hukum jinayat dalam islam -...

11
HUKUM JINAYAT DALAM ISLAM Disusun oleh : Saepul Anwar, S.Pd.I, M.Ag.

Upload: builien

Post on 10-Apr-2019

240 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

HUKUM JINAYAT DALAM ISLAM

Disusun oleh :

Saepul Anwar, S.Pd.I, M.Ag.

Pengertian Jinayat

Jinayat adalah suatu hukum terhadapbentuk perbuatan kejahatan yangberkaitan dengan pembunuhan,perzinahan, menuduh zina, pencurian,mabuk, dan berbuatan-perbuatankejahatan lainnya.

Pembagian Tindak Pidaha

Qishash

Had

Ta’zir

QISHAH

Yang dimaksud dengan qishash adalahhukuman yang diberikan kepada pelakutindak pidana yang jenis hukumannyasama dengan jenis perbuatan yangdilakukannya, seperti hukuman bagipembunuh dibunuh pula dan melukaihukumannya dilukai pula

JENIS QISHASH

Qishash pembuhuhan meliputi :Pembunuhan sengaja hukumannyadibunuh lagi kecuali jika keluargakorban memaafkan diganti denganmembayar diyat senilai 100 ekor unta;pembunuhan semi sengajahukumannya hanya membayar diyat;dan pembuhuhan tidak sengaja jugamembayar diyat

JENIS QISHASH

Qishash pelukaan, yaitu qishash yangberkaitan dengan pelukaan terhadapsebagian anggota tubuh. Hukumanbagi pelakunya adalah dengan caradilukai serupa. Misal pelaku yangmemotong tangan seseorang makahukumannya tangan si pelakudipotong juga.

HAD

HAD adalah hukuman terhadap tindakpidana yang jenis hukumannya sudahditentukan dalam nash alquran maupunhadis

Jenis-Jenis HAD

Berzina hukumannya dicambuk sebanyak100 kali bagi pelaku yang belum menikahatau melakukannya baru pertama kali, dandirajam (dicambuk sampai mati) bagi pelakuyang sudah menikah atau pernahmelakukan hubungan suami istrisebelumnya.

Penuduh Zina dikenai hukuman dicambuk80 kali jika tuduhannya tidak terbukti

Jenis-Jenis HAD

Pencuri hukumannya adalah dipotongtangannya jika telah mencapai batasminimal

Pemabuk dikenai hukuman cambuksebanyak 40 sampai 80 kali

TA’ZIR

Ta’zir adalah hukuman yang bersifat

edukatif yang ditentukan oleh Hakimatau perbuatan dosa yang memanghukumannya belum ditentukan olehnash alquran maupun hadis.

HIKMAH

Hikmah disyari’atkannya hukuman

Qishash dan Had dalam Islam adalahuntuk menjamin terpeliharanya agama,jiwa, akal, harga diri, dan harta bendaumat manusia