kelompok 4 penyebaran penyakit pjk

6
Penyebaran Penyakit PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) KELOMPOK 4 Laily Tutini Rini Diani Sasmita Sari Yulia Redha Dosen Pembimbing H. Alfian Yusuf, S.KM., S.Pd., M.Kes

Upload: lailylele

Post on 10-Jul-2016

246 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Tugas Makalah Kelompok Gizi Poltekkes

TRANSCRIPT

Page 1: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

Penyebaran PenyakitPENYAKIT JANTUNG

KORONER(PJK)

KELOMPOK 4 Laily TutiniRini Diani

Sasmita SariYulia Redha

Dosen Pembimbing H. Alfian Yusuf, S.KM., S.Pd., M.Kes

Page 2: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

DEKRIPSI PENYAKIT JANTUNG KORONER MENURUT ORANG, TEMPAT DAN WAKTU

Page 3: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

MENURUT ORANG1. Kelompok usia (> 45 th)2. Jenis Kelamin (Pria > Wanita)3. Riwayat Keluarga PJK4. Merokok5. Hipertensi6. Displidimia 7. Arterosklerosis8. Inaktivitas Fisik9. Diabetes Mellitus10.Obesitas11. Tingkat pengetahuan12.Stress13. Pola Diit

14. Pekerjaan15. Status ekonomi

Page 4: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

Beberapa Jurnal yang Kami dapat terkait Penyakit Jantung Koroner terkait Konsep Menurut Orang

1. FAKTOR-FAKTOR RISIKO YANG BERPENGARUH TERHADAP KEJADIAN PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA KELOMPOK USIA < 45 TAHUN (STUDI KASUS DI RSUP Dr. KARIADI DAN RS TELOGOREJO SEMARANG) Oleh :MAMAT SUPRIYONO PROGRAM PASCA SARJANA – MAGISTER EPIDEMIOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

2. HUBUNGAN OBESITAS UMUM DAN OBESITAS SENTRAL DENGAN PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA PASIEN DI BLU/RSUP. PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO

3. GASTER Vol. 10 No. 1 Februari 2013 HUBUNGAN OLAHRAGA DENGAN KEJADIAN PENYAKIT JANTUNG KORONER DI RSUD Dr. MOEWARDI

4. Analisis Faktor Risiko Kejadian Penyakit Jantung Koroner di RSUP Dr Kariadi Semarang

5. HUBUNGAN OBESITAS UMUM DAN OBESITAS SENTRAL DENGAN PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA PASIEN DI BLURSUP. PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO

Page 5: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

Tingkat kematian akibat PJK lebih tinggi di Irlandia Utara, Skotlandia, dan bagian utara Inggris dan dapat merefleksikan perbedaan diet, kemurnian air, merokok, sosio-ekonomi, dan kehidupan urban.

Selain itu, sekarang negara atau wilayah yang tinggi penderita dan yang beresiko adalah negara-negara yang sudah maju dan berkembang karena semakin tinggi tingkat konsumsi fast food.

MENURUT TEMPAT

Page 6: Kelompok 4 Penyebaran Penyakit PJK

MENURUT WAKTUPada waktu jantung harus bekerja lebih keras terjadi

ketidakseimbangan antara kebutuhan dan asupan oksigen, hal inilah yang menyebabkan nyeri dada. Kalau pembuluh darah tersumbat sama sekali, pemasokan darah ke jantung akan terhenti dan kejadian inilah yang disebut dengan serangan jantung.

Sakit sering terjadi sesudah suatu keadaan emosi, latihan fisik, makan banyak , perubahan suhu, bersenggama, dan lain-lain.

Sakit menghilang bila kecepatan denyut jantung diperlambat, relaksasi, istirahat, atau makan obat glyceril trinitrat. Sakit biasanya menghilang dalam waktu 5 menit.