logam alkali tanah

15
LOGAM ALKALI TANAH GOLONGAN IIA OLEH : AGUNG RAMA TRYANDA FERDIANSYAH DINA AGUSTINA HELDINNIE GUSTY ATIQAH MELDA KHAIRUNNISA TRACY ANGELINE XII IIA 6

Upload: tryanda-ferdyansyah

Post on 30-Jun-2015

1.087 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

Page 1: LOGAM ALKALI TANAH

LOGAM ALKALI TANAH GOLONGAN IIA

OLEH :AGUNG RAMA

TRYANDA FERDIANSYAHDINA AGUSTINA

HELDINNIE GUSTY ATIQAHMELDA KHAIRUNNISA

TRACY ANGELINE

XII IIA 6

Page 2: LOGAM ALKALI TANAH

SIFAT UNSUR LOGAM ALKALI TANAH

1. SIFAT FISIS DAN SIFAT KIMIA SIFAT FISIS

Jari-jari atom unsur alkali tanah bertambah dari atas ke bawah. SIFAT KIMIA Alkali tanah mudah membentuk ion positif karena logam

alkali tanah mempunyai 2 elektron valensi dan menjadi ion positif, oleh karena itu logam alkali tanah disebut unsur yang elektropositif.

Kereaktifan logam alkali tanah besar, hal ini disebabkan jarai-jari atom alkali tanah besar sehingga mudah melepaskan elektron.

Logam alkali tanah merupakan reduktor (pereduksi kuat)

Page 3: LOGAM ALKALI TANAH

PENGERTIAN LOGAM ALKALI TANAH

GOLONGAN IIA

Logam golongan IIA disebut logam Alkali

Tanah karena sifat-sifatnya seperti logam

alkali yang mempunyai dua elektron lebih

dari atom gas mulia sebelumnya yang

merupakan valensi yang menentukan sifat-

sifat kima logam alkali tanah.

Page 4: LOGAM ALKALI TANAH

2. REAKSI LOGAM ALKALI TANAH REAKSI DENGAN AIR

M(s) + 2H2O(l) M(OH)2(s) + H2(g)

REAKSI DENGAN OKSIGEN

M(s) + O2(g) 2MO(s)

REAKSI DENGAN ASAM

M(s) + 2HX(aq) MX2(aq) + H2(g)

REAKSI DENGAN HALOGEN

M(s) + 2HX(aq) MX2(s)

REAKSI DENGAN BASA

Be(OH)2(s) + 2NaOH(aq) Na2Be(OH)4(aq)

Be(s) + 2HCl(l) BeCl2(aq) + H2(g)

Page 5: LOGAM ALKALI TANAH

3. KELARUTAN LOGAM ALKALI TANAH

Untuk mengetahui kelarutan logam alkali tanah dilakukan eksperimen yaitu mereaksikan larutan yang mengandung ion-ion logam alkali tanah dengan berbagai perekasi. Perekasi tersebut terdiri atas ion hidroksida, ion karbonat, ion sulfat, ion oksalat, dan ion kromat yang konsentrasi dan volumenya sama.

Page 6: LOGAM ALKALI TANAH

4. KESADAHAN AIRAir sadah adalah air yang mengandung garam-garam kalsium dan magnesium. Garam-garam tersebut terlarut sebagai ion Ca2+ dan Mg2+ bersama-sama dengan anion HCO3

-, SO4-2, dan

Cl-.a) Kesadahan Sementara

Ca(HCO3)2(aq) pemanasan CaCO3(s) + H2O(l) + CO2(g)

Mg(HCO3)2(aq) pemanasan MgCO3(s) + H2O(l) +CO2(g)

b) Kesadahan TetapCaSO4(aq) + Na2CO3(aq) CaCO3(s) + NaSO4(aq)

MgCl2(aq) + Ca(OH)2(aq) Mg(OH)2(s) + CaCl2(aq)

Page 7: LOGAM ALKALI TANAH

UNSUR LOGAM ALKALI TANAH DI ALAM

1. Berilium (Be) : terdapat bersama-sama alumunium dalam senyawa silikat beryl (3BeSiO3, Al2(SiO3)2 atau Be3Al2(SiO3)6

2. Magnesium (Mg) : Magnesit (MgCO3), Dolomit (CaCO3, MgCO3)

3. Kalsium (Ca) : Dolomit (CaCO3), Fluorspar (CaF2)

4. Stronsium (Sr) : Selestit (SrSO4), Strosianit (SrCO3)

5. Barium (Ba) : Barit (BaSO4), Witerit (BaCO3)

6. Radium (Ra) : Bijih uranium zat radioaktif

Page 8: LOGAM ALKALI TANAH

KEGUNAAN ALKALI TANAH DAN SENYAWANYA

1. Berilium (Be) :- dipakai pada tabung sinar x, reaktor atom, komponen TV.- campuran Be dan tembaga untuk pembuatan pegas, klip, dan sambungan listrik.

2. Magnesium (Mg) :- pelindung katode untuk mencegah korosi pada pipa.- bahan kembang api dan lampu blitz.

3. Kalsium (Ca) :- pembuatan baterai.- pertumbuhan tulang dan gigi.

4. Strontium dan Barium (Sr dan Ba)- sebagai bahan kembang api yang memberi warna nyala.

5. Senyawa Alkali Tanah- Magnesium Oksida (MgO), bahan melapisi tanur bertemperatur tinggi.- garam Inggris (MgSO4.7H20), sebagai obat cuci perut.

- batu kapur (CaCO3), untuk menetralkan tanah pertanian asam.

Page 9: LOGAM ALKALI TANAH

PEMBUATAN LOGAM ALKALI TANAH

Biasanya dilakukan dengan cara elektrolisis lelehan garam kloridanya. Logam alkali tanah yang paling banyak diproduksi adalah logam

magnesium.

Page 10: LOGAM ALKALI TANAH

PEMBUATAN LOGAM MAGNESIUM (Mg)

Logam magnesium dapat diperoleh melalui ekstraksi air laut :

1. Kulit hewan laut dan kerang dibakar untuk menghasilkan CaO.

2. CaO direaksikan dengan air menghasilkan air kapur sebagai sumber basa.

3. Air laut ditambah Ca(OH)2, sehingga Mg(OH)2 mengendap.

Page 11: LOGAM ALKALI TANAH

WARNA NYALA LOGAM ALKALI

No Ion logam alkali tanah Warna nyala

1 Be2+ -2 Mg2+ -

3 Ca2+ Merah jingga

4 Sr2+ Merah tua

5 Ba2+ Hijau muda

Page 12: LOGAM ALKALI TANAH

Any Question?

Page 13: LOGAM ALKALI TANAH

1. Resa : Mengapa basa dari logam alkali tanah tidak sehebat basa dari logam alkali?

2. Zikri : Kegunaan Air sadah dalam kehidupan sehari-hari?

3. Lusi : Bagaimana cara mengidentifikasi Be2+ dan Mg2+ yang tidak mempunyai warna nyala?

4. Alev : Kenapa hanya Be yang tidak bisa bereaksi dengan air, tetapi dapat berx dgn basa?

5. Arabian: Kegunaan Radium?

Page 14: LOGAM ALKALI TANAH

Adre: Kegunaan Radium(RADIOAKTIF)? - Digunakan dalam memproduksi cat yang menyala dengan sendirinya, - sumber netron dalam kedokteran- Terapi kangker dan penyakit lain

Zikri : Kegunaan Air sadah dalam kehidupan sehari-hari?- Kerugian : Menghilangkan busa dalam detergen, sehingga detergen tidak dapat membunuh kuman-Kegunaan : Untuk air minum,untuk gigi kuat, siram tanaman

Page 15: LOGAM ALKALI TANAH

Lusi : Bagaimana cara mengidentifikasi Be2+ dan Mg2+ yang tidak mempunyai warna nyala?

Dengan cara mengetahui warna endapan.Alev : Kenapa hanya Be yang tidak bisa bereaksi dengan air, tetapi

dapat berx dgn basa?Karena Be energi ionisasinya kecil, sehinggan sukar larut.

Resa : Mengapa basa dari logam alkali tanah tidak sehebat basa dari logam alkali?

karena logam alkali lebih reaktif daripada alkali tanah.Alkali lebih mudah melepas elektronnya. Dan energi ionisasi lebih besar.