peramalan dengan pendekatan cuaca

Upload: isti-qomah

Post on 06-Jul-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    1/7

    TUGAS RESUME

    MATAKULIAH PERAMALAN HAMA DAN EPIDEMI PENYAKIT

    Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Ika Ro!"#a$un Sas$ra!%"a&a$

    '(e! :

    Nama : Nuru( Is$%)oma!

    NIM : *+,--/-*****0+

    Ke(as : 1

    MINAT HAMA PENYAKIT TUM2UHAN

    PR'GRAM STUDI AGR'EK'TEKN'L'GI

    3AKULTAS PERTANIAN

    UNI4ERSITAS 2RA5I6AYA

    MALANG

    /-*0

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    2/7

    PERAMALAN DENGAN PENDEKATAN 7UA7A

    Dalam melakukan awal bercocok tanam, para petani tradisional memiliki

    cara tersendiri tentang pemahaman cuaca yaitu dikenal dengan Pranata Mangsa,

    yakni waktu penanggalan yang dihubungkan dengan kesesuaian para petani

    melakukan bercocok tanam yang dihubungkan dengan kondisi cuaca. Kondisi

    cuaca sangat erat hubungannya dengan peramalan hama dan penyakit. Cuaca juga

     berpengaruh terhadap keberhasilan pangan. Keberhasilan pangan pada dasarnya

    dapat diprediksi dari empat unsur yang mendukung yaitu

    (a) jenis tanaman itu sendiri yang didalamnya menyangkut aktor siat bawaan

    (genetik),

    (b) kondisi atau keadaan jenis dan kesuburan tanah dimana tanaman tersebut

    dibudidayakan, (c) pengaruh iklim dan lingkungannya, dan

    (d) intelektual dan !P"#K yang dimiliki manusia.

    !klim adalah suatu keadaan atmosir secara keseluruhan yang berlangsung

    dalam jangka waktu relati panjang dan terjadi pada daerah atau tempat yang

     berlainan. $edangkan cuaca yaitu keadaan kondisi atmosir daerah untuk 

    menentukan iklim yang dilakukan pengamatan dalam jangka pendek (jam,

    harian). !klim suatu daerah dibentuk atas dasar pengetahuan cuaca, sebaliknya

    cuaca dapat dipengaruhi atau berubah karena pengaruh iklim global. Masalah

    iklim dan cuaca bagi bidang pertanian dalam arti luas dapat meliputi pertanian

     pangan, nelayan, peternakan, kehutanan, maupun perkebunan.

    Dalam itopatologi aktor cuaca demikian sangat dominan dalam

    menetukan tinggi rendahnya tingkat serangan penyakit dari lahan pertanian.

    %ntuk bahan peramalan hama dan penyakit diperlukan pencatatan data harian

    unsur cuaca, karena kejadian hama dan penyakit sangat erat hubungannya dengankondisi cuaca sebelumnya. &eberapa unsur cuaca sering digunakan untuk analisis

    saat peramalan dalam penelitian terhadap ase'ase perkembangan unsur patogen

    dalam laboratorium. Misalnya mengambil data pengukuran cuaca di distasiun

    meteorologi. &eberapa unsur cuaca yang sering diperhitungkan untuk peramalan

     penyakit tanaman adalah suhu udara, kelembaban nisbi udara, curah hujan,

    kecepatan angin, sinar matahari, embun atau kebahasan daun, dan lain'lain.

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    3/7

    Dalam epidemologi dikenal dua istilah cuaca yang sangat berpengaruh

    terhadap kejadian penyakit di alam, yaitu cuaca makro (macro climat) dan cuaca

    mikro (micro climat). Cuaca makro umumnya dicatat dalam stasiun meteorologi

    untuk berbagai keperluan dan dapat juga dijadikan alat pengukuran kejadian

     penyakit. $edangkan cuaca mikro adalah kejadian cuaca yang ada didalam

     pertanaman itu sendiri, khususnya di sekitar kanopi tanaman. Pada siang hari yang

    terik terdapat pertanaman dengan luasan kanopi tanaman yang tinggi pada bagian

     bawah pertanaman dibandingkan dengan bagian atasnya maka hal ini

    menyebabkan penurunan radiasi pada kanopi bagian bawah dekat dengan

     permukaan tanah karena diserap oleh kanopi tersebut, maka menyebabkan sejuk.

    ika pada malam hari hilangnya panas tanah oleh eradiasi juga akan tertahan oleh

    kanopi. #ek dari naik turunnya suhu dalam kanopi tak sedemikian tajam

    dibandingkan dengan tanpa kanopi. Kebanyakan patogen tular tanah

    menyebabkan layu pada tanaman karena adanya gangguan transportasi air dari

    akar ke daun, dan menghambat pendinginan eaporasi daun dan menyebabkan

    meningkatnya suhu dalam tanaman.

    Kelembaban nisbi merupakan bentuk air yang terkandung dalam udara dan

    tanaman. *ujan, embun daneksudat menyebabkan tersedianya air bebas pada

    tanaman. Kandungan kelembaban nisbi udara biasanya lebih tinggi dan menutup

    tanaman dibandingkan dengan yang di luarnya. +danya perputaran udara

    (turbulensi) menyebabkan kelembaban nisbi udarapun berubah dalam dimensi

     pertanaman dan diatasnya dengan demikian kelembaban akan terakumulasi. &ila

    kelembaban nisbi udara terlalu tinggi, maka eapotranspirasi akan berhenti,

    stomata menutup dan otosintesis akan berkurang sampai tingkat nol. $ecara

    sederhana ada dua bentuk embun yakni tetesan embun dan destilasi. "etesanembun akan terbentuk apabila kandungan kelembaban udara tinggi. #mbun

    destilasi terjadi bila air dari permukaan tanah basah didestilasi ke daun yang

    relati dingin karena pengaruh kelembaban udara diatasnya. Distilasi biasanya

    terjadi pada pertengahan atau bawah dari kanopi. Para ahli kehutanan

    membedakannya antara tetesan air hujan melalui tumpahan dari daun disebut

    troughfall yang akan jatuh ke tanah dan stemflow yakni aliran hujan yang melalui

    daun, ranting, cabang ke batang dan jatuh ke tanah.

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    4/7

    +ngin dan turbulensi. Kondisi angin makro akan dipatahkan kecepatannya

    dengan adanya kanopi dan tegakan tanaman sehingga tentu juga akan berpengaruh

     pada terjadinya penyebaran ke dalam dan ke luar dari bagian tanaman yang sakit.

    Kondisi angin akan selalu berubah (luktuati) dari waktu ke waktu sehingga akan

    terbentuk pola angin malam dan siang. %nsur cuaca lainnya akan memberikan

     pola perkembangan yang berbeda juga cuaca mikro akan berpengaruh terhadap

     pertumbuhan, perkembangan dan penyebaran patogen pada pertanaman.

    "ermometer merupakan alat pengukur suhu udara. Dalam pengamatan

    stasiun meteorologi dan klimatologi, jenis'jenis termometer yang digunakan

    antara lain termometer kaca (liquid in glass thermometer) digunakan untuk 

     peralatan konensional, termometer kaca (liquid in glass thermometer) umumnya

    menggunakan air raksa (mercury) untuk pengukuran suhu diatas  freezing point 

    dan menggunakan alkohol pengukuran yang memiliki jangkauan ukur dibawah

    sekitar freezing point dan termometer P"'- untuk peralatan'peralatan digital.

    "ermometer berdasarkan konstruksinya dapat dibedakan menjadi / tipe yaitu 0

    a. Sheathed Type dengan skala ukur tercatat dibatang termometer 

     b. Sheathed Type dengan skala ukur tercatat didalam selubung

    termometer 

    c. Unsheathed Type dengan skala ukur tercatat dibatang dan tempat

    termometer 

    d. Unsheathed Type dengan skala ukur tercatat dibatang termometer 

    "erdapat dua potensi yang sering diukur dalam penelitian epidemiologi,

    yakni intensitas sinar dan lama penyinaran. %ntuk mencatat intensitas radiasi sinar 

    matahari sering digunakan bola gelas tipe Campbell'$tokes. Cara kerjanya adalah

     pada saat matahari muncul, sinarnya menerangi bola gelas melewatinya , kemudia

    sinarnya diokuskan dan membakar kerta pias. !ntensitas radiasi matahri tercatat pada kertas pias tersebut dalam jam menit serta hari ukurnya.

    Peran angin dapat didata melalui kecepatannya yang mampu

    memindahkan inokulum patogen atau hama dari satu tempat ke tempat lain. +lat

    yang digunakan untuk mengukur kecepatan angin yaitu cup counter anemometer.

    +lat ini terdiri dari tiga buah mangkuk yang dipasang simetris pada sumbu

    ertikal. &agian bawah diapasang generator, yang terputar oleh ketiga mangkuk.

    Wind Vane atau alat penunjuk arah angin adalah sebuah instrumen yang digunakan

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    5/7

     penunjuk arah angin adalah sebuah instrumen yang digunakan untuk mengetahui

    arah hori1ontal pergerakan angin.

    Kelembaban (relative humidity) adalah istilah yang digunakan untuk 

    menggambarkan jumlah uap air yang ada di udara dan dinyatakan dalam persen

    dari jumlah uap air maksimum dalam kondisi jenuh. +lat untuk mengukur 

    kelembaban yaitu  igrometer. *igrometer rambut adalah sebuah alat pengukur 

    kelembaban udara dengan satuan persen yang menggunakan prinsip mulai

     panjang rambut dimana rambut akan memanjang ketika kelembaban udara

     bertambah. #pidemi dan peramalan penyakit dengan pendekatan kelembaban

    nisbi sebagai indikator munculnya penyakit.

    %ntuk mendeteksi kondisi curah hujan dengan menggunakan penakar 

    hujan (panci pengumpul air) jenis *ellman. Penakar hujan jenis *ellman

    merupaka suatu alat penakar hujan berjenis recording atau dapat mencatat sendiri.

    +lat ini mencatat jumlah curah hujan yang terkumpul dalam bentuk garis ertikal

    yang tercatat pada kertas pias. Dalam epidemologi, seringkali pada kasus penyakit

    tertentu keadaan hujan rintik'rintik (gerimis) dan berlangsung lama akan lebih

     berbahaya dibandingkan dengan hujan lebat dan pendek waktunya.

    #mbun merupakan unsur penting bagi terjadinya epidemi di lapangan dan

    dapat dijadikan bahan pertimbangan untuk alat permalan. +lat untuk mencatat

    embun yaitu dew recorder. +lat ini dapat bekerja otomatis di lapangan dengan

    menggoreskan perubahnya pada kertas graik yang sudah diberi waktu kejadian.

    Cara ploting unsur cuaca dan penyakit. *asil pengamatan unsur dari

    lapangan sebaiknya segera diplot dalam data statistik yang biasanya menunjukkan

     proses luktuasi komponen cuaca dan tingkat serangan atau populasi hama dari

    waktu ke waktu selama pengamatan. &entuk ploting data tersebut dapat berupamatriks (lajur dan kolom) yang sangat berguna dalam pengolahan data lebih lanjut

    atau dalam bentuk statistik berupa histogram, kura, diagram pencar dan

    sebagainya. Pada ploting data berupa tabel (matrik) dengan cara memasukkan data

     pengamatan lapangan sebagai suatu ile dalam komputer menggunakan program

    microsot e2el karena program ini sangat membantu pengisian data berupa sel'sel

    terpisah baik berupa baris maupun kolom dan sangat membantu dalam

     perhitungan statistika. Pada ploting dalam bentuk statistik, dapat langsung dibuat

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    6/7

    statistiknya, baik menjadi histogram atau kura perkembangan dimana waktu

     pengamatan dengan unsur cuaca atau penyakit perbeda sumbunya. +tau secara

    manual menghubungkan data tersebut secara langsung dengan membuat garis dari

    satu titik ke titik berikutnya sehingga menjadi kura pertumbuhan atau

     perkembangan cuaca dan penyakit.

  • 8/17/2019 Peramalan Dengan Pendekatan Cuaca

    7/7

    Pertanyaan 0

    -. $etelah mendapatkan data unsur'unsur cuaca dalam bentuk sotile baik

    tabel maupun graik, bagaimana tahap selanjutnya untuk melakukan

     peramalan 3

    4. +pakah ada ketentuan atau persyarat dalam mengambil data di stasiunmeteorologi untuk proses peramalan3

    5. &agaimana cara membedakan gejala penyakit tular tanah dengan gejala

     penyakit lainnya, dimana penyakit tular tanah ini diekspresikan oleh

     bagian tanaman yang laen3

    /. &agaimana hubugan korelasi antara peramalan hama penyakit dan ambang

    ekonomi3

    6. $alah satu persyaratan permalan yaitu cara pengendaliannya harus

    terjangkai secara ekonomis (murah), apakah dalam peramalan hal tersebut

    harus dilakukan3 Mengingat adanya hubungan peramalan dengan ambang

    ekonomi.