identitas mahasiswa

7
ZUSUF ANTO, 5301407033 PEMAHAMAN MASYARAKAT DI KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG TERHADAP KEAMANAN JARINGAN DAN INSTALASI LISTRIK RUMAH TANGGA

Upload: aelwen

Post on 16-Jan-2016

51 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ZUSUF ANTO, 5301407033 PEMAHAMAN MASYARAKAT DI KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG TERHADAP KEAMANAN JARINGAN DAN INSTALASI LISTRIK RUMAH TANGGA. Identitas Mahasiswa. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Identitas Mahasiswa

ZUSUF ANTO, 5301407033

PEMAHAMAN MASYARAKAT DI KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG TERHADAP KEAMANAN JARINGAN DAN INSTALASI LISTRIK RUMAH TANGGA

Page 2: Identitas Mahasiswa

Identitas Mahasiswa - NAMA : ZUSUF ANTO - NIM : 5301407033 - PRODI : Pendidikan Teknik Elektro - JURUSAN : Teknik Elektro - FAKULTAS : Teknik - EMAIL : acup_cublak pada domain yahoo.co.id - PEMBIMBING 1 : Drs. Subiyanto, M.T - PEMBIMBING 2 : Drs. Slamet Seno Adi, M.Pd, M.T - TGL UJIAN : 2011-08-09

Page 3: Identitas Mahasiswa

JudulPEMAHAMAN MASYARAKAT DI KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG TERHADAP KEAMANAN JARINGAN DAN INSTALASI LISTRIK RUMAH TANGGA

Page 4: Identitas Mahasiswa

AbstrakListrik dalam kehidupan rumah tangga di satu sisi memiliki banyakmanfaat tetapi disisi lain memiliki resiko besar yang dapat membahayakan bagipemakainya apabila salah dalam penanganan dan penggunaannya sehingga akanberakibat fatal bahkan sampai merenggut nyawa manusia. Daya listrik adalahdaya yang paling umum dan fleksibel digunakan di industri dan perumahan.Listrik menjadi paling berbahaya karena tidak nampak, tidak berbau, jika dapatdirasakan mungkin sudah terlambat. Namun daya listrik dapat digunakan secaraaman jika bahayanya dapat dipahami, aturan-aturannya diikuti dan diperlakukandengan benar.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pemahaman masyarakatdi Kecamatan Gunungpati Kota Semarang terhadap keamanan jaringan daninstalasi listrik rumah tangga. Data dikumpulkan dengan cara metode angket danmetode dokumentasi. Sampel dalam penelitian ini adalah masyarakat/ pelangganPLN di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang yang tertiri dari 271 orang sampeldengan menggunakan teknik sampling berstrata proporsional menurut latarbelakang pendidikan..Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman masyarakat terhadapkeamanan jaringan listrik 61,8 %. Dengan rincian pemahaman tentang perilakuyang mengancam keselamatan jiwa 66,4%, tentang perilaku yang dapatmenyebabkan kebakaran, dan kerusakan jaringan persentase yang diperolehsebesar 59,9%. Sedangkan pemahaman masyarakat terhadap keamanan instalasilistrik rumah tangga 61%. Dengan rincian pemahaman tentang perilaku yangmengancam keselamatan jiwa 68%, tentang perilaku yang dapat menyebabkankebakaran, dan kerusakan jaringan 47,4% dan perilaku yang dapat menyebabkankerusakan peralatan persentase yang diperoleh sebesar 53,1%.Hal ini menunjukkan bahwa pemahaman masyarakat di KecamatanGunungpati Kota Semarang terhadap keamanan jaringan dan instalasi listrikrumah tangga termasuk tinggi. Saran yang dapat diberikan adalah agar masyarakatdapat mengaplikasikan pemahamannya yang sudah tinggi ini dalam kehidupansehari-hari serta dapat dilakukan penelitian lebih lanjut terutama tentang perilakudan kebiasaan yang dilakukan masyarakat dalam memanfaatkan energi listrik.Karena dalam penelitian ini baru sebatas mengungkap tingkat pemahaman.

Page 5: Identitas Mahasiswa

Kata Kuncipemahaman masyarakat, keamanan jaringan dan instalasi

Page 6: Identitas Mahasiswa

ReferensiAli, Mohammad. 1997. Strategi Penelitian Pendidikan . Bandung : AngkasaArikunto, Suharsimi.1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek .Jakarta : Rineka Cipta.--------------------------.2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan PraktekRevisi VI. Jakarta: Rineka Cipta.--------------------------.2002 . Dasar-dasar Evaluasi (Edisi Revisi ). Jakarta:Rineka Cipta.Boenarto. 1996. Instalasi Listrik Penerangan . Solo: CV AnekaBSN, 2000 . Persyaratan Umum Instalasi Listrik Indonesia . Jakarta : YayasanPUIL.Daryanto. 2003. Kesehatan dan Keselamatan Kerja Bengkel . Jakarta : Bina AdiAksara-----------.2003. Teknik Pengerjaan Listrik. Jakarta : Bumi AksaraHadi, Sutrisno. 2001. Metodologi Research Jilid 3. Yogyakarta : Andi Offset-----------------.2004. Metodologi Research Jilid 4. Yogyakarta : Andi OffsetHardy, Syam. 1985. Listrik Elektronika Rumah Tangga. Jakarta : Bina AksaraNurhayati, Siti. 1999. „Pemahaman Masyarakat Terhadap Undang-Undang No. 1Tahun 1974 (Tentang Perkawinan) di Desa Undaan Tengah KecamatanUndaan Kabupaten Kudus Tahun 1996-1997‟. Skripsi. Semarang :Fakultas Pengetahuan Ilmu Sosial IKIP Semarang.Rahman, Maman. 2003. Filsafat Ilmu . Semarang : UPT UNNES Press.Ridley, John. 2006. Ikhtisar Kesehatan dan Keselamatan Kerja . Jakarta :ErlanggaSlameto. 1988. Evaluasi Pendidikan . Jakarta : Bina AksaraSugiyono. 2009. Statistika Untuk Penelitian . Bandung : AlfabetaSukrisno, Umar. 1985. Ringkasan Elektro Teknik. Jakarta Pusat : ErlanggaSuryatmo, F. 2002. Teknik Listrik Instalasi Penerangan . Jakarta : Rineka Cipta---------------.2005. Dasar-dasar Teknik Listrik. Jakarta : Rineka CiptaTanudi. 1995. Listrik: Manfaat dan Bahayanya . Jakarta : Puspa Swara

Page 7: Identitas Mahasiswa

Terima Kasihhttp://unnes.ac.id