sewa guna usaha (presentasi)

12
TUGAS MATA KULIAH HUKUM PEMBIAYAAN SEWA GUNA USAHA (LEASING)

Upload: nikson-nicky-rilly-kenimpole

Post on 22-Oct-2015

106 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Presentasi materi sewa guna usaha (Leasing)

TRANSCRIPT

TUGAS MATA KULIAHHUKUM PEMBIAYAAN

TUGAS MATA KULIAHHUKUM PEMBIAYAAN

SEWA GUNA USAHA(LEASING)

SEWA GUNA USAHA(LEASING)

Disusun Oleh :

NIKSON (D 101 11 471)

Kelompok 1 :1. NIKSON (D 101 11 471)2. AULIA (D 101 11 515)3. SRI WAHYUNI (D 101 11 450)4. SALDI NUGRAHA (D 101 11 415)

DEFINISI LEASING ATAU SEWA GUNA USAHA

Berdasarkan Financial Standart Board (FASB-13) :Suatu perjanjian penyediaan barang-barang modal yang digunakan untuk suatu jangka waktu tertentu.

Berdasarkan The International Accounting Standart Board (IAS-17) yaitu: Suatu perjanjian dimana lessor menyediakan barang (aset) dengan hak penggunaan oleh lesse dengan imbalan pembayaran sewa untuk suatu jangka waktu tertentu

Berdasarkan Keputusan Menteri Keputusan Menteri Keuangan No. 1169/KMK.01/1991 Keuangan No. 1169/KMK.01/1991 tanggal 21 Nopember 1991 tentang Kegiatan Sewa Guna Usaha yaitu:Kegiatan pembiayaan dalam bentuk penyediaan barang modal baik secara sewa guna usaha dengan hak opsi (finance lease) maupun sewa guna usaha tanpa hak opsi (operating lease) untuk digunakan oleh lessee selama jangka waktu tertentu berdasarkan pembayaran secara berkala.

PIHAK-PIHAK YANG TERLIBAT

1. LessorAdalah perusahaan leasing atau pihak yang memberikan jasa pembiayaan kepada pihak lesse dalam bentuk barang modal.

2. LesseeAdalah perusahaan atau pihak yang memperoleh pembiayaan dalam bentuk barang modal dari lessor

3. SupplierAdalah perusahaan atau pihak yang mengadakan atau menyediakan barang untuk dijual kepada lessee dengan pembayaran secara tunai oleh lessor.

4. Bank atau krediturBank mempunyai peranan dalam hal penyediaan dana kepada lessor terutama dalam mekanisme leverage lease dimana sumber daya pembiayaan lessor diperoleh melalui kredit bank.

5. AsuransiMerupakan perusahaan yang akan menanggung resiko terhadap perjanjian antara lessor dengan lessee. Dalam hal ini lessee dikenakan biaya asuransi dan apabila terjadi sesuatu, maka perusahaan akan menanggung resiko sebesar sesuai dengan perjanjian terhadap barang yang dileasingkan

Jenis-Jenis Leasing1. Finance Lease adalah kegiatan sewa guna,

dimana lessee(nasabah) pada akhir masa kontrak mempunyai hak opsi untuk membeli objek sewa guna usaha berdasakan nilai sisa yang disepakati.

Kriterianya: a) Jumlah pembayaran sewa guna usaha dan

selama masa sewa guna usaha pertama kali, ditambah dengan nilai sisa barang yang dilease harus dapat menutupi harga perolehan barang modal yang dileasekan dan keuntungan bagi pihak lessor.

b) Dalam perjanjian sewa guna usaha memuat ketentuan mengenai hak opsi bagi lessee.

2. Operating Lease adalah kegiatan sewa guna, dimana lessee(nasabah) pada akhir masa kontrak tidak mempunyai hak opsi untuk membeli objek sewa guna usaha berdasakan nilai sisa yang disepakati.

Kriterianya:a) Jumlah pembayaran selama masa leasing pertama tidak dapat menutupi harga perolehan barang modal yang dileasekan ditambah keuntungan bagi pihak lessor.b) Didalam perjanjian leasing tidak memuat mengenai hak opsi bagi lessee.

PENGGOLONGAN PERUSAHAAN LEASING

Perusahaan Leasing digolongkan menjadi 3 yi:

1. Independent Leasing CompanyPerusahaan yang berdiri sendiri atau independen dari supplier yang mungkin dapat sekaligus sebagai pihak produsen barang dan dalam memenuhi kebutuhan barang modal nasabahnya (lessee), perusahaan dapat membelinya dari berbagai supplier atau produsen kemudian dilease kepada pemakai.

2. Captive LessorCaptive Lessor akan tercipta apabila supplier atau produsen mendirikan perusahaan leasing sendiri untuk membiayai produk-produknya.Hal ini dapat terjadi apabila pihak supplier berpendapat bahwa dengan menyediakan pembiayaan leasing sendiri akan dapat meningkatkan kemampuan penjualan melebihi tingkat penjualan dengan menggunakan pembiayaan tradisional

3. Lease Broker atau PackagerBroker leasing berfungsi mempertemukan calon lessee dengan pihak lessor yang membutuhkan suatu barang modal dengan cara leasing.

Broker leasing biasanya tidak mempunyai barang atau peralatan untuk menangani transaksi leasing untuk atas namanya.

Sekiandan

Terima Kasih