pengalaman belajar klinik keperawatan pada edit busugi

Upload: hamdan-hariawan

Post on 02-Mar-2016

32 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • a.Pengalaman Belajar Klinik Adalah bentuk pengalaman belajar, dimana peserta didik berkesempatan melatih diri melakukan peraktik keperawatan profesional di tatanan nyata pelayanan kesehatan dimana terdapat praktek keperawatan klinik (clinical nursing practice). (Marifin Husin 2000)

    b.Proses Sosialisasi Profesional Keperawatan 1.Suatu proses dimana peserta didik pendidikan tinggi keperawatan mendapat pengalaman melaksanakan praktek keperawatan profesional, menumbuh dan membina sikap, tingkah laku dari keterampilan profesional yang diperlukan untuk siap melaksanakan praktek keperawatan ilmiah (secientific nursing practice) 2.Suatu proses transfonnasi prilaku dari peserta didik pendidikan tinggi keperawatan (nursing student) menjadi seorang perawat profesional (profesional nurse)

  • Prilaku MasukPeserta DidikPengalamanBelajar KlinikPrilaku KeluarNers ProfesiMelaksanakan asuhan keperawatan dengan benar (scientific) dan baik (ethical)Menerapkan proses keperawatan (nursing pracess)Menampilkan sikap atau tingkah laku profesional (profesional attitude)menerapkan keterampilan profesional (profesional skill) : interpersonal teknikal dan intelektual

    c. Proses Transformasi Prilaku

  • Education ResourcesRencana InstruksionalTujuan PendidikanEvaluasi HasilBelajarEvaluasi HasilBelajarRencana PengukuranPencapaianRangkaian PengalamanBelajarPBCPBDPBKSaling tergantung dan saling menopangd.Penatalaksanaan Pengalaman Belajar Klinik Belajar aktif, mandiri dan belajar di masyarakat

  • Jenis Metode Pengajaran Klinik

    EkperiensialMemberikan pengalaman langsung tentang suatu kejadian/peristiwa melalui praktik klinik yang melibatkan interaksi klien actual atau fiktif

    Penyelesaian MasalahMembantu menganalisa situasi klinik melalui pengidentifikasian masalah, menentukan tindakan yang akan diambil, mengimplementasikan pengetahuan dalam masalah klinik, menekankan hubungan antara pengalaman belajar lalu dan pengalaman terhadap masalah lalu

  • 3.KonferensiDirancang melalui diskusi klompok, meningkatkan penyelesaian masalah dalam kelompok melalui analisis kritikal, pemilihan alternative pemecahan masalah, dan pendekatan kreatif dan memberi kesempatan mengemukakan pendapat dalam penyelesaian masalah serta menerima umpan balik dari kelompok atau pengajar. konferensi terdiri dari :Konfrensi pra klinikkonfrensi pasca klinik

    4.Ronde keperawatanAdalah suatu metode pembelajaran klinik yang memungkinkan peserta didik mentransfer dan mengaplikasikan pengetahuan teoritis kedalam praktik keperawatan langsung.karakteristik :1.klien dilibatkan langsung 2.klien merupakan focus kegiatan peserta didik

  • 3.Peserta didik dan pembimbing melakukan diskusi4.pembimbing memfasilitasi kreativitas peserta didik : adanya ide-ide baru5.pembimbing klinik membantu mengembangkan kemampuan peserta didik meningkatkan kemampuan mengatasi masalah.ObservasiMendapatkan pengalaman atau contoh nyata, mengembangkan prilaku baru untuk pembelajaran masa mendatang meliputi observasi lapangan fiedtrip, demonstrasi dan ronde keperawatan.Bed Side TeachingMerupakan metode mengajar peserta didik, dilakukan disamping tempat tidur klien meliputi kegiatan mempelajari kondisi klien dan asuhan keperawatan yang dibutuhkan oleh klien.

  • f.Model Pembimbing Praktek1PengertianUpaya menumbuhkan kemampuan profesional (intelektual, teknikal dan interpersonal) peserta didik melalui upaya integrasi berbagai konsep, teori prinsip keperawatan dalam rangka memenuhi kebutuhan dasar klien secara komprehensif2Tujuanmembantu peserta didik mencapai tujuan yang ditetapkan dalam pembelajaran klinik melalui proses peningkatan kemampuan intelektual, teknikal dan interpersonal yang dilandasi etika keperawatan, yaitu :1.Kemampuan intelektual a.Menganalisa data subyek dan obyektif

  • Menetapkan diagnosa keperawatanMenetapkan rencana intervensi keperawatanMengevaluasi asuhan keperawatanMemodifikasi rencana keperawatanKemampuan Teknikal Melakukan berbagai keterampilanKemampuan interpersonalMelakukan wawancaramelakukan komunikasi terapeutik

  • MODEL BIMBINGAN PRAKTEKPra InteraksiINTRODUKSITerminasiPhase kerja (4-5 jam)Post Confrence (30-60 menit)Laporanpendahuluanantara lain :PengertianpatofisRenpra

    Validasi/ pengkajian berdasarkan Dx Melakukan Intervensi Ronde keperawatan Bed-sideteachingPre-confrence Memahami laporan Pendahuluanmembacainformasi ttg.pasien antaralain : kaitandengan laporanpendahuluan memperkenal kan diri ke pasien kontrak Menyimpulkan dengan pasien apa yang dicapaiMAHASISWAPEMBIMBINGMemberikaninformasi ttgpasien a. l:Dx. medikNama, UmurPre-conference evaluasi pemahaman mahasiswa- evaluasi pemahaman mahasiswaBimbingan untuk menum- buhkan kema- puan intelek- tual, technikal, interpersonal-Ronde

    Bimbingan dan observasi tentang kemampuan interpersonal Mengobservasi Mahasiswa- umpan balikLaporan

    -Eval uasi

    -Umpan

    balik

  • TRIMAKASIHDAN SELAMAT BELAJAR

    ***********