soal pkn hak asasi manusia kelas xi

12
SOAL PKN Hak Asasi Manusia kelas XI Nama:………………………….. kelas :………………………………. 1. Manusia memiliki hak hidup dan kebebasan untuk bergaul yang melekat pada dirinya, yaitu... a. sejak dilahirkan sampai masuk sekolah b. sejak masa kanak-kanak sampai remaja c. sejak akal mulai tumbuh dan berpikir secara dewasa d. sejak berada dalam kandungan sampai hidup di dunia 2. Sebagai landasan bagi manusia untuk mengembangkan kehidupannya sesuai dengan daya cipta dan kreasinya, maka hak hidup dan kebebasan manusia merupakan... . a. karunia dan anugerah Tuhan Yang Maha Esa b. kehidupan manusia di dunia c. keunikan sifat manusia d. kekuasaan alam 3. Mengapa tidak seorang manusiapun yang dibenarkan merenggut/merampas hak dasar itu kepada orang lain ? a. karena kenyataan manusia mempunyai sifat merampas b. karena orang lain tidak tahu dirampas baik hak atau kewajibannya c. karena ada kemungkinan untuk tidak mau merampas hak orang lain d. karena merampas hak dasar seorang, berarti melawan kodrat dan kehendak Tuhan 4. Sebagai manusia yang beradab, kita tidak boleh menindas orang lain sebab setiap penindasan berarti... . a. pelanggaran terhadap hak asasi manusia

Upload: mailan-bastari

Post on 11-Apr-2017

750 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

SOAL PKN Hak Asasi Manusia kelas XI

Nama:………………………….. kelas :……………………………….

1. Manusia memiliki hak hidup dan kebebasan untuk bergaul yang melekat padadirinya, yaitu...a. sejak dilahirkan sampai masuk sekolahb. sejak masa kanak-kanak sampai remajac. sejak akal mulai tumbuh dan berpikir secara dewasad. sejak berada dalam kandungan sampai hidup di dunia

2. Sebagai landasan bagi manusia untuk mengembangkan kehidupannya sesuaidengan daya cipta dan kreasinya, maka hak hidup dan kebebasan manusiamerupakan... .a. karunia dan anugerah Tuhan Yang Maha Esab. kehidupan manusia di duniac. keunikan sifat manusiad. kekuasaan alam

3. Mengapa tidak seorang manusiapun yang dibenarkan merenggut/merampas hakdasar itu kepada orang lain ?a. karena kenyataan manusia mempunyai sifat merampasb. karena orang lain tidak tahu dirampas baik hak atau kewajibannyac. karena ada kemungkinan untuk tidak mau merampas hak orang laind. karena merampas hak dasar seorang, berarti melawan kodrat dan kehendak Tuhan

4. Sebagai manusia yang beradab, kita tidak boleh menindas orang lain sebab setiappenindasan berarti... .a. pelanggaran terhadap hak asasi manusiab. pelanggaran terhadap hak seseorangc. termasuk kegiatan yang direncanakand. bagian dari hak seseorang

5. Demi terwujudnya tata kehidupan yang beradab dan harmonis, setiap manusiaharus saling menghormati, maka tanggung jawab untuk menjaga, melindungi danmenjunjung tinggi HAM menjadi kewajiban... .a. setiap keluargab. seluruh umat manisiac. masyarakat pada umumnyad. pemerintah dan lembaga tinggi

Page 2: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

6. Dalam perkembangan sejarah peradaban manusia yang semakin sempurna,penegakkan dan perlindungan HAM diatur pelaksanaannya dan dituangkan dalamberbagai peraturan sebagai...a. pemehaman setiap hak dan kewajibanb. dasar pelaksanaan hak dan kewajiban di sekolahc. dasar dan pedoman dalam rangka penegakkan HAMd. aturan dasar yang dilandasi perundang-undangan yang berlaku

7. Seperangkat hak yang melekat pada hakekatnya dan keberadaan manusia sebagaimakhluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerahnya wajib dihormati,dijunjung tinggi dan dilindungi oeh negara, hukum, pemerintah dan setiap orang demikehormatan serta perlindungan harkat dan martabat manusia. Pengertian ini tercantumpada... .a. pasal 1 UU No 26 tahun 2000b. pasal 1 UU No 9 tahun 1998c. pasal 1 UU No 39 tahun 1999d. pasal 1 UU No 5 tahun 1998

8. Kesadaran akan penghormatan terhadap Hak Asasi Manusia harus terus kitatingkatkan. Sebab ... .a. HAM merupakan hak dasar manusiab. kedamaian akan terwujud jika setiap orang menghormati HAMc. Jika tidak menghormati HAM, kita akan berurusan dengan Polisid. HAM di Indonesia telah dituangkan dalam Undang Undang Dasar 1945

9. Negara yang pertama memperjuangkan penegakkan HAM adalah... .a. PBBb. Inggrisc. Amerika d. Indonesia

10. Perjuangan HAM di Inggris tampak dari adanya beberapa dokumen kenegaraanyang berhasil disusun dan disahkan sebagai tonggak perjuangan HAM. Hal inidimulai dari... .a. Magna Chartab. The Four Freedomc. Declaration of Independence of united statesd. Declaration des droits de”l homme et do citoyen

11. Perhatikan pernyataan berikut :1. Universal Declaration of Human Rights2. Declaration of Independence of United States3. Atlantic Charter

Page 3: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

4. Declaration des droits de”l homme et do citoyen5. Bill of Rights6. Magna Charta7. Petition of Rights8. Habes Corpus Act.Berdasarkan penyataan di atas, manakah sebagai tonggak perjuangan HAM diInggris... .a . 1 – 2 – 3 – 4 b . 2 – 3 – 4 – 5 c . 3 – 4 – 5 – 6 d . 5 – 6 – 7 – 8

12. Tonggak perjuangan HAM di Inggris yang berisi tentang pernyataan mengenaihak-hak rakyat beserta jaminannya di tahun 1628 melalui pernyataan... .a. Bill of Rightsb. Magna Chartac. Petition of Rightsd. Habeas Corpus Act

13. Petition of Rights berisi pernyataan di bawah ini, kecuali... .a. HAM berjalan secara perlahan dan beraneka ragamb. pajak dan pungutan istimewa harus disertai dengan persetujuanc. warga negara tidak boleh di paksakan menerima tentara di rumahnyad. tentara tidak boleh menggunakan Hukum Perang dalam keadaan damai

14. Salah satu isi penyataan Magna Charta (Piagam Agung) yang pertama adalah... .a. seseorang yang bukan budak tidak akan ditahanb. Di Inggris berlaku perjanjian raja dengan penduduk untuk memberi hak-haknyac. masyarakat Inggris berlaku peraturan antara polisi atau jaksa dapat menuntut bagiyang bersalahd. Raja beserta keturunannya berjanji akan menghormati kemerdekaan hak dankebebasan gereja di Inggris

15. Isi pernyataan Petition of Rights dibawah ini yang kurang benar adalah... .a. pajak dan pungutan istimewa harus disertai dengan persetujuanb. warga negara tidak boleh dipaksakan menerima tentara dirumahnyac. tentara tidak boleh menggunakan hukum perang dalam keadaan damaid. seorang yang ditahan segera diperiksa dalam waktu dua hari setelah penahanan

16. Undang-undang yang mengatur penahanan seseorang dalam pernyataan HabeasCorpus Act isinya ... .

Page 4: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

a. seseorang yang ditahan segera diperiksa dalam waktu dua hari setelah penahanandan alasan penahanan seseorang harus disertai dengan bukti yang sah menurut hukumb. Raja beserta keturunannya berjanji akan menghormati kemerdekaan hak dankebebasan di gerejac. pemahaman HAM menjadi pendorong untuk lebih menghormati hak-hak dasard. Raja berjanji pada penduduk & bebas menggunakan hak-haknya

17. Pada tahun 1689 Bill of Rights merupakan undang-undang yang diterima olehparlemen Inggris yang isinya di bawah ini kecuali... .a. hak warga negara untuk memeluk agama menurut kepercayaan masing-masing,parlemen berhak untuk mengubah keputusan rajab. adanya kebebasan berbicara, berpendapat, beragama, dan bebas dari kekurangandan kelaparanc. kebebasan berbicara dan mengeluarkan pendapat, pajak dan undang-undangd. mengatur kebebasan dalam pemeriksaan anggota parlemen

18. Pemikiran filsuf John Locke (1632-1704) yang merumuskan hak-hak alam sepertidibawah ini kecuali... .a. Hak milikb. Hak atas hidupc. Hak-hak dasard. Hak kebebasan

19. Pemikiran John Locke mengenai hak-hak dasar ini jelas dalam DeklarasiKemerdekaan Amerika Serikat tahun 1776 dikenal dengan... .a. Declaration des droits de’l Homme et do Ciloyenb. Declaration of Independence of United Statesc. Umfenal Declaration of Independenced. Declaration of Human Rights

20. Atlantic Charter dirumuskan pada tahun 1941 yang muncul pada saat terjadinyaPerang Dunia II yang dipelopori oleh Franklin Delano Roosevelt, piagam inimemuat... .a. Liberteb. Egalitec. Freternited. The Four Freedom

Page 5: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

21. Hak asasi manusia mengandung makna... .a. hak dasar yang dikiliki manusia sejak lahirb. hak dasar yang dikiliki manusia setelah dewasac. hak dasar yang dikiliki manusia setelah berumur lima tahund. hak dasar yang dikiliki manusia semenjak dalam kandungan

22. Hak asasi yang dimiliki setiap manusia merupakan... .a. pemberian penguasab. pemberian orang tuac. anugerah Tuhand. hasil perjuangan

23. Pelanggaran hak asasi manusia , maksudnya ialah... .a. perbuatan yang sesuai dengan hukumb. perbuatan yang mengurangi kebebasan seseorangc. perbuatan yang memberikan kebebasan seseorangd. perbuatan yang tidak mendasarkan aturan hukum

24. Undang-undang yang mengatur Hak asasi manusia adalah... .a. Undang-undang No 22 tahun 1999b. Undang-undang No 39 tahun 1999c. Undang-undang No 32 tahun 2004d. Undang-undang No 33 tahun 2004

25. Bentuk pelaksanaan hak asasi manusia dibidang politik adalah... .a. hak untuk bekerjab. hak untuk berpendapatc hak untuk memperoleh pendidikand. hak untuk menikmati kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi

26. Pengakuan hak asasi manusia di Indonesia dapat dieujudkan dalam PembukaanUUD 1945 alinea..a. pertamab. ke duac. ke tigad. ke empat

Page 6: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

27. Pernyataan sejagat tentang hak asasi manusia oleh PBB yang dikenal sebagaiUniversal Declaration of Human Right ditetapkan pada tanggal... .a. 24 Oktober 1945b. 10 November 1945c. 30 September 1945d. 10 Desember 1948

28. Contoh pelanggaran hak asasi manusia di lingkungan keluarga adalah... .a. pembantu diperlakukan semaunyab. pembantu dianggap keluarga sendiric. pembantu diperlakukan secara tegasd. pembantu diperlakukan secara manusiawi

29. Pelaksanaan hak asasi manusia bukan berarti melaksanakan dengan sebebas-bebasnya, melainkan... .a. harus mendasarkan Pancasilab. harus mendasarkan UUD 1945c. harus mendasarkan Ketetapand. harus mendasarkan hukum yang berlaku

30. Hak untuk menikmati kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi merupakancontoh hak dibidang... .a. politikb. ekonomic. sosial budayad. pembangunan

31. Perbuatan-perbuatan berikut ini merupakan contoh tindak kejahatan terhadapkemanusiaan, kecuali ... .a. pengusiran atau pemindahan penduduk secara paksab. membunuh anggota kelompokc. perbudakand. penyiksaan

32. Berikut ini yang merupakan contoh tindak kejahatan genosida, kecuali ... .a. perbudakanb. membunuh anggota kelompokc. membuat penderitaan fisik/mental yang berat terhadap anggota kelompokd. memaksakan tindakan yang bertujuan mencegah kelahiran dalam kelompok

33. Penegakan Hak Asasi Manusia akan berjalan dengan baik apabila setiap warga

Page 7: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

negara berusaha tidak... .a. mengganggu orang lainb. menganiaya orang lainc. membuat kekacauand. menipu orang lain

34. Bentuk dukungan warga negara dalam penegakan Hak Asasi Manusia adalah... .a. ikut menyelidiki berbagai kasus HAMb. membantu Polisi menangkap penjahatc. melaksanakan instrumen hukum HAMd. mendaftarkan diri menjadi anggota KOMNAS HAM

35. Sikap yang seharusnya dilakukan oleh warga negara dalam menegakkan HakAsasi Manusia yaitu...a. membantu pemerintah dalam merumuskan instrumen Hak Asasi Manusiab. mendukung tegaknya peraturan perundangan HAMc. membantu terlaksananya perlindungan hak-hak anakd. membantu orang lain yang haknya dilanggar

36. Contoh kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia di bidang ekonomi adalah... .a. tewasnya Ersa dalam penyanderaan di Acehb. digusurnya sebuah sekolah untuk sarana olahragac. tertembaknya beberapa mahasiswa dalam kasus Trisaktid. perampokan yang menimpa nasabah sebuah Bank ternama

37. Pengadilan secara paksa merupakan contoh dari... .a. tindakan kejahatan terhadap kemanusiaanb. tindakan yang sewenang-wenangc. pelanggaran hukum pidanad. kejahatan genosida

38. Contoh pelanggaran HAM berat adalah ... .a. penipuanb. pencurianc. perbudakand. pemalsuan dokumen

39. Penyebab utama terjadinya pelanggaran HAM adalah ... .a. rendahnya moral seseorangb. rendahnya tingkat pendidikanc. kurangnya pengawasan dari pemerintah

Page 8: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

d. belum maksimalnya kinerja KOMNAS HAM

40. Salah satu penyebab kurangnya penegakan HAM di Indonesia adalah ... .a. rendahnya gaji Hakimb. kurang tegasnya penegakkan HAMc. minimnya jumlah aparat penegak hukumd. kurang jelasnya perundang – undangan mengenai HAM

41. Peristiwa kasus di Sampit Kalimantan Tengah adalah pelanggaran HAM yangdilakukan antara... .a. aparat pemerintah dengan masyarakatb. pemerintahd. Memiliki kewenangan untuk mempengaruhi negara lain

42. Perwujudan dari pelaksanaan kedaulatan tercermin dalam pelaksanaan...... ...a. Pemilihan umumb. Pemilihan bupatic. Pemilihan gubernurd. Penerimaan calin pegawai negri

43. Mengenai kedaulatan dalam UUD 1945 diatur dalam pasal.......a. 1 ayat (1)b. 1 ayat (2)c. 2 ayat (1)d. 2 ayat (2)

44. Tujuan pemilihan umum ialah memilih wakil-wakil rakyat.Lembaga perwakilanrakyat yaqng ada di tingkat provinsi adalah...........a. DPRD Ib. DPRD IIc. DPRd. Parlemen

45. Organisasi politik yang dibentuk oleh sekelompok warga negara indonesia secarasukarela atas dasar persamaan kehendak dan cita-cita untuk memperjuangkankepentingan anggota,masyarakat bangsa dan negara melalui pemilihan umumdisebut............a. Lembaga legislatifb. Partai politikc. ormasd. Yayasan

46. Kedaulatan tidak mudah dibagi-bagi,kedaulatan itu merupakan satu-satunya

Page 9: Soal pkn hak asasi manusia kelas xi

kekuasaan yang tertinggi dalam negaras.Oleh karena itu,kedaulatan bersifat.......... a. Asli b.Bula tc. Permanend. Tidak terbatas

47. Dalam suatu negara,raja berkuasa secara mutlak,bahwa memerintah secarasewenang-wenang,berarti negara tersebut menganut kedaulatan bersifat............a. tuhanb. Negarac.Rajad. Rakyat

48. Sebagai warga negara yang meyakini prinsip-prinsip kedaulatan rakyat, Kitaharus......... .a. Menyerahkan urusan pemerintah kepada presidenb. Tidak usah peduli dengan masalah politik sebab bisa membahayakanc. Ikut serta dalam usaha menyukseskan pembangunan nasional sesuai dengankemampuan kita d. Menyerahkan pembangunan presiden dan wakil-wakil rakyat yang melalui pemilu

49. Kekuasaan kepala negara tidak tak terbatas,artinya........ .a. Kepala negara selalu diawali oleh DPRb. Kekuasaan kepala negara dibatasi oleh konstitusic. Kepala negara memiliki kebebasan yang sebesar-besarnyad. Kekuasaan kepala negara dipertanggung jawabkan kepada DPR

50. Partai politik di indonesia diatur dalam..........a. UU Nomor 3 Tahun 1985b. UU Nomor 4 Tahun 1999c. UU Nomor 3 Tahun 1999d. UU Nomor 31 Tahun 2002