uji perkolasi

1
Uji perkolasi Uji perkolasi dilakukan untuk menentukan seberapa cepat air menembus ke dalam tanah.uji dilakukan dengan membuat lubang sebesar 4 sampai 12 inchi dengan kedalaman antara 30 samapai 42 inchi. Uji perkolasi dilakukan hanya pada satu lapisan tanah untuk setiap pengujian. Langkah pertama dalam melakukan uji perkolasi adalah presoaking (pembasahan awal). Presoaking dilakukan dengan mengisi lubang pengujian dengan air. Kemudian air ditunggu hingga semuanya telah meresap ke dalam tanah. Prosedur ini dilakukan beberapa kali hingga waktu penyerapan air di dalam tanah melebihi batas waktu tertentu. Presoaking bertujuan untuk membuat kondisi air di dalam tanah menjadi stabil. Hal ini diperlukan untuk mendapatkan hasil uji perkolasi yang valid. Selanjutnya uji perkolasi dilakukan dengan mengisikan air pada lubang dengan ketinggian antara 12 hingga 18 inchi. Catat ketinggian air pada selang waktu tertentu, umumnya 10 atau 15 menit. Hitung penurunan ketinggian air di tiap selang waktunya. Lakukan uji hingga penurunan ketinggian air telah mencapai kondisi stabil. Laju perkolasi dihitung dengan membagi interval waktu dengan penurunan ketinggian pada kondisi stabil. Laju perkolasi dinyatakan dalam minutes per inch (mpi).

Upload: irham

Post on 02-Jan-2016

76 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

uji perkolasi

TRANSCRIPT

Page 1: Uji Perkolasi

Uji perkolasi

Uji perkolasi dilakukan untuk menentukan seberapa cepat air menembus ke dalam tanah.uji dilakukan dengan membuat lubang sebesar 4 sampai 12 inchi dengan kedalaman antara 30 samapai 42 inchi. Uji perkolasi dilakukan hanya pada satu lapisan tanah untuk setiap pengujian. Langkah pertama dalam melakukan uji perkolasi adalah presoaking (pembasahan awal). Presoaking dilakukan dengan mengisi lubang pengujian dengan air. Kemudian air ditunggu hingga semuanya telah meresap ke dalam tanah. Prosedur ini dilakukan beberapa kali hingga waktu penyerapan air di dalam tanah melebihi batas waktu tertentu. Presoaking bertujuan untuk membuat kondisi air di dalam tanah menjadi stabil. Hal ini diperlukan untuk mendapatkan hasil uji perkolasi yang valid. Selanjutnya uji perkolasi dilakukan dengan mengisikan air pada lubang dengan ketinggian antara 12 hingga 18 inchi. Catat ketinggian air pada selang waktu tertentu, umumnya 10 atau 15 menit. Hitung penurunan ketinggian air di tiap selang waktunya. Lakukan uji hingga penurunan ketinggian air telah mencapai kondisi stabil. Laju perkolasi dihitung dengan membagi interval waktu dengan penurunan ketinggian pada kondisi stabil. Laju perkolasi dinyatakan dalam minutes per inch (mpi).