ppak-leli fk

30
PENYAKIT AKIBAT KERJA & PENYAKIT YG BERHUBUNGAN DGN PEKERJAAN Leli Hesti I,MKK

Upload: kendy-rizky-hadyan

Post on 13-Dec-2015

236 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

bagus buat anak fk

TRANSCRIPT

PENYAKIT AKIBAT KERJA & PENYAKIT YG BERHUBUNGAN DGN PEKERJAAN

Leli Hesti I,MKK

LATAR BELAKANG

ILO: 1,1 juta kematian karena penyakit

atau kecelakaan akibat hubungan pekerjaan

300,000 kematian adalah akibat 250 juta kecelakaan yang terjadi

160 juta peny. akibat hubungan kerja/th

Indonesia: Data penyakit akibat kerja ???

Penyebab Kematian yang berhubungan dengan pekerjaan (ILO 1999)

34%

25%

21%

15% 5%

Kanker 34%

Kecelakaan 25%

Peny. Sal. PernafasanKhronis 21%Peny. Kardiovaskuler15%Lain-lain 5%

Populasi pekerja Indonesia:

BPS (2000): Jumlah pekerja 95 juta 50% bekerja di sektor pertanian,

kehutanan dan perikanan – sektor pekerjaan yang paling berrisiko

70 – 80% angkatan kerja bergerak di sektor informal

PAK (WHO, 5 benua, 1999)

Cidera MSD (48%) PPOK (11%) Dermatosis Akibat Kerja (10%) Noise induced (9%) Sakit Jiwa (10%-(30%, 2005)) Keracunan Pestisida (3%)

Pengeluaran Biaya untuk kecelakaan dan penyakit akibat kerja (ILO, 1999)

40%

16%14%

13%

9%

8%Peny. Muskuloskeletal

Peny. Jantung

Kecelakaan

Peny. Sal. Nafas

Peny. SSP

Lain -2

Penyebabnya dust, gases, or fumes noise toxic substances (poisons) vibration radiation infectious germs or viruses extreme hot or cold temperatures extremely high or low air pressure

Workplace health hazards can cause three kinds of reactions in the body:

Immediate or acute reactions, like shortness of breath or nausea, can be caused by a one-time event, (e.g., a chemical spill). These reactions are not usually permanent.

Gradual reactions, like asthma or dermatitis (skin rashes), can get worse and persist when you are exposed over days, weeks or months. These reactions tend to last for a longer time.

Delayed reactions or diseases that take a long time to develop, like lung cancer or loss of hearing, can be caused by long-term exposure to a substance or work activity. These reactions can be noticed long after the job is over.

“Gunung Es” Penyakit Akibat Kerja

DILAPORKAN

TDK DILAPOR

Terkena, tanpa gejala

Ada gejala, tidak berobat

Berobat, tidak terD/ PAK

D/P.A.K.

Dasar Hukum

Peraturan Perundangan Kep.pres. No.22 tahun 1993 Per.men. No. Per. 02/Men/1980 Per.men. No. Per. 01/Men/1981 Kep.men. No. Kep. 333 th.1989 Kep.men. No. 62A tahun 1992 U U No.3 Th.1992 Jamsostek

Definisi

Keppres RI no 22/1993 Penyakit yang timbul karena

hubungan kerja :

Penyakit yang timbul karena hubungan kerja adalah penyakit yang disebabkan oleh pekerjaan atau lingkungan kerja

Definisi-definisi …………

Gagasan WHO & ILO (1987)- adopsi (1989): dapat digunakan untuk peny. Akibat

kerja yg sudah diakui & gangg. Kesehatan dimana lingkungan kerja dan proses kerja merupakan salah satu faktor penyebab yang bermakna

Penyebab Penyakit akibat kerja:

Penyebab Penyakit akibat kerja: Golongan fisik:

Bising, Radiasi, Suhu ekstrem, Tekanan udara, Vibrasi, Penerangan

Golongan Kimiawi: Semua bahan kimia

dalam bentuk debu, uap , gas, larutan, kabut

Golongan biologik: Bakteri, virus, jamur dll.

Golongan Fisiologik/ergonomik: Desin tempat kerja, beban kerja

Golongan Psikososial: Stress psikis, monotoni kerja,

tuntutan pekerjaan dll

Di negara maju faktor fisik, biologi dan kimiawi sudah dapat dikendalikan – sehingga golongan fisiologik dan psikososial yang menjadi penyebab utama

Penyebab Penyakit akibat kerja ………..

TERIMA KASIH