kamis, 27 mei 2021 || kamis, 15 syawal 1442 h edisi 583

12
KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H 04.51 12.15 15.39 18.17 19.31 EDISI 583 TAHUN || Rp. 4500 Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Mimbar Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini Ayat Hari Ini 4 Cara Mengenal Allah Oleh: Edelwis Lararenjana Satu-satunya Masjid di Samudera Pasifik Dan tinggalkanlah dosa yang terlihat ataupun yang tersembunyi. Sungguh, orang-orang yang mengerjakan (perbuatan) dosa kelak akan diberi balasan sesuai dengan apa yang mereka kerjakan. (QS Al An’am: 120) M engenal Allah SWT atau ma’rifatullah merupakan suatu keharusan bagi setiap orang yang beriman, karena hal ters- ebut adalah syarat dari kekuatan iman seseorang. Maka dari itu, perintah mengenal Allah merupakan perkara yang diharuskan kepada hamba-hamba-Nya. Dalam ajaran Islam, mengenal Allah sebagai Tuhan Pencipta dan Pengatur alam semesta dan seluruh makhluk merupakan suatu kewajiban. Allah Swt. telah mengis- yaratkan dan mengajak hambahamba-Nya untuk mengenal diri-Nya sebagaimana firman- Nya dalam Alquran yang terjemahannya: "Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi dan pergantian siang dan malam terdapat (tanda-tanda kebesaran Allah) bagi orang-orang yang memiliki akal." (QS. Ali ‘Imran: 190). Urgensi dari mengenal Allah SWT bagi manusia adalah agar manusia tersebut juga lebih mengenal diri sendiri, mendapatkan keuntungan dan keberkahan dunia akhirat, diperintahkan oleh Alquran karena mengenal Allah adalah suatu kewajiban, dan agar selamat dari api neraka dan meraih surgaNya. Berikut Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Bentuknya sederhana, hanya seperti rumah biasa, dicat putih, dilengkapi dengan pohon-pohon yang rimbun dan beberapa area parkit. Masjid Manoa merupakan satu-satunya masjid yang ada di Hawaii, negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Samudra Pasifik. Masjid ini dikelola oleh sebuah organisasi bernama Muslim Association of Hawaii (MAH). Saat ini memang masih hanya ada satu Masjid yang berdiri di negara bagian Hawaii, tepatnya di pulau Oahu, di mana kota Honolulu berada. Menurut website resmi Islamic Information Office in Hawaii, saat ini beberapa warga di pulau-pulau lain sedang menjajaki upaya untuk membangun Masjid untuk komunitas Muslim di sana. Muslim Association of Hawaii (MAH) awalnya dikenal sebagai The Muslim Student Association (MSA). Lebih kurang 40 tahun yang lalu, beberapa mahasiswa Muslim dari University of Hawaii merasakan perlu dibentuknya sebuah organisasi kemahasiswaan berbasis agama Islam. Untuk itu, dibentuklah MSA yang terdiri dari mahasiswa Muslim asal India, Pakistan, Afghanistan, Indonesia, Malaysia dan Timur Tengah. Mereka berkumpul, mengaji dan shalat di sebuah gazebo di suatu pojokan University of Hawaii. BACA HAL-7 BUNTUT PEMKO GAGAL PERTAHANKAN 3 RT Gunung Ancam Keluar dari Padang Panjang Salah-salah awai Pemko Padang Panjang soal tiga RT di Nagari Gunung yang lepas ke Tanah Datar secara adiministratif, maka dampaknya bisa-bisa anak Nagari Gunung keluar dari Padang Panjang. Padang Panjang, Khazanah Padang Panjang, Khazanah Padang Panjang, Khazanah Padang Panjang, Khazanah Padang Panjang, Khazanah Ancaman melepaskan diri dari admi- nistratif Padang Panjang dan bergabung ke Kabupaten Tanah Datar sudah disampaikan Ketua KAN Gunung, Dr. H. Yurnalisman Syam Dt. Simarajo di hadapan anggota DPRD dan pejabat Pemko Padang Panjang hari Senin (24/ 5) di ruang sidang wakil rakyat Padang panjang itu. Ancaman Ketua KAN tidak main- main, karena menurutnya melepaskan tiga RT dari Nagari Gunung ke wilayah administratif Tanah Datar dianggap kesalahan besar Pemko Padang Panjang yang tidak mampu berunding dengan Pemkab Tanah Datar terkait batas wilayah administratif antara kedua daerah. Sebelumnya memang sudah diket- ahui bahwa sebanyak 157 Kepala Keluarga di tiga RT, Batutagak, Tanjuang dan Gajahtanang dalam Peta Padang Panjang versi google, Kelurahan Ekor Lubuk Nagari Gunung berbatasan dengan Nagari Jaho Kecamatan X Koto Tanah Datar KORUPSI PROYEK GAMBIR 50KOTA Mantan Bupati dan Mantan Sekda Dipanggil Kejaksaan Kejaksaan Negeri Payakumbuh, Selasa (25/5) melalui Kasipidsus memanggil sejumlah mantan pejabat dari salah satu kabupaten di Riau, pemanggilan tersebut terkait dengan ditangkapnya DPO kasus Korupsi perluasan lahan gambir sekitar 250 hektar di Kecamatan Kapur lX Kabupaten Limapuluh Kota beberapa waktu lalu (foto: Lili Yuniati). Payakumbuh, Khazminang-- Payakumbuh, Khazminang-- Payakumbuh, Khazminang-- Payakumbuh, Khazminang-- Payakumbuh, Khazminang-- Tim Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Negeri Payakumbuh, Selasa (25/5) memeriksa sejumlah mantan pejabat dari salah satu kabupaten di Riau, pemanggilan tersebut terkait dengan ditangkapnya pelarian kasus korupsi perluasan lahan gambir sekitar 250 hektar di Kecamatan Kapur lX Kabupaten Limapuluh Kota beberapa waktu lalu. Kasus korupsi perluasan lahan gambir seluar 250 hektar melibatkan banyak pihak, akibatnya sejumlah ASN juga terseret dan divonis bersalah, dan ada yang tengah menjalani pemeriksaan. Seperti sejumlah ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Limapuluh Kota juga telah menjalani persidangan dan hukuman dari proyek yang bersumber dari dana Pokok- pokok pikiran (Pokir) anggota DPR RI, Azwar Ches Putra (alm) itu. Terbaru Tim Kejaksaan juga telah menangkap buronan belasan tahun yang bernama Akhyar (57) merupakan SUPER BLOOD MOON DI SUMBAR Gerhana Bulan Total yang Cantik PUNCAK HUT APEKSI ke-21 Padang Tuan Rumah Rakernas 2022 Bukittinggi, Khazanah -- Bukittinggi, Khazanah -- Bukittinggi, Khazanah -- Bukittinggi, Khazanah -- Bukittinggi, Khazanah -- Gerhana bulan merupakan peristiwa terhalangnya sinar matahari oleh bumi, sehingga tidak keseluruhan sampai ke bulan, dilihat dari bumi. Peristiwa itu salah satu akibat dinamisnya pergerakan posisi matahari, bumi, dan bulan. Gerhana Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Wali Kota Padang Hendri Septa menghadiri puncak Peringatan hari jadi Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) ke- 21, di Hotel Fairmont Jakarta Pusat, Selasa (25/5/2025). Mengusung tema APEKSInergi, di usia ke-21 tahun APEKSI memperkuat terobosan kerja sama dan sinergi dengan berbagai pihak dalam memajukan daerah dan mensejahterakan masyarakat. Kegiatan yang diikuti oleh Wali Kota se-Indonesia itu dibuka langsung oleh Direktur Jendral Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri Akmal Malik. "Atas nama Pemerintah Kota Padang kami mengucapkan selamat HUT APEKSI ke-21 tahun. Semoga dengan perayaan HUT ini kolaborasi dan sinergi dari pemerintah kota seluruh Indonesia dengan berbagai pihak semakin meningkat, demi mensejahterakan masyarakat," ucap Hendri Septa. Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam Syiar Islam BACA HAL-7 Masjid Manoa di Hawaii, satu-satunya masjid di tengah Pasifik BACA HAL-7 BACA HAL-7 BACA HAL-7 BACA HAL-7 Walikota Padang pada acara puncak HUT Apeksi

Upload: others

Post on 18-Oct-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

04.5112.15

15.39

18.17

19.31

EDISI 583 TAHUN || Rp. 4500

MimbarMimbarMimbarMimbarMimbar

Ayat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari IniAyat Hari Ini

4 CaraMengenal Allah

Oleh: Edelwis Lararenjana

Satu-satunya Masjiddi Samudera Pasifik

Dan tinggalkanlah dosa yangterlihat ataupun yang tersembunyi.

Sungguh, orang-orang yangmengerjakan (perbuatan) dosa

kelak akan diberi balasan sesuaidengan apa yang mereka

kerjakan.

(QS Al An’am: 120)

Mengenal Allah SWT atauma’rifatullah merupakansuatu keharusan bagisetiap orang yangberiman, karena hal ters-

ebut adalah syarat dari kekuatan imanseseorang. Maka dari itu, perintah mengenalAllah merupakan perkara yang diharuskankepada hamba-hamba-Nya.

Dalam ajaran Islam, mengenal Allahsebagai Tuhan Pencipta dan Pengatur alamsemesta dan seluruh makhluk merupakansuatu kewajiban. Allah Swt. telah mengis-yaratkan dan mengajak hambahamba-Nyauntuk mengenal diri-Nya sebagaimana firman-Nya dalam Alquran yang terjemahannya:

"Sesungguhnya dalam penciptaan langitdan bumi dan pergantian siang dan malamterdapat (tanda-tanda kebesaran Allah) bagiorang-orang yang memiliki akal." (QS. Ali‘Imran: 190).

Urgensi dari mengenal Allah SWT bagimanusia adalah agar manusia tersebut jugalebih mengenal diri sendiri, mendapatkankeuntungan dan keberkahan dunia akhirat,diperintahkan oleh Alquran karena mengenalAllah adalah suatu kewajiban, dan agar selamatdari api neraka dan meraih surgaNya. Berikut

Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Honololu, Khazanah -- Bentuknyasederhana, hanya seperti rumah biasa, dicatputih, dilengkapi dengan pohon-pohon yangrimbun dan beberapa area parkit. MasjidManoa merupakan satu-satunya masjid yangada di Hawaii, negara bagian Amerika Serikatyang terletak di Samudra Pasifik. Masjidini dikelola oleh sebuah organisasi bernamaMuslim Association of Hawaii (MAH).

Saat ini memang masih hanya ada satuMasjid yang berdiri di negara bagian Hawaii,tepatnya di pulau Oahu, di mana kotaHonolulu berada. Menurut website resmiIslamic Information Office in Hawaii, saatini beberapa warga di pulau-pulau lain sedangmenjajaki upaya untuk membangun Masjiduntuk komunitas Muslim di sana.

Muslim Association of Hawaii (MAH)awalnya dikenal sebagai The Muslim StudentAssociation (MSA). Lebih kurang 40 tahunyang lalu, beberapa mahasiswa Muslim dariUniversity of Hawaii merasakan perludibentuknya sebuah organisasi kemahasiswaanberbasis agama Islam. Untuk itu, dibentuklahMSA yang terdiri dari mahasiswa Muslimasal India, Pakistan, Afghanistan, Indonesia,Malaysia dan Timur Tengah. Merekaberkumpul, mengaji dan shalat di sebuahgazebo di suatu pojokan University of Hawaii.

BACA HAL-7

BUNTUT PEMKO GAGAL PERTAHANKAN 3 RT

Gunung Ancam Keluardari Padang Panjang

Salah-salah awai Pemko Padang Panjangsoal tiga RT di Nagari Gunung yang lepaske Tanah Datar secara adiministratif,maka dampaknya bisa-bisa anak NagariGunung keluar dari Padang Panjang.

Padang Panjang, Khazanah –Padang Panjang, Khazanah –Padang Panjang, Khazanah –Padang Panjang, Khazanah –Padang Panjang, Khazanah –Ancaman melepaskan diri dari admi-nistratif Padang Panjang dan bergabungke Kabupaten Tanah Datar sudahdisampaikan Ketua KAN Gunung, Dr.H. Yurnalisman Syam Dt. Simarajo di

hadapan anggota DPRD dan pejabatPemko Padang Panjang hari Senin (24/5) di ruang sidang wakil rakyat Padangpanjang itu.

Ancaman Ketua KAN tidak main-main, karena menurutnya melepaskan

tiga RT dari Nagari Gunung ke wilayahadministratif Tanah Datar dianggapkesalahan besar Pemko Padang Panjangyang tidak mampu berunding denganPemkab Tanah Datar terkait bataswilayah administratif antara kedua

daerah.Sebelumnya memang sudah diket-

ahui bahwa sebanyak 157 KepalaKeluarga di tiga RT, Batutagak,Tanjuang dan Gajahtanang dalam

Peta Padang Panjang versi google, Kelurahan Ekor Lubuk Nagari Gunung berbatasan dengan Nagari Jaho Kecamatan X Koto Tanah Datar

KORUPSI PROYEK GAMBIR 50KOTA

Mantan Bupati dan MantanSekda Dipanggil Kejaksaan

Kejaksaan Negeri Payakumbuh, Selasa (25/5) melalui Kasipidsus memanggil sejumlahmantan pejabat dari salah satu kabupaten di Riau, pemanggilan tersebut terkait denganditangkapnya DPO kasus Korupsi perluasan lahan gambir sekitar 250 hektar di KecamatanKapur lX Kabupaten Limapuluh Kota beberapa waktu lalu (foto: Lili Yuniati).

Payakumbuh, Khazminang--Payakumbuh, Khazminang--Payakumbuh, Khazminang--Payakumbuh, Khazminang--Payakumbuh, Khazminang-- TimPidana Khusus (Pidsus) KejaksaanNegeri Payakumbuh, Selasa (25/5)memeriksa sejumlah mantan pejabatdari salah satu kabupaten di Riau,pemanggilan tersebut terkait denganditangkapnya pelarian kasus korupsiperluasan lahan gambir sekitar 250hektar di Kecamatan Kapur lXKabupaten Limapuluh Kota beberapawaktu lalu.

Kasus korupsi perluasan lahangambir seluar 250 hektar melibatkanbanyak pihak, akibatnya sejumlah ASNjuga terseret dan divonis bersalah, danada yang tengah menjalani pemeriksaan.

Seperti sejumlah ASN dilingkungan Pemerintah KabupatenLimapuluh Kota juga telah menjalanipersidangan dan hukuman dari proyekyang bersumber dari dana Pokok-pokok pikiran (Pokir) anggota DPRRI, Azwar Ches Putra (alm) itu.

Terbaru Tim Kejaksaan juga telahmenangkap buronan belasan tahunyang bernama Akhyar (57) merupakan

SUPER BLOOD MOONDI SUMBAR

GerhanaBulan Totalyang Cantik

PUNCAK HUT APEKSI ke-21

Padang Tuan Rumah Rakernas 2022

Bukittinggi, Khazanah --Bukittinggi, Khazanah --Bukittinggi, Khazanah --Bukittinggi, Khazanah --Bukittinggi, Khazanah -- Gerhanabulan merupakan peristiwa terhalangnyasinar matahari oleh bumi, sehinggatidak keseluruhan sampai ke bulan,dilihat dari bumi. Peristiwa itu salahsatu akibat dinamisnya pergerakan posisimatahari, bumi, dan bulan. Gerhana

Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah- Wali Kota PadangHendri Septa menghadiri puncakPeringatan hari jadi Asosiasi PemerintahKota Seluruh Indonesia (APEKSI) ke-21, di Hotel Fairmont Jakarta Pusat,Selasa (25/5/2025).

Mengusung tema APEKSInergi, diusia ke-21 tahun APEKSI memperkuatterobosan kerja sama dan sinergi denganberbagai pihak dalam memajukan daerahdan mensejahterakan masyarakat.

Kegiatan yang diikuti oleh WaliKota se-Indonesia itu dibuka langsungoleh Direktur Jendral Otonomi DaerahKementerian Dalam Negeri AkmalMalik.

"Atas nama Pemerintah Kota Padangkami mengucapkan selamat HUTAPEKSI ke-21 tahun. Semoga denganperayaan HUT ini kolaborasi dan sinergidari pemerintah kota seluruh Indonesiadengan berbagai pihak semakinmeningkat, demi mensejahterakanmasyarakat," ucap Hendri Septa.

Syiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamSyiar IslamBACA HAL-7

Masjid Manoa di Hawaii, satu-satunya masjid ditengah Pasifik

BACA HAL-7

BACA HAL-7

BACA HAL-7

BACA HAL-7

Walikota Padang pada acara puncak HUT Apeksi

Page 2: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

2 KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

BERGERAK CEPAT DI PADANG PARIAMAN

Nurnas Serahkan "Hand Tractor"untuk 37 Keltan

PELAKSANAAN BBGRM 2021 DI PARAK RUMBIO

Lurah: Gerakkan SeluruhWarga dan Pemuda

KEHILANGAN

Parit Malintang, Khazanah -Parit Malintang, Khazanah -Parit Malintang, Khazanah -Parit Malintang, Khazanah -Parit Malintang, Khazanah -Masyarakat 3 Kecamatan di Kabu-paten Padang Pariaman gembira.Pasalnya, Sekretaris Fraksi DemokratDPRD Sumbar HM. Nurnas meresponcepat aspirasi daerah pemilihannya,Selasa (25/5).

Sebelumnya, Nurnas juga telahmenyalurkan bantuan puluhanBentor, kini kembali Nurnasmenyalurkan aspirasi masyarakatuntuk 37 kelompok tani, yangberasal dari dua kecamatan dan11 Nagari, yakni 8 Batang Anaidan 3 Lubuk Alung, berupa handtractor atau mesin pembajaksawah, yang penyerahannyadilakukan di Dusun Pilubang,Kenagarian Ketaping, KecamatanBatang Anai, Kabupaten PadangPariaman.

Selain menyerahkan handtractor, HM. Nurnas juga meye-rahkan 115 Unit alat semprotrumput oto Matos untuk kelom-pok tani dan wanita tani daerahtersebut.

Kalau saat ini yang sudahdiberikan berupa mesin bajak danpenyemprot hama, dihari beriku-tnya akan diserahkan kembali alatperontok gabah, jagung danpemotong rumput, saat ini masihdalam perjalan.

"Khusus untuk Nagari Ketap-ing berdasarkan aspirasi yangmasuk kepada saya, Alhamdulillahsemua sudah terpenuhi, tinggalkini menyikapi keluhan masy-

arakat masalah irigasi, yang gakpernah tuntas dari awal pemb-angunan sampai saat ini, khus-usnya di daerah daerah KampungBaru Teluk Mundam," ulas Nur-nas saat menyerahkan bantuan.

Nurnas juga mengingat padaBalai Sungai provinsi dan kabu-paten bahwasanya, irigasi Anai1 dan 2, dari mulai dibangunsampai kini masih banyak yangrusak, dan adanya pengerukansendimen, bahkan ada yang putusdiantaranya Kuliek.

"Visi-misi gubernur Sumbarmelalui RPJMD mengatakan akanmeningkatkan hasil pertanian,pangan dan nelayan, maka salahsatu-nya adalah perbaikan peng-airan," tegasnya.

Ia juga memberi aspirasi padaDinas Tanaman Pangan, Hor-ticuktura dan Perkebunan, karenasangat cepat merespon usulanmasuk dalam realisasi anggaran.

"Kecepatan dalam realisasianggaran dari dinas tersebut perludiapresiasi dan perlu dicontohdinas lainnya, sehingga realisasitidak menunggu lama," tegasNurnas Lagi.

Berkaitan dengan penyerahanbantuan aspirasi masyarakatmelalu HM. Nurnas, mewakilidinas pertanian provinsi SumbarSyaiful Efendi, mengatakanbangga dan salut pada anggitaDPRD Sumbar ini, karena memangbetul-betul mengawal dan menj-

aga aspirasi atau keinginanmasyarakat sampai tuntas.

"Saya salut melihat pak Nur-nas yang tidak mau kendor sedikitjuga dalam memperjuangkanaspirasi masyarakat, khususnyapetani di daerah ini, sehinggadari banyak anggota DPRDSunbar, hanya pak Nurnas yanghampir seluruh aspirasinya tereali-

sasi dengan cepat," ulasnya.Selain mewakili Dinas Provinsi,

wali Nagari Ketaping Alwis Jaya,mewakil 11 wali Nagari meng-atakan, dari sejak HM. Nurnasmenjadi anggota DPRD Sumbar,tidak pernah lalai untuk berjuangdi daerah pemilihannya, khus-usnya di kecamatan Batang Anai,Nagari Ketaping.

"Pak Nurnas ini tokoh kamiyang perlu dicontoh dan dihar-apkan bisa tetap bertahan di DPRDSumbar, karena dari awal sudahnampak perjuangannya untuk kamimasyarakat," ulas Alwis Jaya, WaliNagari yang tergolong Milenial.

Penyerahan aspirasi masya-rakat yang dilakukan di poskoatau tepatnya rumah aspirasi

Nurnas, berlangsung denganmempergunakan protokol kese-hatan, karena kondisi pandemimasih berada pada level yangmembahayakan.

Ia juga berpesan agar semuabantuan alsintan, mesin kapal danlainnya agar tetap dirawat, sehing-ga bisa dipergunakan dalamjangka panjang. jerjerjerjerjer

Nono Sampono:WaspadaiJumlahPemanbahanPostif Covid-19

Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Wakil Ketua DPD RINono Sampono mengingatkan, penambahanjumlah kasus Virus Corona di Indonesia harusterus diwaspadai. Dalam hal ini masyarakatberperan penting dalam menekan jumlah kasusCovid-19.

''Masyarakat merupakan garda terdepan danbagian penting dalam menekan jumlah penularanCovid-19, dan saya yakin masyarakat kita bisamenerapkan prokes dengan benar,” kata NonoSampono, Rabu, (26/05/2021) dalam rapatdengar pendapat Pimpinan dan Anggota DPDRI tentang Pandangan dan Tantangan DaerahDalam Menanggulangi Pandemi Covid-19 diTahun 2021 bekerjasama dengan Garuda KPPRIKota Bandung.

"Cara utama yang dapat dilakukan sekaligussikap tanggung jawab, melalui isolasi mandiridi fasilitas kesehatan secara terpusat, khususnyabagi pelaku perjalanan yang terdeteksi positifsaat testing acak di titik-titik penyekatan,"ujarnya Nono Sampono.

Selain itu, Nono Sampono menekankanperlunya data akurat dengan peningkatan kualitaspencatatan dan pelaporan kasus yang merupakanhasil sinergi antara Babinsa, Babinkamtibas,Puskesmas, tokoh masyarakat serta unsur lainnya.Semua itu dilakukan agar upaya pencegahanberjalan maksimal.

Selanjutnya Nono menilai pengawasan perludiperketat berdasarkan data aktual yangmencakup total kasus, kesembuhan, dan kematiandi masing-masing daerah. Otoritas pemerintahsetempat juga harus menggalakkan literasi datakesehatan bagi masyarakat.

Nono Sampono menambahkan, pandemiCovid-19 yang muncul sejak tahun lalu, jugasangat mempengaruhi keadaan ekonomi dunia.Tak hanya dari sisi kesehatan, juga melemahkanekonomi yang membuat negara-negaramengalami resesi ekonomi.

Indonesia masuk ke salah satu daftar negarayang pertumbuhan ekonominya negatif akibatvirus corona hingga mengalami resesi ekonomi.

Turut hadir mendampingi Wakil Ketua DPDRI Nono Sampono, Anggota DPD RI Prov. JawaBarat Eni Sumarni, Anggota DPD RI Prov. JawaBarat Oni Suwarman, Anggota DPD RI Prov.Jawa Barat Asep Hidayat, Anggota DPD RI Prov.Jawa Barat Amang Syafrudin, Ketua HarianGugus Covid Prov Jabar

Drs. H Daud Ahmad dan Plt. Kepala Dinaskesehatan Dr. Ir. Dewi Sartika. n jer/*

POLEMIK TAPAL BATAS

DPRD Padang Panjang Rangkum AspirasiPadang.Panjang, Khazanah -Padang.Panjang, Khazanah -Padang.Panjang, Khazanah -Padang.Panjang, Khazanah -Padang.Panjang, Khazanah -Masalah batas wilayah berpotensimemicu konflik, baik yang melibatkanmasyarakat secara langsung maupundi tataran pemerintah daerah. Konflikitu muncul terutama bila menyangkutkeberadaan potensi sumber daya alamdi batas wilayah itu.seperti yang terjadidi Kota Padang Panjang ,penunjukanbatas wilayah tanpa melibatkan DPRDdan NInik mamak sebagai ujungtombak nya.akhirnya 157KK tersingkirdari wayah administrasi kota PadangPanjang .

Tersingkirnya 157KK itu menim-bulkan gejolak di ka nagarian Gu-nuang yang akhirnya mendatangikantor lembaga terhormat alias DPRDkota Padang Panjang, untuk menga-dukan nasib mereka pada wakilrakyatnya.sebagai konstituen

Senin (25/5) d iruang utamagedung terhormat ,DPRD Kota PadangPanjang menerima aspirasi masyarakattersebut dalam pertemuan itu DPRDMenindaklanjuti persoalan kesepakatanbatas wilayah Kota Padang Panjangdan Kabupaten Tanahdatar dilingkungan Kelurahan Ekorlubuk yangberujung polemik, akibat Kepala daerahmenandagangani kesepakatan tanpaDPRD dan NInik Mamak yang sangat

berkompeten dalam hal ini, DPRDPadang Panjang

Pertemuan yang dibuka secara resmiKetua DPRD Mardiansyah tersebut,dihadiri seluruh pimpinan dan anggotadewan serta kalangan ninik mamakKenagarian Gunuang, Camat Padang-panjang Timur, Lurah Ekorlubuk dantokoh masyarakat.

Ketua KAN Gunuang, YurnalismanSyam Dt Simarajo menilai kesepakatanyang lahir antara dua daerah merupakankesalahan dari Pemko Padang Panjangdengan mengabaikan historis NagariGunuang.

Ditegaskannya, Tiga RT yangterbelah adalah Nagari Gunuang."JikaBatutagak, Tanjuang dan Gajahtanangterbelah secara administrasi, kami tidakmenerima. Kami ibaratkan sebuahbadan kalau jari kami dipotong ,seluruhbadan akan merasa sakit , dan kamimasyarakat nNagari Gunuang siapkembali melepaskan diri dari KotaPadang Panjang dan masuk keTanahdatar secara penuh," ucapYurnalisman tegas.

Anggota DPRD Padang Panjangdari Golkar, Novi Hendri padakesempatan itu mengungkapkaninformasi, lahirnya kesepakatan PemkoPadang Panjang dan Pemkab

Tanahdatar tidak diketahui DPRD secararesmi, selain menerima pemberitahuanpasca kesepakatan.

Mengacu pada UU nomor 141tahun 2017 tentang penegasan bataswilayah, Novi menyebut berdasarkanBAB II pasal 3 ayat 2, dokumenpenegasan batas meliputi undang-undang mengenai pembentukan daerah.

"Pembentukan daerah otonom kotakecil dalam Sumatera tengah berupaPekanbaru, Sawahlunto, Solok, Paya-kumbuh dan Padangpanjang, adalahUU nomo 8 tahun 1956. Padan-gpanjang dalam UU tersebut, ditega-skan termasuk wilayah Nagari Gunuangdan Bukitsurungan," ungkap Novi.

Ketua DPRD Padangpanjang,Mardiansyah mengatakan telah menga-gendakan bersama untuk melakukanrapat kerja dengan Pemko Padang-panjang beserta instansi terkait.

"Ini harus dikaji ulang gunamendalami akar permasalahan danlainnya. Karena itu kita akanagendakan Rapat Kerja dengan Pemkodan jajaran terkait lainya pada Kamis(27/5) lusa," jawab Mardiansyah usaipertemuan.

Sementara itu Wakil WalikotaPadangpanjang, Asrul mengatakan saatini Pemko tengah menyikapi aspirasi

masyarakat Ekorlubuk dengan mem-bawa surat dari masyarakat ke kement-erian.

"Namun hingga saat ini kita belummenerima hasil dari pertemuan PakWali dengan kementerian. Namundemikian, ini akan kita tindaklanjutiulang untuk mencari kata final yangkongkrit," jawab Asrul didampingiAsisten I Syahdanur di ruangankerjanya.

Syahdanur menambahkan, kesep-akatan yang lahir atas pertemuan keduatim dari Padangpanjang dan Tanahdataritu merupakan kelanjutan daripembahasan 2016 silam.

Kesepakatan di Aia Angek Cottagelahir dan diserahkan ke Kemendagri,karena Batutagak, Tanjuang danGajahtanang masuk wilayah Jaho. Halini disebutkan Syahdanur berdasarkanpeta wilayah yang diajukan pihakTanahdatar.

"Namun jika kesepakatan 2016 yangmenjadi dasar kesepakatan tersebuttelah berubah sebagai mana disebutkanPak Wawako, hal ini akan segera kitatindaklanjuti dengan melakukanpertemuan ulang dengan pihakkabupeten dalam waktu dekat," sebutSyahdanur asisten 1 Setdako PadangPanjang pada Khazanah. paulhendripaulhendripaulhendripaulhendripaulhendri

Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah -Padang, Khazanah - Jika tak ada kendala,dalam pekan ini akan dilaksanakan programBulan Bakti Gotong-Royong Masyarakat(BBGRM) di Kelurahan Ranah ParakRumbio, Kecamatan Padang Selatan, KotaPadang. Anggaran yang dialokasikankecamatan untuk kegiatan ini sebesar Rp35juta.

Program BBGRM merupakan programpemerintah guna meningkatkan kesejahteraanmasyarakat dengan cara membangunmaupun memperbaiki sarana dan prasaranalingkungan baik fisik maupun non fisik.

"Dana sebanyak itu tentu tidak cukupuntuk pelaksanaan seluruh kegiatan, karenaitu peran serta seluruh para Ketua RT/RWdalam melakukan inovasi dan improvisasi,sangat diharapkan," kata Lurah Ranah ParakRumbio, Ali Buzar saat melantik 18 RTdan 4 RW masa bakti 2021-2024, Sabtu(22/5/2021) di Padang.

Untuk memaksimalkan pemanfaatan danatersebut maka semua potensi wilayah harusdihimpun, gerakkan masyarakat, pemuda

maupun pelaku ekonomi untuk berperanserta dalam pelaksanaan pembangunanwilayahnya.

"Kami sangat berharap, para Ketua RT/RW dapat mengajak warganya untukmendukung dan menyukseskan Bulan BaktiGotong-Royong Masyarakat (BBGRM) ini,"katanya.

Sementara Camat Padang Selatandiwakili Sekretaris Kecamatan mengatakan,sasaran atau lokasi pelaksanaan BBGRMini ditentukan RT/RW bersama masyarakatberdasarkan urgensi maupun kebutuhan.

Sekcam juga mengapresiasikepengurusan RT/RW di Kelurahan RanahParak Rumbio yang terdiri dari berbagaietnis. Hal ini membuktikan kalau dalammembangun suatu wilayah diperlukan kerjasama dan dukungan dari semua pihak tanpamembedakan suku dan agama.

"Ini mencerminkan kebhinekaan kita,saya yakin jika semua elemen bersatu makaprogram pembangunan akan lebih mudahdilaksanakan," katanya. devidevidevidevidevi

BKPSDM GelarSosialisasi danBimtekBukittinggi, Khazanah-Bukittinggi, Khazanah-Bukittinggi, Khazanah-Bukittinggi, Khazanah-Bukittinggi, Khazanah- Guna memberikan penjelasan detailterkait pengukuran penilaian kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS),Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia(BKPSDM) Kota Bukittinggi mengadakan Sosialisasi PeraturanMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi(Permenpan RB) Nomor 8 tahun 2021 tentang Sistem ManajemenKinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS), hal ini disampaikan RafikaRusyidi staf humas Pemko Bukittinggi, Selasa (25/5).

Disebutkannya, sosialisasi tersebut dibuka oleh SekretarisDaerah Kota Bukittinggi, Yuen Karnova, Senin (24/5) di AulaBalai Kota Bukittinggi, Gulai Bancah, yang dilanjutkan denganBimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Sasaran Kerja Pegawai(SKP) dengan pemateri dari Kementerian Pan RB RI.

Kegiatan yang berlangsung satu hari ini diikuti oleh KepalaSKPD, Sekretaris, Kepala bagian dan Kasubag Umum danKepegawaian di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Bukittinggi.

Dalam sambutannya, Sekretaris Daerah Kota Bukittinggi,Yuen Karnova, mengatakan keberadaan Permenpan RB Nomor8 Tahun 2021 diterbitkan untuk mengatasi semua permasalahandalam penilaian kinerja PNS.

Sosialisasi dan Bimtek diperlukan untuk memberikan penjelasandetail mengenai hal-hal yang diatur dalam Peraturan tersebutsehingga penilaian kinerja dapat dilaksanakan secara terukur,sekaligus meningkatkan kompetensi pengelola kepegawaiandi instansi masing-masing.

Menurut Yuen Karnova, perlu ada perubahan mendasar dalammanajemen kepegawaian karena target besar seorang PNS kedepan adalah lebih responsif dan akuntabel terhadap permasalahanserta keadaan masyarakat. Hal itu terwujud dan tercapai di dalamcatatan kinerja harian PNS.

Sementara itu Kepala BKPSDM, Sustinna, dalam laporannyamengatakan salah satu permasalahan dan isu yang penting dalampengelolaan kinerja PNS adalah masih beragamnya penilaiankinerja PNS meskipun sudah ada beberapa peraturan yangmengaturnya. Ketidakseragaman penilaian tersebut, sebutnya,berdampak kepada disiplin maupun kinerja PNS yangbersangkutan.

. Iwin SBIwin SBIwin SBIwin SBIwin SB

DISERAHKAN - Suasana penyerahan "Hand Tractor" bagi 37 Kelompok Tani di Kabupaten Padang Pariaman

Nono Sampono

BBGRM – Suasana pelaksanaan program Bulan Bakti Gotong-Royong Masyarakat (BBGRM) di KelurahanRanah Parak Rumbio, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang

TsepenomIrwa

TGareAga

Buntu

Akasi

Page 3: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H 3

PPPPP

AAAAA

TTTTT

IIIII

MenggaetInvestasi

Dalam mendorong laju pertumbuhan ekonomidaerah, ternyata investasi mempunyai peranan yangsangat penting. Investasi bisa menjadi sumber baruuntuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Dengan bertumpu pada potensi dan sumberdayayang dimiliki, investor diharapkan dapat tertarikmenanamkan dan mengembangkan usahanya di suatudaerah. Namun, potensi dan sumberdaya saja tidakcukup, tanpa disertai faktor pendukung lain dalamdunia investasi.

Dalam menggaet dan meyakinkan investor untukberinvestasi, dibutuhkan kepiwaian dalam merancangstrategi yang jitu. Bahkan, segala hal yang akanmenghambat iklim investasi harus dihilangkan.

Sementara itu, legitimasi hukum yang pasti terhadapcalon investor adalah bagian yang terpenting.Bagaimanapun, investor membutuhkan legitimasihukum pasti, yang memberikan jaminan danperlindungan atas mereka.

Kondisi sosial politik yang stabil, juga tak kalahpentingnya dalam iklim investasi. Sebab, kondisi sosialpolitik suatu daerah yang kacau seperti aksi unjukrasa massif dan gangguan keamanan atau ketertibansangat ditakuti oleh para investor.

Fakta selama ini membuktikan bahwa banyakinvestor mengurungkan niat atau gulung tikar lantarangejolak sosial yang anarkhis tersebut.

Disamping itu, birokrasi yang mudah dan transparan,juga tak kalah pentingnya bagi investor. Sebab,pelayanan yang kurang efektif dan penarikan pajakyang tidak dapat dipertanggungjawabkan, bisa menjadipenghambat investasi ke suatu daerah.

Setelah beberapa faktor tersebut terpenuhi, langkahpenting yang harus segera dilakukan adalah promosiinvestasi yang interaktif. Hal ini bisa dilakukan denganmembuat slogan yang menarik sesuai dengan potensidan potret sosiologis daerah.

Dalam melakukan promosi investasi ini, banyakpihak yang bisa dilibatkan. Sebab, perkembanganinvestasi di suatu daerah, bukan hanya tergantungpada kemampuan pemerintah daerah dalam memainkanperannya dalam mengaet investor, melainkan jugadibutuhkan peran serta dari seluruh stake holder didaerah itu.

Namun kenyataannya—mudah-mudahan saja inisalah—selama ini masih sedikit kepala daerah yangmemiliki kesadaran akan arti penting investasi. Mayoritasdari kepala daerah hanya semata berfokus pada upayapembesaran Pendapatan Asli Daerah (PAD) dalammengelola pembangunan daerahnya.

Sebuah riset menunjukkan, enam ratus dari seribuPerda yang dikeluarkan pasca pemberlakuan otonomidaerah, bersifat anti investasi. Selain itu, sebuahpenelitian lain dari Indef (2008) menunjukkan,kekurangkondusifan bisnis akibat Perda bermasalah,menyebabkan 20% investor eksodus.

Padahal, seharusnya otonomi daerah merupakansebuah keniscayaan bagi kemajuan republik ini. Pasalnyageografi Indonesia yang begitu luas, dengan budayayang sangat beragam di dalamnya, membutuhkansebuah pendekatan lokal yang sama sekali berbedaantara satu daerah, dengan daerah yang lainnya. Namunpada kenyataannya, dalam hal investasi, belumsepenuhnya berjalan optimal.

Mudah-mudahan pasangan Gubernur SumbarMahyeldi Ansharullah - Audy Djoinaldy punya carajitu melakukan peningkatan investasi di daerahnyapembangunan tidak akan lambat, pengangguran tidakmeningkat, dan daerah tidak akan tetinggal.

Mudah-mudahan Mahyeldi – Audy punyakemampuan dan kemauan rah merangsang investasimasuk ke daerahnya.

Rumah Ustaz Rumah Ustaz Rumah Ustaz Rumah Ustaz Rumah Ustaz Abdul Somad dikabarkan digeledahAbdul Somad dikabarkan digeledahAbdul Somad dikabarkan digeledahAbdul Somad dikabarkan digeledahAbdul Somad dikabarkan digeledahTanang je lah ustad !

Siswa yang hilang misterius mulai terungkapSiswa yang hilang misterius mulai terungkapSiswa yang hilang misterius mulai terungkapSiswa yang hilang misterius mulai terungkapSiswa yang hilang misterius mulai terungkapNan paralu tu lai sobok !

Polisi berpangkat Bripka berani marahi Perwira BrimobPolisi berpangkat Bripka berani marahi Perwira BrimobPolisi berpangkat Bripka berani marahi Perwira BrimobPolisi berpangkat Bripka berani marahi Perwira BrimobPolisi berpangkat Bripka berani marahi Perwira Brimobm e r o k o km e r o k o km e r o k o km e r o k o km e r o k o kKiroe anak nyo nan diberangan, heheheeee !

RUNDO

KKKKKeterketerketerketerketerkaitanaitanaitanaitanaitanBrain Brain Brain Brain Brain dan dan dan dan dan MindMindMindMindMind

OLEH: INDAH NOVIARIESTA

Serba SerbiSerba SerbiSerba SerbiSerba SerbiSerba SerbiSabar dalam Islam

Jika kita bersabar, Allah SWTakan melipatkan pahala danmembantu menyelesaikan semuacobaan dan ujian yang dihadapioleh umatnya dengan cara berdoa.

Rasulullah SAW bersabda,“Tidak ada seorang Muslim punyang ditusuk oleh duri atau lebihdari itu, kecuali Allah pasti akanmenghilangkan kesalahan-kesalahannya. Sebagaimana pohonyang menggugurkan daunnya.”(HR. Bukhari).

Sehingga Islam mengajarkankepada manusia agar sabar sepertilima nabi yang memilikiketeguhan yang kuat. Kelima nabiyang sabar itu adalah Nabi Nuh,Ibrahim, Musa, Isa dan Muhammad.

Allah SWT berfirman dalamsurah Al-Ahqaf ayat 35: “Makabersabarlah kamu seperti orang-orang yang mempunyai keteguhanhati dari rasul-rasul telah bersabardan janganlah kamu memintadisegerakan azab bagi mereka.”(QS Al-Ahqaf: 35).

dan sabar dalam menghindarikemaksiatan. Siapa yang sabardalam menghadapi musibahsehingga mampu menjalaninyadengan baik, dengan segalakekuatan hatinya, maka Allahakan mencatat untuknya sebanyak300 derajat yang antara satu derajatdengan derajat yang lain sepertijarak antara langit dengan bumi.Siapa yang sabar dalammenjalankan ketaatan, maka Allahakan mencatat untuknya 600 yangantara satu derajat dengan derajatyang lain seperti jarak antara batasdasar bumi hingga puncak ‘Arasy.Siapa yang sabar dalammenghindari kemaksiatan, makaAllah akan mencatat untuknya900 derajat yang antara satu derajatdengan derajat yang lain sepertijarak dua kali antara batas dasarbumi hingga puncak ‘Arasy.” (HR.Ibnu Hibban, Ibnu Abid Dun-yadan Dailami).

Cobaan yang menimpa kitatentu sudah diatur oleh Allah SWT.

kemalasan.Allah berfirman dalam surah

Al-Ankabut ayat 58 dan 69 yangberbunyi:

“...Demikianlah sebaik-baikbalasan bagi orang-orang yangberamal soleh. Yaitu mereka yangsabar dan mereka pula berserahdiri bulat-bulat kepada Tuhannya.”(QS Al-Ankabut, ayat 58 dan 59).

Allah SWT juga menjelaskandalam surah Al-Baqarah ayat 153:

“Wahai sekalian orang-orangyang beriman, mintalahpertolongan dengan bersabar danmengerjakan sembahyang, karenasesungguhnya Allah menyertai(menolong) orang-orang yangsabar.” (QS Al-Baqarah ayat 153).

Hadits tentang ujian dancobaan ini didasarkan pada haditsdari Ali bin Abi Thalib Ra,bahwasanya Rasulullah SAWbersabda:

“Sabar itu ada tiga macam:sabar dalam menghadapi musibah,sabar dalam menjalankan ketaatan

Di dalam Islam dikenalbanyak hadits yang menjelaskansoal anjuran untuk berlaku sabardan keutamaan bersabar. Salahsatunya seperti diriwayatkandalam hadits riwayat ImamBukhari dari Anas bin Malikradhiyallahu ‘anhu dikutip TimHikmah dari Kitab RiyadhusShalihin karya Imam An Nawawi.

Berkata Anas bin Malikradhiyallahu ‘anhu, saya mendengarRasulullah SAW bersabda,”Sesungguhnya Allah SWT berfirman,‘Jika Aku menguji hamba-Kudengan dua yang dicintainya,kemudian dia bersabar, maka Akuakan mengganti keduanya ituuntuknya dengan surga’.”

Menurut Yusuf Al-QaradhawiPh.D dalam “Mukjizat Sabar dalamAl-Quran” menjelaskan sabaradalah beramal penuh keyakinanbahwa kemudaratan dan ketaatanitu memberi manfaat. Sabar jugadisebut sebagai penolong agamadalam menundukkan nafsu dan

baru bisa diterima oleh akal sehat, danlambat laun bisa dinikmati. Tetapi, bagiorang yang skeptis dan menolak peradabanbaru, mereka akan terlambat beradaptasi.Mereka itulah yang disebut kelompoklaggards. Untuk mengatasi manusia jenisini, kadangkala kekuasaan harus intervensiagar mereka bersikap legowo dan rendah-hati untuk memasuki pintu perubahan.Tapi tidak jarang juga, justru masih banyakbirokrat di pemerintahan kita yang latahdan panik menghadapi arus perubahan,seakan-akan memproteksi diri secaraberlebihan.

Padahal dalam fakta sejarah, perlahan-lahan teknologi itu bergerak sesuai hukumalam dan tuntutan zaman, menggeser danmenggantikan tenaga-tenaga manusia.Kenapa harus dikhawatirkan jika haltersebut membuat manusia menjadi lebihmanusiawi?

Mengutip pernyataan Rhenald Kasalidi saluran televisi Metro-TV, kita tak perlumenangisi hilangnya ribuan pekerjaanyang terncam gulung tikar. Bumi ini mahaluas, dan rezeki Tuhan tiada terhingga.Jangan sampai mengembangkansikapparanoid seakan-akan besok akandatang hari kiamat. Pada prinsipnya, sejakzaman penemuan mesin uap hinggarevolusi mesin cetak, memang tidak adayang menyamai dahsyatnya perubahandibanding era revolusi digital saat ini.Dilaporkan oleh badan internasional PBB,sejak saat ini hingga memasuki tahun2030 nanti, diperkirakan tidak kurangdari 2 miliar manusia akan kehilanganpekerjaan di seluruh dunia.

Karena itu, perlu dilatih ulang SDMmasyarakat Indonesia pada pekerjaan-pekerjaan alternatif yang menjanjikan,seperti dunia agraria, peternakan danperikanan, kelautan, serta jasa-jasa lainyang masih sangat dibutuhkan.Masyarakat juga perlu berpikir ulang(rethinking) mengenai pekerjaan yanglayak dan harus ditekuni pada hari ini.Pendidik dan orang tua harus bisamengarahkan dan melatih anak-anak didikagar menjadi pekerja mandiri, menjelajahiprofesi-profesi baru untuk menghadapitantangan ke depan. *Aktivis Gema*Aktivis Gema*Aktivis Gema*Aktivis Gema*Aktivis GemaN u s aN u s aN u s aN u s aN u s a

berdampak luar biasa, serta memberikanreturn amat tinggi untuk meningkatkantaraf kehidupan, dan dengan sendirinyamembangun kebahagiaan hidup bagimasyarakat Indonesia sendiri. Oleh karenaitu, kelemahan-kelemahan mendasar dalamsistem pendidikan harus segera dibenahi.Asupan gizi dan protein bagi pertumbuhanotak anak, harus menjadi pengetahuanbagi orang-orang tua dalam programpenyuluhan yang baik dan intensif. Kitamengenal kecerdasan dan kejeniusan anak-anak Jepang, Korea hingga anak-anakIsrael, terlepas dari aspek negatif militerismenegeri Israel. Tapi pada umumnya, bangsa-bangsa yang cerdas tidak serta-mertabangkit tanpa didukung oleh asupan-asupan gizi yang mencukupi bagipertumbuhan anak-anak mereka.

Kebiasaan anak-anak Israel maupunJepang dalam mengonsumsi ikan, sudahmenjadi tradisi yang turun-temurundiwariskan oleh nenek-moyang mereka.Sementara negeri kita, yang notabeneadalah kepulauan (arsipel), dan di setiaplaut memiliki kandungan ikan yangmelimpah, masyarakatnya seakan dibiarkanmiskin ilmu, betapa protein dalam ikansangat bermanfaat bagi pertumbuhan organotak anak-anak didik kita?

Kita bisa membaca arah pembahasandari topik utama pertemuan IMF-WorldBank di Bali, yakni tentang tatanan duniabaru serta keuangan dunia yang terdisrupsi.Kini, wajah pekerjaan manusia dimasadepan bukan menjadi bahanperdebatan lagi, tetapi sudah menjadikenyataan yang harus dihadapi bersama.

Menyikapi arus perubahanDisadari atau tidak, saat ini umat

manusia sedang berada di depan pintugerbang perubahan yang amat besar. Kitahidup di tengah inovasi besar yangmenyebabkan segala hal yang diperbuatdi masa lalu menjadi ketinggalan zaman.Bagaimana mungkin bersikukuh denganmindset lama, wong jalan-jalan tol baru,rel kereta baru, uang elektronik, bandaradan terminal baru, belanja dan mal online,semua diikuti dengan perubahan besarperilaku dan tuntutan baru.

Satu pekerjaan hilang, banyakpekerjaan baru yang lebih manusiawimuncul. Bagi masyarakat yang secarapsikologis mudah beradaptasi denganperubahan, keterpaksaan terhadap hal-hal

Dari tahun ke tahun, para ilmuwanneurosains membahas soal keterkaitanantara fungsi otak (brain) dan fungsi pikiranmanusia (mind). Sebagaimana mesinkomputer, otak adalah jejaring materialyang menghubungkan sel-sel melaluisynapsyang menghasilkan reaksi-reaksibiokemikal. Sedangkan pikiran terbentukdari pengalaman hidup manusia, baikpengalaman yang menyenangkan,menyakitkan, amarah, kekecewaan,ketakutan, penuh tantangan, atau yangmenggugah jiwa dan menggetarkan.

Sulit untuk ditelusuri secara ilmiah,bagaimana organ otak yang sehat (bergizi)dapat memengaruhi cara kerja pikiran.Meskipun para ahli biologi punya asumsibahwa reaksi-reaksi biokemistri dalamorgan otak, dapat menghasilkan getaran-getaran di dalam sel-sel otak. Itu artinya,setiap individu berbeda-beda dalammenyerap pengalaman hidup, dan sel-selotak yang sehat mampu menyimpanmemori dari pengalaman hidupnya denganbaik.

Pikiran manusia memang tidak bisaditangkap dan diobservasi melalui lensamikroskop, tetapi para psikolog danpsikiater terus melakukan ekperimentasiuntuk membaca fungsi pikiran manusia,melalui penelitian-penelitian ilmupsikologi, psikoanalisa, hingga psikologianalitis. Di era milenial ini, banyakterobosan dalam ilmu kejiwaan terusberinovasi dan menyosialisasikan hasilriset dan penelitiannya. Banyak anak-anakIndonesia yang dinilai berbakat, tetapiketika dihadapkan dengan anak-anak yanglebih cerdas dan jenius dari daerah ataudi negeri lain, mereka merasa kesulitanmenghadapi tantangan, dengan alasanbahwa persoalan yang dihadapi belumdiajarkan di bangku sekolah.

Karena itu, menilai anak-aanak sebagaipintar atau pandai, tidak bisa berlaku umumdan tetap. Belum tentu merekasanggupmenghadapi tantangan-tantangan baru diera milenial ini, dan belum tentu siapmenghadapi kempetisi melawan anak-anakyang terbiasa melatih-diri dalam mengelolaalternatif-alternatif baru yang lebihmenantang kecerdasan otak dan pikiransekaligus.

Anak-anak yang pandai di sekolahnya,cenderung menganggap dirinya tetap danabadi (fixed mindset), tetapi ketika harusmenyelesaikan problem-problem terbaru,mereka mudah mengeluh karena skillmereka, belum terbiasa menghadapitantangan. Di sisi lain, anak-anak pandaidi sekitar kita mudah takut dan kecewaketika menghadapi anak yang lebih pandaidari dirinya. Mereka cenderung introvertdan tak mau bergaul. Mereka tidak maumenganggap orang lain sebagai mitra, tetapilebih pada rival atau pesaing yangdianggap kurang bersahabat. Meskipundari sisi kecerdasan cukup diandalkan,tetapi dari sisi kemandirian, mereka kurangmemiliki skill sebagai pejuang yang butuhpengorbanan.

Yang diperbincangkan duniaMembaca buku “What’s the Future”

karya Tim O’Reilly (2017) mengingatkankita pada pembahasan utamadalampertemuan IMF-World Bank di NusaDua Bali beberapa waktu lalu. Sejalandengan itu, modal dan investasiuntukmenciptakan manusia-manusiaunggul, juga telah menjadi pembahasandalam ribuan artikel dan opini di mediamassa maupunonline. Tetapi, tidak sedikitdari para pemangku kebijakan danstakeholders yang setengah hati dalammemerhatikan program ini, mengingatgodaan dan rayuan yang menggiurkanuntuk mengejar target yang bersifat jangkapendek (short term).

Padahal, program untuk membentukanak-anak Indonesia berkualitas ini –meskipun jangka panjang – akan

JJJJJAAAAANNNNNOOOOO

Page 4: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

4

PENGANGKATAN CPNS TAHUN 2021

Bukittinggi MendapatkBukittinggi MendapatkBukittinggi MendapatkBukittinggi MendapatkBukittinggi Mendapatkan Kan Kan Kan Kan KuotauotauotauotauotaSebanyak 104 OrangSebanyak 104 OrangSebanyak 104 OrangSebanyak 104 OrangSebanyak 104 Orang

KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

Bukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, Khazanah—Pemerintah Kota Bukittinggimendapatkan kuotapengangkatan pegawai tahun2021, sebanyak 104 orang.Jumlah itu terdiri dari 30formasi jalur PPPK, dan 74formasi untuk tenagakesehatan.

Sekretaris Daerah KotaBukittinggi Yuen Karnova,kemarin menjelaskan,pegawai di Kota Bukittinggimemang akan berkurang. Halini terjadi karena batas usiapensiun (BUP), pensiun ataspermintaan sendiri (APS),meninggal dunia, maupunpemberhentian dengan tidakhormat.

Dikatakan, padapenerimaan Calon PegawaiNegeri Sipil (CPNS) tahun2019 lalu, Pemerintah KotaBukittinggi juga mengusulkansebanyak 105 formasi CPNS,jumlah pegawai yang sangatdibutuhkan mencapai 300orang. Setelah melalui prosesseleksi, disebabkan sejumlahformasi tidak ada pelamar,maka Pemerintah KotaBukittinggi hanya kebagian91 orang CPNS.

“Rata-rata yang pensiunsaja di Kota Bukittinggisetiap tahun mencapai 90orang ditambah lagi faktor-faktor lain,” ujar YuenKarnova.

Menurut regulasi,kebutuhan jumlah pegawai

yang diajukan keKementerian PANRBdidapatkan setelah melaluiproses analisis jabatan(Anjab) dan analisis bebankerja (ABK) sesuai PP Nomor11 Tahun 2017 tentangManajemen PNS.

Dalam peraturan itu dise-butkan bahwa pemerintahkabupaten/kota bolehmengajukan kebutuhanpegawai apabila sudahmemenuhi syarat melakukananalisis jabatan dan bebankerja pegawai di setiapOrganisasi Perangkat Daerah(OPD) yang ada.

Di sisi lain, PemerintahKota Bukittinggi kini jugadihadapkan dengankosongnya sejumlah kursipejabat, baik itu eselon II,III maupun eselon IV.Diantara jabatan setingkateselon II yang kini kosongkarena ditinggal pejabatnyayang pensiun seperti AsistenII dan Asisten III SetdakoBukittinggi, serta KepalaDinas Kesehatan Bukittinggi.

“Untuk mengisikekosongan tersebutsementara ditunjuk PelaksanaTugas (Plt). Pengangkatanbaru boleh dilakukan setelahenam bulan pasca pelantikankepala daerah definitif,” jelasYuen Karnova.

Sementara itu KepalaBadan Kepegawaian danPengembangan SDM

(BKPSDM) Kota Bukittinggi,Sustinna menyebutkanpihaknya menunggu arahanpemerintah pusat untukmengumumkan penerimaanCPNS itu kepada publik.

“Menurut jadwal, rencanapengumuman dibuka mulai31 Mei 2021. Semuatergantung pemerintah pusat.

Karena ada beberapapetunjuk teknis yang belumturun, kini kami barumerancang persiapannyasaja,” ujar Sustinna.

Sedangkan jumlahpenerimaan CPNS tersebutmenyusut dibandingkanjumlah kebutuhan pegawaiyang diajukan oleh

Pemerintah Daerah KotaBukittinggi tahun ini, yaituberjumlah 105 orang.

“Jumlah ril rata-ratapegawai pensiun di KotaBukittinggi sekitar 105orang. Namun penetapanyang sudah disetujuipemerintah pusat untukpenerimaan tahun ini hanya

Disdukcapil Melakukan Perubahan Dalam Pelayanan Publik

Parit Malintang,Parit Malintang,Parit Malintang,Parit Malintang,Parit Malintang,KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Wakil BupatiPadang Pariaman Rahmangmembuka secara resmi

biaya transportasi bagimasyarakat yang haruslangsung berkunjung kekantor dalam mengurusdokumen di bandingkansebelum dilakukan programdigitalisasi pelayanan,” tuturKepala Dinas Kependudukandan Catatan Sipil M Fadhly.

Sementara itu dalamsambutannya Wakil Bupatimengatakan setiappenyelenggaraan pelayananpublik baik langsungmaupun tidak langsung,wajib menyusun danmenerapkan standarpelayanan sebagaimanadiamanatkan UUD No.25Tahun 2009, tentangPelayanan Publik

Ia juga mengatakansangat mengapresiasi kinerjaKepala Dinas Kependudukandan Catatan Sipil melalui

Ada MutasiPejabatdi PemkoPayahumbuh

104 orang saja,” jelasnya.Sustinna menjabarkan

selain 30 orang untukkategori PPPK, pihaknyahanya berfokus untukpengadaan 74 orang tenagakesehatan.

“Hanya dua jenis formasiitu saja untuk tahun ini.Kebetulan Pemerintah Kota

Bukittinggi sudah memilikiRSUD, ada beberapa tenagakesehatan yang ditugaskandi sana. Jadi yang 74 orangyang akan direkrut ini, nantiuntuk mengisi kekosongandi Dinas Kesehatan danPuskesmas yang ada di KotaBukittinggi,” pungkasnya. iwin sbiwin sbiwin sbiwin sbiwin sb

Kemiskinan Turundi Solok Selatan

Padang Padang Padang Padang Padang Aro, KhazanahAro, KhazanahAro, KhazanahAro, KhazanahAro, Khazanah—Walau pun angkapengangguran di Kabupaten Solok Selatan padatahun 2020 naik menjadi 5,62 persen, namuntingkat kemiskinan turun menjadi 7,15 persen.

Pernyataan itu disampaikan Kepala BadanPerencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda)Kabupaten Solok Selatan, Yul Amri Yunus,kemarin.

Dikatakannya, angka pengangguran SolokSelatan pada 2019 yaitu 4,91 persen sedangkantingkat kemiskinan pada 2019 di angka 7,33persen.

Ia pun menyebutkan, penduduk SolokSelatan berumur 15 tahun keatas yang bekerjamenurut lapangan kerja paling banyak di sektorpertanian, kuhutanan, perkebunan dan perikanansebanyak 48,30 persen. Sedangkan untuk rasioketimpangan pendapatan di Solok Selatan pada2020 di angka 0,307 berada di bawah provinsi0,305.

Yul Amri Yunus juga menyebut, untukpendapatan perkapita Solok Selatan pada 2020juga mengalami penurunan menjadi Rp32,32juta pertahun sedangkan 2019 Rp32,58 juta.Sedangkan pengeluaran perkapita Solok Selatanpada 2020 sebanyak Rp10,325 juta di bawahprovinsi yang mancapai Rp10,733 juta.

“Guna mengurangi pengangguran strategiyang dilakukan Solok Selatan yaitumeningkatkan kualitas dan kapasitas tenagakerja serta penciptaan lapangan kerja baru.Agar strategi tersebut berhasil maka SolokSelatan akan meningkatkan kompetensi dankeahlian tenaga kerja serta menumbuhkanwirausaha bagi penduduk usia produktif yangberbasis keunggulan daerah,” ujarnya. faisalfaisalfaisalfaisalfaisalb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a n

evaluasi standar pelayanandokumen kependudukandan catatan sipil yang jugadihadiri Ketua Komisi I

DPRD Syafrizal A,S.H danKepala Dinas Kependudukandan Catatan Sipil M FadhlyS.Ap, M.M, di Hall IKKKantor Bupati, Selasa (25/5).

Dalam laporannya Fadhlymenyampaikan, Disdukcapiltelah melakukan perubahandalam pelayanan publik daripelayanan manual menjadipelayanan melalui digital.

“Kita telah melaksanakanpelayanan secara onlinedalam rangka meningkatkankualitas pelayanan publik melalui inovasi Nagita(Nagari Go Digital). Programdigital sangat efisien bagimasyarakat dalam melakukanurusan di Disdukcapil.Tentunya juga sangatmembantu dalam percepatanpengurusan dokumen olehmasyarakat dan menghemat

Rida Anandamengatakan bahwa banyakhal dijadikan pertimbangandalam melaksanakan danmengambil keputusan untukmelakukan mutasi ASN,dimana hal itu diantaranyamelihat integritas, kerjasama,komunikasi, orientasi padahasil, pelayanan publik,pengembangan diri danorang lain, mengelolaperubahan dan dalampengambilan keputusan.

“Kepada seluruh pegawaiyang telah dilantik, sayamengharapkan agar amanahyang telah diemban dandiberikan oleh masyarakatmelalui pemerintah daerah.Dan dengan itu makapelayanan terhadapmasyarakat terlaksanasemakin baik dan semakinberkualitas di Payakumbuh”,ucapnya.

Rida kembali ucapkanselamat kepada seluruhpejabat yang dilantik, danmengajak agar pejabat yangbaru agar segeramenyesuaikan diri padatugas yang baru, sehinggapercepatan pencapaiankinerja dapat diharapkantercapai dengan maksimal. lili yuniatilili yuniatilili yuniatilili yuniatilili yuniati

DP3AKB Akan Bangun PISAdi Kota Pariaman

P a y a k u m b u h ,P a y a k u m b u h ,P a y a k u m b u h ,P a y a k u m b u h ,P a y a k u m b u h ,KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Pemer in tahKota (Pemko) Payakumbuh,dalam hal ini diwakiliSekretaris Daerah (Sekda)Rida Ananda, didampingiAsisten III Amriul Dt.Karayiang laksanakanpelantikan terhadap jabatanpimpinan tinggi pratama danpejabat administrator dilingkungan PemkoPayakumbuh.

Pelantikan yang digelardi ruangan Sekda ituberlangsung dengan

menerapkan aturan protokolkesehatan agar terhindar daripenularan virus Covid-19,Selasa (25/05).

Ada sebanyak 4 orangpejabat di lingkunganPemerintah KotaPayakumbuh yang dilantik,dimana untuk pejabatpimpinan pratama sebanyak2 orang dan pejabatadministrator 2 orang.

Untuk pejabat pimpinanpratama yang dilantik yakniYunida Fatwa yangsebelumnya menjabat

sebagai Kepala DinasKependudukan danPencatatan Sipil bertukartempat dengan Kepala DinasTenaga Kerja danPerindustrian Wal Asri.

Sedangkan untuk jabatanadministrator Hermanto yangsebelumnya menjabatsebagai Kabid Rehabilitasidan Rekonstruksi BPBDmenempati jabatan barusebagai Sekretaris BPBDKota Payakumbuh yangbertukar tempat denganDenitral.

Setelah dilantik danmelakukan pengambilansumpah jabatan, SekretatisDaerah Rida Anandamengatakan jika saat inituntutan masyarakat akankinerja pemerintahansangatlah besar.

“Dan tentu kita wajibtahu akan kewajiban untukmemenuhi kebutuhanmasyarakat ini. Makadiharapkan kepada kitasemua agar dapat memaknaikegitan kita di pemerintahansebagai pemenuhankebutuhan organisasipemerintahan, bukan karenapemenuhan kepentinganpersonal ataupun organisasitertentu,” ujar Rida.

PPPPPariaman, Khazanahariaman, Khazanahariaman, Khazanahariaman, Khazanahariaman, Khazanah—Pemerintah KotaPariaman melalui Dinas PemberdayaanPerempuan Perlindungan Anak danKeluarga Berencana (DP3AKB) akanbangun Pusat Informasi Sahabat Anak(PISA) di Kota Pariaman.

Perencanaan itu, dituangkan dalamsosialisasi yang diadakan di Aula HotelCasandra, By Pass Kota Pariaman, Selasa(25/5/2021) pagi, yang dibuka langsungKepala Dinas Pemberdayaan PerempuanPerlindungan Anak dan Keluarga Beren-cana (DP3AKB), Nazifah, yang dihadiriKepala DP3AP2KB Provinsi Sumbar sertanarasumber dari pemerhati anak.

Nazifah menuturkan, Pusat InformasiSahabat Anak (PISA) ini bertujuan untukmemberikan acuan bagi pemerintahkabupaten/kota agar mempunyai persepsiyang sama dalam upaya pemenuhan hakanak atas informasi yang layak bagimereka.

Menurut Nazifah, informasi layakanak merupakan informasi yang sesuaidengan tingkat kecerdasan dan usiaanak yang melindungi anak, tidakmengandung muatan pornografi, kekerasanBserta tidak menggunakan anak sebagaibahan eksploitasi, namun lebih bernuansapositif dan memberikan manfaat bagitumbuh kembang anak.

Disamping itu, sambung Nazifah,pengembangan PISA juga menjadi salahsatu indikator utama bagi kabupaten/kotauntuk mendapatkan predikat sebagaiKabupaten/Kota Layak Anak (KLA).

“Namun, hal yang harus kita ingat yaitubagaimana membuat informasi ini bisamenjadi sabahat anak serta sebagai tempatbermain meningkatkan kreatifitas, sertasebagai sarana tempat konsultasi denganpeningkatan layanan ramah anak,” jelasNazifah.

Hasil yang diharapkan adalah dengan

terbentuknya PISA ini diharapkan organisasiperangkat daerah tingkat kabupateen/kota,sektor swasta, media massa, lembagaswadaya masyarakat dan masyarakat dapatberperan aktif dalam upaya pemenuhanhak anak atas informasi yang layak bagimereka. Di tingkat anak, hasil yangdiharapkan adalah semakin mudahnyaanak-anak dalam memperoleh informasiyang layak untuk anak.

“Untuk Provinsi Sumatera Barat saja,saat ini baru Kota Sawahlunto yang telahmemiliki PISA, dan Insya Allah dalam waktudekat, Kota Pariaman menjadi daerah kotakedua di Sumbar yang mempunyai PISA,”ujarnya. syafrial sugersyafrial sugersyafrial sugersyafrial sugersyafrial suger

program-program yang telahditerapkan Disdukcapildalam melakukan pelayananPublik,

“Saya sangatmengapresiasi kinerja yangdilakukan Disdukcapil dalammelakukan pelayananpublik, serta berbagaipenghargaan yang telahdiraih atas kinerja yang telahdilakukan. Untuk itutentunya evaluasi inidiadakan guna menjaga danlebih meningkatkan performadalam melakukan pelayananpublik untuk ke depannya.Melalui pelayanan publikyang baik, tentunyamembuat keberadaanpemerintah benar-benar adatengah-tengahah masyarakat,dan itu menjadi nilai positif,”ujar Rahmang. syaffrialsyaffrialsyaffrialsyaffrialsyaffrials u g e rs u g e rs u g e rs u g e rs u g e r

MEMBUKA - Wakil Bupati Padang Pariaman Rahmangmembuka secara resmi evaluasi standar pelayanandokumen kependudukan dan catatan sipil di Hall IKKKantor Bupati, Selasa 25 Mai 2021. (Foto : SyafrialSuger)

MELANTIK - Sekretaris Daerah (Sekda) Rida Ananda,melantik pimpinan tinggi pratama dan pejabatadministrator di lingkungan Pemko Payakumbuh. (Foto: Lili Yuniarti)

KADIS DP3AKB - Kepala Dinas(Kadis) PemberdayaanPerempuan Perlindungan Anakdan Keluarga Berencana(DP3AKB), Nazifah saat membukasosialisasi Pusat InformasiSahabat Anak (PISA), di Aula HotelCasandra, By Pass KotaPariaman, Selasa 25 Mei 2021.(Foto : Syafrial Suger)

MENGIKUTI APEL – Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemko Bukittinggi sedang mengikuti apel. (ist)

Page 5: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

5

PROF. DR. FASLI JALAL, PH. D

Ingin Danau Maninjau Bersih? Kurangi Keramba!

Persoalan lainnya dalampeningkatan mutu pendidikan sebutFasli Jalal, kurangnya akses atauminat guru u ntuk mendapatkanpelatihan, masih rendahnyakemampuan dan kemauan guruuntuk belajar dan berbagi, jumlahguru yang memiliki kompetensi danmau berbagi ilmu dengan gurulainnya secara nasional masih sangatrendah dibandingkan kabupatenlainnya.

Masukan untuk RPJMD itu FasliJalal juga singgung permasalahanpembelajaran secara daring dimasapandemi covid 19.

Dalam pembelajaran daring,masih konektivitas dan tingginyatantangan terutama ketersediaangadget dan sarana lainnya, tidakmeratanya jaringaan internet ditingkat nagari, atau masih ada nagariyang blankspot, masih adanya tenagapendidik yang gaptek, permasalahananggaran dan persoalan lainnya.

Dalam peningkatan aksespendidikan ternyata jumlah siswamengulang pada jenjang SD cukupsignifikan, tercatat 1.526 siswa yangmengulang dari 38.471 peserta didikatau mencapai 4 %, sedangkan angkaputus sekolah tingkat SD 24 siswa,SMP 12 siswa, SMA 3 siswa danSMK 5 siswa Novrizal Sadewa. Novrizal Sadewa. Novrizal Sadewa. Novrizal Sadewa. Novrizal Sadewa.

Batusangkar, Khazanah— Masalah pendidikan di TanahDatar mendapat sorotan tajam untuk RPJMD BidangPendidikan 2022. Rektor Universitas YARSI Prof. dr. FasliJalal,Ph. D memberikan masukan secara vitual menyatakanTanah Datar membutuhkan pendidikan karakter, mengingatmulai adanya kasus penyimpangan moral oleh anak usiasekolah.

kegiatan lain pada tahun 2021 jugatelah menyediakan 44 unit jaring untuk44 nelayan yang tergabung dalam 7kelompok nelayan, dengan nilaipengadaan sebesar Rp198 juta,” kataYosmeri.

Menurut Yosmeri, penyerahanbantuan dilaksanakan pada bulan Juli2021. Termasuk penyediaan fishboxukuran 100 liter sebanyak 66 unit danfishbox ukuran 1 ton sebanyak 5 unit.

Selain itu pihaknya juga akanmemberikan pelatihan pengolahan hasilperikanan untuk pengolah hasilperikanan di dana maninjau pelatihandiversifikasi olahan dengan inovasiragam olahan dan pelatihan sistemjaminan keamanan hasil perikanandengan peserta dari Maninjau Eko.Eko.Eko.Eko.Eko.

TTTTTanah Datar Butuh Pendidikan Karakter!anah Datar Butuh Pendidikan Karakter!anah Datar Butuh Pendidikan Karakter!anah Datar Butuh Pendidikan Karakter!anah Datar Butuh Pendidikan Karakter!

Tanah Datar membutuhkanpendidikan karakter anak dan usiasekolah, pasalnya didaerah itu masihditemukan kasus penyimpanganmoral yang dilakukan oleh anakdan remaja usia sekolah di daerahitu.

Hal itu diungkapkan RektorUniversitas YARSI Prof. dr. FasliJalal,Ph. D saat memberikan masukanRPJMD Bidang Pendidikan danRenstra Dinas Pendidikan sertaPenyusunan RAPBD BidangPendidikan 2022 Tanah Datar Senin(24/5) lalu.

Fasli Jalal memberikan masukanuntuk RPJMD Tanah Datar yangdisampaikan secara virtual meetinglebih fokus dalam bidangpendidikan yang dlihat dari tigaperspektif, yaitu peningkatan aksespendidikan, peningkatan mutupendidikan dan peningkatanmanajemen pendidikan. \

Dalam peningkatan mutupendidikan Fasli Jalal melihatberbagai persoalan seperti yangdisebutkan diatas, masih ditemukankasus penyimpangan moral yangdilakukan oleh anak dan remajausia sekolah di Tanah Datar.

Permasalahan ini muncul karenaKurangnya kemampuan orang tuadalam rumah tangga dalam mendidikkarakter anak yang berlandaskanpada nilaia gama dan budaya, apalagirata-rata usia sekolah masyarakat

sumatera Barat hanya8,99(tahun2020), disamping itu perhatianlembaga pendidikan formal terhadappendidikan karakter masih lemahjika dibandingkan denganpendidikan yang berorientasi padakognitif dan psikomotor.

“Belum seimbangnya pembinaankompetensi pedagogi kdanprofessional dengan kompetensikepribadian dan sosial guru, padahalketeladanan guru sangat dibutuhkan,”kata Fasli Jalal.

Rektor Universitas YARSI inijuga menyampaikan, pengaruhnegatif dari lingkungan sosial yangmenyimpang baik dari teman sebayamaupun pengaruh negatifperkembangan IT juga menjadipersoalan kasus penyimpangan moralyang dilakukan oleh anak danremaja usia sekolah.

Solusi untuk persoalanpenyimpangan moral denganmemberikan pendidikan karakterbagi anak usia sekolah diantaranyatraining parenting berbasis Islamdan budaya Minangkabau (pranikah,orang tua yang memiliki balita, danorang tua yang memiliki remaja),penguatan Karakter Guru sebagaiteladan di sekolah melalui trainingkhusus secara berkala atau materiyang diintegrasikan dalam setiappelatihan atau pembinaan guru sertapenguatan pendidikan karakterberbasis nilai-nilai keagamaan,

Ambulan untuk Palestina dari SumbarPadang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— GubernurSumatera Barat (Sumbar) MahyeldiAnsharullah dikunjungi KetuaYayasan Sosial dan PendidikanAr-Razzaaq Deby SyafriandaWilayah Sumatra Barat (Sumbar).

Kunjungan tersebut bertujuanuntuk meminta dukungan dnmemberikan bantuan melaluiMasyarakat Peduli Warga Palestinadi Istana Gubernuran, Senin (24/5).

Kedatangan Deby Syafriandabersama Forum Masyarakat PeduliPalestina Indonesia (FMPP-INA)direspon baik oleh GubernurMahyeldi dan nantinya dilakukanpenggalangan donasi satu unitambulans dari masyarakat Sumbaruntuk dikirim kepada saudaramuslim di Palestina.

Ketua Yayasan Sosial danPendidikan Ar-Razzaaq DebySyafrianda mengucapkan terimakasih kepada Gubernur Mahyeldikarena telah memberikan bantuanpenggalangan donasi satu unitambulans dari Ranah Minang(Sumbar).

“Insya Allah segera kitakirimkan kepada saudara Muslimdi Palestina, semoga dukungan

dari bapak gubernur menjadisemangat buat kami dalammembantu umat muslim yang adadi palestina,” terangnya.

Donasi ambulans yangdiberikan oleh GubernurMahyeldi ini dikatakan jugamerupakan swadaya danpartisipasi dari seluruh masyarakatSumbar, mulai dari ninik mamak,alim ulama, cadiak pandai, bundokanduang serta masyarakatlainnya.

“Sebagai bentuk rasa peduliterhadap krisis yang terjadi diPalestina, Insya Allah himpunandana dari masyarakat Minangakan dikirimkan segera dan untukmengirim unit ambulans kePalestina melalui lembaga sosialAksi Cepat Tanggap (ACT),”jelasnya.

Sementara itu, pihak YayasanSosial dan Pendidikan Ar-Razzaaqakan terus berpartisipasimengalang dana untuk membantuwarga Pelestina. Gubernur SumbarMahyeldi mengatakan, segalatindakan Israel tidak dibenarkansama sekali, termasuk yang baru-baru ini membombardir Gaza,membunuh anak-anak, dan

perempuan Palestina, serta, polisijuga menyerang jemaah yang salatdi Masjid Al-Aqsa sehinggasedikitnya 205 warga Palestinadiberitakan terluka setelah aksitersebut. Israel telah melakukanpelanggaran yang berat terhadapHak Asasi Manusia (HAM) denganmelakukan penyerangan kepadawarga sipil Palestina.

“Untuk itu kita selakupemerintah provinsi sumbar

mendukung kegiatan yang dibuatYayasan Sosial dan PendidikanAr-Razzaaq untuk membantumasyarakat palestina,” tuturnya.

Ia mengajak kepada seluruhmasyarakat Indonesia agarmenunjukkan kepeduliannyaterhadap warga Palestina dalamrangka untuk membantumeringankan beban danpenderitaan masyarakat yang adadi Palestina.

Kaba NagariKaba NagariKaba NagariKaba NagariKaba NagariBATU HAMPAR SELATAN

Dinilai Tim Lomba Gerakan PKK Sumbarpenilaian dari Tim Penggerak PKKProvinsi.

“Semoga Nagari Batu HamparSelatan menjadi peringkat pertamapada lomba Penggerak PKKProvinsi Sumatera Barat tahun ini.Kami juga menyampaikan terimakasih pada ibu Ketua TimPenggerak PKK Provinsi SumateraBarat, Harneli Mahyeldi yangmenyempatkan diri menghadirilomba Penggerak PKK ProvinsiSumatera Barat ini,” katanya.

Sementara itu Ketua TimPenggerak PKK Provinsi SumateraBarat, Ny. Harneli Mahyeldimengatakan, penilaian bertujuanuntuk melakukan evaluasi danmelihat sejauhmana pencapaianprogram PKK.

Dikatakan, lomba gerakan PKKberada di satu nagari dalam rangkauntuk mengantisipasi penyebaranCovid-19. Disebutkan, penilaiandifokuskan pada administrasi PKK,kelembagaan PKK pada setiapdaerah, pola asuh terhadap anakdan remaja di era digital, usahaekonomi keluarga dan lainnya */Novrizal Sadewa.*/Novrizal Sadewa.*/Novrizal Sadewa.*/Novrizal Sadewa.*/Novrizal Sadewa.

Rusma Yul Anwar, Waki KetuaTP PKK yang juga Ketua GOW,Ika Rudi Hariyansyah, WalinagariBatu Hampar Selatan, Andi Hasan,perangkat nagari, tokohmasyarakat dan bundo kanduang.

Wakil Bupati Pesisir Selatan,Rudi Hariyansyah dalamsambutannya mengatakan, PKKadalah mitra pemerintah daerah,oleh karena itu, pemerintah daerahakan selalu siap memberikandorongan dan dukungan terhadapkegiatan PKK.

Ketua Tim Penggerak PKKKabupaten Pesisir Selatan, YunestiRusma Yul Anwar mengatakan,lomba gerakan PKK merupakankegiatan rutin. Tahun ini lombadipusatkan di satu nagari yaituBatu Hampar Selatan, KecamatanKoto XI Tarusan, sekaligussebagai pemenang lomba gerakanPKK tingkat Kabupaten PesisirSelatan tahun 2021.

Disebutkan, Tim penggerakPKK Kabupaten Pesisir Selatanrutin melakukan pembinaan padaTim Penggerak PKK Nagari BatuHampar Selatan, sesuai indikator

Tarusan, Khazanah—Tarusan, Khazanah—Tarusan, Khazanah—Tarusan, Khazanah—Tarusan, Khazanah— TimPenggerak PKK Nagari BatuHampar Selatan, Kecamatan KotoXI Tarusan, Kabupaten PesisirSelatan dinilai oleh Tim Penilailomba Gerakan PKK ProvinsiSumatera Barat, Selasa(25/5).

Tim penilai dipimpin langsung

Ketua Tim Penggerak PKKProvinsi Sumatera Barat, Ny.Harneli Mahyeldi bertempat dikantor walinagari setempat.

Kedatangan tim penilaidisambut Wakil Bupati PesisirSelatan, Rudi Hariyansyah, KetuaTim PKK Pesisir Selatan, Yunesti

kebangsaan, dan kebudayaanMinangkabau serta pelibatan tungkutigo sajarangan dalam penguatanpendidikan karakter.

Masih dalam peningkatan mutupendidikan, dalam materinya Fasli

Jalal menyampaikan persoalanrendahnya kualifikasi pendidikPAUD atau tidak memilikikualifikasi D4/S1 baik di Jorongmaupun dilingkungan perkotaan,sementara guru yang tidak memikili

kualifikasi S1 itu tidak bisamelanjutkan pendidikan karenaketerbatasan biaya serta belumdiakuinya pengalaman guru yangbelum S1 sebelum merekamelanjutkan pendidikannya.

yang ada di Indonesia yang akandibersihkan, dapat dijadikan salah satudestinasi pariwisata superprioritas,”ujarnya.

Gubernur Mahyeldi minta DinasPerikanan dan Kelautan Sumbar bisamenyediakan anggaran sebesar Rp15miliar bagi nelayan Salingka DanauManinjau untuk mengadaan perahu,mesin tempel, jaring dan menambahpopulasi ikan dengan menebar ikandi danau. Asalkan bisa meninggalkankeramba sebanyak 30 - 40 persen.

Permintaan itu disampaikanGubernur ketika berkunjung keManinjau hari Minggu lalu. Maka inilahrespon Kepala Dinas Perikanan dankelautan Sumbar, Yosmeri.

“Kita siap membantu. Bahkan di

semua masyarakat sekitarnya, untukmelakukan pembersihan di danau gunamenjaga kualitas air serta DanauManinjau sebagai destinasi wisataprioritas,” ungkap Mahyeldi.

Mahyeldi berharap kepadamasyarakat sekitar danau berangsurberalih dari memiara keramba ke nelayantangkap. Total yang berpotensi menjadinelayan tangkap adalah sebanyak 560nelayan. Maka pihak pemprov Sumbarbersedia membantu yang intinya tidakakan merugikan masyarakat.

“Pemprov Sumbar bersediamengucurkan dana sebesar Rp15 miliarasalkan nelayan mau maninggalkankeramba dan menjadi nelayan tangkap.Karena diketahui Danau Maninjau initermasuk juga salah satu dari 15 danau

Maninjau, KhazanahManinjau, KhazanahManinjau, KhazanahManinjau, KhazanahManinjau, Khazanah– Jika danauManinjau akan dikembalikan ke kondisinormal lagi menjadi sebuah danau yangnatural, maka tak ada jalan lain kecualimengurangi jumlah keramba yangmenjamur di permukaan danau.

“Ini akan terus kita upayakan, kitadorong Pemkab Agam untuk terusmengurangi jumlah keramba apung dariyang sekrang masih 17 ribu menjadihanya 6 ribu saja,” tutur GubernurMahyeldi Ansharullah di Maninjaubeberapa waktu lalu.

Menurut dia, jumlah karamba yangada saat ini akan terus berkurang,Pemprov sudah berkoordinasi denganPemkab Agam dan masyarakat SalingkaDanau Maninjau untuk lebihmaksimalkan dalam rangka

mengembalikan Maninjau sebagai danau yang sehat.

Hal itu dikatakan Mahyeldi saatmenyerahkan bantuan PemerintahProvinsi Sumbar kepada nelayan berupamesin longtail 8,5 PK sebanyak 44 unitsenilai Rp. 349.103.040,-. di JorongGalapuang Nagari Tanjuang SaniKecamatan Tanjuang Raya.

Maksud penyerahan bantuan tersebutuntuk mengalihkan usaha perikananbudidaya keramba jaring apung menjadiusaha penangkapan ikan di DanauManinjau.

“Mengurangi jumlah budidayakeramba jaring apung namun jugameningkatkan pendapatan dankesejahteraan nelayan di DanauManinjau, perlu kesepakatan dengan

DINILAI- Tim Penggerak PKK Nagari Batu Hampar Selatan,Kecamatan Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan dinilaioleh Tim Penilai Lomba Gerakan PKK Provinsi Sumatera Barat(foto: Ist/net).

KUNJUNGI- Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullahdikunjungi Ketua Yayasan Sosial dan Pendidikan Ar-Razzaaq DebySyafrianda Wilayah Sumatra Barat (foto: Ist/net)

Kesbangpol DiskusiPilkada

PPPPPayakumbuh, Khazana—ayakumbuh, Khazana—ayakumbuh, Khazana—ayakumbuh, Khazana—ayakumbuh, Khazana— Pemerintah Kota (Pemko)Payakumbuh melalui Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik(Kesbangpol) Kota Payakumbuh menggelar diskusi politik dalamrangka evaluasi dari pelaksanaan Pilkada 9 Desember lalu sertapersiapan untuk menuju pemilu dan pemilihan 2024 mendatang,Selasa (25/5) lalu.

Wakil Wali Kota Payakumbuh Erwin Yunaz mengatakanuntuk pelaksaan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbarlalu di Payakumbuh berjalan dengan tertib, aman dan lancar.

Menunjang terlaksananya pendidikan politik tersebut, Erwinmenyebut berdasarkan PP nomor 1 tahun 2018 tentang bantuankeuangan kepada parpol telah dilaksanakan pencairan bantuanuntuk 10 parpol yang mendapat kursi di DPRD Kota Payakumbuhsebesar Rp. 651.312.313.,

“Untuk tahun ini juga telah disiapkan dana bantuan dengannilai yang sama dengan tahun 2020 lalu,” ungkapnya.

Sementara itu Dalam laporan Kepala Kantor kesbangpol BudhyD. Permana mengatakan kegiatan tersebut merupakan salah satubentuk sarana evaluasi bagi tim Pemantauan Perkembangan Evaluasi(PPE) Perkembangan Politik Kota Payakumbuh.

“Kita harapkan kegiatan ini akan memberikan input sertamasukan positif untuk persiapan daerah dalam menyambut pestademokrasi terbesar di 2024 mendatang, karena diprediksi masihdilaksanakan ditengah-tengah pandemi Covid-19,” katanya Lili Yuniati.Lili Yuniati.Lili Yuniati.Lili Yuniati.Lili Yuniati.

PMI SemprotkanDisinfektan

Bukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, Khazanah- Dalam masa zona oranye perkembanganCovid-19 di Kota Bukittinggi, PMI Kota Bukittinggi lebihmeningkatkan kuantitas pekerjaan dalam penyemprotan cairandesinfektan di daerah sekitar pemukiman warga yang sedang menjalaniisolasi mandiri di rumah, dikarenakan terkonfirmasi positif danterinfeksi virus corona.

Hal itu dikatakan Ketua Palang Merah Indonesia (PMI)H.Chairunnas melalui Kepala markas PMI Ahmad Jais, kepadaKhazanah, Rabu (26/5)

Penyemprotan desinfektan tersebut dilakukan oleh relawan-relawan dengan menggunakan kendaraan operasional PMI KotaBukittinggi dan bantuan kendaraan Water Truck Gunnerdari PMI Provinsi Sumatera Barat.

DitegaskanAhmad Jais, masalah orang yang terkonfirmasi positif,saat ini tidak perlu takut dan malu ketika seseorang terpapar Covid-19, justru harus jujur terutama pada diri sendiri dan orang lain,agar upaya pencegahan jelas dan terarah dapat dilakukan. RelawanPMI Kota Bukittinggi langsung melakukan penyemprotan cairandesinfektan di rumah warga bersangkutan dan sekitar tetangganya.

Menurutnya, sejauh ini PMI Kota Bukittinggi hanya menerimapermintaan dari warga untuk dilakukan penyemprotan cairandesinfektan, sinergi seperti itu yang dibutuhkan sehingga tidakada lagi persepsi yang melemahkan semangat menyikapi Covid-19 Iwin SB. Iwin SB. Iwin SB. Iwin SB. Iwin SB.

SOROTAN- Masalah pendidikan di Tanah Datar mendapat sorotan tajam untuk RPJMD BidangPendidikan 2022. Rektor Universitas YARSI Prof. dr. Fasli Jalal,Ph. D memberikan masukan secaravitual menyatakan Tanah Datar membutuhkan pendidikan karakter, mengingat mulai adanya kasuspenyimpangan moral oleh anak usia sekolah (foto: Ist/net).

Page 6: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H6

MILLENIAL DAN MUBALIGH BERTANI

PPPPPariaman Pariaman Pariaman Pariaman Pariaman Produktifkroduktifkroduktifkroduktifkroduktifkan Lan Lan Lan Lan LahanahanahanahanahanPPPPPertanian yang Belum Tertanian yang Belum Tertanian yang Belum Tertanian yang Belum Tertanian yang Belum Tergarapergarapergarapergarapergarap

Harga Minyak Dunia NaikPadang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, KhazanahPadang, Khazanah—Hargaminyak naik tipis pada akhirperdagangan Selasa (Rabupagi), karena meningkatnyapermintaan dari mendekatnyamusim mengemudi musimpanas di belahan bumi utara.

Pasar minyak juga bereaksiatas pencabutan pembatasanvirus corona menghadapikekhawatiran bahwakemungkinan Iran kembali kepasar akan menyebabkankelebihan pasokan.

Setelah naik lebih dari limapersen dalam dua sesisebelumnya, kontrak minyakmentah berjangka Brent untukpengiriman Juli naik 19 senatau 0,3 persen, menjadimenetap di 68,65 dolar AS perbarel. Sementara itu, minyakmentah berjangka AS WestTexas Intermediate (WTI) naikdua sen menjadi ditutup pada66,07 dolar AS per barel.

Itu adalah penutupantertinggi untuk kedua kontrakacuan dalam seminggu.

Faktor lain yangmendukung harga minyakmentah adalah penurunan dolarAS ke level terendah 19minggu versus sejumlah matauang utama lainnya, karena

kekhawatiran inflasi surut.Dolar yang lebih lemahmembuat lebih murah bagipemegang mata uang lain untukmembeli komoditas denganharga dolar, seperti minyak.

Pergerakan harga minyakyang kecil terjadi karena pasarmenunggu arahan dari laporanmingguan persediaan minyakAS yang diperkirakan me-nunjukkan persediaan minyakmentah AS turun 1,1 juta barelpekan lalu. Data perdagangandari American PetroleumInstitute (API) akan dirilis padapukul 16.30 waktu setempat(20.30 GMT) diikuti olehlaporan pemerintah pada Rabupagi waktu setempat.

“Harga minyak… tetappada level tinggi karenamusim puncak untuk permin-taan minyak mendekat dankarena pembatasan dicabut disebagian besar Eropa danAmerika Serikat,” kata LouiseDickson, analis pasar minyakdi Rystad Energy.

Beberapa bagian Eropa danAmerika Serikat mencatat lebihsedikit infeksi dan kematianCOVID-19, mendorong pe-merintah untuk melonggarkanpembatasan. Namun, di wilayah

seperti India - pengimporminyak terbesar ketiga di dunia- tingkat infeksi masih tinggi.

Negosiasi tidak langsungantara Amerika Serikat dan Iranakan dilanjutkan di Winaminggu ini. Pembicaraandihidupkan kembali setelahTeheran dan badan nuklir PBBmemperpanjang perjanjianpemantauan tentang programatom negara Timur Tengah itu.

Analis mengatakan Irandapat menyediakan sekitar satujuta hingga dua juta barel perhari (bph) dalam pasokanminyak tambahan jika kesepa-katan tercapai dan sanksi-sanksidicabut.

“Harga minyak mentahdalam mode menunggu danmelihat sampai putaran kelimanegosiasi untuk menghidupkankembali kesepakatan nuklirIran selesai,” kata EdwardMoya, analis pasar senior diOANDA, mencatat “Pedagangenergi perlu tahu berapabanyak minyak mentah Iranpergi. untuk memasuki pasar.“

Setiap peningkatan pasokandari Iran akan berada di atasbarel tambahan yang sudahdiperkirakan dari Organisasi

Negara-negara PengeksporMinyak (OPEC) dan sekutunya,termasuk Rusia, sebuahkelompok yang dikenal sebagaiOPEC+, yang berencana untukmengembalikan sekitar dua jutabarel per hari produksi merekahingga Juli.

“Barel tambahan yangmenghantam pasarinternasional telah berfungsisebagai hambatan bagi Brent,dengan US Oil Fund (ETF/exchange traded fund - kontrakInvestasi kolektif yang unitpenyertaannya diperdagangkandi bursa efek) melaporkan arusmasuk sebesar 104 juta dolarAS pada Senin (24/5/2021),arus masuk terbesar sejakAgustus, berfungsi sebagaipenarik untuk WTI,” kata BobYawger , direktur energiberjangka di Mizuho di NewYork.

Premi bulan depan Brentatas kontrak WTI yang samaturun ke level terendah sejakNovember 2020 pada Senin(24/5/2021) dan bertahan didekat level itu pada Selasa (25/5/2021), sementara premi bulandepan WTI atas bulan keduaWTI naik ke level tertinggisejak Februari. ant/fahleviant/fahleviant/fahleviant/fahleviant/fahlevi

Shopee Pay Talk Kobarkan SemangatBisnis Anak Muda

termasuk anak muda untukmemaksimalkan penggunaanteknologi digital bagiperkembangan bisnis.Kemudahan akses internet dankemajuan infrastrukturt e l e k o m u n i k a s imemungkinkan anak mudauntuk terus menghasilkaninovasi produk dan jasa yangdapat menjadi solusi dalammengatasi permasalahankehidupan masyarakat. Melihattingginya potensi yangdimiliki anak muda tanah air,ShopeePay Talk kali inidiharapkan dapat menginspirasidan mendorong lebih banyaklagi anak muda untuk turutambil bagian dalammendorong pertumbuhanekonomi tanah air denganmembangun bisnis merekasendiri.”

Bangun pondasi tim yangkuat, efektif, dan proporsional

Sebelum mendapatkanpendanaan, bisnis startupumumnya dirintis denganmodal yang tidak besar danmanajemen keuangan yangbelum stabil. Untuk itu,membangun dan merancangkomposisi tim yang solidmerupakan modal awal yangpenting dalam merintis bisnisstartup. Setiap tim yang terlibatdi dalamnya didorong untukdapat menjalani peranan dantanggung jawab masing-masing dalam mengeksekusiide bisnis.

Dr. Ir. Bonifasius Wahyu

Pudjianto, M.Eng, DirekturPemberdayaan Informatika,Kementerian Komunikasi danInformatika Republik Indonesiamengungkapkan, “Idealnya,setiap startup terdiri daribeberapa anggota yangmemiliki tiga karakter pentingatau yang biasa dikenal sebagai“The Startup Triangle Team”,antara lain: Hustler (orang yangahli menjual ide danm e m p e r k e n a l k a nperusahaannya), Hipster (orangyang mahir membuat tampilanaplikasi maupun website yangmenarik dan user friendly), danHacker (orang yang memilikikeahlian untukmemaksimalkan penggunaanteknologi bagi perkembanganbisnis). Kombinasi tim yangtepat akan menjadi salah satudaya tarik tersendiri bagi parainvestor. Sebagai salah saturegulator di Indonesia yangfokus mengembangkan industristartup tanah air, setiap programyang diinisiasi olehKementerian Komunikasi danInformatika Republik Indonesiaselalu berupaya mencetaktalenta digital yang berkualitasdan bisa mengemban perananhipster, hustler, dan hackerdengan baik untuk bersaingdi industri.”

Membangun dan menjalinrelasi dengan berbagaipemangku kepentingan

Relasi yang baik dan luasdapat menjadi gerbang utamauntuk membantu membuka

salut dengan WalikotaPariaman Genius Umar yangselalu penuh idedan sampaikan usulanlangsung melalui proposalsaat bertemu menteri SyahrulYasin Limpo.

“Saya kenal betulsemangatnya Pak Genius,dan sangat siap untukbertemu dengan pak menteri.Ada beberapa proposal terkaitpembanguan pertanian,disampaikan Pak Genius kePak Syahrul Yasin padapertemuan tadi,” ujar AndreRosiade.

Tak lain tak bukan,sambung Andre ini menjaditujuan kita konkritkankolaborasi untuk Sumbarbangkit dan maju.

“Dari pertemuan tadibanyak pihak pun pujiGenius Umar, diantaranyaDirjen dan para Direktur diKementrian Pertanian.Semoga hal ini secara cepatditindak lanjuti pak menteri,dan makin tercapainyapeningkatan kesehateraanmasyarakat Pariaman danSumatera Barat umumnya,’katanya. syafrial sugersyafrial sugersyafrial sugersyafrial sugersyafrial suger

Pariaman, KhazanahPariaman, KhazanahPariaman, KhazanahPariaman, KhazanahPariaman, Khazanah—Pemko Pariaman akan mem-produktifkan lahan pertanianyang belum tergarap secaramaksimal yang nantinyaakan menjadi programstrategis petani millenial danmubaligh bertani.

Hal tersebut dibuktikanWalikoa Pariaman, GeniusUmar yang menggandengAnggota DPR RI AndreRosiade untuk ‘merayu’pemerintah pusat dalmmewujudkan programtersebut.

Alhasil, WalikotaPariaman Genius Umar, Selasa(25/5/2021) pagi, bertemuMenteri Pertanian SyahrulYasin Limpo, dan Geniuspun meyakini Syahrul bahwaKota Pariaman butuhperhatian dari MenteriPertanian RI.

Kepada Syahrul YasinLimpo, Genius sampaikanisu strategis diantaranyayakni petani milenial melaluizeroo lahan tidur, mubaligbertani, pembukaan lahansawah serta irigasi dan saranaprasaran, pembangunanembung air irigasi,

pembangunan rumah potonghewan (RPH).

“Kami sedang mengga-lakkan produktifkan lahantidur lewat program zerrolahan tidur di Pariamanpak menteri, hebatnya yangmengerjakan adalah anakmillenial dan mubaligh,”tutur Genius Umar kepadaSyahrul Yasin Limpo diruang kerjanya.

Lahan tidur di KotaPariaman, sambung Geniusditanami jangung danbawang, karena sektor inimemiliki waktu panen yangtidak cukup lama dan mampumeningkatkan nilai ekonomikeluarga.

“Kota Pariamanmelakukan percepatan sektorpertanian, karena hadapipandemi Covid-19 haruskuat ketahanan panganmasyarakat, semoga nantinyamasyarakat Kota Pariamansemakin sejahtera dengandigalakkannya program ini,”harap Genius meyakinkanMenteri Pertanian.

Dalam kesempatan yangsama, anggota DPR RI AndreR o s i a d e m e n g a k u

BERTEMU MENTERI - Walikoa Pariaman, Genius Umar yang menggandeng Anggota DPR RI Andre Rosiadebertemu Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo. (ist)

Jakarta,Jakarta,Jakarta,Jakarta,Jakarta, KhazanahKhazanahKhazanahKhazanahKhazanah—Memperingati hariKebangkitan Nasional,ShopeePay, layananpembayaran digital yangberkomitmen mendorong aksesdigitalisasi finansial bagipelaku bisnis dan konsumendi seluruh Indonesia, secarakhusus menghadirkanShopeePay Talk bertema‘Muda Mudi Bangsa, BangkitBangun Bisnis’ untukmembangkitkan semangatanak muda dalam berbisnis.

Para pembicara inspiratifseperti Dr. Ir. Bonifasius WahyuPudjianto, M.Eng, DirekturPemberdayaan Informatika,Kementerian Komunikasi danInformatika Republik Indonesia,serta dua pendiri startup yangsukses mengembangkanbisnisnya di usia muda yaituAbraham Viktor, CEO Hangry,dan Syarif Rousyan Fikri, Co-Founder & CEO PT PahamiCipta Edukasi (Pahamify) turuthadir untuk menginspirasi danmendorong lebih banyak anakmuda dalam membangunbisnisnya sendiri.

Hangry, multi-brand virtualrestaurant pertama di Indonesia,serta Pahamify, perusahaanteknologi pendidikan (edtech)dan pencipta aplikasi belajarpaling seru nomor 1 diIndonesia, adalah dua contohstartup tanah air yang telahberhasil memaksimalkaninovasi, kreativitas bisnis, danpemanfaatan teknologi dalam

menjawab tantangan yang adadi tengah masyarakat. Berkatkeunikan dan strategi bisnisyang matang, kedua startupyang sama-sama diluncurkanpada tahun 2019 ini suksesmemikat hati para investoruntuk memperoleh pendanaanawal dalam kurun waktukurang dari satu tahun setelahpeluncuran.

Tak bisa dipungkiri,kehadiran startup yangdikelola oleh anak muda selamabeberapa tahun belakanganmemang semakin menjamurdi Indonesia berkatperkembangan teknologi dankemudahan akses internet.Laporan Mapping andDatabase Startup Indonesiatahun 2018 lalumengungkapkan bahwa hampir70% penggerak startupmerupakan Generasi Y ataubiasa dikenal sebagai kaummilenial. Tingginya antusiasmepelaku bisnis untukmembangun startup tanah airjuga didukung dengan datadari startupranking.com yangmencatat bahwa Indonesiamenempati posisi kelimanegara dengan jumlah startupterbanyak di dunia, yaitusejumlah 2.236 startup padapertengahan bulan Mei 2021.

Eka Nilam Dari, Head ofStrategic Merchant AcquisitionShopeePay mengatakan,“ShopeePay selalu memilikisemangat yang sama dalammendorong para pelaku bisnis

PELATIHAN KSR RELAWAN PMI

Sejajarkan PelayananKesehatan dengan IlmuKeperawatan

FADHILAH - Fadhilah Khairunnisamahasiswi semester 4 ProgramPendidikan D3 keperawatan StikesYarsi Kota Bukittinggi. (Foto : IwinSB)

Bukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, Khazanah—FadhilahKhairunnisa mahasiswi semester 4Program Pendidikan D3 KeperawatanStikes Yarsi Kota Bukittinggi, Selasa(25/5) mengatakan, tertarik mengikutipelatihan Korps Sukarela (KSR)relawan Palang Merah Indonesia (PMI)Kota Bukittinggi, menjadi anggotaKSR adalah spontan saja tidak adadipengaruhi teman.

Pada KSR relawan PMI KotaBukittinggi, apa yang dilakukan adalahsejajar dengan ilmu yang didapat diperkuliahan. Jadi denganbergabungnya menjadi anggota KSRmendapatkan ilmu secara langsungdalam memberikan bantuan danpertolongan kemanusiaan, sepertihalnya mengobati serta merawat korbanyang terluka, korban yang pusingkepala diakibatkan tensi turun danlainnya, ucapnya.

Lebih lanjut dikatakannya sebelummemasuki bekerja sebagai seorangperawat, haruslah memahami danmengerti bagaimana cara merawatpasien di rumah sakit nantinya. Seorang

perawat rumah sakit tidaklah hanyamerawat pasien begitu saja, tapi secarapsikologi harus juga ramah denganpasien. Karena keramahtamahan dalammerawat pasien dapat membuat pasiensenang begitu juga keluarga pasien,kata Fadhilah anak pertama dari tigabersaudara.

Fadhilah yang tinggal di seputaranPalupuh Kabupaten Agam bersamakedua orang tuanya dan adik-adiknya,kelak bercita-cita menjadi seorangperawat profesional, tentunya melaluiilmu keperawatan yang dipelajarinyaditambah dengan praktek lapanganlangsung dengan PMI Kota Bukittinggidibimbing kakak-kakak yang sudahmahir dalam melakukan pertolonganpertama.

Mengenai relawan PMI KotaBukittinggi, Fadhilah menjelaskananggota KSR dan TSR relawan PMIKota Bukittinggi yang sudah terlatihmenolong dan membantu kemanusiaansiap melakukannya dalam 24 jam, PMIbergerak tanpa batas dalam membantudan menolong kemanusiaan.

Dengan hastag yang ada di tubuhPMI yaitu “PMI Siap Bantu,” “PMIBersama Untuk Kemanusiaan.” Secaranaluri relawan didorong jiwanya untukbersama dalam kemanusiaan. Patutmendapat acungan jempol, bahwasannyarelawan dalam menunaikan tugasnyatanpa pantang menyerah sebelummelakukan pertolongan pertama padakorban sebelum dibawa ke rumah sakit,jelasnya.

Gerakan PMI Kota Bukittinggi yangpeduli kepada masyarakat, menolongdan membantu masyarakat dalammusibah bencana alam seperti banjir,tanah longsor maupun musibah bencananon alam seperti kebakaran, danmenanggulangi hewan liar seperti ulardan lebah.

Menjadi anggota KSR relawan PMIKota Bukittinggi bahwa yang menjadidasar utama dalam suatu pekerjaanadalah niat, lalu kemampuan, keahliandan keterampilan. Ini semua dikemasmenjadi satu sehingga menjadikanprofesional, diakuinya tidaklah mudahmengemas hal tersebut, kalau tidakdipelajari dengan seksama, pungkasnya. iwin sbiwin sbiwin sbiwin sbiwin sb

berbagai kesempatankolaborasi bisnis di waktumendatang. Dengan kemajuanteknologi, akses untukmemperluas relasi lebih terbukalebar dan memungkinkanterjadinya interaksi secaradigital sehingga jarak bukanlagi masalah.

Abraham Viktor, CEOHangry menjelaskan bahwa,“Memperluas relasi ataunetworking termasuk kunciutama agar bisnis dapat terusberkembang. Tidak hanyamemperluas jangkauan bisnis,networking juga dapatmenambah wawasan baru,membuka kesempatan kerja

sama dan peluang bisnis baru,atau bahkan menciptakaninovasi yang belum pernahterpikirkan sebelumnya. DiHangry sendiri, kami berhasilmendapatkan pendanaan berkatterjalinnya hubungan yangbaik dengan berbagai pihak.Sebagai milenial yang tumbuhdi era digital, literasi teknologimerupakan salah satukeuntungan yang harusdimaksimalkan untukmemperluas relasi seperti aktifberkenalan melalui jejaringsosial bisnis, bergabung digrup pebisnis, dan masihbanyak lagi.”

Lihai menangkap peluangdi tengah industri yang dinamis

Kemajuan teknologi danpertukaran informasi yangbegitu pesat saat ini tentuberdampak besar padaperkembangan bisnis, terutamastartup. Guna menaklukkandinamika industri yang terusberkembang, para pelaku bisnisharus mampu menangkappeluang dan mengubahnyamenjadi inovasi bisnis yangberdampak positif bagikehidupan banyak orang. Halini merupakan salah satu kunciutama yang esensial saatbergelut di dunia bisnis. ril/ril/ril/ril/ril/fahlevifahlevifahlevifahlevifahlevi

Page 7: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 27 MEI 2021

KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H 7Gunung Ancam Keluar DARI HALAMAN 1

DARI HALAMAN 1Gerhana Bulan

Satu-satunya Masjid DARI HALAMAN 1

Mantan Bupati DARI HALAMAN 1

Padang Tuan Rumah DARI HALAMAN 1

DARI HALAMAN 14 Cara

wilayah Nagari Gunung ‘hilang’ dari petakependudukan Padang Panjang. Warga di tigaRT itu masuk ke wilayah Kabupaten Tanah Datar.Padahal selama ini mereka tahunya adalah sebagaiwarga Padang Panjang.

Tapi rupanya berdasarkan kesepakatan keduadaerah (Padang Panjang dan Tanahdatar), tigaRT itu, Batutagak, Tanjuang dan Gajahtanangmasuk ke wilayah Nagari Jaho Kecamatan XKoto Tanah Datar.

Kata Asisten I Sekdako Padang Panjang,Syahdanur, klaim bahwa tiga RT itu masuk wilayahNagari Jaho, didasari peta yang diunjukkan olehPemkab Tanah Datar ketika itu.

Tapi menurut para legislator, kesepakatan itudibuat antara Pemko Padang Panjang dan PemkabTanahdatar saja tanpa melibatkan DPRD.

Politisi Golkar yang juga mantan Ketua DPRD,Novi Hendri membenarkan bahwa kesepakatanitu dibuat tanpa melibatkan DPRD. “Kita hanyamenerima pemberitahuan final saja setelahkesepakatan mereka buat,” ujar Novi.

Padahal menurut Novi, mengacu pada UUnomor 141 tahun 2017 tentang batas wilayah,pasal 3 ayat 2 disebutkan bahwa dokumenpenegasan batas harus mengacu pada undang-undang mengenai pembentukan daerah.

"Padang Panjang kan dibentuk dengan UUNo 8 tahun 1956. Dengan tegas dalam UU tersebutdinyatakan bahwa Padang Panjang dibentuk daridua Nagari, Gunung dan Bukitsurungan. Dengandemikian sudah jelas, bahwa Nagari Gunung secarakeseluruhan masuk wilayah Padang Panjang,”kata Novi.

Senin itu seluruh ninik mamak dari NagariGunung memang mendatangi DPRD memproteskesepakatan yang dibuat Pemko Padang Panjangtanpa sepengetahuan mereka apalagi tanpasepengetahuan wakil rakyat.

Dengan nada keras, Ketua KAN YurnalismanSyam Dy Simarajo mengecam kesepakatan yangmemecah belah Nagari Gunung itu. “Gunungitu ibarat tubuh, tiga RT adalah ibarat jari, jikaada jari yang sakit, maka seluruh tubuh NagariGunung itu kesakitan, sama kita rasakan sakitnya.Maka jika tiga RT itu dilepas ke Tanah Datar,

maka kami seluruh nagari Gunung akan memintabergabung ke Tanah Datar,” katanya.

Pertemuan yang dibuka secara resmi KetuaDPRD Mardiansyah tersebut, dihadiri seluruhpimpinan dan anggota dewan serta kalangan ninikmamak Kenagarian Gunuang, Camat Padang-panjang Timur, Lurah Ekorlubuk dan tokohmasyarakat.

Lalu bagaimana jalan keluarnya?Ketua DPRD Padangpanjang, Mardiansyah

mengatakan telah mengagendakan bersama untukmelakukan rapat kerja dengan Pemko Padang-panjang beserta instansi terkait.

"Ini harus dikaji ulang guna mendalami akarpermasalahan dan lainnya. Karena itu kita akanagendakan Rapat Kerja dengan Pemko dan jajaranterkait lainnya pada Kamis ini (27/5)" kataMardiansyah.

Sementara itu Wakil Walikota Padangpanjang,Asrul mengatakan saat ini Pemko tengah menyikapiaspirasi masyarakat Ekorlubuk (kelurahan yangmembawah yiga RT tersebut-red) dengan membawasurat dari masyarakat ke Kementerian Dalam Negeri.

"Namun hingga saat ini kita belum menerimahasil dari pertemuan Pak Wali dengan Kemdagri.Namun demikian, ini akan kita tindaklanjuti ulanguntuk mencari kata final yang konkret," jawabAsrul didampingi Asisten I Syahdanur di ruangankerjanya.

Syahdanur menambahkan, kesepakatan yanglahir atas pertemuan kedua tim dari Padangpanjangdan Tanahdatar itu merupakan kelanjutan daripembahasan 2016 silam.

Kesepakatan di Aia Angek cottage lahir dandiserahkan ke Kemendagri, karena Batutagak,Tanjuang dan Gajahtanang masuk wilayah Jaho.Hal ini disebutkan Syahdanur berdasarkan petawilayah yang diajukan pihak Tanahdatar.

"Namun jika kesepakatan 2016 yang menjadidasar kesepakatan tersebut telah berubah sebagaimana disebutkan Pak Wawako, hal ini akan segerakita tindaklanjuti dengan melakukan pertemuanulang dengan pihak kabupaten dalam waktu dekat,"sebut Syahdanur asisten 1 Setdako Padang Panjangpada Khazanah dan khazminang.id Senin siang. paulhendripaulhendripaulhendripaulhendripaulhendri

ketua kelompok tani dalam proyek bernilaimiliaran rupiah itu.

Akhyar yang sebelumnya masuk dalam DaftarPencarian Orang (DPO) ditangkap, lalu darinyanyiannya kasus ini juga bergulir menyeretsejumlah nama termasuk mantan pejabat diProvinsi Riau, dan telah dipanggil serta menjalanipemeriksaan di Kejari Payakumbuh.

Pemeriksaan tersebut dilakukan di ruang Intelyang berada di Lantai I Kejaksaan dan LantaiII Seksi Pidana Khusus Negeri Payakumbuh. Plh.Kajari Payakumbuh, Adhitya Febricar. SHdidampingi Kasi Intel, Robby Prasetya. SH danKasi Pidsus, Satria Lerino, SH.

Adhitya menyebutkan pemanggilan tersebutdilakukan untuk melengkapi sejumlah keterangandalam proyek tahun 2007 itu.

”Iya, hari ini kita lakukan pemanggilanterhadap sejumlah mantan pejabat di salah satuKabupaten di Provinsi Riau dan di KabupatenLimapuluh Kota untuk dimintai keterangan terkaitkasus dugaan korupsi yang melibatkan tersangkaAkhyar yang sudah ditahan di Lapas Kelas II

B Payakumbuh,” sebut Adhitya didampingi KasiIntel, Robby Prasetya, Kasi Pidsus, Satria Lerinoserta Hadi Saputra Jaksa Penuntut Umum, Rabu(26/5).

Kasi Pidsus, Satria Lerino menambahkan,pemanggilan mantan pejabat di KabupatenLimapuluh Kota dan Provinsi Riau itu untukmelakukan pendalaman terkait kasus dugaan korupsiyang merugikan negara mencapai miliaran rupiah.

”Kita melakukan pemanggilan untukmelakukan pendalaman terhadap perkara dugaankorupsi yang melibatkan Akhyar yang sebelumnyasempat buron selama belasan tahun,” ucapnya.

Sementara Kasi Intel Kejaksaan NegeriPayakumbuh, Robby Prasetya menyebutkan bahwamereka yang dipanggil adalah dua orang mantanSekda di Kabupaten Limapuluh Kota, satu orangmantan Sekda di salah satu Kabupaten di Riauserta mantan Kepala Daerah di KabupatenLimapuluh Kota.

”Untuk mantan Sekda yang kita panggil hariini ada tiga orang, dan satu mantan kepala/wakilkepala daerah lili yuniatilili yuniatilili yuniatilili yuniatilili yuniati

bulan total terjadi pada saat posisi matahari-bumi-bulan sejajar, bisa diamati setiap 2,5 tahunsekali.

Hal ini terjadi ketika bulan berada di umbrabumi, yang berakibat, saat puncak gerhana bulantotal terjadi, bulan akan terlihat berwarna merahdikenal dengan istilah ”Blood Moon”. Dikare-nakan posisi bulan saat terjadi gerhana beradadi posisi terdekat dengan bumi, maka bulan akanterlihat lebih besar dari fase-fase purnama biasa,sehingga sering disebut dengan “Super Moon”.

Kemarin gerhana bulan total yang dikenaldengan “Super Blood Moon” melintas diKhatulistiwa termasuk di sebagian wilayah Sumbar.Gerhana ini terjadi saat bulan berada di jarakterdekat dengan bumi. Masyarakat di beberapawilayah di Sumatera Barat menyaksikan fenomenaalam yang dikenal dengan Gerhana Bulan Totalatau Super Blood Moon.

Kepala BMKG Stasiun Padang Panjang IrwanSlamet melalui Kepala Seksi Observasi dan DataInformasi Hamdy Arifin, Senin kemarin (24/5)mengatakan Gerhana Bulan Total atau SuperBlood Moon itu dapat diamati secara langsungtanpa menggunakan teropong di wilayah PesisirSelatan, Dharmasraya, Sijunjung, dan KotaSawahlunto. Dikatakan, fase awal gerhana bulandimulai pukul 15:46:12 WIB dan pukul 16:46:12WITA, 17:46:12 WIT, sedangkan fase puncakgerhana bulan terjadi pukul 18:18:43 WIb,19:09:21 WITA, 20:09:21 WIT.

Dijelaskan Hamdy Arifin, seluruh prosesgerhana, sejak fase awal hingga fase akhirberlangsung selama 5 jam 5 menit dan 2 detik.Sedangkan proses gerhana totalnya, sejak awalfase total, puncak total hingga akhir fase totalberlangsung selama 18 menit 44 detik.

“Karena situasi pandemi COVID-19, makatidak dapat digelar kegiatan outdoor seperti tahun2019, karena itu bagi daerah di Sumatera Baratyang tidak dapat menyaksikan gerhana bulantotal ini secara langsung masih dapat mengikutisiaran langsung di akun youtube BMKG PadangPanjang, dikarenakan BMKG Padang Panjangmenggunakan pengamatan dengan teropong,”ujar dia seperti dikutip dari RRI Bukittinggi.

Ketika ditanya, apakah ada pengaruh terjadinyaGerhana Bulan Total atau Super Blood Moonini terhadap perubahan cuaca dan gelombanglaut, Hamdy Arifin menyebutkan terjadinya efekgravitasi bumi dikarenakan jarak bumi dan bulanyang dekat sekali berkemungkinan berdampakterhadap peningkatan pasang air laut dari pasangnormalnya.

“Masyarakat yang ingin melihat fenomenaalam dapat mengakses akun youtube atau websitebmkg.go.id/gbt untuk menyaksikan terjadinyafase gerhana bulan total tersebut, pengaruh cuacaserupa langit yang ditutup awan atau terjadinyahujan memberikan kemungkinan fenomena alamtersebut juga tidak dapat dilihat oleh warga,”ucap Hamdy Arifin. iwin sbiwin sbiwin sbiwin sbiwin sb

Wako Hendri mengungkapkan, pada tahun2022 Kota Padang dipercaya menjadi tuan rumahRapat Kerja Nasional (Rakernas) APEKSI ke-XV. Untuk itu dukungan dan kerja sama dariseluruh anggota APEKSI dari 98 kota se-Indonesiasangat dibutuhkan.

"Kita sangat bersyukur bisa bertemu danbersilaturrahim dengan seluruh anggota APEKSIhari ini. Hal ini akan memperkuat sinergi kitadengan berbagai kota di Indonesia demi suksesnyaRakernas nanti," ujar Wako.

Sementara itu, Ketua Dewan Pengurus APEKSIBima Arya mengatakan, peranan APEKSI dalammembantu pemerintah kota se-Indonesia akanterus ditingkatkan. Pada zaman digital, APEKSIakan fokus membangun jaringan perkotaan.

"Alhamdulillah pada HUT APEKSI ke-21 inikita akan launching peluncuran dashboard datakota se- Indonesia. Semoga akan membantu dalampengembangan kota," ucap Bima yang juga WaliKota Bogor itu.

Selanjutnya, Bima Arya juga menyampaikanrasa bangga dengan adanya silahturahim antarasesama anggota APEKSI.

"Kebersamaan dalam keragaman sangat indahdan perlu kita hargai bersama. Pemerintah,komunitas, kampus dan bisnis perlu disinergikanmembangun APEKSI ke depan," ucapnya.

Sementara itu, Direktur Jendral Otonomi DaerahKementerian Dalam Negeri Akmal Malik dalamsambutannya mengatakan,

Pemerintah daerah adalah eksekusi utama

dalam melaksanakan pemerintahan di daerah,sebab itu sinergi dan komunikasi dalammelaksanakan kegiatan pemerintahan di daerahharus terlaksana dengan baik.

"Langkah-langkah positif Apeksi dibawah KetuaBima Arya sangat kita dukung dan kita berikanapresiasi untuk kemajuan APEKSI ke depan.Kementerian Dalam Negeri siap mendukung danmenjadi mitra strategis APEKSI," ungkap DirjenOtda.

Dirjen Otda juga mengajak para Kepala Daerahuntuk berupaya menuntaskan penyederhanaanbirokrasi di daerah sebagaimana arahan PresidenJoko Widodo. Para kepala daerah harus memahamipenyederhanaan stuktur yang lebih efektif, efisien,dan profesional, guna pelayanan publik yanglebih baik.

"Sesuai amanat Bapak Presiden, penye-derhanaan jabatan struktural ke fungsional initak boleh merugikan ASN. Penyederhanaanbirokrasi dilakukan semata-mata agar ASN terpacuuntuk berinovasi dan berkompetisi dan masyarakatmendapatkan pelayanan yang mudah dan cepat,"pungkasnya.

Hadir mendampingi Wako, Asisten Pemerin-tahan dan Kesra Edi Hasymi, Kepala BPKADBudi Payan, Plt Kepala Dinas Pariwisata Arfian,Kabag Tata Pemerintahan Ances Kurniawan, KabagUmum Boby Firman, Kabag Protokol danKomunikasi Pimpinan Amrizal Rengganis danKasubag Otonomi Daerah Bagian Tata Pem-erintahan Ichsandria Erdinal. faisal budimanfaisal budimanfaisal budimanfaisal budimanfaisal budiman

Tahun 1979, MSA resmi menjadi organisasiMuslim yang terbuka bagi seluruh warga Muslimdi Hawaii. Walaupun 90% dari anggotanya bukanpelajar atau mahasiswa, kata Student dalam MSAtetap dipertahankan karena pengurus MSA percayabahwa setiap Muslim wajib terus belajar sepanjanghayatnya.

Organisasi ini kemudian berusaha untukmengumpulkan dana untuk membangun IslamicCenter di Hawaii. Seorang pebisnis asal SaudiArabia yang menyembunyikan identitasnya,menyumbangkan sejumlah uang yang cukupuntuk membeli sebuah bangunan untuk dijadikanMasjid, juga lahan untuk kuburan Muslim. Padatahun itu juga, MSA membeli sebuah rumah tidakjauh dari University of Hawaii yang kemudiandirenovasi menjadi sebuah Masjid, yang dikenalsebagai Masjid Manoa.

Bangunan Masjid ini terdiri dari 2 lantai.Lantai pertamanya dibongkar menjadi sebuahaula besar untuk tempat shalat pria, dan sebuahruangan lebih kecil untuk tempat shalat wanita.Selain itu lantai pertama ini dilengkapi denganperpustakaan sederhana dan kantor pengurus.sedangkan lantai dua terdiri dari 5 ruang tiduryang disewakan untuk mahasiswa Muslim yangkuliah di Hawaii. Uang sewa ini merupakan salahsatu sumber dana untuk pengembangan Masjid.

Pada tahun 1990, MSA sempat dibubarkanoleh pemerintah provinsi Hawaii, karena kelalaianMSA dalam proses registrasi organisasi, yangmenjadikan MSA menjadi organisasi massa yangtidak terdaftar. Organisasi ini kemudian diresmikankembali secara legal dengan nama MuslimAssociation of Hawaii (MAH) di tahun 1997. gomuslimgomuslimgomuslimgomuslimgomuslim

adalah 4 cara mengenal Allah SWT:

1. Kenali Keberadaan Allah SWTCara mengenal Allah SWT yang pertama adalah

dengan terlebih dahulu mengenal keberadaanNyadengan cara beriman kepadaNya. Sebagai umatmuslim Anda terlebih dahulu harus percaya danyakin bahwa Allah sang Pencipta segala yangada di dunia benar-benar nyata adanya.

Selain dengan cara melihat segala bentukciptaanNya yang beraneka ragam, akal akanmenyimpulkan bahwa keberadaan benda-bendatersebut tentu didasarkan pada seorang pencipta,dan tidak serta merta ada dengan sendirinya tanpaalasan.

Selain itu, panca indra juga akan mengakuiadanya Allah SWT setelah melihat fenomenaorang yang berdoa, menyeru kepada Allah SWT,dan meminta sesuatu padaNya untuk dikabulkan.Adapun tentang pengakuan fitrah telah disebutkanoleh Allah SWT di dalam Alquran.

“Dan ingatlah ketika Rabbmu menurunkanketurunan anak-anak Adam dari sulbi merekadan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwamereka (seraya berfirman): ‘Bukankah Aku iniRabbmu?’ Mereka menjawab: ‘(Betul EngkauRabb kami) kami mempersaksikannya (Kamilakukan yang demikian itu) agar kalian padahari kiamat tidak mengatakan: ‘Sesungguhnyakami bani Adam adalah orang-orang yang lengahterhadap ini (keesaan-Mu) atau agar kamu tidakmengatakan: ‘Sesungguhnya orang-orang tua kamitelah mempersekutukan Tuhan sejak dahulusedangkan kami ini adalah anak-anak keturunanyang datang setelah mereka’.” (Al-A’raf: 172-173)

2. Kenali Rububiyah Allah SWTCara mengenal Allah SWT yang kedua adalah

dengan mengakui keesaan rububiyah Allah SWT.Umat muslim wajib meyakini keesaan RububiyahAllah SWT seperti bahwa hanya Allah SWT yangmenciptakan, memiliki, menguasai, dan mengaturseluruh makhluk ciptaanNya yang ada di dunia.

Selain itu,harus diakui pula bahwa hanya AllahSWT yang menghidupkan, mematikan, memberikanrezeki, mendatangkan kebaikan, hingga menda-tangkan bencana bagi segala sesuatu di muka bumi.Allah SWT jugalah yang mengawasi, mengatur,menjadi penguasa, pemilik hukum, dan lainsebagainya yang menunjukkan kekuasaan tunggalAllah SWT. Kaum muslim harus yakin bahwa tidakada seorang pun yang dapat menandingi AllahSWT dalam hal ini. Allah berfirman:

“Segala puji bagi Allah, Rabb (Pemilik,Penguasa) semesta alam." (al-Fâtihah/1:2).

“'Katakanlah!' Dialah Allah yang Maha Esa.Allah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu. Dia tidak beranak dan tidakdiperanakkan. Dan tidak ada seorangpun yangsetara dengan-Nya.” (Al-Ikhlash: 1-4)

Dan ketika seseorang lalu meyakini bahwaada hal lain selain Allah SWT yang memilikikemampuan untuk melakukan hal-hal di atas,

maka orang tersebut telah dzalim terhadap Allahdan menyekutukanNya dengan selainNya.

3. Kenali Uluhiyah Allah SWTCara mengenal Allah SWT yang ketiga adalah

dengan meyakini bahwa hanya kepada Allah SWTsemata kita harus beribadah. Sebagai umat muslim,kita tidak boleh memberikan ibadah kita kepadasiapapun selain Allah SWT bahkan kepadamakhluk yang dekat denganNya seperti malaikatatau Rasul.

Terlebih, kepada makhluk yang derajatnyaberada di bawah mereka seperti manusia, jin,binatang, pohon, batu, senjata, planet, binatang,ataupun lainnya. Menunjukkan satu jenis ibadahkepada hal lain selain Allah termasuk perbuatandzalim besar dan sering diistilahkan dengan katasyirik. Allah berfirman dalam Alquran:

“Hanya kepada-Mu ya Allah kami menyembahdan hanya kepada-Mu ya Allah kami meminta.”(Al-Fatihah: 5)

Tujuan dari mengenali keesaan Uluhiyah AllahSWT adalah agar umat manusia mencintai Allah,tunduk kepadaNya, takut dan berharap kepadaNya,serta mengesankan ibadah hanya kepadaNya.Ibadah kepada Allah yaitu merendahkan diri dantaat kepada Allah SWT dengan penuh kecintaan,pengagungan, mengharapkan rahmat, dan takutterhadap siksa.

Ruang lingkup ibadah adalah segala yangdicintai dan diridhai oleh Allah SWT, baik berupaperkataan dan perbuataan, yang lahir maupunyang batin. Ibadah akan diterima berdasarkandua syarat, yaitu ikhlas dan mutaba’ah. Ikhlasmencari ridha Allah semata dan mutaba’ahmengikuti Sunnah (ajaran) Nabi Muhammad SAW.

4. Kenali Semua Nama dan Sifat Allah SWTCara mengenal Allah SWT yang ke empat

adalah dengan mengimani dan menetapkan seluruhnama dan sifat-sifat Allah SWT seperti yang telahtersebut di dalam Kitab Alquran dan Sunnah yangshahih. Allah berfirman:

“Hanya milik Allah asma-ul husna, makabermohonlah kepada-Nya dengan menyebut asma-ul husna itu dan tinggalakanlah orang-orang yangmenyimpang dari kebenaran dalam (menyebut)nama-nama-Nya. Nanti mereka akan mendapatbalasan terhadap apa yang telah mereka kerjakan."(al-A’raf/7: 180)

"Tidak ada sesuatupun yang serupa denganDia, dan Dia-lah Yang Maha Mendengar lagiMaha Melihat."(asy-Syûrâ/42:11).

Seperti halnya juga, yang paling mengetahuitentang Allah SWT di antara semua makhlukadalah rasul-rasulNya. Sehingga, segala penjelasanpara Rasul tentang Allah SWT adalah haq.Sedangkan perkataan orang-orang kafir danmusyrik tentang Allah hanyalah dugaan semata.Allah berfirman:

"Maha suci Rabbmu yang mempunyaikeperkasaan dari apa yang mereka katakan, dankesejahteraan dilimpahkan atas Para rasul, dansegala puji bagi Allah Rabb seru sekalian alam."(ash-Shaffat/37: 180-182)

Perpustakaan SMAN 4 Bukittinggi Terbaik,Wakili Sumbar ke Tingkat Nasional

Bukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, KhazanahBukittinggi, Khazanah- Dalam Penilaian Perpustakaan Sekolah Terbaik SLTA Tingkat ProvinsiSumatera Barat 2021, SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi berhasil menjadi Terbaik dan mewakiliProvinsi Sumatera Barat pada lomba yang sama untuk tingkat Nasional Juni mendatang.

Kepala SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi, Eli Noverma, mengatakan, keberhasilan PerpustakaanSMA Negeri 4 Bukittinggi mewakili Provinsi Sumatera Barat ke tingkat Nasional setelah mengikutipenilaian tingkat Provinsi pada April lalu.

“Dalam rangka persiapan mengikuti lomba tingkat Nasional, SMA Negeri 4 Kota Bukittinggiakan melakukan beberapa persiapan dan pembinaan, tentunya dengan dukungan penuh PemerintahKota Bukittinggi dan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat melalui Dinas Pendidikan dan DinasPustaka Kearsipan-nya,” ujar Eli.

Selain berharap dapat meraih juara di tingkat Nasional, kegiatan pembinaan tersebut, tambahnya,juga sangat membantu tim Pustaka SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi untuk menjadikan perpustakaanSMA Negeri 4 Kota Bukittinggi sebagai perpustakaan berstandar Nasional.

Dijelaskannya Perpustakaan SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi memiliki keunggulan denganadanya tiga klinik, Klinik yang dimaksudkan tersebut antara lain, Klinik Konseling yang merupakanklinik layaknya ‘rumah terapi’ bagi siswa, dengan solusi berupa buku untuk memecahkanpermasalahan seputar mental/psikologis yang dialami siswa.

Selain itu terdapat juga Klinik Minat Bakat yang merupakan tempat siswa mengembangkanminat dan bakatnya, terutama di bidang seni dan sastra. Dan juga terdapatnya Podcast SempatiTV sebagai tempat latihan rekaman, siaran, pengambilan audio yang dapat melatih bakat siswadi bidang penyiaran (broadcasting), yang sudah dilengkapi dengan fasilitas audio visual yangsudah dibenahi.

SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi juga memiliki produk pengembangan literasi, yaitu MajalahSEMPATI yang memuat karya guru dan siswa, yang terbit secara kontinu setiap tahun.

Kepsek Eli juga sebutkan, Perpustakaan SMA Negeri 4 Kota Bukittinggi telah memilikibanyak koleksi buku bacaan sebanyak 67 ribu lebih, dengan koleksi buku elektronik (e-book)sekitar 1500-an yang bisa dipinjam dari mana saja. Menurut Eli, koleksi buku di perpustakaansekolah akan terus ditambah.

iwin sbiwin sbiwin sbiwin sbiwin sb

Page 8: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

8 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

KAMIS, 27 MEI 2021

Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah-Padang, Khazanah- Sekretaris Dinas Pendidikandan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Padang Danti Arvanmengatakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)secara online tahun ajaran 2021/2022 di Kota Padangakan melibatkan sekolah swasta.

“Ya, PPDB online tahun ini kita melibatkan semuaSMP swasta yang ada di Kota Padang,” kata Danti,Selasa (25/5/2021).

Pelibatan sekolah swasta dalam PPDB online iniberdasarkan Permendikbud Nomor 1 Tahun 2021.Dimana pada Pasal 16 ayat 1 berbunyi, Pemda dapatmelibatkan sekolah yang diselenggarakan olehmasyarakat dalam pelaksanaan PPDB.

“Di ayat 2 nya dinyatakan ketentuan pelaksanaanPPDB bagi sekolah yang diselenggarakan olehmasyarakat ditetapkan oleh Pemda sesuai dengankewenangannya,” jelas Danti Arvan.

Danti menjelaskan dalam penentuan jumlah dayatampung siswa ditetapkan oleh SMP swasta yangbersangkutan.

Tak hanya itu, calon peserta didik yang diterimamelalui PPDB online yang dilaksanakan olehDisdikbud dibebaskan dari uang pembangunan/uangmasuk, SPP/iuran bulanan. n faisal budiman

PPDB Online,Padang LibatkanSekolah Swasta

PPDB SD/SMP DibukaSecara Offlinedan OnlinePadang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Padang, Khazanah- Penerimaan Peserta Didik Baru(PPDB) tahun ajaran 2021/2022 tingkat SD dan SMPNegeri/Swasta di Kota Padang dilaksanakan secara offlinedan online.

Hal itu dikatakan Sekretaris Dinas Pendidikan danKebudayaan (Disdikbud) Kota Padang, Danti Arvandi Padang, Selasa (25/5/2021).

Danti mengatakan PPDB SD secara offlinedilaksanakan melalui dua jalur. Yakni jalur inklusif,termasuk dalam kuota jalur afirmasi dengan kuotamaksimal 15 persen.

Dan jalur anak kandung guru dan tenagakependidikan (GTK), termasuk dalam kuota jalurperpindahan tugas ortu/wali dengan maksimal 5 persen.

Sementara untuk PPDB SMP dilaksanakan tiga jalur.Yakni jalur inklusif, termasuk dalam kuota jalur afirmasidengan kuota maksimal 15 persen.

Jalur prestasi non-akademik dan jalur tahfiz Quranminimal 3 juz, termasuk dalam kuota jalur prestasidengan kuota minimal 25 persen.

Dan jalur anak kandung guru dan tenagakependidikan (GTK), termasuk dalam kuota jalurperpindahan tugas ortu/wali, dengan kuota maksimal5 persen.

“Khusus jalur prestasi non-akademik, calon pesertadidik memiliki prestasi di bidang Olimpiade SainsNasional, Olimpiade Olahraga Siswa Nasional dan atauKejuaraan Olahraga Nasional, Festival dan Lomba SeniSiswa Nasional dan Lomba Penelitian Ilmiah Remajadengan memperoleh paling rendah juara 1 perorangantingkat Kota Padang,” tutur Danti.

Sementara untuk prestasi MTQ paling rendah juara3 tingkat Kota Padang dan juara 3 tingkat propinsiuntuk siswa dari luar daerah.

Danti menjelaskan, pendaftaran/pengambilan formulir(offline) jalur prestasi non-akademik ini dilaksanakanpada 24 Mei-25 Mei 2021.

Untuk jalur prestasi bidang tahfiz Quran (offline)pendaftaran pada 24-25 Mei 2021. Sedangkan jaluranak kandung guru dan tenaga kependidikan tempattugas (offline), pendaftaran dan pengambilan formulirpada 2-4 Juni 2021.

Untuk jalur inklusi pendaftaran asesmen pada 17-28 Mei 2021 di UPTD LDPI Disdikbud Padang.

Lebih lanjut Danti mengatakan, untuk PPDB onlinetingkat SD akan dibuka pada 14 Juni-19 Juni mendatang.Sementara tingkat SMP negeri/swasta pada 21 Juni-26 Juni mendatang.

PPDB online SD dilaksanakan melalui tiga jalur.Yakni jalur zonasi dengan kuota minimal 80 persen,jalur afirmasi kuota maksimal 15 persen dan jalurperpindahan tugas orangtua/wali dengan kuota maksimal15 persen.

“Sedangkan PPDB online tingkat SMP, pendaftarandilakukan melalui 4 jalur. Yakni jalur zonasi dengankuota maksimal 55 persen, jalur afirmasi, dengan kuotamaksimal 15 persen, jalur perpindahan tugas orangtua/wali, kuota 5 persen dan jalur prestasi dengan kuotaminimal 25 persen,” jelas Danti.

Danti menambahkan, PPDB online ini dapatdilakukan melalui laman http://PSB.diknaspadang.id. faisalfaisalfaisalfaisalfaisal

LETAKKAN BATU PERTAMA

Padang Bakal MilikiSentra Rendang

Wako PeduliTerhadapLembagaAdat di KotaPadang

Padang, Khazanah –Padang, Khazanah –Padang, Khazanah –Padang, Khazanah –Padang, Khazanah – Peran lembaga adat diMinangkabau sangat strategis untuk pengembangan senidan budaya serta memberikan ilmu pengetahuan dilingkungan masyarakat.

Lembaga adat juga berfungsi sebagai wadah tempatpenyaluran aspirasi bagi komunitas adat, dan erathubungannya dengan pelestarian nilai adat-istiadat, sertakepentingan adat itu sendiri.

Digelarnya kegiatan koordinasi lembaga adat melibatkanseluruh pemangku adat se-Kota Padang bertujuannya untukmencari solusi permasalahan yang ada di tengah masyarakatseperti kemiskinan, pengangguran dan kenakalan remaja.Sebab, jika dibiarkan berlarut, permasalahan tersebut dapatberdampak kepada ekonomi dan kehidupan sosialmasyarakat.

Demikian dikatakan Wali Kota Padang Hendri Septasaat membuka kegiatan Koordinasi Lembaga Adat di HotelKyriad Bumiminang, Selasa ( 25/05/2021), yang diikutisebanyak 100 orang peserta.

Selanjutnya Hendri Septa mengatakan, keberagamanbudaya yang ada di tengah masyarakat Indonesia seharusnyadikelola dengan baik dan mendapat perhatian serius daripemerintah. Setiap kepentingan dan kebutuhan masyarakatyang mempunyai budaya dan adat istiadat yang berbedaharus dipenuhi dan diselaraskan dengan kebutuhanmasyarakat itu.

“Kebudayaan dan adat merupakan faktor yang tidakbisa dipisahkan dari kehidupan manusia, karena hal tersebutmenjadi identitas dari setiap orang sebagai individu denganstatus makhluk sosial", kata Hendri Septa.

Lebih lanjut disebutkan Hendri Septa, Kekakayanbudaya yang dimiliki Minangkabau sangat beragam, inimerupakan potensi yang sangat besar untuk digarap dapatmenghasilkan dan meningkatkan ekonomi masyarakat.

“Minangkabau sarat dengan adat istiadat untuk bisadiberdayakan menjadi pendapatan serta meningkatkanekonomi masyarakat khususnya di Kota Padang. Walaupundi masa pandemi Covid-19 Pemerintah Kota Padang terusberupaya untuk meningkatkan ekonomi masyarakat melaluiseni dan budaya,” tutur Wako.

Di kesempatan itu, Hendri Septa memberikan apresiasikepada ninik mamak, alim ulama, cadiak pandai, sertabundo kanduang atas peran yang sangat besar dalammenguatkan serta mempertahankan nilai adat istiadat sertakemajuan lembaga adat yang telah membudaya dalamkehidupan masyarakat yang dikenal dengan kulinernyarendang, seni tari, silat, pelaminan minang, serta pakaianminang yang dikenal baju kurung basiba, yang tentubisa diberdayakan menjadi pendapatan masyarakat.

Pemko Padang melalui Dinas Pendidikan jugamemberikan ekstrakurikuler bagi siswa SD dan SMP untukmengetahui lebih dalam tentang adat istiadat ke kantorKAN, LKAAM yang ada di setiap kecamatan di KotaPadang. Tujuannya agar para sisiwa memahami dan lebihmengerti tentang adat Minangkabau.

Sementara itu, kepala Bagian Kesra Kota Padang FujiAstomi melaporkan, tujuan dari kegiatan koordiansi lembagaadat ini adalah untuk meningkatkan peran dan tugaslembaga adat di Kota Padang. Serta sebagai pembinaandalam melestarikan seni budaya adat yang berkualitas,profesional, kreatif, inovatif, serta sebagai motor pengerakbagi generasi muda. faisalfaisalfaisalfaisalfaisal

PPPPPADANG -ADANG -ADANG -ADANG -ADANG - Sebagai ibukota ProvinsiSumatera Barat (Sumbar), Kota Padang taklama lagi bakal memiliki sebuah pusatpenjualan dan pengembangan masakanrendang atau Sentra Rendang. Taktanggung-tanggung, pusat kuliner bagi salahsatu masakan khas Minangkabau tersebutakan dibangun di atas lahan tanah seluas5.112 m2.

Hal itu ditandai setelah dilakukannyapeletakkan batu pertama tanda dimulainyapengerjaan fisik pembangunan SentraRendang Kota Padang yang berlokasi dikawasan Lubuk Buaya, Kelurahan LubukBuaya atau tepatnya belakang Kantor CamatKoto Tangah itu, Selasa pagi (25/5/2021).

Peletakkan batu pertama dipimpinlangsung Wali Kota Padang Hendri Septadidampingi Ketua Dekranasda Kota PadangNy. Genny Putrinda serta Kepala DisnakerinKota Padang Suardi. Juga hadirdikesempatan itu unsur Forkopimca KotaTangah, kepala OPD dan stakeholder terkaitserta Camat Koto Tangah Junie Nursyamzabeserta lurah dan elemen masyarakatsetempat. Selain itu juga hadir dua AnggotaDPRD Kota Padang yakni Rustam Efendidan Pun Ardi.

Wali Kota Hendri Septa mengatakan,atas nama Pemerintah Kota Padang danwarga Kota Padang sangat bersyukur danmenyambut baik bakal hadirnya SentraRendang Kota Padang tersebut. Hal inimenurutnya turut mendukung salah satumisi Kota Padang yakni "Mewujudkan KotaPadang Sebagai Pusat Perdagangan danEkonomi Kreatif".

"Alhamdulillah, pembangunan sentrarendang ini adalah sebuah doa dan harapanwarga Kota Padang yang dikabulkan olehAllah SWT. Karena sudah lama kitamenunggu tepatnya sejak 2015 lalu,akhirnya pembangunannya hari ini mulaidilaksanakan berkat dukungan dariKementerian Perindustrian," cetusnya

"Kita berharap di sentra rendang initidak saja menjadi tempat pelatihan,pengembangan dan pemasaran buat seluruhindustri kecil menengah (IKM) Kota Padangyang berhubungan dengan rendang, namunjuga bisa dijadikan sebagai pusat 'tourismattraction'. Begitu pula selain itu jugadiharapkan bisa menjadi pusat penelitian,pengembangan dan pembelajaran terkaitrendang bagi generasi muda kita. InsyaAllah, nanti juga akan ada upayapengolahan dan inovasi-inovasi baru dalampenyajian masakan rendang di sentrarendang ini. Semoga dapat memberikankontribusi positif dalam peningkatan dayasaing produk khususnya produk rendangdari IKM kita," haral wali kota milenialitu menambahkan.

Menurut Wako Hendri lagi, hadirnyasentra rendang ini merupakan salah satuupaya Pemko Padang dalam meningkatkansektor perdagangan dan pariwisata di KotaPadang atau Sumbar pada umumnya.

"Insya Allah, sesuai informasi yangdidapatkan, pengerjaan Sentra RendangKota Padang ini ditargetkan selesai lebih

kurang selama tujuh bulan ke depanterhitung mulai hari ini. Untuk itu kitamohon dukungan dan kerjasama dari semuapihak, semoga pengerjaannya berjalan lancardan sukses. Ini semua adalah demi kemajuandan kesejahteraan warga Kota Padang yangkita cintai," pungkas wako mengakhiri.

Sementara itu Kepala Disnakerin KotaPadang Suardi menyebutkan, maksud daripembangunan Sentra Rendang Kota Padangsejatinya adalah sebagai upaya memfasilitasipara pelaku industri rendang Kota Padanguntuk melakukan kegiatan di tempatproduksi yang khusus dan memenuhi prinsipcara produksi pangan olahan yang lebihbaik.

"Masing-masing IKM rendang akanmenempati ruang produksi sendiri dengan'lay out' yang telah diatur. Di sini jugaakan disediakan peralatan penunjangproduksi yang bisa digunakan oleh IKMrendang," sebutnya.

Sementara tujuannya kata dia,diantaranya yaitu menjadikan rendang yangdihasilkan oleh IKM yang berproduksi disentra rendang tersebut menjadi produkrendang yang memiliki standar GMP danHACCP, serta memiliki izin MD, bersertifikathalal dan memiliki kemasan yang baik.Begitu juga dengan adanya bantuanteknologi produksi, maka akan memilikipeningkatan daya tahan produk yang lebihpanjang untuk memperluas pasar hinggapasar ekspor global.

"Kita tentu juga berharap, hadirnya sentrarendang ini nantinya menjadikan KotaPadang sebagai salah satu tujuan wisatakuliner di Kota Padang. Selain itumenjadikan rendang Padang sebagai produkbudaya masakan khas Minangkabau yangmemiliki kualitas dan daya saing yangmendunia," jelasnya.

Lebih lanjut Suardi menerangkan didalam Sentra Rendang Kota Padang tersebutnantinya akan dibangun beberapa fasilitas.Antara lain seperti gedung produksi,pengolahan dan promosi/pemasaranrendang. Selanjutnya gedung perkantoran,ruangan workshop, gudang dan bangunanutilitas.

"Selain itu, demi memancing minatpengunjung juga akan dibuat area bermainbagi anak-anak dan bermacam kegiatanhiburan lainnya. Begitu juga musala untuktempat beribadah serta area parkir yangcukup luas."

"Alhamdulillah, dalam pelaksanaanpembangunan Sentra Rendang Kota Padangini kita didukung oleh KementerianPerindustrian melalui dana alokasi khusus(DAK) tahun 2021 sebesar Rp24 miliar.Rincian pembiiayaannya yaitu untukpembangunan gedung, mesin peralatan, jasakonsultan pengawas, termasuk biaya rapatdan perjalanan dinas dalam daerah," ungkapSuardi.

Selain itu kata dia lagi, pembangunansentra rendang ini juga menggunakan APBDKota Padang untuk biaya pendukung sepertibiaya pengadaan dan ATK serta kebutuhanlainnya. faisalfaisalfaisalfaisalfaisal

Di Padang PPDB Online Libatkan Sekolah Swasta

Walikota Padang Hendri Septa saat meletakan batu pertama pembangunan sentra Rendang.

WALIKOTA PADANG Hendri Septa bersama pengurus adatKota Padang.

Page 9: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

9KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

KAMIS, 27 MEI 2021

INDONESIA AKUI AFGHANISTAN 2-3

Genta TGenta TGenta TGenta TGenta Turururururun, Tun, Tun, Tun, Tun, TimnasimnasimnasimnasimnasLLLLLesatkesatkesatkesatkesatkan 2 Golan 2 Golan 2 Golan 2 Golan 2 Gol

Jakarta, Khazanah –Jakarta, Khazanah –Jakarta, Khazanah –Jakarta, Khazanah –Jakarta, Khazanah – TimnasIndonesia dipaksa menelan keka-lahan 2-3 dari Afghanistan dalampertandingan uji coba, Selasa (25/5) malam.

Pada pertandingan yang berlan-gsung di Lapangan Latihan JA SportsCenter and Shooting Club, Dubai,Selasa (25/5) malam, juga diwarnaidebut pemain muda asal SemenPadang Fc, Genta Alparedo.

Genta yang baru berusia 19tahun, masuk sebagai pemainpengganti di babak kedua, meng-gantikan Yakob Sayuri, ketika Shin

Tae Yong mengubah komposisipemain di babak kedua.

Dalam laga ini gawang Indonesiasudah kebobolan pada menit ke-enam. Tertinggal, Skuad Garudamelakukan serangan pada menit ke-12 lewat sundulan Muhammad Raflidengan memanfaatkan umpan YakobSayuri, tapi bola masih bisa dia-mankan kiper Afghanistan.

Menit ke-20, giliran WitanSulaeman mencoba membuat pe-luang. Bergerak dari sisi kiri,gelandang FK Radnik Surdulicamelakukan penetrasi, namun masih

bisa dihentikan lawan.Indonesia kembali mencoba meng-

gedor di menit ke-37 kali ini lewatkombinasi satu-dua Yakob dan OsvaldoHaay yang masih bisa dipatahkanbarisan pertahanan Afghanistan.

Tetapi, 10 menit kemudian,Indonesia berhasil membalas lewatEgy Maulana Vikri yang barumasuk menggantikan Braif Fatari.

Lalu, pada menit ke-64, Lewatumpan Egy dari skema tendanganbebas, Adam Alis berhasil memper-kecil ketertinggalan Indonesiamenjadi 2-3

Pada menit ke-88, Indonesiakembali mendapat kesempatan lewatKushedya Hari Yudo, namun temba-kannya masih dapat dihalau penjagagawang lawan.

Hingga pertandingan berakhirtidak ada tambahan gol yangtercipta, Indonesia kalah 2-3 dariAfghanistan.

Starting XI Indonesia: Adi Satryo;Firza Andika, Rachmat Irianto, AndySetyo, Rifad Marasabessy; OsvaldoHaay, Ady Setiawan, Yakob Sayuri,Witan Sulaeman; Saddam Gaffar,M. Rafli. faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman

KKKKKalah, Shin Talah, Shin Talah, Shin Talah, Shin Talah, Shin Tae-yong Salahkae-yong Salahkae-yong Salahkae-yong Salahkae-yong Salahkan Liga 1an Liga 1an Liga 1an Liga 1an Liga 1Dubai, khazanah - Dubai, khazanah - Dubai, khazanah - Dubai, khazanah - Dubai, khazanah - PelatihTimnas Indonesia, Shin Tae-yong, menyinggung vakum-nya Liga 1 selama setahunlebih setelah timnya kalah2-3 dari Timnas Afghanistanpada pertandingan uji cobadi Iranian Club Stadium,Dubai, Uni Emirat Arab(UEA), Selasa (25/5/2021)malam waktu setempat.

Ketiadaan kompetisisejak Maret 2020 membuatpara pemain tidak dalamkondisi terbaik ketika di-panggil ke Timnas Indo-nesia.

Selain itu, partai melawanAfghanistan juga menjadi ujicoba internasional pertamaTimnas Indonesia sejakNovember 2019.

Ketika melawan Afg-hanistan, Timnas Indonesiatertinggal tiga gol lebih dulu.Tim berjulukan Skuad Gar-uda itu mampu memperkecilkedudukan melalui EgyMaulana Vikri dan AdamAlis, namun gagal menyam-akan keadaan.

"Memang, ini sebuahproses. Jadi kami berusahauntuk memainkan seluruhpemain. Juga selama satutahun lebih, kompetisi tidak

bergulir di Indonesia," kataShin Tae-yong dinukil darilaman PSSI.

"Tapi, kami bisa bilangbahwa ini menjadi awal bagikami. Ini merupakan perkem-bangan yang sangat baik,"jelas pelatih asal KoreaSelatan tersebut.

Kalah dari Afghanistan,Shin Tae-yong tetap mem-berikan kredit kepada parapemainnya. Sebab, TimnasIndonesia hampir comebackdengan mencetak dua goldi babak kedua.

"Pada babak pertama,kami memang kemasukan

tiga gol. Namun di babakkedua, kami bisa mengejarkembali dan mencetak duagol," tutur Shin Tae-yong.

"Di situ saya melihatkegigihan para pemain. Sayaberterima kasih atas usahasemua pemain," terang ShinTae-yong.

Timnas Indonesia akankembali beruji coba, kali inimelawan Oman pada 29Mei 2021. Setelah itu, SkuadGaruda baru bakal melahaptiga partai tersisa di GrupG Kualifikasi Piala Dunia2022 Zona Asia. faisal faisal faisal faisal faisalb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a n

JELANG OLIMPIADE TOKYO

PPPPPelatih Jaga Motivasi Pelatih Jaga Motivasi Pelatih Jaga Motivasi Pelatih Jaga Motivasi Pelatih Jaga Motivasi Praveen/raveen/raveen/raveen/raveen/Melati Agar TMelati Agar TMelati Agar TMelati Agar TMelati Agar Tak Kak Kak Kak Kak Kendurendurendurendurendur

BNPB BelumBNPB BelumBNPB BelumBNPB BelumBNPB BelumIzinkIzinkIzinkIzinkIzinkan Liga 1an Liga 1an Liga 1an Liga 1an Liga 1dan Liga 2 Dihadiridan Liga 2 Dihadiridan Liga 2 Dihadiridan Liga 2 Dihadiridan Liga 2 DihadiriPPPPPenontonenontonenontonenontonenontonJakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Jakarta, Khazanah - Liga 1 dan Liga 2 yangberlangsung Juli mendatang belum dihadiri penonton.Namun, tak tertutup kemungkinan suporter bisa datangke stadion ke depannya.

Deputi bidang Pencegahan dan KesiapsiagaanBNPB / Satgas Penanganan COVID-19, Harmensyah,yang menegaskan hal tersebut. Menurutnya, BNPBmendukung penyelenggaraan Liga 1 dan Liga 2musim 2021-2022 berlangsung, tapi dengan protokolkesehatan yang ketat.

"Satgas Penanganan COVID-19 itu mendukungpenuh dengan syarat protokol kesehatan secara ketatharus dilakukan. Itu syarat utama," kata Harmensyahusai menghadiri rapat koordinasi terkait pengkajianpemberian rekomendasi dan izin keramaian di KantorKemenpora, Senayan.

"Seperti turnamen yang lalu, kompetisi dilakukantanpa penonton lebih dulu. Kami coba dulu danevaluasi lagi. Tapi di tahapan berikutnya tidakmenutup kemungkinan ada penonton tapi tetap dalamprokes yang ketat, sehingga penularan COVID-19tidak terjadi sebagaimana yang ada di negara lain,"ujarnya.

Negara beribukota di New Delhi itu mengalamigelombang kedua COVID-19 setelah pertandingankriket India lawan Inggris yang berlangsung di stadion."Dari 350 ribuan kasus aktif naik jadi Rp 3,5 juta,"ungkapnya.

Untuk itu, ia pun berharap suporter dan pecintasepakbola bisa memahami dan tetap mematuhiprotokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah.

"Jadi kami imbau semua, semua yang terlibattermasuk fansnya, itu juga kami harapkan memerlukankepatuhan pada prokes ini. Pembelajaran daripertandingan Piala Menpora itu sukses namun hal-hal yang perlu dievaluasi kita tingkatkan lagi," diamenjelaskan.

Kepolisian melalui Asops Kapolri Irjen ImamSugianto mengatakan perizinan keramaian Liga 1dan Liga 2 saat ini sedang diproses. Surat izin palinglambat diterbitkan 27 Mei mendatang.

"Semoga rekomendasi dalam waktu singkat bisakami keluarkan dan izin dari Polri bisa untukpenyelenggaraan," harapnya. faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman

Jakarta, khazanah -akarta, khazanah -akarta, khazanah -akarta, khazanah -akarta, khazanah -Persiapan ganda campuranPraveen Jordan/Melati DaevaOktavianti jelang Olimpiade2020 Tokyo dinilai sudahcukup baik. Pasangan inihanya diminta jaga motivasiagar tak kendur sampaimultievent empat tahunanitu tiba.

Hal itu dipertegas pelatihganda campuran Indonesia,Richard Mainaky, karenabanyaknya turnamen-turna-men yang dibatalkan imbaspandemi COVID-19. Pada-hal sejumlah kejuaraan itubagian dari program latihandan uji coba para pemainjelang Olimpiade.

"Kami berupaya agarmereka (Praveen/Melati)tidak terganggu fokusnya,karena selama ini banyaksekali pertandingan sudahsiap tapi ditunda atau di-batalkan," kata Richard.

"Sebab, sebagai pelatih

pun kami merasakan turunnaiknya latihan dan itucukup mengganggu. Kalausudah dibatalkan maka lati-hannya mau tak mau mulaidari umum lagi. Ini yangpaling susah, kan kasihanatletnya," ujarnya.

"Makanya, kami jagabetul motivasi mereka supaya

tetap semangat. Hal-hal ituyang kami jaga dan detai-lkan di waktu yang tersisajelang Olimpiade ini. Jangansampai mereka terpengaruh,kami menjaga itu."

Faktanya tidak hanyasoal pembatalan turnamensaja yang mengganggu.Richard juga mengakui

persoalan lolos tidaknyaHafiz Faizal/Gloria Ema-nuelle Widjaja menjadicatatan tersendiri.

Bagaimanapun, keha-diran pasangan lain untukmendampingi saat pertan-dingan multievent besarcukup mempengaruhi baikdari segi latihan maupun

sparring partner."Sampai sekarang saya

masih berpikir Hafiz/Gloriatetap ikut (ke Olimpiade)dan saya tetap memper-siapkan semua. Sebab, jikakita menunggu keputusanakan boros target dan telat,lebih baik siapkan terusHafiz/Glorianya supaya tidakkendur," Richard mengu-ngkapkan.

Baca juga: Sudah JuaraSpain Masters, Rinov/PhitaMasih Perlu Diuji

Jika terpaksa hanya bisamengirim satu wakil, Richardmenyebutkan, sudah menyi-apkan rancangan lain untuksparring partner Praveen/Melati.

"Kami sudah siapkan timsparing, tinggal bagaimanadari Jepang (tuan rumah)apakah boleh bawa lebihbanyak orang untuk sparing,karena sekarang lagi pandemikan," tuturnya. faisal faisal faisal faisal faisalb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a nb u d i m a n

Izin Liga 1 PIzin Liga 1 PIzin Liga 1 PIzin Liga 1 PIzin Liga 1 Positif,ositif,ositif,ositif,ositif,Harusnya TinggalHarusnya TinggalHarusnya TinggalHarusnya TinggalHarusnya TinggalMenunggu HariMenunggu HariMenunggu HariMenunggu HariMenunggu HariJakarta, Khazanah -Jakarta, Khazanah -Jakarta, Khazanah -Jakarta, Khazanah -Jakarta, Khazanah - Kemenpora memastikan izinkompetisi Liga 1 dan Liga 2 2021 tinggal menungguturun dari Polri. Dokumen rancangan dari PSSI dinilaisudah komplet.

Sebelumnya, Asops Kapolri Irjen Imam Sugiantomengungkapkan izin kompetisi paling lambat turunpada 27 Mei. Artinya, tinggal satu hari sebelum izindirilis.

Bagaimana kelanjutannya? Kemenpora, saatdikonfirmasi, yakin saat ini sudah tak ada halanganberarti yang akan menghambat Polri menahan izingelaran Liga 1 2021/2022.

"Belum tahu ya, karena yang mengeluarkan izinini kan Kapolri. Yang jelas dari jumpa pers kemarinpositif ya sejauh ini," kata Sesmenpora Gatot S DewaBroto.

Dijelaskan Gatot, PSSI dan PT Liga Indonesia Baru(LIB) sudah mengurus izin sejak jauh-jauh hari. Bahkansejak penyelenggaraan Piala Menpora 2021 berakhir.

Pada awalnya, dokumen dari PSSI dan PT LIB sempatkurang sehingga perlu dilengkapi. Tapi karena jedawaktunya panjang, masalah itu sudah bisa diatasi.

"Penyampaian dokumen dari PSSI pada 27 Aprilsudah dikirim ke Kemenpora. Tetapi saat itu cuma2 lembar, harus ada dokumen lengkapnya beserta lampiranseperti apa rencananya," ujar Gatot.

"Makanya kami komunikasi sama Waketum PSSI(Iwan Budianto) agar ini dilampiri secara lengkap. WaktuPiala Menpora itu bagus sekali, lengkap, orang bisamembaca gambaran prokesnya," tuturnya.

Dalam Rapat Koordinasi terakhir, kendala itu sudahdiatasi. Dokumen perencanaan kompetisi sudah lengkapdan tinggal menunggu izin saja dikeluarkan Polri.

"Prinsipnya begini, tidak sulit bagi kami untukmengeluarkan rekomendasi dari Kemenpora laluditeruskan ke Polri. Tidak sulit, harusnya tinggalmenunggu hari saja," ucap Gatot. faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman faisal budiman

Page 10: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

Padang, Khazanah— Untuk menekan angka penularan kasuspositif Covid-19 yang yang meningkat beberapa pekan terakhir,penyekatan di beberapa titik perbatas di Sumatera Baratkembali diperpanjang. Akan tetapi menurut IDI Sumbarpenyekatan tersebut tidak efektif karena objek wisata masihsaja dibuka.

berikan. Karena ketika protkesdipenuhi resiko penularan di ruangpublik akan lebih kecil. Namunjika sebaliknya dan ruang publikdibuka maka akan memberikanresiko yang lebih besar,” katanya,Rabu (26/5).

Ia melanjutkan, kebijakantersebut juga dapat didukungdengan proses vaksinasi yangmasih terus berjalan. Katanya,Covid-19 hingga sekarang masihbelum ada obat yang ada hanyavaksinasi. Sehingga dua haltersebut menjadi kata kunci untukmenanggulangi bencana pandemitersebut.

“Kita bisa menjalankanaktivitas normal apapun denganpilihannya menjalankan protkes.Nah, itu perlu adanya panutandan perlu adanya kebijakan lokalyang sangat ditentukan olehtokoh agama dan adat,” jelasnya.

Sebelumnya, Pos Penyekatanyang berada di perbatasan Sumbar

KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

KAMIS, 27 MEI 202110PENYEKATAN PERBATASAN DIPERPANJANG

IDI Sumbar Nilai TIDI Sumbar Nilai TIDI Sumbar Nilai TIDI Sumbar Nilai TIDI Sumbar Nilai Tidak Efektifidak Efektifidak Efektifidak Efektifidak Efektif

Perpanjangan penyekatantersebut sisampaikan PoldaSumatera Barat (Sumbar) dandilakukan hingga seminggukedepan mulai tanggal 25 hingga31 Mei 2021 mendatang.

Meskipun begitu, beberapatempat umum seperti restoran,destinasi wisata, dan pusatperbelanjaan tetap dibuka, bahkan,kunjungan masyarakat punmeningkat tajam tanpamenghiraukan aturan menjagajarak.

Hal tersebut mendapattanggapan serius dari Ketua IDISumbar Dr Pom Harry Satria yangmenyatakan ketika penyekatandilakukan dan ruang publik tetapdibuka boleh saja selagimasyarakat masih patuh denganprotokol kesehatan, maka toleransitersebut masih bisa diberikan.

“Dari segi kesehatan jikamasyarakat taat dengan protkesmaka toleransi itu masih bisa kita

Sumbar ini berlangsung selamasepekan mendatang.

“Pos penyekatan ini yang adadi Sumbar masa berlakunya

diperpanjang lagi. Mulai tanggal25 hingga 31 Mei 2021,” kataKabid Humas Polda Sumbar,Selasa (25/5) di Polres PadangPariaman saat mengikuti GelarOpsnal Bulanan Polda Sumbardan jajaran.

Untuk pengendara yangmelewati pos tersebut kata KombesPol Satake, harus menunjukkansurat keterangan hasil rapid tesantigen dan mematuhi protokolkesehatan.

Ia menyebut, ditambahkanwaktu pada Pos Penyekatan inisesuai dengan Surat Telegram(STR) Kapolri Nomor:STR/408/V/PAM.3.2./2021 tanggal 23 Mei2021 yang ditandatangani olehAsops Kapolri.

“Juga Surat Edaran dari SatuanTugas Penanganan Covid-19,”ujarnya.

Selain melaksanakan OperasiYustisi, pihaknya saat ini jugatengah melaksanakan KegiatanRutin Yang Ditingkatkan (KRYD)sebagai upaya pencegahan danpengendalian virus corona (Covid-19).

“Mari kita cegah dan tekanbersama penyebaran Covid-19 ini,dengan selalu mematuhi protokolkesehatan,” imbaunya */ */ */ */ */Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.

dinyatakan keberadaannyakembali diperpanjang. untukmenekan penyebaran Covid-19.

Kabid Humas Polda Sumbar

Kombes Pol Satake Bayu Setianto,S.IK mengatakan, perpanjanganpenjagaan Pos Penyekatan yangberada di wilayah hukum Polda

Pulau Punjung, Khazanah—Pulau Punjung, Khazanah—Pulau Punjung, Khazanah—Pulau Punjung, Khazanah—Pulau Punjung, Khazanah— Dua oranglaki-laki diduga pelaku kejahatan hipnotisberhasil ditangkap warga usai menjalankanaksinya di kawasan Nagari Pulau MainanKecamatan Koto Salak, Kabupaten Dhar-masraya, , Rabu (26/5).

Kedua pelaku masing-masing berinisialRS (34) dan S (32) warga Unit I Jalan22 Kecamatan Rimbo Bujang KabupatenTebo Provinsi Jambi, babak belur dihajarmassa

Beruntung, petugas Kepolisian dariPolsek Koto Baru jajaran Kepolisian ResorDharmasraya, berhasil mengamankan keduapelaku dari amukan massa yang mulaiberingas.

Dikatakan salah seorang warga setempat,Wafi (26), peristiwa naas yang menimpakedua pelaku kejahatan hipnotis itu berawaldari aksi mereka mendatangi rumah salahseorang warga, Adiah(55).

“Warga yang menjadi sasaran keduapelaku itu tanpa sadar telah sempatmenyerahkan sejumlah perhiasan miliknyadan kedua pelaku langsung melarikan dirimenggunakan sepeda motor,” ungkapnya.

Sadar telah menjadi korban kejahatan,lanjutnya, korban pun berusaha memintatolong dan sejumlah warga pun langsungmelakukan pengejaran terhadap keduapelaku.

Pada saat melarikan diri bersama barang

jarahannya dari kejaran warga, pelakumengalami kecelakaan tunggal danlangsung diringkus warga sekitar kejadiankecelakaan karena curiga dengan gerakgerik pelaku.

“Setelah mengetahui bahwa keduanyaadalah pelaku kejahatan tak ayal menjadibulan-bulanan warga hingga babak belur,”sebutnya.

Pada saat ditanyakan, ulasnya, pelakumengaku baru pertama kali melakukan aksikejahatan hipnotis di wilayah KabupatenDharmasraya.

“Akhirnya warga pun menyerahkanpelaku berikut barang bukti ke pihakpetugas polisi yang datang tak lama setelahkedua pelaku berhasil ditangkap warga,”tutupnya.

Sementara itu, Tim Klewang SatreskrimPolresta Padang menangkap seorang pelakupencurian (copet) yang beraksi beberapakali di kawasan Pasar Raya.

DS (27) warga Sangir, Solok Selatanditangkap Senin (24/5) malam di depantoko Bata simpang Air Mancur. Saatditangkap dan akan dibawa ke PolrestaPadang, pelaku melawan petugas danmencoba kabur untuk melarikan diri.

Namun, upayanya tersebut berhasildigagalkan Tim Klewang yang dipimpinIpda Ori Friliansa. Dengan tindakan tegasdan terukur, pelaku dilumpuhkan dengan

tembakan terukur pada bagian kakinya.Kapolresta Kombes Pol Imran Amir

melalui Kasubbag Humas Ipda Helgadidampingi Paur Humas Bripka Dikomenyebut, DS telah melakukan aksi copetbeberapa kali di seputaran Pasar RayaPadang.

“Ada 9 TKP (Tempat Kejadian Perkara)yang telah dilakukan pelaku ini. Semuanyadi kawasan Pasar Raya seperti bundaranAir Mancur dan Simpang Mulya,” katanya,Selasa (25/5).

Dikatakan, penangkapan pelaku setelahpihaknya mendapatkan laporan dari korbanyang menjadi korban pencurian di sekitarBundaran Air Mancur. Laporan tersebutsehubungan dengan Laporan Polisi Nomor: LP/B/256/V/2021/SPKT Unit III/PolrestaPadang/Polda Sumbar tanggal 24 Mei2021.

Setelah korban melaporkan kejadianyang menimpanya ke Polresta Padang,Tim Klewang langsung melakukanpenyelidikan. Dari hasil lidik, diketahuipelakunya adalah DS.

“Pelaku kini tengah mendekam di seltahanan Polresta Padang untuk penyidikanlebih lanjut. Barang bukti yang diamankan1 unit handphone Xiomi Redmi 6 warnabiru dan 1 buah tas sandang warna biru,”pungkasnya *Ahmad Habibie/ *Ahmad Habibie/ *Ahmad Habibie/ *Ahmad Habibie/ *Ahmad Habibie/Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.Novrizal Sadewa.

JATUH DARI SEPEDA MOTOR

PPPPPelakelakelakelakelaku Hipnotis Bonyok Dihajar Wu Hipnotis Bonyok Dihajar Wu Hipnotis Bonyok Dihajar Wu Hipnotis Bonyok Dihajar Wu Hipnotis Bonyok Dihajar Wararararargagagagaga

TERIMA UANG DARI BANDAR NARKOBA

Oknum POknum POknum POknum POknum Polisi Ditetapkolisi Ditetapkolisi Ditetapkolisi Ditetapkolisi Ditetapkan Sebagai Tan Sebagai Tan Sebagai Tan Sebagai Tan Sebagai Tersangkersangkersangkersangkersangkaaaaa

PERPANJANG- Untuk menekan angka penularan kasus positif Covid-19 yang yang meningkatbeberapa pekan terakhir, penyekatan di beberapa titik perbatas di Sumatera Barat kembalidiperpanjang. Akan tetapi menurut IDI Sumbar penyekatan tersebut tidak efektif karena objekwisata masih saja dibuka (foto: Ist/net).

WWWWWaspadaiaspadaiaspadaiaspadaiaspadaiPPPPPenipuan CPNSenipuan CPNSenipuan CPNSenipuan CPNSenipuan CPNSPadang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— kantor Wilayah KemenkumhamSumatra Barat (Sumbar) menegaskan secara resmi belumdikeluarkannya informasi tentang proses seleksi calon PegawaiNegeri Sipil (CPNS). Masyarakat diminta waspada tentangmodus penipuan memanfaatkan seleksi CPNS KemenkumhamSumbar.

“Memang benar kami akan menyelenggarakan prosespenerimaan CPNS. Tetapi, sampai saat ini kami belum sekalipun secara resmi menyampaikan informasi terkait hal inikepada publik,” kata Kepala Kantor Wilayah KemenkumhamSumbar, R Andika Dwi Prasetya, Selasa (25/5/2021).

Andika berharap masyarakat Indonesia, khususnya diSumbar lebih berhati-hati terhadap informasi dari flyer maupuninfo grafis di media sosial mengenai penerimaan CPNSyang beredar. Untuk info yang beredar dari akun tidakresmi, tentunya merupakan berita bohong atau hoaks. Halini bisa berpotensi terjadinya penipuan yang dilakukanorang tidak bertanggung jawab.

“Informasi resmi belum dikeluarkan oleh akun resmiKemenkumham karena memang belum waktunya, jangansampai tertipu oleh oknum yang memanfaatkan momenproses seleksi CPNS Kemenkumham” terangnya.

Sebelumnya, Sekretaris Jenderal (Sekjen) KemenkumhamRI, Andap Budhi Revianto menanggapi beredarnya kabarpihaknya akan membuka seleksi CPNS. Kabar ini beredardi media sosial dengan akun yang mengatasnamakan panitiaseleksi Inoval Inoval Inoval Inoval Inoval AgeslyAgeslyAgeslyAgeslyAgesly.....

KKKKKejari Pejari Pejari Pejari Pejari PadangadangadangadangadangSwabSwabSwabSwabSwabPadang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah— Dalam rangka pencegah penyebarancovid-19, seluruh pegawai Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang,tenaga honor dan security, melaksanakan swab PCR.

Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Padang Ranu Subroto,Rabu (26/5) mengatakan, swab ini dilakukan guna pencegahanpenyebaran Covid-19 yang kembali meningkat pasca liburpanjang.

“Usai libur dilaksananakan libur panjang, seluruh pegawaiKejari, tenaga honorer dan security,wajib melaksanakanswab,” katanya.

Tersebut diikuti 89 orang pegawai, 10 orang tenagahonorer dan 5 orang satpam, terdapat tujuh orang pegawaiyang belum melakukan swab dengan keterangan cuti dandinas luar.

“Untuk pegawai yang berjumlah tujuh orang yang belumsempat swab PCR ini, maka di wajibkan untuk melakukanswab PCR,”tegasnya.

Swab PCR tersebut berkerjasama dengan PuskesmasLapai Kota Padang. Kajari Padang berharap agar, wabahcovid-19 ini cepat berakhir dan kembali dalam keadaannormal.

Sementara itu, sebanyak 78 orang tahanan dinyatakannon reaktif setelah melalui pemeriksaan rapid tes, di kantorKejaksaan Negeri (Kejari) Padang. Dari ke 78 orang tahanantersebut, berasal dari Polda Sumatera Barat (Sumbar),PolresKota Padang,dan Polsek di wilayah hukum Kota Padang.

“Dari ke 78 orang tersebut, ada yang berjenis kelaminperempuan,”kata Kasi Pidana Umum (Kasi Pidum) KejariPadang Yarnes saat diwawancari di ruangannya,Selasa (25/5).

Dia menambahkan, para tahanan tersebut akan dipindahkanke rumah tahanan (rutan) Anak Air Kota Padang Murdiansyah Eko.Murdiansyah Eko.Murdiansyah Eko.Murdiansyah Eko.Murdiansyah Eko.

Langgar ProkLanggar ProkLanggar ProkLanggar ProkLanggar Prokes, 40 Wes, 40 Wes, 40 Wes, 40 Wes, 40 Warararararga Pga Pga Pga Pga Padang Didendaadang Didendaadang Didendaadang Didendaadang Didenda

TINDAK- Tim gabungan yang merupakan unsur ForumKomunikasi Pimpinan Kecamatan Kecamatan Lubuk Kilangan,Satpol PP menindak puluhan masyarakat yang tidak menggunakanmasker saat berada di ruang publik kecamatan tersebut (foto:Ist/net).

Padang, Khazminang.id Padang, Khazminang.id Padang, Khazminang.id Padang, Khazminang.id Padang, Khazminang.id -Hingga kini, masih banyakditemukan warga yang bandeltidak menerapkan protokol kese-hatan saat beraktivitas di luarrumah.

Meski demikian, Satpol PPKota Padang sebagai penegakPerda tiada lelah untuk selalumengingatkan, bahkan menindakmereka.

Bersama tim gabungan yangmerupakan unsur Forum Ko-munikasi Pimpinan Kecamatan(Forkopimcam) Kecamatan LubukKilangan, Satpol PP menindakpuluhan masyarakat yang tidakmenggunakan masker saat beradadi ruang publik di kawasanKecamatan Lubuk Kilangan,Selasa (25/5).

“Kita mendapati sedikitnya40 warga yang tidak meng-gunakan masker. Sesuai ketentuanPerwako No. 29 Tahun 20021,para pelanggar protokol kesehatanini langsung dikenakan sanksi

administratif berupa denda Rp.10-0.000,- dan bila tidak sanggupbayar denda maka dilakukan dayapaksa polisional,” ucap KabidTibumtranmas Satpol PP Padang,

Edrian Edward di sela-sela penin-dakan di lapangan.

Dikatakan, belakangan inijumlah warga yang terpapar Covid19 ini terus meningkat. Hal ini

disebabkan karena mereka tidakmenerapkan protokol kesehatansaat beraktivitas di ruang publik.Karena itu sesuai ketentuan yangberlaku, maka upaya penertibanharus dilakukan untuk menekanpenyebaran Covid 19.

Di lapangan, selain member-lakukan denda sebagai sanksi bagimasyarakat yang bandel, pihaknyajuga melakukan tes swab untukmemastikan apakah warga tersebutbetul-betul sehat.

“Langkah ini untuk mem-percepat Kota Padang pulih daripandemi. Kita sangatmengharapkan kesadaran yangtinggi dari masyarakat untukmenerapkan protokol kesehatan,pakailah masker saat beraktivitasdi luar rumah, sering cuci tangandan selalu menjaga jarak,” katanya.

Operasi yustisi dengan timgabungan tersebut akan terus dilakukan di seputaran Kota Padangsecara bertahap dan berlanjut. Devi Diani.Devi Diani.Devi Diani.Devi Diani.Devi Diani.

Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Padang, Khazanah— Didugamenerima uang terkait perkaranarkotika jenis sabu-sabu, seorangoknum polisi berinisial A (26),ditetapkan sebagai tersangka olehPolda Sumatra Barat (Sumbar),dan langsung diserahkan keKejaksaan.

Tersangka berinisial A tiba diKejaksaan Negeri (Kejari) Padangsekitar pukul 10.00 WIB pagi danlangsung menuju lantai dua gunapemeriksaan dan administrasi, saatdilakukan pemeriksaan, tersangkatampak didampingi kuasa huku-mnya.

Kepala Kejaksaan Negeri(Kajari) Padang, Ranu Subrotodidampingi Kasi Pidsus, Therry

Gutama mengatakan, tersangkadiduga melakukan suap atau janjiterhadap suatu perkara tindakpidana umum.

Dikatakan, tersangka ini adahubungannya dengan perkaraYasin Yusuf, yang saat iniberstatus sebagai terdakwa danmasih menjalani sidang di Penga-dilan Negeri Kelas IA Padang,yakninya narotika jenis sabu-sabu.

“Dalam hal ini, tersangkaberhubungan langsung denganYasin Yusuf, dengan cara meng-gunakan handphone. Dan tersang-ka sering kali meminta uangkepada Yasin Yusuf denganjumlah yang bervariasi denganalasan yang bermacam-macam.

Uang tersebut berhubungan eratdengan perkara Yasin Yusuf,untuk total keseluruhannya sebesarRp23.500.000,” katanya, kepadaawak media, Senin (24/5) sore.

Lebih lanjut dikatakan, dalammenjalani pemeriksaan, tersangkasempat didampingi kuasa huku-mnya.

“Kita telah melakukan pemeri-ksaan kesehatan, termasuk tesCovid-19 dan hasilnya negatif.Saat ini tersangka kita titipkandi rumah tahanan (Rutan) PoldaSumbar,” ujarnya.

Tersangka, sambung dia, dijeratPasal 12 Undang-undang nomor31 tahun 1999 tentang Pember-antasan Tindak Pidana Korupsi,

sebagaimana diubah denganUndang-undang nomor 20 tahun2001 tentang Perubahan atasUndang-undang nomor 31 tahun1999 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi jo Pasal64 ayat (1) KUHP.

Atau Pasal 5 ayat 2 jo Pasal5 ayat 1 huruf b Undang-undangnomor 31 tahun 1999 tentangPemberantasan Tindak PidanaKorupsi, sebagaimana diubahdengan Undang-undang nomor20 tahun 2001 tentang PerubahanUndang-undang nomor 31 tahun1999 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsinjo Pasal64 ayat (1) KUHP.

Atau Pasal 11 Undang-undang

nomor 31 tahun 1999 tentangPemberantasan Tindak PidanaKorupsi, sebagaimana diubahdengan Undang-undang nomor31 tahun 1999 tentang Pembe-rantasan Tindak Pidana Korupsijo Pasal 64 ayat (1) KUHP.

Sementara itu, Kuasa Hukumtersangka yakninya Ine Sari Dewi,Riefia Nadra, Rennal Arifin, DeviDiany dan tim, mengaku telahmelakukan pengajuan penang-guhan penahanan terhadap klien-

nya, namun ditolak.“Saat ini klien kami ditahan,

namun kita menunggu jadwalsidang,” ujarnya.

Dari pantauan awak media dilapangan hingga sore hari, tersangkatampak keluar dari lantai dua menujulantai satu dan masuk ke dalammobil. Saat itu, tersangka memakaibaju kaos dan celana panjang, dantampak didampingi oleh beberapaorang polisi berbaju putih lenganpanjang. (Murdiansyah Eko)(Murdiansyah Eko)(Murdiansyah Eko)(Murdiansyah Eko)(Murdiansyah Eko)

Page 11: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H

KAMIS, 27 MEI 2021 11PARPOL DORONG CAPRES LEBIH DARI DUA PASANG

Cegah PCegah PCegah PCegah PCegah Polarisasi dan Polarisasi dan Polarisasi dan Polarisasi dan Polarisasi dan Pembelahanembelahanembelahanembelahanembelahan

DORONG—Untuk mencegah terjadinya polarisasi dan pembelahan tajam masyarakat seperti pada Pilpres 2014 dan 2019 lalu,sejumlah partai politik mendorong terwujudnya misi agar jumlah pasangan calon presiden dan wakil presiden bisa lebih dari duapasang. DOK

PDIP Masih TPDIP Masih TPDIP Masih TPDIP Masih TPDIP Masih TerkerkerkerkerkuatuatuatuatuatJakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah— Jelang Pemilihan Umum(Pemilu) 2024, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan(PDIP) masih menjadi partai terkuat. Hal itu terkuakberdasarkan survei yang dilakukan Puspoll Indonesia.

“Dari hasil survei yang dilakukan, Partai PDIPmendapat raihan 22,3 persen dari hasil survei,” kataDirektur Eksekutif Pospoll Indonesia, Muslimin Tanjadalam rilis survei bertajuk ‘Menakar Peluang Capres2024 dan Tantangan Poros Partai Islam.

Posisi kedua ditempati Partai Gerindra denganraihan 13,4 persen. Sedangkan posisi ketiga PKBdengan hasil 9,2 persen. “PKB berhasil menggeserPartai Golkar di posisi ketiga. Padahal dalam beberapahasil survei lain Golkar kerap membayangi PDIP danGerindra,” ucapnya.

Selanjutnya Golkar 8,4 persen, PKS 7,4 persen,Demokrat 5,3 persen, Nasdem 4,3 persen, PPP 2,8persen, PAN 1,8 persen Perindo 0,6 persen, Hanura0,4 persen, PSI 0,3 persen, PBB 0,2 persen, Garuda0,2 persen, Gelora 0,1 persen, dan Berkarya 0,1 persen.

“Sementara 23,4 persen responden tidak tahu/tidak menjawab,” kata Muslimin.

Lebih lanjut Muslimin menjelaskan, dalam surveiitu juga ditemukan kecenderungan responden yangmelihat partai politik yang dinilai paling pedulimemperjuangkan rakyat.

Di sini, PDIP unggul dengan 19,2 persen Gerindra11,8 persen, dan Golkar 8,2 persen. Tak hanya itu,responden juga memberikan penilaian tentang partaipolitik yang dinilai paling bersih. Di sini ada PDIP15,7 persen Gerindra 10 persen dan PKS 7,8 persen.

Sementara itu, partai politik yang dinilai palingmewakili generasi muda adalah PDIP 17,1 persen,Gerindra 9,9 persen, dan PKB 7 persen. Sedangkanpartai politik yang dinilai paling berpihak terhadapumat Islam adalah PKB 17,6 persen, PKS 15,8 persenGerindra 8,9 persen dan PPP 7,4 persen. ryn/srcryn/srcryn/srcryn/srcryn/src

PPPPPemilu 2024emilu 2024emilu 2024emilu 2024emilu 2024Berpotensi di FBerpotensi di FBerpotensi di FBerpotensi di FBerpotensi di FebruariebruariebruariebruariebruariJakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah— Komisi II DPR RI menyebutkemungkinan besar pelaksanaan Pemilu 2024 akandigelar pada 21 Februari. Komisi Pemilihan Umum(KPU) sebelumnya memang sempat mengusulkantanggal tersebut untuk pemilu serentak.

“Jadi kemungkinannya pemilu serentak di tanggal21 Februari, yang biasanya April kita tarik ke Februariatau awal Maret,” kata Wakil Ketua Komisi II DPRRI, Saan Mustopa.

Saan mengatakan, pihaknya bersama KPU, BadanPengawas Pemilu (Bawaslu), hingga Kementerian DalamNegeri juga sudah membuat tim kerja. Tim ini nantinyaakan menyusun konsep dan desain Pemilu 2024mendatang.

“Tim kerja ini sudah mulai bekerja, kita akanmenetapkan dulu nanti waktu pelaksanaan pemiluserentaknya,” jelas Saan.

Pemerintah dan DPR sebelumnya sepakat jikapelaksanaan pemilihan presiden (pilpres), pemilihanlegislatif (pileg), dan pemilihan kepala daerah (pilkada)digelar bersamaan pada 2024. Namun, waktupelaksanaan pilpres dan pileg tidak akan berbarengandengan pilkada.

Menurut Saan, DPR dan pemerintah memiliki opsiagar pilkada serentak dilaksanakan pada 20 November2024.

“Supaya tahapan pemilu serentaknya, pilegpilpresnya selesai dulu, baru kita masuk ke tahapanpilkada. Ini sedang didesain,” ujarnya.

Politikus Partai NasDem itu mengatakan, pemilihanwaktu pilpres dan pileg pada Februari itu agar tidakada tahapan yang berhimpitan dengan pilkada. “Jadikan kalau misal pelaksanaan pileg dan pilpres diApril, Nvembernya pilkada akan ada tahapan-tahapandari pemilu dengan pilkada,” tegasnya. ryn/cnnryn/cnnryn/cnnryn/cnnryn/cnn

Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah—Jakarta, Khazanah— Partai-partai politik disebut sudahsaling membangun komunikasidlam menyongsong Pemilu 2024.Salah satunya terkait wacana untukmenggolkan misi agar calonpresiden (capres) lebih dari duapasang. Hal itu dimaksudkanuntuk menghindari polarisasi aliaspembelahan yang parah.

“Tidak bisa dipungkiri, partai-partai juga sudah mulai ambilancang-ancang dalam rangkaPilpres 2024, termasuk berko-munikasi satu sama lain,” kataWakil Ketua Umum Partai Persa-tuan Pembangunan (PPP) ArsulSani, Rabu (26/5).

Menurutnya, langkah yangdiambil sejauh ini ialah menjalinkomunikasi antarparpol, sepertiketika dirinya bertemu denganSekjen Partai Demokrat, TeukuRiefky Harsya, beberapa waktulalu.

Diketahui, sejumlah perte-muan antar-parpol sempat terjadibelakangan ini. Misalnya, PKSmenggelar safari politik lewatpertemuan dengan PPP, PartaiDemokrat, PDIP, dan Partai Nas-Dem.

Namun demikian, lanjut Arsul,komunikasi yang dibangun belumsampai pada pembahasan profilcapres. Menurutnya, pembahasanyang dilakukan baru sebatasmenyamakan cara pandang agarPilpres 2024 tidak menjadi ajangdemokrasi yang membelah tajammasyarakat seperti Pilpres 2014dan 2019.

Arsul berkata PPP ingin agarPilpres 2024 tak hanya diikutioleh banyak pasangan calonpresiden. Meskipun, hal itumembuka kemungkinan Pilpres

2024 akan berlangsung sebanyakdua putaran.

“Jadi, yang kita bicarakanjustru, singkatnya lebih mendo-rong bagaimana Pilpres ke depantidak hanya diikuti dua pasangsaja, karena kami punya ke-yakinan kalau lebih dari duapasang, kalaupun ada pembelahan,akan jauh lebih minimal,” tuturArsul.

“Meskipun konsekuensinyaPilpresnya bisa berlangsung duaputaran. Tapi kalau di putarankedua, kalau ada pembelahantidak seperti 2014 dan 2019 yangdari awal sampai pilpres berakhir,pembelahannya enggak sembuh-sembuh. Kalau pun agak menurunkarena ada pandemi Covid-19,”imbuh Wakil Ketua MPR itu.

Terkait komunikasi dengansosok-sosok yang berpeluang -menjadi capres di Pilpres 2024,ia berkata, PPP belum melakukanhal tersebut sampai saat ini.Namun, Arsul menegaskan bahwaPPP mempunyai komunikasi yangbaik dengan Gubernur DKI JakartaAnies Baswedan, Gubernur JawaBarat Ridwan Kamil, serta Gu-bernur Jawa Timur Khofifah IndarParawansa.

Pencalonan presiden-wakilpresiden sendiri ditentukan olehambang batas presiden ataupresidential threshold. BerdasarkanUU Pemilu, pencalonan hanyabisa dilakukan oleh partai ataugabungan partai yang memiliki20 persen suara sah nasional dipemilu terakhir atau 25 persenkursi di DPR.

Dalam draf Rancangan Un-dang-undang Pemilu terakhir,ambang batas presiden masih 20persen.

Sebelumnya, Mahkamah Kon-stitusi (MK) juga menolak ujimateri UU Pemilu soal ambangbatas presiden 20 persen. Mah-kamah menilai tak ada kerugiankonstitusional alias membatasihak dari pemohon, yang adalahRizal Ramli dkk, dalam men-calonkan diri.

Para pemohon beranggapan

ketentuan ambang batas presidenini membuat capres dikuasaioligarki alias kalangan elitetertentu serta politik transaksionaldengan para cukong.

Terpisah, Ketua Umum PartaiKebangkitan Bangsa (PKB),Muhaimin Iskandar berharappartainya bisa mengalahkan PartaiDemokrasi Indonesia Perjuangan

(PDIP) dan Partai Gerakan Indo-nesia Raya (Gerindra) di PemilihanUmum (Pemilu) 2024.

Pernyataan tersebut disam-paikan pemilik sapaan akrab CakImin itu saat merespons AkarRumput Strategic Consulting(ARSC) yang menempatkan PKBdi peringkat ketiga dalam halelektabilitas partai politik kini.

“Kita ingin PKB menjadi partaipemenang Pemilu 2024 men-datang. Kita juga berharap dapatmengalahkan PDI Perjuangan danGerindra. Untuk itu, diinstruksikankepada seluruh kader PKB untukmemanfaatkan berbagai mediasosial untuk menyebarkan info-rmasi tentang kegiatan partai,”kata Cak Imin. ryn/cnnryn/cnnryn/cnnryn/cnnryn/cnn

TERPILIH AKLAMASI DI MUSWIL IX

Hariadi KHariadi KHariadi KHariadi KHariadi Kembali Nakhodai PPP Sumbarembali Nakhodai PPP Sumbarembali Nakhodai PPP Sumbarembali Nakhodai PPP Sumbarembali Nakhodai PPP SumbarPadang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Padang, Khazanah—Petahana Ketua DPW PartaiPersatuan Pembangunan(PPP) Sumbar, Hariadi BE,kembali memimpin partaiberlambang kabah itu untukperiode lima tahun ke depan.Hariadi terpilih secara akla-masi setelah seluruh pengu-rus PPP Sumbar menunjukdirinya pada gelaran MuswilIX DPW PPP Sumbar, Senin-Selasa (24-25/5).

Setelah ditetapkan se-bagai Ketua DPW PPP ter-pilih, Hariadi saat ini menga-ku tengah memfokuskan dirimempersiapkan segala sesua-tunya, mulai dari konsolidasidan pembenahan internalpartai, hingga menyongsongsegala tahapan Pemilu 2024.

“Muswil baru selesai.Target secara umum saja.Program belum dibahas.Namun yang jelas PPP kedepan harus lebih maju darisekarang,” harap Hariade BE,

Rabu (26/5).Hariade BE menyebut-

kan, tiga bulan ke depanakan diselenggarakan Mus-cab DPC PPP dalam rangkamemilih Ketua DPC. Dalampemilihan ketua baru ka-tanya, akan dicari orang yangbetul-betul mau mengurusPPP dengan baik.

“Sumbar ini termasuklumbung suara PPP, namunakhir-akhir ini ada-ada saja,banyak faktor yang meng-gerus suara PPP sehinggaperolehan suara jauh dariyang diharapkan,” ujarnya.

Hariadi menargetkan,PPP di Sumbar paling tidakkalau tidak juara, bisa masuktiga besar. Apalagi Sumbardengan mayoritas pendudukyang 90 persen Muslim. ”Iniyang akan coba kita rangkulkembali suara. Dulu terkenalPPP, sampai dikejar kejar,akhir-akhir ini karena sudahbanyak partai, banyak yang

ambil suara kita akhirnyaterpecah,” kata Hariadi.

“Temanya kan jalanpulang menuju ka’bah. Jadimana yang dulu pernah lari,kita panggil lagi,” imbuhnyalagi.,

Dia yakin target itu bisatercapai jika seluruh jajaranPPP berjuang bersama. Me-

nurutnya, saat ini di eradigitalisasi, seluruh kaderdapat memanfaatkan teknol-ogi yang serba mudah untukmengibarkan kembali ben-dera PPP. “Ke depan akancoba kita gali lagi apakekurangan selama ini,”tukas Hariadi.

Sebelumnya, SekretarisDPW PPP Sumbar AmoraLubis mengatakan, terpilih-nya kembali Hariadi secaraaklamasi, karena kader danpengurus mengapresiasi kerjadan kinerja beliau selamamenjabat sebagai Ketua PPPProvinsi Sumbar.

“Ketua DPW tetap Pa-k Hariadi. Itu disampaikandalam kegiatan penyampaianpandangan umum DPC se-Sumbar,” kata Amora.

Walaupun sudah terpilihaklamasi, kata Amora, penet-apannya masih menungguSK. Dalam Muswil 19 kata-nya, DPC mendukung Ha-

riadi, tidak ada yang berse-berangan. Karena arusnyaderas, maka yang lain mengi-kuti saja.

“Pak Hariadi baru diteta-pkan sebagai ketua secaraaklamasi. Setelah itu, masihdibahas dalam formaturuntuk penyusunan kepengu-rusan selengkapnya,” jelasAmora.

Amora berharap kepe-ngurusan yang akan datangitu terdiri atas orang-orangyang telah teruji tingkatkehadirannya di partai sela-ma ini. Kemudian, loyalitaske partai, mempunyai waktuuntuk mengurus partai dankomitmen untuk bekerjabersama-sama secara kolektifkolegial.

“Saya harap nantinyasetiap pengurus mendapatiposisi, menjaga posisi danmelaksanakan tugas danfungsi masing-masing,” harapAmora. ryn/tbnryn/tbnryn/tbnryn/tbnryn/tbn

HARIADI, BE

AngrAngrAngrAngrAngry Nursya Pimpin DPD Py Nursya Pimpin DPD Py Nursya Pimpin DPD Py Nursya Pimpin DPD Py Nursya Pimpin DPD PAN KAN KAN KAN KAN Kota Solokota Solokota Solokota Solokota Solok

KETUA DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Solok periode 2020-2025, AngryNursya (kiri), saat menerima SK penunjukan dirinya sebagai nakhoda baru partaiberlambang matahari itu. RIJAL

Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Solok, Khazanah—Dewan Pimpinan Pusat (DPP)Partai Amanat Nasional(PAN), menunjuk politisimuda Angry Nursya, SH,sebagai Ketua Dewan Pimpi-nan Daerah (DPD) PAN KotaSolok periode 2020-2025.

Hal itu tertuang dalamSurat Keputusan (SK) DPPPAN Nomor: PAN/A/Kpts/KU-SJ/094/III/2021. DalamSK tersebut, dua AnggotaDPRD Kota Solok EfriyonConeng (Wakil Ketua DPRDKota Solok) dan Rusdi Salehmasuk dalam kepengurusan.Efriyon Coneng menjabatsebagai Sekretaris DPD danRusdi Saleh sebagai Ben-dahara DPD.

Penunjukan Angry Nur-sya sebagai Ketua DPD PANKota Solok menjadi akhirdari dinamika di kepemim-pinan DPD PAN Kota Solok.Selain Angry Nursya, EfriyonConeng dan Rusdi Salehjuga disebut berpeluangmemimpin partai berlambangmatahari tersebut.

Di Pilkada Kota Solok2020 lalu, terjadi riak padaarah dukungan DPD PANKota Solok. Pasalnya, salahseorang kader PAN, IrmanYefri Adang, SH, MH, majusebagai Calon Wakil Wali-kota Solok mendampingiKetua DPRD Kota Solokdan Ketua DPD PartaiGolkar Kota Solok, YutrisCan, SE.

Namun, DPP PAN saatitu memilih mendukung

pasangan calon petahana ZulElfian, SH, M.Si dan Dr.Ramadhani Kirana Putra, SE,MM. Beredar anggapan,Angry Nursya berada dibarisan terdepan dalamdukungan terhadap“Zidane”, pasangan yangakhirnya menang di PilkadaKota Solok 9 Desember2020 tersebut.

Usai SK yang diserahkanoleh Ketua DPW PAN

Sumbar, Indra Dt Rajo Lelo,Angry Nursya menegaskandirinya akan mengakomodirseluruh pihak dan elemenuntuk membesarkan DPDPAN Kota Solok ke depan.Menurutnya, segala dinamikayang terjadi selama ini,menurutnya adalah wujuddari aktifnya PAN dan kader-kadernya di politik KotaSolok.

“Tentu saja, kami di

DPD PAN Kota Solok, akanmengakomodir seluruh pihakdan seluruh elemen partai.Semua kader partai berhakmenjadi pimpinan partai.Namun, inilah KeputusanDPP PAN. Di tahap awal, kitaakan melakukan konsolidasidengan seluruh pengurus,kader dan simpatisan.Apapun masukan dan saranyang membangun, akandiakomodir,” ujarnya.

Angry Nursya jugamenyatakan, target di Pileg2024, PAN menjadi partaipemenang. Menurutnya,target itu sangat realistis.Sebab, sejak Pileg 1999hingga Pileg 2019 lalu, PANKota Solok senantiasamenempati peringkat kedua,di bawah Partai Golkar.

“PAN di Kota Solokmemiliki sejarah dan ikatanemosional yang sangat lekatdengan masyarakat KotaSolok. Buktinya, sejak Pilegdi Kota Solok, PAN senan-tiasa menjadi partai peme-nang, tapi partai pemenangkedua. Di 2024 kita me-nargetkan menjadi partaipemenang pertama,” ungkap-nya

Angry Nursya jugamenegaskan, pihaknya akanmembuka peluang seluas-luasnya bagi seluruh elemenmasyarakat, tokoh masyar-akat, kaum adat, Ninikmamak beserta BundoKanduang, alim ulama, dankaum milenial untuk berga-bung membesarkan PAN diSolok.

“Target jangka panjangkita adalah mencetak kaderyang betul betul memper-hatikan kepentingan masya-rakat Kota Solok. Jadi tidakhanya hadir di saat Pileg,Pilkada, atau saat terpilihmenjadi Anggota DPRD.Tapi senantiasa hadir dalamsetiap dinamika kehidupanmasyarakat,” tegasnya. rijalrijalrijalrijalrijali s l a m yi s l a m yi s l a m yi s l a m yi s l a m y

Page 12: KAMIS, 27 MEI 2021 || KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583

12KAMIS, 27 MEI 2021 KAMIS, 15 SYAWAL 1442 H EDISI 583 TAHUN III 2021 Rp4.500

Redaksi & BisnisKhazanah Building, Lantai 2Jl. Khatib Sulaiman No. 47 PadangTelp. : 0751-8952249Email : [email protected]

PEMIMPIN HIZBULLAH:

Serang YSerang YSerang YSerang YSerang YerererererusalemusalemusalemusalemusalemBerarti PBerarti PBerarti PBerarti PBerarti Perang Kerang Kerang Kerang Kerang Kawasanawasanawasanawasanawasan

PPPPPasukasukasukasukasukan Asingan Asingan Asingan Asingan AsingDidesak SegeraDidesak SegeraDidesak SegeraDidesak SegeraDidesak SegeraTinggalkTinggalkTinggalkTinggalkTinggalkan Libyaan Libyaan Libyaan Libyaan LibyaNew York, Khazanah -New York, Khazanah -New York, Khazanah -New York, Khazanah -New York, Khazanah - Turki mengerahkanratusan tentaranya serta ribuan milisi Suriah dalamrangka mendukung Libyan Government of NationalAccord atau Pemerintah Libya dari PersetujuanNasional dalam perang melawan Jenderal KhalifaHafta, yang didukung oleh tentara bayaran Rusiadan Sudan.

Kini, dengan pemberlakuan gencatan senjata danpemilihan yang dijadwalkan untuk Desember, AyaBurweila, seorang peneliti tamu di Hellenic NationalDefence College, mengatakan, tekanan semakin besaragar semua pasukan asing pergi dari Libya.

“Sudah ada dua resolusi DK PBB bagi penarikansemua pasukan asing dari Libya, baik itu Turki,Rusia atau Sudan, jadi ya, medan politiknya sudahsangat berubah. Kini semakin disadari bahwa Turkisedang membangun kehadirannya di Laut Tengahdi Libya. Jadi saya berpendapat Uni Eropa danjuga Amerika kaget dengan maksud Turki di Libya.”

Ankara menegaskan bahwa pasukannya adadi Libya atas undangan dari pemerintah Libyayang diakui masyarakat internasional. Tetapi bulanini, Menlu Libya Najla El-Mangoush menyerukanagar semua pasukan asing meninggalkan Libya,termasuk pasukan Turki. Turki sudah membangunpangkalan Angkatan Udara dan media Turkimengatakan, Ankara sedang berusaha membangunpangkalan Angkatan Laut.

Kehadiran militer Turki yang semakin besaritu telah mengundang kritik tajam dari Prancis,yang menurut pengamat, tampaknya semakinbersaing dengan Turki dari segi pengaruh di kawasan.

Analis Ilham Uzgel, yang menulis untuk portalberita Turki, Duvar, mengatakan, Ankara harusyunfuk, atau paling tidak, mengindahkan tekananinternasional ini. “Turki sudah pasti akan menarikjihadis, milisi yang mereka bawa dari Suriah. Turkiakan mempertahankan sejumlah kecil perwirapenghubung di sana, tetapi bukan pasukan tempur,bukan pasukan taktis. Tetapi kehadiran militerTurki di sana, merupakan aset kuat untukmemperkuat posisi tawar menawarnya.”

Sebuah laporan departemen pertahanan Amerikatahun lalu mengatakan, Turki mengirim ribuanmilisi bayaran Suriah ke Libya. Ankara membantahmilisi Suriah yang dikerahkan di Libya punyahubungan dengan kelompok Jihadis. voa voa voa voa voa

Yerusalem, Khaanah -Yerusalem, Khaanah -Yerusalem, Khaanah -Yerusalem, Khaanah -Yerusalem, Khaanah - KepalaHizbullah Lebanon Sayyed HassanNasrallah mengatakan pada Selasa(25/5) bahwa setiap agresi terhadapYerusalem atau situs sucinya bagiMuslim dan Kristiani bisa mengarahke perang regional.

Komentar Nasrallah, dalampidato yang disiarkan televisi, adalahyang pertama sejak gencatan senjatamengakhiri perang paling sengitdalam beberapa tahun antara Israeldan kelompok militan Hamas yangberbasis di Gaza.

Permusuhan Israel-Hamas di-

mulai pada 10 Mei antara lainkarena polisi Israel menggerebekkompleks masjid Al-Aqsa di KotaTua dan bentrokan dengan wargaPalestina dalam bulan Ramadan.

“Kalau kota suci, situs-situs sucibagi Muslim dan Kristiani me-nghadapi ancaman serius dan nyata,semua gerakan perlawanan tidakbisa diam dan membiarkan situssuci dalam bahaya,” kata Nasrallah.

Kelompok Lebanon yang di-dukung Iran adalah penentang kerasIsrael dan pidato Nasrallah menandaiperingatan penarikan Israel dari

Lebanon selatan pada tahun 2000.Nasrallah juga mengatakan bahwapertempuran itu menunjukkanHamas telah meningkatkankemampuan roketnya. Itu,menurutnya pencapaian militer yangbesar.

Di luar itu, Nasrallah menga-takan, satu-satunya jalan keluar darikrisis keuangan Lebanon adalahpembentukan kabinet yang layak.Perdana Menteri yang ditunjuk,Saad al-Hariri, berselisih selamaberbulan-bulan dengan PresidenMichel Aoun, sekutu kuat Syiah

Muslim Hizbullah, mengenai posisikabinet.

Ia menambahkan hanya ada duacara menyelesaikan kebuntuan:kedua pemimpin bertemu danmemutuskan pemerintahan, ataumelakukannya dengan bantuanketua parlemen kawakan, NabihBerri.

Berri, juga pemimpin GerakanSyiah Amal, berulang kalimengatakan bahwa pembentukanpemerintahan adalah satu-satunyacara menyelamatkan Lebanon darikeruntuhan finansial. voa voa voa voa voa

Seorang pendukung Hizbullahmenunjukkan poster pemimpinHizbullah, Sayyed Hassan Nasrallah,dalam sebuah unjuk rasa di Aukar, timurlaut Beirut, Lebanon tahun lalu AP