penjernih air

32
Pembuatan Filter Untuk Menghilangkan Zat Besi dan Mangan Di Dalam Air ABSTRAK Zat besi atau mangan dalam air umumnya berada dalam bentuk ion Fe 2+ atau Mn 2 bentuk senyawa yang larut dan air dan tidak berwarna. Jika air tersebut berhubungan dengan udara maka ion Fe 2+ atau ion Mn 2+ secara perlahan akan teroksidasi menjadi betuk senyawa ferri (Fe 3+ ) atau senyawa mangandioksida (Mn 4+ ) yang tak larut dalam air. Senyawa-senyawa ini berwarna coklat dan dapat menimbulkan bau dan rasa yang kurang enak. Banyak cara untuk menghilangkan zat besi dan mangan dalam air. Salah satu cara yang sederhana yaitu dengan cara menggabungkan proses aerasi dan penyaringan dengan media filter pasir silika, mangan zeolit dan karbon aktif, atau dengan media mangan zeolit dan karbon aktif. Dengan menggunakan filter mangan zoelit dan filter karbon aktif yang dilengkapi dengan filter cartridge dan sterilisator Ultra Violet, dapat menghasilkan air olahan yang dapat langsung diminum. I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Air merupakan kebutuhan yang sangat vital bagi kehidupan manusia. Karena itu jika kebutuhan akan air tersebut belum tercukupi maka dapat memberikan dampak yang besar terhadap kerawanan kesehatan maupun sosial. Pengadaan air bersih di Indonesia khususnya untuk skala yang besar masih terpusat di daerah perkotaan, dan dikelola oleh Perusahan Air Minum (PAM) kota yang bersangkutan. Namun demikian secara nasional jumlahnya masih belum mencukupi dan dapat dikatakan relatif kecil yakni 10,77 % (Supas -1985). Untuk daerah yang belum mendapatkan pelayanan air bersih dari PAM umumnya mereka menggunakan air tanah (sumur), air sungai, air hujan, air sumber (mata air) dan lainnya. Dari hasil survey penduduk antar sensus (SUPAS) 1985, prosentasi banyaknya rumah tangga dan sumber air minum yang digunakan di berbagai daerah di Indonesia sangat bervariasi tergantung dari kondisi geografisnya. Secara nasional yakni sebagai berikut : Yang menggunakan air leding 10,77 %, air tanah dengan memakai pompa 7,85 %, air sumur (perigi) 53,78 %, mata air (air sumber) 15,70 %, air sungai 8,54 %, air hujan 1,64 % dan lainnya 1,71 %. Permasalahan yang timbul yakni sering dijumpai bahwa kulaitas air tanah maupun air sungai yang digunakan masyarakat kurang memenuhi syarat sebagai air minum yang sehat bahkan di beberapa tempat bahkan tidak layak untuk diminum. Air yang layak diminum, mempunyai standar persyaratan tertentu yakni persyaratan fisis, kimiawi dan bakteriologis, dan syarat tersebut merupakan satu kesatuan. Jadi jika ada satu saja parameter yang tidak memenuhi syarat maka air tesebut tidak layak untuk diminum. Standar kualitas air minum menurut Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.20 Tahun 1990 ditunjukkan seperti pada Tabel I.3). Pemakaian air minum yang tidak memenuhi standar kualitas tersebut dapat menimbulkan gangguan kesehatan, baik secara langsung dan cepat maupun tidak langsung dan secara perlahan.

Upload: chandra-tjong

Post on 19-Aug-2015

221 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Penjernih Air Sederhana

TRANSCRIPT

Pembuatan Filter Untuk Menghilangkan Zat Besidan Mangan Di Dalam AirABSTRAKZat besi ataumangandalamair umumnyaberadadalambentukionFe2+ atauMn2 bentuksenyawayanglarutdanairdantidakberwarna.JikaairtersebutberhubungandenganudaramakaionFe2+ atauionMn2+ secaraperlahanakanteroksidasi menjadi betuksenyawaferri(Fe+!atausenyawamangandioksida(Mn"+!yangtaklarut dalamair. #enyawa$senyawainiberwarna coklat dandapatmenimbulkan baudanrasayangkurangenak. %anyakcara untukmenghilangkan &at besidan mangan dalam air. #alah satu cara yang sederhana yaitu dengancaramenggabungkanprosesaerasi danpenyaringandenganmediafilterpasirsilika' mangan&eolit dan karbon aktif' atau dengan media mangan &eolit dan karbon aktif. (enganmenggunakan filter mangan &oelit dan filter karbon aktif yang dilengkapi dengan filter cartridgedansterilisator )ltra*iolet' dapat menghasilkanair olahanyangdapat langsungdiminum. I. PEDA!U"UA#.#. "atar Belakang Air merupakankebutuhanyangsangat vital bagi kehidupanmanusia. Karenaitujikakebutuhanakanair tersebut belumtercukupi makadapat memberikandampakyangbesarterhadapkerawanankesehatanmaupunsosial. Pengadaanair bersihdi Indonesiakhususnyauntukskalayangbesar masihterpusat di daerahperkotaan, dandikelolaolehPerusahanAirMinum (PAM kota yang bersangkutan. !amun demikian secara nasional jumlahnya masih belummencukupidan dapat dikatakan relati" kecil yakni#$,%% & ('upas (#)*+. ,ntuk daerah yangbelummendapatkanpelayananairbersihdari PAMumumnyamerekamenggunakanairtanah(sumur, air sungai, air hujan, air sumber (mata air dan lainnya. -ari hasil surveypendudukantar sensus(',PA'#)*+, prosentasi banyaknyarumahtangga dan sumber air minum yang digunakan di berbagai daerah di Indonesia sangat bervariasitergantung dari kondisi geogra"isnya. 'ecara nasional yakni sebagai berikut . /ang menggunakanair leding #$,%% &, air tanah dengan memakai pompa %,*+ &, air sumur (perigi +0,%* &, mataair (air sumber #+,%$ &, air sungai *,+1 &, air hujan #,21 & dan lainnya #,%# &. Permasalahanyangtimbul yakni seringdijumpai bahwakulaitasairtanahmaupunairsungai yangdigunakanmasyarakat kurangmemenuhi syarat sebagai air minumyangsehatbahkan di beberapa tempat bahkan tidak layak untuk diminum. Air yang layak diminum,mempunyai standar persyaratan tertentu yakni persyaratan "isis, kimiawi dan bakteriologis, dansyarat tersebut merupakan satu kesatuan. 3adi jika ada satu saja parameter yang tidak memenuhisyarat maka air tesebut tidak layak untuk diminum. 'tandar kualitas air minummenurutPeraturan Pemerintah 4epublik Indonesia !o.5$ 6ahun #))$ ditunjukkan seperti pada 6abel I.0.Pemakaian air minumyang tidak memenuhi standar kualitas tersebut dapat menimbulkangangguan kesehatan, baik secara langsung dan cepat maupun tidak langsung dan secaraperlahan. Air tanahseringmengandung7at besi (8e danMangan(Mn cukupbesar.Adanyakandungan 8e dan Mn dalam air menyebabkan warna air tersebut berubah menjadi kuning(coklatsetelahbeberapasaat kontakdenganudara. -isampingdapat mengganggukesehatanjugamenimbulkanbauyangkurangenaksertamenyebabkanwarnakuningpadadidingbaksertabercak(bercakkuningpadapakaian. 9lehkarenaitumenurutPP!o.5$6ahun#))$tersebut,kadar (8e dalam air minum maksimum yang dibolehkan adalah $,0 mg:lt, dan kadar Mangan(Mn dalam air minum yang dibolehkan adalah $,# mg:lt.-i negara maju seperti Amerika dan 3epang, peraturan standar kualitas air minumnya lebihketat lagi. 6otalkandungan besidan mangan dalam air minum maksimum yang diperbolehkanadalah$,0mg:lt. ,ntukmenanggulangi masalahtersebut, perludilakukanupayapenyediaansistemalat pengolah air skala rumah tangga yang dapat menghilangkan atau mengurangikandungan besi dan mangan yang terdapat dalam air air sumur atau tanah. 'alah satu cara untukmeningkatkan kualitas air tanah yakni dengan menggunakan "ilter dengan media mangan 7eolitdan karbon akti".#.$. Tu%uan dan Sasaran6eknologi pengolahan air dengan menggunakan "ilter ini bertujuan untuk menghilangkan7at besi dan mangan di dalam air baku menjadi air yang siap dipakai.#.&. Man'aat Alat ini dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas air tanah khususnya untukmenghilangkan7atbesi danmangandi dalamair.Alattersebutdapatdigunakanuntukskalarumah tangga maupun untuk skala yang besar dengan biaya yang relati" murah.#.(. K)ntak Pers)nilIr. !usa Idaman 'aid, M.;ng.Kelompok 6eknologi Pengelolaan Air air-irektorat 6eknologi =ingkunganKedeputian 90

( yangcukupbesardalamair,akanmenyebabkansenyawabesi ataumanganberadadalambentuksenyawa"errobikarbonat, 8e(?>90

5 ataumangano bikarbonat, Mn(?>90

5. 9leh karena bentuk >95 bebas lebih stabil daripada (?>90

(,maka senyawa bikarbonat cenderung berubah menjadi senyawa karbonat.8e(?>90

5 AAAB 8e>90 C >95 C ?59Mn(?>90

5 AAAB Mn>90 C >95 C ?59-ari reakasi tersebut dapat dilihat, jika >95 berkurang, maka kesetimbangan reaksi akanbergeser ke kanan dan selanjutnya reaksi akan menjadi sebagai berikut .8e>90 C >95 AAAB 8e(9?5 C >95Mn>90 C >95 AAAB Mn(9?5 C >95l5 danionhipokhlorit, (9>l(adalahmerupakanbahanoksidator yangkuatsehinggameskipunpadakondisi p?rendahdanoksigenterlarut sedikit, dapat mengoksidasidengan cepat. 4eaksi oksidasi antara besi dan mangan dengan khlorine adalah sebagai berikut.5 8e5C C >l5 C 2 ?59 AAB 5 8e(9?0 C 5 >l( C 2 ?CMn5C C >l5 C 5 ?59 AAB Mn95 C 5 >l( C 1 ?C l, dan Penukaran ion dengan siklus ? yangregenerasinya dengan menggunakan larutan ?>l. 4eaksinya dapat ditulis sbb .$.&.#. Dengan Siklus untuk a.a. Menggunakan Ze)litePenghilangan Fe dan Mn dg 3e)lit!a5E C 8e(?>90

5 AAB 8eE C 5 !a(?>90 Na2Z + Mn(HCO3)2 ==> MnZ + 2 Na(HCO3)Regenerasi dg a*l8eE C !a>l AAAB !a5E C 8e>l5 MnE C !a>l AAAB !a5E C Mn>l5b. Menggunakan Resin SintetisPenghilangan Fe dan Mn4(!a5 C 8e(?>90

5 AAAB 4(8e C 5 !a(?>90 RNa2 + Mn(HCO3)2 ===> RMn + 2 Na(HCO3)Regenerasi dg a*l4(8e8e>l5 C 1 !a>l AAAB5 4(!a5 C 4(MnMn>l5$.&.$. Dengan Siklus !idr)gen ,!-a. Dengan Media Penukar I)n Ze)litePenghilangan Fe dan Mn

8e(?>90

58eE5 ?5(EC

AAAAB C 1 ?5(>90

Mn(?>90

5MnERegenerasi dg !*l8eE8e>l5C1 ?>lAAAAB 5 ?5EC MnEMn>l5b. Dengan Media Penukar I)n ResinPenghilangan Fe dan Mn4(?5 C Mn(?>90

5 AAAAB 4(Mn C 5 ?59 C 5 >95 4(?5 C 8e(?>90

5 AAAAB 4(8e C 5 ?59 C 5 >95Regenerasi dg !*l4(Mn C 5 ?cl AAAAB 4(?5 C Mn>l5 4(8e C 5 ?>l AAAAB 4(?5 C 8e>l5 -ilihat dari persamaanreaksinyamakaprosespenghilanganbesi danmangandenganpertukaran ion sangat mudah operasinya, tetapi jika air bakunya mempunyai kekeruhan,kandungan 7at organik serta kadar 8e0C dan Mn5C penukar ionnya oleh kotoran tersebut sehinggadaya penukar ionnya menjadi cepat jenuh. ?al ini mengakibatkan regenerasi harus lebih seringdilakukan.$.(. Penghilangan Besi dan Mangan dengan Filtrasi K)ntakAda dua cara yang banyak dipakai yaitu .$.(.#. Filtrasi dengan media 'ilter 4ang mengandung Mn.$ Air baku yang mengandung 8e dan Mn dialirkan ke suatu "ilter yang medianyamengandung Mn95.n?59. 'elama mengalir melalui media tersebut 8e dan Mn yang terdapat dalamair baku akan teroksidasi menjadi bentuk 8e(9?0 dan Mn590 oksigen terlarut dalam air, denganoksigen sebagai oksidator.4eaksinya adalah sebagai berikut .1 8e5C C 95 C #$ ?59 AAAB 1 8e(9?0 C * ?CMn5C C Mn95.n?59 AAAB Mn95.Mn9.n?59 C ?C ,ntuk reaksi penghilangan besi tersebut diatas adalah merupakan reaksi katalitik denganMn95sebagai katalis, sedangkan untuk reaksi penghilangan Mn adalah merupakan reaksi antaraMn5Cdengan hidrat mangandioksida. 3ika kandungan mangan dalam air baku besar maka hidratmangandioksida yang ada dalam media "ilter akan habis dan terbentuk senyawa Mn95.Mn9.n?59sehingga kemampuan penghilangan 8e dan Mn nya makin lama makin berkurang. ,ntuk memperbaharui daya reaksi dari media "iternya dapat dilakukan denganmemberikan khlorine kedalam "ilter yang telah jenuh tersebut.4eaksinya adalah sebagai berikut .Mn95.Mn9.n?59 C 5 ?59 C >l5 AAAAB 5 Mn95.n?59 C 5 ?C C 5>l($.(.$. Dengan Mangan Ze)liteAir baku yamg mengandung besi dan mangan dialirkan melalui suatu "ilter bed yang media"ilternyaterdiri dari mangan(7eolite(K5E.Mn9.Mn59%. ManganEeolitber"ungsi sebagai katalisdan pada waktu yang bersamaan besi dan mangan yang ada dalam air teroksidasi menjadi bentuk"erri(oksida dan mangandioksida yang tak larut dalam air.4eaksinya adalah sebagai berikut .K5E.Mn9.Mn59% C 1 8e(?>90

5 AAAAB K5E C 0 Mn95 C 5 8e590 C * >95 C 1 ?59K5E.Mn9.Mn59% C 5 Mn(?>90

5 AAAB K5E C + Mn95 C 1 >95 C 5 ?594eaksi penghilangan besi dan mangan dengan mangan 7eoite tidak sama dengan prosespertukaran ion, tetapi merupakan reaksi dari 8e5C dan Mn5C dengan oksida mangan tinggi (highermangan o@ide. 8iltrat yang terjadi mengandung mengandung "erri(oksida dan mangan(dioksida yang taklarut dalamair dandapat dipisahkandenganpengendapandanpenyaringan. 'elamaprosesberlangsung kemampunan reaksinya makin lama makin berkurang dan akhirnya menjadi jenuh.,ntuk regenerasinya dapat dilakukan dengan menambahkan larutan Kaliumpermanganat kedalam7eolite yang telah jenuh tersebut sehingga akan terbentuk lagi mangan 7eolite (K5E.Mn9.Mn59%.$.0. Pr)ses S)da "ime Proses ini adalah merupakan gabungan antara proses pemberian 7at alkali untukmenaikkan p? dengan proses aerasi. -engan menaikkan p? air baku sampai harga tertentu makareaksi oksidasi besi dan mangan dengan cara aerasi dapat berjalan lebih cepat. Eat alkali yangseringdipakai yaitukapur (>a9ataularutankapur F>a(9?5 Gdansodaapi F!a(9?Gataucampuranantarakeduanya. >arapenambahan7at alkali yakni sebelumprosesaerasi. ,ntukoksidasi besi, sangat e"ekti" pada p? *(), sedang untuk oksidasi mangan baru e"ekti" pada p? B#$. 9leh karena p? air baku menjadi tinggi, maka setelah 8e dan Mn nya dipisahkan, air olahanharus dinetralkan kembali.$.2. Penghilangan Besi dan Mangan dengan Bakteri BesiPada saringan pasir lambat, pada saat operasi dengan kecepatan #$(0$ meter:hari, setelahoperasi berjalan %(#$ hari, maka pada permukaan atau dalam media "ilternya akan tumbuh danberkembang biak bakteri besi yang dapat mengoksidasi besi atau mangan yang ada dalam air.ara ini dapat menghemat biaya operasi untuk koagulasidan pengendapan tetapi beban saringan pertama akan cukup besar.$.6. *ara "ain Khususnyauntukmenghilangkanbesi yangadadalamair adacaralainyangdapatdigunakan yaitu dengan 9ksidasi Kontak (>ontact 9@ydation. Air baku dialirkan melalui saringanpasir atau media lainnya yang permukaannya terlapisi oleh 7at oksi"errihidroksida (8e99?. Padasaatmelalui mediatersebut8e5C denganwaktu yangsangatsingkatakanteroksidasi menjadi8e0C dengan 7at oksigen yang terlarut (-9 sebagai oksidator.6etapi jika kandugnan oksigen yang terlarut dalam air baku kecil misalnya air tanah, makaair bakunyaharus dikontakkandenganudaradengancarakontakbiasaataumenggunakanperalatantertentuuntuksuplai oksigen. Mekanismereaksi penghilanganbesi denganoksidasikontak adalah merupakan reaksi auto(katalitik dengan oksi"errihidroksida (8e99? sebagaikatalis, yang banyak terdapat pada bijih limonite. 3ika dibandingkan dengan cara(cara yang lain,penghilangan besi dengan cara ini mempunyai karakteristik yang sangat berbeda. >ara oksidasikontak ini mempunyai keuntungan.6anpa proses Koagulasi dan Pengendapan.Kecepatan "iltrasi besar.Haktu pakai media "ilter (penyaringan : katalis lama.6anpa proses regenerasiIII. PR.SES PE+."A!A&.#. Pr)ses Peng)lahan Air Dengan Filter Mangan Ze)lit Dan Filter Karb)n Aki' Air baku dipompa ke bak penampung, kemudian dari tangki penampung, air dialirkan ke"ilter mangan 7eolit untuk menyaring atau menghilangkan 7at besi atau mangan yang ada dalamair serta menghilangkan padatan tersuspensi. -ari "ilter ini air dialirkan ke "ilter karbon akti" untukmenghilangkankandungan7at organik, bau, rasasertapolutanmikrolainnya. Kemudian, airdialirkanke"ilter cartridge. 8ilter cartridgeini dapat menghilangkanpadatanterlarut denganukuran lebih besar + (lima mikron.-ari "ilter cartridge air olahan sudah sangat jernih , dan apabila diinginkan dapat langsungdiminum, air dari "ilter cartridge dialirkanke sterilisator ultraviolet untuk mematikanataumembunuhmikroorganismepatogenyangadadalamair.Prosesini tanpamemerlukanenergiyang besar karena bekerja dengan sistem gravitasi dan hanya memerlukan energi listrik sekitar0$ watt untuk lampu disin"eksiulra violetnya. Air yang keluar daristerilisator ,I sudah dapatdiminum langsung. 'kema proses pengolahan diunjukkan pada Jambar #. +ambar # Skema /r)ses /eningkatan kualitas air tanah Pada saat air dipompa ke bak penampung, terjadiproses oksidasiantara 7at besiataumangan yang ada dalamair dengan oksigen yang ada di udara. 4eaksi kimianya dapatditerangkan sebagai berikut .1 8e5C C 95 C #$ ?59 AAAAB 1 8e(9?0 C * ?C5 Mn5C C 95 C 5 ?59 AAAAB 5 Mn95 C 1 ?C4eaksi oksidasi tersebut menghasilkan senyawa "errihidroksida atau mangan dioksida yangberupa gumpalan sangat halus (micro "lock yang tak larut dalam air, sehinggga dapat tersaringpada "ilter mangan 7eolit. 90

5 AAAB K5E C 0 Mn95 C 5 8e590 C * >95 C 1 ?59K5E.Mn9.Mn59% C 5 Mn(?>90

5 AAAB K5E C + Mn95 C 1 >95 C 5 ?59'elama proses berlangsung kemampuan reaksi mangan 7eolit tersebut makin lama makinberkurang dan akhirnya menjadi jenuh, dan jika sudah jenuh harus diganti dengan mangan 7eolityang baru. =ama pakai dari mangan7eolit tersebut tergantung dari kualitas air baku dan jumlahair yang disaring. -alam keadaan normal, penggantian biasanya satu kali dalam satu tahun. -ari "ilter mangan 7eolit, air selanjutnjutnya dialirlkan ke "ilter karbon akti". 8ilter karbonakti" ini ber"ungsi untukmenghilangkanpolutanorganik, bau, rasayangkurangsedap, danpolutan organik mikro lainnya. Proses reaksinya adalah berdasarkan adsorpsi secara "isika(kimia.'etelah penyaringan dengan "ilter karbon akti" ini air menjadi sangat jernih dan tidak berbau dantaidak berasa. 'elain itu, "ilter karbon akti" ini juga ber"ungsi untuk menyaring partikel partikelkotoran yang belum tersaring pada "ilter mangan 7eolit. -ari "ilter karbon akti", air dialirkan ke"ilter cartride. 8ilter cartridge ini terbuat dari rajutan serat poliester atau dari jenis polimer, yangdapat menyaring partikel kotoran dengan ukuran antara + sampai #$ mikron. -engan demikian airyang keluar dari "ilter cartridge ini sudah sangat jernih sekali. 'etelah penyaringan dengan "ilter cartridge, air selanjutnya dilairkan ke alat srterilisatorultra violet (,I. Alat ,I ini terdiri dari tabung kaca buntuk huru" , dan sebuah lampu ,I 0$watt. Air dialirkan melaluitabung kaca, kemudian disinaridengan sinar ultra violet. 'terilisatordengan ,I ini mempunyai keuntungan antara lain yakni sinar ultra violet dapat langsungmengenai sistemgenetik dari bakterisehinggaproses pembunuhan bakteri dapat berlangsungdalamwaktuyangsingkat. 'elainitudisin"eksi dengan,Itidakmenghasilkanhasil sampingsebagaimanadisin"eksi denganmenggunakankhlorine. Airyangkeluardari sterilisator,Iinisudah dapat langsung diminum. I7. PR.SES PEMBUATA(.#. Pembuatan Filter Mangan Ze)lit Atau Filter Karb)n Akti' 6ujuan pembuatan prototipe adalah untuk percontohan agar dapat ditiru oleh masyarakatyangmembutuhkan. Prototipe ini dibuat denganbahan(bahanyang tersedia dipasrana dandengan harga yang relatip murah. , kebutuhan bahan yangdigunakan untuk membuat satu unit "ilter Mangan Eeolit atau "ilter karbon Akti" antara lain sepertipada 6abel 5 di bawah ini. Tabel $. Kebutuhan bahan untuk /embuatan satu unit 'ilter air.) Bahan Unit 9umlah# Pipa PI>, diameter * inc meter #,55 -op (tutup PI> * inc buah 50 >9 PI> 0 inc buah 51 'top Kran, 0:1K buah ++ Knee 0:1K, PI> buah 12 'ambungan 6 0:1K, PI> buah 1% 'trainer buah 5* 'ock -rat -alam 0:1K, buah 5) 'ock -rat luar 0:1K, PI> buah #$#$ Hater Mur buah 5## =em ;po@y buah 5#5 =em PI> (kaleng buah ##0 -empul kg ##1 Amplas lembar +#+ Pipa PI> 0:1K batang ##2 at pilo@ kaleng 5#* 'eal 6ape buah +#) Kerikil diameter +(* mm liter 05$ Pasir 'ilika kg 5$5# Mangan Eeolit Kg 5$55 Karbon Akti" Kg #$(.&. *ara Pembuatan#.Pipa PI> *K dipotong dengan panjang # ( #,5 meter.5.Pada salah satu sisi yang sama, pipa PI> *K tersebut dilubangi, diameter lubang 0 inci,untuk tempat memaang >9 nya. 3arak pusat lubang yakni #+ >m dari ujung(ujung pipa.0.'elanjutnyadibuat satubuahlubangpadasisi yangsama(tegakluruspusat lubanguntuk>9. 3arakpusat lubangmasing(masing#$>mdari ujungpipabagianbawah,diameter lubang C # inci. =ihat Jambar 5. =ubang ini untuk memasang "iiting untuk pipaair olahan dan untuk memasang sarangan (strainer bagian bawah.+ambar $. "etak *.: lubang /emasukan: /engeluaran air: d)/ dan sarangan.1.>9 dipasang pada lubang yang telah dibuat dan dilas denga menggunakan las PI>, dandiusahakan agar kuat dan tidak bocor.+.'alah satu -op (tutup PI> *K dilubangi pada bagian tengahnya dengan diameter 0:1 K,dan dipasang sock drat luar dan sock drat dalam, kemudian dilas dengan las PI> agar kuatmenahan tekanan pompa. -op tersebut dipasang pada bagian atas "ilter. -op atas ersebutjuga ber"ungsi untuk tempat memasang sarangan atas.2.'etelah pemasangan >9dan sarangan bagian bawah pada pipa "ilter *K seselai,dilanjutkandenganpemasangandopbawah. ,ntukdopbawahdipilhbentukyangrataagar "ilter dapat berdiri denganleluasa. >arapemasangandopbawahyakni denganmenggunakan lem PI> dan setelah kering baru dilas dengan las PI> agar kuat menahantekanan pompa.%.'etelahpemasangandop(tutupbawahselesai,dilanjutkandenganpemasangandopatas yang dilengkapi dengan sarangan (srainer.*.'etelah pemasangan dop atas dan dop bawah selesai, dilanjutkan dengan pemasangankran(kranpengatur aliranmasuk, alirankeluar dankranuntukpencucianbalik(backwash.,ntuk "ilter tunggal pemasanganperpipaan dankranpengatur dilakukansepertipada Jambar 0.+ambar & ; Skema /emasangan kran /ada 'ilter tunggal. (.(. Pengisian Media FilterMedia "ilter yang digunakan yakni . Kerikil diameter + ( #$ mm, pasir silika (pasir putih ,mangan 7eolit, dan karbon akati" butiran (granular. Pengisian media "ilter dilakukan dengan caramemasuknan media "ilter melalui lubang >9 yang ada pada tabung "ilter.(.0. Pengisian Media Filter Mangan Ze)lit,ntuk pengisian media "ilter mangan 7eolit, susunan media "ilter ditunjukkan seperti padaJambar 1. =apisan yang paling bawah yakni kerikil diameter + ( #$ mm dengan ketebalan #$(#+cm, atau diisisampaimenutup sarangan (strainer bagianbawah, Kerikiliniber"ungsisebagaipenahan lapisan pasir agar tidak turun kebawah. Kemudian, di atas lapisan kerilkil diisi denganpasir silika dengan ketebalan 5$ cm, dan di atas lapisan pasir diisi dengan mangan 7eolit denganketebalan 1+ ( 2$ cm, disesuailan dengan tinggi"ilter. Pengisian diusahakan agar merata, danlebih baik lagi sebelum dimasukkan ke dalam "ilter media "ilter dicuci terlebih dahulu.(.2. Pengisian Media Filter Karb)n Akti' Pengisianmediauntuk"ilterkarbonakti" adalahsebagai berikut.lapisanpalingbawahyakni kerikil (diameter + ( #$ mm dengan ketebalan #$(#+ cm, atau diisikan sampai meneutupisarangan bawah. -i atas lapisan kerikil adalah lapisan pasir degan ketebalan 5$ cm, dan diataslapisan pasir adalah lapisan karbn akti" butiran diameter *(05 mesh dengan ketebalan 1+(2$ cm.'usunan media "ilter kaebon akti" ditunjukkan seperti pada Jambar 1.(.5. Pengisian Media Filter *am/uran Mangan Ze)lit Dan Karb)n Akti' ,ntuk keperluan penyaringan air dengan kapasitas yang lebih kecil, dapat juga dilakukandengan "ilterdenganmedia penyaring campuranyakni mangan7elit dankarbnakti".'usunanmedia penyaringnya yakni . lapisan paling bawah adalah kerikil dengan ketebalan #$(#+ cm. -iatas lapisan kerikiladalah pasir silika dengan ketebalan 5$ cm, dan di atas lapisan pasir silikaadalah mangan 7eolit dengan ketebalan 5$ cm. =apias yang paing atas yakni karbon akti" denganketebalan 5+ cm. Ketebalan lapisan mangan 7eolit dan karbn akti" ini dapat diubah sesuai dengankualitas air bakunya. 3ika kadar 8e tau Mn cukup tinggi maka ketebalan lapisan mangan 7eolitnyalebih tinggi, sebaliknya jika untuk menghilangkan bau maka lapisan karbon akti"nya diperbesar.'usunan "ilter campuran tersebut ditunjukkan seperti pada Jambar 1. Jambar 1 . Penampang "ilter dan susunan media penyaring. 7. *ARA PE8ARI+A DA PE*U*IA FI"TER ;0.#. Filter +anda ,Filter Mangan Ze)lit Dan Filter Karb)n Akti'- 'etelahunit peralatandipasangseperti padaJambar#, pertama, "iltermangan7eolitmaupun "ilter karbon akti" harus di cuci dengan cara pencucian balik (back wash, untukmenghilangkan kotoran lumpur, partikelkarbon yang halus dan kotoran lainnya sampaibersih.'kemaperalatansecaradetail ditunjukkanseperti padaJambar +, sedangkanskemaprosespenyaringan, pencucian "ilter mangan 7eolit serta "ilter karbon akti" ditunjukkan masing(masingseperti pada Jambar 2, Jambar %, dan Jambar *. +ambar 0 ; Susunan detail /eralatan /en4aringan dan disin'eksi dengan sinar ultraoli nol,sedangkan total plate count masih diatas standar air kemasan. ?al ini air hasil olahan tersebutsudah layak langsung diminum, tetapi tidak disarankan untuk disimpan dalam waktu yang lama. Tabel & Analisa kualitas air )lahanParameter Satuan Air.lahanBakuMutu AirMinum #-BakuMutu Airemasan$-Kekeruhan 86, nil + +a>90mg:l #,$+ +$$ (Ammonium (!?1C

mg:l D $,$1 ( ttd6otal oliMP!:ml nil 0 ttd6otal Plate >ountcoloni:ml*,5 #$1(#$5*atatan ; nil ! nihil" ttd ! tak terdeteksi. #) $erdasarkan %ak& '&t& air 'in&' (( No. 2) *ah&n #++). 2) F,- $ottled .ater /tandards.PEUTUP ;-ari uraian tersebut diatas, kombinasi proses aerasi dan proses penyaringan dengan "ilteryang berisi kerikil, pasir silika , mangan 7eolit dan karbon akti" dapat menurunkan kandungan 7atbesi dan mangan cukup e"e"kti". -isamping untuk menurunkan kadar besi dan mangan, proses inidapat juga untuk menghilangkan bau. >ara ini mempunyai keuntungan antara lain tanpa proseskoagulasi danbahankimia, kecepatan"iltrasi cukupbesar,waktupakai media"ilternyalama,tanpa regenerasi dan dapat dibuat sendiri dengan harga yang relati" murah.DAFTAR PUSTAKA ;9 bawah serta sarangan (strainer atas dan bawah. 6utup (dop atas berbentuk cembung yang dilengkapi dengan >9 dan dop bawah yang berbentukrata. 8ilter dengan modi"ikasi lain yang telah selesai dirakit. (rinsi1 o1easin3a sa'a dengan %ent&k 2ilter 3ang terse%&t diatas. -ari kiri ke kanan . Kerikil kasar, kerikil halus, pasir silika dan mangan 7eolit. ,nit "ilter mangan 7eolit, "ilter karbon akti" yang dilengkapi dengan "ilter cartridge + mikron serta sterilsator &ltra 4iolet. 5okasi ! (esantern ,ar&n Na6ah" Ci1inding" *angerang. IF.RMASI PE+ADAA BA!A ;Pipa PI> dapat dibeli di Pasar Kenari, 3akarta Pusat Kar%on akti2 %&tiran (gran&lar) da1at di%eli di *oko Ki'ia /ari" 7ln. 8&n&ng /ahari No. " 7akarta. TEK.".+I "AI 8A+ BER!UBU+A ;'istem Pembubuhan (Injektor Kaporit : >hlorin ,ntuk Meningkatkan ;"isiensi 8ilter'terilisator ,ltraviolet ,ntuk Membunuh