asuhan keperawatan pada an “ m

14
ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M “ DENGAN INFEKSI SALURAN KENCING ( ISK ) DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT DAERAH BALUNG KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan Oleh : DEA SAFIRA NIM : 1801021006 PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER 2021

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M “

DENGAN INFEKSI SALURAN KENCING ( ISK )

DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT DAERAH BALUNG

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan

Oleh :

DEA SAFIRA

NIM : 1801021006

PROGRAM STUDI DIPLOMA III

KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER

2021

Page 2: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M “

DENGAN INFEKSI SALURAN KENCING ( ISK )

DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT DAERAH BALUNG

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan

Oleh :

DEA SAFIRA

NIM : 1801021006

PROGRAM STUDI DIPLOMA III

KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER

2021

Page 3: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M
Page 4: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M
Page 5: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M
Page 6: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M
Page 7: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

MOTTO

“Terasa Sulit Ketika aku merasa harus melakukan sesuatu.

Tetapi, Menjadi mudah ketika aku menginginkannya”

“Jika kamu ingin hidup bahagia, terikatlah pada tujuan,

Buka orang ataupun benda

Hidup itu seperti sepeda, Agar tetap seimbang,

Kau harus tetap bergerak jangan diam !

“Kesuksesan tak pernah di miliki.

Ia disewakan dan itu di bayar setiap hari

Pilih jalan mendaki karena itu

Mengantarkan kita pada hal yang baru

Jika kamu tidak dapat berhenti memikirkannya,

Maka bekerja keraslah untuk mendapatkannya

Setiap pertemuan pasti ada perpisahan

Terimakasih untuk sahabat seperjuangan

Page 8: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan rasa syukur yang mendalam, dengan telah diselesaikannya

Karya Tulis Ilmiah ini, penulis mempersembahkannya kepada

1. Ucapan Syukur dan terimakasih kepada Allah Swt yang tak henti-henti

memberikan petunjuk dan memberikan kelancaran atas terselesaikannya

Karya Tulis Ilmiah saya.

2. Terimakasih Untuk Kedua Orang tuaku terutama pada Alm. Bapak saya yang

telah membesarkan saya sampai sekarang, dan terimakasih untuk ibu yang

telah berkorban demi anak-anaknya yang suskes sampai sekarang, sekaligus

penyemangat selama mengerjakan sampai selesai ini.

3. Terimakasih untuk kedua kakak saya, telah menyemangati sampai akhir

kuliah ini, sekaligus menjadi orang tua saya sebagai pengganti alm. Bapak

4. Terimakasih untuk Hendra Settu Prasetyo sebagai pendamping hidup saya,

telah membantu dan menyemangati dari awal hingga akhir kuliah ini.

5. Terimakasih untuk Dosen pembimbing saya Dr. Nikmatur Rohmah, S.Kep.,

Ns., M.Kes. telah membimbing dengan baik hingga sampai selesai.

6. Terimakasih untuk sahabat saya Raniah Lina Qonitah, Nadine Avisia P.E,

Nur Thohiro, Mita Amilia Putri, telah menemani saya dikala suka dan duka.

7. Terimakasih untuk sahabat seperjuangan saya di masa kuliah ini Indriani,

Muhlisati meilinda, Fitria Dwi wulandari, Kevin Yudea Nanda, Nurlaili Jihan

Fitriah, telah menemani awal kuliah hingga lulus bareng, hingga

mengsukseskan pengerjaan Karya Tulis Ilmiah ini.

8. Terimakasih untuk teman seangkatan telah menemani hingga tahun terakhir,

awal masuk bareng hingga lulus bareng

Page 9: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, yang atas rahmat dan

hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini, meskipun

banyak hambatan yang kami alamidalam proses pengerjaannya, tetapi kami berhasil

mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini tepat pada waktunya.

Tidak lupa kami sampaikan terimakasih kepada dosen pembimbing yang

telah membantu kami mengerjakan Karya Tulis ilmiah ini kami juga mengucapkan

terimakasih pada teman mahasiswa seangkatan telah membantu dan menyemangati

dalam pengerjaan Karya Tulis Ilmiah ini.

Penulis menyadari bahwa dalam menyusun Karya Tulis ilmiah masih jauh

dari kesempurnaan, untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang

bersifat membangun guna sempurnanya makalah ini.

Penulis berharap semoga makalah ini dapat bermanfaat dan menjadi

sumbangan pemikiran bagi pihak yang membutuhkan khususnya bagi kami sehingga

tujuan yang di harapkan tercapai Amiin Yaa Robbal’Alamin.

Jember, 15 Juli 2021

DEA SAFIRA

Page 10: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

DAFTAR ISI

Halaman Depan . ........................................................................................

Halaman Persetujuan. ................................................................................ i

Halaman Pengesahan. ............................................................................ iii

Halaman Pernyataan Karya Sendiri. ....................................................... iv

Motto. ....................................................................................................... v

Halaman Persembahan. ........................................................................... vi

Kata Pengantar. ..................................................................................... vii

Daftar isi. ............................................................................................... vii

BAB I PENDAHULUAN . ........................................................................

A. Latar Belakang. ................................................................................ 1

B. Tujuan . ............................................................................................ 5

1. Tujuan Umum. ........................................................................... 6

2. Tujuan Khusus. .......................................................................... 6

C. Metodologi. ...................................................................................... 6

D. Manfaat . .......................................................................................... 8

BAB II TINJAUAN TEORI. .....................................................................

A. Konsep Medis. .................................................................................. 9

B. Konsep Asuhan Keperawatan . ....................................................... 18

BAB III TINJAUAN KASUS. ...................................................................

A. Pengkajian. ...................................................................................... 27

B. Analisis Data. .................................................................................. 37

C. Diagnosis Keperawatan. ................................................................. 38

D. Rencana Tindakan Keperawatan. .................................................... 39

E. Implementasi. .................................................................................. 42

F. Evaluasi . ......................................................................................... 44

BAB IV PEMBAHASAN. ..................................................................... 46

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. ....................................................

A. Kesimpulan. .................................................................................... 54

B. Saran . ............................................................................................. 56

DAFTAR PUSTAKA. ............................................................................ xi

DAFTAR TABEL. .................................................................................. ix

DAFTAR GAMBAR. .............................................................................. x

DAFTAR LAMPIRAN. .......................................................................... xi

Page 11: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

DAFTAR TABEL

No Judul Halaman

3.1 Kuisioner anak 15 bulan

3.2 Pola Nutrisi & Metabolisme

3.3 Pola Eliminasi Urine

3.4 Pola Eliminasi Alvi

3.5 Hasil Pemeriksaan darah Lengkap

3.6 Hasil Pemeriksaan Diagnostik

3.7 Analisis Data

3.8 Diagnosis Keperawatan

3.9 Rencana Tindakan

3.10 Implementasi

3.11 Evaluasi

Page 12: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

DAFTAR GAMBAR

NO Judul Halaman

2.1 Gambar Anatomi Sistem

Perkemihan

2.2 Pathway Infeksi Saluran Kencing

Page 13: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M

DAFTAR LAMPIRAN

NO Judul Halaman

1 Surat Izin Fakultas

2 Surat Izin Bakesbanpol

3 Surat Izin RSD Balung

4 Lembar Konsultasi

Page 14: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An “ M