15 essai tas or minggu ke 6 ahmad fahrul r

1
Nabi Muhammad adalah panutan terbaik dalam segala hal,begitu juga untuk menyayangi binatang,berikut cerita-cerita dari berbagai hadist yang menggambarkan bahwa beliau adalah seorang pecinta binatang ; Pencinta Binatang. Dalam beberapa kisah dan hadits tersebutlah kisah-kisah yang menunjukkan Nabi Muhammad SAW seorang pencinta dan penyayang binatang: Ketika Nabi Muhammad hendak mengambil jubahnya dan mengetahui bahwa seekor kucing sedang tidur di atas lengan jubah tersebut, Nabi Muhammad pun memotong lengan jubah yang digunakan tidur oleh sang kucing dengan tujuan agar tidak membangunkan tidur si kucing. Jangan Siksa Binatang. Nabi Muhammad yang mencintai dan menyayangi binatang melarang menyiksa binatang: Nabi Muhammad bersabda yang artinya, “Ada seorang wanita yang disiksa karena seekor kucing yang dikurungnya sampai mati. Hanya karena kucing itu masuk nereka. Sebab tatkala ia mengurungnya, ia tidak memberinya makan dan minum. Ia juga tidak mau melepaskannya untuk mencari makanan dari serangga dan tumbuh-tumbuhan. (Hadist Shahih Imam Bukhari) Memanfaatkan Binatang. Rasulullah lantaran rasa sayang dan cintanya terhadap binatang memerintahkan untuk memanfaatkan binatang sesuai dengan fungsinya dan jangan sembarangkan membunuh binatang. Terkisahkan, suatu ketika Rasulullah melihat seseorang yang duduk di atas punggung unta di tengah-tengah pasar sambil berbicara kepada orang-orang. Rasulullah kemudian menegur orang itu : “Jangan gunakan punggung binatang liarmu itu sebagai mimbar, karena Allah SWT telah membuatnya tunduk kepadamu agar ia bisa membawamu pergi dari satu tempat ke tempat lain yang tidak dapat kamu capai kecuali dengan badan yang letih” (Abu Dawud al-Sijistani, Sunan Abu Dawud. Sedikit, tentang sikap Nabi Muhammad yang ternyata adalah seorang penyayang dan pencinta binatang. Rasulullah menganjurkan kita untuk mencintai dan menyayangi binatang, melarang menyiksa binatang dan memerintahkan untuk memanfaatkan binatang sebagaimana mestinya. Untuk saya sendiri,cara menyayangi binatang yang sudah saya praktekan adalah di kos saya banyak sekali kucing,mereka banyak berkeliaran di tempat sekitaran kos,minggu kemarin yang saya lakukan adalah tidak mengganggu mereka saat tidur dan member makan mereka,saya juga mencoba melerai mereka saat mereka berkelahi.. Selain itu saya sendiri juga tidak terlalu suka untuk memelihara binatang karena takut tidak bisa merawat dan akhirnya malah membunuh binatang tersebut.

Upload: fafa

Post on 13-Jul-2016

218 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

essai

TRANSCRIPT

Nabi Muhammad adalah panutan terbaik dalam segala hal,begitu juga untuk menyayangi binatang,berikut cerita-cerita dari berbagai hadist yang menggambarkan bahwa beliau adalah seorang pecinta binatang ; Pencinta Binatang. Dalam beberapa kisah dan hadits tersebutlah kisah-kisah yang menunjukkan Nabi Muhammad SAW seorang pencinta dan penyayang binatang:

Ketika Nabi Muhammad hendak mengambil jubahnya dan mengetahui bahwa seekor kucing sedang tidur di atas lengan jubah tersebut, Nabi Muhammad pun memotong lengan jubah yang digunakan tidur oleh sang kucing dengan tujuan agar tidak membangunkan tidur si kucing.

Jangan Siksa Binatang. Nabi Muhammad yang mencintai dan menyayangi binatang melarang menyiksa binatang:

Nabi Muhammad bersabda yang artinya, “Ada seorang wanita yang disiksa karena seekor kucing yang dikurungnya sampai mati. Hanya karena kucing itu masuk nereka. Sebab tatkala ia mengurungnya, ia tidak memberinya makan dan minum. Ia juga tidak mau melepaskannya untuk mencari makanan dari serangga dan tumbuh-tumbuhan. (Hadist Shahih Imam Bukhari)

Memanfaatkan Binatang. Rasulullah lantaran rasa sayang dan cintanya terhadap binatang memerintahkan untuk memanfaatkan binatang sesuai dengan fungsinya dan jangan sembarangkan membunuh binatang.

Terkisahkan, suatu ketika Rasulullah melihat seseorang yang duduk di atas punggung unta di tengah-tengah pasar sambil berbicara kepada orang-orang. Rasulullah kemudian menegur orang itu : “Jangan gunakan punggung binatang liarmu itu sebagai mimbar, karena Allah SWT telah membuatnya tunduk kepadamu agar ia bisa membawamu pergi dari satu tempat ke tempat lain yang tidak dapat kamu capai kecuali dengan badan yang letih” (Abu Dawud al-Sijistani, Sunan Abu Dawud.

Sedikit, tentang sikap Nabi Muhammad yang ternyata adalah seorang penyayang dan pencinta binatang. Rasulullah menganjurkan kita untuk mencintai dan menyayangi binatang, melarang menyiksa binatang dan memerintahkan untuk memanfaatkan binatang sebagaimana mestinya. Untuk saya sendiri,cara menyayangi binatang yang sudah saya praktekan adalah di kos saya banyak sekali kucing,mereka banyak berkeliaran di tempat sekitaran kos,minggu kemarin yang saya lakukan adalah tidak mengganggu mereka saat tidur dan member makan mereka,saya juga mencoba melerai mereka saat mereka berkelahi.. Selain itu saya sendiri juga tidak terlalu suka untuk memelihara binatang karena takut tidak bisa merawat dan akhirnya malah membunuh binatang tersebut.