i-viii cover laporan kkn 151 - a.docx

12
PEMBENTUKAN POSDAYA “KREASI MANDIRI” SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KUALITAS SUMBERDAYA MANUSIA DUSUN GUMUK RASE DESA KEMUNINGSARI KIDUL KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER LAPORAN KULIAH KERJA NYATA TEMATIK POSDAYA Kelompok : 151-A Disusun Oleh : 1. Nenny Aulia Rochman Biologi 2. Fadhillah Kurniasari Kedokteran Gigi 3. Endang Winarsih Ekonomi Pembangunan 4. Muhamad Zidni R. Administrasi Bisnis 5. MaulandhaA.Khunandy Teknologi Hasil Pertanian KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS JEMBER

Upload: nenny-aulia-rochman

Post on 12-Jul-2016

12 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

PEMBENTUKAN POSDAYA “KREASI MANDIRI” SEBAGAI UPAYA

PENINGKATAN KUALITAS SUMBERDAYA MANUSIA

DUSUN GUMUK RASE DESA KEMUNINGSARI KIDUL

KECAMATAN JENGGAWAH KABUPATEN JEMBER

LAPORAN KULIAH KERJA NYATA TEMATIK POSDAYA

Kelompok : 151-A

Disusun Oleh :

1. Nenny Aulia Rochman Biologi

2. Fadhillah Kurniasari Kedokteran Gigi

3. Endang Winarsih Ekonomi Pembangunan

4. Muhamad Zidni R. Administrasi Bisnis

5. MaulandhaA.Khunandy Teknologi Hasil Pertanian

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS JEMBER

LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

SEPTEMBER 2015

Page 2: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

Mengetahui,Ketua Pusat KKNUniversitas Jember

Drs. Rusli Hidayat, M.ScNIP. 196610121993031001

Jember, 1 September 2015Dosen Pembimbing Lapang (DPL)

Ns. Nurfika Asmaningrum, M.Kep

HALAMAN PENGESAHAN

Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat - Universitas Jember

a. Judul Kegiatan : Pembentukan Posdaya “Semangat Ceria”

Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas

Sumberdaya Manusia Dusun GumukRase

Desa Kemuningsari Kidul Kecamatan

Jenggawah Kabupaten Jember

b.c.

Kelompok

Pelaksana

Nama Koordinator / NIM

Anggota 1 / NIM

Anggota 2 / NIM

Anggota 3 / NIM

Anggota 4 / NIM

: 151 A

: lima orang

: Nenny Aulia Rochman / 121810401036

: Fadhillah Kurniasari / 121610101041

: Endang Winarsih / 120810101076

: M. Zidni Ramadhani / 120910202037

: Maulandha A. Khunandy / 121710101133

d. Lokasi KKN

Dusun

Desa

Kecamatan

Kabupaten

: Gumuk Rase

: Kemuningsari Kidul

: Jenggawah

: Jember

e. Waktu Pelaksanaan : 1-11 Juli dan 27 Juli - 22 Agustus 2015

ii

Page 3: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

KATA PENGANTAR

Syukur alhamdulillah segala puji bagi Allah SWT atas segala karunia dan

hidayah-Nya penyusun dapat menyelesaikan Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata

Tematik Posdaya Universitas Jember 2014-2015 yang dilaksanakan di Dusun Gumuk

Rase, Desa Kemuningsari Kidul, Kecamatan Jenggawah, Kabupaten Jember dengan

baik. Tentunya ini memiliki kesan tersendiri bagi kelompok 151-A. Kami juga

merasa sangat sedikit kontribusi riil yang bisa diberikan bagi kelompok kami.

Dalam penyusunan laporan ini, kami berharap akan ada evaluasi dari

berbagai pihak serta kritik dan saran guna perbaikan dimasa mendatang. Kami sadar

bahwa KKN Tematik Posdaya yang dilaksanakan ini sangat singkat untuk dapat

berguna bagi masyarakat. Namun, tanpa keinginan untuk menyerah kami tetap

berusaha memberikan sumbangan pemikiran kami kepada masyarakat. Tujuan

penyusunan laporan ini dimaksudkan sebagai hasil tertulis dari proposal yang telah

diajukan sekaligus bentuk pertanggungjawaban selama pelaksanaan KKN Tematik

Posdaya di Dusun Gumuk Rase, Desa Kemuningsari Kidul, Kecamatan Jenggawah,

Kabupaten Jember.

Ucapan terima kasih tidak lupa kami sampaikan kepada berbagai pihak yang

telah membantu penulisan laporan ini, baik dari pihak lembaga, pihak pemerintah,

dan masyarakat yang telah berpartisipasi. Besar harapan penyusun semoga laporan

ini dapat berguna bagi semua pihak.

Jember, 1 September 2015

Penyusun

iii

Page 4: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ………………………………………………...... i

HALAMAN PENGESAHAN…………………………………………... ii

KATA PENGANTAR…………………………………………………… iii

DAFTAR ISI…………………………………………………………….. v

DAFTAR GRAFIK ……………………………………………………... vi

DAFTAR TABEL ……………………………………………………… Vii

DAFTAR GAMBAR …………………………………………………… viii

I.PENDAHULUAN..………………………………………………..…... 1

1.1 Analisis Situasi………………………………………………...… 1

1.2 Permasalahan……………………………………………….……. 4

1.3 Maksud dan Tujuan …...………………………………………… 5

II. PELAKSANAAN KEGIATAN ………..…………………………… 7

2.1 Tempat dan Waktu ……………………………………………… 7

2.2 Khalayak Sasaran………………….……...……………………... 7

2.3 Jenis Kegiatan dan Metode ...…….……………………………. 7

2.4 Faktor Pendukung dan Penghambat ……….…………………….. 12

2.5 Rencana Biaya dan Realisasi Biaya ……………………………. 14

III. HASIL KEGIATAN DAN PEMBAHASAN ……………………… 18

3.1 Hasil Kegiatan ………………………………………………… 18

3.2 Pembahasan ……………………………………………………… 20

IV. PENUTUP …………………………………………………………… 29

4.1 Kesimpulan ……………………………………………………… 29

4.2 Saran …………………………………………………………….. 29

DAFTAR PUSTAKA …………………………………………………… 30

LAMPIRAN …………………………………………………………….. 31

Lampiran 1. Matrik kegiatan KKN ……………………………………...... 31

Lampiran 2. Dokumentasi kegiatan (foto kegiatan KKN dan video kegiatan) 36

Lampiran 3. Surat tugas dari LPM ……………………………………....... 45

Lampiran 4. Surat keterangan selesai melaksanakan KKN dari Desa ……. 46

Lampiran 5. Peta Dusun GumukRase Desa Kemuningsari Kidul………… 51

Lampiran 6. Susunan pengurus posdaya, sertifikat dan SK posdaya…… 56

Lampiran 7. Biodata mahasiswa KKN …………………………………… 62

iv

Page 5: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

Lampiran 8. Materi kegiatan dan daftar hadir kegiatan …………………. 64

v

Page 6: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1.1 Tingkat Pendidikan Kepala Keluarga Dusun Gumuk Rase…....... 1

Grafik 1.2 Jenis Kelamin Kepala Keluarga Tiap RW Dusun Gumuk Rase.... 3

Grafik 1.3 Jumlah Jiwa Dalam Keluarga Tiap RW Dusun Gumuk Rase…… 3

vi

Page 7: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

DAFTAR TABEL

Tabel 2.5 Rencana Biaya …………………………………......……...……... 14

Tabel 2.6 Realisasi Biaya ……………………………...……...……...……... 16

Tabel 3.1 Pelaksanaan Kegiatan Kelompok 151 A ………………………… 18

vii

Page 8: i-viii Cover Laporan KKN 151 - A.docx

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Pelaksanaan Loka Karya Mini ………………………………… 36

Gambar 2. Proses Pemotongan Pita Peresmian Posdaya Kreasi Mandiri….. 36

Gambar 3. Peresmian Posdaya Kreasi Mandiri…………………………….. 37

Gambar 4. Penyuluhan Pemasan Digital Home Industry Genteng……….... 37

Gambar 5. Bersama Pekerja dan Pengusaha Home Industry Genteng……… 38

Gambar 6. Genteng yang dipasarkan ………………………………………. 38

Gambar 7. Tanaman Obat Keluarga (TOGA) ……………………………… 39

Gambar 8. Proses Penyuluhan Pembuatan Kebun TOGA ………………… 39

Gambar 9. Serah terima bibit TOGA kepada Ketua Posdaya Kreasi Mandiri 40

Gambar 10. Penyluhan Kesehatan Gigi dan Mulut kelas V MI Nurul Ulum 40

Gambar 11. Proses Tanya Jawab Materi Penyuluhan kelas IV MI Nurul

Ulum ………………………………………………………………………… 41

Gambar 12. Sikat Gigi Bersama di Lapangan MI Nurul Ulum …………… 41

Gambar 13. Bersama Guru MI Nurul Ulum setelah kegiatan ……………… 42

Gambar 14. Mencari Informasi Kejar Paket ……………………………… 42

Gambar 15.Sosialisasi Program Kejar Paket ……………………………… 43

Gambar 16. Pelaksanaan Jalan Sehat ……………………………………… 43

Gambar 17. Pengundian Kupon Jalan Sehat ……………………………… 44

Gambar 18. Penyerahan Hadiah Utama Jalan Sehat ………………………… 44

Gambar 19. Kegiatan Grebek Ta’jil ………………………………………… 45

Gambar 20. Penyuluhan Kepada Perwakilan Gabungan Kelompok Tani…… 45

viii