gambaran regulasi diri dan coping stress pada …

12
GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA MAHASISWI MULTI PERAN DI STAI SYARIF MUHAMMAD RAHA KABUPATEN MUNA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Meraih Gelar Sarjana Bimbingan dan Penyuluhan Islam. Oleh WA ODE RATNASARI MILHATUL ARIFAH SAID NIM :16030102001 FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) KENDARI 2020

Upload: others

Post on 18-Oct-2021

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA

MAHASISWI MULTI PERAN DI STAI SYARIF MUHAMMAD RAHA

KABUPATEN MUNA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Meraih Gelar Sarjana

Bimbingan dan Penyuluhan Islam.

Oleh

WA ODE RATNASARI MILHATUL ARIFAH SAID

NIM :16030102001

FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)

KENDARI

2020

Page 2: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …
Page 3: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …
Page 4: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kita panjatkan kepada Allah SWT, yang telah

melimpahkan rahmat-Nya kepada seluruh manusia yang ada di muka bumi.

Sholawat serta salam kami hanturkan kepada baginda Rasulullah SAW, sebagai

tokoh revolusioner yang telah mengubah tatanan kehidupan dari kejahilian

menjadi hikmah dan tentram.

Rasa syukur tiada terkira bagi penulis yang telah menyelesaikan penelitian

dan penulisan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa dalam penelitian skripsi tidak

terlepas dari berbagai pihak yang telah memberikan dukungan serta bantuan

khususnya kepada bapak saya Alm.Said Abubakar dan Ibu saya Dra. Marlia yang

sabar dan memberikan dedikasi, motivasi serta doa paling tulus sehingga bisa

menyelesaikan penyusunan skripsi ini dan memberikan dukungan baik moril,

material yang telah banyak dikorbankan untuk saya.

Dengan segala ketulusan hati penulis mengucapkan terimakasih dan

penghargaan yang setinggi-tingginya kepada :

1. Prof. Dr. Faizah Binti Awad, M.Pd. Selaku Rektor IAIN Kendari yang

telah memberikan dukungan sarana dan fasilitas serta kebijakan yang

mendukung penyelesaian studi penulis.

2. Nurdin, S.Ag., M.Pd selaku Dekan Fakultas Ushuluddin Adab Dan

Dakwah IAIN Kendari yang telah memberikan dukungan.

3. Ni’matuz Zuhrah Lc., M.Th.I selaku ketua prodi Bimbingan dan

Penyuluhan Islam (BPI).

Page 5: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

iii

4. Kepada Pembimbing akademik Dr. Asliah Zainal S.Ag, M.Pd, MA yang

selalu mengarahkan dan mensuport sejak awal perkuliahan hingga sat ini.

5. Dr. Ros Mayasari, M.Si. selaku pembimbing saya yang giat mengarahkan

dan memberikan dukungan kepada peneiliti dalam menyelesaikan studi.

6. Kepada dosen penguji Dr. Asliah Zainal S.Ag, S.Pd, MA, Sitti Fauziah

M., M.Pd dan Akhmad Sukardi S. Ag, M. Sos. I yang tak pernah bosan

dan lelah dalam memberikan petunjuk dan bimbingan kepada penulis

dalam penulisan skripsi ini.

7. Tilman, S.Sos., M.M, sebagai kepada perpustakaan IAIN Kendari dan

seluruh staf yang telah memfasilitasi penulis dalam mengakses sumber

pustaka dalam penyelesaian skripsi ini.

8. Kepada kepala pimpinan STAI Syarif Muhammad Raha Kab. Muna, para

dosen yang telah membantu dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini

serta para responden dan informan yang telah bersedia untuk membantu

dalam skripsi.

9. Kepada seluruh dosen dan tenaga kependidikan Fakultas Ushuluddin Adab

dan Dakwah IAIN Kendari yang ramah dan cekatan dalam melayani setiap

keluhan penulis dalam menyelesaikan skripsi, khusunya untuk ibu

Syamsinah yang selalu memudahkan dalam pengurusan berkas persyaratan

ujian skirpsi dan selalu memberikan dorongan untuk tetap semangat.

10. Kepada kedua adikku Wa Ode Ririn Miziatul Muslimah Said dan Wa Ode

Niar Rahmadhani Said yang selalu memberi suport kepada saya selama

kuliah hingga tersusunnya skripsi ini.

Page 6: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

iv

11. Kepada seluruh rekan-rekan mahasiwa Program Studi Bimbingan dan

Penyuluhan Islam angkatan 2016, saya mengucapkan terimakasih sebesar-

besarnya. Sahabat-sahabat saya khususnya saudari Wilhar Mutiarani,

Rizqah Khaeratun Hisan, Andi Ernawati, Nilam Sari, Ulfiana Ulfa, Nur

Khadijah, dan Dewi Santika, terima kasih atas dukungan moril dan

materilnya serta dukungan dan motivasinya. Semoga kebersamaan kita

membawa kenangan Indah dan semoga kenangan itu tidak akan pernah

berlalu.

Penulis berharap semoga bantuan dan berbagai ucapan yang telah

disumbangkan kepada penulis mendapat pahala yang setimpal di sisi Allah

SWT dan tetap mendapat lindungan-Nya dalam menjalankan aktivitas sehari-

hari. Akhirnya penulis memohon ampunan kepada Allah SWT atas segala

khilaf baik yang disengaja maupun tidak disengaja.

Raha, 14 Juli 2020

Penulis,

Wa Ode Ratnasari M.A.S

16030102001

Page 7: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

v

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................... i

KATA PENGANTAR ................................................................................. ii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .................................................... iii

DAFTAR ISI ................................................................................................ v

DAFTAR TABEL ....................................................................................... vi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... vii

ABSTRAK ................................................................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1

1.1 Latar Belakang ............................................................................ 1

1.2 Rumusan Masalah ....................................................................... 10

1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian ................................................... 10

1.4 Defenisi Operasional ................................................................... 12

BAB II. KAJIAN PUSTAKA ..................................................................... 14

2.1 REGULASI DIRI ........................................................................ 14

2.1.1 Pengertian Regulasi Diri ........................................... 14

2.1.2 Faktor-Faktor Regulasi Diri ...................................... 18

2.1.3 Aspek-Aspek Regulasi Diri ...................................... 20

2.1.4 Tahapan Regulasi Diri............................................... 22

2.1.5 Perkembangan dan Sistem Regulasi Diri .................. 24

2.2 COPING STRESS ........................................................................ 26

2.2.1 Pengertian Coping Stress .......................................... 26

2.2.2 Fungsi Coping Stress ................................................ 27

2.2.3 Faktor-Faktor Coping Stress ..................................... 28

2.2.4 Strategi Penganggulanagn Stress .............................. 33

2.2.5 Aspek-Aspek Coping ................................................ 33

2.2.6 Multi Peran ................................................................ 35

2.2.7 Hubungan Regulasi Diri dan Coping Stress ............. 36

2.2.8 Penelitian Relefan ..................................................... 38

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ................................................ 47

3.1 Jenis Penelitian ............................................................................ 47

3.2 Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian ..................................... 47

Page 8: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

vi

3.3 Metode Penelitian........................................................................ 48

3.3.1 Metode Penelitian Kuantitatif ................................... 48

3.3.1.1 Teknik Pengumpulan Data ............................ 48

3.3.1.2 Subjek Penelitian ........................................... 50

3.3.1.3 Analisis Deskriptif ........................................ 51

3.3.1.4 Analisis Inferensial........................................ 53

3.3.1.5 Uji Hipotesis ................................................. 55

3.3.2 Metode Penelitian Kualitatif ..................................... 56

3.3.2.1 Teknik Pengumpulan Data ............................ 56

3.3.2.2 Subjek Penelitian ........................................... 56

3.3.2.3 Teknik Analisis Data ..................................... 56

3.3.2.4 Pengecekan keabsahan data .......................... 57

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................... 59

4.1 Hasil Penelitian ........................................................................... 59

4.1.1 Hasil Penelitian Kuantitatif ....................................... 59

4.1.1.1 Deskripsi Data ............................................... 59

4.1.1.2 Analisis Statistik Deskriptif Regulasi Diri .... 61

4.1.1.3 Analisis Statistik Deskriptif Coping Stress ... 63

4.1.2 Pengajuan Asumsi (Persyaratan Analisis) ................ 65

4.1.2.1 Uji Normalitas ............................................... 65

4.1.2.2 Uji Linearitas ................................................. 66

4.1.2.3 Uji Hipotesis ................................................. 66

4.2 Hasil Penelitian Kualitatif ........................................................... 68

4.2.1 Aspek Regulasi Diri dan Coping Stres mahasiswi Multi

Peran ...................................................................................... 69

4.2.1.1 Aspek Regulasi Diri ...................................... 69

4.2.1.1.1 Metakognisi ................................. 69

4.2.1.1.2 Perilaku ....................................... 73

4.2.1.1.3 Religiusitas .................................. 76

4.2.1.2 Aspek Coping Stress ..................................... 78

4.2.1.2.1 Emosional focused coping........... 78

4.2.1.2.2 Problem focused coping .............. 97

Page 9: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

vii

4.2.1.2.3 Faktor yang menghambat regulasi

diri dan coping stress .................. 104

4.3 Pembasahan ................................................................................. 115

BAB V. PENUTUP ...................................................................................... 129

5.1 Kesimpulan .................................................................................. 129

5.2 Saran ............................................................................................ 131

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 134

LAMPIRAN ................................................................................................. 137

BIODATA PENULIS .................................................................................. 153

Page 10: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1; Jumlah Mahasiswi Multi Peran di STAI Syarif Muhammad Raha

Kabupaten Muna.

Tabel 2; Kategori Perskoran Likert.

Tabel 3; Penentuan Kategori.

Tabel 4; Pedoman Untuk Memberikan Interpretasi Koefisien Koreksi.

Tabel 5; Jumlah Mahasiswi Multi Peran di STAI Syarif Muhammad Raha

Kabupaten Muna.

Tabel 6; Penentuan Skor Minimal, Maksimal, Rentang, dan Mean Data Regulasi

Diri.

Tabel 7; Kriteria Kategorisasi Data Regulasi Diri.

Tabel 8; Data Regulasi Diri Mahasiswi Multi Peran di STAI Syarif Muhammad

Raha Kabupaten Muna.

Tabel 9; Penentuan Skor minimal, Maksimal, dan Mean Data Coping Stress.

Tabel 10 ; Kriteria Kategorisasi Data Coping Stress.

Tabel 11; Data Coping Stress Mahasiswi multi Peran di STAI Syarif Muhammad

Raha Kabupaten Muna.

Tabel 12; Hasil Uji Normalitas.

Tabel 13; Hasil Uji Korelasi Product Moment.

Page 11: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1; Skala Regulasi Diri dan Coping Stress.

Lampiran 2; Rekapitulasi Data Skor Skala Regulasi Diri.

Lampiran 3; Rekapitulasi Data Skor Skala Coping Stress.

Lampiran 4; Uji Normalitas.

Lampiran 5; Uji Linearitas.

Lampiran 6. Hasil Uji Hipotesis.

Lampiran 7. Pedoman Wawancara.

Lampiran 8; Dokumentasi Wawancara.

Page 12: GAMBARAN REGULASI DIRI DAN COPING STRESS PADA …

1

Abstrak

Wa Ode Ratnasari Milhatul Arifah Said, dengan NIM 16030102001

“Gambaran RegulasiDiri Dan Coping Stress Pada Mahasiswi Multi Peran Di

Stai Syarif Muhammad Raha Kabupaten Muna” Melalui bimbingan Dr. Ros

Mayasari, M.Si.

Penelitian ini membahas tentang gambaran regulasi diri dan coping stress

pada mahasiswi multi peran di STAI Syarif Muhammad Raha Kabupaten Muna.

Tujuan peneitian ini adalah menggambarkan regulasi diri dan coping stress pada

mahasiswi multi peran. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini

adalah penelitian campuran (Mixed Methodology). Pada penelitian kuantitatif,

dilakukan dengan mengumpulkan prosedur penelitian kuantitatif dengan angket

sebagai alat pengumpulan data dengan jumlah responden 40 orang. Pada

penelitian kualitatif menggunakan teknik wawancara pada 8 informan dengan

memiliki kritria yaitu mahasiswi yang sedang bekerja sekaligus mengurus rumah

tangga dan telah memasuki usia dewasa awal dengan rentang usia 20-40 tahun.

Berdasarkan hasil penelitian ditemukan tingkat regulasi diri informan dengan

kategori cukup baik dengan persentase mencapai 52,5%. Sedangkan coping stress

kategori cukup baik dengan persentase 77,5 %. Hasil analisis korelasi product

moment menunjukan koefisien korelasi sebesar 0,691 dengan signifikasi 0,000

(sig<0,01) yang berarti terdapat hubungan positif antara regulasi diri dan coping

stress. Hal tersebut berarti semakin tinggi tingkat regulasi dirimaka semakin

tinggi pula tingkat coping stress-nya. Sebaliknya, semakin rendah tingkat regulasi

diri maka semakin rendah pula tingkat coping stress-nya.

Pada penelitian ini, ditemukan aspek religiusitas mempengaruhi regulasi diri

yaitu informan meyakini adanya kehadiran Allah dalam proses penjagaan yang

memberi kekuatan untuk meregulasi dirinya, dimana informan meyakini bahwa

manusia hanya mampu merencanakan tapi Allah yang menentukan. Adapun

faktor yang menghambat aktivitas regulasi diri dan coping stress pada awalnya

yaitu adanya hambatan dari dalam diri, adanya hambatan ditempat kerja, selain itu

juga hambatan ditempat studi yaitu kurangnya keterampilan dalam memenuhi

tuntutan tugas kuliah. Dengan adanya pengalaman sebelumnya informan memiliki

pengetahuan mengenai regulasi diri dan coping stress sehingga informan lebih

cepat beradaptasi dengan tuntutan dan tantangan yang baru sebagai mahasiswi

disamping sebagai ibu rumah tangga dan perempuan berkerja. Selain itu, regulasi

diri dan coping stress berbanding lurus dengan pencapaian informan hal ini

ditandai dengan pada angkatan 2016 sedang melakukan bimbingan untuk ujian

hasil sebagai syarat untuk menyelesaikan studi.

Kata kunci : Multi Peran. Regulasi Diri, Coping Stress, Perempuan.