hubungan sosial remaja

Upload: dedi-mukhlas

Post on 08-Apr-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/7/2019 Hubungan Sosial Remaja

    1/5

  • 8/7/2019 Hubungan Sosial Remaja

    2/5

    www.kotepoke.co.nr

    Remaja

    Remaja, yang dalam bahasa aslinya disebut

    adolescence, berasal dari bahasa latin adolescere yang

    artinya tumbuh atau tumbuh untuk mencapai

    kematangan. Bangsa primitive dan orang-orang

    purbakala memandang masa puber dan masa remaja

    tidak berbeda dengan periode lain dalam rentang

    kehidupan. Anak dianggap sudah dewasa apabila

    sudah mampu mengadakan reproduksi.

    www.kotepoke.co.nr

    Pengertian Hubungan Sosial adl berkembangnya tingkat

    hubungan antar manusia sehubungan dengan

    meningkatnya kebutuhan hidup manusia.

    Menurut Hurlock (1996) tiga proses dalam perkembangan

    sosial adalah sbb:

    Berprilaku dapat diterima secara sosial

    Memainkan peran di lingkungan sosialnya.

    Memiliki Sikap yang positif terhadap kelompok

    Sosialnya

  • 8/7/2019 Hubungan Sosial Remaja

    3/5

    www.kotepoke.co.nr

    Pada masa remaja, anak mulai memperhatikan dan

    mengenal berbagai norma pergaulan.

    Kehidupan sosial remaja ditandai dengan menonjolnya

    fungsi intelektual dan emosional.

    Menurut Erick Erison Bahwa masa remaja terjadi masa

    krisis, masa pencarian jati diri.

    Pergaulan remaja banyak diwujudkan dalam bentuk

    kelompokkelompok, baik kelompok besar maupunkelompok kecil .

    www.kotepoke.co.nr

    Keluarga

    Kematangan Anak

    Status Sosial Ekonomi

    Pendidikan

    Kapasitas Mental, Emosi, dan Integensi

  • 8/7/2019 Hubungan Sosial Remaja

    4/5

  • 8/7/2019 Hubungan Sosial Remaja

    5/5

    www.kotepoke.co.nr

    Penciptaan kelompok sosial remaja perlu dikembangkanuntuk memberikan rangsang kepada mereka kearahperilaku yang bermanfaat.

    Perlu sering diadakan kegiatan kerja bakti , bakti karya dankelompok-kelompok belajar untuk dapat mempelajariremaja bersosialisasi sesamanya dan masyarakat .

    Kelompok Olahraga, koperasi, kesenian dan semacamnyadibawah asuhan para pendidik di sekolah atau para tokoh

    di dalam kehidupan masyarakat perlu banyak di bentuk

    www.kotepoke.co.nr

    TERIMA KASIHTERIMA KASIHATASATASPERHATIANNYAPERHATIANNYA