bab 3 kinematika gerak lurus

21
8/19/2019 Perceptimet Qytetare Mbi Bashkinë e Re Durrës (18.5.2015) http://slidepdf.com/reader/full/perceptimet-qytetare-mbi-bashkine-e-re-durres-1852015 1/21

Upload: intan-nila

Post on 08-Jul-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

8/19/2019 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

http://slidepdf.com/reader/full/bab-3-kinematika-gerak-lurus 1/5

KINEMATIKA GERAK LURUS

A. Jarak dan Perpindahan

Jarak   :: Panjang lintasan yang ditempuh oleh

suatu benda.

Perpindahan :: Perubahan kedudukan suatu

 benda.

B. Kecepatan dan Kelajuan

Kecepatan :: memiliki besar dan arah.

(merupakan besaran vektor)

Kecepatan adalah cepat lambatnya

 perubahan kedudukan suatu benda terhadap

waktu.

Kelajuan :: hanya memiliki besaran.

(merupakan besaran skalar)

Kelajuan adalah cepat lambatnya perubahan

 jarak terhasap waktu.

1. Kecepatan Ratarata

!enda yang bergerak dengan selang

waktu tertentu dan dalam geraknya tidak 

 berhenti sesaat (Kelajuannya tetap).

Kelajuan ratarata adalah hasil bagi antara

 jarak total yang ditempuh dengan selang

waktu tempuhnya.

v =

 ∆ s

∆ t  =

 s2−s

1

t 2−t 1

Keterangan :

v =kecepatan rata−rata (m

s )

 

m

∆ s= perpidahan ¿ )

∆ t =selang waktu yang dibutuhkan

". Kecepatan #esaat

Kecepatan sesaat adalah kecepatan

ratarata yang selang waktunya mendekati $.

Kecepatan sesaat juga dapat dide%inisikan

sebagai kecepatan pada saat tertentu

v = lim∆ t →0

∆ s

∆ t  =

lim∆ t →0

s2− s

1

t 2−t 

1

. Percepatan&dalah perubahan kecepatan atau arah dalam

selang waktu tertentu dan merupakan besaran

vektor.

1. Percepatan RataRata a

&dalah hasil bagi antar perubahan

kecepatan ( ∆ v ) denagn selang waktu

yang digunakan selama perubahan

kecepatan tersebut ∆ t  .

a= ∆ v

∆ t  =

 v2− v

1

t 2−t 1

". Percepatan #esaat

&dalah perubahan kecepatan dalam waktu

yang sangat singkat.

a= lim∆t →0

∆ v

∆ t  =

lim∆t →0

v2− v

1

t 2−t 

1

!. Gerak Luru" Beraturan

'erak lurus beraturan adalah gerang

dengan kecepatan dan percepatan konstan (  a=¿

$). Kecepatan pada gerak lurus tidak mengalami

 penambahan atau pengurangan sehingga

kecepatannya pun konstan.

arak yang ditempuh pada gerak '!

*ntuk menghitung jarak yang ditempuh pada gerak 

'! menggunakan gra%ik hubungan v dan t seperti

 pada gambar di bawah.

arak yang ditempuh + luas daerah yang di arsir 

&tau dengan menggunakan rumus jarak s=v t 

# + jarak (m)

v + kecepatan (m,s)

t + waktu (s)

E. Gerak Luru" Beru#ah Beraturan $GLBB%

'!! adalah suatu gerak pada lintasan

lurus yang meiliki percepatan tetap dankecepatan berubah secara teratur.

Percepatan pada '!! tidak selalu bernilai

 positi% melainkan dapat juga bernilai negati%.

ika percepatan bernilai positi% maka kecepatan

 benda semakin cepat. -amun jika percepatan

 benda bernilai negati% makan kecepatan benda

semakin lambat dan lamakelamaan akan

 berhenti.

copyrights /-ila 0una ntana

Page 2: Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

8/19/2019 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

http://slidepdf.com/reader/full/bab-3-kinematika-gerak-lurus 2/5

Percepatan pada '!! dapat dituliskan sebagai

 berikut

a= ∆ v

∆ t  =

 v2− v

1

t 2−t 1

ika pada saat t + $ kecepatan (v + v$) dan padasaat t + t kecepata (v + v) maka didapatkan rumus

a=v− v

0

t −t 0

a=v− v

0

t −0

vt =vo+a t 

2engan menggunakan rumus di atas jika benda pergerak dengan percepatan tetap maka kecepatan

 benda bergerak tersebut adalah kecepatan ratarata.

v =v0+ v t 

2

#ubstitusikan rumus persamaan sebelumnya ke

rumus kecepatan ratarata.

v =v0+ v

0+a t 

2

v t = v0+1

2 a t 

arak yang di tempuh benda yang bergerak secara

'!! adalah

s=v0

t +1

2a t 

2

2alam selang waktu tempuh sebesar

t =vt −v

0

a

ika rumus t disubstitusikan ke rumus jarak maka

diperoleh rumus

v t 

2=v0

2+2a s

Pada gra%ik hubungan antara kecepatan

dengan waktu seperti pada gambar di atas jarak 

yang ditempuh benda dapat dihitung sengan

menggunakan luas area yang berada dibawah garis

hunbungen kecepatan dengan waktu.

&. Gerak Melin'kar

(. Karakteri"tik Gerak Melin'kara. 'erak dengan lintasan melingkar.

 b. &rah keceepatan pada '0! selalu berubah

walaupun besarnya kecepatan konstan.

(ngat: kecepatan adalah besaran vektor)

c. Percapatan mengarah ke pusat lingkaran

karena perubahan arah kecepatan.

). Gerak Melin'kar Beraturan

&nalog dengan '! dimana gerak tersebut

memiliki kecepatan sudut yang tetap hanya saja

arahnya yang berubah dan memiliki percepatan

sudut $.α =0   ω=tetap

2ari persamaan tersebut dapat pula diketahui posisi

 partikel yang melakukan gerak melingkar beraturan.

2imana kecepatan merupakan turunan dari posisi.

0isal partikel pada saat t =0  berada pada posisi

θ0=θ

0   sedangkan pada saatt =t 

   banda

tersebut berada pada θ1=θ *  jika demikian maka

 posisi partikel dapat dicari dengan menggunakan

cara sebagai berikut:

ω=dθ

dt 

dθ=ω dt 

∫θ

0

θ

dθ=∫0

ωdt 

θ−θ0=ω (t −0)

θ−θ0=ωt 

θ=θ0+ωt 

Keterangan:

θ= posisi sudut (ra)

copyrights /-ila 0una ntana

Page 3: Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

8/19/2019 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

http://slidepdf.com/reader/full/bab-3-kinematika-gerak-lurus 3/5

θ0= posisi sudut awal(rad)

ω=kecepatan sudut (   rad

sekon )t =waktu (s)

+. Be"aran,Be"aran pada Gerak Melin'kar

a. Peri-de dan &rekuen"iPeriode (3) : waktu yang diperlukan untuk 

melakukan putaran satu lingkaran penuh.

4rekunsi (%) : banyaknya putaran tiap detik.

f  =n

t    danT =

n   sehingga dapat

disimpulkan bahwa

T =1

Keterangan:

f  =frekuensi ( Hz)

n= jml putaran

t =waktu (s)

T = periode(s )

#. Kelajuan Linear

&nalog dengan '!v = s

t  kelajuan pada

gerak melingkar beraturan juga didapat dengan

membagi jarak terhadap waktu tempuh. arak 

yang di tempuh pada '0! sama dengan

keliling lingkaran sehingga

v =2 r

c. Kelajuan An'uler

Pada kelajuan anguler jarak yang ditempuh

dalam bentuk radian. 2engan menggunakan

analog terhadap rumus '!v =

s

t  jarak 

dalam bentuk radian jika diaplikasikan pada

gerak melingkar bearti partikel menempuh

 jarak (sudut yang ditempuh 1 lingkaran penuh)

2 .

ω=2  

ω=2 f 

d. u#un'an antara Kelajuan Linear dan

An'uler

v = 1

T  2r

v =f  2 r

v =r 2f 

v =rω

e. Percepatan Sentripetal $  as %

Percepatan sentripetal berperan dalam

mengubah arah kelajuan benda dengan besar 

kelajuan yang sama. 5leh karena itu

 percepatan sentripetal selalu mengarah ke pusat

lingkaran.

#eperti pada '!

 percepatan didapat dari

 perubahan kecepatan terhadap

waktu sehingaa diperoleh

α =∆ ω

∆ t 

Keterangan:

rad /s2

α = percepatansudut /sentripetal ¿ %

∆ ω= perubahan kelajuan(

rad

s   )

∆ t =selang waktu(s)

&tau dapat juga ditulis dalam bentuk 

as=v2

r =ω

2r

copyrights /-ila 0una ntana

• Arah gerak roda

berlawanan

•!  "=! #

•ω " $ "=ω# $ #

Page 4: Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

8/19/2019 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

http://slidepdf.com/reader/full/bab-3-kinematika-gerak-lurus 4/5

as

at

a

/. Gerak Melin'kar Beru#ah Beraturan

Percepatan "entripetal  :: 0engubah arah gerak 

 benda.

Percepatan Tan'en"ial  :: 0menambah Kelajuan

 benda

Percepatan total '0!!

a=√ as

2+at 

2

Arah Percepatan

tanθ=as

at 

0. u#un'an R-da,R-da

a. #eporos

• &rah putar &

dan b sama

ω " =ωb

v "

 $ "=

v #

 $#

 b. !ersinggungan

copyrights /-ila 0una ntana

Page 5: Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

8/19/2019 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus

http://slidepdf.com/reader/full/bab-3-kinematika-gerak-lurus 5/5

c. 2engan Rantai

copyrights /-ila 0una ntana

• Arah sama

• Kelajuan linear A sama

dengan B

•!  "=! #

•ω " $ "=ω# $#