gerak jatuh bebas-fisika, universitas borneo tarakan

14

Upload: helvyeffendi

Post on 21-Jan-2018

310 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN
Page 2: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Gerak jatuh bebas adalah gerak yang dijatuhkantanpa kecepatan awal. Jika gaya hambatan udaradiabaikan, maka gaya yang bekerja pada benda

tersebut hanyalah gaya gravitasi (gaya beratbenda). Benda tersebut akan mengalami gerakjatuh bebas dengan percepatan ke bawah sama

dengan percepatan gravitasi.

Page 3: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Gerak jatuh bebas adalah gerak jatuh yang hanya

dipengaruhi oleh gaya tarik bumi dan bebas dari

hambatan gaya-gaya lain. Gerak jatuh bebas termasuk

GLBB dipercepat dengan kecepatan awal Vo = nol dan

percepatan sebesar percepatan gravitasi (g).

Page 4: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Aplikasi nyata dari gerak lurusberubah beraturan dengan

percepatan a positif (gerak lurusdipercepat dengan percepatan a

tetap) ini adalah suatu benda yang dijatuhkan dari ketinggian h meter

dengan kecepatan awal nol atautanpa kecepatan awal. Percepatanyang dialami oleh benda tersebut

adalah percepatan gravitasi bumi g (m/s2). Lintasan gerak benda iniberupa garis lurus. Gerak bendasemacam ini yang disebut gerak

jatuh bebas

Page 5: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

• Gerak jatuh

bebas didefinisikan sebagai

gerak suatu benda yang

dijatuhkan dari ketinggian

tertentu di atas tanah tanpa

kecepatan awal dan dalam

geraknya hanya dipengaruhi

oleh gaya gravitasi.

Page 6: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

1. Suatu benda dilepaskan dari ketinggian h meter di atas permukaan tanah tanpa kecepatan awal. Kecepatan pada saat t dapat dihitung daripersamaan berikut :

• vt = v0 + at

• vt = 0 + gt = gt

dengan :

vt = kecepatan pada waktu t (m/s),v0 = kecepatan awal (t = 0) (m/s),g = percepatan gravitasi bumi (m/s2),t = waktu (s).

Page 7: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

• Ketinggian yang dicapai oleh benda h adalah analog

dengan persamaan dengan st adalah h, dan vo = 0,

• Waktu yang diperlukan oleh benda untuk mencapai

tanah dari ketinggian h dengan persamaan

Page 8: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

• Kecepatan benda pada saat t dapat diperoleh

dengan memasukkan persamaan t dari persamaan

berikut.

dengan:

• vt = kecepatan pada waktu t (m/s),

g = percepatan gravitasi bumi (m/s2),

h = ketinggian benda (m).

Page 9: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN
Page 10: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

1.Sebuah benda dijatuhkan dari ketinggian h = 20 m

di atas permukaan tanah tanpa kecepatan awal.

Gerak benda hanya dipengaruhi oleh gaya

gravitasi (gaya tarik-menarik bumi) sehingga

benda bergerak dengan percepatan sama dengan

percepatan gravitasi bumi g = 10 m/s2. Berapa

kecepatan benda saat mencapai tanah dalam m/s?

Page 11: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

2.Sebuah batu bermassa 2 kg dilepaskan dari

keadaan diam dan jatuh secara bebas. Tentukan

posisi dan laju batu tersebut setelah bergerak 1 s,

5 s dan 10 s.

Page 12: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Penyelesaian:

Kecepatan benda v dapat dihitung menggunakanpersamaan gerak jatuh bebas diatas yaitu:

vt = v0 + at = gt = 10 (m/s2) x t(s).

• Waktu yang diperlukan t dapat dicari denganmenggunakan persamaan

dengan :

h = 20 m,g = 10 m/s2.

• Waktu yang diperlukan :

• Kecepatan benda saat mencapai tanah : v = gt = 10 m/s2 x 2(s) = 20 m/s.

Page 13: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Penyelesaian:

Anda harus mengidentifikasi atau mengecek

masalah pada soal ini terlebih dahulu sebelum

menyelesaikannya. perhatikan bahwa yang

ditanyakan adalah kedudukan dan laju batu

setelah dijatuhkan sekian detik. Setelah anda

berhasil mengidentifikasi masalahnya,

selanjutnya anda memutuskan untuk

menggunakan solusi alias cara pemecahan yang

seperti apa.

Page 14: GERAK JATUH BEBAS-FISIKA, UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Tersedia 3 rumus yang dapat anda gunakan. Pakai

yang mana ?

vy = gt

y = ½ gt2

vy2 = 2gh

Massa benda tidak berpengaruh, karenanya jangan

terkecoh dengan soal yang menyertakan massa

benda…. Tinggal dimasukan nilai g dan t (waktu).