keselamatan kerja

20
Keselamatan Kerja pada Tukang Las

Upload: danty-danestria

Post on 25-Oct-2015

31 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

keselamatan kerja pada tukang las

TRANSCRIPT

Keselamatan Kerja pada Tukang Las

1. Diagnosis Klinis

Anamnesis Identitas pasien Keluhan utama RPS RPD RPK Riwayat pekerjaan

Keluhan Utama : Mata merah

Perih Berair

Silau jika terkena cahaya

Rasa mengganjal halus

RPD :Penyakit yang sama bergantian kanan dan

kiriRPK

-

Kemungkinan pajanan ?Gejalanya ?

Ada hubungannya dgn pekerjaan ?

Ada pekerja lain ? Hal yang sama ?

Apa ada pekerjaan lain ?

Riwayat Pekerjaan :Sudah berapa lama

kerja ?Alat kerjanya ?Bahan kerja ?Waktu kerja ?

Pemeriksaan

Fisik : TTV Status gizi Tingkat kesadaran dan keadaan umum

Pemeriksaan penunjang : Slit-lamp

Keterangan Mata kanan Mata kiri

Persepsi warna Normal Normal

Kelopak mata Hiperemia Hiperemia

Konjungtiva Normal Normal

Kesegarisan/GBM Normal Normal

Sklera Normal Normal

Kornea Tampak corpus alienum di medial kornea

Normal

Iris Normal Normal

Tekanan bola mata Normal Normal

2. Pajanan yang dialami

Saat Tn. S menggerinda besi yang telah di las ada percikan yang masuk ke mata sebelah kanan.

Urutan kegiatan

Bahaya Potensial Gangguan kesehatan yang mungkin

Risiko kecelakaan kerjaFisik Kimia Biologi Ergonomi Psiko-

sosial

Perjalanan pulang

dan pergi

Suhu panas, sinar

uv

Polusi kendaraa

n bermotor,

debu

Bakteri, virus, jamur

Posisi duduk statis,

Lelah, stress Iritasi mata, kulit dan

ISPA, ggn

pendengaran

Kecelakaan lalu lintas

Mengelas dan menggerin

da

Radiasi non-ionik, panas,

listrik,sinar UV,

Gram, bising, getaran

, percika

n bunga

api Gram

Uap metal (fume)

Bakteri, virus, jamur

Membungkuk, menund

uk, jongkok

Stres, target kerja

Iritasi dan gangguan

mata, kulit dan

saluran pernapasa

n, gangguan pendenga

ran, gangguan

otot tulang rangka

pada punggung

, stress kerja.

Luka terbakar listrik, trauma (mata), terkena

mesin dan perkakas.

3. Hubungan Pajanan dengan Penyakit Akibat dari terkena percikan bunga api

Gram pasien mengalami mata merah yang berair, setelah dibilas dengan air menjadi perih dan silau saat terkena cahaya langsung dan disertai rasa mengganjal halus

9

Logam Logam dapat masuk tubuh melalui bentuk debu

dan asap logam (fumes) pada saat mengelas atau menggurinda atau bahkan melalui kulit.

Bahaya Logam

Logam dapat berbahaya baik bahaya fisik maupun bahaya kesehatan.

Beberapa jenis logam dapat menyulut api dan meledak – magnesium, atau debu/serbuk logam lain seperti aluminum

Beberapa jenis logam hampir tidak toksik – iron, aluminum

Yang lain sangat toksik – air raksa, timbal, kadmium, berilium

35

4. Jumlah pajanan yang dialami Tn. S sudah bekerja sebagai tukang las

dan gerinda selama 20 tahun, selama 10 jam setiap harinya.

Tn. S hanya menggunakan kacamata hitam saat mengelas, kadang menggunakan masker dari kain slayer, sarung tangan, baju khusus dan sepatu khusus tidak ada.

5. Peranan faktor individu

Riwayat penyakit dahulu pernah mengalami keluhan serupa beberapa kali dan berobat ke poli RSP tiga kali.

Riwayat alergi (-), asma (-), sakit jantung (-), hipertensi (-), stoke (-), DM (-).

6. Faktor lain diluar pekerjaan Terkena debu polusi dijalanan akibat dari

tidak menggunakan pelindung kepala/helm saat berangkat dan pulang bekerja.

7. Diagnosis okupasi

Tn. S menderita corpus alienum kornea OD e.c gram e.c kecelakaan kerja

Diagnosa banding

Debu Industri: Deposit particulare matter Suspended particulare matter

Jenis debuDebu non-fibrogenik

Debu fibrogenik

Debu iritan Debu alergen

Debu karsinogeni

k

Debu toksik

Tidak merusak jaringan paru

Timbulkan pneumokoniosis yang bersifat kolagen (fibrosis jaringan)

Timbulkan gangguan pada mata dan saluran nafas

Timbulkan alveolitis, rinitis kronis, bronchitis, dan asma.

Berasal dari radiasi ion-ion, asbes, As, Cr, dan Ni.

Berasal dari Pb, Cr, Hg, Cd, dan Mn.

Batubara, asbes, dan silika.

Cd, Cr, Mn, Ni, dan vanadium pentoksida.

Berasal dari tumbuh-tumbuhan, garam platina.

Penatalaksanaan

Topikal anastesi Aplikator untuk membantu memindahkan

benda asing Syringe tuberkulin dari arah lateral untuk

benda asing metalik

Pencegahan & Pengendalian

Kaca mata las Tabir/ topeng las (face sheild) Pelindung dada Kaos tangan Sepatu

Kesimpulan

Tn. S menderita corpus alienum cornea media OD e.c gram e.c kecelakaan kerja

Terima kasih