sekretariat kementerian koperasi dan usaha kecil dan ... sekretariat.pdf · profesional, berkinerja...

50
RENCANA STRATEGIS SEKRETARIAT KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2015 - 2019 KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKM TAHUN 2016

Upload: others

Post on 10-Mar-2020

16 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

aRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

RENCANA STRATEGIS

SEKRETARIAT KEMENTERIAN KOPERASIDAN USAHA KECIL DAN MENENGAH

REPUBLIK INDONESIATAHUN 2015 - 2019

KEMENTERIAN KOPERASI DAN UKMTAHUN 2016

bRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Halaman inisengaja dikosongkan

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 i

DAFTAR ISI

Daftar Isi................................................................................................................................................ Daftar Tabel.......................................................................................................................................... Daftar Matrik....................................................................................................................................... Daftar Gambar.....................................................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN................................................................................................................................. 1.1. Latar Belakang......................................................................................................................... 1.2. Landasan Hukum ................................................................................................................ 1.3. Paradigma Tata Kelola Sekretariat Kemenkop dan UKM..................................... 1.4. Kondisi Umum......................................................................................................................... 1.5. Potensi dan Permasalahan................................................................................................. 1.6. Permasalahan dan Tantangan Tata Kelola Pembangunan KUMKM................

BAB II VISI, MISI, TUJUAN SEKRETARIAT..................................................................................... 2.1. Visi.............................................................................................................................................. 2.2. Misi............................................................................................................................................. 2.3. Tujuan Sekretariat.............................................................................................................. 2.4. Sasaran Strategis Sekretariat Kemenkop dan UKM..............................................

BAB III ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI..................................................................................... 3.1. Arah Kebijakan dan Strategi Kemenkop dan UKM................................................. 3.2. Arah Kebijakan dan Strategi Sekretariat Kementerian UKM............................. 3.3. Kerangka Regulasi................................................................................................................ 3.4. Kerangka Kelembagaan......................................................................................................

BAB IV TARGET KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN................................................... 4.1. Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)............................................................................. 4.2. Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)...............................................................

BAB V PENUTUP.............................................................................................................................

i ii iii iv

1 1 2 4 4 5 7

10 10 10 10 12

14 14 19 29 32

34 34 38

42

iRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 i

DAFTAR ISI

Daftar Isi................................................................................................................................................ Daftar Tabel.......................................................................................................................................... Daftar Matrik....................................................................................................................................... Daftar Gambar.....................................................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN................................................................................................................................. 1.1. Latar Belakang......................................................................................................................... 1.2. Landasan Hukum ................................................................................................................ 1.3. Paradigma Tata Kelola Sekretariat Kemenkop dan UKM..................................... 1.4. Kondisi Umum......................................................................................................................... 1.5. Potensi dan Permasalahan................................................................................................. 1.6. Permasalahan dan Tantangan Tata Kelola Pembangunan KUMKM................

BAB II VISI, MISI, TUJUAN SEKRETARIAT..................................................................................... 2.1. Visi.............................................................................................................................................. 2.2. Misi............................................................................................................................................. 2.3. Tujuan Sekretariat.............................................................................................................. 2.4. Sasaran Strategis Sekretariat Kemenkop dan UKM..............................................

BAB III ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI..................................................................................... 3.1. Arah Kebijakan dan Strategi Kemenkop dan UKM................................................. 3.2. Arah Kebijakan dan Strategi Sekretariat Kementerian UKM............................. 3.3. Kerangka Regulasi................................................................................................................ 3.4. Kerangka Kelembagaan......................................................................................................

BAB IV TARGET KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN................................................... 4.1. Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)............................................................................. 4.2. Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)...............................................................

BAB V PENUTUP.............................................................................................................................

i ii iii iv

1 1 2 4 4 5 7

10 10 10 10 12

14 14 19 29 32

34 34 38

42

iiRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 ii

DAFTAR TABEL

Tabel 1 : Sasaran Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM...........

Tabel 2 : Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Kementerian Koperasi dan UKM................................................

12

29

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 iii

DAFTAR MATRIK Matrik 1 : Matrik rencana Kerja Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019.................................................................................. Matrik 2 : Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)...................................................... Matrik 3 : Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)......................................

26 34 38

iiiRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 iii

DAFTAR MATRIK Matrik 1 : Matrik rencana Kerja Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019.................................................................................. Matrik 2 : Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)...................................................... Matrik 3 : Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)......................................

26 34 38

ivRencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 iv

DAFTAR GAMBAR Gambar 1 : Struktur Organisasi Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM...

32

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM telah ditetapkan melalui Peraturan Menteri Koperasi dan UKM No. 09/Per/MKUKM/VI/2016, yang mencakup: Visi, 3 Misi, 3 Tujuan, 8 Sasaran Kebijakan dan Strategi serta Indikator Kinerja Strategis, Program, dan Kegiatan. Visi Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2019 adalah “Mewujudkan Koperasi dan UMKM yang Sehat, Kuat, Tangguh dan Mandiri untuk Berkontribusi Dalam Perekonomian Nasional”. Visi dijabarkan kedalam 3 Misi yaitu: 1) Mewujudkan Kelembagaan Koperasi yang sehat dan berkualitas, 2) Mewujudkan pelaku UMKM yang mampu menciptakan lapangan kerja serta pemerataan pendapatan dan 3) Mewujudkan Koperasi dan UMKM yang mampu mendorong pertumbuhan ekonomi serta pengentasan kemiskinan.

Selanjutnya, dengan mengacu pada visi dan misi, Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor: 08/Per/M.KUKM/VI/2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM: Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM menysusun Rencana Strategis untuk Periode 2015-2019.

Rencana strategis Unit Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 ini, juga disusun dengan memperhatikan berbagai peraturan perundang-undangan. Selain terkait langsung dengan pengelolaan keuangan negara, agenda prioritas dalam RPJMN 2015-2019 terutama nawa cita nomor dua (2) membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya memperhatikan pula Perpres Nomor 81 Tahun 2010 Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025 dan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 11 Tahun 2015 tentang Road Map Reformasi Birokrasi Tahun 2015-2025.

Kebijakan penguatan tata kelola dilingkungan Kementerian Koperasi dan UKM yang terkait dengan Tugas Pokok dan Fungsi Unit Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM yaitu membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya, yang memiliki peran sangat penting untuk mendukung efektivitas penyelenggaraaan pemerintahan dan keberhasilan pembangunan koperasi dan UMKM. Upaya yang dilakukan dalam rangka membangun tata kelola koperasi dan UMKM yang sehat, kuat, tangguh dan mandiri sesuai tugas dan fungsi Kementerian Koperasi melalui Sekretariat , yaitu: 1) Membangun transparansi dan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM; 2). menyempurnakan dan meningkatkan kualitas Reformasi Birokrasi dilingkungan Kementerian Koperasi dan UKM; dan 3) Meningkatkan partisipasi/pelibatan publik baik dalam proses pengambilan kebijakan publik, perencanaan program, kegiatan dan penganggaran.

1Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM telah ditetapkan melalui Peraturan Menteri Koperasi dan UKM No. 09/Per/MKUKM/VI/2016, yang mencakup: Visi, 3 Misi, 3 Tujuan, 8 Sasaran Kebijakan dan Strategi serta Indikator Kinerja Strategis, Program, dan Kegiatan. Visi Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2019 adalah “Mewujudkan Koperasi dan UMKM yang Sehat, Kuat, Tangguh dan Mandiri untuk Berkontribusi Dalam Perekonomian Nasional”. Visi dijabarkan kedalam 3 Misi yaitu: 1) Mewujudkan Kelembagaan Koperasi yang sehat dan berkualitas, 2) Mewujudkan pelaku UMKM yang mampu menciptakan lapangan kerja serta pemerataan pendapatan dan 3) Mewujudkan Koperasi dan UMKM yang mampu mendorong pertumbuhan ekonomi serta pengentasan kemiskinan.

Selanjutnya, dengan mengacu pada visi dan misi, Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor: 08/Per/M.KUKM/VI/2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM: Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM menysusun Rencana Strategis untuk Periode 2015-2019.

Rencana strategis Unit Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 ini, juga disusun dengan memperhatikan berbagai peraturan perundang-undangan. Selain terkait langsung dengan pengelolaan keuangan negara, agenda prioritas dalam RPJMN 2015-2019 terutama nawa cita nomor dua (2) membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya memperhatikan pula Perpres Nomor 81 Tahun 2010 Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025 dan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 11 Tahun 2015 tentang Road Map Reformasi Birokrasi Tahun 2015-2025.

Kebijakan penguatan tata kelola dilingkungan Kementerian Koperasi dan UKM yang terkait dengan Tugas Pokok dan Fungsi Unit Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM yaitu membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya, yang memiliki peran sangat penting untuk mendukung efektivitas penyelenggaraaan pemerintahan dan keberhasilan pembangunan koperasi dan UMKM. Upaya yang dilakukan dalam rangka membangun tata kelola koperasi dan UMKM yang sehat, kuat, tangguh dan mandiri sesuai tugas dan fungsi Kementerian Koperasi melalui Sekretariat , yaitu: 1) Membangun transparansi dan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM; 2). menyempurnakan dan meningkatkan kualitas Reformasi Birokrasi dilingkungan Kementerian Koperasi dan UKM; dan 3) Meningkatkan partisipasi/pelibatan publik baik dalam proses pengambilan kebijakan publik, perencanaan program, kegiatan dan penganggaran.

2Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 2

Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM sebagai salah satu Unit Eselon I di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM memiliki peran aktif dan posisi yang sangat strategis dalam memberikan kontribusi dalam peningkatan tata kelola pembangunan Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan dan akuntabel serta penguatan dan pelibatan publik secara gotong royong. Hal tersebut, sesuai dengan peran dan fungsi Sekretariat Kementerian dalam menyelenggarakan koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi dan manajemen kepada seluruh Unit organisasi di kementerian Koperasi dan UKM. Dengan merujuk visi, misi, tujuan dan sasaran, kebijakan, program tahun 2015-2019, serta memperhatikan berbagai peraturan perundangan tersebut diatas, Sekretaris Kementerian bertekad: "Bekerja dengan Profesional, Berkinerja Tinggi dan Pelayanan Prima".

1.2 Landasan Hukum

Rencana Strategis ini merupakan perwujudan dari penerapan berbagai peraturan perundangan yang meliputi:

1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 116, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3502);

2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Indonesia Nomor 4286);

3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

4. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional 2005 - 2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

5. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 93, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4866);

6. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4916);

7. Undang-Undang No. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 3

Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2013 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5404);

10. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3);

11. Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2015 tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 8);

12. Peraturan Presiden Nomor 62 Tahun 2015 tentang Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 106);

13. Keputusan Presiden Nomor 121/P Tahun 2014 tentang Pembentukan Kementerian dan Pengangkatan Menteri Kabinet Kerja Periode Tahun 2014-2019;

14. Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Nomor 08/Per/M.KUKM/IX/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1527);

15. Peraturan Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Nomor 5 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Strategis Kementerian/Lembaga (Renstra-K/L) 2015 – 2019 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 860);

16. Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 09/Per/M.KUKM/VI/2016 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia Nomor 07/Per/MKUKM/VII/2015 Tentang Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019.

3Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 3

Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2013 tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5404);

10. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 3);

11. Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2015 tentang Organisasi Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 8);

12. Peraturan Presiden Nomor 62 Tahun 2015 tentang Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 106);

13. Keputusan Presiden Nomor 121/P Tahun 2014 tentang Pembentukan Kementerian dan Pengangkatan Menteri Kabinet Kerja Periode Tahun 2014-2019;

14. Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Nomor 08/Per/M.KUKM/IX/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 1527);

15. Peraturan Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Nomor 5 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyusunan Rencana Strategis Kementerian/Lembaga (Renstra-K/L) 2015 – 2019 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 860);

16. Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 09/Per/M.KUKM/VI/2016 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia Nomor 07/Per/MKUKM/VII/2015 Tentang Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019.

4Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 4

1.3 Paradigma Tata Kelola Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 disusun berdasarkan beberapa paradigma, untuk mewujudkan Sekretariat yang sesuai dengan tugas dan fungsinya, Sekretariat melakukan penataan organisasi/kelembagaan, regulasi, pembinaan kepegawaian, dan penataan barang milik negara Kemenkop dan UKM. Perincian paradigma itu adalah sebagai berikut.

1. Keterbukaan dan Responsif, merupakan penumbuhan iklim yang kondusif bagi terlaksananya transparasi informasi secara benar, jujur dan adil, serta responsif yaitu setiap unit di lingkungan Setjen harus berusaha untuk melayani stakeholders;

2. Profesional, memiliki kapabilitas, kompetensi dan integritas;

3. Pelayanan prima tanpa diskriminasi, mengutamakan pelayanan prima (cheaper, faster, better) kepada masyarakat tanpa diskriminasi;

4. Efektif dan Efisien, suatu proses dan pengorganisasiannya memaksimalkan anggaran untuk menghasilkan keluaran yang optimal;

5. Akuntabilitas, menjelaskan rencana kerja prosedur dan mekanisme kerja, dengan sistem pertanggung jawaban yang jelas serta pemberlakuan sistem pemberian ganjaran dan sanksi yang konsisten;

6. Pemberdayaan dan Pelibatan Masyarakat, fokus pada peningkatan pemberdayaan masyarakat dan mengakomodasi kontrol sosial masyarakat, serta pelibatan masyarakat (keterlibatan aktif setiap warga negara dalam pengambilan keputusan, baik secara langsung maupun melalui institusi yang mewakili kepentingannya;

7. Sistem Checks and Balance, suatu bentuk yang berkembang dari dan keseluruhan unsur penyelenggaraan organisasi Kementerian Koperasi dan UKM.

1.4 Kondisi Umum

Sebagaiamana diatur dalam Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor: 8/Per/M.KUKM/VII/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM, peran Sekretariat menyelenggarakan koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan dan pemberian dukungan administrasi kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM dan fungsi : 1) koordinasi kegiatan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah; 2) koordinasi penyusunan rencana, program, kegiatan dan anggaran Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah; 3). pembinaan dan pemberian dukungan administrasi yang meliputi ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, kerumahtanggaan dan kerja sama, hubungan masyarakat, arsip, pendataan, dan dokumentasi Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah; 4). pembinaan dan penyelenggaraan organisasi dan tata laksana; 5). koordinasi dan

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 5

penyusunan peraturan perundang-undangan serta pelaksanaan advokasi hukum; 6). penyelenggaraan pengelolaan barang milik negara dan layanan pengadaan barang/jasa; dan 7). pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Menteri.

Kebijakan pokok tersebut, pada tahun 2010-2014 telah dilaksanakans secara umum capaian kinerja Sekretariat dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Terciptanya keselarasan program dan kegiatan dalam pemberdayaan Koperasi dan UKM melalui koordinasi lintas sektoral di tingkat pusat, propinsi, kabupaten dan kota;

2. Terselenggaranya Evaluasi dan Pelaporan Program Pembangunan Koperasi dan UMKM serta Sistem Informasi On-line KUKM;

3. Terselenggaranya pelaksanaan anggaran yang akuntabel dan tepat waktu serta tertatanya BMN;

4. Tersedianya SDM Aparatur yang memiliki kompetensi dan terselenggaranya publikasi pembangunan Koperasi dan UKM;

5. Terlaksananya Pemeriksaan dan Pengawasan Pelaksanaan Anggaran Pusat dan Daerah;

6. Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana aparatur di Kementerian Koperasi dan UKM

1.5 Potensi dan Permasalahan

1. Analisis Lingkungan Strategis

Kondisi lingkungan strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM dapat diidentifikasi sebagai potensi, yang selanjutnya dijadikan sebagai bahan pertimbangan yang penting dalam penyusunan Renstra Sekretariat Kementerian 2015- 2019. Kondisi lingkungan strategis yang menggambarkan kecenderungan masa depan untuk mewujudkan peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel dengan penguatan pelibatan publik berlandaskan gotong royong perlu mendapat perhatian yang khusus. Berikut diuraikan beberapa aspek lingkungan strategis dimaksud.

a. Proses Perubahan Manajemen

Perubahan manajemen merupakan salah satu aspek yang perlu mendapat perhatian khusus dalam memahami perubahan, merencanakan, memantau, dan mengevaluasi pelaksanaan serta memudahkan pelaksanaan peningkatan tata kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel dengan penguatan pelibatan publik.

5Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 5

penyusunan peraturan perundang-undangan serta pelaksanaan advokasi hukum; 6). penyelenggaraan pengelolaan barang milik negara dan layanan pengadaan barang/jasa; dan 7). pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Menteri.

Kebijakan pokok tersebut, pada tahun 2010-2014 telah dilaksanakans secara umum capaian kinerja Sekretariat dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Terciptanya keselarasan program dan kegiatan dalam pemberdayaan Koperasi dan UKM melalui koordinasi lintas sektoral di tingkat pusat, propinsi, kabupaten dan kota;

2. Terselenggaranya Evaluasi dan Pelaporan Program Pembangunan Koperasi dan UMKM serta Sistem Informasi On-line KUKM;

3. Terselenggaranya pelaksanaan anggaran yang akuntabel dan tepat waktu serta tertatanya BMN;

4. Tersedianya SDM Aparatur yang memiliki kompetensi dan terselenggaranya publikasi pembangunan Koperasi dan UKM;

5. Terlaksananya Pemeriksaan dan Pengawasan Pelaksanaan Anggaran Pusat dan Daerah;

6. Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana aparatur di Kementerian Koperasi dan UKM

1.5 Potensi dan Permasalahan

1. Analisis Lingkungan Strategis

Kondisi lingkungan strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM dapat diidentifikasi sebagai potensi, yang selanjutnya dijadikan sebagai bahan pertimbangan yang penting dalam penyusunan Renstra Sekretariat Kementerian 2015- 2019. Kondisi lingkungan strategis yang menggambarkan kecenderungan masa depan untuk mewujudkan peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel dengan penguatan pelibatan publik berlandaskan gotong royong perlu mendapat perhatian yang khusus. Berikut diuraikan beberapa aspek lingkungan strategis dimaksud.

a. Proses Perubahan Manajemen

Perubahan manajemen merupakan salah satu aspek yang perlu mendapat perhatian khusus dalam memahami perubahan, merencanakan, memantau, dan mengevaluasi pelaksanaan serta memudahkan pelaksanaan peningkatan tata kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel dengan penguatan pelibatan publik.

6Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 6

b. Penguatan Akuntabilitas Kinerja

Dalam rangka mewujudkan tata kelola yang baik (Good Governance) dan pemerintahan yang bersih dan akuntabel, serta berorientasi pada hasil (result oriented) diperlukan perhatian khusu dalam pengembangan dan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas, terukur dan legitimate sehingga penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan dapat berlangsung secara berdaya guna, berhasilguna, bersih dan bertanggung jawab serta bebas dari korupsi, kolusi dan nepotisme. Untuk mewujudkan hal tersebut diperlukan penerapan Sistem Akuntabilitas Kinerja yang merupakan rangkaian sistematik dari berbagai aktifitas, alat dan prosedur yang dirancang untuk tujuan penetapan dan pengukuran, pengumpulan data, pengklasifikasian, pengikhtisaran dan pelaporan kinerja pada instansi pemeritah, sesuai ketentuan dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP).

c. Penguatan Kelembagaan

Sejalan dengan ditetapkannya Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 121/P Tahun 2014 tentang Pembentukan Kementerian dan Pengangkatan Menteri Kabinet Kerja Periode Tahun 2014-2019, Peraturan Presiden Republik Nomor 7 tahun 2015 tentang Organisasi Kementerian Negara, dan Peraturan Presiden Republik Nomor 62 tahun 2015 tentang Kementerian Koperasi dan UKM dan memperhatikan Nawa Cita agenda prioritas 6 serta Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM, perlu perhatian khusus dalam melakukan restrukturisasi organisasi Kementerian melalui kegiatan evaluasi dan penyusunan struktur organisasi, tugas dan fungsi.

d. Penguatan Tata Laksana

Penguatan bidang tatalaksana diharapkan dapat mendukung terciptanya layanan Kementerian Koperasi dan UKM yang cepat, transparan, dan akutabel. Hal ini tentu memerlukan penyediaan dukungan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang andal dan aman. Untuk itu bidang tatalaksana yang perlu memperoleh perhatian khusus yaitu: 1) Pembangunan Peta Ketatalaksanaan Kementerian Koperasi dan UKM yang meliputi, (a) Penyempurnaan dan Penyusunan Peta Bisnis Proses Kementerian Koperasi dan UKM, (b) Penyempurnaan dan Penyusunan Subproses Peta Bisnis; 2) Pengembangan e-government secara terintegrasi yang meliputi, (a) Pengembangan dan integrasi sistem pendataan di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM, (b) Pengembangan dan implementasi sistem perencanaan dan penganggaran berbasis TIK, (c) Pengembangan dan implementasi sistem kepegawaian berbasis TIK, (d) Pengembangan dan implementasi sistem akuntansi dan pelaporan keuangan berbasis TIK. 3) Managemen kearsipan birokrasi berbasis TIK melalui kegiatan

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 7

pengembangan sistem dan implementasi persuratan online (e-office) pada seluruh unit utama.

e. Penguatan Sistem Manajemen SDM Aparatur

Penguatan profesionalisme SDM aparatur yang perlu mendapat perhatian khususantara lain mencakup aspek perencanaan SDM, rekrutmen, seleksi dan penempatan pegawai, penilaian kinerja pegawai, penggajian/remunerasi, pelatihan dan pengembangan, perencanaan karir, penyusunan kompetensi serta sistem prosedur administrasi kepegawaian. Terkait dengan reformasi birokrasi maka penguatan SDM tentunya harus memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi sebagai faktor penunjang terlaksananya reformasi birokrasi secara efektif dan efisien.

f. Penguatan Peraturan Perundang-Undangan

Dengan adanya perubahan paradigma dan perkembangan serta tuntutan pembangunan Koperasi dan UMKM perlu perhatian khusus terhadap proses revitalisasi,sinkronisasi, dan harmonisasi kebijakan dan peraturan dibidang Koperasi dan UMKM. Hal yang perlu mendapat perhatian antara lain: 1) adanya peraturan perundangan yang belum harmonis, 2) peta peraturan perundang-undangan yang dibutuhkan dan secara subtansi, 3) implementasi peraturan perundang-undangan, 4) Penataan kewenangan pembangunan Koperasi dan UMKM

g. Peningkatan Kualitas Layanan dan Pelibatan Publik

Peningkatan kualitas pelayanan dan pelibatan publik di bidang Koperasi dan UMKM

1.6 Permasalahan dan Tantangan Tata Kelola Pembangunan Koperasi dan UMKM

Permasalahan yang dihadapi dalama pelaksanaan dalam melaksanakan tugas dan fungsi dilingkungan Sekerataris Kementerian, Kementerian Koperasi dan UKM terkait dengan 8 (delapan) area perubahan tersebut, antara lain:

a. Belum Maksimalnya Proses Perubahan

Birokrasi yang ada saat ini masih belum diselenggarakan secara optimal, masih kurang responsif, masih kurang informatif, masih kurang accesible, masih kurang koordinatif, masih kurang terbuka, rumit, serta masih kurang efisien. Kondisi saat ini perlu diperbaiki/dibenahi. Beberapa penataan, seperti tatalaksana, organisasi, dan SDM dalam reformasi birokrasi akan ditingkatkan dalam rangka menciptakan perubahan yang diharapkan. Gerakan perubahan merupakan salah satu program yang disusun untuk membantu Kementerian Koperasi dan UKM

7Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 7

pengembangan sistem dan implementasi persuratan online (e-office) pada seluruh unit utama.

e. Penguatan Sistem Manajemen SDM Aparatur

Penguatan profesionalisme SDM aparatur yang perlu mendapat perhatian khususantara lain mencakup aspek perencanaan SDM, rekrutmen, seleksi dan penempatan pegawai, penilaian kinerja pegawai, penggajian/remunerasi, pelatihan dan pengembangan, perencanaan karir, penyusunan kompetensi serta sistem prosedur administrasi kepegawaian. Terkait dengan reformasi birokrasi maka penguatan SDM tentunya harus memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi sebagai faktor penunjang terlaksananya reformasi birokrasi secara efektif dan efisien.

f. Penguatan Peraturan Perundang-Undangan

Dengan adanya perubahan paradigma dan perkembangan serta tuntutan pembangunan Koperasi dan UMKM perlu perhatian khusus terhadap proses revitalisasi,sinkronisasi, dan harmonisasi kebijakan dan peraturan dibidang Koperasi dan UMKM. Hal yang perlu mendapat perhatian antara lain: 1) adanya peraturan perundangan yang belum harmonis, 2) peta peraturan perundang-undangan yang dibutuhkan dan secara subtansi, 3) implementasi peraturan perundang-undangan, 4) Penataan kewenangan pembangunan Koperasi dan UMKM

g. Peningkatan Kualitas Layanan dan Pelibatan Publik

Peningkatan kualitas pelayanan dan pelibatan publik di bidang Koperasi dan UMKM

1.6 Permasalahan dan Tantangan Tata Kelola Pembangunan Koperasi dan UMKM

Permasalahan yang dihadapi dalama pelaksanaan dalam melaksanakan tugas dan fungsi dilingkungan Sekerataris Kementerian, Kementerian Koperasi dan UKM terkait dengan 8 (delapan) area perubahan tersebut, antara lain:

a. Belum Maksimalnya Proses Perubahan

Birokrasi yang ada saat ini masih belum diselenggarakan secara optimal, masih kurang responsif, masih kurang informatif, masih kurang accesible, masih kurang koordinatif, masih kurang terbuka, rumit, serta masih kurang efisien. Kondisi saat ini perlu diperbaiki/dibenahi. Beberapa penataan, seperti tatalaksana, organisasi, dan SDM dalam reformasi birokrasi akan ditingkatkan dalam rangka menciptakan perubahan yang diharapkan. Gerakan perubahan merupakan salah satu program yang disusun untuk membantu Kementerian Koperasi dan UKM

8Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 8

dalam mengkomunikasikan dan mensosialisasikan perubahan-perubahan dimaksud.

b. Penataan Peraturan Perundang-Undangan belum optimal

Belum harmonisnya peraturan perundang-undangan berkaitan dengan bidang Koperasi dan UMKM, belum adanya peta peraturan perundang-undangan yang dibutuhkan, masih adanya peraturan perundang-undangan yang kadaluarsa, dan masih sering terjadi implementasi peraturan perundang-undangan yang ada tidak sesuai dengan harapan.

c. Belum efektifnya Penataan dan Penguatan Organisasi

Belum semua tugas dan fungsi unit kerja kurang mencerminkan misi dan tujuan organisasi; pelaksanaan kegiatan belum seluruhnya mengacu pada tugas dan fungsi unit kerja; masih terdapat tumpang tindih tugas dan fungsi pada unit- unit kerja akibat pembinaan terhadap komponen-komponen Koperasi dan UMKM dilaksanakan terpisah pada tingkatan Unit Utama, dan tanggung jawab terhadap penjaminan mutu pendidikan untuk jenjang yang sama tersebar di beberapa Unit Utama; serta kurangnya pendelegasian wewenang kepada tingkatan manajemen yang lebih rendah.

d. Penataan Tata Laksana belum Optimal

Dalam prakteknya masih terdapat layanan Koperasi dan UMKM yang tidak memiliki Prosedur Operasional Standar (POS). Akibatnya tidak ada kejelasan mengenai waktu, biaya maupun syarat-syarat pemberian layanan. Sebagai contoh, saat ini belum ada infrastruktur yang memberi kesempatan luas bagi publik untuk mengakses program dan kegiatan yang telah dilaksanakan serta hasil penelitian dan pengabdian masyarakat tentang Koperasi dan UMKM padahal hasil penelitian ini sangat dibutuhkan oleh masyarakat

e. Belum Efektifnya Penataan Sistem Manajemen SDM Aparatur

SDM Kementerian Koperasi dan UKM secara kuantitas berlebih namun secara kualitas kurang memadai, masih terdapat kesenjangan antara kualifikasi dan kompetensi dengan kebutuhan organisasi, belum akuratnya penempatan pegawai sesuai dengan kompetensinya, serta belum efektifnya sistem pengelolaan kepegawaian berdasarkan kinerja. Permasalahan lainnya terkait dengan data/informasi kepegawaian, yakni rendahnya tingkat keakuratan, kemutakhiran, keterpaduan, dan pemanfaatannya secara terpadu.

f. Akuntabilitas Kinerja Belum Maksimal

Sampai dengan saat ini kualitas laporan akuntabilitas kinerja di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM masih relatif rendah mengingat bahwa laporan tersebut belum menggambarkan kondisi yang sebenarnya. Hal ini disebabkan

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 9

oleh ukuran kinerja organisasi yang belum jelas, dan indikator Kinerja Utama masih belum tersusun secara jelas dan spesifik.

g. Kualitas Layananan Publik di Bidang Koperasi dan UMKM

Belum maksimalnya layanan ini karena belum didukung sarana dan prasarana serta SDM sebagai operator dalam pelayanan dimaksud.

Selain permasalahan tersebut diatas, dalam mencapai tujuan dan sasaranya Sekretariat Kemenetrian pada Tahun 2015-2019 menghadapi tantangan antara lain:

Selain permasalahan tersebut diatas, dalam mencapai tujuan dam sasaranya Sekretariat Kementerian pada tahun 2015-2019 menghadapi tantangan antara lain:

1) Optimalisasi tata kelola organisasi, khususnya terkait dengan akuntabilitas pengelolaan keuangan yang pada tahun 2014 telah mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), sehingga pada tahun yang akan datang harus dapat dipertahankan;

2) Peningkatan Kinerja Instansi, antara lain harus dapat megoptimalkan perencanaan kinerja, pengukuran kinerja, pelaporan kinerja, evaluasi kinerja, serta pencapaian sasaran/kinerja seiring dengan telah diterimanya tunjangan kinerja oleh pegawai.

9Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 9

oleh ukuran kinerja organisasi yang belum jelas, dan indikator Kinerja Utama masih belum tersusun secara jelas dan spesifik.

g. Kualitas Layananan Publik di Bidang Koperasi dan UMKM

Belum maksimalnya layanan ini karena belum didukung sarana dan prasarana serta SDM sebagai operator dalam pelayanan dimaksud.

Selain permasalahan tersebut diatas, dalam mencapai tujuan dan sasaranya Sekretariat Kemenetrian pada Tahun 2015-2019 menghadapi tantangan antara lain:

Selain permasalahan tersebut diatas, dalam mencapai tujuan dam sasaranya Sekretariat Kementerian pada tahun 2015-2019 menghadapi tantangan antara lain:

1) Optimalisasi tata kelola organisasi, khususnya terkait dengan akuntabilitas pengelolaan keuangan yang pada tahun 2014 telah mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), sehingga pada tahun yang akan datang harus dapat dipertahankan;

2) Peningkatan Kinerja Instansi, antara lain harus dapat megoptimalkan perencanaan kinerja, pengukuran kinerja, pelaporan kinerja, evaluasi kinerja, serta pencapaian sasaran/kinerja seiring dengan telah diterimanya tunjangan kinerja oleh pegawai.

10Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 10

BAB II

VISI, MISI, TUJUAN SEKRETARIAT

Berdasarkan visi, misi, tujuan, sasaran, kebijakan, dan program KementerianKoperasi dan UKM Tahun 2015-2019, Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM merumuskan Visi dan Misi Tahun 2015-2019 sebagai berikut:

2.1. Visi

Terwujudnya Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang Efektif, Efisien, Transparan dan Akuntabel dengan Berlandaskan Gotong Royong

2.2. Misi

1. Mewujudkan Tata Kelola Kementerian Koperasi dan UKM yang Profesional dan Berkinerja Tinggi;

2. Meningkatkan kualitas layanan Koperasi dan UMKM dengan mengembangkan SDM dan Budaya Kerja yang unggul dengan Teknologi dan Informasi.

3. Meningkatkan ketersediaan, kecepatan, dan kualitas pelayanan bagi Stakeholders Koperasi dan UMKM

2.3. Tujuan Sekretariat Kementerian

Rumusan tentang Tujuan dan Sasaran Strategis adalah untuk menggambarkan ukuran-ukuran terlaksananya misi dan tercapainya visi. Tujuan Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 adalah sebagai berikut:

1. Penguatan koordinasi dan penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM

2. Peningkatan pembinaan dan pemberian dukungan administrasi ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, kerumahtanggaan, kerja sama, layanan masyarakat, arsip, dan dokumentasi Kementerian Koperasi dan UKM

3. Peningkatan pembinaan dan penataan organisasi dan tata laksana

4. Penguatan koordinasi dan penyusunan peraturan perundang-undangan serta pelaksanaan advokasi hukum

5. Penguatan pengelolaan barang milik/kekayaan negara dan layanan pengadaan barang/jasa

6. Penguatan penerapan e-government untuk mendukung bisnis proses layanan Koperasi dan UMKM yang efisien, efektif, akuntabel;

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 11

7. Penguatan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Menteri;

1) Tujuan Strategis 1: Penguatan koordinasi dan penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM bertujuan untuk meningkatkan kualitas hasil koordinasi, sinkronisasi, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM.

2) Tujuan Strategis 2: Peningkatan pembinaan dan pemberian dukungan administrasi, bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengelolaan ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, kerumahtanggaan, kerja sama, layanan masyarakat, arsip, dan dokumentasi Kementerian Koperasi dan UKM.

3) Tujuan Strategis 3: Peningkatan pembinaan dan penataan organisasi dan tatalaksana bertujuan untuk membentuk dan menyusun tugas, fungsi, dan susunan organisasi yang mencerminkan Kementerian Koperasi dan UKM yang bersih, dan bebas KKN serta meningkatkan kualitas layanan agar lebih efisien dan lebih cepat dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) sehingga lebih responsif, informatif, accesible, koordinatif, terbuka dan akuntabel, serta lebih sederhana dan murah.

4) Tujuan Strategis 4: Penguatan koordinasi dan penyusunan peraturan perundang- undangan serta pelaksanaan advokasi hukum, bertujuan untuk meningkatkan kualitas Pengkajian peraturan perundang-undangan, penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan serta Penyusunan peraturan perundang-undangan bidang Koperasi dan UMKM sebagai pelaksanaan dari peraturan perundang- undangan yang lebih tinggi.

5) Tujuan Strategis 5: Penguatan pengelolaan barang milik/kekayaan negara dan layanan pengadaan barang/jasa bertujuan untuk Inventarisasi, pembinaan pelaksanaan inventarisasi, pelaksanaan verifikasi inventarisasi serta pelaporan barang milik negara di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM. Selain itu bertujuan meningkatkan efektivitas pelaksanaan urusan pengadaan barang dan jasa di lingkungan Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM.

6) Tujuan Strategis 6: Penguatan penerapan e-government untuk mendukung bisnis proses layanan Koperasi dan UMKM yang efisien, efektif, dan akuntabel melalui strategi, antara lain: a) penguatan kebijakan e-government; b) penguatan sistem dan infrastruktur e-government yang terintegrasi; c) peningkatan kapasitas kelembagaan dan kompetensi SDM; d) penetapan quick wins penerapan e- government; serta e) pengendalian pengembangan sistem dan pengadaan e-government oleh Kementerian Koperasi dan UKM.

7) Tujuan Strategis 7: Penguatan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Menteri mencakup: pengembangan dan pendayagunaan teknologi

11Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 11

7. Penguatan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Menteri;

1) Tujuan Strategis 1: Penguatan koordinasi dan penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM bertujuan untuk meningkatkan kualitas hasil koordinasi, sinkronisasi, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM.

2) Tujuan Strategis 2: Peningkatan pembinaan dan pemberian dukungan administrasi, bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengelolaan ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, kerumahtanggaan, kerja sama, layanan masyarakat, arsip, dan dokumentasi Kementerian Koperasi dan UKM.

3) Tujuan Strategis 3: Peningkatan pembinaan dan penataan organisasi dan tatalaksana bertujuan untuk membentuk dan menyusun tugas, fungsi, dan susunan organisasi yang mencerminkan Kementerian Koperasi dan UKM yang bersih, dan bebas KKN serta meningkatkan kualitas layanan agar lebih efisien dan lebih cepat dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) sehingga lebih responsif, informatif, accesible, koordinatif, terbuka dan akuntabel, serta lebih sederhana dan murah.

4) Tujuan Strategis 4: Penguatan koordinasi dan penyusunan peraturan perundang- undangan serta pelaksanaan advokasi hukum, bertujuan untuk meningkatkan kualitas Pengkajian peraturan perundang-undangan, penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan serta Penyusunan peraturan perundang-undangan bidang Koperasi dan UMKM sebagai pelaksanaan dari peraturan perundang- undangan yang lebih tinggi.

5) Tujuan Strategis 5: Penguatan pengelolaan barang milik/kekayaan negara dan layanan pengadaan barang/jasa bertujuan untuk Inventarisasi, pembinaan pelaksanaan inventarisasi, pelaksanaan verifikasi inventarisasi serta pelaporan barang milik negara di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM. Selain itu bertujuan meningkatkan efektivitas pelaksanaan urusan pengadaan barang dan jasa di lingkungan Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM.

6) Tujuan Strategis 6: Penguatan penerapan e-government untuk mendukung bisnis proses layanan Koperasi dan UMKM yang efisien, efektif, dan akuntabel melalui strategi, antara lain: a) penguatan kebijakan e-government; b) penguatan sistem dan infrastruktur e-government yang terintegrasi; c) peningkatan kapasitas kelembagaan dan kompetensi SDM; d) penetapan quick wins penerapan e- government; serta e) pengendalian pengembangan sistem dan pengadaan e-government oleh Kementerian Koperasi dan UKM.

7) Tujuan Strategis 7: Penguatan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Menteri mencakup: pengembangan dan pendayagunaan teknologi

12Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 12

informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM, penguatan pengelolaan dan pendayagunaan data dan statistik Koperasi dan UMKM, pendidikan dan pelatihan pegawai, serta tersedianya analisis dan sinkronisasi kebijakan Kementerian Koperasi dan UMKM.

2.4. Sasaran Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Untuk mewujudkan tujuan strategis dalam peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel serta penguatan pelibatan publik, dapat dicirikan dengan tercapainya indikator-indikator kinerja sasaran strategis seperti pada tabel:

Tabel 1

Sasaran Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

KODE SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA

SASARAN STRATEGIS

S.S.1 Kualitas rencana program dan kegiatan Kementerian Koperasi dan UKM

Rencana program dan kegiatan Kementerian Koperasi dan UKM

S.S.2 Dipertahankannya opini Laporan Keuangan Kemenkop dan UKM Wajar Tanpa Pengecualian

Laporan Keuangan Kemenkop dan UKM mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualian

S.S.3 Meningkatkan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM

Skor LAKIP kementerian “BB”

S.S.4 Terselenggaranya sistem pengelolaan dan pembinaan aparatur sipil negara

Terwujudnya sistem pengelolaan dan pembinaan aparatur sipil negara

S.S.5 Terselenggaranya pembinaan dan koordinasi penyusunan peraturan perundang-undangan, advokasi dan layanan bantuan hukum, dan tertatanya organisasi, dan tatalaksana yang efektif di lingkungan Kementerian

Terwujudnya pembinaan dan koordinasi penyusunan peraturan perundang- undangan, advokasi dan layanan bantuan hukum, dan tertatanya organisasi, dan tatalaksana yang efektif di lingkungan Kementerian

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 13

S.S.6 Terselenggaranya pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM

Terwujudnya pengembangan dan pendayagunaan teknologi dan informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM

S.S.7 Terselenggaranya pengelolaan dan pendayagunaan data dan statistik Koperasi dan UMKM

Terwujudnya pengelolaan dan pendayagunaan data dan statistik Koperasi dan UMKM

S.S.8 Terselenggaranya komunikasi dan informasi, serta layanan masyarakat;

Terwujudnya komunikasi dan informasi, serta layanan masyarakat

S.S.9 Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan pegawai

Tersedianya Aparatur Sipil Negara yang kompeten

S.S.10 Terselenggaranya tata kelola Sekretariat dan Pengelolaan BMN Kementerian

Terwujudnya tata kelola Sekretariat dan Pengelolaan BMN Kementerian

13Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 13

S.S.6 Terselenggaranya pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM

Terwujudnya pengembangan dan pendayagunaan teknologi dan informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM

S.S.7 Terselenggaranya pengelolaan dan pendayagunaan data dan statistik Koperasi dan UMKM

Terwujudnya pengelolaan dan pendayagunaan data dan statistik Koperasi dan UMKM

S.S.8 Terselenggaranya komunikasi dan informasi, serta layanan masyarakat;

Terwujudnya komunikasi dan informasi, serta layanan masyarakat

S.S.9 Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan pegawai

Tersedianya Aparatur Sipil Negara yang kompeten

S.S.10 Terselenggaranya tata kelola Sekretariat dan Pengelolaan BMN Kementerian

Terwujudnya tata kelola Sekretariat dan Pengelolaan BMN Kementerian

14Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 14

BAB III

ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI

Arah Kebijakan dan Strategi Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM tahun 2015-2019 dirumuskan berdasarkan pada visi, misi, tujuan, dan sasaran strategis yang mengacu pada Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM, RPJMN 2015-2019 dan hasil evaluasi capaian pembangunan Koperasi dan UMKM.

3.1. Arah Kebijakan dan Strategi Kementerian Koperasi dan UKM

Arah kebijakan dan strategi Pembagunan Koperasi dan UKM tahun 2015-2019 dirumuskan berdasarkan pada visi, misi, tujuan strategis Kementerian Koperasi dan UKM yang mengacu pada RPJMN 2015-2019 dan evaluasi capaian pembangunan Koperasi dan UKM sampai dengan tahun 2014.

Arah kebijakan dan strategi ini juga memperhatikan komitmen pemerintah terhadap pengembangan Koperasi dan UMKM, Agenda diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN (ASEAN Economic Community-AEC) pada tahun 2015, konvensi internasional mengenai Koperasi dan UMKM, khususnya perdagangan bebas tahun 2020.

Arah Kebijakan dan strategi pembangunan Koperasi dan UKM tahun 2015-2019 disusun untuk memberikan arah dan pedoman bagi penyelenggara pembangunan Koperasi dan UMKM di pusat dan di daerah terkait dengan cara-cara yang diperlukan untuk mencapai sasaran strategis yang menggambarkan tujuan strategis. Telaahan terhadap sasaran strategis yang telah diuraikan pada bab sebelumnya akan terlihat adanya sejumlah komponen yang dibutuhkan dalam mewujudkan Koperasi dan UMKM yang bermutu dan berdaya saing.

Arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM merupakan penjabaran urusan pemerintahan dan/atau prioritas pembangunan sesuai dengan visi dan misi Presiden yang rumusannya mencerminkan bidang urusan pemerintahan yang menjadi tanggung jawab Kementerian Koperasi dan UKM, berisi satu atau beberapa upaya untuk mencapai sasaran strategis penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan dengan indikator kinerja yang terukur dalam bentuk kerangka regulasi, kerangka pelayanan umum dan investasi pemerintah. Selanjutnya arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM dituangkan kedalam strategi yang merupakan langkah-langkah berisi program-program indikator untuk mewujudkan visi dan misi Kementerian Koperasi dan UKM 2015-2019.

Sebagaimana dijelaskan dalam Renstra Kementerian Koperasi dan UKM 2015-2019, bahwa tingkat keberhasilan tujuan strategis Kementerian Koperasi dan UKM diukur dengan sasaran strategis Kementerian Koperasi dan UKM dan sejalan dengan arah kebijakan umum pembangunan nasional 2015-2019 yang terkait dengan tugas

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 15

dan fungsi Kementerian Koperasi dan UKM. Lebih lanjut, arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM harus sejalan pula dengan sasaran, arah kebijakan dan strategi agenda pembangunan sub bidang Koperasi dan UMKM dalam RPJMN 2015-2019.

Arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM disusun untuk mendorong tercapainya sasaran strategis Kementerian Koperasi dan UKM tersebut. Oleh karenanya, arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM disusun dengan mendasarkan pada sasaran strategis dengan memperhatikan arah kebijakan umum pembangunan nasional 2015-2019. Arah kebijakan ini selanjutnya dituangkan dalam strategi yang merupakan langkah-langkah berisikan program-program indikatif untuk mewujudkan visi dan misi Kementerian Koperasi dan UKM.

Kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM yang terkait dengan tugas dan fungsi Sekretariat Kementerian yaitu membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya, yang memiliki peran sangat penting untuk mendukung efektivitas penyelenggaraan pemerintahan dan keberhasilan pembangunan nasional di berbagai bidang. Upaya yang dilakukan dalam rangka membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya sesuai tugas dan fungsi Kemendikbud terdiri atas tiga subagenda, yaitu: 1) membangun transparansi dan akuntabiltas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM; 2) menyempurnakan dan meningkatkan kualitas Reformasi Birokrasi Nasional (RBN) di Kementerian Koperasi dan UKM; dan 3) meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik. Selanjutnya arah kebijakan dan strategi ketiga subagenda tersebut di atas masing-masing diuraikan sebagai berikut:

1. Subagenda 1: Membangun Transparansi dan Akuntabiltas Kinerja Kementerian Koperasi dan UKM.

Sasaran dan arah kebijakan dalam membangun transparansi dan akuntabilitas kinerja pemerintahan yaitu sebagai berikut.

a. Sasaran

Sasaran yang ingin diwujudkan ialah meningkatnya transparansi dan akuntabilitas dalam setiap proses penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan yang ditandai dengan, (a) terwujudnya sistem pelaporan dan kinerja instansi pemerintah; (b) meningkatnya akses publik terhadap informasi kinerja instansi pemerintah; (c) makin efektifnya penerapan e-government untuk mendukung manajemen birokrasi secara modern; dan (d) meningkatnya implementasi open government pada seluruh instansi pemerintah.

b. Arah Kebijakan dan Strategi

Arah kebijakan dan strategi yang dilakukan dalam rangka mencapai sasaran pembangunan yang transparan dan akuntabilitas kinerja pemerintahan (Kemenkop UKM) yaitu sebagai berikut.

15Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 15

dan fungsi Kementerian Koperasi dan UKM. Lebih lanjut, arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM harus sejalan pula dengan sasaran, arah kebijakan dan strategi agenda pembangunan sub bidang Koperasi dan UMKM dalam RPJMN 2015-2019.

Arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM disusun untuk mendorong tercapainya sasaran strategis Kementerian Koperasi dan UKM tersebut. Oleh karenanya, arah kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM disusun dengan mendasarkan pada sasaran strategis dengan memperhatikan arah kebijakan umum pembangunan nasional 2015-2019. Arah kebijakan ini selanjutnya dituangkan dalam strategi yang merupakan langkah-langkah berisikan program-program indikatif untuk mewujudkan visi dan misi Kementerian Koperasi dan UKM.

Kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM yang terkait dengan tugas dan fungsi Sekretariat Kementerian yaitu membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya, yang memiliki peran sangat penting untuk mendukung efektivitas penyelenggaraan pemerintahan dan keberhasilan pembangunan nasional di berbagai bidang. Upaya yang dilakukan dalam rangka membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya sesuai tugas dan fungsi Kemendikbud terdiri atas tiga subagenda, yaitu: 1) membangun transparansi dan akuntabiltas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM; 2) menyempurnakan dan meningkatkan kualitas Reformasi Birokrasi Nasional (RBN) di Kementerian Koperasi dan UKM; dan 3) meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik. Selanjutnya arah kebijakan dan strategi ketiga subagenda tersebut di atas masing-masing diuraikan sebagai berikut:

1. Subagenda 1: Membangun Transparansi dan Akuntabiltas Kinerja Kementerian Koperasi dan UKM.

Sasaran dan arah kebijakan dalam membangun transparansi dan akuntabilitas kinerja pemerintahan yaitu sebagai berikut.

a. Sasaran

Sasaran yang ingin diwujudkan ialah meningkatnya transparansi dan akuntabilitas dalam setiap proses penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan yang ditandai dengan, (a) terwujudnya sistem pelaporan dan kinerja instansi pemerintah; (b) meningkatnya akses publik terhadap informasi kinerja instansi pemerintah; (c) makin efektifnya penerapan e-government untuk mendukung manajemen birokrasi secara modern; dan (d) meningkatnya implementasi open government pada seluruh instansi pemerintah.

b. Arah Kebijakan dan Strategi

Arah kebijakan dan strategi yang dilakukan dalam rangka mencapai sasaran pembangunan yang transparan dan akuntabilitas kinerja pemerintahan (Kemenkop UKM) yaitu sebagai berikut.

16Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 16

1) penyempurnaan sistem manajemen dan pelaporan kinerja instansi pemerintah secara terintegrasi, kredibel, dan dapat diakses publik yang akan ditempuh melalui strategi: (i) penguatan kebijakan sistem pengawasan intern pemerintah; (ii) penguatan pengawasan terhadap kinerja pembangunan nasional; dan (iii) pemantapan implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP);

2) penerapan e-government untuk mendukung bisnis proses pemerintahan dan pembangunan yang sederhana, efisien dan transparan, dan terintegrasi yang dilaksanakan melalui strategi: (i) penguatan kebijakan e-government yang mengatur kelembagaan e-government; (ii) penguatan sistem dan infrastruktur e-government yang terintegrasi; (iii) penyempurnaan/ penguatan sistem pengadaan secara elektronik serta pengembangan sistem katalog elektronik; dan (iv) penguatan sistem kearsipan berbasis TIK;

3) penerapan open government merupakan upaya untuk mendukung terwujudnya penyelenggaraan pemerintahan yang terbuka, partisipatif dan akuntabel dalam penyusunan kebijakan publik, serta pengawasan terhadap penyelenggaraan negara dan pemerintahan. Strategi pelaksanaannya ditempuh antara lain: (i) pembentukan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) pada setiap badan publik negara; (ii) peningkatan kesadaran masyarakat tentang keterbukaan informasi publik; (iii) publikasi semua proses perencanaan, penganggaran dan pelaksanaan anggaran ke dalam laman (website) masing-masing K/L/D; (iv) penyediaan ruang partisipasi publik dalam menyusun dan mengawasi pelaksanaan kebijakan publik; (v) pengembangan sistem publikasi informasi proaktif dan interaktif yang dapat diakses publik; (vi) penerbitan Standard Operating Procedure (SOP) layanan publik; dan (vii) pengelolaan sistem dan jaringan informasi kearsipan.

2. Subagenda 2: Penyempurnan dan Peningkatan Kualitas Reformasi Birokrasi Nasional (RBN).

Sasaran dan arah kebijakan dalam menyempurnakan dan meningkatkan kualitas Reformasi Birokrasi adalah sebagai berikut:

a. Sasaran

Sasaran yang ingin diwujudkan ialah meningkatnya kualitas birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang baik dalam mendukung peningkatan daya saing dan kinerja pembangunan nasional di berbagai bidang, yang ditandai dengan: (a) terwujudnya kelembagaan birokrasi yang efektif dan efisien; (b) meningkatnya kapasitas pengelolaan reformasi birokrasi; (c) ter- implementasikannya UU Aparatur Sipil Negara (ASN) secara konsisten pada seluruh instansi pemerintah; dan (d) meningkatnya kualitas pelayanan publik.

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 17

b. Arah Kebijakan dan Strategi

Arah kebijakan dan strategi yang dilakukan dalam rangka mencapai sasaran meningkatnya kualitas birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang baik dalam mendukung peningkatan daya saing dan kinerja pembangunan nasional di berbagai bidang adalah sebagai berikut:

1) restrukturisasi kelembagaan birokrasi pemerintah agar efektif, efisien, dan sinergis, yang ditempuh melalui strategi (i) penyempurnaan desain kelembagaan pemerintah (kementerian, LPNK dan LNS); (ii) penataan kelembagaan internal yang mencakup evaluasi/audit organisasi, penataan tugas, fungsi dan kewenangan, penyederhanaan struktur secara vertikal dan/atau horizontal; dan (iii) penguatan sinergis antar lembaga, baik di pusat maupun di daerah;

2) penguatan kapasitas pengelolaan reformasi birokrasi nasional yang ditempuh dengan strategi antara lain, (i) penguatan kelembagaan dan tata kelola pengelolaan reformasi birokrasi nasional; (ii) penataan regulasi dan kebijakan di bidang aparatur negara; (iii) perluasan dan fasilitasi pelaksanaan RB ; dan (iv) penyempurnaan sistem evaluasi pelaksanaan RBN;

3) penerapan manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) yang transparan, kompetitif, dan berbasis merit yang dilaksanakan melalui strategi antara lain, (i) penetapan formasi dan pengadaan CPNS dilakukan dengan sangat selektif sesuai prioritas kebutuhan pembangunan dan instansi; (ii) penerapan sistem rekrutmen dan seleksi pegawai yang transparan, kompetitif, berbasis teknologi informasi dan komunikasi (TIK); (iii) penguatan sistem dan kualitas penyelenggaran diklat; penerapan sistem promosi secara terbuka, kompetitif, dan berbasis kompetensi didukung oleh makin efektifnya pengawasan oleh Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN); (iv) penerapan sistem manajemen kinerja pegawai; dan (v) penguatan sistem informasi kepegawaian;

4) peningkatan kualitas pelayanan publik yang ditempuh melalui strategi, antara lain, (i) memastikan implementasi UU 25/1992 tentang Perkoperasian secara konsisten; (ii) mendorong inovasi pelayanan publik; (iii) peningkatan partisipasi masyarakat dalam pelayanan publik; dan (iv) penguatan kapasitas dan efektivitas pengawasan pelayanan publik.

3. Subagenda 3: Meningkatkan Partisipasi Publik dalam Proses Pengambilan Kebijakan Publik Kementerian Koperasi dan UKM.

Sasaran dan arah kebijakan dalam menyempurnakan dan meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik terkait tugas dan fungsi Kementerian Koperasi dan UKM yaitu sebagai berikut:

17Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 17

b. Arah Kebijakan dan Strategi

Arah kebijakan dan strategi yang dilakukan dalam rangka mencapai sasaran meningkatnya kualitas birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang baik dalam mendukung peningkatan daya saing dan kinerja pembangunan nasional di berbagai bidang adalah sebagai berikut:

1) restrukturisasi kelembagaan birokrasi pemerintah agar efektif, efisien, dan sinergis, yang ditempuh melalui strategi (i) penyempurnaan desain kelembagaan pemerintah (kementerian, LPNK dan LNS); (ii) penataan kelembagaan internal yang mencakup evaluasi/audit organisasi, penataan tugas, fungsi dan kewenangan, penyederhanaan struktur secara vertikal dan/atau horizontal; dan (iii) penguatan sinergis antar lembaga, baik di pusat maupun di daerah;

2) penguatan kapasitas pengelolaan reformasi birokrasi nasional yang ditempuh dengan strategi antara lain, (i) penguatan kelembagaan dan tata kelola pengelolaan reformasi birokrasi nasional; (ii) penataan regulasi dan kebijakan di bidang aparatur negara; (iii) perluasan dan fasilitasi pelaksanaan RB ; dan (iv) penyempurnaan sistem evaluasi pelaksanaan RBN;

3) penerapan manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN) yang transparan, kompetitif, dan berbasis merit yang dilaksanakan melalui strategi antara lain, (i) penetapan formasi dan pengadaan CPNS dilakukan dengan sangat selektif sesuai prioritas kebutuhan pembangunan dan instansi; (ii) penerapan sistem rekrutmen dan seleksi pegawai yang transparan, kompetitif, berbasis teknologi informasi dan komunikasi (TIK); (iii) penguatan sistem dan kualitas penyelenggaran diklat; penerapan sistem promosi secara terbuka, kompetitif, dan berbasis kompetensi didukung oleh makin efektifnya pengawasan oleh Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN); (iv) penerapan sistem manajemen kinerja pegawai; dan (v) penguatan sistem informasi kepegawaian;

4) peningkatan kualitas pelayanan publik yang ditempuh melalui strategi, antara lain, (i) memastikan implementasi UU 25/1992 tentang Perkoperasian secara konsisten; (ii) mendorong inovasi pelayanan publik; (iii) peningkatan partisipasi masyarakat dalam pelayanan publik; dan (iv) penguatan kapasitas dan efektivitas pengawasan pelayanan publik.

3. Subagenda 3: Meningkatkan Partisipasi Publik dalam Proses Pengambilan Kebijakan Publik Kementerian Koperasi dan UKM.

Sasaran dan arah kebijakan dalam menyempurnakan dan meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik terkait tugas dan fungsi Kementerian Koperasi dan UKM yaitu sebagai berikut:

18Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 18

a. Sasaran

Sasaran yang akan dicapai yaitu, (a) meningkatnya keterbukaan informasi publik dan komunikasi publik tentang pembangunan pendidikan dan kebudayaan; (b) meningkatnya akses masyarakat terhadap informasi publik terkait pembangunan pendidikan dan kebudayaan; dan (c) meningkatnya implementasi open government di Kemenkop dan UKM.

b. Arah Kebijakan dan Strategi

Arah kebijakan dan strategi yang dilakukan dalam rangka mencapai sasaran dalam meningkatkan partisipasi publik dalam proses pengambilan kebijakan publik yaitu sebagai berikut.

1) membangun keterbukaan informasi publik dan komunikasi publik, yang akan ditempuh dengan strategi yaitu (i) pengembangan kebijakan bidang komunikasi dan informasi termasuk keterbukaan informasi publik, pengelolaan dan penyebaran informasi publik; (ii) fasilitasi untuk mendorong satuan kerja Kementerian Koperasi dan UKM wajib membuat Renstra dan laporan kinerja, serta membuka akses informasi publik sesuai dengan UU No. 14 tahun 2008 dalam rangka mewujudkan penyelenggaraan negara yang transparan, efektif, efisien dan akuntabel, serta dapat dipertanggungjawabkan; (iii) fasilitasi dorongan bagi pembentukan dan penguatan peran PPID dalam mengelola dan memberikan pelayanan informasi secara berkualitas; (iv) fasilitasi untuk mendorong pemerintah daerah untuk meningkatkan partisipasi publik dalam pembuatan kebijakan publik, program kebijakan publik, dan proses pengambilan keputusan publik serta alasan pengambilan keputusan terkait pembangunan Koperasi dan UMKM; (v) penyediaan konten informasi publik berkualitas terkait pembangunan Koperasi dan UMKM untuk meningkatkan kecerdasan dan pengembangan kepribadian bangsa dan lingkungan sosialnya terutama di daerah terdepan, terluar, tertinggal dan rawan konflik; (vi) penguatan media centre, media komunitas, media publik lainnya sebagai media penyebaran informasi publik yang efektif; (vii) kampanye publik terkait dengan pembangunan Koperasi dan UMKM dalam rangka pembangunan revolusi mental; (viii) penguatan manusia bidang komunikasi dan informasi; dan (ix) penguatan Government Public Relation (GPR) untuk membangun komunikasi interaktif antara pemerintah dan masyarakat.

2) mendorong masyarakat untuk dapat mengakses informasi publik dan memanfaatkannya, yang akan ditempuh dengan strategi yaitu (i) penguatan kemitraan dengan pemerintah daerah, organisasi masyarakat sipil, swasta dan media untuk mengedukasi masyarakat mengenai pentingnya informasi publik dan berpartisipasi dalam proses penyusunan dan pengawasan kebijakan; khususnya terkait pembangunan Koperasi dan UMKM;

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 19

(ii) penguatan literasi media terkait dengan pembangunan pendidikan dan kebudayaan dalam peningkatan kesadaran, kemampuan dan kapasitas masyarakat untuk memanfaatkan media sesuai dengan kebutuhannya; (iii) diseminasi informasi publik terkait dengan prioritas program pembangunan nasional Koperasi dan UMKM melalui berbagai media.

3.2. Arah Kebijakan dan Strategi Sekretariat Kementerian

Arah Kebijakan Sekretariat Kementerian Tahun 2015-2019 disusun sebagai implementasi dari strategi program yang ditetapkan untuk mendukung tujuan peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel serta penguatan pelibatan publik. Program yang disusun sesuai dengan Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM 2015-2019. Sekretariat Kementerian sebagai koordinator pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM memiliki program dengan nomenklatur Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya dan Dukungan Sarana dan Prasarana Aparatur Kementerian Koperasi dan UKM.

Arah Kebijakan dan strategi yang akan ditempuh Sekretariat Kementerian untuk mencapai peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel serta penguatan pelibatan publik, penjelasannya sebagai berikut:

1. Meningkatkan kualitas Perencanaan melalui penguatan koordinasi, sinkronisasi, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Penguatan koordinasi, sinkronisasi, dalam perumusan kebijakan, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM;

b. Sinkronisasi program Koperasi dan UMKM di pusat dan daerah;

c. Peningkatan pembinaan, koordinasi dan penyelenggaraan kerja sama luar negeri di bidang Koperasi dan UMKM;

d. Peningkatan kualitas pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan, rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM.

2. Meningkatkan kualitas perbendaharaan, pembiayaan, akuntansi, pelaporan keuangan, inventarisasi dan pelaporan barang milik negara, serta pembinaan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

19Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 19

(ii) penguatan literasi media terkait dengan pembangunan pendidikan dan kebudayaan dalam peningkatan kesadaran, kemampuan dan kapasitas masyarakat untuk memanfaatkan media sesuai dengan kebutuhannya; (iii) diseminasi informasi publik terkait dengan prioritas program pembangunan nasional Koperasi dan UMKM melalui berbagai media.

3.2. Arah Kebijakan dan Strategi Sekretariat Kementerian

Arah Kebijakan Sekretariat Kementerian Tahun 2015-2019 disusun sebagai implementasi dari strategi program yang ditetapkan untuk mendukung tujuan peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel serta penguatan pelibatan publik. Program yang disusun sesuai dengan Rencana Strategis Kementerian Koperasi dan UKM 2015-2019. Sekretariat Kementerian sebagai koordinator pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM memiliki program dengan nomenklatur Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya dan Dukungan Sarana dan Prasarana Aparatur Kementerian Koperasi dan UKM.

Arah Kebijakan dan strategi yang akan ditempuh Sekretariat Kementerian untuk mencapai peningkatan Tata Kelola Koperasi dan UMKM yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel serta penguatan pelibatan publik, penjelasannya sebagai berikut:

1. Meningkatkan kualitas Perencanaan melalui penguatan koordinasi, sinkronisasi, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Penguatan koordinasi, sinkronisasi, dalam perumusan kebijakan, penyusunan rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM;

b. Sinkronisasi program Koperasi dan UMKM di pusat dan daerah;

c. Peningkatan pembinaan, koordinasi dan penyelenggaraan kerja sama luar negeri di bidang Koperasi dan UMKM;

d. Peningkatan kualitas pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan, rencana, program, kegiatan, dan anggaran Kementerian Koperasi dan UKM.

2. Meningkatkan kualitas perbendaharaan, pembiayaan, akuntansi, pelaporan keuangan, inventarisasi dan pelaporan barang milik negara, serta pembinaan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

20Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 20

a. Peningkatan pembinaan perbendaharaan, anggaran, akuntansi, inventarisasi dan pelaporan barang milik dan penyusunan laporan keuangan dilingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

b. Peningkatan pembinaan pengelolaan penerimaan negara bukan pajak di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

c. Peningkatan kualitas laporan dan pembinaan akuntabilitas kinerja Kementerian Koperasi dan UKM.

3. Peningkatan pengelolaan dan penyusunan bahan pembinaan kepegawaian di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas rencana kebutuhan pegawai Kementerian Koperasi dan UKM dan koordinasi pengendalian kepegawaian;

b. Peningkatan kualitas pemetaan kompetensi, pengadaan, pembinaan dan disiplin, pengembangan pegawai di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

c. Peningkatan kualitas pelaksanaan promosi, mutasi, administrasi, dan fungsional di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

d. Peningkatan kualitas pelaksanaan pemberhentian dan pemensiunan pegawai di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

e. Peningkatan kualitas pemberian penghargaan di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

f. Pengembangan sistem informasi kepegawaian di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

g. Pengembangan penilaian kinerja pegawai di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

h. Peningkatan kualitas tata naskah dan layanan informasi kepegawaian di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM.

4. Peningkatan pembinaan dan koordinasi penyusunan peraturan perundang-undangan, organisasi, dan ketatalaksanaan serta pemberian advokasi dan bantuan hukum di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan pembinaan dan koordinasi penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan bidang Koperasi dan UKM;

21Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 21

b. Peningkatan kualitas penelaahan dan penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan bidang Koperasi dan UMKM;

c. Peningkatan kualitas penelaahan kasus dan masalah hukum di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

d. Peningkatan analisis jabatan dan penyajian informasi jabatan di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

e. Peningkatan kualitas fasilitasi penyusunan peraturan perundang-undangan, advokasi dan bantuan hukum, kelembagaan dan ketatalaksanaan.

5. Peningkatan kualitas koordinasi dan pengelolaan informasi, publikasi, hubungan antarlembaga, dan layanan masyarakat di bidang Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan koordinasi dan pengelolaan informasi, publikasi, dan hubungan antar lembaga;

b. Peningkatan kualitas pengumpulan, pengolahan, dan penyajian data dan informasi di bidang Koperasi dan UMKM;

c. Peningkatan kualitas publikasi di bidang Koperasi dan UMKM;

d. Peningkatan kualitas hubungan dengan lembaga negara, lembaga pemerintah, lembaga masyarakat, dan media;

e. Peningkatan kualitas pengelolaan perpustakaan Kementerian Koperasi dan UKM;

f. Peningkatan kualitas pemberian layanan informasi di bidang Koperasi dan UMKM;

g. Peningkatan kualitas koordinasi dan pelaksanaan layanan masyarakat di bidang Koperasi dan UMKM;

h. Peningkatan kualitas evaluasi dan penyusunan laporan pengelolaan informasi, publikasi, hubungan antar lembaga, dan layanan masyarakat di bidang Koperasi dan UMKM.

6. Peningkatan kualitas pengelolaan keuangan dan gaji, urusan ketatausahaan, pembinaan dan pengelolaan persuratan dan kearsipan, barang milik negara, serta kerumahtanggaan dan keprotokolan di lingkungan Kementerian Koperasi dan UMKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

22Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 22

a. Peningkatan kualitas pengelolaan keuangan dan gaji;

b. Peningkatan kualitas urusan persuratan dan kearsipan di lingkungan Sekretariat Kementerian;

c. Peningkatan kualitas urusan tata usaha pimpinan dan keprotokolan;

d. Peningkatan kualitas pembinaan dan pengelolaan barang milik negara, persuratan, dan kearsipan di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

e. Peningkatan kualitas penatausahaan barang milik negara.

7. Peningkatan kualitas hasil analisis dan sinkronisasi kebijakan, pengelolaan isu dan masalah strategis Kementerian serta pemantauan dan evaluasi target rencana kerja Kementerian Koperasi dan UKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas pelaksanaan analisis dan sinkronisasi kebijakan Kementerian Koperasi dan UKM;

b. Penguatan pengelolaan isu dan masalah strategis Kementerian Koperasi dan UKM;

c. Penguatan pemantauan dan evaluasi target rencana kerja Kementerian Koperasi dan UKM.

8. Pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk Koperasi dan UMKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas kebijakan dibidang teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM;

b. Pengembangan dan pengelolaan jejaring teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM;

c. Peningkatan pengelolaan dan pengintegrasian e-layanan Koperasi dan UMKM;

d. Peningkatan fasilitasi pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM;

e. Penguatan pemantauan dan evaluasi di bidang teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM;

f. Peningkatan kerja sama di bidang pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM;

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 23

g. Peningkatan kualitas laporan pelaksanaan pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM.

9. Peningkatan kualitas pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas kebijakan teknis pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM;

b. Peningkatan kualitas pengumpulan, pengolahan, dan penyajian data Koperasi dan UMKM;

c. Peningkatan pendayagunaan dan pelayanan data dan statistik Koperasi dan UMKM;

d. Penguatan koordinasi dan fasilitasi pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM.

10. Peningkatan kualitas pendidikan dan pelatihan pegawai. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas kebijakan teknis di bidang pendidikan dan pelatihan pegawai;

b. Peningkatan kualitas pengembangan program pendidikan dan pelatihan pegawai;

c. Peningkatan kualitas pendidikan dan pelatihan pegawai;

d. Peningkatan kualitas pengembangan sistem informasi pendidikan dan pelatihan;

e. Peningkatan kualitas fasilitasi pelaksanaan pendidikan dan pelatihan;

f. Peningkatan kualitas kerja sama di bidang pendidikan dan pelatihan.

g. Penguatan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan dan pasca pendidikan dan pelatihan.

11. Mempertahankan Opini Audit BPK RI atas laporan keuangan adalah Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam rangka mendukung terwujudnya good governance dalam penyelenggaraan negara, sistem pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan perlu diselenggarakan secara profesional, terbuka, dan akuntabel sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

23Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 23

g. Peningkatan kualitas laporan pelaksanaan pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi Koperasi dan UMKM.

9. Peningkatan kualitas pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas kebijakan teknis pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM;

b. Peningkatan kualitas pengumpulan, pengolahan, dan penyajian data Koperasi dan UMKM;

c. Peningkatan pendayagunaan dan pelayanan data dan statistik Koperasi dan UMKM;

d. Penguatan koordinasi dan fasilitasi pengelolaan data dan statistik Koperasi dan UMKM.

10. Peningkatan kualitas pendidikan dan pelatihan pegawai. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Peningkatan kualitas kebijakan teknis di bidang pendidikan dan pelatihan pegawai;

b. Peningkatan kualitas pengembangan program pendidikan dan pelatihan pegawai;

c. Peningkatan kualitas pendidikan dan pelatihan pegawai;

d. Peningkatan kualitas pengembangan sistem informasi pendidikan dan pelatihan;

e. Peningkatan kualitas fasilitasi pelaksanaan pendidikan dan pelatihan;

f. Peningkatan kualitas kerja sama di bidang pendidikan dan pelatihan.

g. Penguatan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan dan pasca pendidikan dan pelatihan.

11. Mempertahankan Opini Audit BPK RI atas laporan keuangan adalah Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam rangka mendukung terwujudnya good governance dalam penyelenggaraan negara, sistem pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan perlu diselenggarakan secara profesional, terbuka, dan akuntabel sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

24Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 24

a. Penyempurnaan sistem pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan dengan memanfaatkan TIK;

b. Penguatan Sistem Pengendalian Internal sebagai pengawasan melekat pelaksanaan pengelolaan keuangan dan pencegahan dini terhadap kemungkinan kesalahan prosedur.

12. Mempertahankan dan meningkatkan Skor Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) sekurang-kurangnya memperoleh nilai 70, sesuai Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan Permenpan dan RB Nomor 29 Tahun 2010, mewajibkan setiap instansi pemerintah sebagai unsur penyelenggara pemerintahan negara untuk mempertanggung-jawabkan pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya serta kewenangan pengelolaan sumber daya, pelaksanaan kebijakan dan program dengan menyusun laporan akuntabilitas melalui proses penyusunan rencana strategis, rencana kinerja dan pengukuran kinerja. Pertanggungjawaban dimaksud berupa laporan yang menggambarkan kinerja instansi pemerintah melalui Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP). SAKIP pada pokoknya adalah instrumen yang digunakan instansi pemerintah dalam memenuhi kewajiban untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan misi organisasi. SAKIP terdiri atas berbagai komponen yang merupakan satu kesatuan, yaitu perencanaan strategis, perencanaan kinerja, pengukuran kinerja, pelaporan kinerja, dan evaluasi kinerja. Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

a. Penerbitan payung hukum implementasi SAKIP di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM;

b. Penerbitan Dokumen Penetapan Kinerja yang merupakan pernyataan kinerja/kesepakatan kinerja/perjanjian kinerja/kontrak kinerja antara atasan dan bawahan untuk mewujudkan target kinerja tertentu berdasarkan pada sumber daya yang dimiliki;

c. Pengukuran pencapaian target kinerja yang ditetapkan dalam dokumen penetapan kinerja secara berkala.

13. Realisasi penyerapan anggaran sekurang-kurangnya 91,69% setiap tahunnya Realisasi anggaran yang tepat waktu setiap tahunnya dan sesuai dengan rencana yang telah disusun sesuai dengan peraturan perundang-undangan serta mencapai 91,69% pada akhir tahun anggaran menunjukkan akuntabilitas perencanaan.

Adapun strategi yang digunakan untuk mendorong tercapainya tujuan strategis adalah sebagai berikut:

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 25

Peningkatan kualitas penyusunan anggaran berbasis kinerja (berorientasi output dan outcome), Peningkatan kualitas pelaksanaan anggaran yang sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

Pengukuran keberhasilan dari strategi tersebut di atas, dapat dinilai dari ketercapaian Sasaran Program yang dicapai dengan tingkat ketercapaian Indikator Kinerja Program (IKP) seperti yang disajikan pada Matrik 1 sebagai berikut:

25Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 25

Peningkatan kualitas penyusunan anggaran berbasis kinerja (berorientasi output dan outcome), Peningkatan kualitas pelaksanaan anggaran yang sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

Pengukuran keberhasilan dari strategi tersebut di atas, dapat dinilai dari ketercapaian Sasaran Program yang dicapai dengan tingkat ketercapaian Indikator Kinerja Program (IKP) seperti yang disajikan pada Matrik 1 sebagai berikut:

26Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 26

2017

2018

2019

2017

2018

2019

IPr

ogra

m D

ukun

gan

Man

ajem

en d

an

Pela

ksan

aan

Tuga

s Tek

nis L

ainn

ya

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

UKM

17

8,62

7,07

7

204,

302,

769

22

7,93

6,02

2

1Pe

nyus

unan

pere

ncan

aan

prog

ram

/keg

iatan

Kem

enter

ian K

oper

asi

dan U

KM

8,750

,000

10

,750,0

00

10

,750,0

00

Renc

ana

Prog

ram

/Keg

iata

n Ke

men

teria

n Ko

pera

si da

n UK

M10

0 Do

kum

en10

0 Do

kum

en10

0 Do

kum

en8,

000,

000

10

,000

,000

10,0

00,0

00

Foru

m si

nkro

nisa

si ke

bija

kan

dan

kerja

sa

ma

prog

ram

ant

ar p

eman

gku

kepe

ntin

gan

1 La

pora

n1

Lapo

ran

1 La

pora

n75

0,00

0

75

0,00

0

75

0,00

0

2M

onito

ring,

evalu

asi, p

elapo

ran,

dan

kerja

sam

a tek

nik

6,350

,000

7,3

50,00

0

7,350

,000

Pem

anta

uan

kebi

jaka

n/pr

ogra

m b

idan

g KU

MKM

20 L

apor

an20

Lap

oran

20 L

apor

an1,

650,

000

1,

650,

000

1,

650,

000

Eval

uasi

prog

ram

/keg

iata

n str

ateg

is di

bi

dang

KUM

KM10

Lap

oran

10 L

apor

an10

Lap

oran

2,00

0,00

0

3,00

0,00

0

3,00

0,00

0

Kerja

sam

a in

tern

asio

nal d

i bid

ang

kope

rasi

dan

UMKM

3 La

pora

n10

Lap

oran

9 La

pora

n2,

000,

000

2,

000,

000

2,

000,

000

PUG

di B

idan

g Ko

pera

si da

n UM

KM1

Lapo

ran

4 La

pora

n4

Lapo

ran

700,

000

700,

000

700,

000

3Pe

ngem

bang

an si

stem

info

rmas

i dan

data

5,300

,000

7,4

95,00

0

7,719

,250

Data

base

Kop

eras

i dan

UM

KM1

Basis

Dat

a1

Basis

Dat

a1

Basis

Dat

a4,

000,

000

6,

000,

000

6,

000,

000

Si

stem

jarin

gan

info

rmas

i3

Siste

m3

Siste

m3

Siste

m1,

300,

000

1,

495,

000

1,

719,

250

4

Koor

dina

si Pe

nyus

unan

Reg

ulas

i Kop

eras

i da

n UM

KM4,0

00,00

0

4,000

,000

4,0

00,00

0

Koor

dina

si Pe

nyus

unan

Per

atur

an

Peru

ndan

g-un

dang

an K

oper

asi d

an U

MKM

3 La

pora

n3

Lapo

ran

3 La

pora

n3,

000,

000

3,

000,

000

3,

000,

000

Stan

dar P

elaya

nan

Min

imum

Kop

eras

i dan

UM

KM1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

1,00

0,00

0

1,00

0,00

0

1,00

0,00

0

Targ

et

MAT

RIK

RENC

ANA

KERJ

A SE

KRET

ARIA

T KE

MEN

TERI

AN K

OPER

ASI D

AN U

KMTA

HUN

201

7 - 2

019

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Alo

kasi

(Rp.

000)

27Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 27

2017

2018

2019

2017

2018

2019

5Pe

nyele

ngga

raan

kehu

mas

an da

n ad

voka

si hu

kum

7,750

,000

9,1

00,00

0

10,72

0,000

Kehu

mas

an12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an5,

500,

000

6,

600,

000

7,

920,

000

Ad

voka

si hu

kum

1 La

pora

n1

Lapo

ran

1 La

pora

n1,

250,

000

1,

500,

000

1,

800,

000

Op

en G

over

nmen

t: in

form

asi p

rogr

am d

an

kegi

atan

Kem

ente

rian

KUKM

bag

i m

asya

raka

t

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

1,00

0,00

0

1,00

0,00

0

1,00

0,00

0

6Pe

laksa

naan

, pen

ataus

ahaa

n dan

pe

lapor

an an

ggar

an da

n BM

N12

1,247

,077

138,0

99,16

9

15

7,398

,976

Kine

rja P

elaks

anaa

n An

ggar

an13

Lap

oran

13 L

apor

an13

Lap

oran

8,41

0,00

0

8,91

4,60

0

9,44

9,47

6

Kine

rja K

euan

gan

24 L

apor

an24

Lap

oran

24 L

apor

an2,

590,

000

2,

745,

400

2,

910,

124

Ba

rang

Mili

k Neg

ara

4 La

pora

n4

Lapo

ran

4 La

pora

n3,

833,

000

4,

062,

980

4,

306,

759

La

yana

n Pe

rkan

tora

n12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an10

6,41

4,07

7

12

2,37

6,18

9

14

0,73

2,61

7

7

Peny

eleng

gara

an pe

mer

iksa

an da

n pe

ngaw

asan

pelak

sana

an an

ggar

an pu

sat

dan d

aera

h

6,500

,000

7,0

20,00

0

7,581

,600

Hasil

Pem

erik

saan

dan

Pen

gawa

san

Pela

ksan

aan

Angg

aran

di P

usat

dan

Dae

rah

45 L

apor

an45

Lap

oran

45 L

apor

an6,

500,

000

7,

020,

000

7,

581,

600

8Pe

ning

katan

kom

peten

si SD

M ap

aratu

r da

n adm

inist

rasi

kepe

gawa

ian11

,740,0

00

12

,799,6

00

13

,958,2

96

Pend

idik

an d

an P

elatih

an St

rukt

ural

dan

Fu

ngsio

nal

200

Oran

g29

2 Or

ang

250

Oran

g63

0,00

0

69

3,00

0

76

2,30

0

Pem

bina

an d

an p

embe

kala

n ko

mpe

tens

i SD

M A

para

tur

300

Oran

g29

2 Or

ang

250

Oran

g80

0,00

0

88

0,00

0

96

8,00

0

Kerja

sam

a Pe

ning

kata

n SD

M A

para

tur

1 Ke

rjasa

ma

1 Ke

rjasa

ma

1 Ke

rjasa

ma

150,

000

165,

000

181,

500

Laya

nan

adm

inist

rasi

kepe

gawa

ian

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

1,50

0,00

0

1,59

0,00

0

1,68

5,40

0

Tand

a ja

sa/p

engh

arga

an/ k

ehor

mat

an1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

1,36

0,00

0

1,44

1,60

0

1,52

8,09

6

Refo

rmas

i biro

kras

i3

Lapo

ran

3 La

pora

n3

Lapo

ran

800,

000

880,

000

968,

000

Peny

ebar

an in

form

asi,

peny

uluh

an d

an

pem

bina

an a

para

tur

4 La

pora

n5

Lapo

ran

4 La

pora

n50

0,00

0

55

0,00

0

60

5,00

0

Peru

mus

an b

ahan

tela

ahan

dan

re

kom

enda

si pi

mpi

nan

5 Do

kum

en7

Doku

men

7 Do

kum

en6,

000,

000

6,

600,

000

7,

260,

000

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Targ

et A

loka

si (R

p.00

0)

28Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 28

2017

2018

2019

2017

2018

2019

9Pe

nyele

ngga

raan

ketat

ausa

haan

6,990

,000

7,6

89,00

0

8,457

,900

Op

eras

iona

l Per

kant

oran

dan

Lay

anan

Pi

mpi

nan

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

900,

000

990,

000

1,08

9,00

0

Peny

eleng

gara

an O

rgan

isasi

dan

Tata

laks

ana

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

1,30

0,00

0

1,43

0,00

0

1,57

3,00

0

Peny

eleng

gara

an d

an L

ayan

an P

ersu

rata

n12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an70

0,00

0

77

0,00

0

84

7,00

0

Pe

nyele

ngga

raan

dan

Pela

yana

n Ke

arsip

an12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an35

0,00

0

38

5,00

0

42

3,50

0

Pe

nyele

ngga

raan

Ket

atau

saha

an M

ente

ri da

n Es

elon

I12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an1,

540,

000

1,

694,

000

1,

863,

400

Unit

Laya

nan

Peng

adaa

n Ba

rang

dan

Jasa

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

2,20

0,00

0

2,42

0,00

0

2,66

2,00

0

IIPr

ogra

m P

enin

gkat

an S

aran

a da

n Pr

asar

ana

Apar

atur

Kem

ente

rian

Ko

pera

si d

an U

KM

60,5

23,8

00

66

,576

,180

73,2

33,7

98

1Pe

ngad

aan s

aran

a pra

sara

na ka

ntor

Ke

men

terian

Kop

eras

i dan

UKM

60,52

3,800

66,57

6,180

73,23

3,798

Laya

nan

Perk

anto

ran

12 b

ulan

12 b

ulan

12 b

ulan

60,5

23,8

00

66,5

76,1

80

73

,233

,798

III

Prog

ram

Pen

ingk

atan

Day

a Sa

ing

UMKM

dan

Kop

eras

i

12

2,37

5,69

3

140,

879,

068

23

9,11

2,05

9

1Du

kung

an Pe

mbe

rday

aan K

UMKM

di

Daer

ah12

2,375

,693

140,8

79,06

8

23

9,112

,059

Petu

gas p

enyu

luh

kope

rasi

lapa

ngan

(PPK

L)93

5 PP

KL10

85 P

PKL

1235

PPK

L36

,782

,000

45

,570

,000

54,8

34,0

00

Oper

asio

nal P

LUT

49 P

LUT

49 P

LUT

190

PLUT

24,5

00,0

00

29,4

00,0

00

11

4,00

0,00

0

Pere

ncan

aan

prog

ram

Kem

ente

rian

Kope

rasi

dan

UKM

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

28,0

00,0

00

29,6

80,0

00

31

,460

,800

Fasil

itasi

prom

osi

34 P

rovi

nsi

34 P

rovi

nsi

34 P

rovi

nsi

8,00

0,00

0

8,48

0,00

0

8,98

8,80

0

Mon

itorin

g da

n ev

alua

si ke

giat

an st

rate

gis

6 Bu

lan

6 Bu

lan

6 Bu

lan

10,2

00,0

00

10,8

12,0

00

11

,460

,720

Peng

emba

ngan

dat

a KU

MKM

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

2,86

0,00

0

3,03

1,60

0

3,21

3,49

6

Satu

an tu

gas p

enga

wasa

n ko

pera

si1.

212

Oran

g3.

100

Oran

g3.

100

Oran

g8,

690,

000

10

,361

,154

11,3

97,2

69

Op

eras

iona

l pen

dam

ping

mitr

a PL

UT25

0 Ko

pera

si/Um

i25

0 Ko

pera

si/Um

i25

0 Ko

pera

si/Um

i3,

343,

693

3,

544,

315

3,

756,

973

JUM

LAH

361,

526,

570

41

1,75

8,01

7

540,

281,

878

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Targ

et A

loka

si (R

p.00

0)

29Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 29

3.3. Kerangka Regulasi

Kerangka regulasi dibutuhkan Sekretariat Kementerian untuk mendukung tercapainya Tujuan Strategis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, khususnya pada Tujuan Strategis yang berbunyi “Peningkatan Sistem Tata Kelola Kementerian yang Transparan dan Akuntabel.

Perincian mengenai jenis kebutuhan regulasi dan pentingnya regulasi dalam mendukung pencapaian tujuan strategis Kementerian Koperasi dan UKM, dijelaskan pada tabel:

Tabel 1 Program Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan

Tugas Teknis Lainnya Kementerian Koperasi dan UKM

No.

Arah Kerangka Regulasi dan/atau

Kebutuhan Regulasi

Urgensi Pembentukan

Unit Penanggung

Jawab

Unit Terkait/ Institusi

1. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Standar Pelayanan Minimal di Bidang Koperasi dan UMKM

Penyediaan panduan bagi unit-unit di Kementerian Koperasi dan UKM, dan Pemda dalam menyediakan layanan publik yang berkualitas dan dengan kuantitas yang memadai

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait, LPDB, LLP, Kemendagri, Pemda

2. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Pedoman Pelaksanaan Kegiatan Anggaran Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan (TP)

Panduan bagi pelaksanaan kegiatan di daerah dengan dukungan dana pusat

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait

30Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 30

No.

Arah Kerangka Regulasi dan/atau

Kebutuhan Regulasi

Urgensi Pembentukan

Unit Penanggung

Jawab

Unit Terkait/ Institusi

3. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Sistem Pemantauan dan Evaluasi Terpadu

Panduan pelaksanaan sistem monev yang terpadu bagi unit-unit di Kementerian Koperasi dan UKM

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait, LPDB, LLP

4. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Pengembangan dan Pengelolaan Data Koperasi dan UMKM

Panduan pelaksanaan pengumpulan dan pengelolaan data-data koperasi dan UMKM yang akan digunakan sebagai dasar perencanaan, pelaksanaan (seleksi calon penerima bantuan), dan monev

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait, LPDB, LLP

5. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Keterbukaan Informasi Publik di Bidang Koperasi dan UMKM

Panduan dan payung hukum terkait kewajiban Kementerian Koperasi dan UKM untuk menyediakan informasi kebijakan, program dan kegiatan pembangunan dan hasil-hasilnya yang dapat diakses oleh masyarakat

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait, LPDB, LLP

31Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 31

No.

Arah Kerangka Regulasi dan/atau

Kebutuhan Regulasi

Urgensi Pembentukan

Unit Penanggung

Jawab

Unit Terkait/ Institusi

6. Penyusunan Peraturan Menteri (Permen) tentang Pengarusutamaan Gender dan Pemihakan kepada Usaha-usaha yang Dijalankan Kelompok Kurang Mampu

Pemutakhiran Permen tentang pengarusutamaan gender dan penyusunan panduan perencanaan dan pelaksanaan kegiatan yang inklusif bagi kelompok pengusaha kurang mampu

Sekretariat Kementerian

Deputi terkait, LPDB, LLP

32Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 32

3.4. Kerangka Kelembagaan

Berdasarkan Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor 08 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM, Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM merupakan unsur pembantu pimpinan Kementerian Koperasi dan UKM, yang berada di bawah dan bertanggungjawab langsung kepada Menteri Koperasi dan UKM. Unit organisasi Eselon I Kementerian Koperasi dan UKM ini dipimpin oleh Sekretaris Kementerian. Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM merupakan salah satu dari 7 unit organisasi Eselon I di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM. Struktur Organisasi Sekretariat Kementerian dapat dilihat pada gambar 3.1.

Gambar 1

Struktur Organisasi Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Berdasarkan Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor 08 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM, Sekretariat Kementerian mempunyai tugas menyelenggarakan koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi kepada seluruh unit organisasi di Kementerian Koperasi dan UKM. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Sekretariat Kementerian menyelenggarakan fungsi:

a. koordinasi kegiatan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah;

b. koordinasi penyusunan rencana, program, kegiatan dan anggaran Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah;

c. pembinaan dan pemberian dukungan administrasi yang meliputi ketatausahaan, kepegawaian, keuangan, kerumahtanggaan dan kerja sama, hubungan masyarakat, arsip, pendataan, dan dokumentasi Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah;

Biro Keuangan

Sekretariat Kementerian

Biro Perencanaan

Biro Umum

33Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 33

d. pembinaan dan penyelenggaraan organisasi dan tata laksana;

e. koordinasi dan penyusunan peraturan perundang-undangan serta pelaksanaan advokasi hukum;

f. penyelenggaraan pengelolaan barang milik negara dan layanan pengadaan barang/jasa; dan

g. pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Menteri.

Mengingat tugas dan fungsi Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM bertanggung jawab atas seluruh aspek manajemen internal Kementerian Koperasi dan UKM. Selain itu, Sekretariat Kementerian berperan sebagai “penyedia layanan umum” bagi seluruh unit kerja Kementerian Koperasi dan UKM; sekaligus sebagai “simpul penghubung” antar unit utama serta antara Kementerian Koperasi dan UKM dengan lembaga eksternal lainnya.

34Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 34

BAB IV

TARGET KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN

Target kinerja sasaran kegiatan disusun dengan mengacu pada target kinerja sasaran strategis dan kinerja sasaran program yang telah ditetapkan berdasarkan unit Eselon II di lingkungan Sekretariat Kementerian. Target kinerja yang dimaksud ditetapkan untuk setiap tahun selama kurun waktu lima tahun (2015-2019). Penjelasan dari setiap target kinerja Kementerian Koperasi dan UKM, sebagaimana Matrik adalah sebagai berikut:

4.1. Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)

Matrik 2

Target Kinerja Sasaran Kegiatan (SK)

35Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 35

2017

2018

2019

IPr

ogra

m D

ukun

gan

Man

ajem

en d

an

Pela

ksan

aan

Tuga

s Tek

nis L

ainn

ya

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

UKM

1Pe

nyus

unan

peren

cana

an pr

ogram

/keg

iatan

Ke

mente

rian K

opera

si da

n UKM

Renc

ana

Prog

ram

/Keg

iata

n Ke

men

teria

n Ko

pera

si da

n UK

M10

0 Do

kum

en10

0 Do

kum

en10

0 Do

kum

en

Foru

m si

nkro

nisa

si ke

bija

kan

dan

kerja

sam

a pr

ogra

m a

ntar

pem

angk

u ke

pent

inga

n1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

2Mo

nitor

ing, e

valua

si, pe

lapor

an, d

an

kerja

sama

tekn

ikPe

man

taua

n ke

bija

kan/

prog

ram

bid

ang

KUM

KM20

Lap

oran

20 L

apor

an20

Lap

oran

Eval

uasi

prog

ram

/keg

iata

n str

ateg

is di

bid

ang

KUM

KM10

Lap

oran

10 L

apor

an10

Lap

oran

Kerja

sam

a in

tern

asio

nal d

i bid

ang

kope

rasi

dan

UMKM

3 La

pora

n10

Lap

oran

9 La

pora

n

PUG

di B

idan

g Ko

pera

si da

n UM

KM1

Lapo

ran

4 La

pora

n4

Lapo

ran

3Pe

ngem

bang

an si

stem

infor

masi

dan d

ataDa

taba

se K

oper

asi d

an U

MKM

1 Ba

sis D

ata

1 Ba

sis D

ata

1 Ba

sis D

ata

Siste

m ja

ringa

n in

form

asi

3 Si

stem

3 Si

stem

3 Si

stem

4Ko

ordin

asi P

enyu

suna

n Reg

ulasi

Kope

rasi

dan U

MKM

Koor

dina

si Pe

nyus

unan

Per

atur

an P

erun

dang

-un

dang

an K

oper

asi d

an U

MKM

3 La

pora

n3

Lapo

ran

3 La

pora

n

Stan

dar P

elaya

nan

Min

imum

Kop

eras

i dan

UM

KM1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Targ

et

36Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 36

2017

2018

2019

5Pe

nyel

engg

araa

n ke

hum

asan

dan

advo

kasi

huku

mKe

hum

asan

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Advo

kasi

huk

um1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

Open

Gov

ernm

ent:

info

rmas

i pro

gram

dan

ke

giat

an K

emen

teri

an K

UKM

bag

i mas

yara

kat

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

6Pe

laks

anaa

n, p

enat

ausa

haan

dan

pel

apor

an

angg

aran

dan

BM

NKi

nerja

Pel

aksa

naan

Ang

gara

n13

Lap

oran

13 L

apor

an13

Lap

oran

Kine

rja K

euan

gan

24 L

apor

an24

Lap

oran

24 L

apor

anBa

rang

Mili

k N

egar

a4

Lapo

ran

4 La

pora

n4

Lapo

ran

Laya

nan

Perk

anto

ran

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

7Pe

nyel

engg

araa

n pe

mer

iksa

an d

an

peng

awas

an p

elak

sana

an an

ggar

an p

usat

da

n da

erah

Has

il Pe

mer

iksa

an d

an P

enga

was

an P

elak

sana

an

Angg

aran

di P

usat

dan

Dae

rah

45 L

apor

an45

Lap

oran

45 L

apor

an

8Pe

ning

kata

n ko

mpe

tens

i SDM

apar

atur

dan

ad

min

istra

si ke

pega

wai

anPe

ndid

ikan

dan

Pel

atih

an S

truk

tura

l dan

Fu

ngsi

onal

200

Oran

g29

2 Or

ang

250

Oran

g

Pem

bina

an d

an p

embe

kala

n ko

mpe

tens

i SDM

Ap

arat

ur30

0 Or

ang

292

Oran

g25

0 Or

ang

Kerja

sam

a Pe

ning

kata

n SD

M A

para

tur

1 Ke

rjasa

ma

1 Ke

rjasa

ma

1 Ke

rjasa

ma

Laya

nan

adm

inis

tras

i kep

egaw

aian

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Tand

a ja

sa/p

engh

arga

an/

keho

rmat

an1

Lapo

ran

1 La

pora

n1

Lapo

ran

Refo

rmas

i bir

okra

si3

Lapo

ran

3 La

pora

n3

Lapo

ran

Peny

ebar

an in

form

asi,

peny

uluh

an d

an

pem

bina

an a

para

tur

4 La

pora

n5

Lapo

ran

4 La

pora

n

Peru

mus

an b

ahan

tela

ahan

dan

reko

men

dasi

pi

mpi

nan

5 Do

kum

en7

Doku

men

7 Do

kum

en

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor

Kin

erja

Keg

iata

n Ta

rget

37Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 37

2017

2018

2019

9Pe

nyel

engg

araa

n ke

tata

usah

aan

Oper

asio

nal P

erka

ntor

an d

an L

ayan

an P

impi

nan

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Peny

elen

ggar

aan

Orga

nisa

si d

an T

atal

aksa

na12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

anPe

nyel

engg

araa

n da

n La

yana

n Pe

rsur

atan

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Peny

elen

ggar

aan

dan

Pela

yana

n Ke

arsi

pan

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Peny

elen

ggar

aan

Keta

taus

ahaa

n M

ente

ri d

an

Esel

on I

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Unit

Laya

nan

Peng

adaa

n Ba

rang

dan

Jasa

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

IIPr

ogra

m P

enin

gkat

an S

aran

a da

n Pr

asar

ana

Apar

atur

Kem

ente

rian

K

oper

asi d

an U

KM

1Pe

ngad

aan

sara

na p

rasa

rana

kan

tor

Kem

ente

rian

Kope

rasi

dan

UKM

Laya

nan

Perk

anto

ran

12 b

ulan

12 b

ulan

12 b

ulan

III

Prog

ram

Pen

ingk

atan

Day

a Sa

ing

UM

KM

da

n K

oper

asi

1Du

kung

an P

embe

rday

aan

KUM

KM d

i Dae

rah

Petu

gas p

enyu

luh

kope

rasi

lapa

ngan

(PPK

L)93

5 PP

KL10

85 P

PKL

1235

PPK

L

Oper

asio

nal P

LUT

49 P

LUT

49 P

LUT

190

PLUT

Pere

ncan

aan

prog

ram

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

UK

M12

Bul

an12

Bul

an12

Bul

an

Fasi

litas

i pro

mos

i34

Pro

vins

i34

Pro

vins

i34

Pro

vins

iM

onito

ring

dan

eva

luas

i keg

iata

n st

rate

gis

6 Bu

lan

6 Bu

lan

6 Bu

lan

Peng

emba

ngan

dat

a KU

MKM

12 B

ulan

12 B

ulan

12 B

ulan

Satu

an tu

gas p

enga

was

an k

oper

asi

1.21

2 Or

ang

3.10

0 Or

ang

3.10

0 Or

ang

Oper

asio

nal p

enda

mpi

ng m

itra

PLUT

250

Kope

rasi

/Um

i25

0 Ko

pera

si/U

mi

250

Kope

rasi

/Um

i

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor

Kin

erja

Keg

iata

n Ta

rget

38Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 38

4.2. Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)

Kerangka pendanaan Renstra Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM 2015-2019, disusun dengan memperhatikan berbagai peraturan perundang-undangan. Selain yang terkait langsung dengan pengelolaan keuangan negara, agenda prioritas dalam RPJMN 2015-2019 terutama Nawacita Nomor dua yaitu membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya, diperhatikan pula Perpres No. 81 Tahun 2010 Grand design Reformasi Birokrasi 2010-2025 dan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi No. 11 Tahun 2015 tentang Road Map Reformasi Birokrasi 2015-2019.

Selain itu juga mengacu pada Peraturan Menteri Koperasi dan UKM Nomor. 08 Tahun 2015 tentang Organisasi danTata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM. Selanjutnya Pengalokasian pendanaan selama periode 2015-2019 berpedoman pada tugas dan fungsi serta beban kerja yang menjadi tanggung jawab di masing-masing Biro dilingkungan Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM. Penjelasan mengenai rancangan pendanaan selama lima tahun untuk masing-masing Biro adalah sebagaimana Matrik 3:

Matrik 3

Kerangka Pendanaan Sasaran Kegiatan (SK)

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 39

2017

2018

2019

IPr

ogra

m D

ukun

gan

Man

ajem

en d

an

Pela

ksan

aan

Tuga

s Tek

nis L

ainn

ya

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

UKM

17

8,62

7,07

7

204,

302,

769

22

7,93

6,02

2

1Pe

nyus

unan

peren

cana

an pr

ogram

/keg

iatan

Ke

mente

rian K

opera

si da

n UKM

8,750

,000

10

,750,0

00

10

,750,0

00

Renc

ana

Prog

ram

/Keg

iata

n Ke

men

teria

n Ko

pera

si da

n UK

M8,

000,

000

10

,000

,000

10,0

00,0

00

Foru

m si

nkro

nisa

si ke

bija

kan

dan

kerja

sam

a pr

ogra

m a

ntar

pem

angk

u ke

pent

inga

n75

0,00

0

75

0,00

0

75

0,00

0

2Mo

nitor

ing, e

valua

si, pe

lapor

an, d

an

kerja

sama

tekn

ik6,3

50,00

0

7,350

,000

7,3

50,00

0

Pem

anta

uan

kebi

jaka

n/pr

ogra

m b

idan

g KU

MKM

1,65

0,00

0

1,65

0,00

0

1,65

0,00

0

Eval

uasi

prog

ram

/keg

iata

n str

ateg

is di

bid

ang

KUM

KM2,

000,

000

3,

000,

000

3,

000,

000

Kerja

sam

a in

tern

asio

nal d

i bid

ang

kope

rasi

dan

UMKM

2,00

0,00

0

2,00

0,00

0

2,00

0,00

0

PUG

di B

idan

g Ko

pera

si da

n UM

KM70

0,00

0

70

0,00

0

70

0,00

0

3

Peng

emba

ngan

siste

m inf

orma

si da

n data

5,300

,000

7,4

95,00

0

7,719

,250

Da

taba

se K

oper

asi d

an U

MKM

4,00

0,00

0

6,00

0,00

0

6,00

0,00

0

Siste

m ja

ringa

n in

form

asi

1,30

0,00

0

1,49

5,00

0

1,71

9,25

0

4Ko

ordin

asi P

enyu

suna

n Reg

ulasi

Kope

rasi

dan U

MKM

4,000

,000

4,0

00,00

0

4,000

,000

Koor

dina

si Pe

nyus

unan

Per

atur

an P

erun

dang

-un

dang

an K

oper

asi d

an U

MKM

3,00

0,00

0

3,00

0,00

0

3,00

0,00

0

Stan

dar P

elaya

nan

Min

imum

Kop

eras

i dan

UM

KM1,

000,

000

1,

000,

000

1,

000,

000

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Alo

kasi

(Rp.

000)

39Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 39

2017

2018

2019

IPr

ogra

m D

ukun

gan

Man

ajem

en d

an

Pela

ksan

aan

Tuga

s Tek

nis L

ainn

ya

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

UKM

17

8,62

7,07

7

204,

302,

769

22

7,93

6,02

2

1Pe

nyus

unan

peren

cana

an pr

ogram

/keg

iatan

Ke

mente

rian K

opera

si da

n UKM

8,750

,000

10

,750,0

00

10

,750,0

00

Renc

ana

Prog

ram

/Keg

iata

n Ke

men

teria

n Ko

pera

si da

n UK

M8,

000,

000

10

,000

,000

10,0

00,0

00

Foru

m si

nkro

nisa

si ke

bija

kan

dan

kerja

sam

a pr

ogra

m a

ntar

pem

angk

u ke

pent

inga

n75

0,00

0

75

0,00

0

75

0,00

0

2Mo

nitor

ing, e

valua

si, pe

lapor

an, d

an

kerja

sama

tekn

ik6,3

50,00

0

7,350

,000

7,3

50,00

0

Pem

anta

uan

kebi

jaka

n/pr

ogra

m b

idan

g KU

MKM

1,65

0,00

0

1,65

0,00

0

1,65

0,00

0

Eval

uasi

prog

ram

/keg

iata

n str

ateg

is di

bid

ang

KUM

KM2,

000,

000

3,

000,

000

3,

000,

000

Kerja

sam

a in

tern

asio

nal d

i bid

ang

kope

rasi

dan

UMKM

2,00

0,00

0

2,00

0,00

0

2,00

0,00

0

PUG

di B

idan

g Ko

pera

si da

n UM

KM70

0,00

0

70

0,00

0

70

0,00

0

3

Peng

emba

ngan

siste

m inf

orma

si da

n data

5,300

,000

7,4

95,00

0

7,719

,250

Da

taba

se K

oper

asi d

an U

MKM

4,00

0,00

0

6,00

0,00

0

6,00

0,00

0

Siste

m ja

ringa

n in

form

asi

1,30

0,00

0

1,49

5,00

0

1,71

9,25

0

4Ko

ordin

asi P

enyu

suna

n Reg

ulasi

Kope

rasi

dan U

MKM

4,000

,000

4,0

00,00

0

4,000

,000

Koor

dina

si Pe

nyus

unan

Per

atur

an P

erun

dang

-un

dang

an K

oper

asi d

an U

MKM

3,00

0,00

0

3,00

0,00

0

3,00

0,00

0

Stan

dar P

elaya

nan

Min

imum

Kop

eras

i dan

UM

KM1,

000,

000

1,

000,

000

1,

000,

000

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor K

iner

ja K

egia

tan

Alo

kasi

(Rp.

000)

40Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 40

2017

2018

2019

5Pe

nyel

engg

araa

n ke

hum

asan

dan

advo

kasi

hu

kum

7,75

0,00

0

9,10

0,00

0

10,7

20,0

00

Kehu

mas

an5,

500,

000

6,60

0,00

0

7,

920,

000

Advo

kasi

huk

um1,

250,

000

1,50

0,00

0

1,

800,

000

Open

Gov

ernm

ent:

info

rmas

i pro

gram

dan

ke

giat

an K

emen

teri

an K

UKM

bag

i mas

yara

kat

1,00

0,00

0

1,

000,

000

1,00

0,00

0

6Pe

laks

anaa

n, p

enat

ausa

haan

dan

pel

apor

an

angg

aran

dan

BM

N12

1,24

7,07

7

13

8,09

9,16

9

15

7,39

8,97

6

Kine

rja P

elak

sana

an A

ngga

ran

8,41

0,00

0

8,

914,

600

9,44

9,47

6

Ki

nerja

Keu

anga

n2,

590,

000

2,74

5,40

0

2,

910,

124

Bara

ng M

ilik

Neg

ara

3,83

3,00

0

4,

062,

980

4,30

6,75

9

La

yana

n Pe

rkan

tora

n10

6,41

4,07

7

12

2,37

6,18

9

14

0,73

2,61

7

7

Peny

elen

ggar

aan

pem

erik

saan

dan

pe

ngaw

asan

pel

aksa

naan

angg

aran

pus

at

dan

daer

ah

6,50

0,00

0

7,02

0,00

0

7,58

1,60

0

Has

il Pe

mer

iksa

an d

an P

enga

was

an P

elak

sana

an

Angg

aran

di P

usat

dan

Dae

rah

6,50

0,00

0

7,

020,

000

7,58

1,60

0

8Pe

ning

kata

n ko

mpe

tens

i SDM

apar

atur

dan

ad

min

istra

si k

epeg

awai

an11

,740

,000

12,7

99,6

00

13

,958

,296

Pend

idik

an d

an P

elat

ihan

Str

uktu

ral d

an

Fung

sion

al63

0,00

0

693,

000

76

2,30

0

Pem

bina

an d

an p

embe

kala

n ko

mpe

tens

i SDM

Ap

arat

ur80

0,00

0

880,

000

96

8,00

0

Kerja

sam

a Pe

ning

kata

n SD

M A

para

tur

150,

000

16

5,00

0

181,

500

La

yana

n ad

min

istr

asi k

epeg

awai

an1,

500,

000

1,59

0,00

0

1,

685,

400

Tand

a ja

sa/p

engh

arga

an/

keho

rmat

an1,

360,

000

1,44

1,60

0

1,

528,

096

Refo

rmas

i bir

okra

si80

0,00

0

880,

000

96

8,00

0

Peny

ebar

an in

form

asi,

peny

uluh

an d

an

pem

bina

an a

para

tur

500,

000

55

0,00

0

605,

000

Peru

mus

an b

ahan

tela

ahan

dan

reko

men

dasi

pi

mpi

nan

6,00

0,00

0

6,

600,

000

7,26

0,00

0

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor

Kin

erja

Keg

iata

n A

loka

si (R

p.00

0)

41Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 41

2017

2018

2019

9Pe

nyel

engg

araa

n ke

tata

usah

aan

6,99

0,00

0

7,68

9,00

0

8,45

7,90

0

Ope

rasi

onal

Per

kant

oran

dan

Lay

anan

Pim

pina

n90

0,00

0

990,

000

1,

089,

000

Peny

elen

ggar

aan

Org

anis

asi d

an T

atal

aksa

na1,

300,

000

1,43

0,00

0

1,

573,

000

Peny

elen

ggar

aan

dan

Laya

nan

Pers

urat

an70

0,00

0

770,

000

84

7,00

0

Peny

elen

ggar

aan

dan

Pela

yana

n K

ears

ipan

350,

000

38

5,00

0

423,

500

Pe

nyel

engg

araa

n K

etat

ausa

haan

Men

teri

dan

Es

elon

I1,

540,

000

1,69

4,00

0

1,

863,

400

Uni

t Lay

anan

Pen

gada

an B

aran

g da

n Ja

sa2,

200,

000

2,42

0,00

0

2,

662,

000

IIPr

ogra

m P

enin

gkat

an S

aran

a da

n Pr

asar

ana

Apar

atur

Kem

ente

rian

K

oper

asi d

an U

KM

60,5

23,8

00

66

,576

,180

73,2

33,7

98

1Pe

ngad

aan

sara

na p

rasa

rana

kan

tor

Kem

ente

rian

Kope

rasi

dan

UKM

60,5

23,8

00

66

,576

,180

73,2

33,7

98

Laya

nan

Perk

anto

ran

60,5

23,8

00

66,5

76,1

80

73,2

33,7

98

III

Prog

ram

Pen

ingk

atan

Day

a Sa

ing

UM

KM

da

n K

oper

asi

12

2,37

5,69

3

140,

879,

068

23

9,11

2,05

9

1Du

kung

an P

embe

rday

aan

KUM

KM d

i Dae

rah

122,

375,

693

140,

879,

068

239,

112,

059

Petu

gas

peny

uluh

kop

eras

i lap

anga

n (P

PKL)

36,7

82,0

00

45,5

70,0

00

54,8

34,0

00

Ope

rasi

onal

PLU

T24

,500

,000

29

,400

,000

11

4,00

0,00

0

Pere

ncan

aan

prog

ram

Kem

ente

rian

Kop

eras

i dan

U

KM

28,0

00,0

00

29,6

80,0

00

31,4

60,8

00

Fasi

litas

i pro

mos

i8,

000,

000

8,48

0,00

0

8,

988,

800

Mon

itor

ing

dan

eval

uasi

keg

iata

n st

rate

gis

10,2

00,0

00

10,8

12,0

00

11,4

60,7

20

Peng

emba

ngan

dat

a K

UM

KM

2,86

0,00

0

3,

031,

600

3,21

3,49

6

Sa

tuan

tuga

s pe

ngaw

asan

kop

eras

i8,

690,

000

10,3

61,1

54

11,3

97,2

69

Ope

rasi

onal

pen

dam

ping

mit

ra P

LUT

3,34

3,69

3

3,

544,

315

3,75

6,97

3

JUM

LAH

361,

526,

570

41

1,75

8,01

7

540,

281,

878

No.

Prog

ram

/Keg

iata

nIn

dika

tor

Kin

erja

Keg

iata

n A

loka

si (R

p.00

0)

42Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 42

BAB IV

PENUTUP

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 merupakan kesinambungan dari Renstra Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2010-2014. Penyusunan Renstra Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 dilakukan melalui berbagai tahapan, antara lain mengidentifikasi, verifikasi, menganalisis data, termasuk koordinasi dengan Satker, dan partisipasi seluruh pejabat di lingkungan Setmen. Renstra ini juga telah mengakomodasi semua tugas dan fungsi Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM sesuai dengan Permenkop dan UKM Nomor 08 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Koperasi dan UKM.

Renstra Setmen Tahun 2015-2019 digunakan sebagai pedoman dan arah pembangunan Koperasi dan UKM yang hendak dicapai pada periode 2015-2019, serta merupakan dasar dan acuan bagi Unit Eselon II di lingkungan Setmen untuk menyusun (1) Rencana Strategis; (2) Rencana Kerja (Renja) dan RKA-KL; (3) Koordinasi perencanaan dan pengendalian kegiatan; (4) Laporan Tahunan; dan (5) Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP).

Indikator Kinerja Program (IKP) yang berfungsi sebagai alat ukur keberhasilan dan/atau, kegagalan suatu organisasi dalam mencapai tujuan dan/atau sasaran atau kegiatan utama, dan dapat digunakan sebagai instrumen manajemen kinerja dalam perbaikan kinerja, dan peningkatan akuntabilitas kinerja di masa depan.

Berdasarkan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan, Sekretariat Kementerian mendapat tugas untuk mengawal Kementerian dalam meraih dan mempertahankan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang merupakan penilaian tertinggi dari target Kementerian yang diberikan oleh tim audit eksternal. Di sisi lain, tugas penting yang terus dilaksanakan adalah mengelola Barang Milik Negara dan seluruh aset Kementerian Koperasi dan UKM yang tersebar di seluruh Indonesia, mempertahankan skor tertinggi LAKIP Kementerian Koperasi dan UKM yang dinilai oleh Kementerian Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, dan menuntaskan reformasi birokrasi di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM.

Indikator Kinerja Kegiatan (IKK) sebagai tolak ukur pencapaian dan keberhasilan jajaran unit kerja setingkat Eselon II di lingkungan Sekretariat Kementerian juga telah disesuaikan dengan tugas dan fungsinya sesuai dengan perubahan struktur Kementerian Koperasi dan UKM. Selanjutnya IKK ini harus disusun rencana pencapaianya ke dalam Rencana Kerja (Renja) Tahunan (RKT) dan diperjanjikan ke dalam format Kontrak Kinerja yang memuat, antara lain: program utama yang dilaksanakan, sasaran yang akan dicapai, output (keluaran) yang akan diwujudkan, dan janji outcome (hasil), yang pada setiap akhir tahun diminta pertanggungjawabannya

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 43

dalam bentuk Laporan Akuntabilitas Kinerja dari unit kerja masing-masing.

Dalam meningkatkan akuntabilitas kinerja, baik di lingkungan Kementerian maupun pada jajaran eselon II Sekretariat Kementerian, perlu Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang mapan dan dapat dijadikan sebagai Pilar Transformasi Kementerian Koperasi dan UKM demi terwujudnya Sistem Tata Kelola yang Andal dalam Menjamin Terselenggaranya Layanan Prima Koperasi dan UKM menuju Kementerian Bertata-kelola Terbaik dengan motto "Bekerja dengan Profesional, Berkinerja Tinggi dan Pelayanan Prima".

43Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019

Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM Tahun 2015-2019 43

dalam bentuk Laporan Akuntabilitas Kinerja dari unit kerja masing-masing.

Dalam meningkatkan akuntabilitas kinerja, baik di lingkungan Kementerian maupun pada jajaran eselon II Sekretariat Kementerian, perlu Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang mapan dan dapat dijadikan sebagai Pilar Transformasi Kementerian Koperasi dan UKM demi terwujudnya Sistem Tata Kelola yang Andal dalam Menjamin Terselenggaranya Layanan Prima Koperasi dan UKM menuju Kementerian Bertata-kelola Terbaik dengan motto "Bekerja dengan Profesional, Berkinerja Tinggi dan Pelayanan Prima".

44Rencana Strategis Sekretariat Kementerian Koperasi dan UKM

Tahun 2015-2019

Halaman inisengaja dikosongkan