majalah detik edisi 12

Upload: nordana

Post on 14-Apr-2018

312 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    1/110EDISI 12 20 Februari 2012

    komik

    gengce

    wek

    bali

    Dusta

    angelina sonDakh

    tangan asing

    Di selat sunDa

    akhir tragis

    whitney houston

    cabuldi istana

    abib

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    2/110

    Petunjuk Penggunaan

    Halamangeser halaman

    keatas ataukebawah untuk

    membacahalaman

    selanjutnya

    Slide Showgeser gambar untukmelihat galeri foto

    & sentuh foto untukmelihat diukuran yang

    lebih besar

    Video, Musik, Suara& Teks

    sentuh layar untukmelihat video,

    mendengarkanmusik atau suara dan

    membaca teks

    Teks ScrollGeser teks keatas

    dan kebawah untukmembaca teks

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    3/110

    Pemimpin Redaksi: Arifin Asydhad Wakil Pemimpin Redaksi: Iin Yumiyanti Redaksi: Deden

    Gunawan, M Rizal, Irwan Nugroho, Ken Yunita, Mulat Esti Utami, Silvia Galikano, Bahtiar Rifai, Evi

    Tresnawati, Monique Shintami, Isfari Hikmat, Rahma Yoga Wedar Tim Foto: Dikhy Sasra, Ari Saputra,

    Haris Suyono, Agus Purnomo Product Management: Rohalina Gunara, Sena Achari, Eko Tri Hatmono

    Creative Designer: Mahmud Yunus, Kiagus Aulianshah, Galih Gerryaldy, Desy Purwaningrum Kontak

    Iklan: Arnie Yuliartiningsih, Email: [email protected] Telp: 021-79177000, Fax: 021-79187769

    --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

    Direktur Utama: Budiono Darsono Direktur: Nur Wahyuni Sulistiowati, Wishnutama Kusubandio, Andry S. Huzain, Warnedy Kritik dan

    Saran: [email protected] Alamat Redaksi: Gedung Aldevco Octagon Lantai 2, Jl. Warung Jati Barat Raya No.75 Jakarta Selatan,

    12740 Telp: 021-7941177 Fax: 021-7944472 Email: [email protected] Majalah detik dipublikasikan oleh PT Agranet Multicitra

    Siberkom, Grup Trans Corp.

    FokusMn W Cb snAl Habib Hasan Bin Jafar Assegaf, seorang ulama dengan banyak

    pengikut di Jakarta, dilaporkan ke polisi. Dituduh melakukan

    pencabulan terhadap santrinya.

    20 - 26 februari 2012

    Cover: Kiagus Aulianshah

    NasioNalkj sn B Nyw

    Kompetensi pengemudi menjadimasalah utama keselamatantransportasi umum. Budaya kejarsetoran masih dianut.Penumpangjadi korban.

    hukuMD an s BcBy

    Saat bersaksi di

    pengadilan, AngelinaSondakh membantahpernah berkomunikasidengan Rosa via BBMterkait proyek Wisma Atlet.

    alBuMP Bdy lmb

    iNterNasioNal

    k Ynn

    BisNistnn an D s snd

    ekoNoMiMndn Bnj B imp

    PeoPlety swf, rnd, My amd

    iNtervieWDnny indyn

    seNi DaN hiBuraNa t sn D

    gaYa hiDuPNb tn un Pcnd tb

    WkWkWksnc sj Bn rb snyn

    komik

    gengce

    wek

    bali

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    4/110

    Pantai Seger, Lombok yang menjadi pusat

    pesta rakyat budaya Lombok Tengah di-

    padati oleh ribuan orang pada Minggu, 12

    Februari 2012 malam hingga Senin 13 Februaripagi.

    Malam itu merupakan puncak perayaan Bau Nyale,pesta adat tradisi Lombok yang dilaksanakan setiaptahunnya antara bulan Februari dan Maret.

    Bau Nyale berasal dari bahasa Sasak, Bau yangartinya menangkap sedangkan Nyale artinya cacing laut.Nyale atau cacing laut konon merupakan jelmaan darirambut Putri Mandalika. Nyale keluar pada saat tengahmalam hingga menjelang pagi. Nyale diyakini oleh

    masyarakat Lombok memiliki khasiat bagi kesehatan.(Monique)

    M

    enteri Pariwisata dan Ekonomi KreatifMari Elka Pangestu memberikan penghar-gaan kepada para penggiat bunga dalam

    acara Awarding Night 2012, Say It With Flower diBalairung Soesilo Soedarman Gedung Sapta Pe-sona Jakarta, kantor Kementerian Pariwisata danEkonomi Kreatif, Selasa, 14 Februari 2012.

    Penghargaan yang bertemakan Green andBeauty terbagi dalam 3 kategori yaitu the Pio-neer Beauty Inspiring yang diberikan kepada RaySuhardhani Bustanil Arifin sebagai pelopor bunganusantara sekaligus penggagas pembangunan Ta-

    man Bunga Nusantara.Kedua, The Best Beauty Inspiring, diberi-

    kan kepada Henny Sutanto karena kreativitasnyamengembangkan bunga kering dan memberikanpendidikan merangkai bunga di kalangan keluargabesar Bhayangkari. Ketiga The Best Achievementdiberikan kepada Gubernur, Bupati/Walikota dan

    Asosiasi Bunga sebanyak 35 orang.(Monique)

    P

    aMerankain batik dan kain te-nun Adi Wastra Indonesia 2012yang berlangsung pada tanggal

    15 - 19 Februari 2012 di hall A dan B,Jakarrta Convention Center, telah me-masuki tahun kelima. Adi Wastra Indo-nesia 2012 ini diikuti oleh lebih dari 200peserta dari seluruh Nusantara.

    Berbagai jenis kain tradisionalunggulan Nusantara seperti kain ba-tik, tenun, songket, bordir, sulam,jumputan, beserta produk busana

    lainnya, dipamerkan di sini.Kain tenun dan kain batik bukan

    hanya sekadar barang kerajinan, na-mun sebuah budaya. Kain merupakansebuah tradisi. Corak, bentuk, warnadan cara penenunan dari kain tradis-ional yang berbeda, mengandungmakna yang berbeda pula.

    (Monique)

    album

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Pesta BudayaLomBok

    ai Wr Inni 2012 37 trfi bgi Pnggi Bng

    detikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    5/110

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    6/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Mengaku Wali,Cbuli StiAl HAbib HAsAn bin JAfAr AssegAf, ulAmA dengAn

    bAnyAk pengikut di JAkArtA, dipOlisikAn. tuduHAnnyA

    pencAbulAn terHAdAp sAntrinyA. iA membAntAH.

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Reporter: M. Rizal, Evi Tresnawati, Isfari Hikmat

    kus korban Cabul sang Habib

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    7/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    K

    ereSahanjamaah dan santri MajelisTaklim Salawat dan Zikir Nurul Musthofa(NM) akhir-akhir ini makin menjadi-jadi.

    Keresahan ini sebenarnya sudah ter-jadi sejak setahun lalu. Semua dipicu kabar miringtentang pimpinan tertinggi NM, Al Habib Hasan BinJafar Assegaf.

    Aib sang habib menyebar melalui jejaring sosialfacebook. Habib Hasan dikabarkan melakukan pen-cabulan terhadap sejumlah santri. Tuduhan ini tentumenjadi aib yang sangat besar, sebab Hasan adalah

    seorang yang bergelar habib. Gelar ini tidak bisa di-miliki sembarang orang. Sebutan habib dinisbatkansecara khusus terhadap keturunan Nabi Muhammad

    atau keturunan dari orang yang ber-talian keluarga dengan sang nabi.

    Selain bergelar Habib, Hasan jugaulama yang cukup moncer di Jakartadan sekitarnya. Pimpinan majelis yang

    bermarkas Jl. RM Kahfi I, Gang Mang-gis RT 01/01 No. 9A, Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Se-latan, itu punya ribuan pengikut. Ia juga kerap tampildi berbagai pengajian di masjid-masjid.

    Tuduhan pencabulan ini sebenarnya bukan tudu-han pertama bagi Hasan. Sebelumnya, pada 2002,telah muncul tuduhan serupa. Namun, karena kor-ban hanya satu orang, masalah diselesaikan secara

    kekeluargaan. Tapi kini santri yang mengaku dicabuliHasan makin banyak, jumlahnya yang melapor men-capai belasan.

    Habib Hasan sebenarnya juga bukan tidak pedulidengan gunjingan jamaah dan santri NM. Pada 7 No-vember 2011, ia pun menemui pendiri Yayasan NMuntuk berkeluh kesah sekaligus minta solusi.

    Selain bergelar Habib,Hasan juga ulama yangcukup moncer di Jakartadan sekitarnya.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    8/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Menurut SY, salah seorang yang ikut dalam per-temuan yang digelar malam itu, wajah Hasan tampakpucat dan takut. Ketika ditanya tentang hobinya me-

    masukkan santri pria ke dalam kamar, pria kelahiran1 Januari 1977 itu mengakui dan merasa bersalah.Habib menjawab itu merupakan haal dan di-

    lakukannya secara tidak sadar. Haal itu kata lainnyawangsit. Habib bilang itu karena kewalian Ana, kataSY menirukan ucapan Hasan kepada majalah detik.

    Setelah pertemuan itu, aib Habib Hasan punmenyebar ke kalangan habib lainnya di Jakarta.

    Rabithah Alawiyah, lembaga yang mencatat silsilahhabib di Indonesia, jugasudah mengambil sikap.Informasi yang sampaike majalah detik, Hasansudah disidang olehRabithah.

    Pada 16 November

    2011, Habib Salim Ala-tas dari Front PembelaIslam (FPI) mendatangirumah SY untuk mem-perjelas kasus memalu-

    kan itu. Dalam kesempatan itu, Salim juga menden-garkan pengakuan salah satu korban pencabulan itu.

    Salim sebenarnya juga bermaksud menan-yai Hasan. Tapi, sang habib seolah sembunyi. Saatdikonfirmasi, Salim tidak mau mengungkit cerita hariitu dengan alasan tidak mau mendahului Rabithah.

    Beberapa hari setelah pertemuan di rumah SY,secara mengejutkan Hasan menyomasi 7 orang yangdituding aktif menyebar fitnah melalui facebook. Mer-eka yang disomasi yaitu Siti Maryam, Taslimah Naso-

    Al Habib Hasan Bin Jafar Assegaf.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    9/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    fa, Indah F Sofiani, Muhlisoh, Usman, Fachrurrizal,dan Fachri. Menggandeng pengacara Sandy Arifin,somasi itu dilayangkan Hasan dua kali, karena so-

    masi pertama tidak digubris.Kalau tidak dijawab juga, katanya, akan dilapor-kan secara perdata dan ke polisi, terang sumberyang mengetahui persis masalah ini kepada majalahdetik.

    Akibat somasi itu pula masalah sang habib makinmembesar dan terbuka lebih lebar ke para jamaahNM. Hingga akhirnya, pada 16 Desember 2011, kor-

    ban dan keluarga yang diwakili Abdullah pun melaporke Polda Metro Jaya.Kabid Humas Polda Metro AKBP Rikwanto mem-

    benarkan laporan bernomorTBL/4432/XII/2011/PMJ/DirReskrimum tentang pencab-ulan terhadap anak denganterlapor Hasan bin Jafar.

    Lalu, pada 23 Desember2011, korban mengadu keKetua FPI Habib Rizieq Shihab. Tapi rupanya parakorban kalah gesit dibanding Hasan. Sang habibtelah mendatangi Rizieq lebih dahulu. Di depanRizieq, ia bersumpah tidak melakukan perbuatancabul. Yang bersangkutan bilang demi Allah katanyatidak melakukan perbuatan itu, kata Salim.

    Rizieq sempat berinisiatif memediasi, tetapi hing-ga kini tidak pernah terwujud. Kasus itu terus ber-gulir. Sang habib lantas diadukan ke Majelis UlamaIndonesia (MUI). Pada 30 Januari 2012, kepada MUI,para ibu korban menyerahkan kronologi perbuatanHasan berikut doktrin sesat yang diajarkan di NM.

    Tidak sampai di situ. Para korban juga terus beru-

    Sekarang menjadi kewajibansaya untuk membuka semuanya,karena melihat banyaknyakorban, termasuk adik saya.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    10/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    paya membongkar tabiat Hasan. Selama dua hariberturut-turut, korban dan orang tuanya mendatangiKomisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI). Salah

    seorang korban, RZ, mengatakan, ia dulu memilihdiam karena takut dituduh kafir dan mengkhianatiAlquran.

    Sekarang menjadi kewajiban saya untuk mem-buka semuanya, karena melihat banyaknya korban,termasuk adik saya, ujar RZ, yang juga sudah me-minta perlindungan ke LPSK ini.

    KPAI mendesak polisi segera memeriksa Hasan.

    Komisi minta polisi memakai Undang-undang Per-lindungan Anak No. 23/2002 untuk menjerat Hasan.KPAI tidak menoleransi setiap tindakan kekerasanterhadap anak.

    Kami minta Polda untuk melakukan pemang-gilan kepada pihak terlapor, ujar Komisioner KPAIBadriyah Fayumi.

    Rabithah juga bersikap sama dengan

    KPAI. Polisi diminta segera memer-iksa Hasan. Bila terbukti berbuat cabul,Hasan harus dibawa ke pengadilan.Sebab, tidak dapat dibenarkan seorang

    guru melakukan tindakan tercela kepadamurid-muridnya.

    Mushola Hasan Assegaf.

    detikfoto

    istimewa

    Surat Pelaporan Habib Hasan ke

    Polda Metro Jaya

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    11/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Tapi bila tidak terbukti, namanya harus direha-

    bilitasi, kata Ketua Rabithah Alawiyah Habib Zain binSmith kepada majalah detik.Hasan sendiri belum bersedia ditemui wartawan.

    Ia pun tidak memenuhi panggilan untuk diperiksaKPAI Jumat 17 Februari 2012. Majalah detik bebera-pa kali bertamu ke markas NM, tapi Hasan selalu ti-dak berhasil dijumpai. Surat permintaan wawancarayang dikirim ke Gang Manggis juga belum mendapat

    jawaban.Namun, pengacara Hasan, Sandy Arifin yang se-belumnya selalu mengelak diwawancarai, akhirnyamembantah tudingan pencabulan yang dilakukanHasan. Tidak ada, itu tidak benar. Habib tidak pernahmelakukan perbuatan seperti itu, bantahnya.

    (WAN/YOG)

    istimewa

    Surat Pelaporan Habib Hasan ke

    Polda Metro Jaya

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    12/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Lama enggan dikonfirmasidengan alasan harus berkon-sultasi dengan Al Habib

    Hasan bin Jafar Assegaf, SandyArifin akhirnya berbicara. Penga-

    cara Hasan itu menyangkal kliennyaberbuat cabul kepada para santriMajelis Taklim Salawat dan ZikirNurul Musthofa (NM) seperti yangdilaporkan ke Polda Metro Jaya.

    Hasan sendiri, kata Sandy, takbegitu terpengaruh oleh tuduhanpencabulan itu. Hasan tetap sibuk

    berdakwah. Namun, menurut San-dy, Hasan akan mengikuti proseshukum di kepolisian.

    Berikut wawancana reportermajalah detik, Isfari Hikmat denganSandy Arifin melalui telepon, Kamis16 Februari 2012:

    Apakah benar Habib Hasan

    melakukan pencabulan terhadapsantrinya?

    Tidak ada, itu tidak benar. Habibtidak pernah melakukan perbuatanyang seperti itu.

    Anda berniat melaporkan untuk

    pencemaran nama baik?

    Tidak perlu. Tinggal mengikutiproses hukumnya saja. Kan sudahpernah dilaporkan ke Polda.

    Habib dapat dijerat denganpasal perlindungan anak atas per-

    lakuan seksual terhadap anak di

    bawah umur. Bagaimana tangga-

    pan Anda?

    Kita serahkan semuanya kepadaproses hukum yang berlaku.

    Kasus ini tidak menghentikan

    kegiatannya berdakwah?Habib (saat ini) masih terus si-

    buk berdakwah. Saya juga belumketemu Habib.

    Banyak korban yang melapor-

    kan perbuatan Habib. Apakah ada

    maksud tertentu Habib dilaporkan

    atas kasus pelecehan seksual?

    Saya tidak bisa memberikanpenjelasan lebih banyak, karena be-lum banyak berkomunikasi denganHabib.

    (WAN)

    Pengacara:Habib Ikuti Proses Hukum

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    13/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    11 Korban al Habib Hasan bin Jafar assegaf dirayu dengan doKtrin

    tertentu. dianggap mengKHianati alquran bila melawan.pencabulan

    dilaKuKan taK pandang waKtu dan tempat, baHKan saat umroH.

    Reporter: Evi Tresnawati dan Bahtiar RifaiFoto: detikfoto

    ArabMesum dari Istana

    HinggaSeggaf

    Hatiente kotor benar. Banyak setannya,nih. Mau dibersihin nggak hatinya?

    RZ tidak akan pernah lupa dengankalimat itu meski 10 tahun sudah berlalu.

    Kalimat itu merupakan rayuan Al Habib Hasan BinJafar Assegaf sebelum melakukan pencabulan. RZ,yang kini berusia 28 tahun itu adalah salah satu

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    14/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Al Habib Hasan Bin Jafar Assegaf(detikfoto)

    korban Hasan.Pertama-tama Habib mencoba membaca

    pikiran saya. Ia membuka kejelekan saya, sehingga

    saya merasa berdosa dan menangis, kata RZ saatditemui majalah detik.Setelah itu, Hasan menyuruh RZ untuk memijat

    kaki sang guru. Puas dipijat, gantian Hasan yangberaksi. Ia meraba-raba dada RZ sambil terusmembisikkan rayuan ke telinga santrinya itu.

    Aksi bejat Hasan terhadap RZ pertama kalidilakukan sekitar akhir 2002 di rumah Haji Atung

    di Kampung Kandang, Jagakarsa, Jakarta Selatan.Awal-awal berdakwah di ibu kota, habib kelahiranKramat Empang Bogor itu memang masihmenumpang di sejumlah tempat.

    Sepuluh tahun lalu, RZ boleh dibilang masihmurid baru di Majelis Taklim Salawat dan Zikir NurulMusthofa (NM). Ia menuturkan, setiap habis pengajianrutin Rabu malam, Hasan selalu memanggilnya

    masuk ke kamar. Perbuatan itu dilakukan berulang-ulang oleh Hasan.Seiring berjalannya waktu, perlakuan Hasan

    terhadap RZ semakin jauh. RZ bercerita, ia dimintamencium bibir Hasan serta menelan air liurnya. Diabilang, ayo luapin nafsu ente. Anggap aja ane pacaratau istri ente, bujuk Hasan.

    Puncaknya sekitar tahun 2006, Hasan memintaRZ membuka kain sarung yang melingkar dipinggangnya. RZ seketika menolak. Sejak itu, ia takpernah dipanggil lagi ke kamar. Tahun 2007, RZmemutuskan keluar dari NM.

    Menurut RZ, banyak rekan-rekannya di NM saatitu yang sudah menjadi korban pencabulan. Namun,semua mengunci mulut. Di samping itu, para korban

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    15/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Para korban melapor ke KPAI(evi/detikfoto)

    takut terkena tulah dari seorang yang mengaku waliapabila berani bicara.

    Di Nurul Musthofa itu, perintah guru adalah amr

    atau wajib ditaati, kata bekas salah satu kru NM itu.Orang yang melawan kemauan sang guru akandianggap mengkhianati Alquran dan dicap sebagaibukan muslim lagi. Pernah, pada 2002 seorang santrimembongkar pencabulan itu. Masalah itu selesaisecara musyawarah, tapi santri malang itu tetap sajadianggap golongan lain.

    Pada 2004, Hasan pernah berjanji akan menyetop

    kebiasaan menyimpang itu setelah menikah.Namun, kenyataannya perbuatan itu kian langgengdilakukan. Justru sekarang korbannya makinbanyak. Termasuk adik saya sendiri, kata RZ, yangditemui usai melapor ke Komisi Perlindungan Anak

    Indonesia (KPAI) pekan lalu itu.Sampai saat ini, para korban

    pencabulan di NM yang telah

    mengadu ke Polda Metro Jaya danKPAI ada 11 orang. Selain kru NM,korban berasal dari keluarga yangsempat dekat dengan Hasan, yaitumereka yang ikut mendirikan danmembesarkan Yayasan NM.

    Perbuatan Hasan makinmenjadi ketika ia telah mempunyairumah sendiri di Jl. RM Kahfi, Gang

    Manggis, Jagakarsa. Rumah yang juga difungsikansebagai pusat kegiatan NM itu dikenal dengansebutan Istana Seggaf.

    Di dalam istana nan megah itu, terdapatbasementtempat menginap para kru NM. Sementara kamarsang habib berada di lantai 1 dan 2. Menurut cerita

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    16/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    yang berkembangdari sejumlahkorban, perbuatan

    cabul itu kadangdilakukan di kamarlantai 1 maupun 2.

    Bila dahuluHasan memanggilsantrinya sehabis

    pengajian, maka permintaan itu kini dikirimmelalui SMS, BlackBerry Messenger (BBM),

    maupun via facebook. Majalah detik memerolehsalinan pesan panggilan Hasan itu melalui duaakun facebook-nya: Mengemis Doa Kalian danAssegaf Beda Cara.Melalui pesan facebook, Hasan meminta

    santrinya masuk ke dalam kamar dengan kode-kode tertentu. Misalnya, Spg, coli, dan ke kamar

    jangan kelihatan orang satupun. Kata-kata yangmirip juga dituliskan oleh Hasan saat membujuksantrinya menggunakan SMS seperti emut dankangen.

    Di kamar Istana Seggaf, praktik asusila itu jugaberkembang sedemikian parah. Menurut salah satukorban, ST, suatu kali ia pernah diundang masuk kekamar habib. Di kamar itu, selain diraba dadanyadengan alasan untuk mengusir setan jahat, ia jugadioral. Ayo, keluarin nafsunya, ucap ST menirukanHasan.

    Skandal seks itu disebut-sebut tak hanyadilakukan sang guru dengan seorang santrinya,melainkan lebih dari dua laki-laki. Hasan juga seringmenyuruh sesama santrinya untuk melakukanadegan persetubuhan. Adegan itu dimintanya difoto

    Percakapan melalui pesan

    facebook(detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    17/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    dan dikirim kepadanya melalui handphone.Pelecehan seksual itu juga terjadi tanpa

    memandang waktu dan tempat lagi. ST

    menambahkan, ia pernah dihubungi Hasan padabulan puasa 2010. Selepas salat tarawih, panggilanke kamar habib pun datang.Setelah melakukan oral seks,ia diberi uang Rp 100 ribu dandisuruh makan sahur bersamateman-temannya.

    Seorang ibu menuturkan,

    Hasan mencabuli anaknya, H,ketika berada di Mekkah, ArabSaudi. Ceritanya, pada 2009 itu,ia diajak umroh oleh Hasan danistrinya ke tanah suci. Seusaisalat Isya di Masjidil Haram,Hasan dan H menghilang entah

    ke mana.

    Eh, tahu-tahu sudah di kamar hotel saja. Anaksaya duduk di pangkuannya dengan atasan terbuka,terang ibu tersebut kepada majalah detik.

    Sama dengan RZ, rata-rata korban habib yangberusia belasan tahun itu cuma bisa memendammasalahnya dalam hati. Lagi pula, mereka tak beranimelawan kemauan Hasan. Selain karena ulamabesar, sang guru selalu menyatakan tindakannya ituberdasarkan sifat kewalian yang dipunyainya.

    Selain pihak-pihak yang membongkar tabiatHasan, banyak pula para jamaah NM yang tetapmemercayai kesucian sang habib. Tak ayal, perangdi jagad maya pun terjadi antara mereka yangberpihak kepada korban dan kepada Hasan.

    Sementara di dunia nyata, dukungan terhadap

    Perang di jagad maya(detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    18/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Hasan juga tetap besar. Acara pengajian NurulMusthofa di Kalibata, Jakarta Selatan, Sabtu 12Februari 2012 malam lalu dihadiri oleh ribuan

    jamaah. Hasan juga tampil percaya diri di tengah-tengah jamaah pengajian.Dalam pengajian itu, ia juga membawa serta

    istri, dan seoranganaknya yang masihkecil, Ali, seolah inginmenegaskan tidak adayang salah dengan

    dirinya. Di panggungbahkan ia bercerita soalkehamilan sang istriyang akan melahirkananak keempat. I love youmom, I love you full, kataHasan yang disambuttawa jamaah.

    Sementara sang anakdiminta tampil di panggung untuk membacakan doapada orang tua. Anak gua aja ini bisa, noh duduk,kata Hasan setelah Ali selesai membaca doa.

    Orang di lingkaran dekat Hasan, Abdurrahman,menyatakan apa yang dibeberkan para korban ituadalah fitnah. Fitnah itu dikhawatirkannnya akanmemecah belah kesatuan umat Islam. Anda

    memang nggak mau menyelamatkan umat yangsedang dipecah belah gini? tanyanya kepadamajalah detik.

    Pengacara Hasan, Sandy Arifin juga memberikanbantahan soal dugaan pencabulan si habib. Tidakada, itu tidak benar. Habib tidak pernah melakukanperbuatan seperti itu, bantah Sandy.

    (WAN/YOG)

    pengajian Nurul Mustofa(nurulmusthofa.org)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    19/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Belm Ada Bkti Habib Hasa Sesat

    Reporter: Deden Gunawan

    HujAn mengguyur kawasanJakarta akhir Januari 2012.Di tengah deras hujan itu,

    rombongan ibu-ibu pengajian terusberupaya mencari Kantor MajelisUlama Indonesia (MUI) Pusat yangterletak di Jalan Proklamasi.

    Dengan menyewa angkot, paraibu dari majelis taklim Al Fakihiyah,Jagakarsa, berputar-putar disekitar Tugu Proklamasi selama

    2 jam. Maklum mereka tidak tahualamat MUI. Begitu juga sopirangkot yang membawa mereka.

    Tapi semangat mantan jamaahMajelis Nurul Mustofa (NM) itutidak kendur. Mereka sudahbertekad melaporkan pimpinanMajelis NM, Habib Hasan bin Jafar

    Assegaf, yang diduga melakukantindak pencabulan terhadapbelasan santri prianya yang berusia14-19 tahun, sejak 2002.

    Bukan hanya urusan pelecehanseksual saja yang dilaporkan.

    Mereka juga melaporkan sanghabib ke MUI karena dianggapmemberikan ajaran yang

    menyimpang dari syariat Islam.Intinya kami sudah muak

    dengan perilaku habib yangmenyimpang, ujar Maryam, salahsatu perempuan yang ikut melaporke MUI.

    Penyimpangan yang dilaporkanke MUI pada 30 Januari 2012

    itu di antaranya, membiarkanpencampuran jamaah lelakidan perempuan. Sang Habibmendalilkan itu berdasarkanpengamatan adanya percampuran

    jamaah lelaki dan perempuan saatberibadah di Masjidil Haram.

    Habib Hasan juga memberi

    ajaran lebih mengutamakanamalan sunnah seperti salawatdaripada salat fardu Subuh, karenapengajian yang dilakukan mulailarut malam.

    Ajaran sesat lainnya, kata ibu-

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    20/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    ibu pelapor itu, banyak kru NM

    yang meninggalkan salat karenatelah dijamin masuk surga olehsang gurunya itu.

    Doktrin-doktrin ini denganmudah masuk, karena sebagianbesar jamaahnya adalah muridyang taat, berusia muda, tapimemiliki pengetahuan agama yang

    dangkal. Para jamaah juga begitumengagumi dan mengkultuskanHabib Hasan, sehingga makinmempermudah dicekoki doktrinsesat itu.

    Kepada semua korban, HabibHasan selalu beralasan bahwa diaWali Allah, bukan atas kehendaknya

    sendiri, ujar keluarga korban yangenggan namanya disebut.Selain kepada MUI, para korban

    juga melaporkan ajaran sesatHabib Hasan kepada RabithahAlawiyyah Indonesia, organisasiperkumpulan habib se-Indonesia.

    Namun hingga kini laporan soaltudingan ajaran sesat itu belumada buktinya. Biasanya kasuspencabulan memang dilandasiajaran sesat. Namun untuk

    membuktikan kesesatan sebuah

    ajaran bukan perkara mudah.Butuh waktu panjang untukpenelitian dan pengkajian.

    Ada 10 butir tentang aliransesat. Harus dilakukan pembuktianoleh Komisi Pengkajian dan KomisiFatwa. Dirapatkan, dan disesuaikandengan 10 butir kriteria ajaran sesat

    tersebut, kata Ketua MUI Amidhansaat dikonfirmasi majalah detik.Amidhan mengaku belum

    menerima laporan soal ajaransesat Habib Hasan. Mungkinlaporannya hanya sampai di staf,bukan ke kita. Nanti saya cek lagi,ujar Amidhan.

    Sementara Wakil MenteriAgama Nasaruddin Umar,mengaku, belum mendengarajaran sesat yang dilakukanMajelis NM. Tapi, kata Nasaruddin,

    jika pencabulan disebut sesuaiajaran Rasulullah, dan dilakukanatas tuntunan kewalian, itu salahbesar. Kalau itu yang terjadi, itutidak boleh lagi ditolerir, tegasNasaruddin.

    (DEN/YOG)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    21/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Repoter: Bahtiar Rifai, Isfari Hikmat,Evi Tresnawati, M. Rizal

    Al HAsAn Bin JAfAr AssegAf AdAlAH fenomenA. mAJelis TAklim sAlAwAT dAn

    Zikir nurul musTHofA yAng didirikAnnyA punyA puluHAn riBu pengikuT.

    nAmun, BerHemBus ceriTA miring di BAlik kesuksesAn nm iTu.

    Besar areaAsseaf Beda Cara

    Jl.Raya Kalibata akhir pekan lalu mendadakramai. Ribuan warga yang kebanyakan anakmuda, berbondong-bondong datang kesebuah masjid Habib Ahmad, yang terletak di

    belakang mal Kalibata itu.Parkir sepeda motor tampak membludak. Deretan

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    22/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    umbul-umbul bertuliskan Majelis Taklim Salawatdan ZikirNurul Mustofa (NM) pun berjejer sepanjang1 Km dari lokasi pengajian. Di lokasi pengajian juga

    berjajar pasar kaget yang menjual aneka aksesoribusana muslim maupun buku-buku tentang agama.Malam semakin larut. Ketika jarum jam

    menunjukkan pukul 22.30 WIB, habib yang dielu-elukan pun akhirnya datang. Turun dari mobil ToyotaNew Camry bernopol B 1 NM, Al Habib Hasan BinJafar Assegaf langsung berjalan menuju panggungyang terletak di depan Makam Habib Ahmad. Duarr,

    duarr! Kembang api menyalak mengiringi langkahsang habib. Salawat pun bergemuruh menyambutHabib Hasan.

    Malam itu jubah merah dipadusorban putih tampak membalut tubuhHabib Hasan. Tak tertinggal kacamatadan sebilah tongkat yang selalu dibawasetiap mengisi pengajian. Tema

    ceramah yang dibawakannya adalahtafsir surat al-Asr, surat pendek yangberbicara tentang waktu.

    Setelah menafsirkan surat al-Asr dengansingkat, habib lantas bercerita tentang perjalanankehabibannya beserta keluarganya. Tak sekali punHabib Hasan menyinggung tudingan pelecehanseksual yang dialamatkan kepadanya oleh bekassantrinya di NM.

    Usai pengajian, Habib Hasan tak buru-buru turundari panggung. Ia harus menunggu jamaahnya yangtumplek-blek di sepanjang jalan membubarkandiri. Sebagian sengaja menunggunya di belakangpanggung untuk mencium tangan sang habib.

    Namun, untuk mencium tangan habib bukan

    Tema ceramah yangdibawakannya adalahtafsir surat al-Asr, surat

    pendek yang berbicaratentang waktu.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    23/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    perkara mudah, sebab begitu habib turun, puluhanpengawal yang mengenakan kemeja putih, jas hitam,dan dasi berwarna ungu langsung membuat pagar

    hidup untuk memudahkan sang habib berjalanmenuju kendaraannya.Pulang ke kediamannya di kawasan Jagakarsa,

    sang habib kembali mendapat pengawalan ekstraketat dari pengikutnya. Mereka mengawal HabibHasan dengan menumpang dua unit mobil Fortunerserta sebuah Mercedes Benz bernopol B 3 NM.

    hhh

    Bagi sebagian wargaJakarta, Habib Hasanadalah fenomena.Mereka begitu gandrungdengan sosok sang habib,yang disebut-sebutpunya garis keturunan

    langsung ke RasulullahSAW. Apalagi usia sanghabib itu masih muda dan berwajah tampan.

    Habib Hasan lahir di Kramat Empang, BogorSelatan, Kota Bogor, 1 Januari 1977. Ia merupakanputra Habib Jafar bin Umar Assegaf. Habib Hasanmerupakan anak sulung yang memiliki tiga adik,yaitu Yakut Mustofa, Abdullah, dan Khosim.

    Bila dilihat dari silsilah keturunan, Habib Hasanmerupakan cicit dari Al Habib Abdulloh bin MuksinAlatas, seorang ulama besar di Bogor. Bahkan,hingga kini makam kakeknya sering diziarahimasyarakat. Makam ini dikenal sebagai MakamKramat Empang karena letaknya tak jauh dari PasarEmpang dan Kebun Raya Bogor.

    jamaah Al Habib Hasan

    Bin Jafar Assegaf.

    nurulmusthofa.org

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    24/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Hasan kecil sudah rajin mengaji. Untuk belajarhuruf Arab dari Syaikh Usman Baraja, ia belajarbahasa Arab dari Syaikh Abdul Odin Basalamah.

    Sementara belajar Ilmu Nahwu dan Shorof kepadaSyaikh Ahmad Bafadhol. Itu dilakukannya sejakduduk di SD hingga SMA. Selepas itu, Hasan kuliah diIAIN Sunan Ampel, Malang.

    Selama di Kramat Empang, Hasan pernahmemimpin Majelis Taklim Al Irfan pada 1998.

    Hasan pertama ke Jakarta dibawa oleh UsmanAray pada awal 2000. Saat itu, Usman berpromosi

    sang habib bisa menyedot warga Jakarta dalamsetiap pengajian. Sebab, banyak warga Jakarta yanggandrung dengan kharisma para habib.

    Tapi sekarang disebut bukansaya yang bawa. Saya sih bersyukursaja karena jadi tak tersangkutdengan kasus Habib, kata Usmankepada majalah detik.

    Karena belum punya tempattinggal, Hasan yang dulunyaberperawakan kurus itu numpang

    di Masjib Baiturrahman. Lalu, ia ditampung di rumahbeberapa tokoh seperti di kediaman Haji Atung,Haji Makmum, Haji Nurul, yang terletak di wilayahJakarta Selatan.

    Kegiatan dakwah Habib Hasan awalnya dilakukansecara keliling dari kampung ke kampung. Santrinyamasih sangat sedikit. Lantas, didirikanlah YayasanNM oleh Habib bersama orang-orang yang pernahditumpanginya untuk hidup.

    Hasan kemudian punya rumah sendiri yangdisebut sebagai Istana Seggaf. Rumah di Jl. RMKahfi I, Gang Manggis, Jagakarsa, itu menjadi pusat

    Tapi sekarang disebutbukan saya yang bawa.

    Saya sih bersyukur sajakarena jadi tak tersangkutdengan kasus Habib

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    25/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    kegiatan NM hinggasaat ini. Habib Hasanlalu menikahi Syarifah

    Muznah binti Ahmad AlHaddad (Al Hawi) pada2004 dan dikaruniaitiga anak. Kini Syarifahsedang mengandunganak keempat.

    NM mulaiberkembang pesat pada

    2006. Tak bisa dipungkiri,sukses NM itu sebagianberkat adanya MajelisRasulullah (MR) yangtelah hadir terlebihdahulu di Jakarta.Seorang bekas kru NMmengatakan, saat itu

    MR memang menjadirujukan NM dalammenggelar pengajian-pengajian. Bahkan,beberapa ornamenseperti hadrah, umbul-umbul, dan dokumentasi

    dipinjam NM dari MR.NM lantas membentuk tim tersendiri untuk

    memoles citra majelis. Usaha itu membuahkan hasil.NM makin semarak, jamaah NM pun berkembangpesat. Boleh dikata, NM telah menguasai seluruhJakarta dan menjadi majelis taklim terbesar keduasetelah MR.

    Saat ini, jumlah jamaah NM diklaim sebanyak

    Tap untuk memperbesar

    gambar Silsilah Guru

    istimewa

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    26/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    50 ribu orang. Tak mau kalah dengan MR, sejumlahpejabat mulai dari Fauzi Bowo hingga Presiden SBYpernah menghadiri pengajian NM.

    Namun, di balik kesuksesan NM itu, berhembuscerita-cerita tak sedap. Para kru NM dibaiat untukselalu setia dan mencurahkan seluruh hidupnyakepada Habib Hasan. Mereka didoktrin akan menjadipasukan terdepan NM melawan orang-orang kafirdan dajal.

    Doktrin-doktrin seperti itulah yang bikin kitasemangat karena seolah membela panji-panji Islam

    dan nabi. Makanya ini yang disebut Assegaf BedaCara, kata seorang bekas kru NM. Assegaf BedaCara itu menjadi salah satu akun facebook NM.

    Karena harus 24 jam ikutHabib Hasan, tak sedikit kruNM yang mayoritas masihmuda-muda itu putus sekolah.Bekas kru NM itu, sebut saja

    RZ, sempat mencecap bangkukuliah di sebuah universitasdi Jakarta. Namun, karenawaktunya habis untuk NM,

    kuliahnya terbengkalai.Habib bilang ngapain kamu sekolah? Mending

    ikutan habib akan dapat berkah, ujarnya.Tak cukup sampai di situ. Para kru NM juga

    dituntut loyalitasnya kepada majelis secara materi.Tak jarang para kru mesti nombok untuk menutupibiaya pengajian maupun akomodasi Habib Hasansetiap hari. Untuk pengawalan dua kan harus bayartotal Rp 2,9 juta. Yang Rp 900 ribu saya yang nombokindengan menjual HP, katanya.

    NM juga mendapat penghasilan yang besar dari

    Doktrin-doktrin seperti itulahyang bikin kita semangatkarena seolah membelapanji-panji Islam dan nabi.Makanya ini yang disebutAssegaf Beda Cara.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    27/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    setiap pengajian. Dari pihak pengundang saja, NMmematok biaya Rp 15-20 juta per pengajian. Belumlagi dari biaya parkir ribuan kendaraan baik roda duamaupun empat yang dibawa oleh setiap jamaah ketempat pengajian. Kabarnya, setiap jamaah NM jugadiminta memberikan infak sebesar Rp 20 ribu perorang.

    Saking terpesonanya dengan NM dan HabibHasan, sebagian jamaah bahkan merelakanharta bendanya untuk NM. Ada cerita, beberapa

    jamaah menjual tanah, rumah, dan mobilnya untukdisumbangkan kepada NM. Akibat terlalu loyal salah

    seorang kepada Habib NM, sampai-sampai seorangjamaah itu dicerai oleh istrinya.

    Namun, seluruh kabar negatif itu dibantah olehsalah seorang kru Habib Hasan. Soal infak wajib itunggak ada. Kalau sampai ada yang jual rumah atautanah untuk yayasan itu juga nggak benar. Nggak adaitu, katanya kepada majalah detik. (WAN/DEN/YOG)

    Pengajian Al Habib Hasan

    Bin Jafar Assegaf.

    nurulmusthofa.org

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    28/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Reporter: Bahtiar Rifai

    ApAkAh MUI telah mendapat

    laporan mengenai Habib

    Hasan yang melakukan pen-

    cabulan terhadap santrinya?Tidak Ada laporan.Jika memang ada laporan tentang

    ajaran sesat, tindakan apa yang dilaku-kan oleh MUI?

    Ada 10 butir tentang aliran sesat.Harus dilakukan pembuktian oleh

    Komisi Pengkajian dan Komisi Fatwa.Dirapatkan, dan disesuaikan dengan10 butir kriteria ajaran sesat tersebut.Jika melanggar dan ada fakta lapangan,maka akan dikeluarkan fatwa, difat-wakan sebagai ajaran sesat, agar umattidak terjerumus. (DEN/YOG)

    Habib Ali bin Abdurrahman al Habsyi:

    Jangan Ada Penodaan Dakwah

    BAgAimAnA tanggapan Anda

    tentang Habib Hasan yang dil-

    aporkan melakukan pencabu-

    lan?Saya tidak tahu kebenaran berita itu,

    saya cuma dapat kabar dari mulut ke

    mulut.Kabar bahwa Rabithah Alawiyyah

    telah berkumpul untuk mempertemu-kan antara Habib Hasan dan korban?

    Saya hanya dengar kabar begitusaja yang belum tentu kebenarannya.Jadi saya harus hati-hati juga dan ha-

    rus ada pembuktian. Harus memeriksasaksi-saksi, korban, barangkali yangdianggap pelaku misalnya, itu dimintaketerangannya.

    Saya berharap jangan ada penodaandakwah dalam kasus ini, karena kitaharus murni mencontoh apa yang telahdilakukan Rasulullah SAW.

    Saya berharap masalah ini cepatterselesaikan dengan baik dengan pem-buktian-pembuktian. Kita juga memintapihak berwenang, yaitu kepolisian untukbisa membuktikan. (DEN/YOG)

    Ketua MUI Amidhan:

    Soal Sesat HarusDilakukan Pembuktian

    Reporter: Monique Shintami

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    29/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Reporter: Isfari Hikmat, M. Rizal,Deden Gunawan, Bahtiar Rifai

    Setelah dilaporkan ke poliSi ataS tudingan pencabulan, habib haSan

    bin Jafar aSSegaf lebih banyak mengurung diri di iStana Seggaf, markaS

    nurul muStofa. Seperti apa iStana ini?

    Melook IstS Hbib

    IstanaSeggaf. Ini adalah nama sebutan untukmarkas Habib Hasan bin Jafar Assegaf, yangterletak di Jalan Manggis, Jagakarsa, JakartaSelatan. Istana itu merupakan tempat tinggal

    sekaligus kantor Yayasan Nurul Mustofa (NM) tempatsang habib menggelar pengajian rutin setiap hari.

    Istana sang habib terletak di Jalan RM Kahfi I,

    nurulmusthofa.org

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    30/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Gang Manggis, RT 001/RW 01 No. 9A, Ciganjur, Jaga-karsa, Jakarta Selatan. Untuk mencari markas sanghabib sangat mudah, sebab di mulut jalan papan

    nama berukuran 3x4 meter bertuliskan Majelis Nu-rul Musthofa dapat jelas terlihat.Di depan gang menuju markas sang habib ter-

    dapat kios yang menjual buku, kalender, posterHabib Hasan, buku agama Islam, souvenir sepertitasbih, minyak wangi, pakaian muslim hingga pulsaseluler. Semua kios itu dikelola murid-muridnya.

    Tepat di belakang kios terdapat pagar besi ber-

    cat hijau. Di balik gerbang terdapat rumah petaksebanyak 3 pintu. Rumah ini juga dihuni sejumlahmuridnya yang bertugas sebagai penerima tamu.

    Lebih ke dalam, terdapat bangunanrumah yang cukup besar bercat hi-

    jau. Di rumah itulah Habib Hasantinggal bersama istri dan tiga oranganaknya.

    Selain itu, di kawasan itu terdapataula tempat sang habib menggelarpengajian rutin setiap malam, diluar akhir pekan.

    Belakangan, pascalaporan tudingan pencabu-lan pada mantan jamaahnya, sang habib dikabarkanlebih banyak mengurung diri di dalam istananya.Ia tidak mau menerima kunjungan tamu lagi. Begitu

    juga dengan wartawan yang berupaya minta klarifi-kasi terkait laporan beberapa jamaahnya ke PoldaMetro Jaya, 16 Desember 2011.

    Majalah detik dan wartawan Antv sempat men-datangi istana sang habib pekan lalu. Namun pen-

    jaga rumahnya menolak memperkenankan masukdengan alasan harus membawa surat tugas dari

    Di balik gerbang terdapatrumah petak sebanyak

    3 pintu. Rumah ini jugadihuni sejumlah muridnya

    yang bertugas sebagaipenerima tamu.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    31/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    kantor media masing-masing. Padahal wartawanyang datang sudah dilengkapi ID Card sebagai tan-da penugasan liputan. Bahkan seorang jamaahnya

    langsung memotret wartawan yang datang.Beberapa hari kemudian majalah detik mencobamendatangi lagi markas sang habib. Kali ini dibekalisurat tugas berikut daftar pertanyaan untuk sanghabib. Namun lagi-lagi petugas jaga di Istana Seg-gaf tidak juga memperkenankan majalah detik untukwawancara.

    Bukan hanya di Istana Seg-

    gaf, Hasan sulit ditemui. Ma-jalah detik juga beberapa kalimendatangi tablig akbar yangtelah dijadwalkan akan dihadirisang habib. Namun setelah di-nanti, sang habib tak kunjungmenunjukan batang hidungnya.

    Majalah detik juga sempat

    menyambangi rumah orang tuasang habib di Jalan Lolongok,Empang, Kota Bogor. Di sana

    merupakan rumah orang tua sang habib. Namunsaat didatangi rumah orangtuanya, Syarifah Fatimah,selalu sepi. Bahkan warga setempat mengatakan ka-lau Habib Hasan sudah tidak pernah lagi datang kerumah tempat sang habib dilahirkan dan dibesarkanitu.

    Menurut beberapa jamaah yang ditemui di rumahsang Habib, untuk menemui Habib Hasan bukanlahperkara mudah. Para santri mengaku tidak terlalusering bertemu Habib, meski di lokasi yang sama.Kesibukannya berkeliling daerah untuk berdakwahmembuat para santri mafhum sulit menemuinya.

    Mushola Hasan Assegaf

    detikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    32/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Kalau ada pengajian khusus, biasanya ada (Habib),ujar salah seorang santri yang enggan di sebut na-manya.

    Hadiri saja majelisnya, ujarnya. Namun priayang sudah menyantri di NM 5 tahun lebih ini puntidak menjamin dapat menemui habib. Seringkalimereka sendiri mengaku hanya melihat dari layarproyektor.

    Mereka juga menolak untuk sekadar menjelas-kan kegiatan di yayasan. Sesuai dengan perintahHabib, semua penjelasan hanya dapat disampaikan

    oleh Habib sendiri.Cuma Habib yang dapat memberikan penjela-san, atau lihat saja di web kami, terangnya. Upaya

    untuk menemui Habib di Istana Seggaf sebu-tan untuk pesantren binaannya, juga bukanperkara mudah.

    Sejumlah murid seperti dikomando untukbungkam. Padahal pihak Komisi Perlindun-

    gan Anak Indonesia (KPAI) sudah menjad-walkan untuk memanggil Habib guna mendengar-kan penjelasan Habib pada Rabu, 15 Februari 2012,dan Kamis, 16 Februari 2012.Namun Habib Hasantidak datang. Yang hadir hanya utusan khusus sanghabib, Gondho Yudistiro. Saya hanya utusan untukmenyampaikan kalau beliau tidak bisa hadir, kataGondho setelah menemui KPAI.

    (Habib Hasan) Beliau sibuk berdakwah, kataAbdulrahman, salah seorang pengurus yayasan. Na-mun kegiatan di Yayasan NM masih seperti biasa,pada Rabu, 15 Februari 2012, malam.

    Sejumlah santri tetap melakukan kegiatan taklimbersalawat selepas magrib. Jumlahnya tidak sera-mai saat ada kegiatan acara besar.

    Saya hanya utusanuntuk menyampaikan

    kalau beliau tidakbisa hadir.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    33/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Setelah azan Isya, mereka melakukan persiapanuntuk menggelar tablig akbar pengajian NM sabanmalam Minggu.

    Beberapa santri tampak sibuk mengangkutperlengkapan, termasuk menerima baju koko danaksesori lainnya yang dijual di toko milik yayasan.Sementara tumpukan bambu untuk pemasangan

    umbul-umbul juga dibawa ke atas mobil bak.Malam minggu ini ada acara di Utan

    Kayu, terang salah seorang santri yangditemui di lokasi pekan lalu. Persiapan ren-

    cananya untuk menyambut 25.000 jamaah se-Jabodetabek.Kegiatan itu sudah dipastikan menutup ja-

    lan, mengingat pusat kegiatan hanya di mas-jid. Layar monitor dan sound system termasukgenset sudah dikerahkan.

    Meski diterpa masalah, para santri men-gaku jumlah santri setiap kegiatan tablig ti-

    dak berkurang. Bahkan jumlahnya terusbertambah, ujar pria asal Sumatera Utaraitu.

    Koordinator lapangan NM, Abdulrahman,menjelaskan Habib tidak susah ditemui. Han-ya saja setiap usai berdakwah ia selalu keca-paian dan langsung pulang.

    Abdulrahman menjelaskan dalam sehari,Habib memiliki kegiatan dakwah cukup banyak. Pal-ing sering dilakukan pada sore hingga malam, bah-kan pernah juga sampai pagi dini hari.

    Mengenai permasalahan yang menimpa Habib,dia menjelaskan itu semua hanya hasutan dan fit-nah. Umat sedang di pecah belah, kasihan umat jadikocar-kacir, lanjutnya. (DEN/YOG)

    Mushola Hasan Assegafdetikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    34/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    kus korban Cabul sang Habib

    Reporter: M Rizal

    BagaIManakasus pencabulan

    yang dituduhkan kepada Habib

    Hasan pimpinan Majelis Sala-

    wat dan Zikir Nurul Musthofa?

    Saya tidak tahu soal itu. Saya kagetjuga mendengar ada laporan itu darianda.

    Korban dan keluarganya juga

    melaporkan ajaran yang menyim-

    pang dari ajaran Islam. Pelaku men-

    gatakan pencabulan ini sesuai ajaran

    Rasulullah, dan dilakukan atas tun-

    tunan kewalian. Tanggapan Anda?Kalau itu yang terjadi, itu tidak

    boleh lagi ditolerir siapa pun. Itukan sudah dua yang dilanggar. Me-langgar hukum pidana dan hukumagama. Saya sangat menyesalkankalau itu terjadi, tapi karena itu su-dah merupakan tindakan kriminal,

    ya wewenangnya bukan KementerianAgama, tapi kepolisian.Sejumlah keluarga korban dan

    jamaah, serta kalangan Habib juga

    resah dengan kasus ini. Apa upaya

    Kemenag?

    Kami mengimbau para jamaahuntuk berhati-hati. Jangan memberi-kan kepercayaan sepenuhnya, kritis-lah terhadap seseorang. Kalau kitaterlalu mensakralkan seseorang itu

    akibatnya bisa macam-macam. Kitatidak boleh mensakralkan seseorangkecuali Nabi Muhammad, itu pun se-bagai Nabi.

    (DEN/YOG)

    Wakil Menag Nasaruddin Umar:

    Jangan Sakralkan Tokoh Kecuali Nabi

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    35/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    KejarSetor

    anBertaruhnyawa

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Reporter: Isfari Hikmat dan Irwan Nugroho

    Kompetensi pengemudi

    menjadi masalah utamaKeselamatan transportasi

    umum. Budaya Kejar

    setoran masih dianut.

    penumpang jadi KorBan.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    36/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    tangiS membanjir berbarengan gerimis yangturun. Erangan orang kesakitan, teriakanorang-orang ketakutan memecah senja yang

    sebentar lagi berganti malam.Menjelang maghrib, Jumat, 10 Februari 2012, ta-brakan maut terjadi di kawasan puncak, Cisarua, Bo-gor. Belasan nyawa melayang.

    Petang itu, bus Karunia Bakti jurusan Garut-Ja-karta meluncur tanpa kendali di jalur puncak yangpadat itu. Yadi (29), penumpang bus yang duduk dibelakang sopir sampai tiarap di lantai bus. Ia mera-

    sakan bus oleng di jalan menurun.Bus Karunia Bakti lantas membentur bus Doa Ibuyang datang dari arah berlawanan. Byarrr!!! Bus jugamenabrak sejumlah mobil, angkutan umum, sepedamotor, dan tenda bakso di tepi jalan.

    Bus maut itu baru berhenti setelah terjun bebaske halaman Wisma Syailendra yang berada 7 meterdi bawah bibir jalan.Katanya remnya blong, kecepa-tannya tinggi banget, ujar Yadi saat ditemui majalahdetik.

    Penumpang lainnya, Susanti Sugita (26), bercer-ita, bus sudah menunjukkan tanda-tanda tak beressejak masuk kawasan puncak. Bau kampas koplingmenyedak hidung. Sang sopir sempat turun untukmemeriksa kondisi kendaraan, tetapi tidak membuatkondisi bus membaik.

    Di tengah laju kencang bus berwarna dominanhijau itu, Susanti melakukan aksi nekat. Ia melom-pat dari dalam bus. Saya terjun keluar bus, kataperempuan yang hendak pergi ke Jakarta ini kepadamajalah detik.

    Yadi dan Susanti bersyukur masih selamat. Ter-catat sebanyak 14 orang tewas dalam kecelakaan

    Tercatatsebanyak 14orang tewasdalamkecelakaanmengerikanitu.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    37/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    mengerikan itu. Korban berasal dari bus Kurnia Bak-ti, penumpang mobil pribadi, serta warga setempat.Komisi Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT)

    langsung turun untuk menyelidiki kecelakaan itu.Menteri Perhubungan EE Mangindaan pun mengun-jungi lokasi sehari setelah kejadian.

    lll

    Kecelakaan maut yangmelibatkan angkutanumum memang cender-

    ung meningkat belakan-gan ini. Menurut catatanmajalah detik, sejak awalbulan Februari ini saja,setidaknya terjadi 4 kasuskecelakaan bus yang me-newaskan puluhan pen-umpang.

    Di antaranya, bus MajuJaya jurusan Tasikmala-ya-Sumedang terjerumus

    ke dalam jurang di kawasan Sumedang pada Rabu 1Februari 2012, 12 penumpang tewas dalam peristiwaitu. Di hari yang sama, PO Sumber Kencono kembalimemakan korban, 6 orang tewas dalam kecelakaandi Jl. Surabaya-Madiun.

    Berbagai faktor dianggap menjadi biang dari se-rangkaian kecelakaan itu, dari kelayakan kendaraan,infrastruktur jalan, hingga kelalaian manusia (penge-mudi). Namun, Mabes Polri menyebut tingginya ang-ka kecelakaan darat paling dominan disebabkan olehpengemudi. Dari 10.169 kasus yang terjadi sepanjang2012 ini, 8.978 diantaranya akibat kesalahan penge-

    video Tabrakan Maut di

    Cisarua-Bogor

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    38/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    mudi.Anggota Komisi V DPR, Arwani Thomafi men-

    gamini hal itu. Ia menyatakan, kompetensi penge-

    mudi adalah masalah utama tingginya angka ke-celakaan transportasi umum. Banyak sopir busyang tidak mengantongi SIM sesuai jenis kendaraan.Banyak pula pengemudi yang mengantuk dan pakaiobat-obatan terlarang ujar Arwani.

    Namun, menurutnya, kondisi itu juga tak lepasdari peran perusahaan otobus. Ia melanjutkan, tidaksedikit pemilik bus yang tidak membina dan mendi-

    siplinkan sopirnya dengan baik. Bahkan, karenamengejar untung, mereka menyuruh sopir berlombadi jalan raya untuk mendapatkan penumpang.

    Saya sering dapat informasi miring bahwa sopir-sopir itu digenjot supaya dapat setoran banyak. Ya,akhirnya mereka kebut-kebutan untuk mendapatkanpenumpang, ujarnya.

    Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI)Danang Parikesit juga melihat budaya kejar setoranitu masih ada di bisnis angkutan umum. Ia men-gatakan, budaya itu bisa hilang dengan mengubahlebih dulu sistem perizinan trayek untuk angkutanumum. Izin trayek itu sudah waktunya untuk diberi-kan dengan sistem tender, kata Danang.

    Dengan adanya sistem tender itu, maka hubunganantara pemilik perusahaan jasa transportasi dengansopir (karyawan) juga berubah. Sopir tak lagi diupahberdasarkan berapa jumlah uang yang dia setorkan,melainkan dengan gaji setiap bulan.

    Kalau seorang sopir digaji, maka dia tak akanmendapat banyak tekanan, ucapnya.

    Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sendirisepertinya belum menempatkan masalah pengemu-

    Korban tabrakan bus Karunia

    Bakti (detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    39/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    di ini sebagai sasaran perbaikan. Menhub menilai,kecelakaan transportasi umum lebih karena uji ke-layakan. Ia meminta KIR kendaraan dipadatkan dari

    6 bulan menjadi satu bulan sekali.Saya takutnya walaupun 6 bulan tapi tidak dilak-sanakan. Cuma diisi bukunya tapi kendaraan tak di-periksa, ujarnya.

    Ketua Organisasi Angkutan Darat (Organda) EkaSari Lorena Soerbakti melempar handuk kepadapemerintah. Menurut Eka Sari, masalah pembinaandan pelatihan sopir itu menjadi tanggung jawab

    pemerintah sesuai UU No. 22 Tahun 2009 Ten-tang Lalu Lintas Angkutan Jalan.Pembinaan saat ini tidak mendapat-kan alokasi khusus dalam anggaran

    pemerintah, ucapnya. (WAN/YOG)

    Tanpa kendali bus

    menabrak mobil

    bak Colt F 8641

    UN bermuatan

    bunga dan motor.

    Toyota KijangD 1582 DF

    Bus Karunia Bakti

    berkecepatan

    tinggi melaju dari

    arah puncak.

    Sopir sempat

    meninggalkan bus.

    Bus Doa Ibu Z 8872

    HB baru menurunkan

    penumpang di pertigaan

    Cikopo Selatan.

    Bus tabrak sejumlah

    motor dan warung bak

    lalu terjun masuk juran

    PizzHut

    PertigaanKongsi

    Jl. Raya PuncakCisarua Bogor

    PUNCaK-JaKa

    RTa

    RUMaHMaKaN

    PoNDoK

    INDaHRaya

    WaRUNgBaKSooJolalI

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    40/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Kecelk Busjur-Februr 2012

    1 Januari 2012

    Bus Maju Jaya jurusanSumedang-Jakarta jatuh kejurang di turunan Cae, Ka-wasan Kawungluwuk, Keca-matan Wado, Sumedang. 10Orang tewas.Bus Sumber Kencono ter-

    guling akibat menghindaripengendara sepeda motor diJalan Raya Madiun-SurabayaKm 155 - 156, Desa JerukGulung, Kecamatan Balarejo,Jawa Timur. 6 Orang tewas.

    9 Januari 2012

    Bus Rajawali bernopolAD 1415 AU bertabrakandengan Suzuki Carry For-tuna H 9480 WY di ruasjalan Soekarno-Hatta,Bergas, Semarang. 5Orang tewas.

    7 Februari 2012

    Bus Luragung Jayabertabrakan dengantruk kontainer di jalurPantura Indramayu. 3Orang tewas dan bela-san orang terluka.

    9 Februari 2012

    Bus Sumber Ken-cono W 7666 UY me-nabrak sedan Honda

    Accord AG 1363 V,kemudian jatuh kesungai sedalam 30

    meter di Desa Ka-rangrejo, Magetan.Korban 2 orang

    tewas.

    10 Februari 2012

    Bus Karunia Bakti,diduga rem blong

    dan menabrak be-

    lasan kendaraan dijalur puncak Cisa-rua, Bogor. Seban-yak 14 orang tewas

    dan 47 luka-luka.

    12 Februari 2012

    Bus Pariwisata JayaPrima menabrak

    sejumlah kendaraandi kawasan JalanRaya Kadipaten,

    Majalengka. 3 Orangtewas dan 13 luka-

    luka.

    13 Februari 2012

    Bus Mira menabrak pohonakibat menghindari truk gan-deng di Jalan Raya Ngawi-Magetan, Desa Tempuran,Kecamatan Paron, KabupatenNgawi. 4 Orang tewas dan 20orang luka-luka.

    nasional

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    41/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    42/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    R

    abu, 8 Februari 2012, malam. Jam besuksudah habis. Tapi 7 pria melenggang bebasbertamu ke Rutan Cipinang, Jakarta Timur.

    Tujuh pria itu antara lain anggota Komi-si III DPR M. Nasir, Jufri Taufik, Arief Rahman, danAlbani Andrian. Mereka menemui terdakwa kasusdugaan korupsi Wisma Atlet SEA Games, M. Naza-ruddin, yang juga adik Nasir.

    Sementara di Kantor Kementerian Hukum danHAM, malam itu juga, sekitar pukul 22.00 WIB, WakilMenteri Denny Indrayana hendak pulang. Namun,

    perhatiannya tertuju ke layar CCTV Rutan Cipinangyang terhubung ke ruangannya. Semalam itu, hala-man parkir Rutan masih penuh dengan mobil.

    Denny curiga, lantas meluncur ke Cipinang. Benarsaja, ia memergoki Nasir Cs tengah berembuk seriusdengan Nazar. Nasir Cs pun gelagapan saat ditanyamaksud kunjungan mereka di luar jam besuk itu.

    Nasir datang di luar jam kunjungan mengatas-

    namakan anggota dewan. Tugas atau menjengukadik yang sakit? Mana yang benar, nih? kata Dennykepada majalah detik.

    Sementara Jufri, Arief, dan Albani, tidak dapatberkata tegas mengenai status mereka. Merekasebetulnya bekas pengacara Mindo Rosalina, salahsatu terdakwa kasus Wisma Atlet. Kini mereka men-gaku sudah jadi pengacara Nazar, tetapi tidak dapat

    menunjukkan surat kuasa.Dalam catatan Denny, tidak cuma sekali ini sajaNasir datang malam-malam menemui Nazar. Kun-

    jungan paling sering dilakukan pada Desember 2011.Begitu pula Jufri dan rekan-rekan sesama pengaca-ra. Ada juga yang mereka datang yang nggak nyatetdi buku tamu, tandas Denny.

    Reporter: Isfari Hikmat dan Bahtiar Rifai

    Wakil Menteri Hukum dan HAM,

    Denny Indrayana.

    rachman haryanto/detikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    43/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Kemenkum HAM telah mengambil tindakan atasulah Nasir itu. Kepala Kantor Wilayah KementerianHukum dan HAM DKI Jakarta, Taswem Talim, dico-

    pot. Kepala Pemasyarakatan Haviluddin dan KarutanCipinang Suharman juga mendapatkan sanksi yangsama.

    lll

    Nasir kini dipindah-kan dari Komisi III keKomisi XI DPR. Ia men-

    gaku mengunjungi Ru-tan dalam kapasitas se-bagai anggota DPR. Iamenyangkal telah mem-buat janji dengan Jufri Csuntuk menemui Nazar.Pertemuan dengan Jufrihanya kebetulan. Na-

    sir yakin tak melanggarkode etik sebagai wakilrakyat.

    Alasan Nasir itu tentu tidak bisa dipercaya begitusaja. Sebab, tidak hanya sekali ini ia bertindak men-curigakan. Bulan lalu, ia tiga kali mendatangi Rosa diRutan Khusus Wanita Pondok Bambu.

    Tak cuma jam besuk yang tak wajar, menurut

    pengakuan Rosa, Nasir meminta agar ia mengubahBerita Acara Pemeriksaan (BAP) yang memojokkanNazar. Bila keinginan itu tidak dipenuhi, maka ia akandibunuh. Mendapat ancaman itu, Rosa kini di bawahperlindungan ketat KPK dan Lembaga PerlindunganSaksi dan Korban (LPSK).

    Peneliti Pusat Kajian Antikorupsi (Pukat) UGM

    Rumah tahanan Pondok

    Bambu (blok edelwis2)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    44/110

    nasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Hifdzil Alim melihat ada tiga kemungkinan motif dibalik gerilya Nasir dari penjara ke penjara itu. Per-tama, adalah motif pribadi yakni ia berupaya untuk

    menelusup ke sana kemari supaya tidak diseret-se-ret kasus korupsi.Jangan-jangan Nasir ini terkait perkara tertentu

    yang terkait Nazar. Perkara Nazar itu kan ada 30 ka-sus, tegasnya kepada majalah detik.

    Kedua, Nasir memang bermaksud melindungiNazar, seperti terlihat dari intimidasinya terhadapRosa. Tapi, Hifdzil menilai motif ini amat tipis. Sebab,

    tidak pernah ada kejadian keluarga membela habis-habisan kerabatnya yang kena kasus korupsi.Motif ketiga, bisa jadi Nasir membawa tugas be-

    sar menyelamatkan Partai Demokrat. Hari demi hari,kader partai besutan SBY itu masuk dalam pusarankasus korupsi Wisma Atlet. Nasir kemungkinan be-sar dijadikan alat untuk melobi supaya kader-kaderPD tidak tersentuh.

    Saya menilai kepentingan politik ini lebih domi-nan dibanding motif-motif lainnya, ucap Hifdzil.

    Ketua DPP PD Kastorius Sinaga buru-buru mem-bantah tudingan itu. Kata Kasto, tindakan Nasir bu-kan perintah PD, melainkan urusan pribadi Nasir. PDmenyerahkan sepenuhnya kasus Wisma Atlet kepadapenegak hukum.

    Pakar Hukum Pidana dari Universitas Islam In-donesia (UII) Abdul Khalik mengingatkan kunjunganNasir ke penjara itu tak hanya diusut dalam koridorpelanggaran kode etik. Terkait dugaan tekanan padaRosa, Nasir bisa dikenai pasal pengancaman terha-dap nyawa, badan, dan martabat seseorang. Ia jugabisa dijerat tuduhan menghambat penyidikan.

    (WAN/YOG)

    Jangan-jangan Nasirini terkaitperkaratertentu yangterkait Nazar.PerkaraNazar itu kanada 30 kasus.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    45/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Video saya membuktikan,kalau omongan sayatidak dipercaya, adadjufri taufik. kan tinggal

    diputar ulang Videonya.ada sekitar tujuh orangyang keluar masuk.

    IntervIew

    Reporter: Monique Shintami

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    46/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Wakil Menteri Hukum dan HAM DennyIndrayana memergoki pertemuanmencurigakan antara M. Nazaruddin,

    M. Nasir, dan sejumlah pengacaraMindo Rosalina Manulang di rutan Cipinang di luarjam besuk.

    Nasir membela diri pertemuan itu hanya bagiantugas dari posisinya sebagai anggota Komisi III DPRdi bidang pengawasan hukum. Nazar bahkan balikmenuding Denny memolitisasi pertemuan itu.

    Tapi Denny yakin dengan temuannya. Ia

    memiliki bukti berupa rekaman video. Video sayamembuktikan, kalau omongan saya tidak dipercaya,tegas Denny.

    Berikut petikan wawancara reporter majalahdetik, Monique Shintami dengan Denny Indrayana dikantornya, Minggu, 12 Februari 2012:

    Bagaimana kondisi rumah tahanan saat ini?

    Overload terjadi terutama di kota-kota besar,seperti Jakarta, Surabaya, Medan. Kita telah, sedang,dan terus mengurangi kelebihan kapasitas itu. Untukitu kita memperbaiki database warga binaan. Daridatabase itu akan kelihatan berapa jumlah laki-laki,perempuan, dewasa, anak-anak.

    Dari database yang lebih baik, statistik yang lebihbaik, kita lakukan pemindahan dari satu tempat

    yang terlalu penuh ke Lapas atau Rutan yang masihmemungkinkan menerima warga binaan. Kedua,memaksimalkan pemberian hak-hak napi, sepertiremisi, asimilasi, pembebasan bersyarat. Dengandemikian akan mengurangi hunian.

    Ketiga membangun Lapas dan Rutan baru.Keempat, mendorong perbaikan regulasi. Yang

    memaksimalkan

    pemberian hak-hak Napi, sepertiremisi, asimilasi,pembebasanbersyarat.Dengan demikianakan mengurangi

    hunian.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    47/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    memang dihukum ke dalam Lapas adalah kejahatan-kejahatan yang butuh pemenjaraan, bukan kejahatankecil.

    Di mana lokasi pembangunan Lapas atau Rutanbaru di Jakarta?

    Ada di beberapa wilayah, saya tidak hafal. Di luardaerah, bukan di Jakarta, yang kemarin itu kita tinjaudi Bekasi. Ada anggaran khusus, yang jelas adapembangunan Lapas-Rutan baru. Ada anggaran Rp1 triliun.

    Ada CCTV Rutan

    yang tersambung diruangan Anda, apa

    tujuannya?

    Untuk meningkatkansistem pengawasan.CCTV sudah ada dibeberapa wilayahdi Jakarta, online

    langsung ke ruanganbaru dari RutanCipinang yang sudahsiap. Yang lain masihbutuh pembenahan,

    penambahan daya, dan berbagai persoalan teknislainnya yang harus diperbaiki. Yang lain juga segera.Ini kan harus satu-satu, tidak bisa langsung.

    Sejak kapan CCTV ini tersambung ke ruangan

    Anda?

    Kalau CCTV-nya sudah ada dari dulu, saya tidaktahu kapan. Yang baru, menyambungkan ke ruangansaya dan Pak Menteri, bulan lalu, Januari.

    Sudah pernah ada kasus yang terungkap melalui

    CCTV yang tersambung ke ruangan Anda ini?

    Denny menunjukan CCTV

    di ruang kerjanya.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    48/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Intinya kan pengawasan, kita tidak hanya bicarakasus, tapi pembenaran sistem juga.

    Bagaimana dengan isu yang berkembang

    di masyarakat, bahwa ada ruang mewah baginarapidana khusus di dalam Rutan?

    Terus kita tertibkan kalau pun memang ada.Berarti memang ada?

    Seharusnya tidak ada. Kalau kemarin saya lihatke Lapas-lapas, tidak ada itu.

    Bagaimana dengan M. Nasir yang menemui

    Nazaruddin di luar jam besuk?

    Saya ke sana jam 23.00 WIB kurang lah. Sayamasuk, mereka sedang di ruangan, mereka itu Nasir,Djufri Taufik, Arif Rahman, Albani siapa gitu. DjufriTaufik, Arif Rahman, Albani, itu mantan pengacaraRosa semua.

    Tapi kenapa teman-teman wartawan hanyamenyebutkan Djufri Taufik saja? Jadi, satu orang itumasalah, apalagi tiga gitu lho? Jadi makanya saya

    ulang-ulang terus. Tapi yang disebut tetap DjufriTaufik saja, seakan-akan hanya dia yang ada di sana.Kalau Nasir datang, di luar waktu kunjungan,

    mengatasnamakan anggota dewan. Nggak boleh,dia bilang melaksanakan tugas. Melaksanakan tugasatau kunjungan pribadi sih? Kalau melaksanakantugas, kenapa hanya (menengok) Nazar? Dengangampang, itu kunjungan pribadi. Terus dia bilang disalah satu media online, saya datang sendiri kok,

    jam 21.00 WIB. Saya datang jam 23.00 WIB, dia masihdi sana. Jam 21.00 WIB, cuma setengah jam. Kalausetengah jam, jam 21.00 sampai 21.30 WIB, menurutmatematika saya. Saya datang jam 23.00 -an, diamasih ada. Sendirian kok, kata Nasir. Di sisi lain,

    jenguk adik yang sakit. Yang benar yang mana nih?

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    49/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Kalau melaksanakan tugas, pengawasan.Menjenguk adik yang sakit, kunjungan keluarga.Nah setengah jam dari jam 21, saya jam 23.00 WIB,

    dia masih ada di situ. Sendirian kok. Video sayamembuktikan, kalau omongan saya tidak dipercaya,ada Djufri Taufik. Kan tinggal diputar ulang videonya.Ada sekitar tujuh orang yang keluar masuk. Kanada videonya, walaupun videonya tidak jelas, karenapakai kamera HP.

    Anda melakukan sidak berdasarkan pantauan

    langsung dari CCTV ini?

    Iya, saya tidak selalu lihat. Jadi Rabu malam itusaya di kantor sampai jam 23.00 WIB, karena kamimempersiapkan sidang hari Kamis. Saya di sini, diruang meeting itu. Pas pulang, saya masuk ruangan,saya lihat, kok bisa masih penuh tempat parkir?Saya bilang sama anak-anak, Mas Saldi, saya mainke Cipinang deh. Sempat ragu-ragu juga. Sampai dibawah, bismillah, berangkat, tidak tahu kalau adapertemuan Nazar.

    Sampai di lokasi, saya ambil-ambil gambar,mobil-mobil yang parkir. Saya masuk, tanya samapetugas, petugas menjawab, Betul, Pak, adapertemuan, Nazar. Besoknya kita koordinasi denganPak Menteri, karena pas malam saya BBM, Pak,saya berangkat. Ada pergerakan di Cipinang yangmenurut saya harus saya pantau.

    Bagaimana tanggapan Anda tentang tanggapan

    negatif dari para politisi?

    Karena pekerjaan, mau diapain? Pasrah saja.Kalau kita tidak kerja, dibilang tidak melaksanakantugas. Kalau kita kerja dibilang pencitraan, agendatersembunyi. Ya sudahlah, bekerja sajalah. (SIL/YOG)

    Betul, Pak, adapertemuan,

    Nazar.Besoknya kitakoordinasidengan PakMenteri, karenapas malam sayaBBM.

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    50/110

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    51/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    people

    B

    ergaun panjang bernuansa gold,

    Taylor Swift naik ke panggung

    Grammy Awards. Senyumnya me-

    rekah saat namanya disebut se-bagai peraih Grammy. Tak hanya sekali, tapi

    dua kali, si cantik berambut pirang itu ber-

    hasil memboyong dua piala sekaligus.

    Best Country dan Best Solo Perfor-

    mance. Aku seperti melayang, katanya. Bi-

    birnya yang dipulas lipstik warna merah ter-

    us menerus menebar senyum kebahagiaan.

    Swift menang lewat lagu Mean dalamalbum Speak Now. Sejak diluncurkan pada

    25 Oktober 2010, album ini memang memi-

    liki tanda-tanda bakal sukses.

    Dalam waktu satu minggu,

    Speak Now berhasil terjual

    sebanyak lebih dari satu

    Taylor SwifT memboyong dua piala grammy,

    beST CounTry dan beST Solo performanCe.ia meraSa SeperTi melayang.

    Reporter: Ken Yunita

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    people

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    52/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    people

    juta kopi, dan kemenangan Swift ini bukan

    untuk kali pertamanya.

    Tahun ini, Swift juga tercantum dalam

    Guinness Book of World Record sebagaiFastest Selling Digital Album untuk kategori

    penyanyi wanita. Pada tahun 2011 lalu, Bill-

    board memberikan gelar Wanita Tahun Ini.

    Sebelumnya, penyanyi kelahiran 13 De-

    sember 1989 itu juga telah menorehkan

    prestasi. Putri pasangan Andrea Gardnera

    dan Scott Kingsley Swift ini telah mengum-

    pulkan empat piala Grammy.Semua berkat album keduanya Fear-

    less yang dirilis tahun 2008 silam. Album ini

    juga telah menduduki posisi puncak tangga

    lagu Billboard 200 selama 11 minggu ber-

    turut-turut.

    Selain menyanyi, Swift juga jago berakting. Pada

    2010, gadis yang pernah dicampakkan pacarnya itu

    muncul dalam film Valentines Day. Dalam film itu,dia menyanyikan lagu berjudul Today Was a Fai-

    rytale.

    Film ini ternyata mampu mendongkrak penjua-

    lan lagu itu hingga terjual 325 ribu kopi hanya dalam

    waktu seminggu. Lagu Swift itu langsung nangkring

    di posisi dua, tangga lagu Billboard Hot 100 dan

    mengalahkan lagu Britney Spears dengan lagunya

    Womanizer yang terjual 280 ribu kopi pada minggu

    pertamanya.

    Darah seni sepertinya menurun dari sang nenek

    Marjorie Finlay. Dia dikenal sebagai seorang penyanyi

    opera. Sejak kemunculannya pada 2006 hingga seka-

    rang, Swift telah membuahkan 3 album yakni Taylor

    Swift, Fearless, dan Speak Now. (KeN/YOG)

    fOtO-fOtO: GettY imaGes

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    53/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    peoplepeople

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    54/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    people

    Christiano Ronaldo sedang bersorak-sorai.

    Selain karena timnya, Real Madrid, yang

    mampu meninggalkan Barca di pentas La

    Liga, tapi juga karena dia berhasil mencetakhattrick

    saat bertarung melawan Levante.

    Salah satu gol itu juga menjadi gol ke-4.000

    bagi pesepakbola asal Portugal itu. Pria kelahiran 5

    Februari 1985 itu pun makin bungah.

    Gol bersejarah Ronaldo tercipta pada menit ke-

    56. Gol itu begitu dramatis dan indah. Dari depan

    kotak penalti, Ronaldo melepaskan tembakan keras

    dengan kaki kanannya. Bola melaju kencang danmenukik sampai-sampai Gustavo Munua yang sudah

    melompat tinggi pun tak bisa menjangkaunya.

    Gol Christiano Ronaldo sungguh luar biasa,

    fantastis, dan saya percaya itu akan jadi bahan

    pembicaraan di seluruh dunia

    dalam beberapa pekan ke

    depan, puji Pelatih Madrid, Jose

    Mourinho, di situs resmi klub.Selama pertandingan di

    Santiago Bernabeu itu, Ronaldo

    memang tampil sangat prima.

    Tanpa ampun, dia merobek

    gawang Levante. Satu gol

    lain dicetak Karim Benzema.

    Penampilan luar biasa Ronaldo

    di laga ini juga mengantar RealMadrid makin jauh meninggalkan

    rival abadinya Barca. Madrid

    yang mengoleksi 58 poin, unggul

    10 angka dari sang penguasa

    Liga di tiga musim terakhir.(KEN/YOG)

    Reporter: Ken Yunita

    Getty imaGes

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    55/110

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    people

    Reporter: Ken Yunita

    Ingin Jadi Arsitek

    Mai Armada

    MAI, gitaris Armada, rupanya tidak ingin

    piawai bermain musik saja. Pemilik

    nama lengkap Andika Maihendra Yuda

    itu rupanya ingin membuka kantor jasa arsi-tektur.

    Waktu itu berkunjung ke suatu kantor ar-

    sitek, kayaknya asyik juga punya kantor seperti

    ini, jadi saya kepingin ujarnya saat berbincang

    dengan majalah detik, Kamis 9 Februari 2012.

    Untuk mewujudkan keinginan itu, pria kela-

    hiran 23 Juni 1985 itu tidak segan untuk kem-

    bali ke bangku kuliah. Dia memilih jurusan de-sain interior.

    Namun sayang, Mai belum mau bercerita

    banyak mengenai rencananya itu. Sudah ada

    rencana, tapi nanti saja kalau sudah benar-

    benar tercapai, kata Mai saat berbincang den-

    gan majalah detik.

    Meski berniat menjadi arsitek, Mai tidak in-

    gin meninggalkan dunia musik. Baginya, musikdan ngeband adalah hal yang sangat disukain-

    ya.

    Jadi arsitek ini buat nanti kalau memang

    sudah tidak terlalu produktif di musik, kata

    pria yang kini sudah bertitel sarjana bidang

    Ilmu Komunikasi ini. (KEN/YOG)

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    56/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Saat berSakSi di pengadilan, angelina

    Sondakh membantah pernah berkomunikaSi

    dengan roSa via bbm terkait proyek WiSma

    atlet. angie dituding berduSta.

    Siapa DalangiDuSta angie

    Reporter:Deden GunawanFoto: detikfoto

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    57/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Anggelina di ruang sidang

    (detikfoto)

    teriakanhuuu berulangkali terdengar saatsidang kasus Wisma Atlet dengan terdakwaM. Nazaruddin, Rabu 15 Februari 2012. Saat

    itu kolega Nazar di Partai Demokrat (PD) An-gelina Sondakh dihadirkan sebagai saksi.Teriakan itu keluar dari mulut sejumlah pen-

    gunjung sidang Pengadilan Tindak Pidana Korupsi(Tipikor) karena kesal mantan Putri Indonesia 2001itu sering menjawab tidak tahu saat ditanya hakim.

    Bahkan mantan anggotaBadan Anggaran (Banggar)

    DPR itu mengaku tidak per-nah berkomunikasi via Black-Berry (BB) dengan MindoRosalina Manulang (Rosa),bekas anak buah Nazar diPermai Grup.

    Kepada majelis hakimyang diketuai DarmawatiNingsih, Angie membantahpernah komunikasi denganRosa via BlackBerry Messen-ger (BBM) terkait Wisma At-

    let. Bahkan dengan enteng ia mengaku belum punyaBB pada Mei 2010 dan Oktober 2010.

    Kesaksian Angie terang saja berbeda dengankesaksian Rosa yang tertuang dalam Berita AcaraPemeriksaan (BAP). Dalam bocoran BAP Rosa yangdiperoleh majalah detik, tertera percakapan via BBMantara Angie dan Rosa yang diakui Rosa, dilakukanselama periode Maret 2010 sampai Februari 2011.Nomor PIN yang digunakan Rosa adalah 256FF48Ddan nomor PIN 20E342D9 yang menurut kesaksianRosa adalah milik Angie.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    58/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Di bocoran BAP itu tercatat Rosa dan Angiemelakukan komunikasi via BBM sejak 27 Maret 2010hingga Februari 2011. Dalam rentang waktu itu, ter-

    catat Angie dan Rosa berkomunikasi 34 kali.Dari jumlah komunikasi itu, sebanyak 9 komuni-kasi tercatat mengenai Wisma Atlet. Dalam percaka-pan-percakapan itulah muncul istilah Apel Malang,Apel Washington, dan perkataan Ketua Besar danBos Besar.

    Rosa, juga menjelaskan peran-nya hanya suruhan Nazar, di Permai

    Grup. Atas perintah Nazar, Rosa di-tugasi untuk berkoordinasi denganAngie yang saat itu duduk sebagaianggota Komisi X DPR sekaligusanggota Banggar DPR. Tujuan-nya untuk mendapatkan sejumlahproyek pemerintah khususnya diKemenpora dan Kemendiknas.

    Salah satunya adalah proyekpembangunan Wisma Atlet SEAGames di Jakabaring, Palem-

    bang. Dalam BAP itu, disebutkan, untuk pengurusananggaran-anggaran Angie meminta comitment fee7persen dari setiap anggaran yang turun.

    Tapi seluruh kesaksian Rosa itu dibantah Angie.Di pengadilan, Angie kekeh mengaku tidak pernah

    komunikasi dengan Rosa via BBM. Ia mengaku tidakpunya BB saat itu. Saat itu ia hanya punya handphoneNokia. Baru pada akhir 2010 ia punya BB.

    Pengacara Nazar lalu menunjukkan bukti sebuahfoto yang dipotret detikcom, pada 2 Juni 2009. Dalamfoto itu, terlihat satu unit BB tergeletak di atas mejayang ada di hadapan Angie. Beberapa wartawan,

    Rosa di persidangan

    (detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    59/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    termasuk detikcom, pada tanggal itu memang sem-pat menyambangi ruang kerja Angie untuk meliputkehamilan Angie pasca menikah dengan Adjie Mas-

    said. Nah dalam sesi wawancara itulah Angie terlihatmenggenggam BB selain handphone Nokia.Tapi lagi-lagi ketika ditanya hakim soal foto itu,

    Angie tetap saja membantah punya BB. Ia hanyamengakui foto itu adalah foto dirinya.

    Penyangkalan Angie bukan hanya membuat kesalpengunjung sidang, JPU, maupun pengacara Nazar.Politisi PD juga menyesalkan bantahan Angie soal

    BB.Politisi PD Roy Suryo minta Angie jujur. Berdasar-kan foto yang beredar, Roy yakin telepon seluler yangdipegang Angie pada 2009 adalah BB yang bertipeBold. Tidak mungkin gadgetmilik orang lain diba-wa-bawa, jelas Roy.

    Politisi PD yang lain, Ruhut Sitompul, pun mintaAngie jujur. Bila terbukti memberi kesaksian bohong,

    ia bisa kena ancaman 7 tahun bui.Selain ancaman hukuman karena sumpah palsu,Angie juga belum tentu lolos dari jerat KPK. KPK pu-nya bukti yang cukup. KPK sudah tahu komunikasiAngie dan Rosa soal Wisma Atlet lebih sering pakaiBB khusus. Handphone itu sengaja dibeli Rosa untukAngie pada awal Mei 2010.

    Angie tentu tahu risiko yang harus ditanggung biladusta. Lantas mengapa ia nekat berdusta? Kemung-kinan besar karena ada skenario yang harus ditaat-inya. Siapa pembuat skenario itu? Anas Urbaningrumkah?

    (DEN/IYE)

    Bila terbuktimemberikesaksianbohong, ia bisakena ancaman7 tahun bui

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    60/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    NazaruddiN meNgguNakaN ratusaN miliar uaNg yaNg diduga hasil korupsi

    uNtuk membeli saham pt garuda iNdoNesia. ada jatah saham buat aNggota dpr.

    Nazar & Uang JinDimakan Setan

    Reporter: Irwan Nugroho

    KPK mengalungkan gelar baru untuk ter-dakwa kasus suap Wisma Atlet SEA Games,Muhammad Nazaruddin. Bekas BendaharaPartai Demokrat (PD) itu ditetapkan sebagai

    tersangka kasus pencucian uang dalam pembeliansaham PT Garuda Indonesia tahun 2011.

    Pengenaan pasal pencucian uang ini pertama kali

    detikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    61/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    dilakukan KPK sejak berdiri pada 2003. Nazar dijeratpasal 3 atau pasal 4 juncto pasal 6 UU No. 8 Tahun2010 tentang Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU).

    KPK mengklaim punyai bukti kuat. Di antaranya datatransaksi uang dari Pusat Pelaporan dan AnalisisTransaksi Keuangan (PPATK).

    Ihwal pembelian saham dalam initial public offering(IPO) Garuda oleh Nazar sebelumnya diungkap olehbekas Direktur Keuangan Grup Permai, Yulianis.Dalam sidang kasus Wisma Atlet, 25 Januari 2012,

    ia mengatakan 5 anak

    usaha Permai Grupmembeli saham IPOGaruda dengan uang Rp300,8 miliar.

    Rinciannya, PTPermai Raya Wisatamembeli 30 juta lembarsaham senilai Rp 22,7

    miliar, PT CakrawajaAbadi 50 juta lembarsaham senilai Rp 37,5miliar, PT ExartechTechnology Utama

    sebanyak 150 juta lembar saham senilai Rp 124,1miliar, PT Pacific Putra Metropolitan sebanyak 100

    juta lembar saham senilai Rp 75 miliar, dan PTDarmakusuma sebanyak 55 juta lembar sahamsenilai Rp 41 miliar.

    Dari mana uang sebanyak itu didapat? MenurutYulianis, uang itu berasal dari keuntungan proyek-proyek pemerintah yang dimenangkan Grup Permai.Pada 2010 saja, Grup Permai meraup keuntungansebesar Rp 200 miliar dari total proyek senilai Rp 600

    Anggelina saat menjadi saksi

    untuk Nazaruddin

    detikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    62/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    miliar.Ketua Badan Penanaman Modal dan Lembaga

    Keuangan (Bapepam-LK) Nurhaida mengaku tidak

    bisa mendeteksi pihak-pihak yang berada di belakangpembeli saham Garuda. Apalagi, katanya, yangnamanya IPO, semua pihak berhak membeli saham.Wewenang penjatahan berada pada underwriter(kumpulan para ahli yang sudah biasa terjun dalambisnis finansial) yang ditunjuk oleh KementerianBUMN.

    Namun, sumber majalah detik yang pernah

    menjabat di BUMN mengaku tidak terlalu terkejutdengan temuan KPK itu. Pasalnya, proses penjatahansaham IPO Garuda oleh underwritermemang tidaktransparan dan dilakukan secara tertutup saat itu.Sehingga, kongkalikong antara underwriter denganorang-orang tertentu yang diberi keistimewaan bisasaja terjadi.

    Mereka, yang diberi keistimewaan saham itu

    termasuk pula anggota DPR di Senayan. Maka, takheran bila Nazar dapat memborong saham Garuda.Malah, saham yang dibeli Nazar, yakni Rp 300,8 miliar(10 persen), tergolong melebihi batas ketentuan.Seharusnya, seorang pembeli hanya boleh membeli5 persen saham.

    Itu DPR dapat jatah, ada mafianya, kata sumberitu kepada majalah detik.

    Menurut Nazar, uang Rp 300,8 miliar ituberstatus pinjaman. Adalah Mandiri Sekuritas,salah satu underwriter IPO Garuda, yang berutangkepadanya. Ia bercerita, semula Ketua Umum PDAnas Urbaningrum memintanya untuk menghubungiSekretaris Departemen Pemuda dan Olah RagaKemenpora Munadi Herlambang serta Direktur

    saham yangdibeli Nazar,

    yakni Rp300,8 miliar(10 persen),tergolongmelebihi batasketentuan.

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    63/110

    hukum

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    Utama Mandiri Sekuritas Harry Supoyo.Dari Munadi, Nazar mendengar kabar Mandiri

    Sekuritas hendak meminjam uang Permai Grup

    terkait IPO Garuda. Uang pun akhirnya mengalir.Kepada Nazar, Munadi berjanji akan mengganti uangitu beserta keuntungan sebesar 29 persen.

    Tak seperti yang diharapkan, saham Garuda yangper lembarnya bernilai Rp 750 itu ternyata jeblok.Nazar merasa mengalami kerugian besar. Ia punbermaksud menanyakan masalah itu kepada Munadi

    dan juga Harry Supoyo.

    Keduanya berjanji untukmenanggung kerugianitu.

    Usai diperiksa KPK,Senin, 13 Januari 2012,Harry Supoyo mengakutak tahu uang Nazarberasal dari tindak pidanakorupsi. Kita perlakukansiapa pun yang membelisecara sama, katanya.Sementara ExecutiveVice President Corporate

    Communication Mandiri Sekuritas Febriati Nadiramenyangkal meminjam uang kepada Nazar terkaitIPO Garuda.

    Menteri BUMN Dahlan Iskan ikut berkomentarseputar kasus pencucian uang Nazar di Garuda.Sembari mempersilakan KPK mengusut IPO Garuda,Dahlan menggambarkan kasus itu dengan sebuahperumpamaan. Itu uang jin dimakan setan, cetusDahlan.

    (WAN/IYE)

    SBY bersama rombongan turun

    dari pesawat Garudadetikfoto

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    64/110

    kriminal

    Performance Geng

    Cewek BaliSebuah video yang merekam aksi kekerasan geng

    motor cewek di Bali beredar di situs Youtube.

    Reporter: Evi Tresnawati

    Di dalam tayanganitu, tujuh ABG

    anggota geng motor

    bernama Cewek Macho

    Performance (CMP)

    menganiaya seorang

    korban bernama Kiki

    Ariani (15). Video itu

    diambil pada akhir

    2011, sedangkan TKP-

    nya diduga berada

    di Glogor Carik,

    Denpasar Selatan.

    PLAAAk

    kkk....

    klik!

    "Sudah

    hantam saja!"

    belum memangnyakenapa?!"

    coba lihat di

    youtube bli..."

    wahhh seruu

    bli..!"

    ahh coba aku

    lihat...

    siiiippp...

    waah ada2 aja,

    bali geger nih...

    "KURANG

    AJA KAMU!!"

    bli...udah liat video

    geng cewe blum?

    Kiki, ABG putus sekolah

    itu, diinterogasi

    atas tuduhan telah

    menginjak-injak dan

    menjadikan kostum

    kebesaran CMP sebagai

    keset. Tak terima,

    para pelaku yang

    juga putus sekolah

    itu menyelidik korbansambil menganiayanya.

    Kiki pun dijambak....

    Tidak cuma itu, kaos

    dan celana kiki jugadigunting.

    Kiki nyaris bugil....

    MANA

    RAMBUTMU!!!

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    65/110

    Gaya Hidup

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Gaya Hidup

    Reporter: Ken YunitaFoto: detikfoto

    Sudah hampir 10 tahun, metode metadon

    digunakan untuk merehabilitaSi

    pecandu narkoba. namun hingga kini

    maSih kontroverSial.

    Tiruan unTukPecandu TobaT

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    narkoba

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    66/110

    Gaya Hidup

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Seorang pria berkaos cokelat mendatangiRS Fatmawati. Setelah menulis di atassecarik kertas, pria itu berjalan menuju

    loket apoteker.Setelah menyerahkan kertas yang ditulisnya tadi,pria muda itu mendapat satu gelas kecil berisi cairan.Diawasi seorang satpam, si pria lantas menenggakcairan hingga habis, tak bersisa.

    Cairan itu tentu bukan cairanbiasa. Minuman misterius itu ternyatametadon atau narkotika buatan.

    Cairan ini diberikan untuk pasien yangbenar-benar tidak bisa lepas dariketergantungan obat terutama heroin.

    Cairan disebut dengan MethadoneMaintenance Threatment (MMT),tujuannya menghindarkan pasien darisakau sehingga bisa tetap produktif.

    Metadon merupakan senyawa tiruan

    narkotika dengan sifat hampir serupa.Hanya saja, efeknya tidak sampai membuat si pasienteler seperti ketika dia menenggak narkotika asli.

    Program Terapi Rumatan Metadon (PTRM) initersedia di RS Fatmawati sejak tahun 2003. Tidaksemua orang yang mengalami ketergantungan obatbisa mengikuti pengobatan ini.

    Sejumlah syarat harus dipenuhi. Salah satu sya-

    ratnya yaitu pernah mengikuti program rehabilitasiatau detoksifikasi tetapi tidak berhasil. Jadi tidakbisa semua orang yang datang bisa mendapat ter-api ini, kata Direktur Humas RS Fatmawati dr. LiaGardenia Partakusumah, Sp.PK.

    Lia mengatakan, metadon memang tidak bisamenyembuhkan pasien secara fisik. Tapi deng-

    Mtdon(detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    67/110

    Gaya Hidup

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    an bantuan obat kimia ini, pecandudapat memiliki kesempatan untukmengubah hidupnya yang sempat

    berantakan akibat narkoba.Pemberian metadon yang diku-rangi sedikit demi sedikit selama

    jangka waktu tertentu, dosisnya tidakboleh sembarangan, karena itu perlupengamatan dokter untuk metodeterapi rehabilitasi ini.

    Jadi pemberian tidak bisa sem-

    barangan, si pasien harus datang ke rumah sakitsendiri setiap hari. Metadon juga harus dikonsumsi dirumah sakit, tidak boleh dibawa pulang, kata dr. Lia.

    Selain diberi metadon, pasien juga menjalanikonseling dan kegiatan psikososial. Secara bertahap,metode ini akan membuat para pecandu berat me-lupakan narkoba. Targetnya, biasanya dalam kurunwaktu satu tahun pasien akan bebas ketergantungan.

    Tapi itu tergantung personal masing-masingorang, jadi tidak bisa ditentukan berapa tahun akanberhenti. Tapi yang pasti, dosisnya akan terus diku-rangi, kata Lia.

    Pengukuran dosis yang tepat untuk setiap pasienjuga berguna, meskipun metadon bisa ditoleransioleh tubuh, tetapi tetap memiliki efek samping.Sekitar 10-15 persen pasien akan mengalami mualbahkan muntah di hari-hari pertamanya.

    Seiring berjalannya waktu, keluhan itu akan hi-lang. Metadon juga bisa berpengaruh pada siklushaid, bisa membuat terlambat atau teratur. Padapria, obat ini bisa mengganggu gairah seksual, bah-kan terjadi disfungsi ereksi dan cepat lelah.

    Nko(detikfoto)

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    68/110

    Gaya Hidup

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

    Gaya Hidup

    MeSki banyak pasien yang mengikuti metodeini, ternyata masih ada pro-kontra. Sejumlahpihak menilai, metode ini malah akan

    membuat pasien makin kecanduan.Sejumlah referensi di internet menyebut, metode

    ini hanya mengganti ketergantungan obat. Waktu

    yang diperlukan untuk pulihdari ketergantungan obat-obatan juga dinilai lebihlama.

    Terlebih, pengawasanmetode ini juga masihkurang. Akibatnya, metadonyang harusnya digunakan

    untuk pengobatan, justrudisalahgunakan.Menurut Lia, pro-kontra

    untuk metode pengobatanmemang kerap terjadi.

    Namun metode metadon ini telah disahkan olehpemerintah. Meski memiliki efek samping, tapidampak metadon buat tubuh jauh lebih kecildibanding heroin.

    Untuk membuat orang insyaf kita tidak hanyamemberikan metadon saja, itu hanya agar pasienbisa memiliki waktu untuk memikirkan hidupnya.Karena itu kita dampingi dengan konseling dansebagainya, Ujar Lia.

    (KEN/YOG)

    T eftf

    Slh st thp

    pngplksn mtdon(detikfoto)

    Majalah detik 20 - 26 februari 2012

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    69/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    internasional

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    internasional

    K Y

    Yunani aKhirnYa menerima tawaran uni

    eropa untuK mendapatKan paKet bantuandalam menYelamatKan eKonominYa.

    memicu penolaKan hingga Kerusuhan.

    Reporter: Isfari Hikmat

  • 7/30/2019 Majalah Detik Edisi 12

    70/110

    Majalah detik 20-26 februari 2012

    internasional

    Kota Athena, Yunani, diselimuti kemarahan,Minggu, 12 Februari 2012 malam demon-stran berpenutup wajah bentrok dengan

    polisi. Gas air mata yang disemprotkan poli-si dilawan dengan lemparan batu atau bom molotov.Massa yang mengamuk akhirnya membakar kafe,toko-toko, bahkan bank di ibukota Yunani itu.

    Setidaknya 150 toko hangus, belum termasuk 34bangunan lain yang menghitam jadi arang. Sebuahbangunan kuno yang sering digunakan tentara Nazisemasa perang dunia kedua ikut menjadi korban.

    Stasiun televisi setempat melaporkan kerusuhantak hanya pecah di Athena, tetapi juga di lima kotalain seperti Heraklion, ibukota Kreta, serta kota Vo-los dan Agrinio di Yunani Tengah. Kerusuhan ini se-

    olah mengulang kejadian Mei 2010, tigaorang tewas akibat kerusuhan yang dipicupemogokan menolak paket dana bantuanuntuk Yunani.

    Saat polisi bekerja keras mengatasiaksi pengunjuk rasa, gedung anggota parlemen Yu-na