laporan pendahuluan keluarga binaan fix print

Upload: nirwantorahim

Post on 05-Jul-2018

235 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    1/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    KELUARGA BINAAN

    Kunjungan Ke - I

    Hari / Tanggal : Minggu, 22 Mei 2!"

    I# La$ar Bela%ang

    a. Karakteristik Keluarga

    Salah satu aspek yang penting dalam keperawatan adalah keluarga.

    Keluarga adalah unit terkecil dalam masyarakat merupakan klien

    keperawatan atau si penerima asuhan keperawatan. Keluarga berperandalam menentukan cara asuhan yang diperlukan anggota keluarga yang

    sakit. Keberhasilan keperawatan di rumah sakit dapat menjadi sia-sia jika

    tidak dilanjutkan oleh keluarga. Secara empiris dapat dikatakan bahwa

    kesehatan anggota keluarga dan kualitas kehidupan keluarga menjadi

    sangat berhubungan atau signifikan.

    Ruang lingkup proses keperawatan meliputi pengkajian, penetapan

    diagnosa keperawatan, perencanaan, implementasi dan evaluasi. Setiap

    langkah dari proses keperawatan ini sangat penting untuk mengatasi

    masalah secara akurat (ubarak,!i dkk, "##$%.

    &engan menggunakan pendekatan sistematik untuk bekerjasama

    dengan keluarga dan individu sebagai anggota keluarga. 'ahapan dari

     proses keperawatan keluarga adalah sebagai berikut ()% pengkajian

    keluarga dan individu di dalam keluarga. *engkajian keluarga dengan

    cara mengidentifikasi data demografi dan social cultural, data lingkungan,

    struktur dan fungsi keluarga, stress dan koping yang digunakan dalam

    keluarga dan anggota keluarga dengan cara mengkaji fisik, mental,

    emosi, social dan spiritual. ("% perumusan diagnosa keperawatan. (+%

     penyusunan perencanaan, (% pelaksanaan asuhan keperawatan. (%

    evaluasi. (ubarak,!i dkk, "##$%.

    *engkajian sebagai salah satu langkah dalam proses keperawatan,

    dalam pelaksanaannya diperlukan suatu hubungan saling percaya

    (terapeutik% antara perawat dengan klien

    1

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    2/17

    (individukeluargakomunitas%./ubungan saling percaya antara klien dan

     perawat dapat memudahkan dalam pengumpulan data, fakta-fakta

    tambahan dari berbagai sumber.

    &alam kunjungan rumah yang pertama ini, mahasiswa akan

    menjelaskan tujuan kunjungan, kontrak waktu untuk melakukan

     pengkajian keluarga yang diawali dengan perkenalan dengan keluarga dan

    mengidentifikasi data-data keluarga kelolaan.

    a. &ata yang perlu dikaji lebih jauh

    &ata &emografi

    'ahap *erkembangan Keluarga

    &ata 0ingkungan

    Struktur Keluarga

     b. asalah Keperawatan Keluarga

    1elum ada.

    II# Pr&'e' Ke(era)a$an

    a. &iagnosa Keperawatan

    1elum ada

     b. 'ujuan 2mum

    Setelah pertemuan dan tatap muka dengan keluarga selama ) 3 menit,

    diharapkan keluarga dapat membina hubungan saling percaya dengan

    mahasiswa secara terapeutik.

     b. 'ujuan Khusus

    Keluarga dapat membina hubungan saling percaya dengan cara

    )% enyebutkan identitas anggota keluarga.

    "% enyebutkan kembali nama mahasiswa.

    +% enerima jabatan tangan mahasiswa.

    % enunjukkan sikap terbuka kepada mahasiswa, ditandai dengan

    tersenyum menatap mata mahasiswa dan menunjukkan respon

    menerima mahasiswa secara verbal dan non verbal.

    % enyebutkan tahap perkembangan keluarga

    $% enyebutkan struktur keluarga secara lengkap.

    2

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    3/17

    4% enetapkan waktu kunjungan yang tepat untuk pertemuan selanjutnya.

    III# I*(le*en$a'i Tin+a%an Ke(era)a$an

    a. etode

    !awancara

    &iskusi

     b. edia dan alat

    *apan nama.

    5lat tulis buku, pulpen.

    6am tangan.

     7ursing Kit

    c. !aktu dan tempat

    Senin, )4 5pril "#))

    Selama ) 3 menit

    1ertempat dikediaman 'n. S.8 &esa 1erlian

    I# Kri$eria Ealua'i

    a. Kriteria Struktur 

    )% ahasiswa telah membuat laporan pendahuluan.

    "% ahasiswa telah mengetahui keluarga kelolaan yang akan dikunjungi.

    +% ahasiswa telah mempersiapkan media dan alat yang diperlukan

     b. Kriteria *roses

    )% ahasiswa datang tepat waktu.

    "% ahasiswa membawa media dan alat yang diperlukan.

    +% Keluarga menerima kedatangan mahasiswa dengan baik.

    % Keluarga kooperatif dan mengikuti jalannya kegiatan dari awal sampai

    akhir.

    % ahasiswa mampu membina hubungan saling percaya yang

    terapeutik dengan keluarga.

    $% Keluarga mampu menyebutkan identitas masing-masing.

    4% Keluarga mampu menyebutkan tahap perkembangan keluarga.

    9% Keluarga mampu menyebutkan struktur keluarga secara lengkap.

    3

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    4/17

    :% ahasiswa melakukan kontrak waktu, tempat, topik, untukpertemuan

     berikutnya.

    )#%ahasiswa mendapatkan data yang dibutuhkan untuk melengkapi

    format pengkajian asuhan keperawatan keluarga.

    c. Kriteria hasil

    )% Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat

    memperkenalkan diri.

    "% Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menyebutkan

    kembali nama mahasiswa.

    +% Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menerima

     jabatan tangan mahasiswa.

    % Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menyebutkan

    identitas.

    % Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menyebutkan

    tahap perkembangan keluarga

    $% Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menyebutkan

    struktur keluarga.

    4% Sebanyak 9#; dari anggota keluarga yang hadir, dapat menetapkan

    waktu yang tepat untuk kunjungan berikutnya

    &alam kunjungan rumah yang pertama ini, mahasiswa akan menjelaskan

    tujuan kunjungan, kontrak waktu untuk melakukan pengkajian keluarga yang

    diawali dengan perkenalan dengan keluarga dan mengidentifikasi data-data

    keluarga kelolaan.

    a. &ata yang perlu dikaji lebih jauh

    ¨ &ata &emografi

    ¨ 'ahap *erkembangan Keluarga

    ¨ &ata 0ingkungan

    ¨ Riwayat Kesehatan Keluarga

     b. asalah Keperawatan Keluarga

    1elum ada karena pengkajian belum dilakukan

    4

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    5/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    KELUARGA BINAAN

    Kunjungan Ke - II

    Hari / Tanggal : .enin, 2 Mei 2!"

    I# La$ar Bela%ang

    a. Karakteristik Keluarga

    Keluarga adalah sekumpulan dua orang atau lebih yang hidup bersama

    melalui ikatan perkawinan dan kedekatan emosi yang masing-masing

    mengidentifikasi diri sebagai bagian dari keluarga (

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    6/17

    'n S.8 saat ini tinggal di rumah mertuanya yang berukuran sekitar 9 3

    : m, &i depan rumah klien terdapat halaman yang cukup luas yang tidak 

    dimanfaatkan dan berhadapan dengan jalan raya. &isamping kiri dan

    kanan rumah 'n. S.8 ada rumah tetangga yang merupakan keluarga dari

    istri 'n.S.8. &i belakang rumah terdapat pohon dan persawahan milik 

    mertua 'n.S.8. &alam rumah terdapat ) ruang tamu, " kamar tidur, ruang

    keluarga,ruang makan, dapur dan kamar mandi!@. Kamar mandi dan

    !@ klien berada di dalam rumah klien. *enataan ruangan ditata secara

    sederhana.&i ruang tamu terdapat jendela, ventilasi dan pintu rumah yang

    selalu terbuka untuk sirkulasi.

    Status kesehatan, 'n. S.8 tidak pernah masuk rumah sakit, 'n. S.8

    mengatakan penyakit yang kadang di derita dalam satu tahun terakhir ini

    yaitu pegal seluruh badan, begitu juga dengan istrinya 7y. .R. selain itu

    'n. S.8 merupakan perokok aktif.

     b. &ata yang perlu dikaji lebih lanjut

    ¨ Struktur Keluarga

    ¨ Aungsi Keluarga

    ¨ Stress dan Koping Keluarga

    ¨ *emeriksaan Aisik 

    ¨ /arapan Keluarga

    c. asalah keperawatan

    1elum ada karena pengkajian belum dilakukan

    II# Pr&'e' Ke(era)a$an

    a. &iagnosis keperawatan keluarga

    1elum dapat dirumuskan karena pengkajian belum lengkap

     b. 'ujuan 2mum

    Setelah pertemuan dan tatap muka dengan keluarga selama ) 3 menit,

    diharapkan keluarga dapat menjawab pertanyaan mahasiswa guna

    melengkapi pengkajian asuhan keperawatan keluaga

    6

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    7/17

    c. 'ujuan Khusus

    Keluarga di harapkan dapat

    ). enyebutkan struktur keluarga.

    ". enyebutkan fungsi keluarga

    +. enyebutkan stress dan koping keluarga

    . ahasiswa melakukan pemeriksaan fisik secara head to toe

    . enyebutkan harapan keluarga

    III#I*(le*en$a'i Tin+a%an Ke(era)a$an

    a. etode

    !awancara 'anya jawab

    Bbservasi

     b. edia dan alat

    *apan nama.

    5lat tulis buku, pulpen.

    6am tangan.

     7ursing Kit

    c. !aktu dan tempat

    " C menit, bertempat di rumah 'n.S.8, &usun 88 &esa 1erlian.

    I#Kri$eria Ealua'i

    a. Kriteria Struktur

    ). ahasiswa telah membuat laporan pendahuluan

    ". ahasiswa telah mempersiapkan media dan alat yang diperlukan

    +. ahasiswa telah melakukan kontrak waktu dengan keluarga kelolaan

     b. Kriteria *roses

    ). ahasiswa datang tepat waktu

    ". ahasiswa membawa alat dan media yang di perlukan

    +. Keluarga menerima kedatangan mahasiswa dengan baik 

    . Keluarga kooperatif dan mengikuti jalannya kegiatan dari awal hingga

    akhir 

    . Keluarga mampu menyebutkan struktur keluarga

    $. Keluarga mampu menyebutkan fungsi keluarga

    7

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    8/17

    4. Keluarga mampu menyebukan stress dan koping keluarga

    9. ahasiswa melakukan pemeriksaan fisik secara head to toe

    :. Keluarga mampu menyebutkan harapan keluarga

    )#. ahasiswa mendapatkan data yang diinginkan untuk melengkapi

    format pengkajian asuhan keperawatan keluarga.

    )). ahasiswa melakukan kontrak waktu, tempat dan topik pertemuan

     berikutnya.

    c. Kriteria

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    9/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    KELUARGA BINAAN

    Kunjungan Ke - III

    Hari / Tanggal : 0u*1a$

    I# La$ar Bela%ang

    a. Karakteristik Keluarga

    Setelah pertemuan kedua, dari hasil pengamatan perawatmahasiswa,

    keluarga telah berhasil memenuhi fungsi afektif dalam keluarga./al ini

    terlihat dari kedekatan antar anggota keluarga, dan adanya rasa salingmenyayangi dan menghargai sesama anggota keluarga. 'n. S.8 saling

    memberi perhatian kepada anaknya, selain itu keterikatan antar anggota

    keluarga ini sangat erat.

     b. &ata yang perlu dikaji lebih lanjut

    5da keinginan dari keluarga terutama 7y .R utntuk mengetahui jenis

     penyakit yang seringkali diderita misalnya batuk, demam, sakit leher,

    ataupun penyakit yang pernah dideritaoleh keluarga 'n S.8. Selain itu

    adanya perilaku tidak sehat 'n S.8 misalnya merokok yang dapat

    menganngu kesehatan.

    c. asalah keperawatan

    ). *erilaku Kesehatan @enderung 1eresiko

    ". Kesiapan eningkatkan anajemen Kesehatan

    II# Pr&'e' Ke(era)a$an

    a. &iagnosis keperawatan keluarga

    ). *erilaku Kesehatan cenderung beresiko berhubunga dengan

    ketidakmampuan keluarga memodifikasi lingkungan

    ". Kesiapan meningkatkan manajemen kesehatan berhubunga dengan

    keidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan

     b. 'ujuan 2mum

    Setelah pertemuan dan tatap muka dengan keluarga selama ) 3 +# menit,

    diharapkan keluarga dapat menjawab pertanyaan mahasiswa dan mengerti

    9

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    10/17

    tentang memprioritaskan masalah kesehatan pada keluarga berdasarkan

    hasil pengkajian keluarga.

    c. 'ujuan Khusus

      Keluarga di harapkan dapat

    ). Keluarga mampu mengenal masalah kesehatan yang ada.

    ". Keluarga menyetujui adanya masalah kesehatan yang ada.

    +. Keluarga memutuskan untuk memprioritaskan masalah kesehatan yang

    ada.

    III#I*(le*en$a'i Tin+a%an Ke(era)a$an

    a. 'opik emprioitaskan masalah yang ada pada keluarga

     b. etode

    ¨ @eramah, diskusi dan tanya jawab.

    c. edia dan alat

    ¨ *apan nama.

    ¨ 5lat tulis buku, pulpen.

    ¨ 0eaflet

    d. !aktu dan tempat

    Kegiatan berlangsung selama ) C +# menit, bertempat di rumah 'n.S.8,

    &usun 88 &esa 1erlian.

    I#Kri$eria Ealua'i

    a. Kriteria Struktur

    ). ahasiswa telah membuat laporan pendahuluan

    ". ahasiswa telah mempersiapkan media dan alat yang diperlukan

    +. ahasiswa telah melakukan kontrak waktu dengan keluarga

    kelolaan

     b. Kriteria *roses

    ). ahasiswa datang tepat waktu

    ". Keluarga menerima kedatangan mahasiswa dengan baik 

    +. Keluarga kooperatif dan mengikuti jalannya kegiatan dari awal

    hingga akhir 

    10

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    11/17

    . ahasiswa melakukan kontrak waktu, tempat dan topik pertemuan

     berikutnya.

    a. Kriteria

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    12/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    KELUARGA BINAAN

    Kunjungan Ke I

    Hari / Tanggal : 0u*1a$

    I# La$ar Bela%ang

    a. Karakteristik Keluarga

    Setelah pertemuan ketiga didapatkan prioritas masalah berdasarkan

    hasil kesepakatan oleh keluarga bersama perawat didapatkan yakni

     perilaku kesehatan cenderung beresiko dankesiapan meningkatkanmanajemen kesehatan.

    Saat ini tidak ada masalah yang dihadapi dalam keluarga 'n. S.8

    dan 7y. .R. 'n S.8 dan 7y .R tidak memiliki riwayat penyakit yang di

    derita selama satu tahun terakhir, hanya saja 7y. .R mengatakan

    terkadang 7y .R dan 'n S.8 mengeluhkan pegal di seluruh badan. 7y

    .R 7y .R mengatakan jika ada anggota keluarga yang sakit segera

    dibawa ke praktek dokter, walaupun seringkali 7y .R tidak tau

     penyakitnya yang diderita apa.

     b. &ata yang perlu dikaji lebih lanjut

     7y .R dan 'n S.8 seringkali merasakan pegal di seluruh badan,

    Selain itu 'n.S.8 juga merupakan perokok aktif, oleh karena itu perlu

    dikaji langsung sejauh mana pengetahuan keluarga terhadap pengaruh pol

    hidup sehat (merokok% terhadap kesehatan, dan sejauh manau mana

    kesiapan keluarga 'n S.8 menerapkan fungsi keluarga dan masalah

    kesehatan.

    c. asalah keperawatan

    ). *erilaku Kesehatan @enderung 1eresiko

    ". Kesiapan eningkatkan anajemen Kesehatan

    II# Pr&'e' Ke(era)a$an

    a. &iagnosis keperawatan keluarga

    ). *erilaku Kesehatan cenderung beresiko berhubunga dengan

    ketidakmampuan keluarga memodifikasi lingkungan

    12

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    13/17

    ". Kesiapan meningkatkan manajemen kesehatan berhubunga dengan

    keidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan

     b. 'ujuan 2mum

    Setelah pertemuan dan tatap muka dengan keluarga selama ) 3 +# menit,

    diharapkan keluarga dapat menjawab pertanyaan mahasiswa dan mengerti

    tentang berbagai akibat dari perilaku tidak sehat D merokok, . dan juga

     berbagai kendala dalam pengoptimalan manajemen kesehatan.

    c. 'ujuan Khusus

      Keluarga di harapkan dapat

    ). Keluarga mampu mengenal masalah terkait perilaku kesehatan

    cenderung beresiko, dan bagaiamana meningkatkan kesiapan

    manajemen keeshatan.

    ". Keluarga mampu mengambil keputusan terkait masalah perilaku

    kesheatan cenderung beresiko dan bagaimana kesehatan meningkatkan

    kesiapan manjemen kesehatan

    # Keluarga mampu merawat diri terkait masalah perilaku kesehatan

    cenderung beresiko dan bagaimana kesehatan meningkatkan

    manajemen kesehatan

    3

    III#I*(le*en$a'i Tin+a%an Ke(era)a$an

    a. 'opik emprioitaskan masalah yang ada pada keluarga

     b. etode

    ¨ @eramah, diskusi dan tanya jawab.

    c. edia dan alat

    ¨*apan nama.

    ¨ 5lat tulis buku, pulpen.

    ¨ 0eaflet

    d. !aktu dan tempat

    Kegiatan berlangsung selama ) C +# menit, bertempat di rumah 'n.S.8,

    &usun 88 &esa 1erlian.

    13

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    14/17

    I#Kri$eria Ealua'i

    a. Kriteria Struktur

    ). ahasiswa telah membuat laporan pendahuluan

    ". ahasiswa telah mempersiapkan media dan alat yang diperlukan

    +. ahasiswa telah melakukan kontrak waktu dengan keluarga

    kelolaan

     b. Kriteria *roses

    ). ahasiswa datang tepat waktu

    ". Keluarga menerima kedatangan mahasiswa dengan baik 

    +. Keluarga kooperatif dan mengikuti jalannya kegiatan dari awal

    hingga akhir 

    . ahasiswa melakukan kontrak waktu, tempat dan topik pertemuan

     berikutnya.

    c. Kriteria

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    15/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    KELUARGA BINAAN

    Kunjungan Ke :

    Hari / Tanggal :

    I# La$ar Bela%ang

     b. Karakteristik Keluarga

    Setelah pertemuan keempat keluarga telah mengetahui rencanan

    intervensi yang akan dilkukan.

    Rokok merupakan salah satu Eat aditif yang bila digunakanmengakibatkan bahaya kesehatan bagi diri sendiri maupun masyarakat,

    oleh karena itu diperlukan berbagai kegiatan pengamanan rokok bagi

    kesehatan. Rokok adalah hasil olahan tembakau terbungkus termasuk 

    cerutu atau bentuk lainnya yang mengandung FnikotinG dan FtarG dengan

    atau tanpa bahan tambahan yang dapat membahayakan kesehatan.

    Sesuai kontrak yang sudah dilakukan pada peretemuan sebelmnya

    makan pada pertenuan kali ini, mahasiswa sudah menentukan topic dan

    dilaksanakan implementasi keperawatan yaitu berupa

     penyuluhanpendidkan kesehatan tentang penyakit rematik.

     b. &ata yang perlu dikaji lebih lanjut

    tidak ada

    c. asalah keperawatan

    ). *erilaku Kesehatan @enderung 1eresiko pada 'n 8.S

    II# Pr&'e' Ke(era)a$an

    a. &iagnosis keperawatan keluarga

    ). *erilaku Kesehatan cenderung beresiko berhubunga dengan

    ketidakmampuan keluarga memodifikasi lingkungan

     b. 'ujuan 2mum

    Setelah pertemuan dan tatap muka dengan keluarga selama ) 3 +# menit,

    diharapkan keluarga dapat menjawab pertanyaan mahasiswa dan mengerti

    tentang berbagai akibat dari perilaku tidak sehat D merokok.

    15

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    16/17

    c. 'ujuan Khusus

      Keluarga di harapkan dapat

    ). engetahui mengenai pengertian rokok 

    ". engetahui mengenai bahaya merokok 

    +. engetahuiEat Eat yang terkandung di dalam rokok dan dapat

    membahayakan kesehatan

    . engetahui jenis masalah kesehatan yang diakibatkan merokok 

    III#I*(le*en$a'i Tin+a%an Ke(era)a$an

    a. 'opik emprioitaskan masalah yang ada pada keluarga

     b. etode

    ¨ @eramah, diskusi dan tanya jawab.

    c. edia dan alat

    ¨ *apan nama.

    ¨ 5lat tulis buku, pulpen.

    ¨ 0eaflet

    d. !aktu dan tempat

    Kegiatan berlangsung selama ) C +# menit, bertempat di rumah 'n.S.8,

    &usun 88 &esa 1erlian.

    I#Kri$eria Ealua'i

    a. Kriteria Struktur

    ). ahasiswa telah membuat laporan pendahuluan

    ". ahasiswa telah mempersiapkan media dan alat yang diperlukan

    +. ahasiswa telah melakukan kontrak waktu dengan keluarga

    kelolaan

     b. Kriteria *roses

    ). ahasiswa datang tepat waktu

    ". Keluarga menerima kedatangan mahasiswa dengan baik 

    +. Keluarga kooperatif dan mengikuti jalannya kegiatan dari awal

    hingga akhir 

    . ahasiswa melakukan kontrak waktu, tempat dan topik pertemuan

     berikutnya.

    16

  • 8/15/2019 Laporan Pendahuluan Keluarga Binaan Fix Print

    17/17

    c. Kriteria