monitoring pelaksanaan prosedur

Upload: farid

Post on 05-Nov-2015

243 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Monitoring Pelaksanaan Prosedur

TRANSCRIPT

1

Dinas

Kesehatan

Kabupaten

JemberMONITORING PELAKSANAAN PROSEDURUPT Puskesmas Kencong

SOPNo.Dok:Ditetapkan Oleh Kepala Puskesmas Kencong

drg. Salem M. Bahanan

NIP: 19561114 198803 1 003

Terbitan:

No. Rev:

Tanggal mulai berlaku:

Halaman:

MONITORING PELAKSANAAN PROSEDURUPT Puskesmas Jember

Dinas

Kesehatan

Kabupaten

JemberSOPNo.Dok:

Terbitan:

No. Rev:

Tanggal mulai berlaku:

Halaman:

1. PengertianMonitoring merupakan suatu kegiatan mengamati secara seksama suatu keadaan atau kondisi, termasuk juga perilaku atau kegiatan tertentu, dengan tujuan agar semua data masukan atau informasi yang diperoleh dari hasil pengamatan tersebut dapat menjadi landasan dalam mengambil keputusan tindakan selanjutnya yang diperlukan.

2. Tujuan1. Menjaga agar program/ kegiatan yang sedang di implementasikan sesuai dengan tujuan dan sasaran

2. Menemukan kesalahan sedini mungkin sehingga mengurangi resiko yang lebih besar

3. Melakukan tindakan modifikasi terhadap program/ kegiatan apabila hasil monitoring mengharuskan untuk itu.

3. Kebijakan

4. Referensi-

5. Prosedur1. Persiapana. Menentukan tujuan dan evaluasi ketepatan waktu, sasaran dan tempat pelaksanaan dengan merumuskan masalahb. Menentukan jenis data yang akan dimonitoringc. Menentukan sampel yang akan dimonitoringd. Menentukan model evaluasi sesuai dengan tujuan pemantauane. Menentukan alat yang dimonitoringf. Merencanakan personal evaluasi2. Pelaksanaana. Pengumpulan data

b. Pengolahan data

c. Analisa data

d. Informasi

3. Pelaporan dan rekomendasi

4. Tindak lanjut

Bagan Alir

6. Unit Terkait

7. Dokumen Terkait

Pengelola program

.