pengemasan dna pada sel eukaryot

Upload: betty

Post on 08-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    1/8

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    2/8

    PENGERTIAN GENOM

    Genom adalah gugus atau himpunan gen lengkapdari suatu organisme yang mengendalikankeseluruhan metabolisme sehingga organismetersebut dapat hidup dengan sempurna. Genom

    terdiri dari satu set lengkap kromosom yangditurunkan dari tetuanya. anyaknya gen yangterdapat dalam suatu genom berbeda antarorganisme. !emakin rumit suatu organisme"

    semakin banyak gen yang dikandung di dalamgenomnya. Istilah genom dipakai untukmenun#ukkan keseluruhan kode genetik padakromosom yang ada pada suatu organisme.

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    3/8

    $ %&NG!I PO'O' (NA

    (NA sebagai materi genetik padasebagian besar organisme harus dapatmen#alankan tiga ma)am *ungsi pokok

    berikut ini +o (NA harus mampu menyimpan in*ormasi

    genetik dan dengan tepat dapatmeneruskan in*ormasi tersebut dari tetua

    kepada keturunannya" dari generasikegenerasi. %ungsi ini merupakan *ungsgenotipik" yang dilaksanakan melaluireplikasi.

    • .

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    4/8

    ,ont-

    o   (NA harus mengatur perkembangan *enotipeorganisme. Artinya" materi genetik harusmengarahkan pertumbuhan dan di*erensiasiorganisme mulai dari igot hingga indi/idu

    de0asa.%ungsi ini merupakan *ungsi *enotipik"yang dilaksanakan melalui ekspresi gen.

    o (NA se0aktu10aktu harus dapat mengalamiperubahan sehingga organisme

    yangbersangkutan akan mampu beradaptasidengan kondisi lingkungan yang berubah.Tanpaperubahan sema)am ini" e/olusi tidak akanpernah berlangsung. %ungsi inimerupakan *ungsi

    e/olusioner" yang dilaksanakan melalui peristi0amutasi

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    5/8

    PENGEMA!AN (NA PA(AE&'AR2OTI' 

    !el eukaryote pada sel tunggal )ontohnya adalahSaccharomyces cerevisiae sedangkan pada selbanyak )ontohnya adalah tanaman tingkat tinggi"manusia" dan he0an. !eperti pada sel prokaryoti)"

    ukuran molekul (NA yang menyusun kromosomeukaryoti) #auh lebih pan#ang dibandingkan ukuranselnya. ,ontoh pada sel manusia" #ika pada bentuklinear kromosom (NA dapat men)apai 3"45 m

    sedangkan ukuran sel manusia hanya beberapamikron. 'romosom manusia yang berkisar 56 #utapasang basa sampai sekitar 758 #uta pasangan basapada kromosom terbesar sehingga pengemasan (NAdengan sistem yang sangat e9sien dan kompak.

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    6/8

    ,ont-

    Pengemasan (NA pada sel eukaryotik yaitumulanya dilakukan dengan membuat molekul(NA terkondensasi yang membentukrangkaian melingkar seperti bola atau tasbih.

    (imana dalam molekul (NA terdiri atasbeberapa butiran molekul yang membentuksuatu rantai molekul (NA yang terpilin ataubiasa disebut supercoiled. Pada sel eukaryote

    untuk mengikat molekul (NA digunakanprotein histon yang terdiri atas : ma)am yaitu;3" ;7A" ;7" ;$" dan ;5. histon digunakan

    untuk mengikat molekul (NA akan tetapi padakhamir Sacccharom ces cerevisiae ini tidak

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    7/8

    ,ont-

    Pada satu kompleks (NA dan protein histon dalam 3rangkaian disebut nukleosom. Pembentukanstruktur nukleosom menyebabkan ter#adinyakondensasiLinker DNA?sehingga membentuk rangkaian nukleosom yangkompak dan membentuk struktur menghasilkansebuah kromatin. 'romatin inilah yang merupakanbahan penyusun dari kromosom.

  • 8/19/2019 Pengemasan Dna Pada Sel Eukaryot

    8/8

    TERIMA KASI#

    !E@E!AI