sop pelayanan rujukan

Upload: wiji-hastuti

Post on 06-Jul-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Sop Pelayanan Rujukan

    1/2

    SOP PELAYANAN RUJUKAN

    1. Pengertian Suatu sistem penyelenggaraan pelayanan kesehatan yang melaksanakan

     pelimpahan tanggung jawab timbal balik terhadap satu/ lebih kasus

     penyakit atau masalah kesehatan secara vertikal dari unit berkemampuan

    kurang kepada unit yang lebih mampu, atau secara horizontal antar unit-

    unit yang setingkat kemampuannya.

    . !ujuan "engupayakan pasien untuk mendapatkan pelayanan yang lebih

    memadai.

    #. $ebijakan -

    %. &e'erensi -

    (. Prosedur 1. )ahan

    - )uku status pasien

    -  Informed consent

    - Surat rujukan

    *. +angkah-langkah 1. Petugas memanggil pasien sesuai dengan urutan pasien.

    . Petugas melakukan pengukuran tinggi badan dan berat badan.#. okter melakukan anamnesis dan pemeriksaan 'isik kemudian

    mendiagnosis dan mencatat pada rekam medis.

    %. okter menentukapan apakah pasien perlu dirujuk.(. okter memberikan in'ormasi kepada pasien atau keluarga

     pasien bahwa kondisi pasien membutuhkan evaluasi lebih lanjut

    di 'askes sekunder.

    *. okter memberikan in'ormasi kepada pasien atau keluarga

     pasien tentang 'askes sekunder yang mampu menangani kondisi

     pasien.

    . okter meminta persetujuan kepada pasien atau keluarga pasien

    untuk dirujuk.

    . ika pasien atau keluarga pasien setuju, dokter menulis secara

    lengkap data di dalam surat rujukan yang meliputi0

    -  ama 'askes dan poli yang dituju beserta lokasi 'askes

    yang dituju

    - 2dentitas pasien berupa nama, umur, alamat dan nomor

    kartu jaminan

    - &esume klinis berupa anamnesis singkat, hasil

     pemeriksaan 'isik, diagnosis utama, diagnosis banding

    dan pengobatan yang telah diberikan

    -Para' dokter 

    3. "encatat rujukan dalam buku register rujukan.

  • 8/17/2019 Sop Pelayanan Rujukan

    2/2

     petugas memanggil pasien

    menimbang dan mengukur tinggi badan pasien

    anamnesis, pemeriksaan 'isik, dandiagnosis

    menentukan apakah perlu dirujuk 

    edukasi pasien atau keluarga

    informed consent rujukan

    menulis surat rujukan dengan lengkap

    mencatat rujukan

    . )agan 4lir 

    . 5al-hal yang

     perlu diperhatikan

    -

    3. 6nit terkait 1. )P 7)alai Pengobatan8

    . 69#. &awat 2nap

    %. $24

    (. "!)S

    1:. okumen terkait -

    11.&ekaman -