definisi gna

4
Definisi GNA

Upload: april-carter

Post on 09-Dec-2015

217 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

tutorrr

TRANSCRIPT

Page 1: Definisi GNA

Definisi GNA

Page 2: Definisi GNA

Definisi• Glomerulonefritis adalah suatu terminologi umum

yang menggambarkan adanya inflamasi pada glomerulus, ditandai oleh proliferasi sel –sel glomerulus akibat proses imunologi.

Page 3: Definisi GNA

Definisi

• Glomerulonefritis Akut (GNA) adalah peradangan glomerulus secara mendadak. Peradangan akut glomerulus terjadi akibat peradangan komplek antigen dan antibodi di kapiler-kapiler glomerulus. (Corwin, Elizabeth J, 2000)

Page 4: Definisi GNA

Definisi

• Glomerulonefritis Akut Pasca Streptokokus (GNAPS) adalah suatu bentuk peradangan glomerolus yang secara histopatologi menunjukkan proliferasi dan inflamasi glomeruli yang didahului oleh infeksi group A β-hemolytic streptococci (GABHS) dan ditandai dengan gejala nefritik seperti hematuria, edema, hipertensi, oliguria yang terjadi secara akut.