l a p o r a n...sarpras laporan analisis supervisi mutu pendidikan tahun 2020 page 1 bab i...

99
L A P O R A N ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TAHUN 2020 PROGRAM PENINGKATAN MUTU LULUSAN PENINGKATAN MUTU PEMBELAJARAN PENINGKATAN MUTU PENGELOLAAN PENINGKATAN MUTU SARPRAS

Upload: others

Post on 05-Mar-2021

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

L A P O R A N ANALISIS

SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN

PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

TAHUN 2020

PROGRAM PENINGKATAN MUTU LULUSAN

PENINGKATAN MUTU PEMBELAJARAN

PENINGKATAN MUTU PENGELOLAAN PENINGKATAN MUTU

SARPRAS

Page 2: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 Tahun 2005 diterbitkan sebagai salah

satu upaya yuridis agar penyelenggaraan pendidikan di Indonesia memiliki model

perbaikan mutu yang lebih terarah dengan menuntut adanya sebuah sistem

penjaminan mutu pendidikan. Sistem penjaminan mutu Pendidikan ini selanjutnya

diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia

Nomor 28 Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan

Menengah. Dalam Permendikbud Nomor 28 Tahun 2016 disebutkan bahwa Sistem

Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah berfungsi untuk mengendalikan

penyelenggaraan pendidikan oleh satuan pendidikan pada pendidikan dasar dan

pendidikan menengah sehingga terwujud pendidikan yang bermutu, bertujuan

untuk menjamin pemenuhan standar pada satuan pendidikan secara sistemik,

holistik, dan berkelanjutan, sehingga tumbuh dan berkembang budaya mutu pada

satuan pendidikan secara mandiri.

Peningkatan mutu pendidikan merupakan sebuah komitmen Pemerintah

Republik Indonesia yang diterapkan melalui berbagai peraturan perundangan terkait

sistem pendidikan nasional. Salah satu peraturan sebagai pelaksana

Undang‐Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional yaitu

Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.

Standar Nasional Pendidikan adalah kriteria minimal tentang sistem pendidikan di

seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Dengan demikian Penjaminan mutu pendidikan harus menjadi komitmen dan

menjadi tanggung jawab bersama dari semua pihak dan semua tingkat pembina,

penyelenggara, dan pelaksana satuan pendidikan termasuk Lembaga Penjaminan

Mutu Pendidikan (LPMP).

Sesuai dengan Permendikbud Nomor 27 tahun 2018, salah satu tugas

Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan (LPMP) adalah melaksanakan supervisi

dalam satuan pendidikan dasar dan menengah dalam pencapaian standar nasional

pendidikan. Adapun, aspek yang disupervisi pengawas pada program supervisi

Page 3: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 2

mutu pada tahun 2020 ini meliputi dua bagian yaitu Bagian I:Keterlaksanaan

Bekerja dari Rumah ; Bagian II: keterlaksanaan Pemenuhan SNP.

Sasaran pelaksanaan supervisi ini mencakup seluruh sekolah di Kepulauan

Bangka Belitung yang melibatkan seluruh pengawas Sekolah di masing-masing

wilayah binaan. Oleh karenanya untuk menindaklanjuti hasil pelaksanaan supervisi

satuan pendidikan yang telah dilaksanakan pengawas pada seluruh satuan

pendidikan jenjang SD/SMP/SMA/SMK sehingga diperoleh rekomendasi untuk

peningkatan mutu pendidikan pada masing-masing kabupaten/kota di Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung maka perlu adanya kegiatan analisis supervisi mutu

pendidikan.Sehubungan dengan kondisi tanggap darurat COVID19 yang

mengharuskan dibatasinya jumlah peserta dalam pertemuan tatap muka maka

kegiatan ini dilaksanakan secara kombinasi melalui daring virtual dan tatap muka

secara langsung.

B. Dasar Hukum

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

Pendidikan Nasional

2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang

Standar Nasional Pendidikan, dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia

Nomor 13 Tahun 2016 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah

Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan

3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 28

Tahun 2016 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah,

4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 6

Tahun 2017 tentang perubahan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan

Nomor 14 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Penjaminan

Mutu Pendidikan,

5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional dan Kebudayaan Republik Indonesia

nomor 27 Tahun 2018 Tentang Rincian Tugas Unit Kerja Di Lingkungan

Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Aceh, Sumatera Utara, Riau, Jambi,

Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung, Bengkulu, Lampung, Banten,

Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Jawa Barat, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa

Page 4: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 3

Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat,

Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Sulawesi Utara,

Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah, Gorontalo, Maluku, Maluku Utara, Dan

Papua,

6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 45 Tahun 2019 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan;

7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional dan Kebudayaan Republik Indonesia

Nomor 82 Tahun 2019 tentang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,

8. Surat Edaran Sekretaris Jenderal Kemendikbud No 4 Tahun 2020 Tentang

Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran

Coronavirus Disease (COVID-19)

9. Surat Edaran Sekretaris Jenderal Kemendikbud No 15 Tahun 2020 Tentang

Pedoman Pelaksanaan Belajar dari rumah selama Darurat Bencana Coronavirus

Disease (COVID-19)

10. Program Kerja LPMP Kepulauan Bangka Belitungtahun 2020.

C. Tujuan Kegiatan

Tujuan kegiatan AnalisisSupervisi Mutu Pendidikantahun 2020 sebagai berikut:

1. Menganalisis hasil supervisi mutu pendidikan dasar dan menengah di Provinsi

Kepulauan Bangka Belitung

2. Menyusun rekomendasi mutu pendidikan berdasarkan hasil analisis supervisi

mutu pendidikan di provinsi kepulauan Bangka Belitung

D. Hasil yang Diharapkan

1. Tersusunnya hasil analisis supervisi mutu pendidikan dasar dan menengah di

Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

2. Tersusunnya rekomendasi hasil supervisi mutu pendidikan dasar dan menengah

di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Page 5: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 4

BAB II

PELAKSANAAN

A. Tempat Dan Waktu Pelaksanaan

1. Tempat Pelaksanaan

Kegiatan dilaksanakan secara kombinasi melalui daring (virtual) zoom meeting

dengan unsurpeserta pengawas sekolah dariKabupaten Belitung dan Kabupaten

Belitung Timur dan melalui tatap muka di LPMPProvinsi Kepulauan Bangka

Belitungdengan unsur pengawas sekolah dari Kota Pangkalpinang, Kabupaten

Bangka, Kabupaten Bangka Tengah, Kabupaten Bangka Barat, dan Kabupaten

Bangka Selatan serta peserta dari LPMP Prov.Kepulauan Bangka Belitung

2. Waktu Pelaksanaan

Kegiatan akandilaksanakan selama 3 hari pada tanggal23 s.d 24 November

2020, dan 30 November 2020

B. Sasaran

1. Penanggungjawab

Penanggungjawab kegiatan Analisis Supervisi Mutu Pendidikan adalah Kepala

Subbag TU LPMP Kepulauan.Bangka Belitung.

2. Panitia

Panitia kegiatan Analisis supervisi Mutu Pendidikan berjumlah 6 orang, terdiri 1

orang ketua dan 5orang anggota berasal dari unsur staf pelaksana LPMP

kepulauan Bangka Belitung

3. Narasumber/Fasilitator/Moderator

Narasumber kegiatan Analisis supervisiMutu Pendidikan berasal dari pejabat

struktural dan widyapradaLPMP Prov. Kep.Bangka Belitung, sedangkan

Fasilitator dan moderator berasal dari staf pelaksana LPMP Kepulauan Bangka

Belitung

4. Peserta

Peserta kegiatan Analisis Supervisi Mutu Pendidikan sebanyak 61orang, yaitu:

Page 6: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 5

A. Peserta yang mengikuti melalui Tatap muka langsung sebanyak 34 orang,

terdiri dari:

1) LPMP Kepulauan Bangka Belitung 14orang

2) Pengawas Dikdas Kota Pangkalpinang, Kab.Bangka, Kab. Bangka

Tengah, Kab. Bangka Barat, Kab.Bangka Selatan sebanyak 10orang

3) Pengawas Dikmen dari Cabdin 1,2,3 sebanyak 10 orang

B. Peserta yang mengikuti melalui daring (virtual)sebanyak 27 orang, terdiri

dari:

1) Semua Pengawas Dikdas Kabupaten Belitung dan Kabupaten Belitung

Timur sebanyak 22 orang

2) Semua Pengawas Dikmen dari Cabdin 4 sebanyak 5 orang

C. Strategi Pelaksanaan

D. Teknik dan Metode

Teknik dan metode yang digunakan dalam kegiatan Analisis Supervisi mutu

pendidikan adalah:

1. Ceramah: Narasumber/Fasilitator memberikan materi dan bahan hasil analisis

beserta penjelasannya kepada peserta kegiatan;

2. Diskusi: peserta mendiskusikan rekomendasi pemenuhan mutu sesuai hasil

analisis;

PERSIAPAN : 1) Panduan; 2) Penyusunan SK Kegiatan;

3) Persiapan kelengkapan administrasi dan teknis kegiatan;

PELAKSANAAN(Analisis Supervisi Mutu Pendidikan tahun 2020)

1) Melakukan Analisis dan penyusunan rekomendasi mutu pendidikan

jenjang pendidikan dasar;

2) Melakukan Analisis dan Penyusunan rekomendasi mutupendidikan

jenjang pendidikan menengah

PELAPORAN : Penyusunan laporan hasil kegiatan Analisis

Supervisi Mutu Pendidikan tahun 2020

Page 7: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 6

3. Kerja kelompok: Peserta menganalisis dan menyusun rekomendasi peningkatan

mutu berdasarkan jenjang pendidikan yang menjadi tanggungjawab masing-

masing.

E. Struktur Program

No

. Materi Penyaji

Alokasi

Waktu

A. Materi Umum

1. Pembukaan/ Kebijakan

Penjaminan Mutu Pendidikan

Narasumber/Kepala LPMP

Prov.Kep.Babel

2 JP

2. Supervisi Mutu Pendidikan di

masa adaptasi Baru

Widyaprada Ahli madya 2 JP

B. Materi Pokok

1. Pengantar Analisis Supervisi

Mutu Pendidikan

Widyaprada Ahli muda/Fasilitator 1 JP

2. Analisis Supervisi Mutu

Pendidikan

Fasilitator 10 JP

3. Penyusunan Rekomendasi

berdasarkan hasil analisis

Fasilitator 6 JP

C. Materi Penunjang

1. Pleno Hasil Widyaprada Ahli Muda 2 JP

2. Penutupan Kasubbag TU

JUMLAH 23 JP

F. Pelaporan

Hasil Analisis Supervisi mutu pendidikan jenjang dasar dan menengah

dikumpulkan pada panitia untuk disusun menjadi laporan hasil Analisis Supervisi

mutu Pendidikan dasar dan menengah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

G. Pembiayaan

Pelaksanaan kegiatan Analisis Supervisi mutu Pendidikan dibiayai melalui DIPA

LPMP Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2020.

Page 8: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 7

BAB III

HASIL KEGIATAN

A. GAMBARAN PELAKSANAAN KEGIATAN

Hari pertama, Kegiatan analisis supervisi mutu pendidikan di buka oleh Kepala

LPMP Kepulauan Bangka Belitung, Bapak Hendri Gunawan, MT., pada

kesempatan ini, kepala LPMP mengharapkan bahwa kegiatan ini dapat

menghasilkan hasil analisis supervisi mutu sesuai yang diharapkan. Perkembangan

informasi dan teknologi yang semakin ke arah digitalisasi tentunya tidak dapat

dihindari sehingga dunia pendidikan pun harus terus beradaptasi dan menyesuaikan

dengan perkembangan yang ada terlebih di masa pandemi Covid19. Penyajian data

dan informasi pun harus lebih aktual dan terkini. Kepala LPMP juga

menyampaikan kebijakan-kebijakan kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

terkait penjaminan mutu pendidikan. Materi selanjutnya mengulas kembali tentang

Supervisi Mutu Pendidikan di masa adaptasi Baru dan Pengantar Analisis Supervisi

Mutu Pendidikan yang disampaikan oleh ibu Lisawaty, SE, M.Si. Kemudian

dilanjutkan dengan penjelasan mengenai analisis hasil supervisi mutu pengawas

sekaligus menjelaskan penyusunan rekomendasi dari hasil supervisi mutu

pendidikan tersebut oleh tim fasilitator, yaitu Bapak Untung Raharja, Ibu Nila Sary

dan Ibu Sitti Maesarah.

Hari Kedua, Peserta mulai melakukan analisis hasil supervisi mutu pengawas dari

7 (tujuh) kabupaten/kota pada jenjang SD/SMP/SMA/SMK yang didampingi oleh

fasilitator. Peserta dari LPMP bergabung sesuai dengan pembagian kerja.

Kegiatan ini dilanjutkan sampai dengan selesai.

Hari Ketiga, Peserta melanjutkan analisis dan penyusunan rekomendasi yang

didampingi fasilitator. Selanjutnya dilakukan pleno atau diskusi mengenai hasil

dari analisis dengan masing-masing perwakilan setiap jenjang. Setelah pleno maka

Page 9: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 8

dilanjutkan dengan acara penutupan kegiatan. Kegiatan analisis supervisi mutu

pendidikan tahun 2020 di tutup secara resmi oleh koordiantor fungsi pemetaan

mutu dan supervisi LPMP Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Ibu Lisawaty, SE,

M.Si.

Page 10: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 8

B. HASIL ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

Analisis supervisi mutu pendidikan tahun 2020 dilakukan untuk supervisi keterlaksanaan BDR (belajar dari rumah), hal ini

dikarenakan sampai dengan hari kegiatan analisis supervisi mutu pendidikan, laporan masing-masing pengawas di 7 kabupaten/kota

untuk supervisi terkait standar nasional pendidikan (SNP) belum selesai 100%.Analisis yang dilakukan berdasarkan hasil laporan

pengawas dari masing-masing sekolah binaannya yang kemudian di agregasi. Analisis ini terdiri dari 3 bagian, Bagian pertama

berisikanhasil analisis, rekomendasi dan tindak lanjut supervisi mutu pendidikan aspek keterlaksanaan belajar dari rumah (BDR),

bagian kedua,Metode Pengambilan Data dalam supervisi mutu pendidikan aspek Keterlaksanaan Belajar dari Rumah (BDR), bagian

ketigakesimpulan dan rekomendasi secara keseluruhan.

Berikut hasil analisis supervisi mutu untuk keterlaksanaan Belajar dari Rumah (BDR) tahun 2020 jenjang SD, SMP, dan SMA/SMK

untuk 7 (tujuh) kabupaten/kota di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tahun 2020 pada 5 (lima) komponen keterlaksanaan BDR

yaitu: (1) kesiapan infrastruktur, (2) Kemampuan guru dalam memanfaatkan teknologi pembelajaran, (3) Perencanaan dan

penyelenggaraan pembelajaran di masa pandemic, (4) Kesiapan siswa dan (5) Peran Kepala Sekolah, Guru, Dan Orang Tua Dalam

Pembelajaran. Hasil analisis supervisi mutu yang lengkap dapat dilihat pada lampiran laporan ini.

A. JENJANG SEKOLAH DASAR (SD)

1. Kota Pangkalpinang

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Sekolah sudah

mencoba

menggunakan apliaksi

Sekolah perlu

mengadakan ZCM

atau jenis lainnya yang

Sekolah langganan

ZCM berbayar melalui

BOS APBN minimal

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDABB SDIT Al Bina,

SD Pembinaan

Page 11: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 9

ZCM atau sejenis yang

gratis

Perangkat pendukung

belum tersedia secara

maksimal di setiap

sekolah ( belum

terpenuhi)

Spesifikasi laptop guru

yang rendahsehingga

guru

memilikiketerbatasand

alammenggunakanapli

kasi

tertentuuntukpembelaj

aran

Siswa mempunyai

perangkat gawai,

namun beberapa

memiliki spesifikasi

rendah sehingga sulit

mengakses aplikasi

yang berat,

berbayar

Pemberian laptop atau

komputer ke sekolah

untuk menunjang

aktivitas guru

menyiapkan dan

memberikan

pembelajaran daring

kepada siswa dengan

spesifikasi yang tinggi

sehingga memudahkan

guru menggunakan

aplikasi-aplikasi

pembelajaran.

Bantuan gawai kepada

beberapa walimurid

untuk menunjang

pembelajaran

Pemberian kuota gratis

kepada siswa dan guru

untuk menunjang

untuk 1 tahun

Mengajukan bantuan

komputer atau laptop

ke pemerintah agar

guru dapat

merencanakan dan

menyelenggrakan

pembelajaran yang

lebih baik kepada

siswa.

Mengajukan bantuan

gawai ke pemerintah

untuk diberikan

kepada beberapa

walimurid guna

menunjang

pembelajaran

Mengajukan bantuan

ke pemerintah baik

pusat maupun daerah

SDN 6, 17, 22, 23, 35, 39, 44, 45,

63, 64, 67, SDIT At Al Qudwah,

SDIT At Tauhid, SDqu Darul Fatah

dan SD Adhuhaa

SD.3 ,SD.14, SD.27,SD.36, SD.38

SD.40, SD.46, SD.47, SD.48, SD.55,

SD.60, SD.61, SD.66, SDDA, SDP.II

SDN 4, SDN 5, SDN 15,SDN 18,

SDN 37, SDN 51,SDN 7, SDN 9,

SDN 12,SDN 13, SDN 30, SDN

41,SDN 49, SDN 56, , SD

SWADAYA,

SD 1, 2, 11, 16, 19, 28, 33, 42, 43,

57, 68, 69 dan SD ARGASARI

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SD 6, 17, 22, 23, 35, 39,

44, 45, 63, 64, 67, ,SD.14, 27

,SD.36, SD.38 SD.40, SD.46, SD.47,

SD.48, 55 , SD.60, SD.61, SD.66, S,

SDN 4, SDN 5, ,SDN 18, SDN 37,

SDN 51,SDN 7, SDN 9, SDN

12,SDN 13, SDN 41,SDN 49, SDN

56,SD 2, 11, 16, 19, 42, 43, 57, 68,

69

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDN 6, 17, 22, 23, 35,

39, 44, 45, 62 63, 64, 67, ,SD.14,

Page 12: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 10

pembelajaran selama

BDR

terkait dengan kuota

internet untuk guru

dan siswa

pembelajaran Jarak

Jauh.

SD.27,SD.36, SD.38 SD.40, SD.46,

SD.47, SD.48, SD.55, SD.60, SD.61,

SD.66, S, SDN 4, SDN 5, SDN

15,SDN 18, SDN 37, SDN 51,SDN

7, SDN 9, SDN 12,SDN 13, SDN

41,SDN 49, SDN 56,SD 2, 11, 16,

19, SD SWADAYA, SD 28

SD 33, 42, 43, 57, 68, 69

SD ARGASARI

2. Kemampuan guru

dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Pada pembelajaran

daring dan luring ,70%

guru mampu

memanfaatkan aplikasi

untuk berinteraksi

dalam pembelajaran

daring,

Guru meningkatkan

kemampuan

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran daring

Guru diikutsertakan

dalam berbagai

pelatihan/bimtek guna

memberikan

pembelajaran yang

lebih variatif dan

menarik bagi siswa

dengan

memaksimalkan

penggunaan aplikasi

Guru belajar mandiri

melalui Youtube, dan

Diskusi dengan

Pengawas Pembina

Mengajukan ke

pemerintah daera

untuk mengadakan

pelatihan/bimtek guru

dalam memanfaatkan

teknologi

pembelajaran guna

menunjang

pembelajaran

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDABB SDIT Al Bina,

SD Pembinaan SD Mandiri

SDN 6, 10, 22, 23, 62, 44 SD

Paulus 1, SDIT At Al Qudwah, SDIT

At Tauhid, SDqu Darul Fatah , SDIT

Ad Aduhaa , SD MH, dan SD al

Azhar, ST THERESIA I, KASIH

BAPTIS, SD FAMILIA,

,STTHERESIA II, KALAM

KUDUS,BUDI MULIA, SD

BAHAGIA

SD.3 ,SD.14, SD.27,SD.36, SD.38

SD.40, SD.46, SD.47, SD.48, SD.55,

SD.60, SD.61, SD.66, SDDA, SDP.II

SDN 4, SDN 5, SDN 15,SDN 18,

SDN 37, SDN 51,SDN 7, SDN 9,

SDN 12,SDN 13, SDN 30, SDN

41,SDN 49, SDN 56 ,17,35, 39, 45,

63, 64, 67, SD 1, 2, 11, 16, 19, 28,

33, 42, 43, 57, 68, 69

SD ARGASARI, SD SWADAYA,

Page 13: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 11

dalam pembelajaran

seperti LMS dan

sebagainya serta

pemanfaatan portal

pembelajaran yang ada

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Pelaksanaan

pembelajaran di masa

pandemi menggunakan

system daring dan

luring berjalan baik

sesuai jadwal yang

telah di tentukan

pihaksekolah

Meningkatkan

kompetensi guru

dalam perencanaan

dan penyelenggaraan

pembelajaran di masa

pandemi melalui

pelatihan .

Menyelenggarakan

kegiatan pelatihan

perencanaan

pembelajaran oleh

KKG terkait

identifikasi materi,

media,layanan

kesiswaan, dan

pelaksaanaan penilaian

.

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDABB SDIT Al Bina,

SD Pembinaan, SD Mandiri

SDN 6, 10, 17, 22, 23, 35, 39, 44,

45, 62, 63, 64, 67, SD Paulus 1,

SDIT At Al Qudwah, SDIT At

Tauhid, SDqu Darul Fatah , SD MH,

SD Al Azhar, SDIT Ad Dhuhaa SD.3

,SD.14, SD.27,SD.36, SD.38 SD.40,

SD.46, SD.47, SD.48, SD.55, SD.60,

SD.61, SD.66, SDDA, SDP.II SDN

4, SDN 5, SDN 15,SDN 18, SDN 37,

SDN 51,SDN 7, SDN 9, SDN

12,SDN 13, SDN 30, SDN 41,SDN

49, SDN 56 , SD 1, 2, 11, 16, 19, 28,

33, 42, 43, 57, 68, 69

ST THERESIA I, KASIH BAPTIS,

SD FAMILIA, ARGASARI, ST

THERESIA II, KALAM

KUDUS,BUDI MULIA, SD

SWADAYA, SD BAHAGIA

4. Kesiapan siswa Kesiapan siswa selama

pembelajaran daring

dan luring serta

adaptasi kebiasaan

baru berjalan baik

Pemantauan kesiapan

siswa secara berkala

oleh guru agar tetap

dalamkondisiterbaik

mengikuti

pembelajaran daring

Guru menyusun

jadwal pemeriksaan

berkala kesiapan siswa

Guru membuat video /

spanduk / pamflet

yang dibagikan kepada

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDABB SDIT Al Bina,

SD Pembinaan, SD Mandiri

SDN 6, 10, 17, 22, 23, 35, 39, 44,

45, 62, 63, 64, 67, SD Paulus 1,

SDIT At Al Qudwah, SDIT At

Page 14: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 12

dan luring

Perlu adanya video/

spanduk/ pamflet yang

dibagikan kepada

siswa untuk

menyemangati siswa

dalam belajar.

Perlu adanya

perlombaan untuk

siswa yang

dilaksanakan secara

virtual yang dapat

menyemangati siswa

dalam belajar selama

masa pandemic

siswa untuk

menyemangati siswa

dalam belajar selama

pandemi.

Guru mengadakan

perlombaan kepada

siswa secara virtual

yang dapat

membangkitkan

semangat siswa dalam

belajar di masa

pandemi.

Tauhid, SDqu Darul Fatah , SD MH,

SD Al Azhar, SDIT Ad Dhuhaa SD.3

,SD.14, SD.27,SD.36, SD.38 SD.40,

SD.46, SD.47, SD.48, SD.55, SD.60,

SD.61, SD.66, SDDA, SDP.II SDN

4, SDN 5, SDN 15,SDN 18, SDN 37,

SDN 51,SDN 7, SDN 9, SDN

12,SDN 13, SDN 30, SDN 41,SDN

49, SDN 56, SD 1, 2, 11, 16, 19, 28,

33, 42, 43, 57, 68, 69

ST THERESIA I, KASIH BAPTIS,

SD FAMILIA,

ARGASARI,STTHERESIA II,

KALAM KUDUS,BUDI MULIA,

SD SWADAYA, SD BAHAGIA

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Kepala Sekolah, Guru,

dan Orang Tua sudah

berperan dalam

pembelajaran daring

maupun luring (BDR )

Kepala dan Guru perlu

melaksanakan seluruh

pembelajaran dengan

penuh tanggungjawab

Mendorong dan

memfasilitasi

partisipasi orang tua

dan masyarakat.

Kepala Sekola dan

Guru memetakan

pembelajaran yang

belum terlaksana

Pemerintah

mengadakan

sosialisasi kepada

orang tua guna

memaksimalkan peran

orang tua dalam

mendampingi anak

belajar di rumah

Sekolah mengadakan

sosialisasi kepada

orang tua guna

SDN.24,8,29,32,20,21,52,58,65,26,2

5,50,53,54,SDABB SDIT Al Bina,

SD PembinaanSD Mandiri

SDN 6, 10, 17, 22, 23, 35, 39, 44,

45, 62, 63, 64, 67, SD Paulus 1,

SDIT At Al Qudwah, SDIT At

Tauhid, SDqu Darul Fatah , SD MH,

SD Al Azhar, SDIT Ad Dhuhaa SD.3

,SD.14, SD.27,SD.36, SD.38 SD.40,

SD.46, SD.47, SD.48, SD.55, SD.60,

SD.61, SD.66, SDDA, SDP.II SDN

4, SDN 5, SDN 15,SDN 18, SDN 37,

SDN 51,SDN 7, SDN 9, SDN

12,SDN 13, SDN 30, SDN 41,SDN

49, SDN 56, SD 1, 2, 11, 16, 19, 28,

33, 42, 43, 57, 68, 69

ST THERESIA I, KASIH BAPTIS,

Page 15: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 13

memaksimalkan peran

orang tua dalam

mendampingi anak

belajar di rumah

SD FAMILIA, ARGASARI, ST

THERESIA II, KALAM

KUDUS,BUDI MULIA, SD

SWADAYA,

SD BAHAGIA

2. Kabupaten Bangka

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

1) Sekolah belum

optimal dalam

penyiapan

infrastruktur dan

pemebelajaran daring

dan luring berupa

laptop,gawai dan

komputer

2) penyediaan sarana

protocol kesehatan

dimasa adaptasi

kebiasaan baru berupa

faceshield , serta

masker, pelindung

wajah, Thermometer

tembak, dan

Handsanitizer

3) belum semua

guru/siswa menerima

bantuan sarana

1. Sekolah perlu mendorong

semua guru dan siswa

untuk memiliki gawai,

laptop, dan aplikasi

pembelajaran daring.

2. Pemerintah perlu

menyiapkan sarpras lab

komputer.

3. Sekolah perlu

mengadakan jaringan wifi

di sekolah untuk

pembelajaran daring.

4. Sekolah perlu

mengalokasikan dana

BOS untuk pengadaan

sarana protocol kesehatan

yang lengkap bagi semua

siswa, serta mengatur

tempat duduk dengan

jarak lebih dari 1,5 m saat

AKB.

1. Pengusulan bantuan

kuota internet untuk

semua guru dan

siswa

2. Pelonggaran

pengumpulan tugas

bagi siswa yang

belum memilik HP

dan Laptop.

3. pengadaan jaringan

wifi dan

4. Pengadaan sarana

protocol kesehatan

pencegahan covid 19

secara lengkap

kepada semua siswa

5. Bintek penggunaan

aplikasi

pembelajaran daring

6. Mengirim surat ke

1) LPMP Prov. Kep

1.BUYUNG TOPAN ,S.Pd.(UPTD SDN

1,2,4,5,7,8,9,10 MB, Mendo Barat, SDN 4

BAKAM, SDN 9 PB, SDN 10 PB.)

2.ARBAIN ,S.Pd (UPTD SDN 1,2,5,6,7,8,9,10

dan 11 Bakam),

3.M.JOHAN ,S.Pd (UPTD SDN.1

,6,9,13,14,32,SD Maria Goretti , SD.Plus Setia

Budi Sungailiat,SD N 14,15 Merawang )

4.NURDIN,S.Pd.I (UPTD SD N 02 ,04 05 ,07,

08, 10, 11, 12 , 22 , 23 , 24 , 25 , 26, 27, SD IT

Belinyu )

5.SRI RUSMIATI,S.Pd (UPTD SD Negeri

3,4,5,6,7,8,9,10,11 Riau Silip )

6.AGUSTIAR ,SP.d (SD N 1,3, 6 ,9, 13 BLY, 14,

15,16,17, 18, 19, 20, 21, SD SANTA AGNES

BLY, SD SEHATI BELINYU )

7.HADI SUKAMTA,S.Pd

( SDN 24 ,25 ,26 , 27 28 , 29 ,30 , 32 , 33 MB,

SDN 7 PB, 8 PB )

8. HJ .SRI SUHERNI,S.Pd

1) UPTD SD Negeri 24,11,16,17,22,23,24,31, SD

YPK Sungailiat, SD Negeri 4 ,7Merawang )

9.TIANI,S.Pd (UPTD SD Negeri 5

7,18,19,20,29,30,SD Gajah Mada Sungailiat, SD

Negeri 3,6Merawang )

10.SUPARJAN S,Pd

Page 16: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 14

pembelajaran daring

dari pemerintah pusat.,

provinsi, dan

kabupaten

4) sekolahmasih perlu

memanfaatkan sumber

belajar yang

menggunakan

teknologi digital

5. Sekolah perlu

mengusulkan bantuan

sarana dan kuota internet

untuk pembelajaran

daring bagi guru/siswa

kepada pemerintah

pusat,pemerintah

provinsi, dan pemerintah

kabupaten/kota.

6. mengadakan worshop

dalam memanfaatkan

sumber belajar yang

menggunakan teknologi

digital

7. perlu diadakan sosialisasi

menyiapkan infrastruktur

dalam pembelajaran

daring dan luring

Babel

2) DINDIKPORA

Kab.Bangka

( UPTD SDN 2 ,3,4,5,12,13,,15

SDIT Alam Biruni,SDIT Pelita Alam Semesta)

11.HERZA,S.Pd

(UPTD SDN 1,2, 12,13,14,15,16,17,18 Riau Silip

)

12.ENUNG NURBAITI,S.Pd (UPTD SD N

1,6,7,8,9,,10,11, 14,SD Swasta Sriwijaya Pemali

)

13.PAMUJI ,S.Pd (UPTD SDN3,2.4,12.28 SDS

MUH,Setia Budi,Harapan,SD IT NU, SDN 19

dan 20 Merawang )

14. BUDIANTO,S.Pd.

Catatan :

Nama sekolah tidak dicantumkan

15 SUPARNO,S.Pd

Catatan :

Nama sekolah tidak dicantumkan

16. LINDAWATI,S.Pd

( 1.UPTD SD Negeri 8, 10.15.21, 25,26,27, SD

SWASTA BUDI UTOMO Sungailiat,UPTD SD

Negeri 1 ,2 Merawang

2.Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

1.Semua guru belum

optimal dalam

pemanfaatan teknologi

pembelajaran

digital,media

komunikasi,modul

belajar, dan alat peraga

dari benda pada

pembelajaran

daring,luring,dan masa

adaptasi kebiasaan baru.

1. Sekolah perlu

meningkatkan

kompetensi dan

keterampilan semua guru

dalam pemanfaatan

teknologi pembelajaran

digital ,laptop, dan media

komunikasi melalui

kegiatan bimtek.

2. Sekolah perlu

mengadakan workshop

penyusunan modul

belajar dan pemanfaatan

media belajar lainnya.

1. Bimtek teknik PJJ

dan pemanfaatan

teknologi

pembelajaran.sepertu

:

Bintek penggunaan

IT dalam

pembelajaran daring.

Bintek pemanfaatan

teknologi untuk

pembelajaran daring

Menggunakan :

Zoom, google Meet.

1.BUYUNG TOPAN ,S.Pd (UPTD SDN 1 , 2, 4 ,

5, 7, 8, 9, 10, SDN 4 BAKAM, SDN 9 PB, SDN

10 PB.)

2. ARBAIN,S.Pd (UPTD SDN 1, 2, 3, 5, 6, S7, 8,

9, 10 , 11 Bakam )

3.AGUSTIAR,SP.d ( SD N 1,3, 6 ,9, 13 BLY,

14, 15,16,17, 18, 19, 20, 21, SD SANTA AGNES

BLY, SD SEHATI BELINYU )

4.PAMUJI,S.Pd ( 13.PAMUJI ,S.Pd (UPTD

SDNEGERI, 3,2.4,12.28 SDS MUH,SETIA

BUDI ,HARAPAN,SD IT NU SDNEGERI 19

dan 20 Merawang) 5. SRI RUSMIATI,S.Pd (SD

Negeri 3,4,5,6,7,8,9,10,11 Riau Silip )

6. HADI SUKAMTA,S.Pd

( UPTD SDN 24 ,25 ,26 , 27 28 , 29 ,30 , 32 , 33

MB, SDN 7 PB, 8 PB )

7. HJ .SRI SUHERNI,S.Pd

1) UPTD SD Negeri 24 ,11,16,17,22,23,24,31,

Page 17: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 15

SD YPK Sungailiat,SD Negeri 4 ,7

Merawang )

8. TIANI,S.Pd

(UPTD SD Negeri 5 7,18,19,20,29,30,

SD Gajah Mada Sungailiat, SD Negeri 3

,6Merawang )

9. M.JOHAN ,S.Pd (UPTD SDN.1

,6,9,13,14,32,SD Maria Goretti , SD.Plus Setia

Budi Sungailiat,SD N 14,15 Merawang )

10.NURDIN ,S.Pd.I

(SD N 02 ,04 05 ,07, 08, 10, 11, 12 , 22 , 23 , 24

, 25 , 26, 27, SD IT Belinyu )

11. SUPARJAN S,Pd

( UPTD SDN 2 ,3,4,5,12,13,,15

SDIT ALAM BIRUNI,SDIT PELITA ALAM

SEMESTA)

12.LINDAWATI,S.Pd.

( 1.UPTD SD Negeri 8, 10.15.21.25,26,27,SD

SWASTA BUDI UTOMO Sungailiat,UPTD SD

Negeri 1 ,2 Merawang

13. HERZA,S.Pd

(UPTD SDN 1, 2, 12,13,14,15,16,17,18 Riau

Silip )

14. ENUNG NURBAITI,S.Pd ( UPTD SD N

1,6,7,8,9,,10,11, 14,SD SWASTA SRIWIJAYA

16. SUPARNO,S.Pd

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

2. Sekolah tidak

mempunyai Akses

fasilitas kesehatan yang

lengkap.

Sekolah perlu mengadakan

kerjasama MOU dengan

Pukesmas sebagai Mitra

kerja di Kecamatan

Mendobarat

kerjasama

MOU dengan Pukesmas

sebagai

Mitrakerja di

Kecamatan Mendobarat

15. BUDIANTO,S.Pd.

Catatan :

Nama sekolah tidak dicantumkan

Page 18: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 16

3.Perencanaan

dan

penyelenggaraa

n pembelajaran

di masa

pandemic

Kepala Sekolah dan

Pemerintah Daerah belum

optimal menjalankan

perannya untuk

memfasilitasi pelaksanaan

belajar dari rumah baik

pembelajaran secara

daring maupun luring

Guru belum

menyesuaikan perangkat

pembelajaran(RPP,prota/p

rosem,silabus,buku

guru/siswa) dan belum

optimal dalam

pemanfaatan media

pembelajaran dan

pelaksanaan penilaian

bentuk kuis/proyek, tetapi

optimal dalam

penyelenggaraan semua

mupel, layanan

kesiswaan, serta

komponen dalam RPP

sudah lengkap.

Sekolah perlu mengadakan

workshop penyusunan

perangkat pembelajaran

penyesuaian kondisi khusus

(RPP,prota/prosem,silabus)

dan penilaian bagi semua

guru .

Pengawas dan Kepala

Sekolah selalu melakukan

evaluasi perencannan

Pembelajaran di masa

Pandemic yang disusun oleh

guru.

Workshop penyusunan

perangkat pembelajaran

penyesuaian kondisi

khusus (RPP,prota/

prosem, silabus) dan

penilaian bagi semua

guru melalui KKG.

Supervisi Pengawas dan

Kepala Sekolah

1. 1.BUYUNG TOPAN ,S.Pd (UPTD SDN 1 , 2,

4 , 5, 7, 8, 9, 10, SDN 4 BAKAM, SDN 9 ,10

PUDING BESAR,

2. ARBAIN,S.Pd (UPTD SDN 1, 2, 3, 5, 6, S7, 8,

9, 10 , 11 Bakam )

3.AGUSTIAR,SP.d ( SD N 1,3, 6 ,9, 13 BLY,

14, 15,16,17, 18, 19, 20, 21, SD SANTA

AGNESBLY, SD SEHATI BELINYU )

4.SRI RUSMIATI,S.Pd (SD Negeri

3,4,5,6,7,8,9,10,11 Riau Silip )

5. HADI SUKAMTA,S.Pd

( UPTD SDN 24 ,25 ,26 , 27 28 , 29 ,30 , 32 , 33

MB, SDN 7 PB, 8 PB

6. HJ .SRI SUHERNI,S.Pd

1) UPTD SD Negeri 24 ,11,16,17,22,23,24,31,

SD YPK Sungailiat,SD Negeri 4 ,7

Merawang )

7. TIANI,S.Pd

(UPTD SD Negeri 5 7,18,19,20,29,30,

SD Gajah Mada Sungailiat

SD Negeri 3 ,6Merawang )

8. . M.JOHAN ,S.Pd (UPTD SDN.1

,6,9,13,14,32,SD Maria Goretti , SD.Plus Setia

Budi Sungailiat,SD N 14,15 Merawang .

9. NURDIN ,S.Pd.I

(SD N 02 ,04 05 ,07, 08, 10, 11, 12 , 22 , 23 , 24

, 25 , 26, 27, SD IT Belinyu )

10. . SUPARJAN S,Pd( UPTD SDN 2

,3,4,5,12,13,,15, SDIT ALAM BIRUNI,SDIT

PELITA ALAM SEMESTA)

11. LINDAWATI,S.Pd.( 1.UPTD SD Negeri 8

.10.15.21.25,26,27,SD SWASTA BUDI UTOMO

Sungailiat,

UPTD SD Negeri 1 ,2 Merawang

12. HERZA,S.Pd (UPTD SDN 1,2,

12,13,14,15,16,17,18 Riau Silip )

13. . ENUNG NURBAITI,S.Pd ( UPTD SD N

1,6,7,8,9,,10,11, 14,SD Swasta Sriwijaya)

14. PAMUJI ,S.Pd (UPTD SDN3,2.4,12,28, SDS

MUH, Setia Budi, Harapan,SD IT NU SDN19

Page 19: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 17

dan 20 Merawang )

15. BUDIANTO,S.Pd.

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

16 SUPARNO,S.Pd

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

17. SAMSUL BAHRI

Keterangan isi laporan BAB IV instrumen tidak

sesuai dengan karena SNP

4.Kesiapan

siswa

Kondisi dan lingkungan

siswa mendukung

pelaksanaan pembelajaran

secara daring dan luring,

tetapi belum semua siswa

berinteraksi dengan baik

terhadap guru ,belum

mendapatkan sarana

pendukung belajar dari

rumah, seperti modul

belajar dan alat peraga

dari benda., serta belum

semua siswa memiliki

sarana protocol kesehatan

, berupa faceshield dan

handsanitizer.

Bagi siswa yang tidak

memiliki gawai

mengambil tugas di

sekolah secara langsung

yang dilakukan oleh

orang tua ,atau siswa

dengan protokol

kesehatan

Sekolah perlu mendata

semua kontak telepon siwa

dan memasukkannya ke

dalam group.

Semua guru perlu

mendistribusikan sarana

pendukung belajar dari

rumah, seperti modul belajar

dan alat peraga dari benda.

Sekolah perlu memberi

bantuan faceshield dan

hansanitizer bagi siswa yang

kurang mampu.

sekolah binaan perlu

merevisi RAPBS dan

menganggarkan dari dana

BOS APBN untuk kesiapan

siswa masih pembiayaan

dalam bentuk bantuan biaya

pendukung pembelajaran

daring dari rumah

Bimtek penyusunan

modul belajar dan

pemanfaatan media

belajar di KKG

Mengirim surat ke

1. LPMP PROV

BABEL

2. DINDIKPORA

KAB.BANGKA

Bagi siswa yang tidak

memiliki gawai

mengambil tugas di

sekolah secara

langsunng dilakukan

oleh orang tua ,atau

siswa dengan protokol

kesehatan

1.BUYUNG TOPAN ,S.Pd

(UPTD SDN 1 , 2, 4 , 5, 7, 8, 9, 10, SDN 4

BAKAM, SDN 9 ,10 PUDING BESAR

2. ARBAIN,S.Pd (UPTD SDN 1, 2, 3, 5, 6, S7, 8,

9, 10 , 11 Bakam )

3.AGUSTIAR,SP.d ( SD N 1,3, 6 ,9, 13 BLY,

14, 15,16,17, 18, 19, 20, 21, SD SANTA

AGNESBLY, SD SEHATI BELINYU )

4.SRI RUSMIATI,S.Pd (SD Negeri

3,4,5,6,7,8,9,10,11 Riau Silip )

5. HADI SUKAMTA,S.Pd

( UPTD SDN 24,25,26,27,28,29,30,32,33 MB,

SDN 7 PB, 8 PB

6. HJ .SRI SUHERNI,S.Pd

1) UPTD SD Negeri 24,11,16,17,22,23,24,31, SD

YPK Sungailiat,SD Negeri 4 ,7

Merawang )

7. TIANI,S.Pd

(UPTD SD Negeri 5 7,18,19,20,29,30,

SD Gajah Mada Sungailiat, SD Negeri 3

,6Merawang )

8.M.JOHAN ,S.Pd (UPTD SDN.1

,6,9,13,14,32,SD Maria Goretti , SD.Plus Setia

Budi Sungailiat,SD N 14,15 Merawang .

9. NURDIN ,S.Pd.I

(SD N 02,04,05,07,08,10,11,12, 22, 23, 24, 25,

26, 27, SD IT Belinyu )

10. . SUPARJAN S,Pd

( UPTD SDN 2 ,3,4,5,12,13,,15

SDIT Alam Biruni,SDIT Pelita Alam Semesta)

11. ENUNG NURBAITI,S.Pd (UPTD SDN

Page 20: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 18

1,6,7,8,9,,10,11, 14,SD SWASTA SRIWIJAYA

12. HERZA,S.Pd (UPTD SDN 1,2

12,13,14,15,16,17,18 Riau Silip )

13. LINDAWATI,S.Pd.

(UPTD SD Negeri 8 .10.15.21.25,26,27,

SD SWASTA BUDI UTOMO Sungailiat,

UPTD SD Negeri 1 ,2 Merawang

14.BUDIANTO,S.Pd.

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

15. SUPARNO,S.Pd

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

16. PAMUJI ,S.Pd

(UPTD SDNEGERI, 3,2.4,12.28 SDS

MUH,SETIA BUDI ,HARAPAN,SD IT NU

SDN 19 dan 20 MERAWANG )

17. SAMSUL BAHRI

Keterangan isi laporan BAB IV instrumen tidak

sesuai

.Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

1.Kepala Sekolah, guru,

orang tua/wali siswa, dan

Pemerintah Daerah belum

optimal menjalankan

perannya untuk

memfasilitasi pelaksanaan

belajar dari rumah baik

pembelajaran secara

daring maupun luring.

Kepala Sekolah perlu

menyusun program

pembelajaran berkelanjutan

di masa pandemi serta

program pengasuhan untuk

mendukung orang tua/wali

dalam mendampingi siswa

belajar dan perlu

mengumpulkan laporan

pembelajaran setiap bulan

Sekolah perlu mengadakan

FGD pemanfaatan media

radio dan televise dalam

pembelajaran.

Sekolah perlu mengadakan

KepalaSekolah :

1) menyusun program

pembelajaran

berkelanjutan di masa

pandemi 2) membuat

program pengasuhan

untuk mendukung orang

tua/wali dalam

mendampingi siswa

belajar dan 3)

mengumpulkan laporan

pembelajaran setiap

bulan

Kegiatan FGD

pemanfaatan televise

dan radio sebagai

sumber belajar dan

1.BUYUNG TOPAN ,S.Pd

(UPTD SDN 1 , 2, 4 , 5, 7, 8, 9, 10, SDN 4

BAKAM, SDN 9 ,10 PUDING BESAR,

2. ARBAIN,S.Pd (UPTD SDN 1, 2, 3, 5, 6, S7, 8,

9, 10 , 11 Bakam )

3.AGUSTIAR,SP.d ( SD N 1,3, 6 ,9, 13 BLY,

14, 15,16,17, 18, 19, 20, 21, SD SANTA AGNES

BLY, SD SEHATI BELINYU )

4.SRI RUSMIATI,S.Pd (SD Negeri

3,4,5,6,7,8,9,10,11 Riau Silip )

5. HADI SUKAMTA,S.Pd

(UPTD SDN 24,25,26,27,28,29,30,32,33MB,

SDN 7 PB, 8 PB

6. HJ .SRI SUHERNI,S.Pd

1) UPTD SD Negeri 24,11,16,17,22,23,24,31, SD YPK Sungailiat,SD Negeri 4 ,7Merawang )

7. TIANI,S.Pd(UPTD SD Negeri 5

7,18,19,20,29,30,SD Gajah Mada Sungailiat, SD

Negeri 3,6Merawang )

8. NURDIN ,S.Pd.I

(SD N 02 ,04 05 ,07, 08, 10, 11, 12 , 22 , 23 , 24

, 25 , 26, 27, SD IT Belinyu )

Page 21: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 19

sosialisasi kepada ortu/wali

siswa untuk mendukung

pelaksanaan belajar daring

dari rumah Secara rutin dan

terprogram.

Sekolah perlu membuat

proposal fasilitas

pembelajaran daring dan

luring kepada Pemerintah

Daerah.

Dindikpora perlu

mengadakan bimtek PJJ dan

pemanfaatan teknologi

pembelajaran daring bagi

GTK

koordinasi dengan

Pemda terkait

pengadaan fasilitas

pembelajaran daring dan

luring.

Mengirim surat ke

1. LPMP PROV

BABEL

2. DINDIKPORA

KAB.BANGKA

Pembimbingan /

motivasi kepada guru.

Bintek kepada guru

tentang belajar

Daring dan luring

9 . SUPARJAN S,Pd

( UPTD SDN 2 ,3,4,5,12,13,,15, SDIT Alam

Biruni,SDIT Pelita Alam Semesta)

10. 11. ENUNG NURBAITI,S.Pd (UPTD SD N

1,6,7,8,9,,10,11, 14,SD SWASTA SRIWIJAYA

11. HERZA,S.Pd

(UPTD SDN 1, 2, 12,13,14,15,16,17,18 Riau

Silip )

12.M.JOHAN ,S.Pd (UPTD SDN.1

,6,9,13,14,32,SD Maria Goretti, SD.Plus Setia

Budi Sungailiat,SD N 14,15 Merawang

13. PAMUJI ,S.Pd

(UPTD SDNEGERI, 3,2.4,12.28 SDS

MUH,SETIA BUDI ,HARAPAN,SD IT NU

SDNEGERI 19 dan 20 Merawang )

14.LINDAWATI,S.Pd.

(UPTD SD Negeri 8 .10.15.21.25,26,27,

SD SWASTA BUDI UTOMO Sungailiat,

UPTD SD Negeri 1 ,2 Merawang)

15. .BUDIANTO,S.Pd.

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

16. SUPARNO,S.Pd

Catatan :Nama sekolah tidak dicantumkan

17. SAMSUL BAHRI

Keterangan isi laporan BAB IV instrumen tidak

sesuai dengan kar

3. Kabupaten Belitung

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Pengawas/ Nama

Sekolah

1. Kesiapan

infrastruktur

Kesiapan infrastruktur melalui

daring Kepemilikan perangkat

pendukung belajar daring dari

rumahbaru terpenuhi 80 %

Sekolah perlu

mengadakan perangkat

aplikasi pembelajaran

daring

Tahun 2021

Tersedianya

aplikasi

pembelajaran

daring yang

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Badau

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Sanusi Syafei

Page 22: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 20

Sekolah tidak melatih guru untuk

menguasai aplikasi pembelajaran

belajar dari rumah

Sekolah tidak mendapat bantuan

biaya pendukung dari pemerintah

pusat, provinsi dan kabupaten.

Kepemilikan perangkat pendukung

belajar luring dari rumah sudah

terpenuhi 85 %

Kesiapan infrastruktur masa adaptasi

kebiasaan baru 100 % sekolah

menyediakan 4 sarana protokol

kesehatan pada seluruh ruangan

Sekolah perlu

mengadakan bimtek

atau workshop untuk

melatih guru gurunya

Pemerintah perlu segera

memberikan bantuan

biaya kepada sekolah

Sekolah perlu

memberikan motivasi

kepada Guru dan siswa

untuk memanfaatkan

perangkat radio dalam

pembelajaran luring

dapat di gunakan

oleh guru dan

siswa

Adanya Bimtek

atau workshop

untuk melatih

guru gurunya

Adanya bantuan

biaya dari

pemerintah

kepada sekolah

Pemanfaatkan

perangkat radio

dalam

pembelajaran

luring

SD 1 s/d 22 Sijok

Ali Nur Raekan

SD 1 s/d 21, 23,27,28,29

Membalong

Sri Comala Rahmiati ,SD

8,16,19,20,26,27,28,31,35,37,4

2,7,23,24,29,32,5,10,15,17,33,

40,41,51, dan SD

Muhammadiyah 2

Mahmus Ani,

SD,1,2,9,38,43,44,45,46,47,48,

21,25,30,52 Tanjungpandan

SD Muhammadiyah 1,SD

Bina Insani,SD Anugrah, SD

Universal SD Regina Pacis,

SD 1,2,3,4,5,6,8 Selat Nasik

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Kemampuan guru dalammemanfaatkan

teknologi pembelajaran daring 70 %

guru memanfaatkan sumber belajar,

menggunakan media digital 80 % ,

Melakukan interaksi dengan media

komunikasi/sosial/pesan 100% dan

menggunakan aplikasi sistem

pengelolaan pembelajaran (LMS) 33 %

Kemampuan guru dalammemanfaatkan

teknologipembelajaran luring. Guru

memanfaatkan media konvensional

100 % menggunakan media digital

televisi 50 %dan melakukan interaksi

Guru perlu

menggunakan sumber

belajar yang bervariasi

Guru perlu

mengunakan radio

Guru perlu

menggunakan aplikasi

sistem pengelolaan

pembelajaran

(LMSyang bervariasi

Perlu adanya pelatihan

khusus untuk guru

dalam pembelajaran

luring

Tahun 2021 Sekolah membina

dan melatih untuk

Guru

menggunakan

sumber belajar

yang bervariasi

mengunakan

radio dan

menggunakan

aplikasi sistem

pengelolaan

pembelajaran

(LMS

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Bad

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Sanusi Syafei

SD 1 s/d 22 Sijuk

Page 23: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 21

dengan media komunikasi/sosial/pesan

100%

Kemampuan guru dalam memanfaatkan

teknologi pembelajaran masa adaptasi

kebiasaan baru 100 % Guru mampu

memanfaatkan media konvensional dan

menggunakan media digital

Sekolah membina

dan melatih untuk

Guru

menggunakan

sumber belajar

yang bervariasi

mengunakan

radio

adanya pelatihan

guru dalam

pembelajaran

luring

Melakukan interaksi dengan media

komunikasi/sosial/pesan 100%

Tidak Menggunakan aplikasi sistem

pengelolaan pembelajaran (LMS)

guru belum memanfaatkan teknologi

pembelajaran masa adaptasi kebiasaan

baru

Guru mampu memanfaatkan media

konvensional dan menggunakan

media digital

Guru perlu

Menggunakan aplikasi

sistem pengelolaan

pembelajaran (LMS)

Guru perlu

memanfaatkan

teknologi pembelajaran

masa adaptasi

kebiasaan baru

Tahun 2021 Sekolah

mengadakan

pelatihan Guru

dalam

Menggunakan

aplikasi sistem

pengelolaan

pembelajaran

(LMS

Sekolah

mengadakan

pelatihan untuk

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

masa adaptasi

kebiasaan baru

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Badau

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Sanusi Syafei

SD 1 s/d 22 Sijok

Ali Nur Raekan

SD 1 s/d 21, 23,27,28,29

Membalong

Sri Comala RahmiatiSD,

8,16,19,20,26,27,28,31,35,37,4

2,7,23,24,29,32,5,10,15,17,33,

40,41,51, dan SD

Muhammadiyah 2

Mahmus Ani,

Page 24: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 22

SD,1,2,43,44,45,46,47,48,21,2

5,30,52 Tanjungpandan

SD Muhammadiyah 1, ,

SD 1,2,3,4,5,6,8 Selat Nasik

3.Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Perencanaan dan penyelenggaraan

pembelajaran daring dan luring 90 %

Guru

Menyesuaikan perangkat

pembelajaran dan menyusun

dokumen rencana pembelajaran ,

75 % guru memanfaatkan media

pembelajaran,100 % kegiatan

layanan kesiswaan dan 85 % guru

menyelenggarakan hasil belajar

siswa

Semua guru perlu

mengikuti pelatihan

atau bimtek untuk

perangkat pembelajaran

,dokumen rencana

pembelajaran,pemanfaa

tan media dan hasil

belajar siswa secara

daring dan luring

Tahun 2021 Terselenggaranya

pelatihan dan

bimtek bagi

semua guru

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Badau

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Perencanaan dan penyelenggaraan

pembelajaran daring dan luring

Guru

Guru perlu membuat

perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran daring

dan luring Guru

Tahun 2021 Terselenggaranya

pelatihan dan

bimtek bagi

semua guru

Sanusi Syafei

SD 1 s/d 22 Sijok

Ali Nur Raekan

SD 1 s/d 21, 23,27,28,29

Membalong

Sri Comala Rahmiati ,SD,

8,16,19,20,,27,28,31,35,,42,7,2

3,24,29,32,5,10,15,,33,40,41,5

1, dan SD Muhammadiyah

Mahmus Ani,

SD,1,2,43,44,45,46,47,48,21,2

5,30,52 Tanjungpandan

SD Muhammadiyah 1, ,SD

Page 25: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 23

1,2,3,4,5,6,8 Selat Nasik

4. Kesiapan

siswa

Kesiapan siswa selama pembelajaran

daring dan luring 90 % siswa siap

melaksanakan pembelajaran daring

dan luring

Kesiapan siswa untuk beradaptasi

dengan masa adaptasi kebiasaan baru

100 % siswa siap

Guru perlu

membimbing dan

mendampingi siswa

dalam proses

pembelajaran mandiri

Guru perlu memahami

proses pembelajaran

adaptasi

Perlunya Dukungan

orang tua dalam proses

pembelajaran mandiri

Tahun 2021 Adanya FGD

atau pelatihan

untuk

pemahaman guru

Adanya

kominukasi aktif

dengan orang tua

siswa

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Badau

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Sanusi Syafei

SD 1 s/d 22 Sijok

Ali Nur Raekan

SD 1 s/d 21, 23,27,28,29

Membalong

Sri Comala Rahmiati ,SD,

8,16,19,20,26,27,28,31,35,37,4

2,7,23,24,29,32,5,10,15,17,33,

40,41,51, dan SD

Muhammadiyah

Mahmus Ani,

SD,1,2,9,38,43,44,45,46,47,48,

21,25,30,52 Tanjungpandan

SD Muhammadiyah 1,SD

Bina Insani,SD Anugrah, SD

Universal SD Regina Pacis,

SD 1,2,3,4,5,6,8 Selat Nasik

Page 26: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 24

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Kepala sekolah menjalankan perannya

85 % kepala sekolah memfasilitasi

pelaksanaan belajar dari rumah

Guru menjalankan perannya

85 % Menyiapkan diri untuk

pembelajaran daring dan luring

Orangtua/Wali menjalankan perannya

75 % orang tua mendukunpelaksanaan

belajar daring dan luring dari rumah

Pemerintah Daerah tidak menyediakan

dukungan dan fasilitas pembelajaran

daring dan luring dari rumah

Kepala sekolah perlu

mendapat pelatihan

khusus tentang

pelaksanaan belajar dari

rumah

Guru perlu mendapat

pelatihan khusus

tentang pelaksanaan

pembelajaran daring

dan luring

Orang tua perlu

memahami dan

mendukung

pembelajaran daring

dan luring dari rumah

Pemerintah Daerah

perlu menyediakan

dukungan dan fasilitas

pembelajaran daring

dan luring dari rumah

Tahun 2021 Adanya

workshop atau

bimtek dan

pelatihan Kepala

sekolah

pelaksanaan

belajar dari

rumah

Adanya

workshop atau

bimtek dan

pelatihan Guru

tentang

pelaksanaan

pembelajaran

daring dan luring

Peran orang tua

dan dukungan

pembelajaran

daring dan luring

dari rumah

Tersedianya

dukungan dan

fasilitas dari

Pemerintah

Daerah

Eka Nugrah

SD 1 s/d 17 Bad

SD 22.24,25,26,dan 30

Membalong

Sanusi Syafei

SD 1 s/d 22 Sijok

Ali Nur Raekan

SD 1 s/d 21, 23,27,28,29

Membalong

Sri Comala Rahmiati ,SD,

8,16,19,20,26,27,28,31,35,37,4

2,7,23,24,29,32,5,10,15,17,33,

40,41,51, dan SD

Muhammadiyah

Mahmus Ani,

SD,1,2,9,38,43,44,45,46,47,48,

21,25,30,52 Tanjungpandan

SD Muhammadiyah 1,SD

Bina Insani,SD Anugrah, SD

Universal SD Regina Pacis,

SD 1,2,3,4,5,6,8 Selat Nasik

4. Kabupaten Bangka Tengah

Page 27: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 25

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah

1. Kesiapan

infrastruktur

Sebagian besar guru dan

siswa memiliki

perangkat pendukung

belajar daring dari

rumah.

Seluruh guru perlu

memiliki :

1.komputer/laptop

2. aplikasi pembelajaran

daring

Seluruh siswa perlu

memiliki perangkat

gawai, computer, dan

aplikasi pembelajaran

daring

Seluruh siswa perlu

menerima bantuan

akses jaringan dalam

bentuk pulsa

Oktober 2020 1. Kepala sekolah memotivasi

pembelian laptop

2. Kepala sekolah meminta

kepada setiap guru

mendownload aplikasi Rumah

Belajar

3. Pelatihan pembuatan LKPD

bagi guru

4. Sekolah tidak hanya

menyiapkan pembelajaran

dalam bentuk daring tapi juga

menyiapkan dalam bentuk

luring (orang tua yang

anaknya tidak memiliki

perangkat gawai diminta

secara bergiliran 3 hari sekali

ke sekolah mengambil LKPD)

5. Pemerintah daerah

menganggarkan pulsa bagi

seluruh siswa

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania, SD IT sahabat Qur’an

2. Kemampuan guru

dalam memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Belum seluruh guru

mampu memanfaatkan

sumber belajar yang

menggunakan

teknologi digital dan

aplikasi LMS

Seluruh guru mampu

1. Seluruh guru perlu

memanfaatkan

sumber belajar yang

menggunakan

teknologi digital

2. Seluruh guru perlu

mampu

Oktober 2020-

Juni 2021

1. Pelatihan penggunaan TIK

dalam pembelajaran

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

Page 28: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 26

melakukan interaksi

dengan media pesan

whatsapp dan sms

mengoperasikan

teknologi digital

3. Seluruh guru perlu

mampu

menggunakan

aplikasi system LMS

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3 , SD

STKIP Muhammadiyah

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania, SD IT sahabat Qur’an

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Seluruh guru telah

menyusun

perencanaan dan

perangkat pembejaran

daring

Belum semua guru

telah menyesuaikan

dokumen rencana

pembelajaran

Seluruh guru telah

memanfaatkkan media

pembelajaran berupa

format teks

Sekolah belum

menyelanggarakan

layanan ekstra

kurikuler

Seluruh guru telah

menyelenggarakan

penilaian hasil belajar

siswa

1. Seluruh guru perlu

menyesuaikan

dokumen RPP

2. Sekolah perlu

menyelenggarakan

layanan ekstra

kurikuler selama

pandemi

Oktober-

November

2020

1. Pengawas memberikan contoh

RPP BDR

2. Pengawas membina dan

memantau layanan ekstra

kurikuler selama pandemi

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3 , SD

STKIP Muhammadiyah, SD

Dian Harapan

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania, SD IT sahabat Qur’an

Page 29: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 27

4. Kesiapan siswa Belum semua siswa

nyaman dalam

pembelajaran BDR

Seluruh siswa

menerima distribusi

sarana pendukung

BDR

Belum semua siswa

memiliki tempat dan

fasiitas yang nyaman

untuk belajar

Belum semua siswa

aktif dalam

komunikasi di group

kelasnya.

Seluruh siswa dan

difasilitasi oleh

sekolah memiliki

srana protocol

kesehatan

1. Seluruh siswa perlu

nyaman dalam

pembelajaran BDR

2. Seluruh siswa perlu

memiliki tempat dan

fasiitas yang nyaman

untuk belajar

3. Seluruh siswa perlu

aktif dalam

komunikasi di group

kelasnya

Oktober-

Desember

2020

1. Pelatihan video pembelajaran

2. Meminta siswa untuk

bergabung dengan teman

terdekatnya yang memiliki

perangkat dan fasilitas BDR

maksimal 3orang

3. Guru menyusun dan

menyiapkan pembelajaran

tidak hanya dalam bentuk

daring tapi juga menyiapkan

dalam bentuk luring (orang tua

yang anaknya tidak memiliki

perangkat gawai diminta

secara bergiliran 3 hari sekali

ke sekolah mengambil LKPD)

4. Belajar dari rumah di TVRI

5. Belajar dari rumah di RRI

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania, SD IT sahabat Qur’an

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Sebagain besar Kepala

sekolah telah

menjalankan perannya

Sebagain besar guru

telah menjalankan

erannya

Sebagian besar

orangtua telah

menjalankan perannya

Pemerintah daerah

telah menjalan

1. Seluruh Kepala

sekolah perlu

melakukan pembinaan

dan pemantauan

terhadap guru dalam

bentuk supervise

2. Seluruh guru perlu

mengikuti pelatihan

darinng guna

mendukung

keterampilan

menyelenggarkan PJJ

Oktober-

Desember

2020

1. Pelatihan supervise

pembelajaran dengan

menggunakan TIK

2. Peltihan daring keterampilan

menyelnggarakan PJJ dengan

baik

3. Motivasi kepada orang tua

untuk menyiapkan perangkat

pembelajaran daring

4. Motivasi orangtua perlu

mendampingi anakbelajar di

rumah

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

Page 30: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 28

perannya dengan baik 3. Seluruh orangtua perlu

menyiapkan perangkat

pembelajran daring

4. Seluruh orangtua perlu

mampu mendampingi

anak belajar di rumah

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania,

6. Kendala Utama 1. Sinyal internet

2. Penguasaan TIK

oleh guru

3. Kepemilikan

perangkat gawai

siswa

1. Perlunya sinyal interet

yang stabil baik

2. Perlunya pelatihan

TIK bagi guru

3. Perlunya solusi bagi

siswa yang tidak

memiliki perangkat

gawai

Oktober –

Desember

2020

1. Pemerintah daerah perlu

bekerjasama dengan pihak

layanan telekomunikasi seluler

untuk akses internet yang

stabil baik

2. Pelatihan TIK dalam

pembelajaran

3. Guru menyusun dan

menyiapkan pembelajaran

dalam bentuk daring tapi juga

menyiapkan dalam bentuk

luring (orang tua yang

anaknya tidak memiliki

perangkat gawai diminta

secara bergiliran 3 hari sekali

ke sekolah mengambil LKPD)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14,, 15, 16, 17, 18,

19, 20, 21, 22, 23 Sungaiselan

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12 Simpangkatis

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9

Namang

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13 Pangkalan baru, SD

Pancasila, SD Theresia 3, SD

STKIP Muhammadiyah

SDN 1,2,3,4,5,6,7,8, 9, 10, 11,

12, 13, 14, 15, 16, 17, Lubuk

besar, SD Kasih trubus

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, SD

Stania, SD IT sahabat Qur’an

5. Kabupaten Bangka Barat

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Kesiapan insfrastruktur

melalui pembelajaran

daring dan luring dalam

Sekolah perlu mendorong

semua guru dan siswa untuk

memiliki gawai, laptop, dan

Oktober 2020

Sekolah menambah

pengadaan sarana

pembelajaran(Laptop)

Budi wahana

Semua SD Binaan

Samsuri

Page 31: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 29

kepemilikan perangkat

pendukung belajar daring

dari rumah sudah dimiliki

seluruh guru kisaran 90 % ,

dan untuk siswa baru

sekitar 50 % (termasuk

minjam milik orang tua/

saudara.

Penyediaan sarana protocol

kesehatan diseluruh

sekolah dimasa adaptasi

kebiasaan baru sudah

sangat baik (4 M).

belum semua guru/siswa

menerima bantuan voucher

untuk pembelajaran daring

dari pemerintah pusat

.

aplikasi pembelajaran daring

Sekolah Perlu

membelanjakan dana BOS

untuk pengadaan sarana

protokol kesehatan bagi

semua warga sekolah dalam

mengahadapi adaptasi

kebiasaan baru dimasa

pandemi covid-19

Guru perlu memanfaatkan

dan menggunakan sumber

belajar yang lain sebagai

penunjang proses

pembelajaran seperti rumah

belajar, ruang guru, zenius,

wiki pedia dan dsb

Guru perlu membuat modul

bahan pembelajaran mandiri

atau mengakses dari internet

modul yang sudah dibuat

oleh Kemendikbud

Sekolah perlu melakukan

Pengadaan wifi /Alat

penguat sinyal di sekolah

untuk untuk menunjang

pembelajaran daring

Sekolah perlu mengusulkan

bantuan sarana dan kuota

Oktober2020

Desember

2020

Nopember

2020

Nopember

2020

untukguru disekolah

dan menghimbau orang tua

untuk pengadaan gawai

siswa untuk menunjang

pembelajaran daring

Sekolah mereviu kembali

program sekolah (RKAS)

yang sudah disusun untuk

pembelian sarana protokol

kesehatan( thermogun

masker , faceshield ,sabun

cair atau Hand sanitizer)

Sekolah mengadakan

bimtek/IHT untuk

meningkatkan pemahaman

guru tentang pembelajaran

daring dan penggunaan

sumber belajar

Membuat Modul bersama

di Kelompok Kerja Guru

(KKG)

Pemasangan wifi atau

penguat sinyal internet

disekolah agar akses

internet menjadi kuat untuk

menunjang pembelajaran

Daring

Mengajukan proposal

SDN01,02,03,04,05,06

,07,08,09,10,11,12

Rusmadi

Semua sekolah binaan

kecualiSD,4,5,12,13,1

5,20,23

Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22 Tpl

Purwanto

Semua SD Binaan

Bambang Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22.Tpl

Nispuwati

Semua SD Binaan

Page 32: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 30

internet untuk pembelajaran

daring bagi guru/siswa

kepada pemerintah pusat,

provinsi, dan pemerintah

kabupaten/kota.

Sekolah perlu mengajukan

kepada pemerintah atau

pihak terkait dalam

menyiapkan infrastuktur

jaringan

internet(penambahan tower)

Oktober 2020

Pengusulan bantuan kuota

internet untuk semua guru

dan siswa serta

mengajukan kepemerintah

pusat terkait dalam

menyiapkan infrastuktur

jaringan

internet(penambahan

tower)

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Kemampuan guru dalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran masih

sebatas Whatsapp,SMS

dan google clasroom

Belum semua guru (60%)

dalam pemanfaatan dan

menguasai teknologi

pembelajaran digital,media

elektronik,modul

belajar,kelas online dan

alat peraga dari benda pada

pembelajaran

daring,luring,di masa

adaptasi kebiasaan baru

Sekolah perlu meningkatkan

kompetensi dan

keterampilan semua guru

dalam pemanfaatan

teknologi pembelajaran

sacara virtual melalui

teknologi digital dan media

komunikasi melalui kegiatan

bimtek.

Sekolah perlu mengadakan

workshop penyusunan

modul

belajar dan pemanfaatan

media belajar lainnya.

Satuan pendidikan perlu

memotivasi guru untuk

memanfaatkan media

pembelajaran.

Desember2020

November

2020

Bimtek pemanfaatan TIK

dan teknologi untuk

pembelajaran

DaringdanBimtek teknik

PJJ serta pemanfaatan

teknologi pembelajaran

Workshop penyusunan

modul belajar dan

pemanfaatan media belajar

di KKG

Menambah berbagai

fasilitas media

pembelajaran melalui

anggaran BOS APBN

Budi wahana

Semua SD Binaan

Samsuri

Semua SD Binaan

Rusmadi

Semua SD Binaan

Suwarno

SDN01,02,03,04,05,06

,07,08,09,10,11,12,13

Purwanto

Semua SD Binaan

Bambang Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22 Tpl

Nispuwati

Semua SD Binaan

Page 33: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 31

3. Perencanaan

dan

penyelenggara

an

pembelajaran

di masa

pandemi

Covid-19

60% guru di sekolah binaan

belum maksimal membuat

perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran daring dan

luring

Guru belum optimal dalam

menyesuaikan perangkat

pembelajaran ,pemanfaatan

media pembelajaran dan

pelaksanaan penilaian

bentuk kuis/proyek, tetapi

sudah optimal dalam

penyelenggaraan semua

mupel, layanan kesiswaan,

serta komponen dalam RPP

sudah direvisi

Guru didorong untuk bisa

memanfaatkan sumber

belajar yang lain seperti

zoom meeting,rumah belajar,

ruang guru, zenius, wiki

pedia dengan Mencari

referensi pembelajaran

menggunakan sumber

belajar seperti ruang guru,

zenius, wiki pedia dsb

Sekolah perlu mengadakan

workshop penyusunan

perangkat pembelajaran

penyesuaian dan penilaian

bagi semua guru .

Nopember

2020

Nopember

2020

Memanfaatkan media

pembelarajaran (guru

melakukan simulasi

Pembelajaran menggunakan

zoom meeting).

Workshop penyusunan

perangkat pembelajaran

penyesuaian pada kondisi

khusus

(RPP,prota/prosem,silabus)

dan penilaian bagi semua

guru melalui kegiatan KKG

Guru Menelaah bentuk

penilaian yang akan

digunakan pada tiap-tiap

KD ditulis di RPP dan

dilaksanakan dipertemuan

KKG

Budi wahana

Semua SD Binaan

Samsuri

SemuaSDBinaan

Rusmadi

Semua SD Binaan

Suwarno

SDN01,02,03,04,05,06

,07,08,09,10,11,12,13

Purwanto

Semua SD Binaan

Bambang Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22 Tpl

Nispuwati

Semua SD Binaan

4. Kesiapan

siswa

Pelaksanaan PJJsystem

Daring di Wilayah binaan

pengawasSD di 6

Kecamatan di Kabupaten

Bangka Barat berjalan

belum maksimal baru

kisaran 7 % sekolah yang

melaksanakanDaring

,masih banyak kendala

Sekolah perlu meningkatkan

layanan kepada siswa yang

tidak memiliki gawai dengan

pemberian tugas secara luring

Sekolah perlu mendata semua

kontak telepon orang tua/ siwa

dan memasukkannya ke dalam

group whotsapp sebagai

wadah komunikasi dan

Oktober2020

Guru menyiapkan

perangkat pembelajaran

luring (lembar tugas

)disekolah yang akan

diberikan melalui orang tua

atau siswa.

Sekolah membentuk

Paguyuban group whatsapp

orang tua/siswa setiap

Budi wahana

Semua SD Binaan

Samsuri

Semua SD Binaan

Rusmadi

Semua SD Binaan

Suwarno

SDN01,02,03,04,05,06

,07,08,09,10,11,12,13

Page 34: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 32

diantaranya karena

kepemilikan gawai siswa

banyak yang tidak ada

dikarenakan faktor

ekonomi orang tua serta

terkendala jaringan internet

Kondisi dan lingkungan

siswa sudah mendukung

pelaksanaan pembelajaran

secara daring , tetapi belum

semua siswa berinteraksi

dengan baik terhadap guru

melalui aplikasi zoom dan

google meeting,masih

banyak siswa yang belum

memiliki gawai dan belum

mendapatkan sarana

pendukung belajar dari

rumah seperti modul

belajar dan alat peraga

informasi pada saat

pembelajaran daring

-Guru perlu mendistibusikan

sarana pendukung yang belum

ada meliputi modul

belajar,lembar aktivitas

harian.dan alat praga

Oktober2020

kelas disetiap satuan

Pendidikan.

Membuat dan mengajukan

proposal insprastruktur

jaringan internet ke Dinas

terkait

-Mendistribusi modul

belajar,lembar aktifitas

harian dan alat praga.

Purwanto

Semua SD binaan

Bambang Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22.Tpl

Nispuwati

Semua SD Binaan

5. Peran Kepala

Sekolah,

Guru, Dan

Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Kepala Sekolah, guru,

Orang tua/wali siswa, dan

Pemerintah Daerah belum

optimal menjalankan

perannya dalam

memfasilitasi pelaksanaan

belajar dari rumah

(BDR)secara daring .dan

masih banyak yang belum

menguasai model aplikasi

secara online/Daring (

Kepala Sekolah perlu

menyusun program

pembelajaran berkelanjutan di

masa pandemi serta program

pengasuhan untuk mendukung

orang tua/wali dalam

mendampingi siswa belajar

Sekolah perlu mengadakan

sosialisasi kepada ortu/wali

siswa untuk mendukung

pelaksanaan belajar daring

November

2020

Desember

2020

Sekolah membuat program

pengasuhan untuk

mendukung orang tua/wali

dalam mendampingi siswa

belajar

-Bimtek kepala sekolah

dan guru untuk

pembelajaran daring

melalui aplikasi zoom

-Sekolah Melaksanakan

sosialisasi kepada orang

Budi wahana

Semua SD Binaan

Samsuri

Semua SD Binaan

Rusmadi

Semua SD Binaan

Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22 Tpl

Purwanto

Semua SDBinaan

Page 35: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 33

Zoom cloud meeting)

Sekolah belum optimal

melakukan layanan

pengasuhan untuk

mendukung orang tua/wali

dalam mendampingi siswa

belajar

dari rumah Secara rutin dan

terprogram. Sekolah perlu membuat proposal

fasilitas pembelajaran daring

kepada Pemerintah Daerah

tua /wali dalam

mendukung pembelajaran

online /Daring secara rutin

dan terprogram

Dengan mengaktifkan

group whatsapp atau

langsung tatap muka.

-Sekolah mengajukan

proposal

fasilitas pembelajaran

daring kepada Pemerintah

Daerah

Bambang Suwarno

SDN3,5,6,9,13,14,17,1

8,19,20,21, dan 22.Tpl

Nispuwati

Semua SDBinaan

6. KabupatenBangka Selatan

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

1. Sebagian besar

guru memilik

perangkat

pembelajaran

daring/luring

1. Sekolah perlu

mengajukan

pengadaan

infrastruktur untuk

pembalajaran

daring dan luring

ke pemerintah

daerah

Januari 2020 Mengajukan

permohonan ke

pemerintah untuk

mendapatkan BOS

kinerja maupun

BOS afirmasi

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau besar,SDN

6,7 Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Page 36: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 34

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

2. Sebagian kecil

Siswa di sekolah

yang memiliki

perangkat

pembelajaran

Daring/Luring

2. Sekolah perlu

mengajukan

pengadaan

infrastruktur untuk

pembalajaran

daring dan luring

ke pemerintah

daerah

Januari 2020

Mengajukan

permohonan ke

pemerintah untuk

mendapatkan BOS

kinerja maupun

BOS afirmasi

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

3.Sekolah belum

maksimal

menyiapkan sarana

protokol kesehatan

masa adaptasi

kebiasaan baru

Sekolah perlu

menyediakan

sarana protokol

kesehatan yang

belum tersedia

Nopember

2020

Sekolah wajib

mengalokasikan

biaya untuk sarana

protokol kesehatan

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Air Gegas

Page 37: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 35

2. Kemampuan guru

dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Sebagian besar

Guru belum

mampu

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Guru di sekolah

perlu memilki

kemampuan

menggunakan

teknologi

pembelajaran

Januari 2020 Bimtek penggunaan

media Digital

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Sebagian besar

guru belum mampu

membuat perangkat

dan penyelengaraan

pembelajaran di

masa pandemic

covid-19

Sekolah perlu

meningkatkan

kemampuan guru

dalam membuat

perangkat dan

penyelengaraan

pembelajaran di

masa pandemic

covid-19

Nopember

2020

Workshop

penyusunan

perangkat,dan

penyelenggaraan

pembelajaran

dimasa pandemi

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Page 38: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 36

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

4. Kesiapan siswa 1. Semua siswa di

sekolah memiliki

kesiapan dalam

mengikuti

pembelajaran luring

Siswa perlu

meningkatkan

kesiapan untuk

pembelajaran luring

Nopember

2020

Memberikan

sosialisasi

persiapan

pembelajaran

luring,dan

melakukan

pendampingan

kepada orang tua

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Air Gegas

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

2. Semua siswa

belum siap

mengikuti

pembelajaran

Daring

Siswa perlu

meningkatkan

kesiapan dalam

pembelajaran

Daring

Januari 2020 Memberikan

sosialisasi kepada

siswa dan orang tua

tentang

pembelajaran

Daring

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Miskun : SDN 1,2,3,4,5,6,7 Pulau Besa,SDN 6,7

Page 39: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 37

Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

Page 40: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 38

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru, Dan

Orang Tua Dalam

Pembelajaran

1. sebagian besar

kepala sekolah

telah menjalankan

perannya dalam

mendukung

pembelajaran dari

rumah

Kepala sekolah

perlu meningkatkan

perannya dalam

mendukung

pembelajaran dari

rumah

Nopember

2020

Koordinasi dan

evaluasi

keterlaksanaan

belajar dari rumah

oleh kepala sekolah

dan pengawas

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

2. Sebagian besar

guru telah

menjalankan

perannya dalam

pembelajaran moda

luring

Guru perlu

meningkatkan

perannya dalam

pembelajaran luring

Evaluasi

keterlaksanaan

pembelajaran luring

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Yantono : SDN 7,8,9,10 Payung,SDN 8,9,15 Air

gegas

Kamso ; SDN 1,10,11,12,13,16 Air Gegas

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Yahya : SDN 3,6,8,11,12,26,27,31 Toboali

Sopiandi : SDN 4,5,7,23,24,25,SD

Muhammadiyah,SD Katolik Toboali

Page 41: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 39

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

Hariyo subroto : SDN 1,2,10,16,17,18,19,22

Toboali

Artono : SDN 1,2,3,4,5 Tukak Sadai,SDN 9,14

Toboali

Masianto : SDN 1,2,4,5 Lepar Pongok,SDN

1,2,3 Kepulauan Pongok

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

3. peran orang tau

wali siswa dalam

pembelajaran

Daring/Luring

masih kurang

Sekolah perlu

meningkatkan

kepedulian orang

tua dalam

mendukung

pembelajaran

daring /luring

Nopember

2020

Sekolah

mengadakan

sosialisasi kepada

orang tua wali

siswa tentang

Belajar dari Rumah

(BDR )

Selamet : SDN 1,2,3,4,5,11,12 Payung

Erisdiana : SDN 2,3,4,5,14 Air Gegas

Badrun : SDN 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12

Simpang Rimba

Heriyadi : SDN 13,15,20,21,28,29,30,32

Toboali

7. KabupatenBelitung Timur

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Perangkat pendukung

belajar daring belum

sepenuhnya dimiliki

guru dan siswa

sehingga pembelajaran

daring belum optimal

Sekolah, guru, dan

siswa perlu memenuhi

kekurangan

infrastruktur untuk

melaksanakan BDR

kombinasi

pembelajaran daring

November 2020 Sekolah menyiapkan

perangkat aplikasi

pembelajaran daring berupa

aplikasi geogle meet, geogle

class room dsb untuk guru -

guru dan siswa yang belum

memilki perangkat aplikasi

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5, 10, 13, 14

Manggar , 6 ,7, 8, dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

Page 42: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 40

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

dan luring pembelajaraan daring

Pengadaan komputer/laptop

oleh guru

9, 10, dan 21 Gantung (Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

SDN 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20

Manggar1, 2, 3, 4, 5 Damar

(Abdul Rahman)

SD Negeri 2, 3, 12, 16, 17, 21,

22, 24, 28, dan 29 Manggar

(Bahya)

SDN 11, 12, 13, 14, 15, 16,

17,18,19, dan 20 Gantung (Saleh

Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

Biaya pendukung

pembelajaran daring

dari rumah belum

sepenuhnya terpenuhi

sehingga pembelajaran

daring belum dapat

terlaksana sepenuhnya

Pemerintah daerah

provinsi dan

kabupaten perlu

meningkatkan

dukungan

pembelajaran daring

dari rumah melalui

program Bantuan

biaya pendukung

pembelajaran daring

dari rumah

- Sekolah memaksimalkan

melaksanakan pembelajaran

daring melalui BDR

menggunakan biaya yang

sudah ada dari bantuan

pemerintah pusat

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi).

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9,

10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

Page 43: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 41

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

TV dan Radio sebagai

perangkat pendukung

belajar luring dari

rumah belum

dimanfaatkan secara

maksimal oleh guru

Sekolah perlu

meningkat-kan kinerja

guru dalam

memanfaatkan

perangkat TV dan

atau Radio untuk

pembelajaran luring

dengan mencari

jadwal BDR melalui

siaran televisi dan

Radio melalui internet

Januari – Juni

2021 ( Semester

II )

1) Sekolah mengakses

melalui internet jadwal

BDR melalui siaran

televisi dan radio untuk

semua guru dan siswa

2) Melakukan pemantauan

terhadap guru dalam

keterlaksanaan pemanfatan

TV dan atau Radio untuk

pembelajaran luring

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Kesiapan infrastruktur

sekolah untuk melak-

sanakan masa adaptasi

kebiasaan baru belum

terpenuhi secara

keseluruhan

Sekolah perlu

memenuhi

infrastruktur untuk

masa adaptasi

kebiasaan baru dengan

menyiapkan

termometer tembak

(thermogun) > 1 buah

Januari 2021 Sekolah menyediakan alokasi

anggaran dalam RKAS

pembelian termometer tembak

(thermogun) untuk menambah

yang sudah ada.

SDN 4 Manggar (Suhandi)

SDN 8, 9, 12, 13, 16, 17 KK

(Hamadi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 2 Sp. Pesak (Nuruddin

Basith)

2. Kemampuan Kemampuan guru Sekolah perlu Januari 2021 Sekolah mengalokasikan SDN 4, 9, 19 , 23 , 5, 10, 13, 14

Page 44: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 42

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

dalam pemanfaatan

teknologi

pembelajaran daring

dan luring serta

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran masa

adaptasi kebiasaan

baru masih rendah

meningkat-kan

keterampilan guru

memanfaatkan sumber

belajar digital ,

mengoperasikan

media digital daring

dan memanfaatkan

aplikasi/LMS untuk

mendukung

keterlaksanaan

pembelajaran daring

dan luring melalui

Bimtek , workshop

dan atau IHT

anggaran dalam RKAS untuk

kegiatan Bimtek , workshop

dan atau IHT pembelajaran

daring dan luring BDR

Manggar , 6, 7, 8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SD Negeri 2, 3, 12, 16, 17, 21,

22, 24, 28, dan 29 Manggar

(Bahya)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD 12, 13, 14, 15, 17, dan 18

Gantung (Saleh Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 5, 6, 8, 9, dan 10

Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

3. Perencanaan

dan penyeleng-

garaan pembe-

lajaran di masa

pandemi

Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran daring

dan luring belum

sepenuhnya

disesuaikan dimasa

pandemi

Guru perlu menyusun

perangkat

pembelajaran di masa

pandeemi melalui

kegiatan mandiri

dan/atau KKG

Januari 2021 Sekolah mengalokasikan

anggaran dalam RKAS untuk

kegiatan guru menyusun

perangkat pembelajaran

melalui kegiatan mandiri

dan/atau KKG

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SD Negeri 2, 3, 12, 16, 17, 21,

22, 24, 28, dan 29 Manggar

(Bahya)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Page 45: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 43

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

Kepala sekolah berkoordinasi

dengan Dinas Pendidikan dan

KKG untuk melaksanakan

pelatihan menyusun Lembar

Pembelajaran (Handout)

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD 11, 16, 18, dan 20 Gantung

(Saleh Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20,

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

Penyelenggaraan

pembelajaran daring

dan luring belum

sepenuhnya

disesuaikan untuk

pembelajaran dimasa

Sekolah perlu mening-

katkan keterampilan

guru dalam

memanfaatkan

multimedia , alat

peraga dan melakukan

penilaian dalam proses

pembelajaran dimasa

pandemi melalui

kegiatan pemantauan

dan supervisi

Januari – Juni

2021 ( semester

II )

Kepala sekolah menyusun

program dan jadwal supervsi

akademik untuk memantau

proses pembelajaran di masa

pandemi

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

4. Kesiapan siswa Kesiapan siswa selama Sekolah perlu Januari – Juni 1) Kepala sekolah memanggil SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Page 46: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 44

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

pembelajaran daring

dan luring belum

sepenuhnya terpenuhi

melakukan layanan

konseling kepada

siswa yang tidak aktif

dan tidak disiplin

mengkuti , tidak aktif

dan tidak tergabung

dalam group

pembelajaran selama

pembelajaran daring

dan luring

2021 ( semester

II )

orang tua untuk

konsultasi/diskusi perilaku

belajar anak selama

pembelajaran daring dan

luring

2) Guru memberikan layanan

konseling pribadi kepada

siswa yang tidak aktif dan

tidak displin selama

pembelajaran daring dan

luring

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Kepala Sekolah perlu

meningkatkan kinerja

guru dengan cara

melakukan

pemantauan kesiapan

guru menyediakan alat

peraga dari benda

untuk sarana

pendukung belajar

dari rumah

Januari – Juni

2021

( semester II )

1) Kepala sekolah melakukan

pemantauan terhadap guru

2) Guru menyediakan alat

peraga dari benda untuk

sarana pendukung belajar

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20,

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

SDN 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17,

18, 19, dan 20 Gantung (Saleh

Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

Page 47: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 45

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Sekolah perlu mening-

katkan pemahaman

siswa tentang cara

kerja aplikasi dan

aturan komunikasinya

melalui kegiatan

sosalisasi kepada

orang tua dan siswa

Januari 2021 Sekolah melakukan sosialisasi

cara kerja aplikasi dan aturan

komunikasi belajar anak

selama pembelajaran daring

dan luring kepada orang tua

dan siswa

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20,

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

SD Negeri 2, 3, 12, 16, 17, 21,

22, 24, 28, dan 29 Manggar

(Bahya)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Kesiapan sarana

protokol kesehatan

siswa untuk

beradaptasi dengan

masa adaptasi

kebiasaan baru belum

sepenuhnya terpenuhi

Sekolah perlu

melakukan sosialisasi

kepada orang tua

terkait kesiapan sarana

protokol kesehatan

siswa masa adaptasi

kebiasaan baru

Sekolah melakukan sosialisasi

kepada orang tua yang

anaknya belum terpenuhi

sarana protokol kesehatan

siswa masa adaptasi kebiasaan

baru

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

Page 48: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 46

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Sekolah perlu

menyedia-kan sarana

protokol kesehatan

untuk siswa kurang

mampu berupa

pembersih tangan

(hand sanitizer) .

Sekolah mengalokaskan

anggaran dalam RKAS untuk

pengadaaan cairan pembersih

tangan (hand sanitizer) bagi

siswa kurang mampu

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

dan Orang Tua

dalam

Pembelajaran

Kepala sekolah belum

sepenuhnya

melaksanakan

perannya dalam

pembelajaran dari

rumah ( BDR

Kepala sekolah perlu

mengoptimalkan

perannya dalam

pembelajaran dari

rumah ( BDR ) dengan

cara menindaklanjuti

peran-peran yang

belum terlaksana

Oktober 2020 Kepala sekolah berkonsultasi

dengan pengawas bina cara

membuat program pengasuhan

untuk mendukung orang

tua/wali dalam mendampingi

siswa belajar dan menyusun

laporan BDR

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Tiap akhir bulan

selama

melaksankan

BDR di masa

Kepala sekolah menyusun

laporan keterlaksanaan BDR

dan menyampaikannya kepada

Dinas Pendidikan secara

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

Page 49: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 47

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

pandemi berkala 11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17,

18, 19, dan 20 Gantung (saleh

Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Belum semua guru

memahami perannya

dalam pembelajaran

daring dan Luring

Guru perlu mengikuti

pelatihan daring

maupun luring secara

mandiri melalui

metode google meet

atau meeting zoom

dan atau berbagi

pengalamam antar

teman sejawat

November –

Desember 2020

Sekolah mengalokasikan

anggara dalam RKAS untuk

guru mengikuti pelatihan

daring maupun luring melalui

metode google meet atau

meeting zoom dan atau

berbagi pengalamam antar

teman sejawat

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi).

SDN 1 , 6, 7, 8 , 11, 15, 18, 20,

dan SD Baptist Manggar, 1, 2, 3,

4, 5 Damar (Abdul Rahman)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17,

18, 19, dan 20 Gantung (saleh

Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8,

9, 10 dan 21 Gantung ( Subardini)

Page 50: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 48

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Orang tua belum

sepenuhnya

memahami perannya

dalam pembelajaran

dari rumah ( BDR )

Sekolah perlu

melakukan sosialisasi

untuk mening-katkan

pemahaman orang tua

siswa/wali murid

tentang perannya

dalam pembelajaran

dari rumah ( BDR )

Januari 2021 1) Sekolah mengundang

orang tua dalam kegiatan

sosialisasi peran orangtua

dalam BDR.

2) Sekolah mengalokasikan

anggaran dalam RKAS

untuk kegiatan sosialisasi

SDN 4 , 9, 19 , 23 , 5,10,13,14

Manggar , 6,7,8 dan 9 Damar

(Suhandi)

SD Negeri 2, 3, 12, 16, 17, 21,

22, 24, 28, dan 29 Manggar

(Bahya)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10,

11, 12, 13, 14, 15, 16, dan 17

Kelapa Kampit (Hamadi)

SDN 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17,

18, 19, dan 20 Gantung (saleh

Sahar)

SD Negeri : 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8

Sp. Renggiang SDN 25, 26, dan

27 Manggar (Rapili)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Dendang (Syahrudin)

SDN 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, dan

10 Sp. Pesak (Nuruddin Basith)

Pemerintah daerah

belum maksimal

dalam menyediakan

dukungan dan fasilitas

pembelajaran daring

Pemerintah daerah

provinsi dan

kabupaten perlu

menyediakan

dukungan dan fasilitas

- - -

Page 51: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 49

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama Pengawas

dan luring BDR BDR, meningkat-kan

frekuensi Bimtek dan

pelatihan terkait PJJ,

memfasilitasi modul

PJJ , serta mendorong

dan memfasilitasi

partisipasi masyarakat

terkait PJJ

B. JENJANG SMP

1. Kota Pangkalpinang

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Sekolah memiliki

perangkat dan biaya

pendukung pembelajaran

daring dan luring cukup

baik, bantuan biaya

pendukung pembelajaran

daring dan luring hanya

berasal dari pemerintah

pusat, serta sekolah sudah

menyediakan sarana

protokol kesehatan cukup

baik

Sekolah memiliki

1. Sekolah agar dapat

mempertahankan

dan meningkatkan

kondisi yang telah

ada.

2. Pemerintah daerah

agar membantu

biaya pendudukung

dan infrastruktur

pembelajaran daring

serta sarana protokol

kesehatan di sekolah

November –

Desember

2020

1.Pengawas melakukan

pembinaan, monev dan

memberikan motivasi

2.Sekolah mengajukan

permohonan bantuan

tentang infrastruktur dan

biaya pendukung

pembelajaran ke Pemkot

melalui Disdikbud kota

Pangkalpinang

1.SMP 5, SMP 7, SMP

Muhammadiyaah,SMP IT NU,

SMP Budi Mulia/ M. SALEH

2.SMP 1, SMP 9, SMP 10, SMP

PGRI 3, SMP Swadaya/HADI

SASUYO

3.SMP 4, SMP 6, SMP Kalam

Kudus, SMP Depati

Amir/MARDIANA

4.SMP 2, SMP PGRI 2, SMP

Yapenkos, SMPSt,Paulus, SMP

Pembinaan/EKO HERI

PRIYANTO

5.SMP 3, SMP 8, SMP IT Al-

Bina, SMP St. Theresia,

/RUSKAN

Page 52: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 50

perangkat pendukung

belajar daring dan luring

dari rumah kurang

memadai

SMP Setia Utama/RUSKAN

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Sekolah sudah

memanfaatkan sumber

belajar yang

menggunakan teknologi

digital, media digital,

media konvensional, dan

media

komunikasi/sosial/pesan

tetapi belum maksimal

1.Kepala sekolah

melakukan pembinaan

penggunaan teknologi

pembelajaran

2.Guru hendaknya

menyusun

sendiri modul untuk

bahan penunjang

pembelajaran

3.Guru hendaknya

menggunakan sumber

belajar dan media

pembelajaran dengan

maksimal

November-

Desember202

0

1.Mengadakan

pelatihan

pembelajaran

berbasis teknologi

dan pembuatan

modul belajar

mandiri bagi

guru mata pelajar

2.Pengawas melakukan

pembinaan, monev dan

memberikan motivasi

1.SMP 5, SMP 7, SMP

Muhammadiyaah,SMP IT NU,

SMP Budi Mulia/ M. SALEH

2.SMP 1, SMP 9, SMP 10, SMP

PGRI 3, SMP Swadaya/HADI

SASUYO

3.SMP 4, SMP 6, SMP Kalam

Kudus, SMP Depati

Amir/MARDIANA

4.SMP 2, SMP PGRI 2, SMP

Yapenkos, SMPSt,Paulus, SMP

Pembinaan/EKO HERI

PRIYANTO

5.SMP 3, SMP 8, SMP IT Al-

Bina, SMP St. Theresia, SMP

Setia Utama /RUSKAN

3. Perencanaan

dan

penyelenggaraa

n pembelajaran

di masa

pandemi

Sekolah sudah

menyesuaikan perangkat

pembelajaran, dokumen

rencana pembelajaran,

menyampaikan materi

pembelajaran,

memanfaatkan media

pembelajaran, dan

menyelenggarakan kegiatan

layanan kesiswaan, serta

menyelenggarakan hasil

1.RPPmenyesuaikan

dengan model

pembelajaran

daring yang

sederhana

2. Kepala sekolah

melakukan

pembinaan untuk

penyusunan KD

danindikator muatan

November-

Desember

2020

1. PengawasdankepalaSekol

ahmelakukanpembinaans

erta monev terhadap guru

agar proses BDR

lebihmaksimal

2. Kepala sekolah

mengadakan workshop

penyusunan kurikulum

muatan lokal di sekolah

1..SMP 5, SMP 7, SMP

Muhammadiyaah,SMP IT NU,

SMP Budi Mulia/ M. SALEH

2.SMP 1, SMP 9, SMP 10, SMP

PGRI 3, SMP Swadaya/HADI

SASUYO

3.SMP 4, SMP 6, SMP Kalam

Kudus, SMP Depati

Amir/MARDIANA

4.SMP 2, SMP PGRI 2, SMP

Yapenkos, SMPSt,Paulus, SMP

Page 53: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 51

belajar siswa dengan

cukup baik

lokal yang digunakan

dalam pembelajaran

Pembinaan/EKO HERI

PRIYANTO

5.SMP 3, SMP 8, SMP IT Al-

Bina, SMP St. Theresia, SMP

Setia Utama /RUSKAN

4. Kesiapan siswa Siswa siap mengikuti

pembelajaran daring, luring

dan beradaptasi dengan

masa adaptasi kebiasaan

baru.

1. Sekolah hendaknya

mendistribusikan

alat peraga dari

benda kepada siswa.

2.Kepala sekolah

mengadakan sarana

pelindungwajah

sesuai dengan

jumlah siswa dan

guru melalui usulan

maupun mandiri. 3.

Sekolah dan orang

tua hendaknya

mengupayakan

suasana yang

nyaman untuk siswa

belajar.

November-

Desember

2020

1. Melakukan

tindakan/pendampingan

psikososial kepada

guru, siswa dan orang

tua

2. PengawasdankepalaSek

olah dan guru

melakukanpembinaan,

monev, dan memberi

motivasi

1..SMP 5, SMP 7, SMP

Muhammadiyaah,SMP IT NU,

SMP Budi Mulia/ M. SALEH

2.SMP 1, SMP 9, SMP 10, SMP

PGRI 3, SMP Swadaya/HADI

SASUYO

3.SMP 4, SMP 6, SMP Kalam

Kudus, SMP Depati

Amir/MARDIANA

4.SMP 2, SMP PGRI 2, SMP

Yapenkos, SMPSt,Paulus, SMP

Pembinaan/EKO HERI

PRIYANTO

5.SMP 3, SMP 8, SMP IT Al-

Bina, SMP St. Theresia, SMP

Setia Utama /RUSKAN

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Kepala sekolah, guru dan

orangtua telah mefasilitasi

pelaksanaan BDR,

sedangkan dukungan

pemerintah daerah perlu di

tingkatkan.

1. Kepala sekolah

mengusulkan kepada

pemerintah daerah

untuk pengadaan

fasilitas dan

Bimtek berkaitan

Dengan

kebutuhan

November-

Desember

2020

Pengawas melakukan

pembinaan, monev dan

memberikan motivasi

1..SMP 5, SMP 7, SMP

Muhammadiyaah,SMP IT NU,

SMP Budi Mulia/ M. SALEH

2.SMP 1, SMP 9, SMP 10, SMP

PGRI 3, SMP Swadaya/HADI

SASUYO

3.SMP 4, SMP 6, SMP Kalam

Kudus, SMP Depati

Page 54: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 52

pembelajaran daring

2. Guru menugaskan

siswa mengisi

lembar aktivitas

harian.

Amir/MARDIANA

4.SMP 2, SMP PGRI 2, SMP

Yapenkos, SMPSt,Paulus, SMP

Pembinaan/EKO HERI

PRIYANTO

5.SMP 3, SMP 8, SMP IT Al-

Bina, SMP St. Theresia, SMP

Setia Utama /RUSKAN

2. Kabupaten Bangka

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan

Tindak Lanjut Kode /Nama

Sekolah

1. Kesiapan

infrastruktur

95 % sekolah cukup optimal

dalam penyiapan

infrastruktur dan

pembelajaran daring dan

luring berupa laptop,

penyediaan sarana protokol

kesehatan dimasa adaptasi

kebiasaan baru berupa

faceshield , serta belum

semua guru / siswa menerima

bantuan sarana pembelajaran

daring dari pemerintah

pusat., provinsi, dan

kabupaten.

1. Sekolah perlu mendorong

semua guru dan siswa untuk

memiliki perangkat gawai,

laptop /komputer dan aplikasi

pembelajaran daring.

2. Guru memberi dispensasi

kepada siswa yang belum

memiliki perangkat gawai untuk

mengambil dan mengembalikan

tugas dalam pembelajaran.

3. Pemerintah propinsi dan

kabupaten harus lebih

memperhatikan sekolah dalam

pembelajaran daring.

4. Sekolah tetap melaksanakan

Oktober 2020 Pengusulan bantuan kuota

internet untuk semua guru dan

siswa dari pemerintah propinsi

/ kabupaten, dan pengadaan

sarana protokol kesehatan

pencegahan covid 19 secara

lengkap kepada semua warga

sekolah

01,02,03,04,05,06,07

,08,09.10,11,12,13,

14,15,16,17,18,19,20

,21,22,23,24,25,26,

27,28,29,30,31,32,33

,34,35,36,37,38,39,

40,41,42,43,44

Kode : 37 dan 40

melaksanakan

pembelajaran tatap

muka

Page 55: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 53

dan meningkatkan sarana

protokol kesehatan selama masa

pandemi Covid 19 bagi warga

sekolah

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

80 % guru cukup optimal

dalam pemanfaatan sumber

belajar, media digital, dan

media komunikasi dalam

pembelajaran daring

1.Sekolah perlu meningkatkan

kompetensi dan keterampilan

semua guru dalam pemanfaatan

sumber belajar, media digital

dan media komunikasi melalui

kegiatan bimtek.

2.Sekolah menyarankan guru

lebih memaksimalkan

penggunaan media televisi dan

radio dalam pembelajaran

daring.

November

2020

Bimtek teknik Pembelajaran

JarakJauh (PJJ) dalam

pemanfaatan sumber belajar,

media digital dan media

komunkasi dalam

pembelajaran masa pandemi

Covid 19

01,02,03,04,05,06,07

,08,09.10,11,12,13,

14,15,16,17,18,19,20

,21,22,23,24,25,26,

27,28,29,30,31,32,33

,34,35,36,,38,39,

,41,42,43,44

3. Perencanaan

dan

penyelenggara

an

pembelajaran

di masa

pandemi

Guru masih ada yang belum

membuat perangkat

pembelajaran daring.

-Sekolah belum membuat

format penilaian belajar

siswa masa pandemi

(penilaian sikap)

Sekolah perlu mengadakan

workshop penyusunan perangkat

pembelajaran daring.

-Sekolah menyiapkan format

khusus penilaian masa pandemi

untuk penilaian sikap.

Oktober 2020 -Workshop penyusunan

perangkat pembelajaran

daring.

-Kepala sekolah melalui Wakil

bidang Kurikulum membuat

file khusus hasil belajar siswa

01,02,03,04,05,06,07

,08,09.10,11,12,13,

14,15,16,17,18,19,20

,21,22,23,24,25,26,

27,28,29,30,31,32,33

,34,35,36,,38,39,

,41,42,43,44

4. Kesiapan

siswa

Kondisi dan lingkungan

siswa mendukung

pelaksanaan pembelajaran

secara daring dan luring,

tetapi belum semua siswa

berinteraksi dengan baik

terhadap guru ,belum

mendapatkan sarana

pendukung belajar dari

1. Guru harus meningkatkan

motivasi siswa dalam

melaksanakan pembelajaran.

2.Semua guru perlu

mendistribusikan sarana

pendukung belajar dari rumah,

seperti modul belajar dan alat

peraga dari benda.

Oktober 2 -Kepala sekolah memotivasi

guru dan memantau

pelaksanaan pembelajaran.

-Kepala sekolah melaksanakan

workshop pembuatan modul

belajar dan alat peraga dari

benda.

01,02,03,04,05,06,07

,08,09.10,11,12,13,

14,15,16,17,18,19,20

,21,22,23,24,25,26,

27,28,29,30,31,32,33

,34,35,36,,38,39,

,41,42,43,44

Page 56: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 54

rumah, seperti modul belajar

dan alat peraga dari benda.,

serta belum semua siswa

memiliki sarana protokol

kesehatan , berupa faceshield

dan hand sanitizer.

3. Sekolah harus menyediakan

sarana protokol kesehatan masa

pandemi Covid 19 yang lengkap

bagi warga sekolah terutama

siswa (faceshield dan

hansanitizer)

-Kepala sekolah merevisi

RAPBS untuk pembelian

sarana protokol kesehatan

masa pandemi Covid 19 bagi

warga sekolah terutama siswa

5. Peran Kepala

Sekolah,

Guru, Dan

Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

1. Kepala Sekolah, guru,

cukup optimal menjalankan

perannya untuk memfasilitasi

pelaksanaan belajar dari

rumah baik pembelajaran

secara daring maupun luring.

2. Masih ada sebagian kecil

orang tua wali murid belum

optimal menjalankan

perannya

1. Guru bersama dengan warga

sekolah membantu kepala

sekolah untuk melengkapi

kegiatan pelaksanaan belajar

dari rumah, dan kepala sekolah

mendukung guru menyiapkan

pembelajaran daring.

2. Kepala sekolah mendukung

guru menyiapkan pembelajaran

daring pembelajaran luring.

3. Sekolah menyiapkan langkah-

langkah pembelajaran luring.

4. Sekolah menyiapkan langkah-

langkah setelah pembelajaran

luring

Oktober 2020 Kepala sekolah memfasilitasi

peran kepala sekolah yang

belum terlengkapi untuk

melaksanakan pembelajaran

dari rumah, dan memanggil

guru yang belum

melaksanakan pembelajaran

daring.

Kepala sekolah segera

memanggil guru yang belum

menyiapkan pembelajaran

luring.

Kepala sekolah segera

memanggil guru yang belum

melaksanakan langkah-

langkah pembelajaran luring

Guru yang belum

melaksanakan langkah-

langkah setelah pembelajaran

luring untuk segera

melaksanakan langkah-

langkah tsb.

01,02,03,04,05,06,07

,08,09.10,11,12,13,

14,15,16,17,18,19,20

,21,22,23,24,25,26,2

7,28,29,30,31,32,33,

34,35,36,,38,39,

,41,42,43,44

Page 57: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 55

5. Sekolah memfasilitasi

komunikasi antara guru dan

orang tua / wali murid untuk

mendukung pelaksanaan belajar

daring dan luring dari rumah.

6. Pemerintah daerah kurang

mendukung dalam penyediaan

fasilitas pembelajaran daring

6.. Sekolah perlu mengadakan

bimtek PJJ dan pemanfaatan

teknologi pembelajaran daring

bagi guru

Sekolah segera mengadakan

sosialisasi kepada orang tua /

wali siswa untuk mendukung

pelaksanaan belajar daring dan

luring dari rumah.

Sekolah mengajukan proposal

bantuan kepada pemerintah

daerah untuk penyediaan

fasilitas pembelajaran daring

dan luring.

Sekolah mengajukan proposal

kepada Dindikpora Kab.

Bangka untuk pengadaan

Bimtek PJJ dan pemanfaatan

belajar daring bagi guru.

3. Kabupaten Belitung

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

Infrastruktur

Belum semua sekolah

memiliki akses internet

untuk BDR

Pemda dan Dinas

Pendidikan agar

mengupayakan akses

tersebut

Oktober -

Desember

Pengawas sekolah

memantau kegiatan

BDR

1. SMPN 4 Sijuk/Drs Yerzon.

2. SMPN 3 Membalong/Bambang.A,

S.Pd.

3. SMPN 3 Badau/Elwana, S.Pd.

4. SMPN 5 Membalong/ Yusri, S.Pd.

5. SMP Muhammadiyah Tanjungpandan/

Nuraini, S.Pd.

2. Kemampuan Guru

Dalam

Memanfaatkan

Teknologi

Belum semua guru

menguasai IT

Dilaksanakan

Bimtek/Pelatihan IT

Oktober –

Desember

Pengawas sekolah

memantau hasil

Bimtek IT guru

1. SMP Yaperbel T.Pandan/ Drs.Yerzon.

2. SMPN 2 Sijuk/Bambang.A

3. SMPN 3 Badau/Elwana, S.Pd.

4. SMPN 1 Selat Nasik/ Yusri,S.Pd.

5. SMP Muhammadiyah

Page 58: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 56

Pembelajaran T.Pandan/Nuraini, S.Pd.

3. Perencanaan dan

Penyelenggaraan

Pembelajaran Di

Masa Pandemik

Berjalan baik sesuai

Juknis

Agar tetap

dilaksanakan sesuai

Juknis

Oktober –

Desember

Pengawas sekolah

memantau BDR

1. SMP Bina Insani

T.Pandan/Drs.Yerzon.

2. SMP Regina Pacis/Bambang A.I.

3. SMP PGRI T.Pandan/Elwana, S.Pd.

4. SMPN 2 Selat Nasik/Yusri, S.Pd.

5. SMP Universal

T.Pandan/Nuraini,S.Pd.

4. Kesiapan Siswa Berjalan baik Dilaksanakan sesuai

SOP

Oktober –

Desember

Pengawas sekolah

memantau kegiatan

siswa

1. SMPN 4 Sijuk/Drs.Yerzon.

2. SMPN 3 Membalong/ Bambang A.I.

3. SMPN 3 Badau/Elwana, S.Pd.

4. SMPN 4 Membalong/ Yusri, S.Pd.

5. SMP Muhammadiyah

T.Pandan/Nuraini,S.Pd.

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru, Dan

Orang Tua Dalam

Pembelajaran

Berperan aktif dan

saling bersinergi

Agar dapat berjalan

secara baik dan

tanggungjawab

Oktober –

Desember

Pengawas sekolah

memberi penguatan

dan motivasi

1. SMPN 5 T.Pandan/ Drs.Yerzon.

2. SMPN 4, 6 T.Pandan/ Bambang A.I,

S.Pd.

3. SMP PGRI T.Pandan/ Elwana, S.Pd.

4. SMPN 5 Membalong/ Yusri, S.Pd.

5. SMP Muhammadiyah

T.Pandan/Nuraini,S.Pd.

4. Kabupaten Bangka Tengah

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

pengawas

Page 59: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 57

1. Kesiapan

infrastruktur

Belum semua guru memiliki

aplikasi daring dan sebagian

siswa belum memiliki

perangkat pendukung

belajar dari rumah.

Pengadaan perangkat

pendukung belajar

daring dari rumah bagi

siswa oleh pemerintah

Nopember

2020 – Juni

2021

Pengadaan perangkat

pendukung belajar

(gawai dan aplikasi)

SMPN 1 – SMPN 4

Simpangkatis.

Odi Zubriadi

2. Kemampuan guru

dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Belum semua guru

memanfaatkan sumber

belajar yang menggunakan

teknologi digital kecuali

google dan rumah belajar

Sekolah perlu

mengadakan FGD

dalam pemanfaatan

sumber belajar yang

menggunakan

teknologi digital

Nopember

2020 – Juni

2021

Rakor FGD

pemanfaatan sumber

belajar.

Bimtek pemanfaatan

teknologi

pembelajaran

SMPN 1, SMPN 6,

SMPN 7 Sungaiselan.

Odi Zubriadi

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Penyelenggaraan hasil

belajar siswa belum

maksimal

Sekolah perlu

mengadakan bimtek

pelaksanaan

pembelajaran dan

penilaian di masa

pandemic

16 Nopember

2020 – Maret

2021

Bintek pembelajaran

dan penilaian di

masa pandemi

SMPN !, SMPN 2 Koba.

SMPN 1 – SMPN 3

Lubuk Besar.

Astono

4. Kesiapan siswa Belum sepenuhnya

pendukung belajar dari

rumah terpenuhi

Sekolah perlu

mengadakan bimtek

pembuatan modul

belajar dari kelas VII

– Kelas IX

Desember

2020 –

Februari

2021

Bimtek pembuatan

modul belajar

SMPN 1 – SMPN 2

Namang.

Astono.

SMPN 1 – SMPN 3

Pangkalanbaru

Astono

Indra Susila

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Koordinasi dan komunikasi

peran kepala sekolah, guru ,

dan orang tua kurang

maksimal

Sekolah perlu

memaksimalkan

koordinasi dan

komunikasi

November

2020

Menghidupkan

paguyupan kelas

SMPN 1 – SMPN 4

Simpangkatis.

SMPN 1 , SMPN 2,

SMPN 3, SMPN 5-

SMPN 7 Sungaiselan.

Page 60: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 58

Pembelajaran Indra Susila

Odi Zubriadi

5. Kabupaten Bangka Barat

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Pengawas/Nama Sekolah

1. Kesiapaninfra

struktur

Kesiapan infrastruktur daring bagi

siswa masih kurang , sebagian siswa

tidak memiliki gawai dan sulitnya

jaringan internet

Sekolah :

-Membuat kelompok

belajar untuk siswa

yang tidak

mempunyai gawai

-Memperkuat

pembelajaran luring

dan dikombinasikan

dengan tatap muka

bila sudah diiizinkan

-Pemerintah :

Membantu

menyiapkan

infrastruktur

pembelajaran daring

misalnya pemenuhan

sinyal internet di di

wilayah yang

sinyalnya tidak ada

atau lemah

Desember

2020

-Membuat

kelompok belajar

untuk siswa yang

tidak mempunyai

gawai

-Pembelajaran

dengan Tatap muka

dan memperkuat

Pembelajaran

secara Luring

HAFNISAR :SMPN 3 Kelapa,

SMPN 3 Tempilang, SMP YPRB

Dendang

MUH.ANSYORI : SMPN4 Kelapa,

SMPN5 Muntok, SMPN 2Muntok

DWINITA : SMP PGRI Kundi,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN2 Simpang

Teritip, SMP Muhammadiyah

Muntok, SMPN 2 Kelapa, SMPN5

Kelapa

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga, SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus , MPN 1

Parittig, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

Page 61: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 59

2.Bantuan biaya pendukung

pembelajaran daring dari rumah untuk

siswa belum ada

Pemerintah pusat

Segera

merealisasikan

bantuan pulsa bagi

siswa

Pemberian bantuan

biaya pendukung

kepada siswa

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2Muntok

DWINITA : SMP PGRI KUNDI

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang TeritipSMP

MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga Satap, SMPN 3 Jebus, SMP

ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

3.siswa belum mempunyai face shiled Kepala sekolah:

Melengkapi sarana

protokol kesehatan

Desember

2020

Pengadaan face

shield

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC, ,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI KUNDI,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA

Page 62: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 60

MARIA,SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 SMPN2 Simpang

Teritip, SMPN1 SMPN2 Simpang

Teritip, SMPN1 Tempilang, SMPN2

Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 SMPN2 Simpang Teritip,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa,

SMP MUHAMADDIYAH Muntok

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga , SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaat

kan teknologi

pembelajaran

- Sebagian guru masih ada yang tidak

bisa menggunakan IT seperti laptop

-Guru hanya menggunakan WA

-Guru belum Memanfaatkan sumber

belajar yang menggunakan teknologi

digital

Guru :

- belajar dalam

penggunaan IT

-Memanfaatkan

sumber belajar yang

lain seperti

(1) rumah belajar,

(2) ruang guru,

(3) zenius,

Desember

2020

-Guru belajar IT

-Guru

memanfaatkan

aplikasi/LMS untuk

berinteraksi untuk

pembelajaran

daring seperti

(1) zoom,

(2) google meet,

dan lainnya

-Memanfaatkan

sumber belajar

yang lain seperti

1.rumah belajar,

2.ruang guru,

3.zenius,

4.wikipedia,

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN3Muntok

SAUDI :SMPN1 Tempilang, SMPN2

Tempilang

HAFNISAR :SMPN 3 Kelapa,

SMPN 3 Tempilang,SMP YPRB

Dendang

MUH.ANSYORI :

SMP IT BIC, SMPN4 Kelapa,

SMPN5 Muntok, SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI KUNDI,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

Page 63: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 61

(4) wikipedia,

(5) google, dan

lainnya

Sekolah :

Mengadakan

bimtek/IHT untuk

meningkatkan

kemampuan guru

dalam memanfaat

kan teknologi

pembelajaran daring

5.google, dan

lainnya

Bimtek Guru

tentang

pemanfaatan

teknologi

pembelajaran

daring

SMPN3Muntok, SMPN2 Simpang

Teritip,

SMP MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parititiga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus

SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Paritiga, SMPN3 Simpang

Teritip

Dalam pembelajaran luring Guru

belum menggunakan modul dan belum

memanfaatkan tv dan radio

Guru :

-Membuat modul

bahan pembelajaran

mandiri atau

mengakses dari

internet modul yang

sudah dibuat oleh

Kemendikbud dan

menggunakannya

didalam

pembelajaran luring.

-Memanfaatkan tv

dan radio untuk

pembelajaran

Desember

2020

Kegiatan

pembuatan modul

pembelajaran di

MGMP atau

dengan mengakses

dari internet modul

yang disiapkan

kemendikbud.

-Pemanfaatkan tv

dan radio untuk

pembelajaran

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI KUNDI,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang Teritip, SMP

MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parititga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

Page 64: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 62

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga,SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

3. Perencanaan

dan

penyelenggara

an

pembelajaran

di masa

pandemic

Guru sudah menyesuaikan perangkat

pembelajaran terdiri dari : Program

tahunan dan semester; Silabus;RPP;

Buku guru dan siswa dalam

pembelajaran; Lembar tugas

terstruktur dan kegiatan mandiri untuk

siswa;

Yang belum ada :

o Lembar pembelajaran (Handout);

Guru :

Menambah perangkat

pembelajaran dengan

menyiapkan hand out

Desember

2020

Kegiatan guru

menyiapkan hand

out

HAFNISAR :

SMPN 1 Kelapa, SMPN 3 Kelapa

SMPN 3 Tempilang, SMP YPRB

Dendang

DWINITA :

SMP PGRI Kundi, SMPN2 Simpang

Teritip,

SMPN6 Muntok, SMPN5 SIMTER

SMP SANTA MARIA, SMPN4

Tempilang

Sekolah belum mempunyai program

layanan bimbingan konseling dimasa

pandemic. Sebagian besar Sekolah

belum mempunyai guru BK

Kepala Sekolah:

Membuat program

layanan bimbingan

konseling pada masa

pandemic dengan

penanggung jawab

oleh tiap-tiap wali

kelas yang tidak ada

guru BK

Desember

2020

Pembuatan

program layanan

bimbingan

konseling pada

masa pandemic

dengan

penanggung jawab

oleh tiap-tiap wali

kelas bila belum

ada guru BK

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC .

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI Kundi,

SMPN2 Simpang teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang Teritip, SMP

MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

Page 65: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 63

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 JEBUS, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

teritip

Guru dalam menyelenggarakan

penilaian hasil belajar siswa belum

bervariasi

Guru

menyelenggarakan

penilaian hasil

belajar siswa dengan

kuis; proyek;

portofolio; dan

lainnya

Awal tahun

ajaran

Guru Menelaah

bentuk penilaian

yang akan

digunakan pada

tiap-tiap KD ditulis

di RPP dan

dilaksanakan pada

pembelajaran

HAFNISAR :

SMPN 1 Kelapa, SMPN 3 Kelapa

SMPN 3 Tempilang

SMP YPRB Dendang

4. Kesiapan

siswa

Sarana pendukung belajar dari rumah

perlu dilengkapi

Guru:

Memberikan sarana

pendukung yang

belum ada meliputi

(1) modul belajar

(2) lembar aktivitas

harian;

Desember

2020

Pemberian modul

dan lembar

aktivitas harian

siswa

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI Kundi,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok

SMPN 4 Muntok, SMPN5 SIMTER

SMP SANTA MARIA, SMPN4

Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang Teritip, SMP

MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

Page 66: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 64

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN: SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

5. Peran

KepalaSekola

h, Guru, Dan

Orang

TuaDalamPe

mbelajaran

Kepala Sekolah dalam perannya

memfasilitasi pelaksanaan belajar dari

rumah harus menambah kegiatannya :

(1) Membuat rencana pembelajaran

berkelanjutan selama masa darurat

COVID-19;

(2) Memberikan layanan dukungan

psikososial bagi pendidik, orang

tua/wali, dan peserta didik;

(3) Membuat program pengasuhan

untuk mendukung orang tua/wali

dalam mendampingi siswa belajar

Kepala Sekolah :

1.Membuat rencana

pembelajaran

berkelanjutan selama

masa darurat

COVID-19;

2.Memberikan

layanan dukungan

psikososial bagi

pendidik, orang

tua/wali, dan peserta

didik;

3.Membuat program

pengasuhan untuk

mendukung orang

tua/wali dalam

mendampingi siswa

belajar

Desember

2020

Kegiatan Kepala

sekolah:

1.Membuat rencana

pembelajaran

berkelanjutan

selama masa

darurat COVID-19;

2.Memberikan

layanan dukungan

psikososial bagi

pendidik, orang

tua/wali, dan

peserta didik;

3.Membuat

program

pengasuhan untuk

mendukung orang

tua/wali dalam

mendampingi siswa

belajar

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC ,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA :SMP PGRI KUNDI,

SMPN2 SIMPANG TERITIP,

SMPN6 MUNTOK

SMPN 4 Muntok, SMPN5 SIMTER

SMP SANTA MARIA, SMPN4

TEMPILANG

SAUDI :SMP 4 SIMPANG

TERITIP, SMPN1 SIMPANG

TERITIP, SMPN1 TEMPLANG,

SMPN2 TEMPILANG

TINI SURYATI :SMPN1

MUNTOK, SMPN2 SIMPANG

TERITIP, SMP

MUHAMADDIYAH MUNTOK,

SMPN 2 KELAPA, SMPN5

KELAPA

AGUS :SMPN2 PARITTIGA,

SMPN 3 PARITTIGA SATAP,

SMPN 3 JEBUS

SMP ST. HILARIUS PARITTIGA

RIDWAN:SMPN 1 JEBUS, SMPN 2

JEBUS, SMP IT NU JEBUS, SMPN

1 PARITTIGA, SMPN 4 Parittiga,

SMP BAKTI Parittiga, SMPN3

Page 67: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 65

Simpang Teritip

Kesiapan guru untuk pembelajaran

daring dan luring masih kurang.

Guru belum memahami dan menguasai

tentang pembelajaran daring dan luring

dengan baik

Guru mengikuti

pelatihan daring dan

luring guna

mendukung

keterampilan

menyelenggarakan

PJJ;

Sebelum

semester

genap tahun

pelajaran

2020/2021

Bimtek seluruh

kepala sekolah dan

guru untuk

pembelajaran

daring dan luring

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC,

SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok

DWINITA : SMP PGRI Kundi,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok

SMPN 4 Muntok, SMPN5 SIMTER,

SMP SANTA MARIA, SMPN4

Tempilang

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teriti[, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN 2

Kelapa, SMPN5 Kelapa, SMP

MUHAMADDIYAH Muntok

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Parittiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus, SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

Peran Orangtua/Wali dalam

mendampingi anak dalam

pembelajaran daring dan luring masih

kurang seperti :

Koordinasi Kepala

Sekolah dan Komite

Membentuk dan

mengaktifkan

Desember

2020

Kegiatan

paguyuban orang

tua dan Sekolah

HAFNISAR :SMPN 1 Kelapa,

SMPN 3 Kelapa, SMPN 3

Tempilang, SMP YPRB Dendang

MUH.ANSYORI : SMP IT BIC,

Page 68: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 66

(1) membantu peserta didik mencari

bahan bacaan dari buku/modul

pembelajaran mandiri terkait topik

yang akan ditayangkan keesokan

harinya;

(2) mengetahui jadwal pembelajaran

TV dan radio;

(3) menyiapkan waktu di rumah untuk

belajar secara mandiri;

(4) membantu proses belajar luring

sesuai jadwal dan penugasan yang

telah diberikan

(5) Berdoa bersama sebelum dan

sesudah belajar

(6) memastikan peserta didik mengisi

lembar aktivitas sebagai bahan

pemantauan belajar harian;

(7) memberikan tandatangan pada tiap

sesi belajar yang telah tuntas di

lembar pemantauan harian;

(8) Hasil penugasan berikut lembar

pemantauan aktivitas harian

dikumpulkan setiap akhir minggu

sekaligus mengambil jadwal dan

penugasan untuk minggu

berikutnya.;

(9) secara aktif berdiskusi dengan guru

terkait tantangan dan kendala yang

dihadapi selama proses

paguyuban orang tua SMPN4 Kelapa, SMPN5 Muntok,

SMPN 2 Muntok,

DWINITA : SMP PGRI KUNDI,

SMPN2 Simpang Teritip, SMPN6

Muntok, SMPN 4 Muntok, SMPN5

SIMTER, SMP SANTA MARIA,

SMPN4 Tempilang.

SAUDI :SMP 4 Simpang Teritip,

SMPN1 Simpang Teritip, SMPN1

Tempilang, SMPN2 Tempilang

TINI SURYATI :SMPN1 Muntok,

SMPN2 Simpang Teritip, SMP

MUHAMADDIYAH Muntok,

SMPN 2 Kelapa, SMPN5 Kelapa

AGUS :SMPN2 Parittiga, SMPN 3

Paruttiga SATAP, SMPN 3 Jebus,

SMP ST. HILARIUS Parittiga

RIDWAN:SMPN 1 Jebus, SMPN 2

Jebus,

SMP IT NU Jebus, SMPN 1

Parittiga, SMPN 4 Parittiga, SMP

BAKTI Parittiga, SMPN3 Simpang

Teritip

Page 69: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 67

Peran orang tua dalam pembelajaran

daring masih kurang seperrti

(1) mendiskusikan rencana

pembelajaran inklusif bersama

guru;

(2) menyiapkan perangkat

pembelajaran daring;

(3) memastikan peserta didik siap

mengikuti pembelajaran daring;

(4) mendampingi dan memantau proses

pembelajaran daring;

(5) mendorong peserta didik agar aktif

selama proses pembelajaran;

(6) membantu anak secara teknis dalam

mengoperasikan aplikasi dan

teknologi;

(7) memastikan peserta didik mengisi

lembar aktivitas sebagai bahan

pemantauan belajar harian;

(8) mengumpulkan foto lembar

aktivitas dan penugasan setiap hari;

(9)aktif berdiskusi dengan guru terkait

tantangan dan kendala yang dihadapi

selama proses pembelajaran daring

6. KabupatenBangka Selatan

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

Page 70: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 68

1. Kesiapan

infrastruktur

Sebagian Guru belum

memiliki infrastruktur

pembelajaran during

dan luring.

Sebagian siswa belum

memiliki perangkat

pembelajaran daring

dan luring

Sekolah harus

memenuhi infrastuktur

guru

dalampembelajaran

daring dan luring

Sekolah harus

memenuhi infrastuktur

siswa dalam

pembelajaran during

dan luring

Nopember

2020

Nopember

2020

Sekolah

menganggarkan

melalui dana Bos

Mengusulkan

anggaran ke

Pemerintah daerah

melalui dinas

pendidikan

Sekolah

menganggarkan

melalui dana Bos

Menjalin kerja sama

dengan penyedia

layanan internet

Karyanto:

SMP YPK,SMPN3 S.Rimba H.Supardi:SMPN 1Lepong

Yadi:SMPN 6 Air Gegas,,Smpn 2 S.Rimba,SMPN

3 Payung Binsar Lubis:SMPN 2 L.Pongok,SMPN 5 Payung

Basuki Rahmat:SMP Muh Toboali SMP Darul

Istikomah, Air Gegas,SMP PGRI Toboali

Karyanto:SMPN 1 T.Sadai SMPN 5 Toboali,SMPN 3,5 A.Gegas,SMPN 3

S.Rimba,SMP YPK

H.Supardi:SMPN 2,6 ,7Toboali,SMPN 1,2 P.Besar,SMPN 2 A.Gegas,SMPN 1 Lepong

Yadi:SMPN 1 Toboali,SMPN 1,6 A.Gegas,SMPN

2,3 Payung,SMPN 2 S.Rimba,SMPN 3 Lepong Binsar Lubis:SMPN 3,8 Toboali,SMPN 2

T.Sadai,SMPN 1,5 Payung,SMPN 2

T.Sadai,SMPN 2 Lepong

Basuki Rahmat:SMP Muh,.PGRI Toboali,SMPN

1Kep.Pongok,SMPN 4Tbi,SMPN 4,Darul

Istiqomah A.Gegas,SMPN 1 S.Rimba

2. Kemampuan guru

dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Kemampuan guru

dalam memafatkan

teknologi

pembelajaran daring

perlu di tingkatakan

Kemampuan guru

dalam memafatkan

teknologi

Sekolah harus

meningkatkan

kemampuan guru

dalam memanfaatkan

teknologi

pembelajaran daring

Sekolah harus

meningkatkan

kemampuan guru

Nopember

2020

Nopember

2020

Bimtek sumber belajar

,media belajar dan

aplikasi belajar daring

Bimtek pemanfatan

media konvensinal

,media digital dan

Karyanto:SMPN 1 T.Sadai

SMPN 5 Toboali,SMPN 3,5 A.Gegas,SMPN 3 S.Rimba,SMP YPK

H.Supardi:SMPN 2,6 ,7Toboali,SMPN 1,2

P.Besar,SMPN 3 A.Gegas Yadi:SMPN 1,6 A.Gegas,SMPN 3 Payung,SMPN

2 S.Rimba,SMPN 3 Lepong

Binsar Lubis:SMPN 8 Toboali,SMPN T.Sadai,SMPN ,5 Payung,SMPN 2 T.Sadai,SMPN

2 Lepong

Basuki Rahmat:SMP Muh.PGRI Toboali,SMPN Kep.Pongok,SMPN 4Toboali,SMPN 4,Darul

Istiqomah A.Gegas,SMPN 1 S.Rimba

Karyanto:SMPN 1 T.Sadai

SMPN 5 Toboali,SMPN 3,5 A.Gegas,SMPN 3

S.Rimba,SMP YPK H.Supardi:SMPN 2,6 ,7Tbi,SMPN 1,2

Page 71: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 69

pembelajaran luring

perlu di tingkatakan

dalam memanfaatkan

teknologi

pembelajaran luring

media

komunikasi/social/pes

an

P.Besar,SMPN 6 A.Gegas

Yadi:,SMPN 1,6 A.Gegas,SMPN ,3 Payung,SMPN 2 S.Rimba,SMPN 3 Lepong

Binsar Lubis:SMPN 8 Tbi,SMPN T.Sadai,SMPN

5 Payung,SMPN 2 T.Sadai,SMPN 2 Lepong Basuki Rahmat:SMP Muh.PGRI Toboali,SMPN

Kep.Pongok,SMPN 4Toboali,SMPN 4,Darul

Istiqomah A.Gegas,SMPN 1 S.Rimba

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Masih ada beberapa

Guru yang belum

mampu membuat

perangkat

pembelajaran

penyesuian dengan

masa pandemi

Sekolah harus

meningkatkan

kemampuan guru

dalam menyusun

perangkat

pembelajaran

penyesuaian dengan

masa pandemi

Desember

2020

Workshop pembuatan

Perangkat

Pembelajaran masa

pandemi

Karyanto:

SMP YPK

H.Supardi:SMPN 1 Lepar Pongok Yadi: -

Binsar Lubis:-

Basuki Rahmat:SMP PGRI ,SMPN 4 Toboali

4. Kesiapan siswa Kesiapan siswa selama

pembeljaran daring

dan luring perlu

ditingkatkan

Sekolah harus

meningkatkan

motivasi dan

kemampuan siswa

dalam mengikuti

pembeljaran daring

dan luring

Desember

2020

Guru memberi

mativasi kepada siswa

untuk tetap semangat

Belajar Dari Rumah

Guru melatih siswa

mengunakan aplikasi

pembelajaran daring

Karyanto:SMPN 1 T.Sadai

SMPN 5 Toboali,SMPN 3,5 A.Gegas,SMPN 3 S.Rimba

H.Supardi:SMPN 2,6 ,7Tbi,SMPN 1,2

P.Besar,SMPN 3 A.Gegas Yadi:SMPN 1 Toboali,SMPN 1,6 A.Gegas,SMPN

2,3 Payung,SMPN 2 S.Rimba,SMPN 3 Lepong

Binsar Lubis:SMPN 3,8 Tbi,SMPN T.Sadai,SMPN !,5 Payung,SMPN 2 T.Sadai,SMPN 2 Lepong

Basuki Rahmat:SMP Muh.PGRI Toboali,SMPN

Kep.Pongok,SMPN 4Tbi,SMPN 4,Darul Istiqomah A.Gegas,SMPN 1 S.Rimba

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru, Dan

Orang Tua Dalam

Pembelajaran

Sebagian kepala

sekolah belum

melakukan perannya

dengan baik pada

pembelajaran daring

dan luring.

Sebagian guru belum

melakukan perannya

dengan baik pada

Kepala Sekolah harus

menyusun program

pembelajaran daring

dan luring

Guru harus

meningkatkan

perannya dalam

Desember

2020

Desember

2020

Pengawas sekolah

melakukan

pendampingan

penyusunan program

pembelajaran daring

dan luring

Kepala Sekolah

mengadakan

pembinaan guru

Karyanto:SMP YPK

H.Supardi:SMPN 2P.Besar Yadi:-

Binsar Lubis:-

Basuki Rahmat:SMP PGRI Toboali,,SMP N Kep.Pongok,

Karyanto:-

H.Supardi:SMPN 1 Lepong Yadi:SMPN 2 S.Rimba

Binsar Lubis:SMPN 4 Payung

Page 72: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 70

pembelajaran daring

dan luring

Peran Orang tua

siswa/wali dalam

pembelajaran daring

masih rendah.

pembelajaran daring

dan luring

Sekolah harus

meningkatkan

keterlibatan Orang tua

/wali siswa langsung

dalam pembelajaran

daring

Desember

2020

dalam pembelajaran

daring dan luring

Kepala Sekolah

melakukan sosialisasi

dengan orang tua/wali

siswa

Basuki Rahmat:SMP N 1 Kep.Pongok

Karyanto:SMPN 1 T.Sadai

SMPN 5 Toboali,SMPN 3,5 A.Gegas,SMPN 3

S.Rimba,SMP YPK H.Supardi:SMPN 2,7Tbi,SMPN 1,2 P.Besar,SMPN

3 A.Gegas

Yadi:SMPN,6 A.Gegas,SMPN 3 Payung,SMPN 2 S.Rimba,SMPN 3 Lepong

Binsar Lubis:SMPN 8 Toboali,,SMPN 1,5

Payung,SMPN 2 Lepong Basuki Rahmat:SMP Muh.PGRI Toboali,SMPN

Kep.Pongok,,,SMPN 4 Air Gegas,SMPN 1

S.Rimba

7. KabupatenBelitung Timur

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Perangkat pendukung belajar

daring belum sepenuhnya

dimiliki guru dan siswa

sehingga Pembelajaran

daring belum terlaksana

sepenuhnya

Sekolah perlu

mencukupi

kekurangan

infrastruktur Guru dan

siswa untuk

melaksanakan BDR

kombinasi

pembelajaran Daring

dan Luring dengan

menyiapkan Aplikasi

pembelajaran daring

Januari – Juni

2021

Sekolah Menyiapkan

perangkat aplikasi

pembelajaran daring

berupa aplikasi geogle

meet ataupun geogle class

room untuk guru -guru

dan siswa yang belum

memilki perangkat

aplikasi pembelajaraan

daring

Nurhidayah, S.Pd

SMPN 1,4 Mgr, SMPN 1Damar,

SMPN 2,3 Kelapa Kampit,

SMPN 3,4Gantung

SMPN 2 Simpang Pesak

Drs. Harjasmi

SMPN 2 Manggar, SMPN 1

Kelapa Kampit, SMPN 1,2

Dendang, SMPN 2 Gantung

SMPN 2 Simpang Renggiang

Rita Indriati, S.Pd.,M.A

Page 73: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 71

SMPN 3,5,6 Manggar, SMPN 1

Gantung, SMPN 2 Damar,

SMPN 1 Simpang Renggiang,

SMPN 1 Simpang Pesak

Biaya pendukung

pembelajaran daring dari

rumah belum terpenuhi

sehingga Pembelajaran

daring belum dapat

terlaksana sepenuhnya

Pemerintah daerah

provinsi dan

Kabupaten perlu

meningkatkan

dukungan

pembelajaran daring

dari rumah melalui

program Bantuan

biaya pendukung

pembelajaran daring

dari rumah

Januari – Juni

2021

Pemerintah agar

mengalokasikan dana

untuk pembelajaran

daring

Nurhidayah, S.Pd

SMPN 1,4 Mgr, SMPN 1Damar,

SMPN 2,3 Kelapa Kampit,

SMPN 3,4Gantung

SMPN 2 Simpang Pesak

Drs. Harjasmi

SMPN 2 Manggar, SMPN 1

Kelapa Kampit, SMPN 1,2

Dendang, SMPN 2 Gantung

SMPN 2 Simpang Renggiang

Rita Indriati, S.Pd.,M.A

SMPN 3,5,6 Manggar, SMPN 1

Gantung, SMPN 2 Damar,

SMPN 1 Simpang Renggiang,

SMPN 1 Simpang Pesak

C. Jenjang SMA/SMK

Page 74: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 72

I. CABDIN WILAYAH 1 (Kota Pangkalpinang dan Kabupaten Bangka)

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Kesiapan infrastruktur

di Cabdin Wilayah 1

berdasarkan laporan

para pengawas adalah

sebagai berikut:

yang belum baik ada

6 sekolah ,

yang sudah baik

ada 11 sekolah,

dan yang amat baik

ada 10 Sekolah

Agar Dinas Pendidikan

Provinsi Kep. Babel

mengadakan MoU dengan

stasiun RRI dan TVRI

Babel untuk memfasilitasi

pembelajaran melalui

TVRI dan RRI

Cabdin 1: agar membantu

pemenuhan infra struktur

Agar Sekolah dapat :

menambah bandwidth

jaringan internet

menyediakan fasilitas

protokol kesehatan bagi

guru dan siswa secara

maksimal

memberikan kuota kepada

seluruh siswa

Februari 2021

Januari 2021

Januari 2021

Realisasi MoU

Antara Diknas Prov.Babel

dengan Pihak TVRI dan

RRI

Realisasi Bantuan Cabdin

Wil.I Kepada Sekolah

yang masih memerlukan

Realisasi Sekolah dalam

pemenuhan bandwidth

jaringan internet,

penyediakan fasilitas

protokol,dan pemberian

kuota kepada seluruh

siswa

Pemantauan berkelanjutan

oleh Pengawas Sekolah

Semua PengawasSMA

di Cabdin Wilayah I

a. Kabupaten

Bangka;

1.Alihadi,S.Pd

2.Amirullah,S.Pd

3.Drs. Mahmudin

4.Dra.Sumarni

5.Yuszulfani,S.Pd

b. Kota

Pangkalpinang

6.Drs.Junardi,M.M

7.Dra. MASITOH

8.Drs.Rachmad,M.M

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Kemampuan guru dalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran di Cabdin

Wilayah 1 berdasarkan

laporan para pengawas

adalah sebagai berikut:

Yang belum baik

ada 7 sekolah

Yang sudah baik

Agar sekolah melakukan :

Pengangkatan Koordinator

bidang IT

Pelatihan IT tentang

Teknologi Pembelajaran

Daring

Januari 2021

Pelatihan IT tentang

Teknologi Pembelajaran

Daring

Pembimbingan dan

pemantauan secara

berkelanjutan

Semua sekolah;

1.Alihadi,S.Pd

2.Amirullah,S.Pd

3.Drs. Mahmudin

4.Dra.Sumarni

5.Yuszulfani,S.Pd

6.Drs.Junardi,M.M

7.Dra. MASITOH

8.Drs.Rachmad,M.M

Page 75: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 73

ada 20 sekolah.

3. Perencanaan

dan

penyelenggaraa

n pembelajaran

di masa

pandemic

Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di masa

pandemi di Cabdin

Wilayah 1 berdasarkan

laporan para pengawas

adalah sebagai berikut:

Yang belum baik

ada 2 sekolah

Yang sudah baik

ada 24 sekolah

Dan yang amat baik

ada 1 sekolah

Agar sekolah melakukan :

pelatihan tentang

Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran daring dan

luring

pendampingan guru yang

gatek oleh guru yang

sudah mahir TI.

Januari 2021

Pembimbingan dan

pelatihan dalam

Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di masa

pandemic

Semua sekolah;

1.Alihadi,S.Pd

2.Amirullah,S.Pd

3.Drs. Mahmudin

4.Dra.Sumarni

5.Yuszulfani,S.Pd

6.Drs.Junardi,M.M

7.Dra. MASITOH

8.Drs.Rachmad,M.M

4. Kesiapan siswa Kesiapan siswa di

Cabdin Wilayah 1

berdasarkan laporan

para pengawas adalah

sebagai berikut:

Yang belum siap

ada 12 sekolah

Yang sudah siap ada

14 sekolah

Dan yang sangat

siap ada 1 sekolah

Agar kepala sekolah dapat

mengoptimalkan peranan

wali kelas dalam

mengkondisikan kesiapan

siswa

Januari 2021 Pembinaan Rutin terhadap

wali kelas oleh kepala

sekolah

Semua sekolah;

1.Alihadi,S.Pd

2.Amirullah,S.Pd

3.Drs. Mahmudin

4.Dra.Sumarni

5.Yuszulfani,S.Pd

6.Drs.Junardi,M.M

7.Dra. MASITOH

8.Drs.Rachmad,M.M

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Peran Kepala Sekolah,

Guru, Dan Orang Tua

Dalam Pembelajaran di

Cabdin Wilayah 1

berdasarkan laporan

para pengawas adalah

Agar sekolah yang masuk

dalam kategori siap dapat

meningkatkan kesiapannya

lagi,karena masa pandemic

ini belum berakhir samapai

hari ini.

Januari 2021 Pemanatauan

berkelanjutan oleh kepala

sekolah dan pengawas

binaannya

Semua sekolah;

1.Alihadi,S.Pd

2.Amirullah,S.Pd

3.Drs. Mahmudin

4.Dra.Sumarni

5.Yuszulfani,S.Pd

Page 76: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 74

sebagai berikut:

Ada 10 Sekolah

yang sangat

baik/siap.

Dan ada 17 sekolah

yang masuk dalam

kategori siap.

6.Drs.Junardi,M.M

7.Dra. MASITOH

8.Drs.Rachmad,M.M

Jenjang SMK

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/Nama pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Kesiapan infrastruktur

di Cabdin Wilayah 1

berdasarkan laporan

para pengawas yang

belum baik ada 12

sekolah dan yang sudah

baik 9 sekolah

Melakukan peningkatan

Kesiapan infrastruktur

sekolah binaan

Cabdin 1: agar membantu

pemenuhan infra struktur

Agar Dinas Pendidikan

Provinsi Kep. Babel

mengadakan MoU dengan

stasiun TVRI Babel untuk

memfasilitasi pembelajaran

melalui TVRI dan RRI

Sekolah agar menambah

bandwitdh jaringan internet

Sekolah agar menyediakan

fasilitas protokol kesehatan

bagi guru dan siswa secara

Desember

2020

Februari 2021

Januari 2021

Pemenuhan

infrastruktur

Pemantauan

oleh pengawas

pembina secara

berkala.

SMK NEGERI 1 SUNGAILIAT

SMKS YAPENSU SUNGAILIAT

SMKS YPN BELINYU

SMK NEGERI 1 BELINYU/

Drs. N.I. Lukman;

SMK NEGERI 1 MENDOBARAT

SMK NEGERI 1 BAKAM

SMK Kesehatan Mutiara Mandiri

SMK Muhammadiyah Sungailiat/Eko Rianto, S. P,

SMK NEGERI 2 Sungailiat

SMKS Yapenkos Belinyu

SMKS ElJohn Sungailiat

SMKS IT Jamalullail Belinyu/Drs.Darusman

Taufik, M.Pd;

Semua sekolah di pangkalpinang

Drs. Junardi, MM

Dra. MASITOH

Page 77: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 75

maksimal

Sekolah agar memberikan

kuata kepada seluruh siswa

SMK di Pangkalpinang

Drs. Junardi, MM

Dra. MASITOH

Semua SMK di Cabdin 1

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Kemampuan guru SMK

dalam memanfaatkan

teknologi pembelajaran

di Bangka ( 12 sekolah)

masih kurang

Kemampuan gurudalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran di

Pangkalpinang 100 % (9

sekolah) sudah baik

Melakukan peningkatan

Kemampuan guru dalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran sekolah

binaan

Agar sekolah melakukan

pelatihan IT tentang

Teknologi Pembelajaran

Daring

Desember

2020

Pembimbingan

dan pelatihan IT

tentang

Pembelajaran

Daring

SMK NEGERI 1 SUNGAILIAT

SMKS YAPENSU SUNGAILIAT

SMKS YPN BELINYU

SMK NEGERI 1 BELINYU/

Drs. N.I. Lukman;

SMK NEGERI 1 MENDOBARAT

SMK NEGERI 1 BAKAM

SMK Kesehatan Mutiara Mandiri

SMK Muhammadiyah Sungailiat/Eko Rianto, S. P.;

SMK NEGERI 2 Sungailiat

SMKS Yapenkos Belinyu

SMKS ElJohn Sungailiat

SMKS IT Jamalullail Belinyu/

Drs.Darusman Taufik, M.Pd;

Drs. N.I. Lukman

Eko Rianto, S. P.

Drs.Darusman Taufik, M.Pd

SMK NEGERI 3 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 4 PANGKALPINANG

SMK BAKTI PANGKALPINANG

SMK SORE PANGKALPINANG

SMK TUNAS KAYA PANGKALPINANG/Drs.

Junardi, MM.

SMK NEGERI 1 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 2 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 5 PANGKALPINANG

SMK PGRI PANGKALPINANG

Dra. MASITOH

3. Perencanaan

dan

Perencanaan dan

penyelenggaraan

Melakukan peningkatan

Perencanaan dan

Februari 2020 Workshop

tentang

SMK NEGERI 1 SUNGAILIAT

SMKS YAPENSU SUNGAILIAT

Page 78: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 76

penyelenggara

an

pembelajaran

di masa

pandemic

pembelajaran di masa

pandemi di Bangka

berdasarkan laporan

pengawas masih 11

sekolah masih kurang; 1

sekolah cukup.

Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di masa

pandemi di

Pangkalpinang

berdasarkan laporan

para pengawas sudah

baik

penyelenggaraan

pembelajaran di masa

pandemi di sekolah binaan

Perencanaan

dan

penyelenggaraa

n pembelajaran

di masa

pandemi

sekolah binaan

Pembimbingan

dan pelatihan

SMKS YPN BELINYU/

Drs. N.I. Lukman

SMK NEGERI 1 MENDOBARAT

SMK NEGERI 1 BAKAM

SMK Kesehatan Mutiara Mandiri

SMK Muhammadiyah Sungailiat/

Eko Rianto, S. P.

SMK NEGERI 2 Sungailiat

SMKS Yapenkos Belinyu

SMKS ElJohn Sungailiat

SMKS IT Jamalullail Belinyu/

Drs.Darusman Taufik, M.Pd

SMK NEGERI 3 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 4 PANGKALPINANG

SMK BAKTI PANGKALPINANG

SMK SORE PANGKALPINANG

SMK TUNAS KAYA PANGKALPINANG/Drs.

Junardi, MM.

SMK NEGERI 1 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 2 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 5 PANGKALPINANG

SMK PGRI PANGKALPINANG/ Dra. MASITOH

4. Kesiapan

siswa

Kesiapan siswa di

Cabdin Wilayah 1

berdasarkan laporan

para pengawas secara

umum Baik; 2 sekolah

kurang; 4 sekolah

cukup; 15 sekolah baik

Melakukan peningkatan

Kesiapan siswa sekolah

binaan

Optimalisasi kesiapan

siswa

Desember

2020

Diskusi via

zoom

meeting/google

meet dengan

Kepala Sekolah

dan Wakasek

tentang upaya

peningkatan

Kesiapan siswa

Pemantauan

SMK NEGERI 2 Sungailiat

SMKS ElJohn Sungailiat/

Drs.Darusman Taufik, M.Pd

SMK NEGERI 1 SUNGAILIAT

SMKS YAPENSU SUNGAILIAT/

Drs. N.I. Lukman

SMK NEGERI 1 BAKAM/

Eko Rianto, S. P.

SMKS IT Jamalullail Belinyu/

Drs.Darusman Taufik, M.Pd

Page 79: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 77

pelaksanaan

pembelajaran

daring yang

dilakukan guru

(Buku

Kemajuan

Virtual)

SMKS YPN BELINYU

SMK NEGERI 1 BELINYU/

Drs. N.I. Lukman

SMK NEGERI 1 MENDOBARAT

SMK Kesehatan Mutiara Mandiri

SMK Muhammadiyah Sungailiat/ Eko Rianto, S. P.

SMKS Yapenkos Belinyu/

Drs.Darusman Taufik, M.Pd

SMK NEGERI 3 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 4 PANGKALPINANG

SMK BAKTI PANGKALPINANG

SMK SORE PANGKALPINANG

SMK TUNAS KAYA PANGKALPINANG/Drs.

Junardi, MM.

SMK NEGERI 1 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 2 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 5 PANGKALPINANG

SMK PGRI PANGKALPINANG/ Dra. MASITOH

5. Peran Kepala

Sekolah,

Guru, Dan

Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Peran Kepala Sekolah,

Guru, Dan Orang Tua

Dalam Pembelajaran di

Cabdin 1;

7 sekolah masih kurang

4 sekolah cukup;

10 sekolah minimal baik

Melakukan peningkatan

Peran Kepala Sekolah,

Guru, Dan Orang Tua

Dalam Pembelajaran

sekolah binaan

Mendorong Sekolah untuk

meningkatkan keterlibatan

orang tua dalam

pembelajaran

Sosialisasi

kepada orang

tua dan semua

pihak terkait

untuk

memaksimalkan

perannya dalam

proses

pembelajaran

semasa

pandemi.

SMK NEGERI 1 SUNGAILIAT/ Drs. N.I. Lukman

SMK NEGERI 1 MENDOBARAT

SMK NEGERI 1 BAKAM

SMK Kesehatan Mutiara Mandiri/Eko Rianto, S. P.

SMK NEGERI 2 Sungailiat

SMKS Yapenkos Belinyu

SMKS ElJohn Sungailiat/ Drs.Darusman Taufik,

M.Pd

SMKS YAPENSU SUNGAILIAT

SMKS YPN BELINYU

Drs. N.I. Lukman

SMK Muhammadiyah Sungailiat/

Eko Rianto, S. P.

SMKS IT Jamalullail Belinyu/ Drs.Darusman

Taufik, M.Pd

Page 80: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 78

SMK NEGERI 3 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 4 PANGKALPINANG

SMK BAKTI PANGKALPINANG

SMK SORE PANGKALPINANG

SMK TUNAS KAYA PANGKALPINANG/

Drs. Junardi, MM.

SMK NEGERI 1 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 2 PANGKALPINANG

SMK NEGERI 5 PANGKALPINANG

SMK PGRI PANGKALPINANG/ Dra. MASITOH

II. CABDIN WILAYAH 2 (Kabupaten Bangka Tengah dan Kabupaten Bangka Selatan)

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut Nama Sekolah/ pengawas

1. Kesiapan infrastruktur

a. Kesiapan infrastruktur

melalui daring

b. Kesiapan infrastruktur

melalui luring

c. Kesiapan infrastruktur masa

adaptasi kebiasaan baru

1.Infrastruktur guru

sebagaian besar sudah

terpenuhi,

2.Sebagian kecil siswa tidak

memilikiHandphone, dan

terkadang Siswa tersebut

meminjam HP saudaraatau

Temannya.

3. Telah ada bantuan dari

pemerintah pusat berupa

pulsa tetapi belum ada

bantuan dari pemerintah

provinsi dan kabupaten serta

Kepala sekolah

menyarankan kepada

guru untk pembelian

gawai.

Pembelajaran tatap muka

harus dilakukan bagi

siswa yang tidak

memilikigawai.

Dilakukan

pembelajaran

kombinasi, Tatap muka

dan Daring

Desember

2020

Kepala sekolah

memotivasi

pembelian laptop

Usul bantuan

gawai kepada

siswa yang tidak

mampu dari

pemerintah

daerah.

Pengawas Bina : Drs. Bagus

Priyanto

1. SMAN 1 Toboali

2. SMAN 2 Toboali

3. SMAN 1 Airgegas

4. SMAN 1 Lepong

5. SMAN 1 Simpang Rimba

6. SMAN 1 Namang

7. SMKN 1 Payung

8. SMAS DI Airgegas

Pengawas Binaan : Faurani,

S.Pd

1.SMAN 1 Payung

2. SMAN 1 Kep.Pongok

Page 81: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 79

2. Kemampuan guru dalam

memanfaatkan teknologi

2.1. Kemampuan guru dalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran Daring

2.1.1. teknologi digital

2.1.2.media digital

2.1.3.media komunikasi,

2.1.4.aplikasi sistem

pengelolaan pembelajaran (lms)

pemanfaatannyabelum

maksimal untuk Vicon

karena sinyal yg tidakstabil

Guru belum optimal

Memanfaatkan sumber

belajar dan sebagian belum

terampil menggunakan

teknologi digital , media

digital, media komunikasi,

dan aplikasi sistem

pengelolaan pembelajaran

(lms)

Mengadakan

pelatihan

pemanfaatan

teknologi digital,

media digital dan

aplikasi pengelolaan

pembelajaran (lms)

Desember

2020

3. SMAN 1 Koba

4. SMAS YPK Toboali

5. SMKN 1 Toboali

6. SMKN 1 Airgegas

7. SMKS Yapentob Toboali

8. SMKN 1 Simp.Rimba

Pengawas Binaan :

Achmad, S.Pd

1.SMKN 1 Koba

2. SMKN 2 Koba

3.SMAN 1 Lubuk Besar

4. SMAS Muhammadiyah

Toboali.

5. SMKN 1 Tukak Sadai.

6. SMKN 1 Pulau Besar

7. SMAN 1 Pulau Besar.

Pengawas Binaan :

Sahrun, S.Pd

1. SMAN 2 Sungai Selan

2.SMAN 1 Sungai Selan

3.SMKN 1 Simp.Katis

4.SMKN 1 Sungai Selan

5.SMAS Dian Harapan

6.SMAN 1 Pkl Baru

7.SMKN 1 Pkl Baru

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di masa

Guru belum menyempunakan

perencanaan dan

mengoptimalkan

Guru

menyempunakan

perencanaan dan

Desember

2020

Workshop RPP

BDR

Pembimbingan

Page 82: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 80

pandemik

a. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran daring dan

luring

3.1.1.menyesuaikan perangkat

penbelajaran

3.1.2.menyesuaiakan dokumen

rencana pembelaran

3.1.3.menyampaikan materi

pembelajaran

3.1.4.memanfaatkan media

pembelajaran

3.1.5.menyelenggarakn kegiatan

layanan kesiswaan

3.1.6. menyelengarakan hasil

belajar siswa

pembelajaran serta layanan

kesiswaan

mengoptimalkan

pembelajaran serta

layanan kesiswaan

penyusunan RPP

BDR melalui WA

Pemberian contoh

RPP BDR terbaik

dari guru melalui

WA group

4. Kesiapan siswa siswa kurang bersemangat,

tidak aktif , tidak disiplin,

tidak didampingi orangtua

dan tidak nyaman dalam

pembelajaran

siswa belum mengetahui

metode pembelajaran, cara

kerja, Aplikasi dan tempat

dan fasilitas yang nyaman

untuk belajar.

Mengoptimalkan

peran wali kelas dan

guru Bimbingan

Konseling

Perlu pembimbingan

oleh wali kelas

tentang metode

pembelajaran dan

aplikasi pengelolaan

pembelajaran (lms)

Desember

2020

Program family

parenting

Program

pembimbingan

kepada siswa

secara berkala.

Page 83: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 81

5. Peran Kepala Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua Dalam

Pembelajaran

5.1. Kepala sekolah menjalankan

perannya

Sekolah belum memberikan

layanan dukungan psikologis

bagi pendidik, orangtua/wali

dan peserta didik serta

program pengasuhan untuk

mendukung orangtua/wali

dalam mendampingi siswa

belajar.

Pengawas perlu

memberikan

pembinaan kepada

Kepala Sekolah

untuk memberikan

layanan dukungan

psikologis

Des 2020

Program

pembimbingan

dan pembinaan

kepada kepala

sekolah

III. CABDIN WILAYAH 3 (Kabupaten Bangka Barat)

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Pada umumnya guru dan siswa memiliki perangkat pendukung belajar dari rumah (daring

dan luring) seperti perangkat gawai, laptop, televisi, dan akses listrik. Pemerintah pun

membantu pembiayaan daring dalam bentuk voucher kepada siswa dan guru. Namun pada

kesiapan infrastruktur masih ada kendala pada:

Pengawas Alchuzairi:

SMKN 1 Kelapa, SMKN 1

Muntok, SMKN 1

Parittiga, SMKS Bina

Karya 1 Muntok, SMKS

Bina Karya 2 Muntok,

SMKS Muhammadiyah

Muntok, & SMKS Karya

Parittiga

Pengawas Ishak:

Keterjangkauan akses

internet (sinyal) pada

lokasi tertentu yang belum

maksimal

Perlunya peningkatan

keterjangkauan akses

internet (kualitas

sinyal)

November

2020

Usulan

keterjangkauan akses

internet kepada

provider

Guru dan siswa belum

maksimal dalam

pemanfaatan perangkat

Guru dan siswa perlu

meningkatkan

pemanfaatan

November

2020

Sosialisasi

pemanfaatan aplikasi

pembelajaran daring

Page 84: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 82

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas

aplikasi pembelajaran

daring.

perangkat

pembelajaran daring

plikasi pembelajaran

daring)

SMAN 1 Muntok, SMAN

1 Jebus, SMAN 1 Simpang

Teritip, SMKN 1 Simpang

Teritip, SMAN 1 Parittiga,

SMAS Bakti Parittiga,

&SMAS Mari Ayu Kelapa

Pengawas Sri Hadiyati:

SMA Negeri 1

Kelapa,SMA Negeri 1

Tempilang,SMK Negeri 1

Tempilang,&SMA Nurul

Huda Tempilang

Masih kurangnya

kesadaran siswa dalam

menjalankan protokol

kesehatan (pemanfaatan

sarana protokol kesehatan

yang sudah difasilitasi

sekolah)

Perlunya

meningkatkan

kesadaran siswa

dalam menjalankan

protokol kesehatan

November

2020

Sosialisasi tentang

kesadaran dalam

menjalankan protokol

kesehatan

(pemanfaatan sarana

protokol kesehatan

yang difasilitasi

sekolah)

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Belum semua guru

memanfaatkan sumber

belajar yang

menggunakan teknologi

digital (rumah belajar,

ruang guru, zenius,

wikipedia) dan

menggunakan aplikasi

sistem pengelolaan

pembelajaran (LMS)

zoom, google meet.

Guru perlu

meningkatkan

kompetensi

pemanfaatan

teknologi

pembelajaran

November

2020

Workshop

peningkatan

kompetensi

pemanfaatan

teknologi

pembelajaran

Pengawas Alchuzairi:

SMKN 1 Kelapa, SMKN 1

Muntok, SMKN 1

Parittiga, SMKS Bina

Karya 1 Muntok, SMKS

Bina Karya 2 Muntok,

SMKS Muhammadiyah

Muntok, & SMKS Karya

Parittiga

Pengawas Ishak:

SMAN 1 Muntok, SMAN

1 Jebus, SMAN 1 Simpang

Teritip, SMKN 1 Simpang

Page 85: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 83

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas

Teritip, SMAN 1 Parittiga,

SMAS Bakti Parittiga,

&SMAS Mari Ayu Kelapa

Pengawas Sri Hadiyati:

SMA Negeri 1

Kelapa,SMA Negeri 1

Tempilang,SMK Negeri 1

Tempilang,&SMA Nurul

Huda Tempilang

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic

Guru belum maksimal

dalam menyesuaikan

perangkat pembelajaran

BDR masa darurat covid

19, berupa: 1) Program tahunan dan

semester;

2) Silabus;

3) RPP;

4) Buku guru dan siswa

dalam pembelajaran;

5) Lembar tugas terstruktur

dan kegiatan mandiri

untuk siswa;

6) Alat evaluasi dan buku

nilai.

Mengingat penyesuaian

kurikulum di masa

pandemi baru

Guru perlu menyusun

perangkat

pembelajaran BDR

sesuai kondisi.

November

2020

Workshop

penyusunan

perangkat

pembelajaran sesuai

kondisi (darurat covid

19)

Pengawas Alchuzairi:

SMKN 1 Kelapa, SMKN 1

Muntok, SMKN 1

Parittiga, SMKS Bina

Karya 1 Muntok, SMKS

Bina Karya 2 Muntok,

SMKS Muhammadiyah

Muntok, & SMKS Karya

Parittiga

Pengawas Ishak:

SMAN 1 Muntok, SMAN

1 Jebus, SMAN 1 Simpang

Teritip, SMKN 1 Simpang

Teritip, SMAN 1 Parittiga,

SMAS Bakti Parittiga,

&SMAS Mari Ayu Kelapa

Page 86: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 84

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas

tersosialisasi sekitar bulan

Agustus. Pengawas Sri Hadiyati:

SMA Negeri 1

Kelapa,SMA Negeri 1

Tempilang,SMK Negeri 1

Tempilang,&SMA Nurul

Huda Tempilang

4. Kesiapan siswa Pada umumnya siswa

berupaya menyiapkan

pembelajaran daring dan

luring. Namun masih ada

hal-hal yang perlu

diperhatikan dan dipenuhi

seperti:

1) Kondisi dan lingkungan

pelaksanaan

pembelajaran yang

mendukung(aktif,

disiplin, pendampingan

orng tua)

2) Sarana pendukung

belajar dari rumah

(modul, lembar kerja,

lembar aktivitas harian)

3) Siswa belum aktif

dalam berinteraksi

4) Siswa belum siap dalam

proses belajar mandiri

(tempat dan fasilitas

yang nyaman, metode

Siswa perlu

menyiapkan Kondisi

dan lingkungan siswa

yang mendukung

pelaksanaan

pembelajaran,

mendapatkan sarana

pendukung belajar

dari rumah,

berinteraksi dengan

baik, menyiapkan

proses pembelajaran

mandiri.

November

2020

Sosialisasi kepada

siswa dan orang tua

tentang persiapan

pembelajaran daring

dan luring.

Pengawas Alchuzairi:

SMKN 1 Kelapa, SMKN 1

Muntok, SMKN 1

Parittiga, SMKS Bina

Karya 1 Muntok, SMKS

Bina Karya 2 Muntok,

SMKS Muhammadiyah

Muntok, & SMKS Karya

Parittiga

Pengawas Ishak:

SMAN 1 Muntok, SMAN

1 Jebus, SMAN 1 Simpang

Teritip, SMKN 1 Simpang

Teritip, SMAN 1 Parittiga,

SMAS Bakti Parittiga,

&SMAS Mari Ayu Kelapa

Pengawas Sri Hadiyati:

SMA Negeri 1

Kelapa,SMA Negeri 1

Page 87: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 85

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas pembelajaran) Tempilang,SMK Negeri 1

Tempilang,&SMA Nurul

Huda Tempilang

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Pada umumnya semua unsur sudah berupaya menjalankan perannya.

Namun beberapa hal yang masih harus dilaksanakan dan ditingkatkan seperti: Pengawas Alchuzairi:

SMKN 1 Kelapa, SMKN 1

Muntok, SMKN 1

Parittiga, SMKS Bina

Karya 1 Muntok, SMKS

Bina Karya 2 Muntok,

SMKS Muhammadiyah

Muntok, & SMKS Karya

Parittiga

Pengawas Ishak:

SMAN 1 Muntok, SMAN

1 Jebus, SMAN 1 Simpang

Teritip, SMKN 1 Simpang

Teritip, SMAN 1 Parittiga,

SMAS Bakti Parittiga,

&SMAS Mari Ayu Kelapa

Pengawas Sri Hadiyati:

SMA Negeri 1

Kelapa,SMA Negeri 1

Tempilang,SMK Negeri 1

Tempilang,&SMA Nurul

Huda Tempilang

kepala sekolah belum

membuat program

pengasuhan untuk

mendukung orang tua dan

layanan dukungan

psikologis bagi pendidik,

orang tua dan peserta

didik

Kepala sekolah perlu

Memfasilitasi

pelaksanaan belajar

dari rumah (membuat

program pengasuhan

untuk mendukung

orang tua dan layanan

dukungan psikologis

bagi pendidik, orang

tua dan peserta didik

November

2020

Menyusun program

pengasuhan untuk

mendukung orang tua

dan layanan

dukungan psikologis

bagi pendidik, orang

tua dan peserta didik

Guru belum maksimal

dalam persiapan

pembelajaran daring

(belum menyampaikan

materi sesuai dengan

metode, yang digunakan,

belum memberikan

kesempatan pada peserta

didik untuk bertanya,

mengemukakan pendapat,

dan/atau melakukan

refleksi)

Guru perlu

mempersiapkan diri

dalam pembelajaran

daring.

November

2020

Diskusi menyusun

perencanaan

pembelajaran BDR

secara baik

Page 88: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 86

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

Pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

Pengawas

Belum semua orang tua

mendampingi,

memfasilitasi dan

memantau proses

pembelajaran daring.

Orang tua perlu

mendampingi dan

memfasilitasi anak

dalam proses

pembelajaran daring

November

2020

Sosialiasi bagi orang

tua dalam

pendampingan dan

memfasilitasi proses

BDR

IV. CABDIN WILAYAH 4 (Kabupaten Belitung dan Kabupaten Belitung Timur)

JENJANG SMA

ASPEK KESIMPULAN REKOMENDASI WAKTU

PELAKSA

NAAN

TINDAK LANJUT KODE

PENGAWAS/

SEKOLAH

1. Kesiapan

Infrastruktur

Ada 3 sekolah yang telah

menunjukkan kesiapan

Infrastruktur

penyelenggaraan

pembelajaran daring dan

luring serta adaptasi

kebiasaan baru nya sangat

baik, sementara 4 sekolah

lainnya katagori baik.

1. Perlu penambahan receiver untuk

di beberapa tempat yang belum

terjangkau sinyal.

2. Perlu perhatian khusus terhadap

beberapa bangunan/ruang yang

kurang bersih dan rapih

3. Perlu pengecekan secara berkala

terhadap infrastruktur pada masa

adaptasi kebiasaan baru

Awal

Semester

Genap TP

2020/2021

1. Perlu penambahan receiver

untuk di beberapa tempat yang

belum terjangkau sinyal.

2. Perlu perhatian khusus terhadap

beberapa bangunan/ruang yang

kurang bersih dan rapih

3. Perlu pengecekan secara berkala

terhadap infrastruktur pada

masa adaptasi kebiasaan baru

K1: (1),

K2: (3),

K3: -

K4: (2),

2. Kemampuan

guru dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Ada 3 sekolah yang guru-

gurunya telah memiliki

kemampuan dalam

memanfaatkan teknologi

pembelajaran daring, luring

dan pada masa adaptasi

1. Perlu peningkatan pemanfaatan

teknologi pembelajaran daring guru

dengan memberikan pelatihan

model-model pembelajaran

2. Perlu peningkatan pemanfaatan

teknologi pembelajaran luring guru

Awal

Semester

Genap TP

2020/2021

1. Pelatihan pemanfaatan

Microsoft team

2. Pelatihan pembuatan video

pembelajaran

K1: (1),

K2: (3),

K3: -

K4: (2),

Page 89: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 87

kebiasaan baru sudah baik.

Sementara 4 sekolah lainnya

katagori baik.

dengan memberikan pelatihan

model-model pembelajaran

3. Perlu peningkatan pemanfaatan

teknologi pembelajaran pada masa

adaptasi kebiasaan baru bagi guru

dengan memberikan pelatihan

model-model pembelajaran

3. Mengadakan pelatihan cara

penggunaan zoom meeting,

google meet, vicon teams

3. Perencanaan

dan

penyelenggara

an

pembelajaran

di masa

pandemic

Seluruh sekolah telah

memiliki perencanaan

pembelajaran di masa

pandemic dan ada 6 sekolah

yang telah melaksanakan

pembelajaran secara daring

dan luring

Sekolah perlu memiliki perencanaan

dan penyelenggaraan

pembelajaransecara daring dan luring

selama masa pandemic covid-19

Awal

Semester

Genap TP

2020/2021

Membuat kurikulum baru, jadwal

belajar, RPP sesuai surat edaran

pemerintah

K1: (1),

K2: (3), (4), (5)

K3: (7),

K4: (2), (6)

4. Kesiapan

Siswa

Ada 4 sekolah yang telah

memfasilitasi sarana siswa

selama pembelajaran daring

dan luring, serta dalam

beradaptasi dengan masa

kebiasaan baru dengan baik,

sementara 3 sekolah lainnya

berada pada katagori cukup

baik

1. Sekolah perlu mengadakan dialog

vicon terkait kesiapan siswa dalam

pembelajaran daring dan luring

yang dihadiri siswa dan orang tua

guna mendengarkan keluhan dan

saran agar pembelajaran daring

dan luring dapat berjalan sesuai

harapan

2. Sekolah perlu memberikan

bantuan sarana untuk menunjang

kelancaran pembelajaran daring

dan luring

Awal

Semester

Genap TP

2020/2021

1. Sarana pembelajaran sesuai

dengan jam pelajaran kebiasaan

baru

2. Sarana pembelajaran seperti

buku teks, paket quota siswa

K1: (1),

K2: (3), (4),

K3: -

K4: (2),

5. Peran Kepala

Sekolah,

Guru, Dan

Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

1. Seluruh Kepala Sekolah

sudah berperan dalam

memfasilitasi pembelajaran

daring dan luring semasa

pandemic covid-19

2. Seluruh guru-guru sudah

1. Kepala sekolah perlu

mempedomani berbagai peraturan

dan petunjuk teknis terkait

penyelenggaraan pembelajaran

semasa pandemic covid-19 di

sekolah

Awal

Semester

Genap TP

2020/2021

1. Kepala Sekolah mempedomani

berbagai peraturan dan

petunjuk teknis terkait

penyelenggaraan pembelajaran

semasa pandemic covid-19 di

sekolah

K1: (1),

K2: (3), (4), (5)

K3: (7),

K4: (2), (6)

Page 90: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 88

berperan dalam

memfasilitasi pembelajaran

daring dan luring semasa

pandemic covid-19

3. Belum seluruhnya orang

tua menjalankan perannya

dalam membantu

berjalannya pembelajaran

daring dan luring semasa

pandemic covid-19

4. Perhatian Pemerintah

daerah khususnya daerah

Kabupaten masih kurang

dalam memfasilitasi

pembelajaran daring dan

luring semasa pandemic

covid-19

2. Guru-guru perlu mendapatkan

pelatihan pembelajaran daring dan

luring semasa pandemic covid-19

di sekolah

3. Perlu ada sosialisasi terhadap

orang tua terkait model dukungan

orang tua terhadap pembelajaran

baik secara daring maupun luring

semasa pandemic covid-19

4. Perlu ada koorddinasi antara

pemerintah daerah dengan

pemerintah provinsi terkait

dukungan fasilitas sekolah semasa

pandemic covid-19

2. Guru-guru mendapatkan

pelatihan pembelajaran daring

dan luring.

3. Orang tua sudah mendapatkan

sosialisasi terkait model

dukungan orang tua terhadap

pembelajaran baik secara

daring maupun luring

4. Mengadakan koordinasi antara

pemerintah daerah dengan

pemerintah provinsi terkait

penanganan fasilitas luring

JENJANG SMK

Aspek Kesimpulan Rekomendasi Waktu

pelaksanaan Tindak Lanjut

Nama Sekolah/Nama

pengawas

1. Kesiapan

infrastruktur

Seluruh guru dan siswa memiliki

perangkat pendukung belajar daring dan

luring dari rumah.

Sekolah menyediakan sarana protokol

kesehatan

Perlunya bantuan

biaya pendukung

dari pemerintah

provinsi untuk

biaya internet.

Juli s.d.

Oktober 2020

-Menambah biaya

internet secara pribadi

-Mengajukan usul

bantuan biaya internet

kepada pemerintah

provinsi.

1. SMKN 1 Tanjungapandan

2. SMKN 2 Tanjungpandan

3. SMKN 3 Tanjungpandan

4. SMKN 1 Badau

5. SMKN 1 Sijuk

6. SMK Yaperbel 2

Tanaungpandan

7. SMK Swakarya

Tanjungpandan

Page 91: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 89

2. Kemampuan guru

dalam

memanfaatkan

teknologi

pembelajaran

Seluruh guru mampu memanfaatkan dan

menggunakan teknologi digital, media

digital, komunikasi/ sosial/ pesan dan

aplikasi sistem pengelolaan

pembelajaran (LMS).

Pelatihan untuk

guru-guru dalam

aplikasi membuat

pembelajaran

daring

September dan

OKtober 2020

1. SMKN 1Tanjungapndan

2. SMKN 2Tanjungpandan

3. SMKN 3Tanjungpandan

4. SMKN 1 Badau

5. SMKN 1 Sijuk

6. SMK Yaperbel 2

Tanjungpandan

7. SMK Swakarya

Tanjungpandan

3. Perencanaan dan

penyelenggaraan

pembelajaran di

masa pandemic.

Seluruh guru mampu membuat dan

menyesuaikan perangkat pembelajaran,

silabus, RPP, materi pembelajaran,

media pembelajaran, kegiatan layanan

kesiswaan dan hasil belajar siswa.

Pelatihan untuk

guru-guru dalam

membuat

/menyesuaikan

perangkat

pembelajaran

Agustus dan

September

2020

1. SMKN 1 Tanjungapndan

2. SMKN 2Tanjungpandan

3. SMKN 3Tanjungpandan

4. SMKN 1 Badau

5. SMKN 1 Sijuk

6. SMK Yaperbel 2

Tanjaungpandan

7. SMK Swakarya

Tanjungpandan

4. Kesiapan siswa Seluruh siswa

Memiliki sarana protokol kesehatan.

Menyiapkan/ menyesuaikan proses

pembelajaran adaptasi kebiasaan baru.

Juli s.d.

OKtober 2020

1. SMKN 1Tanjungapndan

2. SMKN 2Tanjungpandan

3. SMKN 3Tanjungpandan4.

SMKN 1 Badau

5. SMKN 1 Sijuk

6. SMK Yaperbel 2

Tanjungpandan

7. SMK Swakarya

Tanjungpandan

5. Peran Kepala

Sekolah, Guru,

Dan Orang Tua

Dalam

Pembelajaran

Kepala sekolah : memfasilitasi

pelaksanaan Belajar Dari Rumah (BDR).

Guru :

Siap dan memiliki kemampuan untuk

pembelajaran daring dan luring.

Juli s.d.

OKtober 2020

1. SMKN 1Tanjungapndan

2. SMKN 2Tanjungpandan

3. SMKN 3Tanjungpandan

4. SMKN 1 Badau

5. SMKN 1 Sijuk

Page 92: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 90

Melaksanakan langkah-langkah pra

pembelajaran daring dan luring.

Melaksanakan langkah-langkah saat

pembelajaran daring. Melaksanakan

langkah-[angkah saat pembelajaran

luring. Melaksanakan langkah-langkah

setelah pembelajaran daring.

Melaksanakan langkah-langkah setelah

pembelajaran luring.

Orang tua :

Mendukung pelaksanaan belajar daring

dari rumah. Mendukung pelaksanaan

belajar luring dari rumah.

6. SMK Yaperbel 2

Tanjungpandan

7. SMK Swakarya

Tanjungpandan

Page 93: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 88

BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Berdasarkan kegiatan yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa:

1. Analisis Supervisi Mutu Pendidikan dasar dan menengah Tahun 2020 terlaksana

dengan baik dan lancar.

2. Tersusun 14 hasil analisis dan Rekomendasi peningkatan mutu pendidikan Dasar

(Jenjang SD/SMP) untuk hasil supervisi keterlaksanaan Belajar dari Rumahyaitu

7 rekomendasi jenjang SD dan 7 rekomendasi jenjang SMP dari Kota

Pangkalpinang, Kabupaten Bangka, Kabupaten Bangka Tengah, Kabupaten

Bangka Barat, kabupaten Bangka Selatan, Kabupaten Belitung dan Kabupaten

Belitung Timur

3. Tersusun 6hasil analisis dan rekomendasi peningkatan mutu pendidikan

menengah untuk hasil supervisi keterlaksanaan Belajar dari Rumah(BDR) yaitu

rekomendasi jenjang SMA/SMK sesuai dengan cabdin Dinas Pendidikan

wilayah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

B. SARAN

1. Hasil Analisis ini merupakan bahan untuk diseminasi hasil supervisi di &

(tujuh) Kabupaten/kota sehingga hendaknya sebelum dipaparkan dapat

dilakukan penyempurnaan kembali.

2. LPMP bersama dengan pengawas dikdasmen dapat menindaklanjuti

menganalisis dan menyusun rekomendasi peningkatan mutu untuk hasil

supervisi pemenuhan standar nasional pendidikan (SNP).

3. Pihak-pihak terkait terutama pemerintah daerah dapat menjadikan hasil

supervisi mutu pendidikan berupa keterlaksanaan belajar dari rumah (BDR) di

Provinsi Kepulauan Bangka Belitung sebagai bahan dalam mengambil

kebijakan pendidikan sehingga program/kegiatan pembelajarandi masa

pandemic covid19 terlaksana dengan baik dan berjalan tepat sasaran.

Page 94: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 89

4. Program Supervisi tahun berikutnya agar dapat dilakukan lebih lama waktu

supervisi pengawas ke sekolah sehingga hasilnya dapat lebih terinci

5. Pemahaman terkait program supervisi mutu dan instrumen dari pengawas

dapat lebih ditingkatkan kembali.

6. Program supervisi dapat lebih terencana dengan petunjuk pelaksanaan yang

lebih jelas dan terinci.

7. Semua pihak perlu menindaklanjuti rekomendasi hasil supervisi yang telah

disampaikan sesuai dengan peran/fungsi masing-masing pemangku

kepentingan pendidikan.

8. Analisis Supervisi mutu pendidikan dasar dan menengah perlu dilakukan setiap

tahunnya agar dapat menjadi bahan bagi rencana pemenuhan mutu pendidikan

yang tepat sasaran dan berkelanjutan.

Page 95: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 90

LAMPIRAN

I. JADWAL KEGIATAN

Hari Pertama 23 November 2020

No Waktu Materi Penyaji

07.30-08.00 Check in/registrasi Panitia

08.00-10.00 Pembukaan/ Kebijakan Penjaminan

Mutu Pendidikan

Kepala LPMP

Break

10.15-12.15 Supervisi Mutu Pendidikan di masa

adaptasi Baru

Widyaprada Madya

Ishoma

13.15-14.15 Pengantar Analisis Supervisi Mutu

Pendidikan

Widyaprada Ahli

muda

14.15-15.15 Analisis hasil supervisi satuan

pendidikan Dasar dan menengah

Fasilitator

Break

15.30-17.30 Analisis Supervisi Mutu Pendidikan

Dasar dan menengah

Fasilitator

Hari Kedua, 24 November 2020

No Waktu Materi Penyaji

07.30 - 09.30 Analisis hasil supervisi satuan

pendidikan

Fasilitator

Break

09.45-11.45 Analisis hasil supervisi satuan

pendidikan

Fasilitator

Ishoma

13.00-15.00 Analisis hasil supervisi satuan

pendidikan

Fasilitator

Break

15.30-16.30 Analisis hasil supervisi satuan

pendidikan

Fasilitator

Page 96: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 91

Hari Ketiga, 30 November 2020

No Waktu Materi Penyaji

07.30-09.30 Penyusunan rekomendasi berdasarkan

hasil analisis

Fasilitator

09.30-11.30 Penyusunan rekomendasi berdasarkan

hasil analisis

Fasilitator

Ishoma

12.15-14.15 Penyusunan rekomendasi berdasarkan

hasil analisis

Fasilitator

14.15-16.15 Pleno Hasil Widyaprada ahli

muda

Penutupan Kepala LPMP

Page 97: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 92

II. FOTO KEGIATAN

Page 98: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 93

Page 99: L A P O R A N...SARPRAS LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN TAHUN 2020 Page 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 …

LAPORAN ANALISIS SUPERVISI MUTU PENDIDIKAN

TAHUN 2020

Page 94