uh kelas x _ elastisitas zat padat

Upload: moch-nur-chomari

Post on 07-Aug-2018

237 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    1/28

    ULANGAN HARIAN FISIKAKELAS X

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    2/28

    9

    8

    7

    6

    5

    4

    3

    2

    1

    0

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    3/28

    1. Besar tegangan yang dialami pada seutas

    kawat yang digantungkan pada sebuahbeban sebanding dengan ...

     A. panjang kawat

    B. massa jenis kawatC. massa beban

    D. luas penampang kawat

    E. massa kawat

    2. Dimensi dari tegangan adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    4/28

    2. Dimensi dari tegangan adalah ...

     A. M-1T-2

    B. M-1L-1T-2

    C. ML-2T-2

    D. ML-1T-1

    E. ML-1T-2

    3. Seutas kawat dengan luas penampang 5 mm2digantungkan sebuah beban dengan massa

    50 g. Jika g = 10 m/s2, tegangan yang dialami

    kawat adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    5/28

    3. Seutas kawat dengan luas penampang 5 mm2

    digantungkan sebuah beban dengan massa50 g. Jika g = 10 m/s2, tegangan yang dialami

    kawat adalah ...

     A. 100 N/m D. 100.000 N/m

    B. 1.000 N/m E. 1.000.000 N/m

    C. 10.000 N/m

    4. Besar gaya yang diberikan pada seutas kawat

    dengan luas penampang 4 mm2 sehingga

    memiliki tegangan 1,2 x104 N/m2 adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    6/28

    4. Besar gaya yang diberikan pada seutas kawat

    dengan luas penampang 4 mm2 sehinggamemiliki tegangan 1,2 x104 N/m2 adalah ...

     A. 3,0 x103 N D. 4,8 x10-3 N

    B. 3,0 x104

    N E. 4,8 x10-4

    NC. 4,8 x10-2 N

    5. Seutas kawat dengan panjang 2 m ditarik

    dengan gaya 5 N sehingga panjangnya

    menjadi 2,02 m. Besar regangan pada kawat

    adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    7/28

    5. Seutas kawat dengan panjang 2 m ditarik

    dengan gaya 5 N sehingga panjangnyamenjadi 2,02 m. Besar regangan pada kawat

    adalah ...

     A. 1 x10-2 D. 4 x10-2

    B. 2 x10-2 E. 5 x10-2

    C. 3 x10-2

    6. Perbandingan antara tegangan (stress) dan

    regangan (strain) menghasilkan ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    8/28

    6. Perbandingan antara tegangan (stress) dan

    regangan (strain) menghasilkan ... A. Modulus Young D. Percepatan

    B. Konstanta Pegas E. Gaya

    C. Energi Potensial

    7. Sebuah pelat luas penampangnya 4 cm2

    diregangkan oleh gaya 6,4 N sehingga pelat

    bertambah panjang 0,04 cm. Jika panjang

    mula-mula 30 cm, maka modulus elastisitas

    kawat adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    9/28

    7. Sebuah pelat luas penampangnya 4 cm2

    diregangkan oleh gaya 6,4 N sehingga pelatbertambah panjang 0,04 cm. Jika panjang

    mula-mula 30 cm, maka modulus elastisitas

    kawat adalah ...

     A. 10 x 10-6 N/m2

    B. 12 x 10-7 N/m2

    C. 11 x 106 N/m2

    D. 12 x 106 N/m2

    E. 11 x 107 N/m2

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    10/28

    8. Sebuah batang yang memiliki panjang mula-

    mula l ditarik dengan gaya F. Jika luaspermukaan penampang batang A dan

    modulus elastisitas E, maka rumus

    pertambahan panjang (x) adalah ...

     A. D.

    B. E.

    C.

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    11/28

    9. Hal-hal berikut yang benar mengenai

    elastisitas suatu benda, kecuali ... A. konstanta pegas dipengaruhi oleh jenis

    pegas

    B. energi potensial pegas sebanding dengan

    pertambahan panjang pegas

    C. energi potensial pegas sebanding dengan

    konstanta pegas

    D. pertambahan panjang pegas sebandingdengan konstanta pegas

    E. dapat kembali ke bentuk semula setelah

    gaya yang merubah bentuk benda

    dihilangkan

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    12/28

    10. Mayang menarik sebuah pegas yang

    memiliki konstanta 300 N/m dengan gayasebesar 60 N. Pertambahan panjang pegas

    adalah ...

     A. 0,2 cm D. 0,2 m

    B. 2 cm E. 2 m

    C. 0,02 m

    11. Besarnya pertambahan panjang pegas yang

    ditarik oleh sebuah gaya adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    13/28

    11. Besarnya pertambahan panjang pegas yang

    ditarik oleh sebuah gaya adalah ... A. Berbanding lurus dengan konstanta pegas

    B. Berbanding lurus dengan gaya tarik

    C. Berbanding lurus dengan modulus YoungD. Berbanding terbalik dengan panjang

    mula-mula

    E. Berbanding lurus dengan luas penampang

    12. Dimensi dari konstanta pegas adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    14/28

    12. Dimensi dari konstanta pegas adalah ...

     A. ML2T-2 D. ML-2

    B. ML-1T-2 E. ML2

    C. MT-2

    13. Kawat P dan Q ditarik dengan gaya yang

    sama. Jika konstanta kawat P dan Q masing-

    masing 1,2 x 103 N/m dan 4 x 102 N/m, maka

    perbandingan penambahan panjang kawat P

    dan Q adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    15/28

    13. Kawat P dan Q ditarik dengan gaya yang

    sama. Jika konstanta kawat P dan Q masing-masing 1,2 x 103 N/m dan 4 x 102 N/m, maka

    perbandingan penambahan panjang kawat P

    dan Q adalah ...

     A. 1,2 : 4

    B. 4 : 1,2

    C. 1 : 3

    D. 3 : 1

    E. 4 : 12

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    16/28

    14. Grafik hubungan antara gaya F terhadap

    penambahan panjang (x) suatu pegasditunjukkan pada gambar berikut. Menurut

    grafik tersebut, konstanta pegasnya adalah ...

     A. 1000 N/m

    B. 500 N/m

    C. 100 N/m

    D. 50 N/m

    E. 5 N/m X (cm)

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    17/28

    15. Sebuah pegas memiliki panjang awal 120

    cm. Jika pegas digantungkan dan diberibeban 200 gram, ternyata panjang pegas

    menjadi 140 cm. Jika kemudian massa beban

    diganti menjadi 500 gram, maka pertambahan

    panjang pegas adalah ... (g = 10 m/s2)

     A. 35 cm D. 50 cm

    B. 40 cm E. 55 cm

    C. 45 cm

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    18/28

    16. Empat buah pegas yang memiliki konstanta

    C disusun secara seri. Besar konstantapegas gabungannya adalah ...

     A. ¼ C  D. 2 C 

    B. ½C 

    E. 4C 

    C. C 

    17. Tiga buah pegas identik dengan konstanta

    600 N/m disusun seri. Jika salah satu pegas

    ditekan dengan gaya 9 N, maka sistem pegas

    akan tertekan sejauh ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    19/28

    17. Tiga buah pegas identik dengan konstanta

    300 N/m disusun seri. Jika salah satu pegasditekan dengan gaya 18 N, maka sistem

    pegas akan tertekan sejauh ...

     A. 18 cm D. 6 cm

    B. 16 cm E. 2 cm

    C. 10 cm

    18. Empat buah pegas identik yang disusun

    paralel memiliki konstanta gabungan 400 N/m.

    Nilai konstanta masing-masing adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    20/28

    18. Empat buah pegas identik yang disusun

    paralel memiliki konstanta gabungan 400 N/m.Nilai konstanta masing-masing adalah ... N/m

     A. 100 D. 400

    B. 200 E. 500C. 300

    19. Dua pegas identik dengan konstanta masing-

    masing 200 N/m disusun paralel dan ditarik

    dengan gaya 20 N. Besar pertambahan

    panjang pegas adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    21/28

    19. Dua pegas identik dengan konstanta masing-

    masing 200 N/m disusun paralel dan ditarikdengan gaya 20 N. Besar pertambahan

    panjang pegas adalah ...

     A. 1 cm

    B. 2 cm

    C. 3 cm

    D. 4 cm

    E. 5 cm

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    22/28

    20. Lima pegas identik dengan konstanta

    masing-masing 100 N/m disusun sepertigambar di bawah. Besar konstanta pegas

    gabungannya adalah ...

     A. 10 N/m

    B. 20 N/m

    C. 30 N/m

    D. 40 N/m

    E. 50 N/m

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    23/28

    21. Tiga pegas identik dengan konstanta masing-

    masing 75 N/m disusun seperti gambar dibawah. Jika pegas C diberi beban 10 N,

    pertambahan panjang sistem pegas adalah ...

     A. 10 cm D. 100 cm

    B. 20 cm E. 200 cm

    C. 50 cm

    22. Usaha yang diperlukan untuk menekan

    pegas sejauh 2 cm yang memiliki konstanta

    pegas 400 N/m adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    24/28

    22. Usaha yang diperlukan untuk menekan

    pegas sejauh 2 cm yang memiliki konstantapegas 400 N/m adalah ...

     A. 10 cm D. 100 cm

    B. 20 cm E. 200 cmC. 50 cm

    23. Untuk menarik suatu pegas agar bertambah

    panjang 0,05 m dibutuhkan energi 4 J. Besar

    konstanta pegas adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    25/28

    23. Untuk menarik suatu pegas agar bertambah

    panjang 0,05 m dibutuhkan energi 4 J. Besarkonstanta pegas adalah ...

     A. 800 N/m D. 4000 N/m

    B. 1600 N/m E. 6400 N/mC. 3200 N/m

    24. Sebuah pegas memerlukan usaha 12 Joule

    untuk meregangkan pegas sepanjang 2 cm.

    Usaha yang diperlukan untuk meregangkan

    pegas sepanjang 5 cm adalah ...

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    26/28

    24. Sebuah pegas memerlukan usaha 12 Joule

    untuk meregangkan pegas sepanjang 2 cm.Usaha yang diperlukan untuk meregangkan

    pegas sepanjang 5 cm adalah ...

     A. 30 J

    B. 45 J

    C. 60 J

    D. 75 J

    E. 90 J

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    27/28

    25. Sebuah pegas memiliki panjang awal 100

    cm. Jika pegas digantungkan dan diberibeban 400 gram, ternyata panjang pegas

    menjadi 130 cm. Jika kemudian massa beban

    diganti menjadi 600 gram, maka panjang

    pegas menjadi ... (g = 10 m/s2)

     A. 135 cm D. 150 cm

    B. 140 cm E. 165 cm

    C. 145 cm

    02 : 00

  • 8/20/2019 Uh Kelas x _ Elastisitas Zat Padat

    28/28

    25. Sebuah pegas memiliki panjang awal 100

    cm. Jika pegas digantungkan dan diberibeban 400 gram, ternyata panjang pegas

    menjadi 130 cm. Jika kemudian massa beban

    diganti menjadi 600 gram, maka panjang

    pegas menjadi ... (g = 10 m/s2)

     A. 135 cm D. 150 cm

    B. 140 cm E. 165 cm

    C. 145 cm