

publik;

12. Tidak memberikan informasi yang salah atau menyesatkan dalam

menaggapi permintaan informasi, jabatan, dan /atau kewenangan yang

dimiliki;

13. Sesuai dengan kepantasan; dan

14. Tidak menyimpang dari prosedur .

4. MOTTO

Motto Pengadilan Negeri Pelalawan adalah “ PRIMA”, Profesional, Ramah

Informatif,Melayani,Akuntabel. Pengadilan Negeri Pelalawan, Prima Maju Bermutu.

Page 15: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 6 6

B. RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)

Untuk mewujudkan Visi dan Misi yang telah ditentukan,diperlukan suatu

Perencanaan Strategis yang baik yang dibuat dan disepakati bersama oleh seluruh

unsur yang ada di Pengadilan Negeri Pelalawan. Rencana Strategis ini dibuat

berdasarkan kondisi nyata yang dihadapi oleh Pengadilan Negeri Pelalawan dalam 5

Tahun kedepan. Pengadilan Negeri Pelalawan telah menyusun Rencana

Strategis(Renstra) tahap II yakni periode 2015-2019 yang tiap tahunnya dilakukan

reviu untuk dilakukan perbaikan. Fokus utama Rencana Strategis Pengadilan Negeri

Pelalawan adalah dalam rangka mengoptimalkan pelaksanaan Tugas Pokok dan

Fungsi yang diemban oleh Pengadilan Negeri Pelalawan sebagai pelaksana

kekuasaan kehakiman yakni menerima, memeriksa, memutus dan menyelesaikan

perkara yang diterimanya dengan baik. Sehingga Pengadilan Negeri Pelalawan

dapat memberikan kontribusi positif dalam mendukung tercapainya Visi Mahkamah

Agung RI, yakni terwujudnya Badan Peradilan Indonesia yang Agung.

Perencanaan Strategis dimulai dengan tujuan strategis yang hendak dicapai.

AdapunTujuan Strategis Pengadilan Negeri Pelalawan adalah berorientasi kepada

terpenuhinya kepuasan para pencari keadilan atas Pelayanan Hukum di Pengadilan

Negeri Pelalawan. Pelayanan hukum yang baik kepada masyarakat pencari keadilan

dapat diberikan dengan proses beracara yang sederhana, cepat dan biaya ringan.

Rencana Strategis Pengadilan Negeri Pelalawan tersebut juga tidak terlepas dari

Cetak Biru (Blue Print)Mahkamah Agung 2010-2035 dan Hasil Rakernas Mahkamah

Agung. Oleh karena itu, diharapkan agar antara Rencana Strategis terdapat

keselarasan dan keserasian dengan program-program pembangunan di bidang

hukum. Sasaran Strategis adalah penjabaran dari tujuan secara terukur, yaitu

sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu lima tahun

kedepandari tahun 2015 sampai dengan tahun 2019, sasaran strategis yang hendak

dicapai Pengadilan Negeri Pelalawan adalah sebagai berikut :

1. Terwujudnya Proses Peradilan yang pasti, transparan dam akuntabel.

2. Peningkatan efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

3. Meningkatnya akses peradilan bagi masyarakat miskin an terpinggirkan

4. Meningkatnya kepatuhan terhadap putusan pengadilan

Page 16: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 7 7

BAB II

STRUKTUR ORGANISASI

A. STRUKTUR ORGANISASI (TUPOKSI)

Sebagai penyelenggara Peradilan Tingkat Pertama, Struktur Organisasi

Pengadilan Negeri Pelalawan ditetapkan oleh Mahkamah Agung RI berdasarkan

Surat Edaran Mahkamah Agung RI serta Undang-undanga Nomor 49 Tahun 2009.

Sebagaimana tercantum dalam Surat Edaran dan undang-undang tersebut, suatu

pengadilan dipimpin oleh ketua Pengadilan didampingi oleh Wakil Ketua

Pengadilan. Guna tertib dan lancarnya pelaksanaan administrasi perkara dan

administrasi di Pengadilan, sebagai mana PERMA ( Peraturan Mahkamah Agung)

Nomor 7 tahun 2015 tentang Organisasi dan tata kerja kepaniteraan dan

kesekretariatan peradilan maka ditunjuk seorang panitera yang menangani

administrasi perkara dan Sekretaris untuk menangani administrasi Umum disuatu

Pengadilan. Lebih lanjut mengenai struktur organisasi Pengadilan Negeri Pelalawan

dapat dilihat dalam bagan berikut :

Page 17: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 8 8

Struktur Organisasi Pengadilan Negeri Pelalawan adalah sebagai berikut :

KETUA : NELSON ANGKAT SH, MH

WAKIL KETUA : I DEWA G. BUDHY DHARMA ASMARA, SH. MH

HAKIM – HAKIM : - MENI WARLIA, SH, MH

- NURRAHMI, SH

- RAHMAD HIDAYAT BATUBARA, SH.,ST.,MH

- ANDRY ESWIN SUGANDHI OETARA, SH.,MH

PANITERA : R. SENO SOEHARJONO SANTOSO, SH, MH

PANITERA MUDA PIDANA : ALILUDIN, SH

PANITERA MUDA PERDATA : HJ.MANIDAR, SH.,MH

PANITERA MUDA HUKUM : USMAN, SH

PANITERA PENGGANTI : - WILLAS GOMPIS SIMBOLON

- WURI YULIANTI, ST, SH

- DONI EKA PUTRA, SH.,MH

- DESI YULIANDA, SH

JURU SITA : - RETNO PALUPI UTAMI. SH

JURU SITA PENGGANTI : - LINDA THERESIA, SH

SEKRETARIS : HENDRI MULYADI, SE,SH, Ak

KASUB PERENCANAAN, IT & : EVI DAME ROTUA SITOHANG, S. IP

PELAPORAN

KASUBAG.UMUM & KEU : RONNY SUBRATA, S. IP. M. Si

KASUBAG.KEPEGAWAIAN : SANDRA LESTARINA, S.Sos

PELAKSANA : - IMMANUEL RISMAWATI, SE. Ak

- WARTA SIMON PINEM

- LIGAR SEKAR WANGI, ST

Page 18: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 9 9

Gambar 1. Struktur Organisasi Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 19: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 10 10

B. TUGAS POKOK DAN FUNGSI

Pengadilan Negeri Pelalawan mempunyai tugas pokok dan fungsi “menerima,

memeriksa, memutus dan menyelesaikan perkara yang masuk di tingkat pertama.”

Untuk dapat terlaksananya Tugas Pokok dan fungsi Pengadilan Negeri Pelalawan

tersebut, makaperlu dilakukan pembagian tugas pokok dan fungsi sesuai dengan

susunan bagan organisasi yang telah ditentukan. Berikut pembagian tugas pokok

dan fungsi sesuai dengan struktur organisasi Pengadilan Negeri Pelalawan.Sesuai

dengan Peraturan MahkamahAgung RI No. 7 Tahun 2015 Tanggal 7 Oktober 2015,

yaitu :

1. Ketua (Pimpinan Pengadilan Negeri)

Tugas dan Fungsinya :

Ketua mengatur pembagian tugas para hakim, membagikan berkas perkara

dan mendisposisi surat-surat lain yang berhubungan dengan perkara yang

ditujukan kepada Majelis Hakim untuk diselesaikan.

Mengadakan Pengawasan dan pembinaan terhadap pelaksanaan tugas serta

tingkah laku hakim, Panitera/Sekretaris, Pejabat struktural, PejabatFungsional

serta perangkat administrasi Peradilan lainnya baik yang berstatus PNS

maupun Honorer secara berkala.

Menjaga agar penyelenggaraan peradilan terselenggara dengan optimal dan

seksama.

Mengembangkan dan melaksanakan kebijakan-kebijakan yang telah dibuat

oleh Mahkamah Agung untuk kelancaran pelaksanaan Tupoksi.

.

2. Wakil Ketua

Tugas dan fungsinya :

Melaksanakan tugas Ketua apabila Ketua berhalangan

Melaksanakan tugas yang didelegasikan oleh Ketua kepadanya.

Melaksanakan tugas sebagai pembina dan pengawas hakim dan pegawai

secara internal serta melaporkannya kepada Ketua Pengadilan.

Page 20: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 11 11

Menunjuk hakim dalam perkara perdata permohonan dan pidana tipiring/lalu

lintas.

3. Majelis Hakim

Tugas dan Fungsinya :

Menetapkan hari sidang.

Mengeluarkan Pemerintah Penahanan dengan Penetapan terhadap diri

terdakwa jika dipandang perlu.

Melaksanakan proses persidangan sesuai dengan ketentuan hukum acara

yang berlaku.

Hakim bertanggung jawab atas pembuatan dan kebenaran berita acara

persidangan dan menandatanganinya.

Mengemukakan pendapat dalam musyawarah.

Hakim dapat menandatangani putusan yang sudah diucapkan dalam

persidangan.

Hakim bertanggung jawab terhadap minutasi berkas perkara yang sudah

putus.

Melaksanakan tugas pengawasan/pembinaan (hakim pengawas bidang) yang

ditugaskan kepadanya

4. Panitera

Tugas dan Fungsi :

Pelaksanaan koordinasi, pembinaan dan pengawasan pelaksanaan tugas

dalam pemberian dukungan di bidang teknis;

Pelaksanaan pengelolaan administrasi perkara perdata, pidana dan

pengelolaan administrasi perkara khusus;

Pelaksananaan pengelolaan administrasi perkara, penyajian data perkara,dan

transparansi perkara;

Page 21: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 12 12

Pelaksanaan administrasi keuangan dalam program teknis dan keuangan

perkara yang ditetapkan berdasarkan peraturan dan perundang - undangan,

minutasi, evaluasi dan administrasi Kepaniteraan;

Pelaksanaan mediasi;

Pembinaan teknis kepaniteraan dan kejurusitaan;

Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Ketua Pengadilan Negeri.

5. Wakil Panitera

Tugas dan Fungsi :

Membantu Panitera melaksanakan tugas Kepaniteraan seperti pembinaan,

meneliti dan mengawasi pelaksanaan tugas administrasi perkara .

Melaksanakan tugas Panitera apabila Panitera berhalangan.

Melaksanakan Tugas yang didelegasikan Panitera kepadanya.

6. Panitera Muda Perdata

Tugas dan Fungsi :

Melaksanakan administrasi perkara perdata.

Menerima Pendaftaran perkara, Memberi nomor register pada setiap perkara

yang diterima dikepaniteraan perdata.

Mencatat setiap perkara yang diterima kedalam buku register.

Bertanggung jawab atas ketertiban pengisian buku register keperdataan.

Membuat penetapan-penetapan perkara.

Membuat berta acara sidang.

Pengetikan putusan.

Memasukkan data perkara ke CTS (SIPP).

Minutasi Perkara.

Menyerahkan arsip berkas perkara yang telah berkekuaan hukum tetap dan

telah diminutasi ke Panitera Muda Hukum.

Page 22: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 13 13

7. Tugas Panitera Muda Pidana

Tugas dan Fungsi :

Melaksanakan administrasi perkara Pidana.

Menerima Pendaftaran perkara, Memberi nomor register pada setiap perkara

yang diterima dikepaniteraan Perdata.

Mencatat setiap perkara yang diterima kedalam buku register.

Bertanggung jawab atas ketertiban pengisian buku register Pidana.

Membuat penetapan-penetapan perkara.

Membuat berta acara sidang.

Pengetikan putusan.

Memasukkan data perkara ke CTS (SIPP).

Minutasi Perkara.

Menyerahkan arsip berkas perkara yang telah berkekuaan hukum tetap dan

telah diminutasi ke Panitera Muda Hukum.

8. Tugas Panitera Muda Hukum

Tugas dan Fungsi :

Mengumpul, mengolah dan mengkaji data, menyajikan statistik perkara.

Menyusun laporan perkara bulanan, caturwulan,semester dan Tahunan.

Menengirim hasil evaluasi dan laporan ke Pengadilan Tinggi.

Menyimpan arsip berkas perkara .

9. Sekretaris

Tugas dan Fungsi :

Menyusan dan membuat Program rencana kerja Tahunan.

Mengelola Anggaran Tahun berjalan.

Melaksanakan Pengawasan dan evaluasi bidang keseketariatan.

Melaksanakan kordinasi ke Pengadilan Tinggi.

Page 23: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 14 14

10. Kepala Sub. Bagian Umum dan Keuangan

Tugas dan Fungsi :

Melaksanakan tugas dibidang pengelolaan dan pembinaan keuangan di

lingkungan Pengadilan Negeri Pelalawan.

Melakukan Pengujian Surat Perintah Pembayaran.

Mendatangani Surat Perintah Membayar.

Melakukan Rekonsiliasi ke KPPN.

Membuat Laporan-laporan keuangan.

Mengelola Aplikasi Keuangan.

Melaksanakan tugas membina dan melaksanakan urusan tata usaha,

pengarsipan surat-menyurat dan kelengkapan peralatan kantor/barang-

barang inventaris.

Melaksanakan Rekonsiliasi BMN semester ke KPKNL.

Membuat laporan urusan umum.

Mengadakan pengawasan terhadap tugas dan bawahan.

11. Kepala Sub. Bagian Kepegawaian dan organisasi tatalaksana

Tugas dan Fungsi :

Melaksanakan Tugas dalam mengelola dan membina administrasi

kepegawaian di Pengadilan Negeri Pelalawan.

Meneliti surat-surat masuk.

Menyiapkan bahan laporan dan bahan- bahan rapat.

Menyiapkan bahan usul kenaikan pangkat, mutasi dll.

Penataan organisasi dan tata laksana.

12. Kepala Sub. Bagian Perencanaan, IT dan Pelaporan

Tugas dan Fungsi :

Melaksanakan penyiapan bahan pelaksanaan, program, dan anggaran,

pengelolaan teknologi informasi, dan statistik, serta pelaksanaan

pemantauan, evaluasi dan dokumentasi serta pelaporan.

Page 24: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 15 15

C. PENYUSUNAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

Standar Operasional Prosedur (SOP) adalah serangkaian instruksi tertulis yang

dibakukan dan didokumentasikan yang berasal dari aktivitas rutin dan berulang yang

dilakukan oleh suatu organisasi. Standar Operasional Prosedur dibuat untuk

menghindari terjadinya variasi dalam proses pelaksanaan kegiatan oleh pegawai

yang akan menghambat kinerja organisasi secara keseluruhan.

Pengadilan Negeri Pelalawan telah membuat SOP yang telah dibukukan dan

disosialisasikan keseluruh Hakim dan Pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan. SOP

yang telah dibuat dan ditetapkan pemberlakuannya dengan Surat Keputusan Ketua

Pengadilan Negeri Pelalawan ini dilakukan reviu dan perbaikan disetiap tahunnya

atau sewaktu-waktu dipandang perlu.

Tabel 1. Matrik SOP Pengadilan Negeri Pelalawan

No Unit Kerja Jumlah Terdiri dari Keterangan

I. Pengadilan Negeri

1. Ketua 1. S.O.P Ketua mengatur pembagian tugas para hakim, membagikan berkas perkara dan mendisposisi surat-surat lain yang berhubungan dengan perkara yang ditujukan kepada Majelis Hakim untuk diselesaikan

2. Wakil Ketua 1. Melaksanakan tugas yang didelegasikan oleh Ketua kepadanya.

3. Hakim 11 1. S.O.P Hakim Pengawas Bidang;

2. S.O.P Pelayanan Persidangan; Perdata;

3. S.O.P Pelayanan Persidangan Perdata (Putusan Gugur);

4. S.O.P Pelayanan Persidangan Perdata (Putusan Verstek);

5. S.O.P Pelayanan Persidangan Perdata (Mediasi Berhasil);

6. S.O.P Pelayanan Persidangan

Page 25: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 16 16

Perdata (Peninjauan Kembali);

7. S.O.P Pelayanan Persidangan Pidana;

8. S.O.P Pelayanan Persidangan Pra Peradilan;

9. S.O.P Pelayanan Persidangan Pidana (Eksepsi dikabulkan);

10. S.O.P Pelayanan Persidangan Pidana (TOT Nader);

11. S.O.P Pelayanan Persidangan Pidana (Peninjauan Kembali).

4. Panitera 1. S.O.P Kordinator terhadap pelaksanaan tugas pokok dan fungsi dari Panmud. Pidana, Panmud Hukum, Panmud Perdata

5. Panitera Muda Pidana 33 1. S.O.P Pendaftaran berkas perkara pidana biasa (dewasa/anak);

2. S.O.P Persidangan perkara pidana biasa / anak;

3. S.O.P Penanganan berkas perkara pidana biasa/anak;

4. S.O.P Pendaftaran berkas pidana singkat;

5. S.O.P Persidangan perkara pidana singkat;

6. S.O.P Penanganan berkas perkara pidana singkat;

7. S.O.P Pendaftaran berkas pidana cepat (ringan/lalu lintas);

8. S.O.P Persidangan perkara pidana cepat (Ringan);

9. S.O.P Persidangan perkara pidana cepat (Pelanggaran Lalu lintas);

10. S.O.P Penanganan berkas pidana (cepat, ringan dan lalu lintas);

11. S.O.P Pendaftaran permohonan banding perkara pidana;

12. S.O.P Pernyataan permohonan banding perkara pidana;

Page 26: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 17 17

13. S.O.P Penerimaan permohonan banding perkara pidana;

14. S.O.P Penerimaan memori banding/ kontra memori banding pidana;

15. S.O.P Pencabutan permohonan banding pidana;

16. S.O.P Pengiriman berkas pidana banding;

17. S.O.P Penerimaan permohonan kasasi perkara pidana;

18. S.O.P Pendaftaran permohonan kasasi perkara pidana;

19. S.O.P Penerimaan memori kasasi/ kontra memori kasasi perkara pidana;

20. S.O.P Pencabutan perkara pidana kasasi;

21. S.O.P Pengiriman berkas perkara pidana kasasi;

22. S.O.P Penerimaan permohonan peninjauan kembali (PK) perkara pidana;

23. S.O.P Pendaftaran permohonan peninjauan kembali (PK) perkara pidana;

24. S.O.P Pengiriman berkas perkara pidana peninjauan kembali (PK);

25. S.O.P Penerimaan permohonan grasi perkara pidana;

26. S.O.P Pengiriman permohonan grasi perkara pidana;

27. S.O.P Penanganan permohonan izin/persetujuan penyitaan;

28. S.O.P Penanganan permohonan izin/persetujuan Pengeledahan.

29. SOP Penerimaan Permohonan Perpanjangan Penahanan Pasal 29 Ayat (2), (3) KUHP

Page 27: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 18 18

tahan satu dan dua; 30. SOP Penerimaan Permohonan

Perpanjangan Penahanan Pasal 25 ayat (2) KUHP;

31. SOP Pendaftaran Anak Korban;

32. SOP Penerimaan Barang Bukti; 33. SOP Penangangan Hari siding

Pertama.Penahanan Hakim/Perpanjangan KPM/ Petikan Putusan.

6. Panitera Muda Perdata 38 1. SOP Penerimaan Perkara Perdata Permohonan; 2. SOP Pendaftaran Perkara

Perdata Permohonan; 3. SOP tata cara penyelesaian

permohonan 1 hari oleh hakim tunggal;

4. Sop Panggilan Sidang perkara perdata Permohonan;

5. Sop Penangana Register Perkara Perdata Permohonan;

6. SOP penerimaan berkas perkara perdata Gugatan;

7. SOP pendaftaran berkas perkara perdata Gugatan;

8. SOP Pemberitahuan Putusan Perkara Perdata Gugatan;

9. SOP pemberitahuan putusan VERSTEK perkara Perdata;

10. SOP Penerimaan Berkas Perkara Perdata Gugatan/Permohonan Prodeo;

11. SOP Penanganan Register perkara perdata Gugatan;

12. SOP penerimaaan Perkara perdata Gugatan banding;

13. SOP pendaftaran perkara perdata Gugatan banding;

14. SOP Penerimaan Memori Banding/Kontra memori Banding;

15. SOP pencabutan perkara perdata gugatan banding;

Page 28: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 19 19

16. SOP Pengiriman berkas perkara perdata gugatan banding;

17. SOP Penerimaan perkara perdata kasasi;

18. Sop pendaftaran perkara gugatan kasasi;

19. SOP Penerimaan memori kasasi/Kontra memori kasasi perdata kasasi;

20. SOP pencabutan perkara perdata kasasi

21. SOP Pengiriman berkas perkara perdata gugatan kasasi;

22. SOP penerimaan perkara perdata peninjaua kembali;

23. SOP pendaftaran perkara perdata peninjauan kembali;

24. SOP pencabutan perkara perdata peninjauan kembali;

25. SOP pengiriman berkas perkara perdata peninjauan kembali;

26. SOP Penyelesaian Perkara Perdata Peninjauan Kembali atas dasar Novum;

27. SOP Penyelesaian Perkara Perdata Peninjauan Kembali atas dasar kekhilafan hakim;

28. SOP pemberitahuan putusan perkara perdata Banding/Kasasi/PK;

29. SOP penanganan register perkara perdata Banding/Kasasi/PK;

30. SOP Penerimaan permohonan ekseskusi;

31. SOP pendaftaran permohonan eksekusi;

32. SOP Pelaksanaan Aanmaning dan eksekusi Rill/Pengosongan.

33. SOP tata cara penyelesaian gugatan sederhana oleh hakim tunggal;

34. SOP tata cara penyelesaia

Page 29: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 20 20

keberatan hugatan sederhana;

35. SOP pengelolaan surat masuk kepaniteraan perdata:

36. SOP pengelolaan surat kelurag kepaniteraan perdata;

37. SOP tata cara surat delegasi masuk;

38. SOP tata cara surat delegasi keluar;

7. Panitera Muda Hukum 19 1. S.O.P Pengelolaan Surat Masuk Kepaniteraan Hukum;

2. S.O.P Pengelolaan Surat Keluar Kepaniteraan Hukum;

3. S.O.P Pembuatan Laporan Bulanan;

4. S.O.P Pembuatan Laporan Caturwulan;

5. S.O.P Pembuatan Laporan Semester;

6. S.O.P Pembuatan Laporan Tahunan;

7. S.O.P Penanganan Papan Informasi Perkara;

8. S.O.P Penataan Arsip Berkas Perkara;

9. S.O.P Penanganan Meja Pengaduan Klasifikasi Pengaduan Pengguna Pengadilan;

10. S.O.P Penanganan Meja Informasi;

11. S.O.P Penanganan Surat Keterangan Penelitian;

12. S.O.P Pengesahan Badan Hukum dan Surat Kuasa;

13. S.O.P Penanganan Surat Keterangan Tidak Dicabut Hak Pilih dan tidak sedang menjalani pidana;

14. S.O.P Penerimaan berkas perkara;

15. S.O.P Standar Pelayanan Sampling

Page 30: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 21 21

16. S.O.P Standar Pelayanan Komunikasi dengan pengguna;

17. S.O.P Survei Pelayanan Kepuasan Pengguna Pengadilan;

18. S.O.P Direktori Putusan; 19. S.O.P Pelayanan Pos Bantuan

Hukum.

8. Panitera Pengganti 2 1. S.O.P Panitera Pengganti dalam perkara pidana;

2. S.O.P Panitera Pengganti dalam perkara perdata;

9. Juru Sita/JSP 9 1. S.O.P Panggilan Sidang; 2. S.O.P Pemberitahuan dan

pernyataan banding /kasasi/PK dan pemberitahuan inzage;

3. S.O.P Pemberitahuan penyerahan memori banding/ kasasi/PK dan kontra memori banding/kasasi/PK;

4. S.O.P Sita 5. S.O.P Pelaksanaan Eksekusi; 6. S.O.P Konsignatie; 7. S.O.P Delegasi Masuk; 8. S.O.P Delegasi Keluar; 9. S.O.P Pemanggilan

Aanmaning.

II. Non Teknis

1. Sekretaris 1. S.O.P Kordinator terhadap pelaksanaan tugas pokok dan funfsi dari Sub. Bag. Umum dan Keuangan, Sub. Bag. Kepegawaian dan Ortada, Sub. Bag. Perencanaan, Teknilogi dan Pelaporan

2. Kasubbag Umum dan Keuangan

24 1. S.O.P Pelaporan aplikasi persediaan persemester/pertahun;

2. S.O.P Pelaporan aplikasi SIMAK BMN persemester/pertahun;

Page 31: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 22 22

3. S.O.P Pengelolaan Perpustakaan;

4. S.O.P Pengelolaan Surat Masuk;

5. S.O.P Pengelolaan surat keluar;

6. S.O.P Pengelolaan aplikasi persediaan;

7. S.O.P Pengelolaan aplikasi SIMAK BMN (Harian);

8. S.O.P Menyusun uraian tugas tenaga satpan dan petugas kebersihan;

9. S.O.P Permintaan barang-barang persediaan; 10. S.O.P Pelaporan Aplikasi

Simak-Bmn Persemester/Pertahun Tingkat Korwil;

11. S.O.P Pemeliharaan Peralatan & Mesin;

12. S.O.P Pengelolaan Administrasi Keuangan (Pembuatan Specimen Tanda Tangan);

13. S.O.P Pengelolaan Administrasi Keuangan (KIPPS);

14. S.O.P Pembayaran Gaji Induk;

15. S.O.P Pembayaran Gaji Susulan;

16. S.O.P Pembayaran Kekurangan Gaji Pegawai;

17. S.O.P Pembayaran Uang Makan;

18. S.O.P Pengajuan Remunerasi;

19. S.O.P Pengajuan Uang Persediaan/Tambahan Uang Persediaan (Up/Tup);

20. S.O.P Pembayaran Up/Tup Dan Penggantian Up/Tup;

21. S.O.P Pembayarang Langsung Kepada Pihak Ketiga;

Page 32: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 23 23

22. S.O.P Pengelolaan Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP);

23. S.O.P Laporan Keuangan (SAIBA);

24. S.O.P Laporan Realisasi Anggaran;

3. Kasubbag Kepegawaian, Organisasi dan Tatalaksana

22 1. SOP Pengelolaan Surat Dinas;

2. SOP Investarisasi Pegawai (BEZETTING PEGAWAI);

3. SOP Daftar Urut Senioritas (DUS) Hakim;

4. SOP Daftar Urut Kepangkatan (DUK) Pegawai Negeri Sipil;

5. SOP Rekapitulasi Daftar Hadir Hakim Dan Pegawai Negeri Sipil;

6. SOP Pembuatan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan Bidang Kepegawaian;

7. SOP Pengusulan Kenaikan Pangkat;

8. SOP Kenaikan Gaji Berkala (KGB);

9. SOP Pelantikan (Wakil Ketua/Hakim/Pengangkatan PNS/Pejabat Fungsional/Pejabat Struktural);

10. SOP Mutasi Masuk Hakim Dan Pegawai Negeri Sipil;

11. SOP Usul Promosi Jabatan; 12. SOP Usul Pensiun Hakim

dan Pegawai Negeri Sipil; 13. SOP Usulan Tanda

Penghargaan Satya Lencana;

14. SOP Pembuatan Sasaran Kerja PNS (SKP);

15. SOP Pembuatan Penilaian Prestasi kerja;

16. SOP Penyelesaian Surat Tugas;

Page 33: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 24 24

17. SOP Penyelesaian Permohonan Surat Cuti Hakim dan pegawai;

18. SOP Penyelesaian Pembuatan Pengantar Hukuman Disiplin bagi Hakim dan Pegawai;

19. SOP Penyelesaian Pembuatan Kartu Pemohon Penambahan Penghasilan Pegawai (KP4);

20. SOP Pengusulan Taspen, Karpeg, Karis/Karsu;

21. SOP Pelaksanaan Rapat Pegawai;

22. SOP Update Data Pegawai kedalam Aplikasi SIKEP;

4. Kasubbag Perencanaan, TI dan Pelaporan

11 1. S.O.P Pengajuan Perencanaan Anggaran Dipa

2. S.O.P Pengajuan Usulan Penambahan / Revisi Anggaran

3. S.O.P Pengajuan Revisi Pok 4. S.O.P Backup Data Sipp 5. S.O.P Penanganan

Permasalahan Sipp 6. S.O.P Sinkronisasi Sipp Ke

Ma Dan Ke Website Pn 7. S.O.P Mengatasi

Permasalahan Jaringan Lan

8. S.O.P Peliputan Dan Penginputan Content Website

9. S.O.P Penyusunan Laporan Tahunan

10. S.O.P Pemeliharaan Server 11. S.O.P Penanganan

Gangguan Server

Page 34: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 25 25

D. KINERJA / SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP)

Kinerja atau prestasi kerja adalah hasil kerja baik secara kuantitas maupun

kualitas yang dicapai oleh seorang pegawai dalam melaksanakan tugas pokok dan

fungsinya sesuai dengan tanggungjawab yang diberikan kepadanya.

Agar kinerja dapat terukur, diperlukan suatu alat pengukur yang jelas dan mudah

dimana pegawai yang bersangkutan dapat menilai sendiri kinerjanya serta dapat dinilai

pula oleh atasan penilainya.

Pemerintah telah membuat sistem penilaian untuk Pegawai Negeri Sipil tersebut

yang disebut Sasaran Kinerja Pegawai (SKP). Sasaran Kerja Pegawai adalah rencana kerja

dan target yang dibuat diawal tahun oleh seorang Pegawai Negeri Sipil dengan atasan

penilainya dan terdapat realisasi atau pencapaian kinerja yang dihasilkan oleh Pegawai

Negeri Sipil dalam 1 (satu) tahun penilaian.

Menurut Peraturan Pemerintah Nomor : 46 tahun 2011, per tanggal 1 Januari

2014, seluruh Pegawai Negeri Sipil wajib menyusun Sasaran Kerja Pegawai. Para Hakim

dan Pegawai Negeri Sipil pada Pengadilan Negeri Pelalawan telah membuat dan menilai

sendiri Sasaran Kerja Pegawai yang telah dibuat dengan cukup baik. Berikut matrik

Sasaran Kerja Pegawai (SKP) yang terdapat dilingkungan kantor Pengadilan Negeri

Pelalawan :

Tabel 2. Matrik SKP Pengadilan Negeri Pelalawan

No Sasaran Kerja Pegawai

Jumlah Kegiatan Tahun 2017 Target Jml Kegiatan Kuant/output Waktu

1 Ketua 8 1. Menerima dan mendisposisi surat-surat masuk

143 surat

5 Bulan

2. Menerima dan mendiposisi berkas perkara

100 berkas

5 Bulan

3. Melaksanakan pembinaan kepegawaian

6 kegiatan

5 Bulan

4. Melaksanakan konsultasi ke Pengadilan Tinggi dan MA

3 kegiatan

5 Bulan

5. Menetapkan hakim pengawas bidang

1 dokumen

5 Bulan

Page 35: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 26 26

6. Memimpin pelaksanaan eksekusi

1 kegiatan

5 Bulan

7. Melaksanakan pemeriksaan keuangan perkara

1 kegiatan

5 Bulan

8. Menerima, memeriksa dan memutus perkara

7 berkas 5 Bulan

2 Wakil Ketua 6 1. Menerima, memeriksa dan memutus perkara

150 berkas 12 Bulan

2. Memeriksa dan memutus perkara perdata permohonan dan gugatan

10 berkas 12 Bulan

3. Melaksanakan koordinasi dibidang pengawasan

12 kegiatan

12 Bulan

4. Melaksanakan pembinaan pegawai

12 kegiatan

12 Bulan

5. Melaksanakan/tindak lanjut laporan dan pengaduan dari masyarakat

1 Dokumen

12 Bulan

6. Membuat penetapan penyitaan dan penggeledahan

400 Dokumen 12 Bulan

3 Panitera 10 1. Menerima dan mendisposisi surat Kepaniteraan

400 surat 8 Bulan

2. Menjawab dan mengirim surat

50 surat 8 Bulan

3. Meneliti dan menandatangani laporan bulanan, 4 bulanan, 6 bulanan dan tahunan

47 Dokumen 8 Bulan

4. Melakukan Pengawasan Anggaran

8 kegiatan 8 Bulan

5. Menunjuk panitera pengganti untuk mendampingi majelis hakim

210 berkas 8 Bulan

6. Menandatangani salinan putusan dan penetapan

60 berkas 8 Bulan

7. Menandatangani akte banding, kasasi, PK dan grasi

15 berkas 8 Bulan

8. Melaksanakan eksekusi 1 Kegiatan 8 Bulan

9. Melaksanakan Pengelolaan keuangan perkara dan uang pihak ketiga

20 Kegiatan 8 Bulan

Page 36: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 27 27

10. Melaksanakan konsultasi ke Pengadilan Tinggi

5 Kegiatan 8 Bulan

4 Sekretaris 8 1. Mengkoordinir dan memimpin tugas kesekretariatan.

18 Kegiatan 12 Bulan

2. Menetapkan sasaran kegiatan tahunan serta membina, meneliti dan mengawasi tugas bagian kesekretariatan.

18 Kegiatan 12 Bulan

3. Mengkoordinir pelaporan bagian kesekretariatan baik secara manual/aplikasi.

80 Dokumen 12 Bulan

4. Menerima dan meneliti saran tindak lanjut surat-surat bagian kesekretariatan.

135 Dokumen 12 Bulan

5. Memberikan solusi terhadap kendala/hambatan dalam pelaksanaan tugas kesekretariatan

18 Kegiatan 12 Bulan

6. Menerima dan Mendisposisi surat Kesekretariatan

135 Kegiatan

12 Bulan

7. Mengawasi Pelaksanaan Anggaran DIPA

18 Kegiatan 12 Bulan

8. Konsultasi/Koordinasi ke

Pengadilan Tinggi/Korwil

3 Kegiatan 12 Bulan

5 Panitera Muda

Pidana

6 1. Menerima dan memproses disposisi yang diterima

300 Surat 12 Bulan

2. Membuat laporan perkara 18 Laporan 12 Bulan

3. Memproses penetapan penyitaan, penggeledahan, perpanjangan penahanan, dipersi

400 Surat

12 Bulan

4. Melakukan pembinaan pada bawahan

12 Kegiatan

12 Bulan

5. Memproses berkas masuk perkara pidana

337 Berkas

12 Bulan

6. Memproses Berkas Perkara Banding, Kasasi dan PK

23 Berkas 12 Bulan

6 Panitera Muda

Perdata

6 1. Menerima dan memproses disposisi surat yang diterima

50 Surat 12 Bulan

2. Membuat laporan perkara 20 Laporan 12 Bulan

Page 37: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 28 28

3. Memproses berkas masuk perkara perdata gugatan/permohonan

250 Berkas 12 Bulan

4. Memproses berkas perkara permohonan Banding, Kasasi dan Peninjauan Kembali

10 Berkas 12 Bulan

5. Memproses permohonan Eksekusi dan Somasi

10 Kegiatan

12 Bulan

6. Melakukan pembinaan pada bawahan

12 Kegiatan 12 Bulan

7 Panitera Muda

Hukum

5 1. Menerima dan memproses disposisi yang diterima

25 surat 12 Bulan

2. Menginput data perkara dan membuat laporan perkara serta laporan lainnya

18 laporan 12 Bulan

3. Mengelola dan menyelenggarakan meja pengaduan

5 surat

12 Bulan

4. Mengelola dan menyelenggarakan arsip perkara

150 berkas

12 Bulan

5. Legalisasi Surat Kuasa dan Surat Bukti

133 Surat 12 Bulan

8 Kasubbag Umum

dan Keuangan

7 1. Membuat konsep surat 70 Dokumen

12 Bulan

2. Membuat laporan keuangan dan Umum

12 Dokumen 12 Bulan

3. Melaksanakan koordinasi ke Korwil/KPPN/KPKNL

12 Kegiatan 12 Bulan

4. Pengawasan Surat Masuk dan Surat Keluar

1000 Dokumen 12 Bulan

5. Melaksanakan Pengujian SPP dan Menandatangani SPM

90 Dokumen 12 Bulan

6. Melaksanakan Pengawasan dan Pelaksanaan Aplikasi di Umum dan Keuangan

90 Kegiatan 12 Bulan

7. Melaksanakan Pengawasan Tenaga Honorer

12 Kegiatan 12 Bulan

9 Kasubbag 1. Membuat konsep surat

120 Surat 12 Bulan

Page 38: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 29 29

Kepegawaian,

Organisasi dan

Tata Laksana

2. Mempersiapkan dan Melaksanakan kegiatan pelantikan

1 Kegiatan

12 Bulan

3. Memproses kenaikan pangkat Hakim dan Pegawai

10 Dokumen

12 Bulan

4. Memproses Kenaikan Gaji Berkala

13 Dokumen

12 Bulan

5. Memproses Izin Cuti Hakim dan Pegawai

28 Surat

12 Bulan

6. Memproses dan menandatangani rekap absen bulanan

24 Dokumen

12 Bulan

7. Menyusun rencana kerja tahunan

1 Dokumen

12 Bulan

8. Operator SIKEP dan KOMDANAS

12 Kegiatan

12 Bulan

9. Memproses SKP dan Penilaian Prestasi Kerja Hakim dan Pegawai

48 Dokumen

12 Bulan

10. Membuat Surat Keputusan yang dikeluarkan oleh Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan

10 Surat

12 Bulan

11. Mempersiapkan kelengkapan usulan satya lencana

4 dokumen

12 Bulan

12. Mempersiapkan kelengkapan usulan promosi jabatan

1 dokumen 12 Bulan

10 Kasubbag

Perencanaan, IT

dan Pelaporan

7 1. Menyusun dan Merencanakan Program Kegiatan Tahun Berjalan

10 Kegiatan

12 Bulan

2. Menyusun dan Menghimpun Rencana Kegiatan Anggaran RKAKL

3 Kegiatan

12 Bulan

3. Membuat dan Menyusun Laporan Tahunan

1 Dokumen

12 Bulan

4. Membuat dan Menyusun Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjiP), Renstra Tahun 2015-2019, Rencana Kerja, IKU, Dokumen Perjanjian Kinerja.

5 Dokumen

12 Bulan

5. Membuat Konsep Surat 20 Surat 12 Bulan

6. Pengelolaan Operasional 15 Kegiatan 12 Bulan

Page 39: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 30 30

Layanan Teknologi Informasi (Website, Email dan SIPP)

7. Melakukan pembinaan pada bawahan

20 Kegiatan 12 Bulan

11 Panitera Pengganti 6 1. Membuat penetapan-penetapan

90 surat

12 Bulan

2. Membuat berita acara sidang

30 berkas

12 Bulan

3. Pengetikan putusan 30 berkas

12 Bulan

4. Minutasi perkara 30 kegiatan 12 Bulan

5. Memasukkan data perkara ke CTS

30 kegiatan 12 Bulan

6. Memproses Berkas Tilang 400 kegiatan 12 Bulan

12 Jurusita/JSP 5 1. Membuat konsep surat 34 surat 12 Bulan

2. Menyampaikan relaas panggilan sidang

30 kegiatan 12 Bulan

3. Menyampaikan pemberitahuan putusan

20 kegiatan 12 Bulan

4. Menyampaikan pemberitahuan memori/kontra memori, banding, kasasi, PK dan inzage

20 kegiatan 12 Bulan

5. Melaksanakan sita dan eksekusi

2 kegiatan 12 Bulan

13 Perencanaan, IT

dan Pelaporan

6 1. Melaksanakan Monitoring / Singkronisasi SIPP

70 Kegiatan 12 Bulan

2. Mengupdate Data Informasi dan Kegiatan di Website dan Email

50 Kegiatan 12 Bulan

3. Mengkoneksikan Jaringan Internet Kantor

70 Kegiatan 12 Bulan

4. Melaksanakan Pengelolaan Data, Pengembangan Sistem dan Teknologi Informasi

80 Kegiatan 12 Bulan

5. Mengelola Admin SIRUP 1 Kegiatan

12 Bulan

6. Mengelola Admin RKAKL 10 Kegiatan 12 Bulan

Page 40: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 31 31

E. PELAYANAN PUBLIK YANG PRIMA

Pelayanan publik adalah segala bentuk pelayanan yang diberikan oleh

pemerintah pusat / daerah, BUMN / BUMD dalam rangka pemenuhan kebutuhan

masyarakat sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku (Keputusan

Menpan No. 81/1993). Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan, maka

diperlukan bentuk pelayanan prima. Pelayanan prima atau “excellence service”

adalah suatu sikap atau cara karyawan dalam melayani pelanggan secara

memuaskan. Pelayanan prima merupakan suatu pelayanan terbaik, melebihi,

melampaui, mengungguli pelayanan yang diberikan pihak lain atau daripada

pelayanan waktu yang lalu. Secara sederhana, pelayanan prima (excellent service)

adalah suatu pelayanan yang terbaik dalam memenuhi harapan dan kebutuhan

pelanggan. Dengan kata lain, pelayanan prima merupakan suatu pelayanan yang

memenuhi standar kualitas. Pelayanan yang memenuhi standar kualitas adalah suatu

pelayanan yang sesuai dengan harapan dan kepuasan pelanggan/masyarakat.

1. AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

Mahkamah Agung Republik Indonesia dan Badan Peradilan di bawahnya

senantiasa berupaya membangun citra positif peradilan melalui berbagai kebijakan

pembaruan untuk mewujudkan pengadilan yang agung (Court of Excellence). Yang

salah satunya adalah Akreditasi penjaminan mutu Pengadilan bertujuan

mewujudkan performa peradilan yang unggul (prima). Berdasarkan SK Direktur

Jenderal Badan Peradilan Umum, Nomor 1639/DJU/SK/OT01.1/9/2015, untuk

melakukan penilaian dan Penjaminan Mutu pada Pengadilan Negeri dan Pengadilan

Tinggi demi mewujudkan Performa / Kinerja Peradilan Indonesia yang unggul /

Prima ( Indonesia Court Performance Excellent – ICPE).

Pengadilan Negeri Pelalawan sendiri telah melaksanakan Audit yang

dilakukan oleh Tim Akreditasi Penjaminan Mutu Dirjen Badilum pada tanggal 15 s/d

16 Mei 2017 yang pada saat itu di Ketuai oleh Ibu Zah Lisa Fitalita,SH dan beberapa

anggota tim lainnya. Dimana bertujuan untuk memeriksa sejauh mana organisasi

dapat menerapkan Sistem Manajemen Mutu di lingkungan oerganisasinya sesuai

standarisasi Akreditasi Penjaminan Mutu. Membangun sistem penjaminan mutu

Page 41: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 32 32

membutuhkan kekompakan, kerja keras, kerja sama, pengorbanan dan waktu yang

tidak sedikit. Untuk mendapatkan score / nilai “A Excellent” yang diperoleh

Pengadilan Negeri Pelalawan pada tanggal 24 Juli 2017 bertempat di Banyuwangi,

banyak pembenahan yang telah dilakukan Pengadilan negeri sendiri diantaranya :

1) Pembinaan/sosialisasi

Pembinaan maupun Sosialisasi terus menerus yang dilakukan oleh Ketua

Pengadilan, baik Panitera maupun Sekretaris terhadap bawahannya

berfungsi memastikan agar semua hakim dan pegawai bekerja mewujudkan

tujuan organisasi. Komitmen pimpinan harus bertransformasi menjadi

komitmen bersama. Nilai-nilai pengabdian ditanamkan sehingga merubah

budaya kerja (culture set) dan pola pikir (mind set).

Gambar 2. Sosialisasi Maklumat KMARI No.01/MAKLUMAT/KMA/IX/2017

Page 42: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 33 33

Gambar 3. Gambar Sosialisasi Blue Print Mahkamah Agung

2) Pelaksanaan Reformasi Birokrasi.

Hakekat dari pada akreditasi merupakan pelaksanaan Reformasi Birokrasi.

Langkah penerapannya dimulai dengan membentuk tim RB, sesuai Perpres

No. 81 Tahun 2000 Tentang Grand Design RB, maka sasaran hasil utama RB

meliputi peningkatan kapasitas dan akuntabilitas, organisasi yang bebas dan

bersih KKN serta peningkatan pelayanan publik.

3) Pembangunan zona integritas.

Mengacu Permenpan No. 52 Tahun 2014 Tentang Pedoman Pembangunan

Zona Integritas, maka pembangunan dimulai dengan penandatanganan

piagam pencanangan secara terbuka. Tujuannya agar semua pihak dapat

memantau, mengawal, mengawasi dan berperan dalam program kegiatan

Reformasi Birokrasi, khususnya di bidang pencegahan dan peningkatan

pelayanan publik. Seyogyanya penandatangan piagam disaksikan oleh unsur

Page 43: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 34 34

masyarakat (perguruan tinggi/LSM), pihak kepolisian, kejaksaan, dan pihak

pemerintah daerah.

Gambar 4. Komitmen Bersama Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 44: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 35 35

4) Pembenahan sarana pelayanan publik.

Pembenahan dapat dimulai dengan menerapkan konsep 5 R (ringkas, rapi,

resik, rawat,rajin) dan 5 S ( Salam, Senyum, Sapa, Sopan, Santun) adapun hal

ini bertujuan untuk dapat memberikan rasa nyaman serta dapat melayani

masyarakat dengan baik sebagai salah satu pebenahan system pelayanan di

pengadilan negeri Pelalawan. Hal ini juga ditunjang dengan pembenahan

yang dilakukan oleh Pengadilan Negeri Pelalawan dalam upaya melakukan

perbaikan dan pengadaan fasilitas sarana dan prasarana pelayanan publik

lainnya seperti halnya :

a) Meja Pengaduan dan meja informasi.

Gambar 5. Meja Pengaduan dan meja informasi

Page 45: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 36 36

b) Ruang Sidang Anak.

Gambar 6. Ruang Sidang Anak

c) Ruang Tunggu Sidang Anak Korban.

Gambar 7. Ruang Tunggu Sidang Anak Korban

d) Ruang Ibu Menyusui.

Gambar 8. Ruang Ibu Menyusui

Page 46: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 37 37

e) Ruang Jaksa.

Gambar 9. Ruang Jaksa.

f) Ruang POSBAKUM.

Gambar 10. Ruang POSBAKUM.

Page 47: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 38 38

g) Ruang Mediasi.

Gambar 11. Ruang Mediasi

h) Taman Bermain Anak.

Gambar 12. Taman Bermain Anak

Page 48: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 39 39

i) Sarana Difabel.

Gambar 13. Sarana Difabel

Gambar 14. Sarana Difabel, WC difabel

Page 49: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 40 40

j) Fasilitas Ruang Tamu Terbuka.

Gambar 15. Ruang Tamu Terbuka

k) Fasilitas Kawasan Bebas Rokok.

Gambar 16. Kawasan Bebas Rokok

Page 50: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 41 41

l) Perpustakaan.

Gambar 17. Perpustakaan

Page 51: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 42 42

m) Ruang Tahanan.

Gambar 18. Ruang Tahanan

Page 52: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 43 43

n) Ruang Arsip.

Gambar 19. Ruang Arsip

Page 53: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 44 44

Pembuatan ruangan ini juga disiasati dengan memanfaatkan ruang-ruang yang

sudah ada. Banner petunjuk pelayanan/penggunaan dan tanda-tanda arah

dipajang di tempat yang mudah terlihat bagi masyarakat dan pengunjung lainnya.

5) Pembenahan administrasi.

Pedoman pelaksanaan tugas dan administrasi Pengadilan Negeri Pelalawan

mengacu pada Buku II Pedoman Administrasi Peradilan berikut peraturan-

peraturan yang dibuat oleh Mahkamah Agung maupun Badan Peradilan

Umum.

6) Pembuatan dan pengesahan dokumen penjaminan mutu.

Adapun dokumen meliputi sasaran mutu, kebijakan mutu, moto, struktur

penjaminan mutu, manual mutu, instruksi kerja (IK) manajemen mutu dan

SOP pada setiap bagian. Penyusunan SOP berpedoman pada Persekma No.

002 Tahun 2012 Tentang Pedoman Penyusunan SOP. Seyogyanya tim

penyusun SOP adalah bagian yang bersangkutan dan dalam beberapa waktu

selalu di evaluasi dan dilaukan revisi apabila terdapat perubahan maupun

penambahan dalam SOP tersebut.

7) Pelaksanaan survei kepuasan masyarakat.

Survei Kepuasan Masyarakat merupakan pengukuran secara komprehensif

kegiatan tentang tingkat kepuasan masyarakat yang diperoleh dari hasil

pengukuran atas pendapat masyarakat dalam memperoleh pelayanan.

Pedoman survei terdapat dalam Permenpan No. 16 Tahun 2014 Tentang

Pedoman Survei Kepuasan Masyarakat. Hasil dari pada capaian survey

tersebut tertuang dalam Laporan Survei kepuasan pelanggan yang dibuat

sekali dalam 3 bulan, dimana Laporan tersebut dikirim Ke Pengadilan Tinggi

Pekanbaru.

Page 54: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 45 45

Gambar 20. Koin Puas/Tidak Puas Pengunjung

8) Pelaksanaan audit internal.

Pelaksanaan audit internal di Pengadilan Negeri Pelalawan dilakukan minimal

2 Kali setahun, dimana dalam pelaksanaaanya dilakukan oleh Hakim yang

didampingi oleh para Panmud maupun Kasubag sebagai otulen. Adapun

tujuan dari pada audit tersebut untuk melaporkan tingkat kesesuaian antara

informasi dengan kriteria yang ditetapkan. Audit internal berguna untuk

bahan evaluasi dan perbaikkan atas pelaksanaan sistem penjaminan mutu.

Page 55: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 46 46

Gambar 21. Pelaksanaan Audit Internal

9) Pelaksanaan Rapat Tinjauan Manajemen.

Rapat tinjauan manajemen pada Pengadilan Negeri Pelalawan dilakukan

membahas evaluasi kesesuaian dan efektifitas pelaksanaan sistem

penjaminan mutu. Hasil survei kepuasan masyarakat dan audit internal juga

menjadi pembahasan dalam RTM sehingga diperoleh rekomendasi untuk

perbaikannya.

Page 56: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 47 47

Gambar 22. Pelaksanaan Rapat Tinjauan Manajemen

Pelayanan publik adalah segala bentuk pelayanan yang diberikan oleh

pemerintah pusat / daerah, BUMN / BUMD dalam rangka pemenuhan kebutuhan

masyarakat sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku (Keputusan

Menpan No. 81/1993). Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan, maka

diperlukan bentuk pelayanan prima. Pelayanan prima atau “excellence service”

adalah suatu sikap atau cara karyawan dalam melayani pelanggan secara

memuaskan. Pelayanan prima merupakan suatu pelayanan terbaik, melebihi,

melampaui, mengungguli pelayanan yang diberikan pihak lain atau daripada

pelayanan waktu yang lalu. Secara sederhana, pelayanan prima (excellent service)

adalah suatu pelayanan yang terbaik dalam memenuhi harapan dan kebutuhan

pelanggan. Dengan kata lain, pelayanan prima merupakan suatu pelayanan yang

memenuhi standar kualitas. Pelayanan yang memenuhi standar kualitas adalah suatu

pelayanan yang sesuai dengan harapan dan kepuasan pelanggan/masyarakat.

Page 57: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 48 48

2. POSBAKUM (Pos Bantuan Hukum)

Berdasarkan Undang-Undang No 16 Tahun 2011 tentang Bantuan Hukum, Pasal 1

(1) dinyatakan bahwa Bantuan Hukum adalah jasa hukum yang diberikan oleh Pemberi

Bantuan Hukum secara Cuma-Cuma kepada Penerima Bantuan Hukum. Penerima

Bantuan Hukum adalah orang atau kelompok orang miskin yang tidak dapat memenuhi

hak dasar secara layak dan mandiri yang menghadapi masalah hukum. Bantuan hukum

tersebut meliputi menjalankan kuasa, mendampingi, mewakili, membela, dan/atau

melakukan tindakan hukum lain untuk kepentingan hukum Penerima Bantuan Hukum.

Pasal 25 SEMA No 10 Tahun 2010, bahwa jasa bantuan hukum yang dapat

diberikan oleh Pos Bantuan Hukum berupa pemberian informasi, konsultasi, dan advis

serta penyediaan Advokat pendamping secara Cuma-Cuma untuk membela kepentingan

Tersangka/Terdakwa dalam hal Terdakwa tidak mampu membiayai sendiri penasihat

hukumnya. Dimana Pada tahun 2017 Pengadilan Negeri Pelalawan telah bekerjasama

terhadap Lembaga Bantuan Hukum yaitu Lembaga Bantuan Hukum PERADI, dengan 3

(tiga) orang advokad yaitu Bapak EFWA ZENNUR,SH.I.MA, Bapak JOKI MARDISON,SH

Bapak SYAHRUDDIN,SH.

Untuk tahun 2017 Pengadilan Negeri Pelalawan mendapatkan alokasi Dana DIPA

03 Badilum untuk Jasa Posbakum sebesar Rp. 24.000.000,- dengan realisasi anggaran

berdasarkan tabel dibawah ini.

Tabel 3. Realisasi Anggaran POSBAKUM

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA REALISASI

Total Persentase %

POSBAKUM

52 Belanja Barang

051 Pos Bantuan Hukum

- Belanja Jasa Konsultan 24.000.000 24.000.000 100

Page 58: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 49 49

BAB III PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN

Pembinaan merupakan suatu proses kegiatan yang dilakukan secara terus

menerus untuk menjadikan pegawai menjadi lebih baik dan lebih baik lagi, sehingga

sampailah kepada titik profesional. Suatu pembinaan yang baik berangkat dari

perencanaan pembinaan yang baik yang diaplikasikan dalam kegiatan sehari-hari. Untuk

dapat membuat perencanaan pembinaan yang baik, diperlukan kebijakan umum sebagai

batasan dalam membuat perencanaan pembinaan.

Kebijakan pembinaan para Hakim lebih ditekankan pada kemampuan Teknis

Yudisial dan kemampuan kepemimpinan dan kepribadian, karena Hakim merupakan

unsur penting dalam organisasi Pengadilan dan sebagai sumber daya manusia Pengadilan

yang harus dipersiapkan menjadi pimpinan dilingkungan Pengadilan.

Hakim Pengadilan tingkat pertama merupakan ujung tombak lembaga Peradilan

yang berada dibarisan paling depan yang berhadapan langsung dengan masyarakat

pencari keadilan dan masyarakat lainnya, sehingga perilaku Hakim baik didalam maupun

diluar kedinasan akan berada dalam pantauan masyarakat. Oleh karena itu, pengawasan

terhadap Hakim dilakukan secara berjenjang mulai dari pengawasan melekat dari atasan

langsung, Pengadilan Tinggi sampai dengan Mahkamah Agung RI dan Komisi Yudisial.

Selain itu, secara langsung atau tidak langsung Hakim diawasi publik.

Pengadilan Negeri Pelalawan merupakan sub bagian organisasi pelaku kekuasaan

kehakiman yakni sebagai Pengadilan tingkat pertama. Dalam menjalankan tugas pokok

dan kewenangan yang telah ditetapkan, akan selalu berkaitan dengan apa yang disebut

“bekerja secara system”. Agar Hakim dan Pegawai dapat bekerja dengan system secara

baik, diperlukan pembinaan yang berkesinambungan dalam rangka memberikan motivasi

dan gairah kerja serta meningkatkan kemampuan dan skill yang diperlukan dalam

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi yang diembannya. Pembinaan ini sangat penting

dilakukan terutama oleh unsur pimpinan. Pembinaan terhadap Hakim dan Pegawai di

Pengadilan Negeri Pelalawan telah dilakukan dalam bentuk-bentuk kegiatan sebagai

berikut:

Page 59: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 50 50

1. Mengadakan rapat rutin bulanan dengan seluruh Hakim dan Pengawai Pengadilan

Negeri Pelalawan setiap minggu kedua setiap bulannya.

2. Mengadakan rapat koordinasi terbatas dengan beberapa bagian untuk memecahkan

permasalahan yang dihadapi, seperti rapat khusus Hakim, Kepaniteraan, rapat khusus

Kesekretariatan, dan honorer.

3. Memberikan petunjuk dan pembinaan secara langsung kepada masing-masing bagian

untuk meningkatkan mutu, waktu dan ketepatan pelayanan.

4. Melalui Baperjakat mengadakan usulan mutasi dan promosi bagi hakim dan pegawai

yang dipandang cakap untuk itu.

5. Mengikutsertakan Hakim, pegawai / pejabat yang ditunjuk untuk mengikuti setiap

diklat, pendidikan maupun orientasi baik yang diselenggarakan oleh Pengadilan

Tinggi Pekanbaru, maupun Mahkamah Agung (MA).

6. Secara rutin mengadakan Apel Pagi disetiap hari senin dan Apel Sore disetiap hari

jumat sesuai arahan dari Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum.

7. Memperingati hari besar Nasional seperti upacara HUT Kemerdekaan RI, HUT

Mahkamah Agung beserta kegiatan untuk memeriahkannya.

8. Mengadakan senam pagi setiap hari Jumat yang diikuti oleh seluruh Hakim dan

Pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan.

Gambar 23. Pelaksanaan Presentasi Rapat Bulanan

Page 60: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 51 51

Gambar 24. Upacara HUT RI ke-72

Gambar 25. Kegiatan Senam Pagi

Page 61: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 52 52

A. SUMBER DAYA MANUSIA

1. Sumber Daya Manusia Teknis Yudisial

Sumber daya Manusia Teknis yudisial, pendidikan peradilan adalah salah satu

komponen dalam pengembangan peradilan. Pengembangan kapasitas yang terkait dalam

proses penyelesaian perkara memastikan pemberian pelayanan peradilan yang tidak

memihak dan efisien. Hasil akhir dari program Sumber daya manusia peradilan adalah

meningkatkan layanan bagi masyarakat yang diberikan oleh personel yang

berkomponen, efisien, efektif, kinerjanya menarik kepercayaan dan rasa hormat rakyat

yang dilayaninya. Ini akan menghasilkan sistem peradilan yang berfungsi dengan baik.

Tidak bisa terlepas dari kenyataan bahwa Sumber Daya Manusia yang memadai

akan menciptakan kinerja yang baik dalam melaksanakan setiap tantangan kerja yang

dihadapi, begitu juga Pengadilan Negeri Pelalawan selalu berusaha meningkatkan

sumber daya manusia yang mempunyai kemampuan teknik yudisial yang memadai agar

dapat melaksanakan tugas dan fungsinya dengan baik dan sesuai dengan yang

diharapkan maka selain yang ditunjang dan di dukung oleh sarana dan prasarana yang

memadai, maka perlu juga dilengkapi dan di dukung oleh sumber daya manusia yang

berkualitas dan kuantitasnya mencukupi, serta sumber daya manusia yang benar-benar

mempunyai integritas dan dedikasi tinggi dalam menjalankan tugasnya dengan cara

mengikuti Diklat baik teknis maupun non teknis.

Hal ini dilakukan melalui penataran singkat para Hakim, Panitera Pengganti,

Jurusita/JSP guna meningkatkan kinerja yang baik mengingat Hakim, Panitera, Panitera

Pengganti, JuruSita/JSP pada sebuah Pengadilan merupakan unsur yang sangat penting

untuk mencapai peradilan yang efektif, efisien, bermartabat dan dihormati.

Sumber Daya Manusia bidang Teknis Yudisial Pengadilan Negeri Pelalawan Per 31

Desember 2017 adalah sebagai berikut :

Page 62: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 53 53

a. Hakim

Tabel 4. SDM bidang Teknis Yudisial (Hakim)

NO NAMA NIP Pangkat/

Gol.Ruang

Jabatan

1 2 3 4 5

1 NELSON ANGKAT, SH.,MH 19770313 200012 1 001 Pembina (IV/a) Ketua

2 I DEWA GEDE BUDHY DHARMA ASMARA, SH., MH

19730520 199903 1 002 Pembina (IV/a) Wakil

3 MENI WARLIA, SH.,MH 19801123 200604 2 003 Penata (III/c) Hakim

4 NURRAHMI, SH 19811030 200604 2 004 Penata (III/c) Hakim

5 RIA AYU ROSALIN, SH.,MH 19840828 200704 2 001 Penata (III/c) Hakim

6 RAHMAD HIDAYAT BATUBARA, SH.,ST.,MH

19741231 200912 1 003 Penata Muda Tk.I (III/b)

Hakim

7 ANDRY ESWIN SUGANDHI OETARA, SH.,MH

19801101 200912 1 001 Penata Muda Tk.I (III/b)

Hakim

b. Panitera

Tabel 5. SDM bidang Teknis Yudisial (Panitera)

NO NAMA NIP Pangkat/

Gol.Ruang

Jabatan

1 2 3 4 5

1 ERI SOFYAN, SH 19600817 198203 1 013 Penata Tk.I (III/d) Panitera

2 USMAN, SH 19610903 198903 1 005 Penata Tk.I (III/d) Panmud Hukum

3 Hj. MANIDAR,

SH.,MH

19650120 199303 2 001 Penata Tk.I (III/d) Panmud Perdata

4 ALILUDIN, SH 19680312 199103 1 006 Penata Tk.I (III/d) Panmud Pidana

5 WILLAS GOMPIS

SIMBOLON

19701222 199203 1 002 Pengatur Tk.I (II/d) Panitera Pengganti

Page 63: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 54 54

6 WURI YULIANTI, ST,

SH

19800428 200604 2 002 Penata (III/c) Panitera Pengganti

7 DONI EKA PUTRA,

SH.,MH

19850501 201101 1 011 Penata Muda Tk.I

(III/b)

Panitera Pengganti

8 DESI YULIANDA, SH 19801209 200904 2 004 Penata Muda (III/a) Panitera Pengganti

c. Jurusita/Jurusita Pengganti

Tabel 6. SDM bidang Teknis Yudisial (Jurusita/Jurusita Pengganti)

NO NAMA NIP Pangkat/

Gol.Ruang

Jabatan

1 2 3 4 5

1 RETNO PALUPI UTAMI, SH 19780415 200502 2

002

Penata Muda

(III/a)

Jurusita

2 LINDA THERESIA, SH 19821031 200912 2

003

Penata Muda

(III/a)

Jurusita Pengganti

Berdasarkan tabel diatas dapat disimpulkan:

1. SDM Bidang Teknis Yudisial Pengadilan Negeri Pelalawan berjumlah 17 Orang,

yang terdiri dari 7 Hakim, 4 orang Pejabat Fungsional Kepaniteraan, 4 Panitera

pengganti, 1 Orang Jurusita dan 1 Orang Jurusita Pengganti.

2. Sedangkan staff di Bidang teknis Yudisial sangatlah kurang, dimana pada bagian

Perdata diperbantukan 1 (satu) orang staff dari tenaga honorer, bagian Hukum 1

orang staff tenaga honorer.

3. Jumlah Panitera Pengganti belum mencukupi kebutuhan, begitu juga untuk

Jurusita dan jurusita pengganti jumlahnya sangat minim dan didominasi dengan

perampuan.

Page 64: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 55 55

2. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial

Sumber Daya Manusia Non Teknis Yudisial, adalah keberhasilan setiap program

pada orang-arang yang menerapkannya. Untuk menerapkan dukungan untuk program

pengembangan peradilan dan untuk memastikan bahwa orang yang bertanggung jawab

untuk penciptaan visinya memiliki kapasitas tertentu, sangat penting bahwa

kesejahteraan sumber daya manusia dijadikan komponen penting sebagai tujuan akhir

atau alat untuk tercapainya tujuan. Pengembangan Sumber Daya Manusia akan berfokus

pada pendidikan peradilan, pengembangan kapasitas, dan pelatihan personel non

peradilan, penugasan pada peradilan, pengembangan karir, dan penggolongan jabatan

serta pengkajian yang pada akhirnya bertujuan pengembangan secara keseluruhan.

Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial pada Pengadilan Negeri Pelalawan, yakni

Pejabat Struktural Kesekretariatan dan Staff.

Sumber Daya Manusia bidang Teknis Non Yudisial Pengadilan Negeri Pelalawan

Per 31 Desember 2017 adalah sebagai berikut :

a. Kesekretariatan

Tabel 7. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial (Kesekretariatan)

NO NAMA NIP Pangkat/

Gol.Ruang

Jabatan

1 2 3 4 5

1 HENDRI MULYADI, SE, SH,

Ak

19801224 200912 1 003 Penata (III/c) Sekretaris

2 EVI DAME ROTUA

SITOHANG, S. IP

19850106 200912 2 006 Penata Muda

Tk.I (III/b)

Kasubag Perencanaan,TI

dan Pelaporan

3 RONNY SUBRATA, S. IP. M.Si 19840403 201101 1 012 Penata Muda

Tk.I (III/b)

Kasubag Umum dan

Keuangan

4 SANDRA LESTARINA, S. Sos 19870307 201101 2 009 Penata Muda

Tk.I (III/b)

Kasubag Kepegawaian

dan Ortala

5 IMMANUEL RISMAWATI,

SE. Ak

19800808 200604 2 004 Penata (III/c) Staf Hukum

Page 65: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 56 56

a. Honorer

Tabel 8. Sumber Daya Manusia Teknis Non Yudisial (Honorer)

Berdasarkan tabel diatas dapat disimpulkan :

1. SDM Bidang Teknis Non Yudisial Pengadilan Negeri Pelalawan berjumlah 7 Orang,

yang terdiri dari 1 Orang Sekretaris, 3 Orang Pejabat Struktural bidang

kesekretariatan dan 3 Orang Staff.

2. Staff Administrasi yang berjumlah hanya berjumlah 3(tiga) orang hal ini dirasakan

sangat kurang memenuhi kebutuhan Pengadilan Negeri Pelalawan sehingga di

bagian umum keuangan diperbantukan tenaga honorer sebanyak 4 (empat)

orang, bagian kepegawaian 1 (satu) orang dan bagian Perencanaan sebanyak 1

(satu) orang .

6 WARTA SIMON PINEM 19830912 200604 1 003 Pengatur (II/c) Staf Hukum

7 LIGAR SEKAR WANGI, ST 19890921 201503 2 004 Penata Muda

(III/a)

Staf Perencanaan,TI dan

Pelaporan

NO NAMA NIP Pangkat/

Gol.Ruang

Jabatan

1 2 3 4 5

1 Alfian Azis - - Honorer

2 Daryoto - - Honorer

3 Hendra Gunawan - - Honorer

4 Andris Susanto - - Honorer

5 Rohayati, SH - - Honorer

6 Candra Irawan, SH - - Honorer

7 Astuti, SE - - Honorer

Page 66: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 57 57

3. Mutasi

Promosi dan mutasi, program Sumber Daya Manusia efektif ditujukan

untuk berbagai unsur tenaga kerja peradilan yang berfungsi baik

penggolongan jabatan dan sistem pengkajian, seleksi dan penugasan,

pengembangan karir, pendidikan dan pelatihan, pembentukan budaya

organisasi. Program ini melibatkan strategi dan inisiatif, banyak diantaranya

kontrol dan manajemen peradilan.

Selama periode Januari s/d Desember 2017 sudah dimasukkan usulan

kenaikan pangkat, mutasi, pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil sebagai

bentuk penyegaran dan pembinaan karier sebagai berikut :

Didalam Tahun 2017 ada beberapa Hakim dan Pegawai Pengadilan

Negeri Pelalawan yang mengalami perpindahan /mutasi, diantaranya :

a) Mutasi Keluar

Tabel 9. Mutasi Keluar

NO NAMA JABATAN MUTASI

1 BANGUN SAGITA RAMBEY, SH.,MH HAKIM HAKIM PADA PN SIAK

2 ADINAN SYAFRIZAL, SH.,MH PANITERA

PENGGANTI

PANITERA MUDA PERDATA PADA

PN SIAK

3 R. SENO SOEHARJONO SANTOSO,

SH.,MH

PANITERA PANITERA PADA PN MOJOKERTO

4 NOVI YULIANTI, SH STAF HUKUM PANITERA PENGGANTI PADA PN

ROKAN HILIR

5 ANDRIAN HALOMOAN

TUMANGGOR, SH

STAF UMUM

DAN

KEUANGAN

PANITERA PENGGANTI PADA PN.

ROKAN HILIR

6 RISKA WIDIANA, SH,.MH KETUA HAKIM PADA PN. PEKANBARU

Page 67: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 58 58

b) Mutasi Masuk

Tabel 10. Mutasi Masuk

NO NAMA JABATAN MUTASI SPMT

1 ERI SOFYAN, SH PANITERA PN ROKAN HILIR 28-04-2017

2 NELSON ANGKAT, SH.,MH KETUA PN GUNUNG SITOLI 11-08-2017

4. Promosi

Promosi merupakan salah satu cara untuk peningkatan sumber daya manusia

pada Pengadilan Negeri Pelalawan. Pengusulan promosi tersebut ditujukan kepada

para hakim, pejabat struktutural, panitera pengganti, juru sita dan lain-lain yang

telah memenuhi persyaratan sebagai upaya pembinaan karier mereka pada lingkup

Pengadilan Negeri Pelalawan. Berikut ini adalah nama-nama pegawai Pengadilan

Negeri Pelalawan yang mendapatkan promosi di tahun 2017 :

a) Kenaikan Pangkat

Tabel 11. Kenaikan Pangkat

NO NAMA JABATAN GOL LAMA GOL BARU Ket

1 HENDRI MULYADI, SE,SH,Ak Sekretaris III/b III/c Pilihan

2 RETNO PALUPI UTAMI, SH Jurusita II/c III/a PI

b) Promosi/Pelantikan Jabatan

Tabel 12. Promosi/Pelantikan Jabatan

NO NAMA JABATAN LAMA JABATAN BARU

1 ERY SOFYAN, SH Panitera PN Rokan Hilir PANITERA PN

PELALAWAN

2 DESI YULIANDA, SH Jurusita Pengganti PN

Pelalawan

PANITERA PENGGANTI

PN PELALAWAN

Page 68: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 59 59

c) Kenaikan Gaji Berkala.

Tabel 13. Kenaikan Gaji Berkala

NO NAMA JABATAN KGB

1 RONNY SUBRATA,.S.IP Kasubag Umum Dan

Keuangan

JANUARI

2 DONI EKA PUTRA, SH.,MH Panitera Pengganti JANUARI

3 SANDRA LESTARINA, S.Sos Kasubag Kepegawaian Dan

ORTALA

JANUARI

4 I D G BUDHY D.A,SH.,MH Wakil Ketua/Hakim MARET

5 USMAN, SH Panmud Hukum MARET

6 Hj. MANIDAR, SH.,MH Panmud Perdata MARET

7 LIGAR SEKAR WANGI, ST Staf MARET

8 WILLAS GOMPIS SIMBOLON Panitera Pengganti MARET

9 RIA AYU ROSALIN, SH.,MH Hakim APRIL

10 WARTA SIMON PINEM Staf APRIL

11 HENDRI MULYADI, SE,SH,Ak Sekretaris DESEMBER

12 RAHMAD HIDAYAT BATUBARA,

SH.ST,MH

Hakim DESEMBER

13 ANDRY ESWIN S.O, SH.,MH Hakim DESEMBER

14 EVI DAME ROTUA SITOHANG,S.IP Kasubbag Perencanaan, IT

Dan Pelaporan

DESEMBER

15 LINDA THERESIA, SH Jurusita Pengganti DESEMBER

Page 69: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 60 60

d) Penghargaan Satya Lencana

Tabel 14. Penghargaan Satya Lencana

NO NAMA JABATAN PENGHARGAAN

1 RIA AYU ROSALIN, SH.,MH HAKIM SATYA LENCANA

X

2 DESI YULIANDA, SH PANITERA PENGGANTI SEWINDU

5. Pensiun

Selama periode Januari s/d Desember 2017 Hakim dan Pegawai Pengadilan

Negeri Pelalawan tidak ada yang memasuki masa pensiun.

6. Diklat

a) Pendidikan Dan Pelatihan

Tabel 15. Pendidikan dan Pelatihan

NO NAMA JABATAN DIKLAT PENYELENGGARA

1 HENDRI MULYADI, SE,SH,Ak SEKRETARIS SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG

2 RETNO PALUPI UTAMI, SH BENDAHARA BENDAHARA MAHKAMAH AGUNG

3 I DEWA G .B DHARMA

ASMARA,SH.,MH

WAKIL KETUA SERTIFIKASI

MEDIATOR HAKIM

LINGKUNGAN

MAHKAMAH AGUNG

4 RONNY SUBRATA, S.IP,M.Si KASUBAG

UMUM DAN

KEUANGAN

KEPEMIMPINAN

TK.IV

MAHKAMAH AGUNG

5 HENDRI MULYADI, SE,SH,Ak SEKRETARIS KEPEMIMPINAN

TK.III

MAHKAMAH AGUNG

6 RETNO PALUPI UTAMI, SH JURUSITA JURUSITA MAHKAMAH AGUNG

7 EVI DAME ROTUA SITOHANG, KASUBAG PTIP SISTEM

AKUNTABILITAS

MAHKAMAH AGUNG

Page 70: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 61 61

S.IP KINERJA INSTANSI

PEMERINTAH

8 NELSON ANGKAT, SH.,MH KETUA SERTIFIKASI

HAKIM

LINGKUNGAN

HIDUP

MAHKAMAH AGUNG

9 DONI EKA PUTRA, SH.,MH PANITERA

PENGGANTI

PANITERA

PENGGANTI

MAHKAMAH AGUNG

B. PENYELESAIAN PERKARA

1. Jumlah Sisa Perkara Yang Diputus

Tabel 16. Jumlah Sisa Perkara Yang Diputus

NO Rekapitulasi Perkara Sisa Blm Putus 2016

Masuk 2017 Putus 2017 Sisa Belum Putus 2017

1. Pidana Biasa 64 350 363 51

2. Pidana Cepat - 37 37 -

3. Pidana Singkat 2 7 9 -

4. Pidana Anak - 13 11 2

5. Pidana Praperadilan - 5 5 -

6. Lalu Lintas - 6265 6265 -

7. Perdata Permohonan 2 81 83 -

8. Perdata Gugatan 5 27 24 8

9. Perdata Gugatan Sederhana

- 1 1 -

Dari tabel di atas dapat Disimpulkan bahwa :

1. Total Perkara Pidana yang ditangani selama tahun 2017 sebanyak 478 perkara,

yang terdiri dari 64 sisa perkara pidana biasa dan 2 perkara pidana singkat tahun

2016 dan 412 Perkara Pidana baru Tahun 2017.

2. Dari 478 perkara pidana yang ditangani ( Pidana biasa,

cepat,singkat,anak,praperadilan) , telah berhasil diselesaikan sebanyak 425

Page 71: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 62 62

perkara. Hal ini berarti tingkat penyelesaian perkara pidana tahun 2017 mencapai

88.91%. Namun bila dihitung tanpa perkara pelanggaran lalulintas, Pengadilan

Negeri Pelalawan telah berhasil menyelesaikan 363 (Perkara masuk 2017

ditambah dengan sisa perkara 2016) Perkara dari 414 yang ditangani atau

mencapai 87,68%. Belum dapatnya semua perkara diputus yang menjadi sisa

belum diputus tahun 2017 berjumlah 53 perkara ,ini di karenakan perkara

tersebut diterima pada akhir bulan November dan Desember 2017.

3. Untuk total Perkara Perdata yang ditangani selama Tahun 2017 sebanyak 116

perkara yang diputus terdiri dari 7 perkara sisa tahun 2016 dan 109 perkara baru

Tahun 2017.

4. Dari 116 perkara perdata yang ditangani, telah berhasil diselesaikan sebanyak 108

Perkara. Hal ini berarti tingkat penyelesaian perkara perdata Tahun 2017

mencapai 93,10%.

5. Untuk perhitungan program penyelesaian perkara, dari 108 Perkara Perdata yang

telah diputus, sudah 108 perkara telah berhasil minutasi (100%).

6. Sisa Perkara Perdata Tahun 2017 yang masih berjalan ditahun 2018 sebanyak 8

Perkara.

2. Jumlah Perkara yang diputus tepat waktu

Tabel 17. Jumlah Perkara yang diputus tepat waktu

NO Rekapitulasi Perkara Masuk 2017 Perkara yang diputus tepat

waktu

Sisa Akhir Perkara

1. Pidana Biasa 414 363 51

2. Pidana Cepat 37 37 -

3. Pidana Singkat 9 9 -

4. Pidana Anak 13 11 2

5. Pidana Praperadilan 5 5 -

6. Lalu Lintas 6262 6262 -

7. Perdata Permohonan 81 81 -

8. Perdata Gugatan 32 19 13

9. Perdata Gugatan Sederhana

1 1 -

Page 72: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 63 63

3. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum banding, kasasi, dan PK

Pada Tahun 2017

Banding

Tabel 18. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum banding

No Perkara Putus 2017 Tidak Mengajukan Upaya Hukum Banding

1. Perdata Gugatan 24 22

2. Pidana Biasa 363 350

3. Pidana Anak 11 8

Dari tabel di atas dapat disimpulkan bahwa :

1. Dari total perkara Perdata Gugatan yang putus tahun 2017 sebanyak 24 Perkara,

yang tidak mengajukan upaya hukum Banding untuk perdata Gugatan tahun 2017

sebanyak 22 perkara, sehingga pada tahun 2017 yang mengajukan upaya Hukum

Banding perdata gugatan sebanyak 2 perkara.

2. Untuk Perkara Pidana Biasa yang mampu diselesaikan pada tahun 2017 sebanyak

363 perkara, dengan tidak mengajukan upaya hukum banding sebanyak 350

perkara, sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa ada sekitar 13 perkara yang

mengajukan upaya hukum banding di tahun 2017.

3. Perkara pidana anak dengan total putus tahun 2017 sebanyak 11 perkara, dan

yang tidak mengajukan upaya hukum banding sebanyak 8 perkara, maka pada

tahun 2017 total perkara yang mengajukan upaya hukum banding sebanyak 3

perkara.

Page 73: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 64 64

Kasasi

Tabel 19. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum kasasi

No Perkara Putus 2017 Tidak Mengajukan Upaya Hukum Kasasi

1. Perdata Gugatan 24 22

2. Pidana Biasa 363 359

3. Pidana Anak 13 10

Dari tabel di atas dapat disimpulkan bahwa :

1. Dari total perkara Perdata Gugatan yang putus tahun 2017 sebanyak 24 Perkara,

yang tidak mengajukan upaya hukum Kasasi untuk perdata Gugatan tahun 2017

sebanyak 22 perkara, sehingga pada tahun 2017 yang mengajukan upaya Hukum

Kasasi perdata gugatan sebanyak 2 perkara.

2. Untuk Perkara Pidana Biasa yang mampu diselesaikan pada tahun 2017 sebanyak

363 perkara, dengan tidak mengajukan upaya hukum kasasi sebanyak 359

perkara, sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa ada sekitar 4 perkara pidana

yang mengajukan upaya hukum kasasi di tahun 2017.

3. Perkara pidana anak dengan total putus tahun 2017 sebanyak 13 perkara, dan

yang tidak mengajukan upaya hukum kasasi sebanyak 10 perkara, maka pada

tahun 2017 total perkara yang mengajukan upaya hukum kasasi pidana anak

sebanyak 3 perkara.

PK (Peninjauan Kembali)

Tabel 20. Perkara yang tidak mengajukan upaya hukum PK (Peninjauan Kembali)

No Perkara Putus 2017 Tidak Mengajukan Upaya Hukum PK

1. Perdata Gugatan 24 24

2. Pidana Biasa 363 363

3. Pidana Anak 13 13

Page 74: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 65 65

Dari tabel di atas dapat disimpulkan bahwa :

Pada tahun 2017 untuk perkara Perdata Gugatan, Pidana Biasa, dan

Pidana Anak tidak ada yang mengajukan upaya hukum PK (Peninjauan Kembali).

4. Jumlah Perkara Perdata yang berhasil di mediasi

Tabel 21. Jumlah Perkara Perdata yang berhasil di mediasi

Jumlah Perkara Mediasi

Mediasi Berhasil Mediasi Tidak Berhasil

Akta

Perdamaian/Putusan

Berhasil

Sebagian

Pencabutan

19 2 - - 17

Dari tabel tersebut diatas, dapat disimpulkan : dari 19 perkara yang dilakukan

mediasi, telah berhasil mediasi damai sebanyak 2 Perkara ( 19,52%) dengan rincian 17

Perkara tidak berhasil diselesaikan dengan proses mediasi. Adapun Jenis Perkara yang

ditangani adalah mengenai perkara perdata gugatan dengan jenis one prestasi .

5. Jumlah perkara anak yang berhasil melalui diversi.

Tabel 22. Jumlah perkara anak yang berhasil melalui diversi

NO Perkara Putus 2017 Diversi

1. Pidana Anak 13 1

Dari tabel tersebut diatas, jumlah perkara pidana anak yang berhasil melaui

diversi untuk tahun 2017 sebanyak 1 Perkara.

Page 75: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 66 66

C. PENGELOLA SARANA DAN PRASARANA

1. Kendaraan Dinas

Pengadilan Negeri Pelalawan memiliki 2 ( dua) unit BMN untuk kendaraan roda 4

(empat) dan 5 (lima) unit kendaraan roda 2 (dua), berikut keterangannya :

Tabel 23. Kendaraan Dinas

No Uraian Tahun Perolehan Kondisi Keterangan

Baik Rusak Ringan

Rusak Berat

I Jenis Kendaraan Roda 4

Minibus Kijang Innova

01 – 03 – 2008

Minibus Kijang Innova

26 – 03 – 2012

II Jenis Kendaraan Roda 2

Honda Bebek Supra

(BM 3151 CP)

23 – 02 – 2017

Honda Bebek Supra

(BM 3154 CP)

22 – 04 – 2008

Honda Bebek Supra

(BM 3155 CP)

22 – 04 – 2008

Honda Bebek Supra

(BM 3156 CP)

22 – 04 – 2008

Honda Bebek Supra

(BM 3157 CP)

22 – 04 – 2008

Page 76: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 67 67

2. Rumah Dinas

Tabel 24. Rumah Dinas

No Uraian Jumlah Kondisi Keterangan

Baik Rusak Ringan

Rusak Berat

I Rumah Dinas

Rumah Dinas Ketua 1 Unit

Rumah Dinas Wakil Ketua 1 Unit

Rumah Dinas Hakim 5 Unit

Rumah Dinas Panitera 1 Unit

Rumah Dinas Sekretaris 1 Unit

3. Matriks Sarana/Prasarana Wilayah Hukum

Tabel 25. Matriks Sarana/Prasarana Wilayah Hukum

No Uraian Jumlah Keterangan

I Ruangan

Ruang Ketua 1

Ruang Wakil Ketua 1

Ruang Hakim 3

Ruang Panitera 1

Ruang Sekretaris 1

Ruang Sidang Umum 4

Ruang Kepaniteraan 3

Ruang Kesekretariatan 3

Ruang Tahanan 1

Ruang Tunggu Sidang Anak 1

Ruang Caucus dan Teleconference 1

Page 77: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 68 68

Ruang Menyusui 1

Ruang POSYAKUM 1

Ruang JPU 1

Ruang Media Center 1

Ruang Mediasi 1

Ruang Server dan Fotocopy 1

Ruang Rapat Akreditasi 1

II Sarana dan Prasarana Fasilitas Kantor

Komputer 16

Laptop 8 6 Baik /2 Rusak

Infokus 2

PABX -

Mesin Ketik -

Mesin Fotocopy 1

AC 19

Fax 1

Genset 1

Brankas 3

CCTV 1

Meja Rapat 2

Televisi 1

Amplifier 1

Loudspeaker 4

Sound System 4

Wireless 2

Unit Power Supply 2

Finger Print 1

Scanner 1

Page 78: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 69 69

Server 1

Router 1

D. PENGELOLAAN KEUANGAN (REALISASI ANGGARAN TEKNIS DAN NON TEKNIS)

Pelaksanaan tugas sehari-hari Urusan Keuangan berjalan dengan lancar meliputi

perencanaan dan penganggaran, pelaksanaan anggaran dan pelaporan. Adminsitrasi

sehari-hari dilaksanakan oleh Kepala Urusan Keuangan dan dibantu oleh Staf bagian

keuangan yaitu sebanyak 2 (dua) orang. Dalam tahun 2017 secara keseluruhan anggaran

yang di kelola Pengadilan Negeri Pelalawan baik itu berupa belanja pegawai, belanja

barang maupun belanja modal adalah sebagai berikut :

1. Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya

1.1 Belanja Pegawai

1.1.1 Pagu Anggaran

Tabel 26. Tabel Pagu Belanja Pegawai

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA

51 Belanja Pegawai

Belanja Gaji Pokok PNS 1.119.063.000

Belanja Pembulatan Gaji PNS 22.000

Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 86.782.000

Belanja Tunj. Anak PNS 28.657.000

Belanja Tunj. Struktural PNS 26.130.000

Belanja Tunj. Fungsional PNS 1.132.955.000

Belanja Tunj. Pph PNS 125.663.000

Belanja Tunj. Beras PNS 76.872.000

Belanja Uang Makan PNS 185.220.000

Belanja Tunj. Umum PNS 21.548.000

Belanja Tunj. Kemahalan Hakim 128.250.000

Total I 2.931.162.000

Page 79: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 70 70

1.1.2 Pelaksanaan / Realisasi

Tabel 27. Realisasi Belanja Pegawai

NO JENIS BELANJA/MAK REALISASI s/d 31 DES 2017

TOTAL %

51 Belanja Pegawai

Belanja Gaji Pokok PNS 1.119.062.620 99.99

Belanja Pembulatan Gaji PNS 19.503 88.65

Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 73.185.400 84.33

Belanja Tunj. Anak PNS 23.462.732 81.87

Belanja Tunj. Struktural PNS 26.130.000 100

Belanja Tunj. Fungsional PNS 1.132.955.000 100

Belanja Tunj. Pph PNS 125.662.449 99.99

Belanja Tunj. Beras PNS 62.643.300 81.49

Belanja Uang Makan PNS 185.220.000 100

Belanja Tunj. Umum PNS 9.370.000 43.48

Belanja Tunj. Kemahalan Hakim 128.250.000 100

Total 2.885.961.004 98.45

1.2 Belanja Barang

1.2.1 Pagu Anggaran

Tabel 28. Pagu Anggaran Belanja Barang

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA

52 Belanja Barang Operasional

Belanja Keperluan Perkantoran 282.360.000

Belanja Barang Untuk Pesediaan Barang Konsumsi 60.020.000

Belanja Barang Persediaan Pita Cukai, Matrai dan Leges 600.000

Belanja Langganan Daya dan Jasa 14.000.000

Belanja Pengiriman Surat Dinas Pos Surat 12.000.000

Belanja Honor Operasional Satuan Kerja 48.840.000

Page 80: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 71 71

Belanja Barang Operasional Lainnya 20.100.000

Belanja Langganan Listrik 75.780.000

Belanja Langganan Telepon 4.800.000

Belanja Sewa 46.200.000

Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 146.772.000

Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Lainnya

16.914.000

Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 159.868.000

Belanja Biaya Pemeliharaan Jaringan 4.660.000

Total 892.914.000

1.2.2 Pelaksanaan / Realisasi

Tabel 29. Pagu Anggaran Belanja Barang

NO JENIS BELANJA/MAK REALISASI s/d BULAN INI

TOTAL %

52 Belanja Barang Operasional

Belanja Keperluan Perkantoran 281.589.000 99.73

Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi

60.019.520 100

Belanja Barang Persediaan Pita Cukai, Matrai dan Leges

600.000 100

Belanja Langganan Daya dan Jasa 12.965.000 92.61

Belanja Pengiriman Surat Dinas Pos Surat 11.994.053 99.95

Belanja Honor Operasional Satuan Kerja 48.840.000 100

Belanja Barang Operasional Lainnya 20.100.000 100

Belanja Langganan Listrik 55.311.796 72.99

Belanja Langganan Telepon 4.463.694 92.99

Belanja Sewa 46.200.000 100

Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan

146.772.000 100

Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Lainnya

16.881.000 99.80

Page 81: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 72 72

Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin

156.585.151 97.95

Belanja Biaya Pemeliharaan Jaringan 4.660.000 100

Total 866.981.214 97.10

1.3 Belanja Barang Non Operasional

1.3.1 Pagu Anggaran

Tabel 30. Pagu Belanja Barang Non Operasional

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA

Belanja Barang Non Operasional

Belanja Bahan 3.350.000

Belanja Perjalanan Biasa 45.000.000

Belanja Perjalanan Dinas 6.000.000

Belanja Bahan/ Jamuan Tamu 2.052.000

Total 56.402.000

1.3.2 Pelaksanaan/ Realisasi

Tabel 31. Realisasi Belanja Barang Non Operasional

NO JENIS BELANJA/MAK REALISASI s/d BULAN INI

TOTAL %

Belanja Barang Non Operasional

Belanja Bahan 3.350.000 100

Belanja Perjalanan Biasa 44.740.544 99.42

Belanja Perjalanan Dinas 6.000.000 100

Belanja Bahan/ Jamuan Tamu 1.966.000 95.81

Total 56.056.544 98.80

Page 82: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 73 73

2. Program Sarana dan Prasarana Aparatur Mahkamah Agung DIPA (01)

2.1.1 Pagu Anggaran

Tabel 32. Pagu Anggaran Belanja Modal

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA

051 Belanja Modal

Pengadaan Teknologi Informasi 5.700.000

Pengadaan Pengolah Data dan Komunikasi 65.000.000

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

99.300.000

Total 170.000.000

2.1.2 Pelaksanaan/ Realisasi

Tabel 33. Realisasi Anggaran Belanja Modal

NO JENIS BELANJA/MAK REALISASI s/d BULAN INI

TOTAL %

051 Belanja Modal

Pengadaan Teknologi Informasi 5.700.000 100

Pengadaan Pengolah Data dan Komunikasi 64.955.000 99.93

Pengadaan Alat Pengolah Data dan Komunikasi Pendukung SIPP

99.220.000 99.92

Total 169.875.000 99.95

Page 83: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 74 74

3. Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03)

1.1.1 Pagu Anggaran

Tabel 34. Pagu Anggaran Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03)

NO JENIS BELANJA/MAK PAGU DIPA

POSBAKUM

52 Belanja Barang

051 Pos Bantuan Hukum 24.000.000

PERKARA PIDANA YANG DISELESAIKAN DI TINGKAT PERTAMA DI WILAYAH RIAU

051 Pendaftaran Berkas Perkara 8.694.00

052 Penetapan Majelis Hakim dan PP serta Penetapan Hari Sidang

940.000

053 Pemeriksaan di Sidang Pengadilan 2.980.000

054 Minutasi 1.692.000

055 Pengiriman Salinan Putusan kepada JPU dan Terdakwa 940.000

056 Pengiriman Surat Penahanan dan Perpanjangan Penahanan

470.000

057 Penangan Perkara Banding di Pengadilan Tingkat Pertama

640.000

058 Penanganan Perkara Kasasi dan Peninjauan Kembali di Pengadilan Negeri Tingkat Pertama

330.000

PERKARA PERADILAN UMUM YANG DISELESAIKAN MELALUI PEMBEBASAN BIAYA PERKARA DI WILAYAH RIAU

051 Biaya Penyelesaian Perkara 11.000

052 Biaya Eksekusi 1.000

Total 48.356.000

Page 84: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 75 75

1.3.3 Pelaksanaan/ Realisasi

Tabel 35. Realisasi Anggaran Program Peningkatan Manajemen Peradilan DIPA (03)

NO JENIS BELANJA/MAK REALISASI s/d BULAN INI

TOTAL %

POSBAKUM

52 Belanja Barang

051 Pos Bantuan Hukum 24.000.000 100

PERKARA PIDANA YANG DISELESAIKAN DI TINGKAT PERTAMA DI WILAYAH RIAU

051 Pendaftaran Berkas Perkara 8.159.200 93.85

052 Penetapan Majelis Hakim dan PP serta Penetapan Hari Sidang

940.000. 100

053 Pemeriksaan di Sidang Pengadilan 2.864.000 96.11

054 Minutasi 1.653.950 97.75

055 Pengiriman Salinan Putusan kepada JPU dan Terdakwa

610.000 64.89

056 Pengiriman Surat Penahanan dan Perpanjangan Penahanan

465.015 98.94

057 Penangan Perkara Banding di Pengadilan Tingkat Pertama

605.215 94.56

058 Penanganan Perkara Kasasi dan Peninjauan Kembali di Pengadilan Negeri Tingkat Pertama

63.010 19.09

PERKARA PERADILAN UMUM YANG DISELESAIKAN MELALUI PEMBEBASAN BIAYA PERKARA DI WILAYAH RIAU

051 Biaya Penyelesaian Perkara 0 0

052 Biaya Eksekusi 0 0

Total 0 0

Page 85: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 76 76

Berdasarkan data diatas, maka dapat direkapitulasikan data sebagai berikut :

Tabel 36. Rekapitulasi Realisasi Anggaran

Realisasi Belanja T.A 2017 Jumlah (Rp) %

- Realisasi Belanja Pegawai 2.885.961.004 98.45

- Realisasi Belanja Barang 866.981.214 97.10

- Realisasi Belanja Modal 169.875.000 99.92

Total Realisasi 3.843.787.004 99.05

Tabel 37. Rekapitulasi Sisa Anggaran

Sisa Anggaran Pelaksanaan T.A 2017 Jumlah (Rp) %

- Belanja Pegawai 45.200.996 0.15%

- Belanja Barang 25.932.786 0.29%

- Belanja Modal 125.000 0.01%

Total Sisa Anggaran 71.258.782 0.18

E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI TERKAIT SIPP

1. Publikasi Perkara ( One Day Service)

“One Day Publish” merupakan maklumat pelayanan kepada publik bahwa MA

akan memublikasikan informasi perkara pada hari yang sama dengan perkara tersebut

diputus. Kebijakan Ketua MA yang tertuang dalam SK KMA No.138/KMA/SK/IX/2009 yang

mengatur batasan jangka waktu penanganan perkara, termasuk batasan waktu publikasi

informasi perkara merupakan cara meningkatkan kualitas pelayanan keterbukaan

informasi kepada masyarakat.

Hal ini tentunya diterapkan kepada seluruh Pengadilan untuk mengikutsertakan

dalam layanan One Day Publish sebagai program layanan informasi perkara yang

mengacu pada kebijakan MA, dimana pada periode tahun 2017 Pengadilan Negeri

Pelalawan telah menggunakan teknologi informasi sebagai cara untuk memudahkan para

pencari keadilan ataupun masyarakat luas untuk dapat dengan mudah mengakses segala

informasi tentang perkara yang sedang berjalan maupun segala informasi yang

dibutuhkan oleh masyarakat dan pihak-pihak yang berperkara.

Page 86: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 77 77

Baik perkara yang masuk, perkara upaya Hukum Banding, Kasasi maupun PK

(Peninjauan Kembali) dapat diakses langsung oleh masyarakat melalui Aplikasi Sistem

Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) Pengadilan Negeri Pelalawan dengan alamat

website www.sipp.pn-pelalawan.go.id. Masyarakat juga dapat mengakses informasi

terkait bagaimana cara mengajukan perkara di Pengadilan Negeri Pelalawan melalui

website www.pn-pelalawan.go.id.

Page 87: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 78 78

Gambar 26. Tampilan Penuh Website Resmi Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 88: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 79 79

2. Fitur Website

Fitur ini bertujuan untuk menampilkan Grafik statistik perkara yang ada

di Pengadilan Negeri Pelalawan.

Gambar 27. Fitur Statistik Perkara

Fitur ini bertujuan untuk menampilkan Biaya Perkara, Panjar Perkara

dan Biaya Panggilan di Pengadilan Negeri Pelalawan.

Gambar 28. Fitur Biaya Perkara

Page 89: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 80 80

F. REGULASI TAHUN 2017

Pengadilan Negeri Pelalawan menerbitkan beberapa peraturan pada tahun

2015 antara lain :

1. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/68/KP.04.6/I/2017 Tentang Penunjukan Humas pada Pengadilan Negeri

Pelalawan

2. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/80/KP.04.6/VIII/2017 Tentang Petugas Direktori Putusan pada Pengadilan

Negeri Pelalawan

3. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/278/KS.00/II/2017 Tentang Penunjukan Tim Pengawas Kebersihan Ruangan

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

4. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/364/KP.04.6/II/2017 Tentang Pengelola Sikep (Sistem Informasi

Kepegawaian) pada Pengadilan Negeri Pelalawan

5. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/365/KP.04.6/II/2017 Tentang Penunjukan Tim Pengelola Website pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

6. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/366/KS.00/II/2017 Tentang Penunjukan Tim Penanggung Jawab Penataan

Parkir pada Pengadilan Negeri Pelalawan

7. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/406/KP.04.6/V/2017 Tentang Penunjukan Koordinator Pengawasan Dan

Hakim Pengawas Bidang pada Pengadilan Negeri Pelalawan

8. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/432/KP.04.6/III/2017 Tentang Penunjukan Petugas Pengelola Perpustakaan

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

9. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/464/KS.00/III/2017 Tentang Penyelenggaraan Rapat/Notulen Rapat pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 90: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 81 81

10. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/685/KS.00/IV/2017 Tentang Penunjukan Protokoler pada Pengadilan Negeri

Pelalawan

11. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/905/KP.04.12/V/2017 Tentang Penunjukan Operator Siwas pada Pengadilan

Negeri Pelalawan

12. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/906/KP.04.6/V/2017 Tentang Pembentukan Tim Baperjakat pada Pengadilan

Negeri Pelalawan

13. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/909/KP.04.12/V/2017 Tentang Penunjukan Tim Pelaksana Sipp/ Admin

Sipp pada Pengadilan Negeri Pelalawan

14. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/910/KP.04.6/V/2017 Tentang Penunjukan Petugas Layar Sidang Dan Layar

Informasi pada Pengadilan Negeri Pelalawan

15. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/913/KP.00.2/V/2017 Tentang Tim Resume Permohonan Eksekusi pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

16. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/952/KP.04.6/V/2017 Tentang Penunjukan Tim Reformasi Birokrasi pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

17. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/953/KP.04.6/V/2017 Tentang Pedoman Penangan Gratifikasi pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

18. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/954/KP.04.6/V/2017 Tentang Pembentukan Tim Pengendali Gratifikasi

19. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/975/KP.04.12/X/2017 Tentang Pembentukan Tim Lkjip pada Pengadilan

Negeri Pelalawan

20. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1043/KP.04.12/X/2017 Tentang Penunjukan Petugas Operator Simak Bmn

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 91: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 82 82

21. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1958/KP.04.12/VIII/2017 Tentang Pembentukan Tim Pengelola Informasi

Dan Dokumentasi pada Pengadilan Negeri Pelalawan

22. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1960/OT.01.3/VIII/2017 Tentang Penunjukan Tim Akreditasi Penajaminan

Mutu pada Pengadilan Negeri Pelalawan

23. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1961/KP.04.12/VIII/2017 Tentang Pembentukan Tim Dan Evaluasi Tenaga

Honorer pada Pengadilan Negeri Pelalawan

24. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1962/KP.04.6/VIII/2017 Tentang Pembentukan Tim Penilaian Kebersihan

Ruangan pada Pengadilan Negeri Pelalawan

25. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1963/KP.04.6/VIII/2017 Tentang Pembentukan Tim Audit Internal pada

Pengadilan Negeri Pelalawan

26. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1964/KP.04.6/VIII/2017 Tentang Penunjukan Pengangkatan Tim Role Model

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

27. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/1975/KP.04.6/VIII/2017 Tentang Penunjukan Susunan Majelis Hakim Tetap

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

28. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/2047/KP.04.12/IX/2017 Tentang Pembentukan Penanggung Jawab Dan

Koordinator Penanganan Bantuan Delegasi pada Pengadilan Negeri Pelalawan

29. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/2593/KP.04.12/X/2017 Tentang Penunjukan Petugas Pejabat Pembuat

Komitmen Biaya Proses pada Pengadilan Negeri Pelalawan

30. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/2974/KP.04.12/XIII/2017 Tentang Penyelenggaraan Sistem Aplikasi E-Kornet

pada Pengadilan Negeri Pelalawan

Page 92: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 83 83

31. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/3118/KP.04.12/X/2017 Tentang Pembentukan Tim Seleksi Dan Evaluasi

Ppnpn pada Pengadilan Negeri Pelalawan

32. Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan No: W4-

U11/938.a/KP.04.6/V/2017 Tentang Pembentukan Tim Monitoring Dan Evaluasi

Hasil Laporan Hakim Pengawas Bidang pada Pengadilan Negeri Pelalawan.

Page 93: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 84 84

BAB IV

PENGAWASAN

A. Internal

Dalam rangka meningkatkan fungsi Pengawasan Internal menjaga dan

mengendalikan agar tugas dan penyelenggaraan peradilan sebagaimana yang telah di

program kerjakan di tahun 2017, agar dapat terlaksana dan terselenggara dengan baik

dan benar sesuai dengan rencana dan aturan yang berlaku, maka pengawasan

diperlukan sebagai salah satu fungsi pokok manajemen untuk menjaga dan

mengendalikannya.

Menerbitkan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan tentang

penunjukan Hakim Pengawas Bidang yang disesuaikan dengan kebutuhan yakni

dengan menambah beberapa bidang pengawasan agar pengawasan yang dilakukan

lebih efektif dan terarah. Berikut Susunan Hakim Pengawas Bidang yang berlaku untuk

saat ini:

Tabel 38. Tabel Hakim Pengawas Bidang Pengadilan Negeri Pelalawan Tahun 2017 berdasarkan SK KPN Nomor : No: W4-U11/432/KP.04.6/III/2017

NO HAKIM PENGAWAS BIDANG NAMA JABATAN

1 2 3 4

1 Kordinator dan Penanggung Jawab seluruh Bidang

I DEWA BUDHY DHARMA ASMARA, SH., MH

Wakil Ketua

2 Kepaniteraan Perdata MENI WARLIA, SH.,MH Hakim

3 Kepaniteraan Pidana dan Wasmat

ANDRY ESWIN SUGANDHI OETARA, SH.,MH

Hakim

4 Kepaniteraan Hukum RIA AYU ROSALIN,SH.,MH Hakim

5 Sub Bagian Kepegawaian dan Ortala

NURRAHMI,SH Hakim

6 Sub Bagian Umum dan Keuangan RAHMAD HIDAYAT BATUBARA, SH,ST.,MH

Hakim

7 Sub Bagian Perencanaan, Teknologi Informasi dan Pelaporan

NURRAHMI,SH Hakim

Page 94: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 85 85

Secara Rutin telah dilaksanakan rapat bulanan yang membahas antara lain:

Evaluasi kinerja dan penyampaian hasil temuan dari masing-masing hakim

pengawas bidang disertai rekomendasi dan tindak lanjut.

Mengumumkan bila ada peraturan, kebijakan baru serta informasi penting baik

yang berasal dari Pimpinan Mahkamah Agung, Pengadilan Tinggi ataupun yang

berasal dari instansi lain yang perlu disampaikan kepada seluruh hakim dan

pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan.

Laporan minutasi perkara termasuk pengecekan pelaksanaan Sistem Informasi

Penelusuran Perkara (SIPP) dan Direktori putusan

Secara berkala dilakukan rapat Khusus Hakim, Pejabat Struktural, Panitera

Pengganti serta rapat khusus Jurusita/Jurusita Pengganti untuk membahas

permasalahan yang dihadapi oleh masing-masing bagian dalam pelaksanaan tugas

Pokok dan Fungsinya serta mencari solusi pemecahannya.

Secara berkala melakukan pemeriksaan/peninjauan langsung tentang

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi masing-masing bagian apakah dalam

pelaksanaanya sudah sesuai SOP.

Pengawasan kedisiplinan. Setiap hari dilakukan pengecekan rutin

terhadap absensi Hakim dan Pegawai. Pimpinan akan memberikan teguran secara

lisan kepada para Hakim dan Pegawai yang melanggar ketentuan jam kerja. Hasil

rekap absensi setiap bulan diawasi dan dinilai oleh pimpinan dalam hal ini oleh

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Pelalawan selaku Koordinator Pengawasan dan

oleh Panitera/Sekretaris.

Page 95: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 86 86

B. Evaluasi

Setelah dilakukan evaluasi dan pengawasan internal pada masing-masing bagian,

masih ditemukan permasalahan dan hambatan-hambatan sebagai berikut:

1. Masih banyaknya pegawai yang mempunyai tugas tambahan disamping

tugas pokok yang diembannya, hal ini disebabkan oleh sangat kurangnya

jumlah pegawai di Pengadilan Negeri Pelalawan.

2. Akibat dari kekurangan pegawai ini, disamping pegawai yang mempunyai

tugas rangkap, terdapat juga beberapa tenaga Honorer yang

diberdayakan untuk membantu administrasi setelah yang bersangkutan

menyelesaikan tugas-tugas pokoknya sebagai pramubhakti.

3. Box dan Rak arsip Perkara yang tersedia sudah tidak memadai untuk

menampung berkas yang masuk. Untuk itu akan diusulkan penambahan

box dan rak arsip baru sehingga dapat tertata dengan baik.

4. Sarana dan prasarana alat pengolah data seperti Laptop, Komputer dan

Printer untuk Hakim, Panitera Pengganti dan Staff masih sangat kurang.

Sehubungan dengan hal tersebut , akan diusulkan anggaran untuk itu.

Page 96: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 87 87

BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. KESIMPULAN

1. Pengadilan Negeri Pelalawan telah melaksanakan Tugas Pokok dan Fungsinya

sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan terus

meningkatkan pelayanan publik dengan tetap berpegang teguh pada prinsip

transparansi dan akuntabilitas publik.

2. Dalam meningkatkan Pelayanan Publik, Transparansi dan Akuntabilitas Publik,

Pengadilan Negeri Pelalawan telah melakukan berbagai Inovasi yang penting dan

menjadi unggulan yaitu:

- Program “One Door Service” dimana pelayanan persidangan dipusatkan

disatu pintu yakni di “Front Desk” yang berfungsi juga sebagai Meja Informasi

dan Meja Pengaduan.

- Pengiriman petikan putusan kepada terdakwa/Penasehat Hukum, Kejaksaan

dan Penyidik telah terlaksana 100%.

- Membentuk beberapa kelompok kerja (Pokja) Sistem Informasi Penelusuran

Perkara (SIPP)/Case Tracking System (CTS), DirektoriPutusan dan

KelompokKerja (Pokja) Penilaian Role Model.

3. Dalam hal penyelesaian perkara, selama tahun 2017, Pengadilan Negeri

Pelalawan telah berhasil menyelesaikan 425 perkara dari 478 perkara (88,91%).

4. Penggunaan Teknologi Informasi sebagai salah satu bentuk transparansi

sertasarana pemberian informasi kepada masyarakat terus ditingkatkan melalui

website : www.pn-pelalawan.go.id dengan jalan selalu mengupdate berita dan

informasi yang berhubungan dengan kegiatan pelayanan Pengadilan Negeri

Pelalawan .

5. Dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat pencari keadilan,

Pengadilan Negeri Pelalawan menghadapi beberapa kendala, diantaranya :

Page 97: Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017pn-pelalawan.go.id/wp-content/uploads/2018/02/LAPTAH-2017.pdf · Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 ii

Laporan Tahunan Pengadilan Negeri Pelalawan Periode 2017 88 88

a. Kurangnya sarana prasarana penunjang seperti Alat Pengolah Data seperti

Komputer, Laptop,printer,mesin fotocopy, dikarenakan alat sudah rusak dan

tidak dapat diperbaiki.

b. Minimnya dana operasional kantor yang diterima melalui DIPA.

6. Dalam hal pelaksanaan anggaran, Pengadilan Negeri Pelalawan berhasil

merealisasikan anggaran DIPA 01 sebesar 96.74% yakni sebesar Rp.

4.574.568.840,- dari Pagu sebesar Rp.4.600.429.000,-. Sedangkan untuk DIPA 03

berhasil merealisasikan anggaran sebesar 97.20% yakni sebesar Rp.

39.558.425,- dari Rp40.698.000,- yang tersedia.

B. SARAN

1. Agar diberikan penambahan Sumber Daya Manusia sejumlah 10 Orang dengan

rincian 2 Orang Pengelola dan Operator IT, 3 orang akuntan (sebagai kasir perdata

dan pengelola Keuangan DIPA) serta 5 Orang staff administrasi.

2. Perlu ditambah sarana prasarana pendukung teknologi informasi seperti

Peningkatan / Perbaikan jaringan LAN, Komputer dan Laptop, printer.

3. Perlu terus diadakan Pelatihan dan Pendidikan untuk peningkatan kapasitas SDM.

4. Perlu adanya penambahan Volume Anggaran Belanja Barang Operasional.

5. Menambah Pagu Anggaran Belanja Modal dan Anggaran untuk Pembangunan

Sarana Prasarana.