dian savira_laporan pbo

21
LAPORAN PBO DISUSUN OLEH: NAMA : DIAN SAVIRA NIM : 1220305089 JUR/PRODI : TEKNIK ELEKTRO/TMJK PROGRAM STUDI TEKNIK MULTIMEDIA DAN KOMPUTER JARINGAN  JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK LHOKSEUMAWE TAHUN AJARAN 2013-2014

Upload: diansavira

Post on 09-Oct-2015

39 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • LAPORAN PBO

    DISUSUN OLEH:

    NAMA : DIAN SAVIRA

    NIM : 1220305089

    JUR/PRODI : TEKNIK ELEKTRO/TMJK

    PROGRAM STUDI

    TEKNIK MULTIMEDIA DAN KOMPUTER JARINGAN

    JURUSAN

    TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK LHOKSEUMAWE

    TAHUN AJARAN 2013-2014

  • ANALISA

    1. Percobaan pertama

    Dari percobaan ini dapat dianalisa bahwa,pada baris pertama yaitu pada

    public class Midletcoba1 extends MIDlet {

    Menandakan pertama-pertama kita membuat class,nama class nya yaitu

    Midletcoba1.Dalam program java semua kode di tempatkan di dalam deklarasi

    class. Berikutnya yaitu terdiri atas kurung kurawal { menandakan awal blok. Pada

    kode ini, kita menempatkan kurung kurawal sebaris dengan deklarasi class, tapi

    bIsa juga kita letakkan setelah deklarasi class,misalnya seperti ini:

    public class Hello

    {

    Baris berikutnya kita membuat from baru dan juga menuliskan variable

    yang akan kita gunakan.Variable yang di gunakan bisa apa saja,dalam kurung kita

    dapat menulis pesan yang ingin kita sampaikan.jadi,kita dapat menulis seperti ini:

    Form frm = new Form("Lagi Coba Buat Form");

    Baris berikutnya yaitu:

    public void startApp()

    Menandakan program mulai di jalan kan.

    Baris berikutnya yaitu:

    public void pauseApp() {

    }

    Menandakan program dapat dihentikan,bila kita ingin melakukan aktivitas

    lainnya.

  • Baris berikutnya yaitu:

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    Menandakan program akan berakhir.

    Perintah-perintah ini merupakan kerangka-kerangka dalam sebuah

    program java.Ada juga yang di disebut dengan METHOD.Method ini wajib ada

    dalam program java,Dalam class Midledcoba1 yang bertindak sebagai

    method utama. Method utama adalah titik awal dari suatu program Java. Dua baris

    terakhir yang terdiri atas dua kurung kurawal digunakan untuk menutup

    method utama dan masing-masing class secara berurutan.

  • PROGRAM

    import javax.microedition.midlet.*;

    import javax.microedition.lcdui.*;

    /**

    * @author MY COMPUTER

    */

    public class Midletcoba1 extends MIDlet {

    Form frm = new Form("Lagi Coba Buat Form");

    public void startApp() {

    Display.getDisplay(this).setCurrent(frm);

    }

    public void pauseApp() {

    }

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    }

  • ANALISA

    2. percobaan kedua

    Membuat Biodata menggunakan Textfield.

    Dari percoabaan ini dapat di analisa bahwa,dalam setiap program

    java.diwajibkan pertama-tama Sekali kita membuat sebuah class,dan memberi

    nama class tersebut,programnya sebagai berikut:

    public class Biodata extends MIDlet {

    Dari program ini menandakan nama classnya yaitu Biodata.

    Baris berikutnya kita pertama_pertama membuat form baru,untuk menulis

    pesan yang kita ingin kan,setelah itu kita membuat biodata kita dengan

    menggunakan TextFiel,TextFiel yaitu memasukkan objek yang berupa text

    kedalam form,makanya kita harus membuat form terlebih dahulu.

    Baris berikutnya yaitu:

    public void startApp() {

    Display.getDisplay(this).setCurrent(frm);

    frm.append(tNim);

    frm.append(tNama);

    frm.append(tAlamat);

    }

    Menandakan program akan di mulai,

    Baris dibawahnya yaitu Display.getDisplay Ini digunakan untuk menampilkan

    program yang telah kita buat.selanjutnya masih sama seperti percobaan 1,tetap

    kita harus menutup program dengan kerangka-kerangka program yaitu:

  • public void pauseApp() {

    }

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    }

    Dua baris terakhir yang terdiri atas dua kurung kurawal ini digunakan

    untuk menutup method utama dan masing-masing class secara berurutan.

  • PROGRAM

    import javax.microedition.midlet.*;

    import javax.microedition.lcdui.*;

    /**

    * @author MY COMPUTER

    */

    public class Biodata extends MIDlet {

    Form frm = new Form ("Biodata Mahasiswa");

    TextField tNim =new TextField ("Nim:","",12,TextField.ANY);

    TextField tNama =new TextField ("Nama:","",10,TextField.ANY);

    TextField tAlamat =new TextField ("Alamat:","",10,TextField.ANY);

    public void startApp() {

    Display.getDisplay(this).setCurrent(frm);

    frm.append(tNim);

    frm.append(tNama);

    frm.append(tAlamat);

    }

    public void pauseApp() {

    }

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    }

  • ANALISA

    3. percobaan ketiga

    Dari percoabaan ini dapat di analisa bahwa,dalam setiap program

    java.diwajibkan pertama-tama Sekali kita membuat sebuah class,dan memberi

    nama class tersebut,programnya sebagai berikut:

    public class Midletcoba2 extends MIDlet implements CommandListener {

    }

    ini menandakan nama classnya yaitu Midletcoba2.setiap kita

    menggunakan objek Command,pada classnya harus menggunakan

    CommandListener karena itu berfungsi untuk menangkap event dari command.

    Baris berikutnya dalam program ini terlebih dahulu harus membuat

    form,Form yaitu sebagai halaman untuk memasukkan data,dalam program ini kita

    menggunakan beberapa objek yaitu:Ticker,TextField,dan command,yang di

    simpan dalam sebuah class,Ticker adalah text yang sedang berjalan,sedangkan

    TexdField yaitu sebuah objek untuk memasukkan teks,sedangkan Command yaitu

    objek yang memungkinkan pemakai untuk melakukan aksi.

    Pada baris berikutnya yaitu:

    public void startApp() {

    Display.getDisplay(this).setCurrent(frm);

    frm.setTicker(tkr);

    frm.append(tNIM);

    frm.append(tNAMA);

    frm.append(tEMAIL);

    frm.append(tNO_HP);

    frm.addCommand(cmdExit);

  • frm.setCommandListener(this);

    ini menandakan program akan di mulai,sedang yang dimaksud dengan

    Display itu menandakan cara untuk menampilkan program, pada saat

    menampilkan program pada Ticker kita menggunakan SET,pada TextFiel kita

    menggunakan append,pada Command kita menggunakan addCommand,pada

    Command terdapat 2 jenis yaitu NEXT dan EXIT.

    Baris berikutnya yaitu:

    public void pauseApp() {

    }

    Menandakan program dapat dihentikan sebentar,bila kita ingin melakukan

    aktivitas lainnya.

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    Menandakan program akan berakhir.

    Baris berikut nya yaitu:

    public void commandAction (Command c,Displayable s) {

    if (c== cmdExit){

    destroyApp (true);

    notifyDestroyed();

    }

    }

    }

  • Menandakan aksi dari command,ketika kita memilih salah satu

    Command,harus ada 2 pilihan yaitu destroyApp (true); menandakan ia atau benar.

    notifyDestroyed(); menandakan tidak.

    Tiga baris terakhir yang terdiri atas tiga kurung kurawal ini digunakan untuk

    menutup masing-masing class secara berurutan.

    PROGRAM

    import javax.microedition.midlet.*;

    import javax.microedition.lcdui.*;

    /**

    * @author MY COMPUTER

    */

    public class Midletcoba2 extends MIDlet implements CommandListener {

    Form frm = new Form ("Biodata Mahasiswa");

    Ticker tkr = new Ticker ("SELAMAT DATANG DI BIODATA

    MAHASISWA");

    TextField tNIM = new TextField ("NIM","",23, TextField.ANY);

    TextField tNAMA = new TextField ("NAMA","",23, TextField.ANY);

    TextField tEMAIL = new TextField ("EMAIL","",23, TextField.ANY);

    TextField tNO_HP = new TextField ("NO_HP","",23, TextField.ANY);

    Command cmdExit =new Command ("EXIT",Command.SCREEN,1);

  • public void startApp() {

    Display.getDisplay(this).setCurrent(frm);

    frm.setTicker(tkr);

    frm.append(tNIM);

    frm.append(tNAMA);

    frm.append(tEMAIL);

    frm.append(tNO_HP);

    frm.addCommand(cmdExit);

    frm.setCommandListener(this);

    }

    public void pauseApp() {

    }

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    public void commandAction (Command c,Displayable s) {

    if (c== cmdExit){

    destroyApp (true);

    notifyDestroyed();

    }

    }

    }

  • ANALISA

    4. Percobaan Empat

    Dari percoabaan ini dapat di analisa bahwa,dalam setiap program

    java.diwajibkan pertama-tama Sekali kita membuat sebuah class,dan memberi

    nama class tersebut,programnya yaitu:

    public class AlertExample extends MIDlet implements CommandListener {

    }

    Ini menandakan classnya bernama AlertExample.sedangkan

    CommandListener ini menandakan bahwa program ini menggunakan objek

    Command.Pada baris berikutnya seperti biasa pertama-pertama kita harus

    membuat form.

    Command[] commands = {

    new Command("Alarm", Command.OK, 0),

    new Command("Confirmation", Command.OK, 0),

    new Command("Info", Command.OK, 0),

    new Command("Warning", Command.OK, 0),

    new Command("Error", Command.OK, 0),

    new Command("Modal", Command.OK, 0)

    };

    Alert[] alerts= {

    new Alert("Alarm Alert",

    "Example of an Alarm type of Alert",

    null, AlertType.ALARM),

  • new Alert("Confirmation Alert",

    "Example of an CONFIRMATION type of Alert",

    null, AlertType.CONFIRMATION),

    new Alert("Info Alert",

    "Example of an INFO type of Alert",

    null, AlertType.INFO),

    new Alert("Warning Alert",

    "Example of an WARNING type of Alert, w/ gauge indicator",

    null, AlertType.WARNING),

    new Alert("Error Alert",

    "Example of an ERROR type of Alert, w/ an 'OK' Command",

    null, AlertType.ERROR),

    new Alert("Modal Alert",

    "Example of an modal Alert: timeout = FOREVER",

    null, AlertType.ERROR),

    };

    Ini menandakan bahwa tipe Alert ada 5 yaitu: ALARM yaitu pemberitahuan

    kepada pemakai jika telah memenuhi kondisi yang sudah diatur sebelumnya

    ,CONFIRMATION yaitu konfirmasi sebuah aksi kepada pemakai,ERROR yaitu

    mengindikasikan telah terjadi error,INFO yaitu informasi kepada pemakai,dan

    WARNING yaitu peringatan kepada pemakai.

  • Baris berikutnya yaitu:

    public AlertExample(){

    mainForm = new Form("JEDI: Alert Example");

    mainForm.addCommand(exitCommand);

    for (int i=0; i< commands.length; i++){

    mainForm.addCommand(commands[i]);

    }

    Menandakan berapa panjang text yang akan kita tampilka,dengan menggunakan

    tipe data int.

    public void startApp() {

    if (display == null){

    display = Display.getDisplay(this);

    display.setCurrent(mainForm);

    }

    }

    Menandakan program akan di mulai dan program dapat ditampilkan atau untuk

    memanggil program.

    public void pauseApp() {}

    Menandakan program dapat dihentikan sebentar,bila kita ingin melakukan

    aktivitas lainnya.

    public void destroyApp(boolean unconditional) {}

    Menandakan program akan segera berakhir.

  • public void commandAction(Command c, Displayable d){

    if (c== exitCommand){

    destroyApp(true);

    notifyDestroyed();// Exit

    }

    for (int i=0; i

  • PROGRAM

    import javax.microedition.midlet.*;

    import javax.microedition.lcdui.*;

    /**

    * @author MY COMPUTER

    */

    public class AlertExample extends MIDlet implements CommandListener {

    Display display;

    Form mainForm;

    Command exitCommand = new Command("Exit", Command.EXIT, 0);

    Command okCommand = new Command("Ok", Command.OK, 0);

    Gauge gauge = new Gauge(null, false, 5, 0);

    Command[] commands = {

    new Command("Alarm", Command.OK, 0),

    new Command("Confirmation", Command.OK, 0),

    new Command("Info", Command.OK, 0),

    new Command("Warning", Command.OK, 0),

    new Command("Error", Command.OK, 0),

    new Command("Modal", Command.OK, 0)

  • };

    Alert[] alerts= {

    new Alert("Alarm Alert",

    "Example of an Alarm type of Alert",

    null, AlertType.ALARM),

    new Alert("Confirmation Alert",

    "Example of an CONFIRMATION type of Alert",

    null, AlertType.CONFIRMATION),

    new Alert("Info Alert",

    "Example of an INFO type of Alert",

    null, AlertType.INFO),

    new Alert("Warning Alert",

    "Example of an WARNING type of Alert, w/ gauge indicator",

    null, AlertType.WARNING),

    new Alert("Error Alert",

    "Example of an ERROR type of Alert, w/ an 'OK' Command",

    null, AlertType.ERROR),

    new Alert("Modal Alert",

    "Example of an modal Alert: timeout = FOREVER",

    null, AlertType.ERROR),

    };

  • public AlertExample(){

    mainForm = new Form("JEDI: Alert Example");

    mainForm.addCommand(exitCommand);

    for (int i=0; i< commands.length; i++){

    mainForm.addCommand(commands[i]);

    }

    mainForm.setCommandListener(this);

    // Menambah sebuah gauge dan menge-set timeout (milliseconds)

    alerts[3].setIndicator(gauge);

    alerts[3].setTimeout(5000);

    // Menambah sebuah command untuk Alert

    alerts[4].addCommand(okCommand);

    // Menge-Set alert

    alerts[5].setTimeout(Alert.FOREVER);

    }

    public void startApp() {

    if (display == null){

    display = Display.getDisplay(this);

    display.setCurrent(mainForm);

    }

  • }

    public void pauseApp() {}

    public void destroyApp(boolean unconditional) {}

    public void commandAction(Command c, Displayable d){

    if (c== exitCommand){

    destroyApp(true);

    notifyDestroyed();// Exit

    }

    for (int i=0; i

  • KESIMPULAN

    Dalam program ini,program dalam bentuk apapun harus membuat class

    pertama sekali.

    Dalam program ini,program dalam bentuk apapun harus membuat Form

    terlebih dahulu setelah membuat classs.

    Dalam program ini semua program di buat sesuai dengan kerangka-

    kerangka program,yaitu:

    import javax.microedition.midlet.*;

    import javax.microedition.lcdui.*;

    /**

    * @author MY COMPUTER

    */

    public class Hello extends MIDlet {

    public void startApp() {

    }

    public void pauseApp() {

    }

    public void destroyApp(boolean unconditional) {

    }

    }