laporan kerja praktek pt. semen padang

Upload: erfan-ady-indrawan

Post on 09-Mar-2016

697 views

Category:

Documents


347 download

DESCRIPTION

PRESENTASI LAPORAN KERJA PRAKTEK AKTIVITAS PENAMBANGAN BATU KAPUR DI QUARRY KARANG PUTIH PT. SEMEN PADANG

TRANSCRIPT

  • LAPORAN KERJA PRAKTEK

    AKTIVITAS PENAMBANGAN BATU KAPUR DI QUARRY KARANG PUTIH PT. SEMEN PADANG INDARUNG, SUMATERA BARAT

    Disusun oleh:

    Erfan Ady Indrawan (03121002011)M. Romi Noviansyah (03121002047)

    Abdi Alfarisi (03121002096)

  • Latar Belakang Melimpahnya sumber daya batu kapur pada daerah Indarung,

    Sumatra Barat menjadikan Indarung sebagai salah satu pusat industri semen terbesar di Indonesia.

    Batu kapur sebagai salah satu bahan baku utama dalam pembuatan semen ditambang dengan metode tambang terbuka melalui proses pemboran, peledakan, pemuatan, pengangkutan dan pengolahan.

    Lokasi Penambangan yang relatif dekat dengan pemukiman warga menjadikan suatu tantangan bagi perusahaan untuk dapat menciptakan suatu kondisi kerja yang baik dan aman.

    Wawasan mengenai aktivitas penambangan yang baik dan efisien, terutama pada penambangan batu kapur yang memerlukan proses peledakan.

  • TUJUAN1

  • lokasi Lokasi PT. Semen Padang terletak di Kelurahan

    Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Provinsi Sumatra Barat. Perusahaan ini berjarak sekitar 17 km dari pusat Kota Padang. Daerah penambangann berjarak sekitar 4 km dari kantor dan pabriknya

    Luas wilayah penambangan batu kapur PT. Semen Padang berdasarkan SK yang dikeluarkan pemerintah Provinsi Sumatera Barat tanggal 11 mei 2012 No. 013/03.06/V/IUP-OP/2011 adalah seluas 206,96 Ha.

  • Kegiatan penambanganBatu kapur di pt. Semen padang

    Drilling & Blasting

    Land Clearing Loading & Hauling

    Crushing & Conveying

  • Land clearing Kegiatan ini bertujuan

    sebagai penyiapan area penambangan dan penyiapan drill pad. Proses ini dilakukan dengan menyingkirkan material yang menghalangi kegiatan penambangan.

    Proses land clearing ini dilakukan dengan menggunakan alat Bulldozer Komatsu D275A

  • Drilling activity

    Marking

    Pengeboran

  • Blasting activity

    Inspeksi Lubang Ledak

    PerancanganPola Peledakan

  • Blasting activity (continue)

    Pembuatan Bahan Peledak pada On Site Emulsion Plant PT Dahana

    Persiapan Peralatan dan Perlengkapan Peledakan

  • Bagan alir pembuatan dabex

  • Blasting activity (continue)

    Pengisian primer (booster dan inhole delay) Pengisian bahan peledak Pengisian stemming Pemasangan rangkaian nonel (surface delay) Pemasangan lead wire ke blasting machine Pengamanan dan evakuasi sebelum peledakan Pelaksanaan Peledakan

    Pelaksanaan Proses Peledakan:

  • Blasting activity (continue)

  • Blasting activity (continue)

    Pola Peledakan - 5 September 2015

  • Blasting activity (continue)

    Kondisi Sebelum dan Sesudah Peledakan 5 September 2015

  • Loading and hauling activity

    Kegiatan Penggalian (Digging) Batu KapurDengan Excavator Hitachi EX3500-3

  • Loading and hauling activity (Continue)

    Kegiatan Pemuatan (Loading) Batu KapurDengan Excavator Hitachi EX3500-3

  • Loading and hauling activity (Continue)

    Kegiatan Pengangkutan (Hauling) Batu KapurDengan Dump Truck Komatsu HD 785

  • Produktivitas alat gali-muat dan alat angkut

  • match factor

  • Crushing and conveying activity

    Proses Dumping Batu Kapurke Dalam Hopper pada Hammer Crusher

  • Crushing and conveying activity (Continue)

    Crusher Plant pada Bukit Karang PutihPT. Semen Padang

  • Crushing and conveying activity (Continue)

    Batu Kapur yang Akan Masukke Dalam Hammer Crusher

  • Crushing and conveying activity (Continue)

    Hammer Crusher

  • Crushing and conveying activity (Continue)

    Proses Pengangkutan Material Hasil Proses Pereduksian Dengan Belt Conveyor

  • kesimpulan Aktivitas penambangan batu kapur di PT. Semen

    Padang diawali dengan kegiatan land clearing yang kemudian dilanjutkan dengan kegiatan pengeboran serta peledakan yang terdiri dari kegiatan inspeksi lubang bor, perencanaan desain peledakan, penyiapan bahan peledak, pelaksanaan peledakan, dan analisa hasil peledakan. Setelah proses peledakan, dilakukan aktivitas penambangan batu kapur meliputi penggalian, pemuatan, dan pengangkutan batu kapur menuju temporary stockpile atau langsung menuju crusher untuk direduksi ukurannya sesuai permintaan pabrik. Fragmentasi hasil peledakan yang berukuran kecil dan seragam sangat mempengaruhi peningkatan efisiensi kerja alat gali muat dan crusher.

  • Kesimpulan (Lanjutan) Produktivitas alat gali muat batu kapur excavator Hitachi EX3500-

    3 sebesar 1.469,664 ton/jam dan produktivitas alat angkut batu kapur Dump Truck Komatsu HD 785 sebesar 1.336,176 ton/jam. Keserasian kerja alat gali muat dan alat angkut PT. Semen Padang pada September 2015 memiliki nilai 0,931. Secara aktual, dengan match factor yang kurang dari satu, maka terdapat alat muat yang menunggu alat angkut.

    Aktivitas pengolahan batu kapur di PT. Semen Padang meliputi proses pereduksian ukuran dengan menggunakan alat hammer crusher yang memanfaatkan gaya impact atau tekanan berupa pukulan yang diberikan hammer kepada batu kapur. Hammer crusher ini memiliki keluaran produk batu kapur berukuran kurang dari 70 mm yang dibawa oleh belt conveyor menuju ke pabrik untuk diolah pada proses selanjutnya.

  • Terima kasih

    Slide 1Latar BelakangTUJUANlokasiKegiatan penambangan Batu kapur di pt. Semen padangLand clearingDrilling activityBlasting activityBlasting activity (continue)Bagan alir pembuatan dabexBlasting activity (continue)Blasting activity (continue)Blasting activity (continue)Blasting activity (continue)Loading and hauling activityLoading and hauling activity (Continue)Loading and hauling activity (Continue)Produktivitas alat gali-muat dan alat angkutmatch factorCrushing and conveying activityCrushing and conveying activity (Continue)Crushing and conveying activity (Continue)Crushing and conveying activity (Continue)Crushing and conveying activity (Continue)kesimpulanKesimpulan (Lanjutan)Terima kasih