pemberian informasi rawat luka

Upload: umi-maulana-malik

Post on 15-Oct-2015

18 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMBERIAN INFORMASI RAWAT LUKADiagnose : a. Luka post operasib. Vulnus lacerasi (luka robek) c. Vulnus scissum (luka iris)d. Vulnus ictum (luka tusuk)e. Vulnus morsum (luka gigitan)f. Vulnus apertum (luka terbuka)g. Vulnus ekskoriasi (luka lecet) Indikasi perawatan luka:Semua luka agar tidak terjadi infeksi Tujuan perawatan luka bersih:a. Mencegah timbulnya infeksi.b. Observasi perkembangan luka.c. Mengabsorbsi drainase.d. Meningkatkan kenyamanan fisik dan psikologis.e. Mempercepat debredemen jaringan nekrotikKomplikasi dan resiko perawatan luka bersih :a. Hemorrhage (Perdarahan)b. Infeksi c. Dehiscene (tepi sulit/tidak dapat menyatu) d. Eviceration (menonjolnya organ-organ tubuh bagian dalam ke arah luar melalui incisi) Kontra indi

Definisi NGT :Selang Nasogastrik atau NG tube adalah suatu selang yang dimasukkan melalui hidung sampai ke lambung. Sering digunakan untuk memberikan nutrisi dan obat-obatan kepada seseorang yang tidak mampu untuk mengkonsumsi makanan, cairan, dan obat-obatan secara oral. Juga dapat digunakan untuk mengeluarkan isi dari lambung dengan cara disedot.(http://dying.about.com/od/glossary/g/NG_tube.htm )Tujuan dan Manfaat TindakanNaso Gastric Tube digunakan untuk:1. Mengeluarkan isi perut dengan cara menghisap apa yang ada dalam lambung(cairan,udara,darah,racun)2. Untuk memasukan cairan( memenuhi kebutuhan cairan atau nutrisi)3. Untuk membantu memudahkan diagnosa klinik melalui analisa subtansi isi lambung4. Persiapan sebelum operasi dengan general anaesthesia5. Menghisap dan mengalirkan untuk pasien yang sedang melaksanakan operasi pneumonectomy untuk mencegah muntah dan kemungkinan aspirasi isi lambung sewaktu recovery (pemulihan dari general anaesthesia)KOMPLIKASI YANG DISEBABKAN OLEH NGT1. Komplikasi mekanis-Sondenya tersumbat.-Dislokasi dari sonde, misalnya karena ketidaksempurnaan melekatkatnya sonde dengan plester di sayap hidung.2.Komplikasi pulmonal: misalnya aspirasi.Dikarenakan pemberian NGT feeding yang terlalu cepat3.Komplikasi yang disebabkan oleh tidak sempurnanya kedudukan sonde-Yang menyerupai jerat-Yang menyerupai simpul-Apabila sonde terus meluncur ke duodenum atau jejunum.Hal ini dapat langsung menyebabkan diare.4.Komplikasi yang disebabkan oleh zat nutrisiINDIKASI: Pasien dengan distensi abdomen karena gas,darah dan cairan Keracunan makanan minuman Pasien yang membutuhkan nutrisi melalui NGT Pasien yang memerlukan NGT untuk diagnosa atau analisa isi lambungKONTRAINDIKASI:Nasogastric tube tidak dianjurkan atau digunakan dengan berlebihan kepada beberapa pasien predisposisi yang bisa mengakibatkan bahaya sewaktu memasang NGT,seperti: Klien dengan sustained head trauma, maxillofacial injury, atau anterior fossa skull fracture. Memasukan NGT begitu saja melalui hidung maka potensial akan melewati criboform plate, ini akan menimbulkan penetrasi intracranial. Klien dengan riwayat esophageal stricture, esophageal varices, alkali ingestion juga beresiko untuk esophageal penetration. Klien dengan Koma juga potensial vomiting dan aspirasi sewaktu memasukan NGT, pada tindakan ini diperlukan tindakan proteksi seperti airway dipasang terlebih dahulu sebelum NGT Pasien dengan gastric bypass surgery yang mana pasien ini mempunyai kantong lambung yang kecil untuk membatasi asupan makanankonstruksi bypass adalah dari kantong lambung yang kecil ke duodenum dan bagian bagain usus kecil yang menyebabkan malabsorpsi(mengurangi kemampuan untuk menyerap kalori dan nutrisi