program studi ilmu keperawatan fakultas ilmu keperawatan …repository.unissula.ac.id/394/1/skripsi...

2
v PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN UNIVERSITAS SULTAN AGUNG SEMARANG Skripsi, April 2015 ABSTRAK Restu Ayu Amalia HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN LAMA KERJA PERAWAT TERHADAP PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH UNGARAN 76 Hal + 10 tabel + xv Latar Belakang : Dokumentasi keperawatan merupakan kewajiban yang harus diisi oleh perawat sebagai alat tanggung jawab dan tanggung gugat perawat. Pengisian dokumentasi keperawatan seringkali di abaikan, hal ini disebabkan karena tingkat pendidikan yang berbeda di suatu ruangan dan masa kerja perawat yang berbeda. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan antara tingkat pendidikan dan lama kerja perawat terhadap dokumentasi keperawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Ungaran. Metode : Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif correlations. Rancangan yang digunakan dalam pelaksanaan penelitian ini merupakan rancangan survey cross sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner. Pengambilan sampel dilakukan secara proporsional random sampling dan didapatkan jumlah responden 81 orang. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan menggunakan rumus chi square. Hasil : Hasil penelitian dari 81 responden menunjukkan bahwa perawat terbanyak berpendidikan DIII Keperawatan sebanyak 63 responden (77,8 %), lama kerja terbanyak 6-10 tahun sebanyak 35 responden (43,2 %), dokumentasi keperawatan di isi cukup sebanyak 38 responden (46,9 %), ada hubungan antara tingkat pendidikan perawat terhadap dokumentasi keperawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Ungaran p 0.000 (< 0.05) dan disimpulkan ada hubungan antara lama kerja perawat terhadap dokumentasi keperawatan di RSUD Ungaran p 0.035 (< 0.05). Simpulan : Ada hubungan bermakna antara tingkat pendidikan dan lama kerja perawat terhadap pendokumentasian asuhan keperawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Ungaran. Kata Kunci : Tingkat pendidikan, Lama kerja dan Pendokumentasian keperawatan Daftar Pustaka : 70 (1995 – 2014)

Upload: others

Post on 02-Nov-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN …repository.unissula.ac.id/394/1/SKRIPSI RESTU AYU AMALIA _09211… · Latar Belakang : Dokumentasi keperawatan merupakan

v

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATANFAKULTAS ILMU KEPERAWATANUNIVERSITAS SULTAN AGUNG SEMARANGSkripsi, April 2015

ABSTRAK

Restu Ayu Amalia

HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN LAMA KERJA PERAWATTERHADAP PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DIRUMAH SAKIT UMUM DAERAH UNGARAN

76 Hal + 10 tabel + xv

Latar Belakang : Dokumentasi keperawatan merupakan kewajiban yang harusdiisi oleh perawat sebagai alat tanggung jawab dan tanggung gugat perawat.Pengisian dokumentasi keperawatan seringkali di abaikan, hal ini disebabkankarena tingkat pendidikan yang berbeda di suatu ruangan dan masa kerja perawatyang berbeda. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan antara tingkatpendidikan dan lama kerja perawat terhadap dokumentasi keperawatan di RumahSakit Umum Daerah Ungaran.Metode : Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif correlations.Rancangan yang digunakan dalam pelaksanaan penelitian ini merupakanrancangan survey cross sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner.Pengambilan sampel dilakukan secara proporsional random sampling dandidapatkan jumlah responden 81 orang. Data yang diperoleh diolah secara statistikdengan menggunakan rumus chi square.Hasil : Hasil penelitian dari 81 responden menunjukkan bahwa perawatterbanyak berpendidikan DIII Keperawatan sebanyak 63 responden (77,8 %), lama

kerja terbanyak 6-10 tahun sebanyak 35 responden (43,2 %), dokumentasikeperawatan di isi cukup sebanyak 38 responden (46,9 %), ada hubungan antaratingkat pendidikan perawat terhadap dokumentasi keperawatan di Rumah SakitUmum Daerah Ungaran p 0.000 (< 0.05) dan disimpulkan ada hubungan antaralama kerja perawat terhadap dokumentasi keperawatan di RSUD Ungaran p 0.035(< 0.05).Simpulan : Ada hubungan bermakna antara tingkat pendidikan dan lama kerjaperawat terhadap pendokumentasian asuhan keperawatan di Rumah Sakit UmumDaerah Ungaran.

Kata Kunci : Tingkat pendidikan, Lama kerja dan Pendokumentasiankeperawatan

Daftar Pustaka : 70 (1995 – 2014)

Page 2: PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN …repository.unissula.ac.id/394/1/SKRIPSI RESTU AYU AMALIA _09211… · Latar Belakang : Dokumentasi keperawatan merupakan

vi

BACHELOR NURSING STUDY PROGRAMEFACULTY OF NURSINGSULTAN AGUNG ISLAMIC UNIVERSITY OF SEMARANGMini Thesis, April 2015

ABSTRACT

Restu Ayu Amalia

THE RELATION BETWEEN THE LEVEL OF EDUCATION AND THELENGTH OF EMPLOYMENT OF NURSES TO NURSINGDOCUMENTATION IN GENERAL HOSPITAL OF UNGARAN

76 Pages + 10 Tables + xv

Background : Nursing documentation is an obligation that must be filled bynurses as the responsibility and accountability of nurses . But then, the fulfillmentof nursing documentation is often ignored , it is caused by the level of educationvaries in a room and in a different working term of nurses. The purpose of theresearch is to find out the relation between the level of education and the length ofemployment of nurses to nursing documentation in the General Hospital ofUngaran .Methods: The type of this research is a descriptive study correlations . Theprogram that is used in the implementation of this research is a cross-sectionalsurvey program. Data is collected by questionnaire. Sampling is done byproportional random sampling and it is found 81 respondents. The data that isobtained processed statistically using chi-square formula .Result: The results of 81 respondents indicated that most educated nurses NursingDiploma with 63 respondents (77.8%), most 6-10 year length emloyment with 35respondents (43.2%), nursing documentation in accordance with the content ofless than 38 respondents (46.9%), there is a relationship between the level ofeducation of nurses for nursing documentation in the General Hospital of Ungaranp 0.000 (<0.05) and concluded that there is a relationship between the lengthemployment nurses in hospitals to nursing documentation Ungaran p 0.035(<0.05).Concluding : In summary that there is a significant relation between the level ofeducation and length of employment of nurses to nursing documentation in theGeneral Hospital of Ungaran .

Keyword : The level of education, length of working, and nursing documentationBibliography :70 (1995 - 2014)