program kerja awal infokom 2013

16
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang e-mail : [email protected] Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264 Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222 PROGRAM KERJA KEMENTERIAN INFOKOM BEM FAKULTAS KEDOKTERAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO (BEM FK KM UNDIP) 2013 I. KATA PENGANTAR Departemen Infokom merupakan departemen yang berhubungan dengan teknologi, informasi dan komunikasi. Pemanfaatan teknologi dan informasi melalui berbagai kegiatan demitercapainya aktualisai diri mahasiswa, khususnya di fakultas kedokteran baik secara internal maupun eksternal. Sehingga denga keberadaan kementerian infokom diharapkan dapat menjadi wadah aspirasi dah ekspresi mahasiswa serta pusat informasi yang aktual, faktual, akurat dan bermanfaat di lingkup Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. II. VISI DAN MISI A. Visi Menjadikan Kementerian Infokom sebagai pusat informasi bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran B. Misi 1. Mengenalkan BEM Fakultas Kedokteran UNDIP di masyarakat luas dengan memanfaatkan berbagai media yang mudah diakses 2. Menyebarluaskan informasi dalam lingkup internal maupun eksternal BEM Fakultas Kedokteran KM UNDIP dalam bidang kesehatan 3. Melakukan koordinasi lintas departemen atau pihak-pihak yang terkait untuk menunjang pelaksanaan program kerja 4. Memfasilitasi mahasiswa untuk mendapatkan informasi yang bermanfaat dan up to date 5. Mempublikasikan karya mahasiswa melalui media sosial interakti

Upload: alfa-ajinata

Post on 08-Jul-2016

293 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

Proker

TRANSCRIPT

Page 1: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

PROGRAM KERJA KEMENTERIAN INFOKOM

BEM FAKULTAS KEDOKTERAN

KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO

(BEM FK KM UNDIP)

2013

I. KATA PENGANTAR

Departemen Infokom merupakan departemen yang berhubungan dengan

teknologi, informasi dan komunikasi. Pemanfaatan teknologi dan informasi melalui

berbagai kegiatan demitercapainya aktualisai diri mahasiswa, khususnya di fakultas

kedokteran baik secara internal maupun eksternal. Sehingga denga keberadaan

kementerian infokom diharapkan dapat menjadi wadah aspirasi dah ekspresi mahasiswa

serta pusat informasi yang aktual, faktual, akurat dan bermanfaat di lingkup Fakultas

Kedokteran Universitas Diponegoro.

II. VISI DAN MISI

A. Visi

Menjadikan Kementerian Infokom sebagai pusat informasi bagi mahasiswa

Fakultas Kedokteran

B. Misi

1. Mengenalkan BEM Fakultas Kedokteran UNDIP di masyarakat luas dengan

memanfaatkan berbagai media yang mudah diakses

2. Menyebarluaskan informasi dalam lingkup internal maupun eksternal BEM

Fakultas Kedokteran KM UNDIP dalam bidang kesehatan

3. Melakukan koordinasi lintas departemen atau pihak-pihak yang terkait untuk

menunjang pelaksanaan program kerja

4. Memfasilitasi mahasiswa untuk mendapatkan informasi yang bermanfaat dan

up to date

5. Mempublikasikan karya mahasiswa melalui media sosial interakti

Page 2: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

C. BIODATA PENGURUS

Menteri Infokom

Nama Lengkap : Quartilosia Pinastika Sandhityarini

Nama Panggilan : Thea

Tempat/Tanggal Lahir : Kab Semarang, 24 Februari 1993

Agama : Katolik

Jurusan/Angkatan : Ilmu keperawatan/ 2010

Alamat Asal : Kebonbawang RT 01 RT VI Kebondowo,

Kec. Banyubiru, Kab. Semarang

Alamat Kos : Jl. Waru Timur II no 1 Pedalangan, Banyumanik

Alamat email : [email protected]

No. HP : 089668147264

Wakil Menteri

1. Nama Lengkap : Fidela Zahradika

Nama Panggilan : Dela

Tempat/Tanggal Lahir : Kendal, 6 Maret 1993

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Gizi/ 2010

Alamat Asal : Jl. Srengseng sawah no 23 RT 12 RW 07 Jagakarsa,

Jakarta Selatan

Alamat Kos : Jl. Kedung Jati no 8 Perum PJKA Semarang

Alamat email : [email protected]

No. HP : 081905121588

2. Nama Lengkap : Hamim Tohari

Nama Panggilan : Hari

Tempat/Tanggal Lahir : Semarang, 07 Oktober 1992

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Pendidikan dokter/ 2010

Alamat Asal : Jl. Jokotole Indah no. 1E

Alamat Kos : Jl. Mentri Supeno Selatan no. 1169

Alamat email : [email protected]

No. HP : 085648008222

Staff Ahli

1. Nama Lengkap : Linda Apriaty

Nama Panggilan : Linda

Tempat/Tanggal Lahir : Bogor, 23 April 1992

Page 3: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Gizi/ 2010

Alamat Asal : Jl. Bawean no 13 pondok aren, Ciluar, Bogor

Alamat Kos : Jl. Gundi no 3 Semarang

Alamat email : [email protected]

No. HP : 085695969717

2. Nama Lengkap : Dian Ayu Wulandari

Nama Panggilan : Ayu

Tempat/Tanggal Lahir : Semarang, 31 Desember 1993

Agama : Katolik

Jurusan/Angkatan : Ilmu Keperawatan/ 2010

Alamat Asal : Jl. Rumpun Diponegoro V/58 Banyumanik, Semarang

Alamat Kos : -

Alamat email : [email protected]

No. HP : 08985757562

Staff

1. Nama Lengkap : Rahmawati

Nama Panggilan : Rahma

Tempat/Tanggal Lahir : Wonogiri, 24 Mei 1994

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Gizi/ 2011

Alamat Asal : Kepuh RT 02 RW I Soco, Slogohimo, Wonogiri

Alamat Kos : Jl. Singosari X 13 A, Semarang

Alamat email : [email protected]

No. HP : 085647587087

2. Nama Lengkap : Nisrina Prameswari

Nama Panggilan : Ines

Tempat/Tanggal Lahir : Metro Lampung, 31 Oktober 1993

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Gizi/ 2011

Alamat Asal : Perum. Saffa regency Ngepeng, Sukoharjo

Alamat Kos : Kertanegara V no 1, peleburan, Semarang

Alamat email :[email protected] No. HP : 083866586596

3. Nama Lengkap : Anggi Novitasari

Page 4: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Nama Panggilan : Anggi

Tempat/Tanggal Lahir : Semarang, 6 November 1992

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Gizi/ 2011

Alamat Asal : Kuncen, bubakan RT 2 RW III Mijen, Semarang

Alamat Kos : Jl. Kedungjati no 20, Semarang

Alamat email : [email protected] No. HP : 085799644762

4. Nama Lengkap : Intan Hapsari Putri

Nama Panggilan : Intan

Tempat/Tanggal Lahir : Serang, 10 Januari 1993

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Keperawatan/ 2011

Alamat Asal : Jl. Lumba-lumba no 16A kavling blok C Cilegon

Alamat Kos : Jl. Jurang belimbing no 3-4 RT 04 RW IV

Alamat email : [email protected] No. HP : 08561519601

5. Nama Lengkap : Sindi Mellyanasari

Nama Panggilan : Sindi

Tempat/Tanggal Lahir : Cilacap, 21 Juni 1994

Agama : Islam

Jurusan/Angkatan : Ilmu Keperawatan/ 2012

Alamat Asal : Jl. Garuda RT 01 RW XIV padangjaya, Majenang,

Cilacap

Alamat Kos : Gondang timur IV no 17 Tembalang, Semarang

Alamat email : [email protected] No. HP : 085647791168

6. Nama Lengkap : (masih dalam pencarian)

Nama Panggilan :

Tempat/Tanggal Lahir :

Agama :

Jurusan/Angkatan : Pendidikan Dokter/ 2011-2012

Alamat Asal :

Alamat Kos :

Alamat email : No. HP :

Page 5: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

D. ARAHAN KERJA

Program kerja kementerian infokom diarahkan pada kegiatan yang bertujuan

untuk mengolah dan menyebarluaskan berbagai informasi, inspirasi, maupun aspirasi

mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro sehingga meningkatkan

integritas, kapabilitas serta kepekaan terhadap fenomena yang terjadi demi tercapainya

aktualisasi diri.

E. PROGRAM KERJA

1. SosMed (facebook, twitter)

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin (harian)

Latar Belakang Jejaring sosial kini telah menjadi media yang menjadi bagian

dari gaya hidup mahasiwa, dengan kemudahan berkomunikasi

meski terpisah jarak maupun waktupun dapat disiasati.Maka

dari itu untuk lebih mengeksiskan BEM FK serta mendekatkan

profil BEM FK pada mahasiswa FK secara khusus maka perlu

adanya akun jejaring sosial BEM FK.

Tujuan Memenuhi kebutuhan mahasiswa FK UNDIP dan pihak lain

yang terkait, untuk mendapatkan akses informasi yang akurat

dan mudah diakses dalam bentuk website

sasaran Mahasiswa FK UNDIP, mahasiswa UNDIP maupun non UNDIP

yang berhubungan dengan FK UNDIP, masyarakat umum yang

meerlukan informasi tentang FK UNDIP

Abstraksi umum aliran informasi yang dipublikasikan lewat sosial media

merupakan informasi yang telah dipilih dan dirasa bermanfaat

bagi civitas akademika FK Undip

Waktu pelaksanaan Setiap hari ketika terdapat informasi yang perlu di

publikasikan lewat media jejaring sosial.

Target Seluruh mahasiswa dapat dengan mudah mengakses

informasi dari akun jejaring sosial BEM FK UNDIP yang

mereka kunjungi

Page 6: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Parameter Keberhasilan Informasi dapat dipublikasikan secara terkini

Folowers twitter mengalami peningkatan yang significan

>1000

PJ Nama : Linda Apriaty

Fakultas/Jurusan : Kedokteran/ Ilmu Gizi

Dana Rp. 50.000/bulan

Timeline 25 Maret 2013 dimulai mengaktifkan kembali media jejaring

sosial

2. Website BEM FK KM UNDIP

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin (harian)

Latar Belakang Pesatnya perkembangan aliran informasi dan kemudahan

mengakses informasi oleh mahasiswa dari berbagai sumber

media online membuat website menjadi hal yang mutlak

dimiliki dan dikelola dengan baik untuk memberikan

ketersediaan informasi yang mudah diakses mahasiswa

dengan baik

Tujuan Memenuhi kebutuhan mahasiswa FK UNDIP dan pihak lain

yang terkait, untuk mendapatkan akses informasi yang akurat

dan mudah diakses dalam bentuk website

sasaran Mahasiswa FK UNDIP, mahasiswa UNDIP maupun non UNDIP

yang berhubungan dengan FK UNDIP, masyarakat umum yang

meerlukan informasi tentang FK UNDIP

Abstraksi umum Website akan ditata ulang sehingga akan lebih membuat

nyaman dan memberi kemudahan bagi para pembaca.

Sembari ditata ulang, aliran informasi yyang dipublikasikan

lewat sosial media, sms, dsb juga akan tetap di publikaskan

melalui website setelah dilakukan pemilahan informasinya.

Waktu pelaksanaan Setiap Hari ketika terdapat informasi yang perlu di

publikasikan lewat website.

Page 7: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Target Website sudah memiliki template dan tertata rapi sebelum

PMB

Seluruh mahasiswa mengetahui alamat website BEM FK

UNDIP

Aliran iinformasi lancar melalui website

Parameter Keberhasilan Website memliki template dan tersusun rapi sebelum PMB

Seluruh mahasiswa dapat dengan mudah mengakses

informasi dari website BEM FK UNDIP yang mereka kunjungi

Informasi dapat dipublikasikan secara terkini

PJ Nama : Hamim Tohari

Fakultas/Jurusan : Kedokteran/ Pendidikan Dokter

Dana Rp. 300.000,

Timeline 25 Maret 2013 penata ulangan website

3. KOMINFO BOARD

Sifat Kegiatan Rutin (bulanan)

Latar Belakang Perlunya media informasi dan komunikasi dari BEM FK KM

UNDIPyang berisi berbagai berbagai informasi menarik,

mendidik, bermanfaat serta isu2 hangat untuk memenuhi

kebutuhan mahasiswa Fakultas kedokteran yang terdiri dari 3

jurusan agar mendapat informasi yang setara.

Tujuan Memberikan informasi yang aktual dan bermanfaat dalam

berbagai bidang yang terkait dengan civitas akademika

Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro.

sasaran Civitas akademika Fakultas Kedokteran UNDIP

Abstraksi umum papan ini memaparkan info, pengetahuan, atau isu-isu yang

berhubungan dengan bidang kesehatan maupun bidang selain

kesehatan. Di dalamnya berisi artikel-artikel sesuai dengan

tema yang akan di angkat, dapat juga memuat opini dan hasil

karya mahasiswa FK serta selalu up to date menginformasikan

event-even yang akan berlangsung.

Page 8: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Waktu pelaksanaan Setiap bulan

Target Mengelola dan memberikan informasi melalui KOMINFO

board setiap bulannya

Parameter Keberhasilan KOMINFO board dapat terupdate setiap bulannya

Informasi dari kemeterian lain dapat termuat dalam kominfo

board, secara khusus isu-isu KP dan info beasiswa Kesma

PJ Nama : Sindi mellyasari

Fakultas/Jurusan : Kedokteran/ Ilmu Keperawatan

Dana Rp. 15.000,-/bulan

Timeline Minggu pertama dalam bulan tersebut

4. I Care Center

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin

Latar Belakang

Informasi, kritik, saran dan aspirasi dari civitas akademik FK

belum tertampung secara maksimal, sehingga dibutuhkan

pusat pengumpulan aspirasi, agar aspirasi tersebut dapat

terealisasi.

Tujuan

Mempermudah proses pengumpulan informasi dan aspirasi

civitas akademik fakultas kedokteran dalam semua bidang

khususnya kesehatan.

Sasaran Mahasiwa dan civitas akademika Fakultas Kedokteran Undip.

Abstraksi Umum

Infokom care center adalah hotline khusus yang menerima

informasi, kritik, saran, dan aspirasi civitas akademika maupun

kementerian lain dalam BEM FK untuk mempermudah proses

pengumpulan informasi

Waktu Pelaksanaan Setiap hari.

Target Mampu menampung informasi dan aspirasi

Page 9: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Parameter Keberhasilan

Civitas akademik FK aktif memberikan informasi

maupun aspirasi nya.

Informasi dan aspirasi dari civitas akademik bukan

hanya di publikasi kan tetapi juga dapat terealisasi

secara nyata.

PJ

Nama : Intan Hapsari Putri

NIM : 22020111130082

Fakultas/Jur : Kedokteran/ Ilmu Keperawatan

Dana Kebutuhan Per bulan untuk pulsa : 20.000 x 8 = 160.000

Timeline Insidental

5. Database Publikasi

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin (kerjasama lintas kementrian)

Latar Belakang

Banyaknya informasi yang masuk ke Kementrian Infokom

terkadang menjadikan kerancuan dalam publikasinya. Oleh

karena itu, database publikasi dibuat untuk lebih merapikan

informasi yang masuk kemudian dipublikasikan.

Tujuan

Menjadikan Database Publikasi sebagai sarana pengumpulan

segala informasi yang diterima sehingga dalam publikasi tidak

terjadi kerancuan.

Sasaran Mahasiswa dan civitas akademika Fakultas Kedokteran

Universitas Diponegoro

Abstraksi Umum

Membuat daftar informasi yang diterima maupun

disebarluaskan melalui berbagai media interaktif yang dikelola

oleh kementerian Infokom sebagai arsip yang dapat ditinjau di

kemudian hari

Waktu Pelaksanaan Kepengurusan BEM FK Undip 2013

Target Mampu mendokumentasikan informasi yang diterima dan

disebarluaskan

Parameter Keberhasilan Dapat terbentuk Database Publikasi

Page 10: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

PJ Nama : Nisrina Prameswari

Fakultas/Jur : Kedokteran/ Ilmu Gizi

Dana -

Timeline

Pada akhir kepengurusan tersusun database informasi yang

keluar maupun masuk melalui kementerian Infokom BEM FK

KM UNDIP 2013

6. Logbook

Sifat Kegiatan Kegiatan insidental

Latar Belakang

BEM FK KM UNDIP merupakan BEM yang terhitung masih

baru di kalangan universitas diponegoro maupun universitas

lain. Maka dari itu memperkenalkan BEM FK KM UNDIP 2013

dalam bentuk sebuah buku yang berisi profil BEM,

kementerian, dan proker setiap kementerian.

Tujuan

1. Mengeksiskan BEM FK KM UNDIP ke Universitas

lainnya di Indonesia.

2. Menjadi fasilitas bagi mahasiswa untuk mengetahui

lebih jauh tentang BEM FK KM UNDIP

3. Memperkenalkan profil BEM FK KM Univesitas

Diponegoro kepada khalayak umum.

Sasaran BEM di berbagai universitas secara khusus universitas

diponegoro

Abstraksi Umum

Logbook merupakan sebuah buku kecil yang berisi tentang

profil dan sejarah terbentuknya BEM Fakultas Kedokteran

Universitas Diponegoro serta melampirkan prestasi-prestasi

Fakultas Kedokteran UNDIP.

Waktu Pelaksanaan Pertengahan BEM FK Undip 2013

Target Dikenalnya BEM FK KM UNDIP 2013 melalui adanya Logbook

yang dibawa oleh delegasi.

Parameter Keberhasilan Tercetak dan tersebar 15 buah

Page 11: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

PJ Nama :Rahmawati

Fakultas/Jur : Kedokteran/ Ilmu Gizi

Dana 15 x Rp 20000,-

Timeline

25 maret 2013 telah terkumpul bahan dan materi logbook

Juni tercetak 5 eksemplar

Juli tercetak 10 eksemplar

7. Buletin FK UNDIP

Sifat Kegiatan Kepanitiaan

Latar Belakang Perlunya media informasi resmi yang dapat mejawab

kebutuhan mahasiswa baru FK UNDIP untuk lebih mengenal

profil Universitas, fakultas, dan jurusan serta dalam rangka

upaya meningkatkan kesiapan mahasiswa untuk menyikapi

isu-isu yang relevan.

Tujuan Untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa baru tentang

universitas, fakultas, dan jurusan di FK UNDIP

Memberikan informasi yang relevan dalam bidang kesehatan

sehingga diharapkan selain dapat menambah pengetahuan,

juga dapat membentuk mahasiswa yang kritis dan dapat

menyikapi suatu masalah atau isu secara tepat.

Sebagai wadah para mahasiswa FK UNDIP untuk meyalurkan

minat dan bakat mereka dalam bidang jurnalistik yang

berlandaskan keilmiahan..

sasaran Mahasiswa baru Fakultas Kedokteran UNDIP 2013

Page 12: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Abstraksi umum Program dimulai dengan pembentukan tim redaksi yang

direkrut dari mahasiswa FK UNDIP yang memiliki kemampuan

dan kemauan dalam bidang jurnalistik dan desain sebanyak 8

orang dari luar Kementrian Infokom. Kemudian dilakukan

pembagian tugas berdasarkan masing-masing bidang

(jurnalistik dan desain) dan juga berdasarkan tema yang telah

ditentukan. Setelah semua hasil kerja dilakukan evaluasi dan

dinyatakan telah memenuhi kriteria yang diinginkan, maka

berlanjut ke proses pencetakan buletin, dan didistribusikan

pada mahasiswa baru saat PMB berlangsung bersama

marchandise (buletin dan marchandise menjadi 1 paket)

Waktu pelaksanaan Oprec tim redaksi: 27 Maret 20013

Distribusi ke maba:

Target Buletin dapat diterbitkan saat PMB

Parameter Keberhasilan Buletin terbit tepat waktu

Semua maba FK memiliki, membaca, dan mengerti tentang

info-info yang terdapat dalam buletin

PJ Nama : Anggi Novitasari

NIM : 22030111130040

Fakultas/Jurusan : Kedokteran/ Ilmu Gizi

Dana Rp. 5.000.000,-

Timeline 27 Maret oprec tim redaksi

30 Maret pembagian tugas pada masing-masing tim redaksi

30Maret-30 Juni pelaksanaan kerja (termasuk mencari

sponsor)

1- 2 Juli evaluasi Hasil keseluruhan

3-16juli ‘perapian’

23 Agustus 2013 percetakan

3 September 2013 distribusi ke maba

Page 13: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Sifat Kegiatan Kepanitiaan

8. C-Rus (CD Kepengurusan)

Sifat Kegiatan Kegiatan insidental

Latar Belakang

Banyaknya kegiatan BEM FK Undip 2013 menjadikan C-Rus ini

begitu bermanfaat. Dengan adanya C-Rus bisa dilakukan

pengumpulan segala dokumentasi dari setiap acara.

Dokumentasi tersebut tidak hanya nerupa foto, melainkan

juga video. Selain itu, C-Rus menjadi kenang-kenangan

kepengurusan BEM FK Undip 2013 di akhir kepengurusan

nanti.

Tujuan Menjadikan C-Rus sebagai kumpulan dokumentasi dan

kenang-kenangan di akhir kepengurusan

Sasaran Seluruh pengurus BEM FK Undip 2013

Abstraksi Umum

Membuat CD kenangan yang berisi video serta foto profil

kementerian dan kegiatan-kegiatan yang telah dilakukan

selama periode kepengurusan BEM FK KM UNDIP 2013

Waktu Pelaksanaan Akhir kepengurusan BEM FK Undip 2013

Target Mampu mendokumentasikan setiap kegiatan dalam periode

kepengurusan BEM FK KM UNDIP 2013

Parameter Keberhasilan Dapat terbentuk CD Kepengurusan pada akhir kepengurusan

PJ

Nama : Dian Ayu Wulandari

NIM : 22020110130094

Fakultas/Jur : Kedokteran/Keperawatan

Dana @ Rp 5000,-

Timeline

Pengumpulan data Maret- November 2013

Pengolahan data November 2013

Penggandaan C-Rus Desember 2013

9. FORKOM (FORUM INFOKOM)

Page 14: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin non kepanitiaan

Latar Belakang

Mengingat bahwa Fakultas Kedokteran terdiri dari 3

himpunan mahasiswa dari 3 jurusan yang masing-masing

memiliki bidang yang bergerak di lingkup informasi dan

komunikasi, maka diperlukan adanya pertemuan rutin antara

bidang infokom di masing-masing jurusan tersebut.

Tujuan

1. Menjalin kekerabatan antar departemen infokom di lembaga-lembaga kemahasiswaan FK Undip

2. Pertukaran informasi yang berkembang pada masing-masing jurusan di FK Undip

3. Saling berbagi ilmu dan mempelajari cara kerja departemen infokom di masing-masing lembaga kemahasiswaan FK Undip

4. Membuka kesempatan untuk bekerja sama antar departemen infokom di ketiga jurusan FK Undip

Sasaran Seluruh staf departemen Infokom di lembaga kemahasiswaan

FK UNDIP

Abstraksi Umum

Forum yang diadakan ini bersifat informal agar terkesan tidak monoton dan membosankan, dan agar keakraban antar-anggota dapat tercipta. Di dalam forum diharapkan ada sharing antara anggota kementerian infokom BEM FK 2013 dengan departemen Infokom di masing-masing HIMA. Dan ada pertukaran pengetahuan mengenai informasi dan isu yang ada di dunia kesehatan, khususnya di FK UNDIP.

Waktu Pelaksanaan Insidental, 5 kali dalam kurun waktu 1 tahun kepengurusan

Target

Terjalin silaturahmi antar anggota infokom BEM FK 2013

dengan anggota departemen infokom dibawah naungan

HIMA.

Parameter Keberhasilan

1. Forum dapat terlaksana dengan lancar dan sesuai rencana.

2. Jumlah total staf yag hadir sedikitnya 80% dari yang ditargetkan.

3. Forum berlangsung secara aktif dan interaktif. 4. Melaksanakan 5 kali Forkom dalam satu tahun

kepengurusan.

Page 15: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

PJ

Nama : Fidela Zahradika Fathimah

NIM : 22030110141015

Fakultas/Jur : Ilmu Gizi

Dana Konsumsi : Rp100.000/Forkom Rp100.000 x 5 = Rp500.000,00

Timeline

Forkom 1 : Minggu, 17 Maret 2013

Forkom 2 : minggu keempat bulan Mei

Forkom 3 : minggu ketiga bulan Juni

Forkom 4: minggu ketiga bulan September

Forkom 4: minggu ketiga bulan November

10. IMMUN (INFOKOM BEM FK COMMUNITY)

Sifat Kegiatan Kegiatan rutin non kepanitiaan

Latar Belakang

Dalam perjalanan sebuah kementerian untuk mengemban

amanah dan tugas menjalankan proker tentunya dibutuhkan

tim yang solid. Maka dari itu perlu adanya kegiatan yang

mempererat silaturahmi dan alur koordinasi bagi staf

kementerian infokom BEM FK 2013.

Tujuan

1. Terjalinnya silaturahmi antar staf kementerian infokom. 2. Pertukaran informasi yang berkembang pada masing-

masing jurusan di FK Undip 3. Pemantauan proker yang sedang dan akan dijalankan

oleh kementerian infokom BEM FK

Sasaran Seluruh staf Kementerian Infokom di BEM FK KM UNDIP

Abstraksi Umum

Immun merupakan pertemuan rutin staf kementerian Infokom 2013 yang dilaksanakan setiap bulannya sebagai wadah tukar informasi, sharing serta pemantauan terhadap proker yang sedang atau akan berjalan di kementerian infokom BEM FK 2013. Pertemuan akan dikemas dengan berbagai model sehingga tidak terkesan monoton dan dapat saling mempererat silaturahmi antar staff kementerian infokom.

Waktu Pelaksanaan 1 kali dalam sebulan

Page 16: Program Kerja Awal Infokom 2013

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA

FAKULTAS KEDOKTERANKELUARGA MAHASISWA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Sekretariat : Jl. Prof. H Soedarto, Gedung A Lantai 1 FK UNDIP Semarang

e-mail : [email protected]

Contact Person: Quartilosia Pinastika 089668147264

Fidela Zahradika 081905121588 Hamim Tohari 085648008222

Target

Adanya ikatan silaturahmi antar anggota kementerian

infokom sehingga terbentuk kementerian infokom BEM FK

2013 yang solid.

Parameter Keberhasilan

1. Immun dapat terlaksana dengan lancar dan sesuai rencana.

2. Jumlah total staf yag hadir sedikitnya 80% dari yang ditargetkan.

3. Forum berlangsung secara aktif dan interaktif. 4. Melaksanakan 1 kali pertemuan setiap bulannya

PJ

Nama : Quartilosia Pinastika S

NIM : 22020110120049

Fakultas/Jur : Kedokteran/ Ilmu Keperawatan

Dana -

Timeline 1 kali pertemuan setiap bulan pada minggu ke 4 bulan

tersebut.

F. PENUTUP

Demikian program kerja kementerian infokom telah dirancang dengan seksama,

akan tetapi program kerja ini tidak akan terlaksana dengan baik tanpa adanya kerjasama

seluruh staf kementerian Infokom maupun dukungan dari pihak-pihak terkait. Besar

harapan agar program kerja ini kelak memberikan manfaat yang dapat dirasakan oleh

seluruh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro, khususnya anggota

BEM FK KM UNDIP 2013. Tentu saja dalam pembuatan program kerja ini masih

terdapat kekurangan, maka dari itu saran dan kritik yang membangun untuk

Kementerian Infokom yang lebih baik.