segi segi pendidikan

11
ASSALAMU’ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH ALUSTADZ ZAINUL MA’ARIF NANDA NABILAH HANUM PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN SEGI-SEGI PENDIDIKAN PAI STAI AL AQIDAH AL HASYIMIYYAH

Upload: nda-94

Post on 30-Jul-2015

230 views

Category:

Education


19 download

TRANSCRIPT

Page 1: Segi segi pendidikan

ASSALAMU’ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH

ALUSTADZ ZAINUL MA’ARIF

NANDA NABILAH

HANUM

PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN

SEGI-SEGI PENDIDIKAN

PAI

STAI AL AQIDAH AL HASYIMIYYAH

Page 2: Segi segi pendidikan

Pendidikan Jasma

niPendidikan Rohan

i

•Pendidikan Kecakapan•Pendidikan Ketuhanan•Pendidikan Kesusilaan•Pendidikan Keindahan•Pendidikan Kemasyarakatan

Page 3: Segi segi pendidikan

Apakah Itu Pendidikan Jasmani ?

Bukanlah mata pelajaran gerak badan, melainkan pendidikan yang erat

bersangkut-paut dengan pertumbuhan dan kesehatan jasmani anak-anak.

Apakah Tujuan Pendidikan Jasmani ?

Untuk menjaga dan memelihara kesehatan badan

Membentuk budi pekerti anak-anak

Memupuk perasaan kesosialan

Memupuk perkembangan fungsi-fungsi jiwa

Apakah Tugas Sekolah ?

Segi Positif : Secara langsung berusaha memupuk perkembangan jamani

anak-anak

Segi Preventif : Secara tidak langsung menjaga supaya perkembangan

dan kesehatan jasmani sang anak tidak terganggu.

Page 4: Segi segi pendidikan

Apakah itu Pendidikan Kecakapan ?

Pendidikan yang bermaksud mengembangkan daya pikir(kecerdasan) dan

menambah pengetahuan anak-anak.

Tugas penting dari pendidikan kecakapan/kecerdasan :

Pembentukan Fungsional

Pembentukan fungsi-fungsi jiwa

Pembentukan Material

Menambah ilmu pengetahuan atau materi yang dibutuhkan

dalam kehidupan manusia

Page 5: Segi segi pendidikan

Manakah Yang Lebih Penting ? Keduanya sangat sukar, keduanya saling membantu, saling

membutuhkan, dan tak dapat dipisah-pisahkan.

Menurut ahli-ahli didaktik yang menganut aliran teori

daya(vermogenstheorie), seperti Kant dan Pestalozzi,

“Pembentukan formal lebih daripada pembentukkan

material.”

Namun, menurut teori tangapan(voorstellingstheorie) yang

berasal dari Herbart, “Pendidik harus banyak memberi

tanggapan yang bermacam-macam kepada anak-anak.”

Page 6: Segi segi pendidikan

Apakah itu Pendidikan Agama ? Salah satu segi pendidikan yang tak terlepas dari segi-segi pendidikan

lainnya

Apakah Tujuan Pendidikan Agama dan Pengelolaannya ?

Mendidik anak-anak supaya menjadi orang yang takwa kepada Tuhan

Yang Maha Esa, yang berarti taat dan patuh menjalankan perintah serta

menjauhi larangan-laranganNya seperti yang diajarkan di dalam Kitab

Suci yang dianut agama masing-masing.

Bagaimana Pendidikan Agama itu Ditanamkan Pada Anak-Anak ?

Secara pedagogis, harus dimulai sedini-dininya, sejak anak masih kecil.

Ini tugas bagi orangtua masing-masing, memasukkan anak-anak ke

madrasah, pengajian. Dan juga tugas bagi para guru yang ada di

sekolah, namun bukan hanya guru agama.

Page 7: Segi segi pendidikan

Apakah itu Pendidikan Kesusilaan ?

Pendidikan ini berkaitan dengan pendidikan agama, pembicaraannya mengenai norma-norma kesusilaan.

•Mendidik anak menjadi orang yang berkepribadian dan berwatak baikTujuan

•Anak-anak harus diajar supaya dapat membedakan yang baik dan yang buruk•Anak-anak hendaklah dididik agar berkembang perasaan cintanya terhadap sesuatu yang baik dan membenci segala sesuatu yang buruk

Dasar-Dasar

•Agama•Negara•Masyarakat•Pribadi•Filsafat dan ilmu

Sumber-Sumber

Page 8: Segi segi pendidikan

Apakah itu Pendidikan Keindahan ?

•Pembawaan dan bakat seseorang•Lingkungan seseorang•Aliran seni dan mode yang sedang berlaku•Umur•Nama dan Kemashuran pencipta sebuah lagu

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Cita

Rasa Tiap Orang

•Learning By Doing (Teori dan Praktek)•Membentuk kemauan dan menanamkan pada sanubari anak-anak perasaan cinta terhadap keindahan.

Dasar-Dasar

•Mendidik anak-anak supaya dapat merasakan dan mencintai segala sesuatu yang indah, dan selalu ingin berbuat dan berlaku menurut norma-norma keindahan.

Maksud

Page 9: Segi segi pendidikan

Apakah itu Tugas dan Tujuan Pendidikan Kemasyarakatan :

Mengajar anak-anak yang hanya mempunyai hak saja, menjadi manusia yang tahu dan menginsafi tugas-kewajibannya terhadap bermacam-macam golongan dalam masyarakat.

Membiasakan anak-anak berbuat mematuhi dan memenuhi tugas kewajiban sebagai anggota masyarakat dan sebagai warga negara.

Apakah itu Pendidikan Sosial dan Lingkungan Sosial ?

Pendidikan Sosial

Pengaruh yang disengaja yang datang dari

pendidik-pendidik itu sendiri, dan pengaruh

itu berguna untuk

Menjadikan anak itu anggota yang baik dalam

anggotanyaMengajar anak itu supaya

dengan sabar berbuat sosial dalam masyarakat.

Lingkungan sosial

Setiap orang dan anak-anak yang berhubungan dengan

anak itu.

Page 10: Segi segi pendidikan

Bagaimanakah Usaha dari Pendidik ? •Sejak masih kecil benar anak itu sudah dibiasakan hidup bersih

dan tertib•Anak-anak harus diajar menyesuaikan diri dengan lingkungannya•Anak-anak belajar menahan diri dan beajar mengekang keinginan dan kehendaknya•Kebiasaan-kebiasaan yang baik harus makin lama makin diinsafi oleh anak-anak sendiri

Di Rumah

•Anak-anak dibiasakan datang dan pergi ke sekolah pada waktunya•Anak-anak harus diajar bekerja keras secara teratur(perseorangan atau kelompok•Anak-anak harus dibiasakan melakukan segala sesuatu di sekolah menurut peraturan-peraturan yang berlaku di sekolah itu•Anak-anak diajar bergaul dan menyesuaikan diri dengan anak-anak lain di sekolah, bekerjasama, dan slaing membantu

Di Sekolah

•Pekerjaan Tangan•IPS•Sejarah dan PSPB•Bahasa•Pendidikan Jasmani

Dengan Memulai

Berbagai Mata Pelajaran

Page 11: Segi segi pendidikan

WA’ALAIKUMSALAM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH

_Nda_