laporan pendahuluan dbd

9
LAPORAN PENDAHULUAN PENYULUHAN TENTANG DEMAM BERDARAH DENGUE DI RW VII DESA BANTAR SARI KECAMATAN RANCABUNGUR A. Latar Belakang Setelah dilakukan musyawarah masyarakat warga RW VII didapatkan masalah: resiko tinggi peningkatan angka kejadian penyakit (ISPA, hipertensi, reumatik, demam berdarah) akibat lingkungan yang kurang bersih di RW VII Desa Bantarsari Kecamatan Rancabungur. Setelah dilakukan diskusi kelompok dalam musyawarah tersebut, didapatkan penyelesaian dari masalah-masalah yang merupakan hasil kesepakatan bersama yaitu diadakannya penyuluhan tentang kesehatan lingkungan dan lingkungan rumah sehat agar masyarakat RW VII mengetahui pentingnya kesehatan lingkungan serta lingkungan rumah sehat yang baik untuk mencegah terjadinya berbagai penyakit a. Hasil pendataan kesehatan tanggal 14-20 Juni 2012 didapatkan data : jumlah penyakit yang sering diderita warga adalah ISPA (31,4%), Hipertensi (16,5%), Reumatik (15,7%), Astma (3,9%), Diare (3,5%), DHF (2,4%) . Frekuensi membersihkan tempat penampungan air : < 1 minggu sekali (56%), > 1 minggu sekali (43%), tidak pernah (1%). Ventilasi rumah warga : Banyak

Upload: putrie-khoirina

Post on 13-Jul-2016

32 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

tes

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Pendahuluan Dbd

LAPORAN PENDAHULUAN

PENYULUHAN TENTANG DEMAM BERDARAH DENGUE DI RW VII

DESA BANTAR SARI KECAMATAN RANCABUNGUR

A. Latar Belakang

Setelah dilakukan musyawarah masyarakat warga RW VII didapatkan masalah:

resiko tinggi peningkatan angka kejadian penyakit (ISPA, hipertensi, reumatik,

demam berdarah) akibat lingkungan yang kurang bersih di RW VII Desa Bantarsari

Kecamatan Rancabungur. Setelah dilakukan diskusi kelompok dalam musyawarah

tersebut, didapatkan penyelesaian dari masalah-masalah yang merupakan hasil

kesepakatan bersama yaitu diadakannya penyuluhan tentang kesehatan lingkungan

dan lingkungan rumah sehat agar masyarakat RW VII mengetahui pentingnya

kesehatan lingkungan serta lingkungan rumah sehat yang baik untuk mencegah

terjadinya berbagai penyakit

a. Hasil pendataan kesehatan tanggal 14-20 Juni 2012 didapatkan data : jumlah

penyakit yang sering diderita warga adalah ISPA (31,4%), Hipertensi (16,5%),

Reumatik (15,7%), Astma (3,9%), Diare (3,5%), DHF (2,4%) . Frekuensi

membersihkan tempat penampungan air : < 1 minggu sekali (56%), > 1 minggu

sekali (43%), tidak pernah (1%). Ventilasi rumah warga : Banyak lubang angin

(45%), jendela kecil ( 22%), ada jendela tetapi tertutup (33%). Pembuangan air

limbah : SPAL (17%), selokan (83%). Pembuangan sampah : Dibakar (86%),

dikumpulkan di tempat terbuka (14%). Sehingga berdasarkan data tersebut

diperlukan untuk diadakan penyuluhan mengenai kesehatan lingkungan dan

lingkungan rumah sehat agar tidak terjadi berbagai penyakit.

Page 2: Laporan Pendahuluan Dbd

B. Rencana Keperawatan

Saat musyawarah masyarakat kota tingkat RW, kader dan masyarakat meminta

agar dilakukannya penyuluhan mengenai penyakit akibat Demam Berdarah Dengue.

1. Tujuan umum

Mengantisipasi atau mencegah terjadinya penyakit akibat lingkungan yang

kurang sehat di RW Desa Bantarsari Kecamatan Rancabungur

2. Tujuan khusus

a. Menyebutkan kembali pengertian DBD

b. Menyebutkan kembali tanda dan gejala DBD

c. Menyebutkan kembali pertolongan pertama pada pasien DBD

d. Menyebutkan kembali cara mencegah DBD

e. Menyebutkan kembali siklus hidup DBD

f. Menyebutkan kembali cara pemberantasan DBD

C. Sasaran Target

Warga RW VII

D. Media dan Alat

Leaflet, LCD, laptop, dan speaker

Baskom dan handuk

E. Metode

Ceramah, diskusi, tanya jawab dan demonstrasi

F. Pengorganisasian

Terlampir

Page 3: Laporan Pendahuluan Dbd

SUSUNAN PANITIA PENYULUHAN TENTANG KESEHATAN

LINGKUNGAN DAN LINGKUNGAN RUMAH SEHAT

a. Penanggung jawab : Restu Dwi Utami

b. Ketua : Sri Utami Wahyuningsih

c. Sekretaris : Leni Indah Parwati

Ozi Meijefri

d. Bendahara : Putri Permata Sari

e. Seksi Acara : Meliana Syafari

Saepudin Azis

f. Seksi Konsumsi : Kiki Irawati

Yulianti

g. Seksi Humas : Ihvansyah H Purnama

Aqtio Pauliana

Tria Maryani

h. Seksi Logistik : Petrus Rizal

M. Badruz Zaman

Liri Juliyanti

i. Seksi Dokumentasi : Agung Rusman Gumilar

Asti Lestari

j. Penyaji Data : Sri Utami Wahyuningsih

Restu Dwi Utami

k. Moderator : M. Reza Dwi Putra

Page 4: Laporan Pendahuluan Dbd

G. Kegiatan Penyuluhan

Topik kegiatan : Penyuluhan tentang penyakit DBD

Tempat penyuluhan : Masjid Asy-suro RT 02/07 Desa Bantarsari

Hari/Tanggal : Selasa, 08 April 2014

Waktu : 16.10 WIB

Sasaran : Masyarakat RW VII

Page 5: Laporan Pendahuluan Dbd

STRATEGI PELAKSANAAN

N

OKEGIATAN PENYULUH MASYARAKAT

1. Pembukaan 1. Mengucapkan salam

2. Memperkenalkan diri

- Menjawab salam

- Masyarakat menerima

dengan baik

2. Kegiatan inti 1. Menjelaskan pengertian

DBD

2. Menjelaskan tanda dan

gejala DBD

3. Menjelaskan pertolongan

pertama pada pasien DBD

4. Menjelaskan cara

mencegah DBD

5. Menjelaskan siklus hidup

DBD

6. Menjelaskan cara

pemberantasan DBD

7. Memberikan kesempatan

pada masyarakat untuk

bertanya

8. Merespon pertanyaan

yang diajukan masyarakat

dengan tepat dan benar

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat memperhatikan

- Masyarakat antusias untuk

bertanya

- Masyarakat memperhatikan

3. Penutup 1. Mereview kembali materi

yang telah diberikan

- Mayarakat dapat menjawab 3

dari 4 pertanyaan yang

Page 6: Laporan Pendahuluan Dbd

2. Evaluasi objektif

3. Mengucapkan salam

diajukan

- Masyarakat bisa menjawab

pertanyaan yang diajukan

- Masyarakat menjawab salam

H. Evaluasi

Pertanyaan

1. Jelaskan pengertian DBD

2. Jelaskan tanda dan gejala DBD

3. Jelaskan pertolongan pertama pada pasien DBD

4. Jelaskan cara mencegah DBD

5. Jelaskan siklus hidup DBD

6. Jelaskan cara pemberantasan DBD