tiket pesawat mahal, pemudik pilih jalur darat kurs tengah ... · layouter: triongko imam j. jumat....

1
layouter: triongko imam j JUMAT 31 MEI 2019 23 Tiket Pesawat Mahal, Pemudik Pilih Jalur Darat SATRIA NUGRAHA/RADAR SIDOARJO MASIH SEPI: Tiket pesawat yang mahal membuat pemudik yang menggunakan moda transportasi udara menurun. Seperti yang terjadi di Bandara Juanda. GENTENG –Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jawa Ti- mur berencana meny- ambut pekerja migran Indonesia di Bandara Juanda, Jumat (31/5). Diprediksi ada sekitar 7.000 pekerja migran yang mudik pada Leba- ran kali ini. “Hampir se- tiap tahun jumlah pe- kerja migran ini selalu meningkat. Kebanyakan berasal dari Hongkong dan Taiwan,” ujar Ka- disnakertrans Jatim Hi- mawan Estu Bagijo, Ka- mis (30/5). Himawan mengata- kan sejak tanggal 6 hingga 26 Mei kemarin pekerja migran yang da- tang ke Jawa Timur su- dah mencapai 3.052 orang. Dengan rincian dari Hongkong sebany- ak 1.145 orang, Taiwan 1.157 orang, Singapura 388 orang, Malaysia 268 orang, Brunei 62 orang, Uni Emirat Arab 17 orang, Macau 4 orang, Saudi Arabia 2 orang, Korea Selatan 5 orang dan lainnya 4 orang. “Jumlah ini akan terus bertambah hingga seha- ri menjelang lebaran,” katanya. Mantan Kepala Biro Hukum Pemprov Jatim mengungkapkan, pi- haknya membuka posko bagi pekerja migran di Juanda. Dengan adanya posko ini, ia berharap agar para pekerja mig- ran ini bisa pulang dengan aman dan se- lamat. “Akan kita sedia- kan petugas yang mem- berikan informasi kepa- da para pekerja migran ini. Sehingga kita berha- rap mereka tidak tertipu oleh calo ataupun ok- num yang tidak bertang- Hari Ini 7.000 Pekerja Migran Tiba di Juanda gung jawab,” jelasnya. Selain posko, Disna- kertrans juga menyedia- kan shelter. Jika ada yang masih belum dije- mput dan butuh pengi- napan, maka shelter yang dibuka oleh Disna- kertrans ini bisa diman- faatkan para pekerja migran ini. Meski de- mikian shelter ini hanya mampu menampung 10 orang. “Namun kita juga si- apkan shelter ini di ka- wasan Bendul Merisi. Pekerja migran ini me- nyebar daerah asalnya. Kalau Hongkong bany- ak dari Malang, Bany- uwangi, kalau Taiwan banyak juga dari Treng- galek, Madiun, dan ber- bagai wilayah di Jawa Timur,” urai Himawan. Himawan mengata- kan untuk memfasilitasi keselamatan pekerja migran, Disnakertrans juga memberikan fitur SOS panic button. Men- urutnya, fitur ini bisa memproteksi bagi pe- kerja migran setelah pu- lang dari luar negeri saat memasuki bandara dalam negeri hingga masuk pintu rumah di kampung halaman. “Tu- juannya untuk memu- dahkan pekerja migran mendapatkan akses in- formasi dan bantuan ji- ka terjadi situasi kritis dari kriminalitas mau- pun sakit berupa tinda- kan atau ambulance. Fitur ini ini juga memu- dahkan petugas untuk melayani, menjemput, mendata sampai menyi- apkan moda angkutan yang aman sampai tuju- an tiba di rumah,” pa- parnya. Lebih lanjut Himawan mengaku selalu beru- paya meningkatkan pe- layanan kepada masy- arakat Jatim yang ingin bekerja di luar negeri dengan mengikuti pro- sedur yang resmi. Dengan demikian ada jaminan dan kepastian perlindungan dari pe- merintah. (mus/opi) Hampir setiap tahun jumlah pekerja migran ini selalu meningkat. Kebanyakan berasal dari Hongkong dan Taiwan.” MUS PURMADANI/RADAR SURABAYA BUBUTAN–Mahalnya tiket pesawat membuat jumlah penumpang turun drastis. Bahkan hal ini be- rimbas untuk yang perta- ma kalinya tidak ada pe- nerbangan tambahan atau extra flight di Jatim pada Lebaran kali ini. “Kita sudah koordinasi dengan pihak Angkasa Pura terkait extra flight ini. kami akan terus ber- koordinasi untuk melihat perkembangan lonjakan penumpang setiap waktu. Jika dibutuhkan tamba- han penerbangan, bukan tidak mungkin ada penga- juan dari maskapai,” kata Kadishub Jatim Fattah Jasin, Kamis (30/5). Fattah mengatakan menurunnya extra flight juga disebabkan tersam- bungnya tol Trans Jawa. Menurutnya hal ini juga berdampak pada mening- katnya jumlah penum- pang yang menggunakan angkutan bus. Ia me- Kita sudah koordinasi dengan pihak Angkasa Pura terkait extra flight ini. kami akan terus berkoordinasi untuk melihat perkembangan lonjakan penumpang setiap waktu. Jika dibutuhkan tambahan penerbangan, bukan tidak mungkin ada pengajuan dari maskapai” Fattah Jasin Kadishub Jatim Himawan Estu Bagijo Kadisnakertrans Jatim nyebut jumlah calon pe- numpang bus pada arus mudik tahun ini mening- kat sekitar tiga hingga li- ma persen. “Banyak masyarakat yang menggunakan bus karena dampak dari sele- sainya jalan tol. Kami me- lihat Jakarta-Surabaya kini dipastikan dapat di- tempuh 10 jam. Selain itu bus sekarang fasilitasnya nyaman dengan harga ti- ket yang hanya Rp 400.000 – Rp 500.000,” ujarnya. Fattah mengatakan waktu tempuh yang sema- kin cepat itu diperkirakan berdampak pada naiknya jumlah penumpang bus untuk mudik 2019. Men- urutnya dari beberapa pe- rusahaan otobus mulai terjadi peningkatan peme- sanan tiket. “Khususnya yang melayani tujuan jarak jauh,” katanya. Untuk jalur darat, man- tan Asisten II Bidang Eko- nomi Pembangunan Pem- prov Jatim ini mengaku melakukan konsentrasi le- bih para jalur tol trans ja- wa yang menjadi jalur al- ternatif mudik tahun ini. Ia juga mengaku telah melakukan evaluasi di ti- tik-titik exit tol khususnya di perbatasan antar kabu- paten/kota. “Kami mendirikan rest area karena banyak pemu- dik yang menempuh perja- lanan jauh. Termasuk antisipasi jika terjadi insi- den, ada helipad-helipad di daerah-daerah tertentu untuk mengevakuasi. Di pintu-pintu tol exit perba- tasan kabupaten/kota juga kita telah minta rumah sakit terdekat untuk me- nyiapkan ambulans,” ka- tanya. Saat ditanya sistem contraflow yang berlaku di beberapa daerah, Fattah Jasin menegaskan bahwa sistem itu tidak akan di- berlakukan di Jatim. Men- urutnya pemudik yang berasal dari arah barat akan mulai terurai jika te- lah sampai wilayah Jawa Timur. (mus/rak)

Upload: others

Post on 01-Feb-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tiket Pesawat Mahal, Pemudik Pilih Jalur Darat KURS TENGAH ... · layouter: triongko imam j. JUMAT. 31 MEI 2019. 23. Tiket Pesawat Mahal, Pemudik Pilih Jalur Darat . SATRIA NUGRAHA/RADAR

layouter: triongko imam j

JUMAT31 MEI 2019 23

Tiket Pesawat Mahal, Pemudik Pilih Jalur Darat

SATRIA NUGRAHA/RADAR SIDOARJO

MASIH SEPI: Tiket pesawat yang mahal membuat pemudik yang menggunakan moda transportasi udara menurun. Seperti yang terjadi di Bandara Juanda.

GENTENG–Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jawa Ti-mur berencana meny-ambut pekerja migran Indonesia di Bandara Juanda, Jumat (31/5). Diprediksi ada sekitar 7.000 pekerja migran yang mudik pada Leba-ran kali ini. “Hampir se-tiap tahun jumlah pe-kerja migran ini selalu meningkat. Kebanyakan berasal dari Hongkong dan Taiwan,” ujar Ka-disnakertrans Jatim Hi-mawan Estu Bagijo, Ka-mis (30/5).

Himawan mengata-kan sejak tanggal 6 hingga 26 Mei kemarin pekerja migran yang da-tang ke Jawa Timur su-dah mencapai 3.052 orang. Dengan rincian dari Hongkong sebany-ak 1.145 orang, Taiwan 1.157 orang, Singapura 388 orang, Malaysia 268 orang, Brunei 62 orang, Uni Emirat Arab 17 orang, Macau 4 orang, Saudi Arabia 2 orang, Korea Selatan 5 orang dan lainnya 4 orang. “Jumlah ini akan terus bertambah hingga seha-ri menjelang lebaran,” katanya.

Mantan Kepala Biro Hukum Pemprov Jatim mengungkapkan, pi-haknya membuka posko bagi pekerja migran di Juanda. Dengan adanya posko ini, ia berharap agar para pekerja mig-ran ini bisa pulang dengan aman dan se-lamat. “Akan kita sedia-kan petugas yang mem-berikan informasi kepa-da para pekerja migran ini. Sehingga kita berha-rap mereka tidak tertipu oleh calo ataupun ok-num yang tidak bertang-

Hari Ini 7.000 Pekerja Migran Tiba di Juanda

gung jawab,” jelasnya.Selain posko, Disna-

kertrans juga menyedia-kan shelter. Jika ada yang masih belum dije-mput dan butuh pengi-napan, maka shelter yang dibuka oleh Disna-kertrans ini bisa diman-faatkan para pekerja migran ini. Meski de-mikian shelter ini hanya mampu menampung 10 orang.

“Namun kita juga si-apkan shelter ini di ka-wasan Bendul Merisi. Pekerja migran ini me-nyebar daerah asalnya. Kalau Hongkong bany-ak dari Malang, Bany-uwangi, kalau Taiwan banyak juga dari Treng-galek, Madiun, dan ber-bagai wilayah di Jawa Timur,” urai Himawan.

Himawan mengata-kan untuk memfasilitasi keselamatan pekerja migran, Disnakertrans juga memberikan fitur SOS panic button. Men-urutnya, fitur ini bisa memproteksi bagi pe-

kerja migran setelah pu-lang dari luar negeri saat memasuki bandara dalam negeri hingga masuk pintu rumah di kampung halaman. “Tu-juannya untuk memu-dahkan pekerja migran mendapatkan akses in-formasi dan bantuan ji-ka terjadi situasi kritis dari kriminalitas mau-pun sakit berupa tinda-kan atau ambulance. Fitur ini ini juga memu-dahkan petugas untuk melayani, menjemput, mendata sampai menyi-apkan moda angkutan yang aman sampai tuju-an tiba di rumah,” pa-parnya.

Lebih lanjut Himawan mengaku selalu beru-paya meningkatkan pe-layanan kepada masy-arakat Jatim yang ingin bekerja di luar negeri dengan mengikuti pro-sedur yang resmi. Dengan demikian ada jaminan dan kepastian perlindungan dari pe-merintah. (mus/opi)

Hampir setiap tahun jumlah

pekerja migran ini selalu

meningkat. Kebanyakan berasal dari

Hongkong dan Taiwan.”

KURS Jual BeliUSD 11.920 11.870SGD 9.516,71 9.466,71HKD 1.539,41 1.529,41GBP 19.347,38 19.267,38EUR 16.206,50 16.126,50JPY (100) 11.793 11.593

KURS TENGAH VALAS

27 November 2013

MUS PURMADANI/RADAR SURABAYA

BUBUTAN–Mahalnya tiket pesawat membuat jumlah penumpang turun drastis. Bahkan hal ini be-rimbas untuk yang perta-ma kalinya tidak ada pe-nerbangan tambahan atau extra flight di Jatim pada Lebaran kali ini.

“Kita sudah koordinasi dengan pihak Angkasa Pura terkait extra flight ini. kami akan terus ber-koordinasi untuk melihat perkembangan lonjakan penumpang setiap waktu. Jika dibutuhkan tamba-han penerbangan, bukan tidak mungkin ada penga-juan dari maskapai,” kata Kadishub Jatim Fattah Jasin, Kamis (30/5).

Fattah mengatakan menurunnya extra flight juga disebabkan tersam-bungnya tol Trans Jawa. Menurutnya hal ini juga berdampak pada mening-katnya jumlah penum-pang yang menggunakan angkutan bus. Ia me-

Kita sudah koordinasi dengan pihak Angkasa

Pura terkait extra flight ini. kami akan terus berkoordinasi

untuk melihat perkembangan

lonjakan penumpang setiap waktu. Jika

dibutuhkan tambahan penerbangan, bukan tidak mungkin ada

pengajuan dari maskapai”

KURS Jual BeliUSD 11.920 11.870SGD 9.516,71 9.466,71HKD 1.539,41 1.529,41GBP 19.347,38 19.267,38EUR 16.206,50 16.126,50JPY (100) 11.793 11.593

KURS TENGAH VALAS

27 November 2013

Fattah JasinKadishub Jatim

Himawan Estu BagijoKadisnakertrans Jatim

nyebut jumlah calon pe-numpang bus pada arus mudik tahun ini mening-kat sekitar tiga hingga li-

ma persen. “Banyak masyarakat

yang menggunakan bus karena dampak dari sele-sainya jalan tol. Kami me-lihat Jakarta-Surabaya kini dipastikan dapat di-tempuh 10 jam. Selain itu bus sekarang fasilitasnya nyaman dengan harga ti-ket yang hanya Rp 400.000 – Rp 500.000,” ujarnya.

Fattah mengatakan waktu tempuh yang sema-kin cepat itu diperkirakan berdampak pada naiknya jumlah penumpang bus untuk mudik 2019. Men-urutnya dari beberapa pe-rusahaan otobus mulai terjadi peningkatan peme-sanan tiket. “Khususnya yang melayani tujuan jarak jauh,” katanya.

Untuk jalur darat, man-tan Asisten II Bidang Eko-nomi Pembangunan Pem-prov Jatim ini mengaku melakukan konsentrasi le-bih para jalur tol trans ja-wa yang menjadi jalur al-

ternatif mudik tahun ini. Ia juga mengaku telah melakukan evaluasi di ti-tik-titik exit tol khususnya di perbatasan antar kabu-paten/kota.

“Kami mendirikan rest area karena banyak pemu-dik yang menempuh perja-lanan jauh. Termasuk antisipasi jika terjadi insi-den, ada helipad-helipad di daerah-daerah tertentu untuk mengevakuasi. Di pintu-pintu tol exit perba-tasan kabupaten/kota juga kita telah minta rumah sakit terdekat untuk me-nyiapkan ambulans,” ka-tanya.

Saat ditanya sistem contraflow yang berlaku di beberapa daerah, Fattah Jasin menegaskan bahwa sistem itu tidak akan di-berlakukan di Jatim. Men-urutnya pemudik yang berasal dari arah barat akan mulai terurai jika te-lah sampai wilayah Jawa Timur. (mus/rak)